Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran...

13
DITJEN BINA PEMBANGUNAN DAERAH KEMENTERIAN DALAM NEGERI Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah

Transcript of Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran...

Page 1: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

DITJEN BINA PEMBANGUNAN DAERAHKEMENTERIAN DALAM NEGERI

Ir.Diah Indrajati, Msc

Sesditjen Bina Pembangunan Daerah

Page 2: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

Sejak tahun 2017, Ditjen Bina Pembangunan Daerahberperan dalam melakukan verifikasi usulan kegiatanDana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salahsatu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 yangmenyatakan bahwa Menteri Dalam Negeri menjadisalah satu pihak yang ikut menentukan kebijakan DAK.Verifikasi ini juga merupakan bentuk pembinaan umumterhadap pembangunan daerah yang merupakanamanat dari Pasal 374 Undang-Undang Nomor 23Tahun 2014. Pembinaan umum disini bertujuan untukmemastikan bahwa usulan kegiatan DAK daripemerintah daerah tersinkronisasi dengan pencapaianprioritas nasional, serta mendukung pencapaian tujuanpembangunan daerah sebagaimana ditetapkan dalamPasal 258 ayat (1) Undang-Undang 23 Tahun 2014.

LATAR BELAKANG

Pengaturan dalam regulasi ini bermaksud sebagaisebuah upaya untuk mengoptimalkan kualitasusulan DAK yang disampaikan daerah sertadukungannya terhadap prioritas nasional danprioritas daerah.

MAKSUD

Memandu daerah dalam melakukan verifikasirancangan usulan DAK

Memandu proses sinkronisasi usulan kegiatanDAK

TUJUAN

LATAR BELAKANG MAKSUD DAN TUJUAN

Page 3: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentangKementerian Negara

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentangPemerintahan Daerah

Peraturan Pemerintah Nomor 12 tahun 2017 tentang Pembinaan dan Pengawasan

penyelenggaraan Pemerintahan Daerah

Peraturan Presiden Nomor 123 Tahun 2016 Tentang Petunjuk Teknis Dana Alokasi Khusus Fisik

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 43Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata KerjaKementerian Dalam Negeri sebagaimana diubahdengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor69 Tahun 2015 tentang Perubahan AtasPeraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 43tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata KerjaKementerian Dalam Negeri

DASAR HUKUM

PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA

NOMOR 117 TAHUN 2017 TENTANG TATA CARA PENGUSULAN DAN

VERIFIKASI USULAN PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBANGUNAN DAERAH

MELALUI DANA ALOKASI KHUSUS FISIK

DASAR HUKUM

Page 4: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

Proses Verifikasi

OPD ProvinsiOPD Kab/KotaBappeda Kab/

KotaBappeda Provinsi

DPKAD Kab/Kota

Inspektorat Daerah Kab/Kota

Inspektorat Daerah Provinsi

Bag.Adm. Pembangunan

Biro.Adm. Pembangunan

BANGDA

DPKAD Provinsi

BANGDAInspektorat

Jendral Kemendagri

Verif

ikasi

Usul

an

Mulai

Proses Input

Pertemuan Pembahasan dan Verifikasi

Pertemuan Pembahasan dan

Verifikasi

Pertemuan Pembahasan dan Verifikasi

Pertemuan Pembahasan dan Verifikasi

Hasil PembahasanTidak

Rancangan Usulan

Kab/Kota

Proses Input

Pertemuan Pembahasan dan

Verifikasi

Pertemuan Pembahasan dan Verifikasi

Ya Rancangan

Usulan Kab/Kota

Pertemuan Pembahasan dan Verifikasi

Pertemuan Pembahasan dan Verifikasi

Hasil Pembahasan

Tahap Akhir Dengan K/L

Tahap Tengah Dengan K/L

Tahap Awal Dengan K/L

REKOMENDASI GUBERNUR

Selesai

Tahap Akhir Dengan K/L

Tahap Tengah Dengan K/L

Tahap Awal Dengan K/L

Perbaikan Rancangan Usulan

Kab/Kota

Tidak Rancangan Usulan

Kab/Kota

Tidak Rancangan

Usulan Provinsi

Ya

3 Hari 5 Hari 3 Hari

5 Hari

7 Hari17 Hari

Keterangan : Input Verifikasi dan perbaikan Verifikasi dan perbaikan Kabupaten/kota oleh provinsi Verifikasi Bangda

