Harimau, Orang Utan, Kebun Campur Masyarakat dan ... · PDF file•Bentang alam Batang Toru...

1

Click here to load reader

Transcript of Harimau, Orang Utan, Kebun Campur Masyarakat dan ... · PDF file•Bentang alam Batang Toru...

Page 1: Harimau, Orang Utan, Kebun Campur Masyarakat dan ... · PDF file•Bentang alam Batang Toru merupakan bagian dari ... 7500 Orang Utan Sumatra yang masih hidup di bumi) (27 ... jenis

Untuk informasi lebih lanjut hubungi:Sonya Dewi, Jusupta Tarigan

Spatial Analysis Unit, World Agroforestry CentreSouth East Asia Regional Office- Indonesia

Email: [email protected]

Harimau, Orang Utan, Kebun Campur Masyarakatdan Konservasi di Sekitar Daerah Aliran Sungai

Batang Toru, Sumatra Utara

Harimau, Orang Utan, Kebun Campur Masyarakatdan Konservasi di Sekitar Daerah Aliran Sungai

Batang Toru, Sumatra Utara

LATAR BELAKANGLATAR BELAKANG•Bentang alam Batang Toru merupakan bagian dari sejarah penggunaan lahan oleh

manusia dengan intensitas penggunaan yang bervariasi tergantung jarak lahan kepemukiman. Semakin dekat dengan pemukiman maka intensitas penggunaannyasemakin tinggi. Sawah dan kebun pekarangan adalah yang berjarak terdekat denganpemukiman, dikuti kebun campur kemudian hutan yang paling jauh daripemukiman.

•Tipe bentang alam Batang Toru dari mulai desa sawah kebun pekarangankebun campur hutan selama ini telah terbukti mendukung konservasikeanekaragaman hayati, terutama dengan masih ditemukannya orang utan danharimau yang keberadaannya di dunia sangat dilindungi.

•Adat yang berlaku tentang kepemilikan kebun menunjukkan kearifan lokalmasyarakat dalam memanfaatkan produk jenis-jenis tumbuhan hutan yang merekadomestikasi, seperti kemenyan, durian dan gaharu.

Orang Utan Sumatra jantan dewasadi kebun campur desa Sibulan-bulan (satu dari sekitar7500 Orang Utan Sumatra yang masih hidup di bumi)

(27 April 2006 (© CI))

Bunga Bangkai(Rafflesia)

Kambing gunung

Tahul-tahul(Nepenthes)

Kayu alim/Gaharu(Aquillaria sp.) – sumberbiang wewangian; saat inisudah ada teknologi yang

diintroduksi untuk mengontrolproduksinya

Hamijon/Kemenyan (Styraxbenzoin) umum ditemukan ditutupan vegetasi sekunder –Kemenyan biasanya diambil

resinnya, tapi sekarang petanitidak memilih kemenyanuntuk penghidupannya

karena harganya yang rendahdan pemanenan yang rumit.

KEBUN LINDUNG:Percampuran antara jenis pohon yang berasaldari luar dan sengaja ditanam (karet, coklat, kopi) dengan jenis-jenis hutan setempat yang tumbuh sendiri dan sengaja dipelihara (aren, salak, durian, gaharu, kemenyan)

Harimau Sumatra di Jalan Lintas Sumatra Aek Latong(26 November 2006, Endri Martini (© ICRAF))

Satu darisekitar 500

HarimauSumatra

yang masih

hidup dibumi

Penghitungan sarangorang utan dijadikan

dasar estimasipopulasinya

Kebun campur karet dengan regenerasi alami danpemeliharaan jenis-jenis tumbuhan hutan (yang tumbuhsendiri) yang dianggap bermanfaat bagi penghidupanpemilik kebun maupun untuk lingkungan.

Perhatian utama beberapa petani yang diwawancarai: Bagaimanamereka dapat memanen kayu yang tumbuh di kebunnya?, karenaperaturan pembalakan liar (illegal logging) yang baru menyulitkanpetani memanen kayu di kebunnya. Oleh karena itu, petani lebihsuka menambah jumlah pohon karet di kebunnya daripadamemelihara jenis pohon hutan yang kayunya bernilai ekonomi.

Aren (Arengapinnata)

Pelukaan padatangkai bungaaren yang sudah cukupumur akanmenghasilkancairan manis(nira) yang ditampungdalam tabungbambu, yang lalu dimasaksampai cairannira berubahmenjadi gulaaren.

Perlunya peningkatan status perlindunganarea di sekitar DAS Batang Toru

• Walaupun penutupan hutan relatif stabil dan habitat jenis-jenis hidupan liar terlindungi oleh kondisi biofisiknya, ancaman masih mungkin terjadi dari perambahan, fragmentasi area oleh pembangunan jalan, pembalakan, dan aktivitas penambangan.

