HIPERTENSI.docx

3
HIPERTENSI (TEKANAN DARAH TINGGI) Oleh Riva kusriharyanti 150401021 PRAKTEK PROFESI KEPERAWATAN STIKES AL – INSYIRAH PEKANBARU 2015 TAHUKAH ANDA APA ITU TEKANAN DARAH TINGGI...??? Hipertensi (Tekanan Darah Tinggi) adalah Tekanan Darah yang lebih dari normal Tekanan darah normal untuk usila : Sistole 140 – 160 mmHg Diastole 80 – 90 mmHg TINGKATAN HIPERTENSI : Hipertensi Rendah : Sistole 140 – 160, diastole 90 – 95 Hipertensi Sedang : Sistole 160 – 179, diastole 100 – 109 Hipertensi Berat : Sistole ¿ 180, diastole ¿ 110 BAGAIMANA TANDA DAN GEJALA HIPERTENSI ... ??? Sebagian besar (lebih 60%) penderita hipertensi tidak mengeluh namun tanda dan gejala umum yang sering ditemukan, yaitu : - Sakit Kepala

Transcript of HIPERTENSI.docx

Page 1: HIPERTENSI.docx

HIPERTENSI(TEKANAN DARAH TINGGI)

Oleh

Riva kusriharyanti150401021

PRAKTEK PROFESI KEPERAWATAN

STIKES AL – INSYIRAH PEKANBARU2015

TAHUKAH ANDAAPA ITU TEKANAN DARAH

TINGGI...???

Hipertensi (Tekanan Darah Tinggi) adalah Tekanan Darah yang lebih dari normal

Tekanan darah normal untuk usila :

Sistole 140 – 160 mmHgDiastole 80 – 90 mmHg

TINGKATAN HIPERTENSI :Hipertensi Rendah :

Sistole 140 – 160, diastole 90 – 95Hipertensi Sedang :

Sistole 160 – 179, diastole 100 – 109Hipertensi Berat :Sistole ¿ 180, diastole ¿ 110

BAGAIMANA TANDA DAN GEJALA HIPERTENSI ... ???

Sebagian besar (lebih 60%) penderita hipertensi tidak mengeluh namun tanda dan gejala umum yang sering ditemukan, yaitu :- Sakit Kepala- Rasa berat di tengkuk- Mudah emosi/marah

Page 2: HIPERTENSI.docx

- Sukar tidur- Sesak nafas- Keletihan- Mata berkunang-kunang- Berdebar – debar

APAKAH PENYEBAB HIPTERTENSI ... ???

Penyabab hipertensi 90 % tidak diketahui dengan pasti. Tetapi biasanya di pengaruhi oleh :- Keturunan- Kegemukan - Kebiasaan merokok

- Memakan makanan yang banyak mengandung garam

- Makanan berkolesterol tinggi- Stress - Sakit gula/kencing manis- Sakit ginjal

APA SAJA AKIBAT LANJUT DARI HIPERENSI ... ???

Bila penyakit hipertensi dibiarkan berlarut-larut maka akan mengakibatkan :1. Payah Jantung

Sesak nafas setelah bekerja atau melakukan kegiatan, lekas lelah, kaki bengkak, lama kelamaan akan menyebabkan penurunan otot jantung

2. Stroke- Pecahnya pembuluh darah otak- Gangguan perendaran darah- Lumpuh sebelah3. Penyakit Ginjal

Gangguan saluran kencing dan lain-lain

BAGAIMANA PERAWATAN HIPERTENSI .... ???

1. Pengaturan makanan- Mengurangi makanan yang

bergaram tinggi seperti ikan asin, makanan kaleng, keju dan lain-lain

- Mengurangi seperti gejeboh, usus, hati, jantung, orak serta makanan yang bersantan

2. Olah raga ringan dengan teratur untuk meningkatkan kebugaran tubuh serta untuk

Page 3: HIPERTENSI.docx

seperti jalan kaki, bersepeda santai dan lain-lain

3. Berhenti merokok4. Istirahat yang cukup5. Menghindari minuman

beralkohol6. Mengendalikan berat badan7. Periksa kesehatan secara

teratur ke pelayanan kesehatan