GIZI UNTUK ANAK.ppt

17
GIZI UNTUK ANAK GIZI UNTUK ANAK Bagian Gizi Bagian Gizi Fak. Kedokteran - UNAND Fak. Kedokteran - UNAND

Transcript of GIZI UNTUK ANAK.ppt

  • GIZI UNTUK ANAKBagian GiziFak. Kedokteran - UNAND

  • Pertumbuhan selPertumbuhan dimulai dari satu selSel terbagi-bagi dan berdiferensiasi berbagai organTidak ada sel dan organ yang persis samaSel dg satu inti ginjalSel dg banyak inti ototSel tanpa inti rbcSel yang stabil sel neuron dan glial otakSel yang gampang diganti usus

  • Pertumbuhan selSel terhenti pertumbuhannya setelah mencapai usia tertentuRangka berhenti tumbuh setelah epifise menutupOtot berhenti pertumbuhan panjangnya pada saat rangka berhenti tumbuhOtot dapat bertambah besar dg aktifitas OR tapi tidak bertambah panjangPertumbuhan besar organ tergantung ukuran besar tubuh

  • Keadaan kurang giziKeadaan kurang gizi menghambat pertumbuhanJaringan adiposa kehilangan lemakOtot dan hati kehilangan proteinPada keadaan gizi buruk: ruang extraseluler diantara sel pada jaringan adiposa diisi oleh gel otot mengecil

  • Keadaan kurang giziJika kekurangan gizi pada saat sel sedang berdiferensiasi jumlah sel pada organ sedikit organ tak akan tumbuh sempurnaWalaupun sesudah itu mendapat rehabilitasi giziSel tumbuh dalam 3 fase: hiperplasia, hiperplasia dan hipertrofi, dan hipertrofi

  • OvernutritionAnak obes mempnunyai sel lemak lebih banyakJumlah ini menetap tetap obes hingga dewasaObesa setelah dewasa: punya lebih banyak lemak dalam satu sel

  • 6 -12 bulanPada usia 6 bl: kemampuan mencerna dan absorbsi serta metabolisme dan utilisasi hampir menyerupai dewasaGigi mulai tumbuhLebih aktifMP ASI, susu formula, Pilih Susu formula: rendah Na, cukup protein, Fe, asam linoleat

  • Umur 1 10 tahunGigi dan organ cerna: telah sempurnaMakan bersama keluargaBanyak aktifitas: butuh energi lebih >>>Namun pertumbuhan melambatBalita: pola makan tak teratur

  • Masalah gizi pada anakMalnutrisi: KEPAnemiaGAKYDef vitamin AObesitas

  • Kebutuhan zat gizi

    Energi: CHO (50-60%), Protein (12-15%), Fat (

  • Energi Dihitung dari:

    Basal energy metabolismeThermogenesisAktifitas jasmanipertumbuhan

  • Basal energy metabolismeEnergy minimal untuk mempertahankan kehidupanSeluruh energi ysng dikeluarkan seseorang selama 24 jam dan diukur dalm keadaan basalPuasa (12 jam sesudah makan)Tidur dan tenang fisik dan mentalDiukur dalm ruangan yang sejuk

  • Basal energy metabolismeBEM utk: 1/3 untuk organ tubuh, 2/3 untuk tonus otot

    Bayi 2,33 Kcal/KgBB/JamAnak Pra-sekolah2 Kcal/KgBB/JamAnak Sekolah1,5 Kcal/KgBB/JamRemaja1,25 Kcal/KgBB/JamDewasa1-1,1 Kcal/KgBB/Jam

  • Thermogenesis Perbedaan BEM REM20% dari BEM

    Dipengaruhi:Proses makan (SDA)Zat thermogenic: kopi, rokok, makan merangsangKedinginanPengaruh psikologik (stress)

  • Aktifitas Bekerja ringan (menyetir, berpakaian : 2,5 - 4,9 kcal/menitBekerja sedang (naik sepeda, naik tangga): 5 7,4 kcal/menitBekerja berat (pekerja tambang, mencangkul): 7,5 9,9 kcal/menitBerat sekali (berenang, cross country, mendaki gunung): 10-12,4 kcal/menit

  • Cara sederhana mengukur kebutuhan energiBEM + % MENURUT JENIS AKTIFITAS JASMANIKerja sangat ringan: BEM + 30%Kerja ringan:BEM + 50%Kerja sedangBEM + 75%Kerja beratBEM + 100%Kerja sangat beratBEM + >125%