Ilmu Sosial Dan Budaya Dasar

2
SILABUS ILMU SOSIAL BUDAYA DASAR (ISBD) 1 Kode Mata Ajaran : IBD0?? 2 Beban Studi : 2 sks 3 Semester : 2 4 Prasyarat : - 5 Kompetensi : Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan dan memecahkan masalah sosial budaya dengan landasan nilai moral agama, estetika, etika, dan hukum dalam kehidupan bermasyarakat dan memberikan landasan pengetahuan dan wawasan luas kepada mahasiswa sebagai bekal hidup bermasyarakat, selaku individu dan mahluk social yang beradab dalam mempraktikan pengetahuan akademis dan keahliannya 6 Jenis Kompetensi : Utama 7 Elemen Kompetensi : MBB 8 Deskripsi Mata Ajaran : Dalam Mata Ajaran ini mahasiswa belajar tentang : 1. Manusia dalam hubungan dengan Kebudayaan, Sains, Teknologi, dan Seni, 2. Manusia dan Kepribadian, 3. Pembangunan dan Perubahan Sosial; 4. Manusia dalam Keragaman dan Kesederajatan. 9 Atribut Soft Skill : Jujur dan disiplin 10 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, pemberian tugas 11 Media Pembelajaran : Multimedia, white board 12 Penilaian Hasil Belajar : 30%UAS + 30%UTS + 20%Tugas + 15%Quis + 5%soft skills 13 Dosen : Dosen MKWU Unair 14 Referensi Utama : Fathi samsudin ramadhan, Membangun peradaban dunia, Wadi Press. Samsu Jusuf, Jurika Nur Ihsan, Teori Kepribadian, Rosdu. Elly M.Setiadi, H.Kama A.Hakam, 2006. Ilmu Sosial dan Budaya Dasar, Kencana. Koentjaraningrat, 1996. Pengantar Antropologi, Aksara Baru. Koentjaraningrat, 1997. Manusia Mentalitet Pembangunan, Aksara Baru. M. Habib Mustopo, 2003. Ilmu Budaya Dasar, Usaha Nasional. M. Munandar Soelaiman, 1997. Ilmu Sosial Dasar, Eresco. Syahidin, Manusia, 2004. Sain, dan Teknologi, Makalah. Silabus D3 Sistem Informasi Unair 1

description

ISBD

Transcript of Ilmu Sosial Dan Budaya Dasar

Page 1: Ilmu Sosial Dan Budaya Dasar

SILABUS ILMU SOSIAL BUDAYA DASAR (ISBD) 

1 Kode Mata Ajaran : IBD0??

2 Beban Studi : 2 sks

3 Semester : 2

4 Prasyarat : -

5 Kompetensi : Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan dan memecahkan masalah sosial budaya dengan landasan nilai moral agama, estetika, etika, dan hukum dalam kehidupan bermasyarakat dan memberikan landasan pengetahuan dan wawasan luas kepada mahasiswa sebagai bekal hidup bermasyarakat, selaku individu dan mahluk social yang beradab dalam mempraktikan pengetahuan akademis dan keahliannya

6 Jenis Kompetensi : Utama

7 Elemen Kompetensi : MBB

8 Deskripsi Mata Ajaran : Dalam Mata Ajaran ini mahasiswa belajar tentang : 1. Manusia dalam hubungan dengan Kebudayaan, Sains,

Teknologi, dan Seni, 2. Manusia dan Kepribadian, 3. Pembangunan dan Perubahan Sosial; 4. Manusia dalam Keragaman dan Kesederajatan.

9 Atribut Soft Skill : Jujur dan disiplin

10 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, pemberian tugas

11 Media Pembelajaran : Multimedia, white board

12 Penilaian Hasil Belajar : 30%UAS + 30%UTS + 20%Tugas + 15%Quis + 5%soft skills

13 Dosen : Dosen MKWU Unair

14 Referensi Utama : • Fathi samsudin ramadhan, Membangun peradaban dunia, Wadi Press.

• Samsu Jusuf, Jurika Nur Ihsan, Teori Kepribadian, Rosdu. • Elly M.Setiadi, H.Kama A.Hakam, 2006. Ilmu Sosial dan

Budaya Dasar, Kencana. • Koentjaraningrat, 1996. Pengantar Antropologi, Aksara

Baru. • Koentjaraningrat, 1997. Manusia Mentalitet

Pembangunan, Aksara Baru. • M. Habib Mustopo, 2003. Ilmu Budaya Dasar, Usaha

Nasional. • M. Munandar Soelaiman, 1997. Ilmu Sosial Dasar,

Eresco. • Syahidin, Manusia, 2004. Sain, dan Teknologi, Makalah.

Silabus D3 Sistem Informasi Unair

1

Page 2: Ilmu Sosial Dan Budaya Dasar

 

Silabus D3 Sistem Informasi Unair

2