ALUR PROSES TATA CARA DAN VERIFIKASI USULAN (sesuai Permendagri No.117 Tahun 2017)

Page 5: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

Rambu – Rambu Rancangan Usulan DAK FisikSesuai Permendagri No. 117 Tahun 2017

Kegiatan yang diusulkan merupakan kewenangan daerah sesuai lampiran UU 23 tahun 2014

Kegiatan yang diusulkan memiliki dampak langsung terhadap peningkatan pelayanan dasar dan pemenuhan Standar pelayanan Minimal (bagi usulan kegiatan DAK regular)

Kegiatan yang diusulkan mendukung pencapaian prioritas nasional (Bagi DAK Penugasan)

Kegiatan yang diusulkan bukan merupakan rincian kegiatan yang dilaksanakan secara rutin oleh perangkat daerah

Usulan kegiatan sesuai dengan potensi daerah

Usulan kegiatan menunjang pencapaian prioritas daerah yang tercantum dalam dokumen perencanaan daerah

Usulan dana disesuaikan dengan standar biaya daerah

Usulan memperhatikan Ruang lingkup DAK terkait sebagaimana diatur dalam Perpres 123 tahun 2016 tentang Junis DAK Fisik

Usulan kegiatan dilengkapi dengan bukti kesiapan pelaksanaan kegiatan seperti DED, dokumen ketersediaan lahan atau data teknis

1

2

3

5

6

7

4

9

8

Page 6: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

TIM VERIFIKASI

Bagian. Adm.pembangunan

Bappeda DPKAD

Kab/Kota

Inspektorat

Sesuai Permendagri No. 117 Tahun 2017

Biro. Adm.pembangunan

Bappeda DPKAD

Provinsi

Inspektorat

DAERAH

PUSAT

Bangda Kemendagri

Bappenas

Kemenkeu

Administrator

sistem KRISNA

Inspektorat

K/L Teknis

Page 7: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

Rancangan usulan kegiatan DAK berdasarkankesesuaiannya dengan prioritas nasional dan dukunganterhadap pencapaian target pembangunan daerah dalamdokumen perencanaan daerah.

BAPPEDA

Rancangan usulan kegiatan DAK berdasarkankesesuaiannya dengan potensi dan kebutuhan daerah sertadukungan terhadap pemenuhan standar pelayananminimal.

DPKAD

Rancangan usulan kegiatan DAK menilai berdasarkankewajaran besaran dana yang diusulkan sertakesesuaiannya dengan standar biaya daerah.

SETDA

PERANSesuai Permendagri No. 117 Tahun 2017

INSPEKTORAT

Page 8: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

INDIKATOR VERIFIKASISesuai Permendagri No. 117 Tahun 2017

Bangda Kemendagri dalam melakukan verifikasi dan memberikan flagging

diatur pada Permendagri No.117 tahun 2017 dalam Pasal 21 ayat (2) :

1) Dukungan terhadap capaian PRIORITAS URUSAN dan SPM;

2) Tingkat kepatuhan pelaporan kemajuan pelaksanaan DAK per triwulan;

3) Ketersediaan dokumen teknis dan administratif; dan

4) Indikator lain yang disepakati dengan kementerian dan lembaga terkait.