• Di samping ancaman terdegradasi dan terfragmentasinyahabitat, aktivitas perburuan jenis hidupan hutan juga perludipertimbangkan.

• Area sekitar DAS Batang Toru merupakan titik kuncipenghubung koridor ekologi di Sumatra bagian Utara.

• Meningkatkan kesadaran akan status perlindungan orangutan dan jenis hidupan lainnya yang terancam punah + patroli untuk mendukung penguatan hukum (law enforcement)

• Kesepakatan-kesepakatan yang Realistik (realistic), Kesukarelaan (voluntary), Mempertimbangkan Kondisi(conditional) dan Mendukung Pengentasan Kemiskinan(pro-poor), yang dibuat dengan melibatkan masyarakatlokal, dapat mencapai adanya perlindungan habitat disekeliling zona inti hutan.

Conservation & Livelihoods Index (C&L I)Conservation & Livelihoods Index (C&L I)

• Indeks Ekologi dinilai berdasarkan potensi habitat orang utan (yang dideliniasi oleh Conservation International (CI)) dan dikombinasikan dengan petapenggunaan lahan yang telah dilakukan.

• Ancaman External terhadap Lingkungan yang teridentifikasi adalah adanya HPH, konversi lahanyang dilakukan pendatang dari Nias, tambang emas(masih tahap eksplorasi), dan sistem kepemilikanlahan (berdasarkan hasil studi tenurial dan pemetaanpotensial konflik kepemilikan (tenure)).

• Indeks Penghidupan diformulasikan sebagaikombinasi dari penilaian terhadap penutupanvegetasi dan penggunaan lahan, dengan akses pasar(diperoleh dengan melihat aksesibilitas jalan).

• Faktor Ekternal Ekonomi yang Berperan yang dipertimbangkan pada formula tersebut adalahtingkat kerapatan populasi penduduk (pada tingkatkecamatan) di sekitar area yang akan diusulkan.

0

500

1000

1500

2000

2500

3000

3500

4000

4500

Forest

Swamp f

orest

Agrofor

est

Pine

Rubber

Homegarde

n

Oilpalm Cofee

Pineap

ple RiceShru

bGrass

Cleared la

nd

Settlem

ent

sq. k

m 20002005

Hasil dari pemetaan C&L I seperti yang ditampilkan pada gambar diatas, menunjukkan bahwa area yang gelap memiliki nilai konservasiyang tinggi bagi orang utan serta nilai kehilangan penghidupan(livelihood loss) yang rendah berdasarkan pada kondisi sosialekonomi dan biofisik bentang alamnya.

Pada hasil analisa C&L I tersebut ada 2 hal yang utama:-Hasil dapat digunakan untuk menghasilkan zonasi kawasan lindungyang memaksimumkan perimbangan (trade-off) antara konservasi danpenghidupan.-Proses penentuan lapisan peta yang digunakan, skema pembobotandan struktur perimbangan yang mungkin diterapkan pada beberapaskenario yang berbeda, dapat digunakan sebagai alat pada diskusimulti-pihak.

Perencanaan Tata Ruang untuk mengurangiancaman terhadap habitat dengan meningkatkan

status perlindungan kawasan(TaHuRa, National Park, Hutan lindung, Cagar Alam) dengan memperhatikan aspek lokasi zona inti hutan, pembangunan jalan, dan aturan penggunaan lahan

di sekitar area yang akan dijadikan zona inti.

C&L C&L II= = IndeksIndeks Ekologi+AncamanEkologi+Ancaman EksternalEksternal terhadapterhadapLingkunganLingkungan –– IndeksIndeks PenghidupanPenghidupan –– FaktorFaktorEksternalEksternal EkonomiEkonomi yang yang BerperanBerperan

C&L I C&L I dikalkulasidikalkulasi dengandenganmenumpangtindihkanmenumpangtindihkan ((overlayoverlay) ) beberapabeberapa

data data analisaanalisa spasial(spasial(spatialspatial analystanalyst) yang ) yang hasilhasilakhirnyaakhirnya diperhalusdiperhalus dengandengan radius 0.5 kmradius 0.5 km

Meine van Noordwijk, Sonya Dewi, Andree Ekadinata, Dudy Kurnia Nugroho dan Endri Martini, bekerjasama dengan Conservation International (Jatna Supriatna, Didy Wurjanto dan Rondang Siregar)

Meine van Noordwijk, Sonya Dewi, Andree Ekadinata, Dudy Kurnia Nugroho dan Endri Martini, bekerjasama dengan Conservation International (Jatna Supriatna, Didy Wurjanto dan Rondang Siregar)

Gaharu

Tapir

DomestikasiAnggrek

World Agroforestry Centre South East Asia

Meningkatkan status perlindungan kawasan