Keselarasan dengan prioritas urusan dan SPM, kepatuhan pelaporan, Ketersediaan dok.teknis dan administratif (Sebagian Aspek Selaras)

Keselarasan dengan prioritas urusan dan SPM, kepatuhan pelaporan, Ketersediaan dok.teknis dan administratif (Seluruh Aspek Selaras)

(Tidak Selaras)dengan prioritas urusan dan SPM, kepatuhan pelaporan, Ketersediaan dok.teknis dan administratif

Belum dilakukan Verifikasi/ Flagging oleh Verifikator

No Action Kuning Hijau Merah

Page 9: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

KESEPAKATANTrilateral meeting (Kementerian Dalam Negeri, Kementerian PPN/Bappenas, Kementerian Keuangan)

Page 10: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

MARET

S S R K J S M

1 2 3 4

5 6 7 8 9 10 11

12 13 14 15 16 17 18

19 20 21 22 23 24 25

26 27 28 29 30 31 1

APRIL

2 3 4 5 6 7 8

9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22

23 24 25 26 27 28 29

30

Perangkat daerah provinsi dankabupaten/kota memasukkan rancanganusulan kegiatan yang akan dibiayaimelalui DAK Fisik tahun 2019 ke dalamaplikasi KRISNA Pada tanggal 16 Maret2018 s.d 8 April 2018 denganmemperhatikan rambu-rambu rancanganusulan sebagaimana tercantum dalamlampiran Permendagri 117 tahun 2017

Pembentukan tim verifikasi setelah SuratEdaran Menteri Dalam Negeri diterimaoleh provinsi dan kabupaten/kota

Tim verifikasi DAK kabupaten/kotamelaksanakan verifikasi rancangan usulanDAK Fisik yang sudah diusulkan olehperangkat daerah kabupaten/kota melaluiaplikasi KRISNA

Tim verifikasi DAK provinsi melaksanakanverifikasi :a. Verifikasi terhadap rancangan usulan

DAK Fisik yang sudah disampaikanoleh perangkat daerah provinsimelalui aplikasi KRISNA;

b. Verifikasi terhadap rancangan usulanDAK Fisik perangkat daerahkabupaten/kota yang sudahdilakukan verifikasi dan terdapat didalam KRISNA

17 April s.d 15 Mei Verifikasi Pusat

Verifikasi dan penilaian pusat bangdaKemendagri, Bappenas dan K/L terkaitterhadap rancangan usulan DAK Fisik yangsudah menjadi rekomendasi gubernur didalam aplikasi KRISNA

JADWAL PENGUSULAN DAN VERIFIKASI1

Page 11: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

PERUBAHAN PROSES REKOMENDASI2

PENGUSULAN

Kab/Kota ProvinsiBANGDA – BAPPENAS –

KEMENKEU – K/L TEKNIS

VERIFIKASI DAERAH VERIFIKASI dan PENILAIAN PUSAT

REKOMENDASI

PENGUSULAN

Kab/Kota Provinsi

VERIFIKASI DAERAH

BANGDA – BAPPENAS – KEMENKEU –K/L TEKNIS

VERIFIKASI dan PENILAIAN PUSAT

REKOMENDASI

Page 12: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

PERENCANAAN PENGANGGARAN

DAERAH e-PROPOSAL e-DAK

Penilaian Pemerintah Pusat

Sinkron DAK Fisik

Konfirmasi Daerah

MS EXCEL MS EXCEL

DPR1 2

3

4

5

6

PERENCANAAN PENGANGGARAN PELAKSANAAN

2018

2019

DAERAHPengusulan

dan VerifikasiSinkronisasi

Konfirmasi Daerah

Penilaian

RK

ALOKASI

OMSPAN

4

5

1 2 3

DE

KRISNAA B C

1. Integrasi aplikasi Perencanaan DAK TA 2019: e-planning DAK-

KRISNA- SINKRON menjadi SATU APLIKASI KRISNA

2. Pengembangan Integrasi

Aplikasi E-Planning DAK dan Sinkron-DAK dengan OMSPANuntuk digunakan sebagai

instrumen monitoring dan evaluasi DAK.

PENYEMPURNAAN APLIKASI PENGUSULAN DAN PENILAIAN DAK FISIK TAHUN 2019

Page 13: Ir.Diah Indrajati, Msc Sesditjen Bina Pembangunan Daerah ... · Dana Alokasi Khusus (DAK). Peran ini merupakan salah satu bentuk penerjemahan ketentuan dalam Pasal 292 ... TIM VERIFIKASI

DITJEN BINA PEMBANGUNAN DAERAHKEMENTERIAN DALAM NEGERI

TERIMA KASIH