GBPP Etika PNS

4
 GARIS BESAR PROSES PEMBELAJARAN (GBPP) Nama Program Diploma : Diploma III Keuangan Spesialisasi Akuntansi Nama Mata Kuliah : ETIKA PNS (PEGAWAI NEGERI SIPIL) Kode Mata Kuli ah/Ju mlahSKS/S emester : 2 (dua) sks/semester Deskr ipsi singk at : Mata kuliah ini diber ikan kepad a maha siswa Program Diplo ma III Keua ngan Spesi alisas i Akunt ansi. Mata kuliah ini menjelaskan tentang pengertian etika, memahami teori-teori etika, pengertian etika pro fesi, pen ger tia n dan hakekat pro fesi, penger tian pel ayana n publik , eti ka dan disipli n PNS, hukuman disiplin PNS serta issue-isue terkini tentang etika profesi dan etika PNS.  Tujuan Instruksional Umum ( TIU) : Memberikan pemahaman mengenai nilai-nilai yang tepat atas penerapan standar etika dalam profesi sebagai akuntan dan sebagai PNS. Dengan demikian diharapkan mahasiswa dapat : 1. Memunculkan kesadaran dan kepekaan terhadap issue-issue etika profesi akuntan dan etika PNS sekaligus meningkatkan ketaatan terhadap setiap ketentuan yang berlaku. 2. Men ingkat kan kemampuan dal am memeca hka n dil emma eti s tanpa men gabaikan pertimbangan-pert imbangan teknis yang penting.

Transcript of GBPP Etika PNS

5/11/2018 GBPP Etika PNS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/gbpp-etika-pns 1/4

 

GARIS BESAR PROSES PEMBELAJARAN (GBPP)

Nama Program Diploma : Diploma III Keuangan Spesialisasi Akuntansi

Nama Mata Kuliah : ETIKA PNS (PEGAWAI NEGERI SIPIL)

Kode Mata Kul iah/JumlahSKS/Semester : 2 (dua) sks/semester

Deskripsi singkat : Mata kuliah ini diberikan kepada mahasiswa Program Diploma III Keuangan Spesialisasi Akuntansi.

Mata kuliah ini menjelaskan tentang pengertian etika, memahami teori-teori etika, pengertian etikaprofesi, pengertian dan hakekat profesi, pengertian pelayanan publik, etika dan disiplin PNS,hukuman disiplin PNS serta issue-isue terkini tentang etika profesi dan etika PNS.

  Tujuan Instruksional Umum ( TIU) : Memberikan pemahaman mengenai nilai-nilai yang tepat atas penerapan standar etika dalam professebagai akuntan dan sebagai PNS. Dengan demikian diharapkan mahasiswa dapat :

1. Memunculkan kesadaran dan kepekaan terhadap issue-issue etika profesi akuntan dan etikaPNS sekaligus meningkatkan ketaatan terhadap setiap ketentuan yang berlaku.

2. Meningkatkan kemampuan dalam memecahkan dilemma etis tanpa mengabaikanpertimbangan-pertimbangan teknis yang penting.

5/11/2018 GBPP Etika PNS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/gbpp-etika-pns 2/4

 

PROGRAM : DIPLOMA III SPESIALISASI AKUTANSIMATA KULIAH : ETIKA PNS  JUMLAH SKS : 2 SKS

NO TUJUAN PENGALAMAN BELAJAR POKOK BAHASAN JAM PERTEMUAN

KREDIT T P L JML

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

I Setelah perkuliahan mahasiswadapat memperoleh gambaran

umum mengenai pengertian danteori tentang etika serta kaitannyadengan profesi akuntan dansebagai PNS

Mahasiswa dapat menjelaskanpentingnya etika dalam profesi

akuntan dan sebagai PNS

Pendahuluan1. Rencana perkuliahan

2. Pengertian etika3. Profesi dan etika

4. Peranan etika dalam profesi akuntan

5. Etika bisnis dan akuntan profesional6. Etika profesi dan etika kerja

II Setelah memperlajari pokokbahasan ini mahasiswa memahamiteori dan konsep etika

Mahasiswa dapat menjelaskan danmenguraikan teori dan konsep etika

 Teori dan Konsep Etika1. Teori Teleologi2. Teori Deontologi3. Teori Etika Keutamaan4. Hak/Right5. Keadilan/Justice6. Kepedulian

III Setelah memperlajari pokokbahasan ini mahasiswa memahamipengertian, ciri-ciri dan kewajiban

sebuah profesi secara umum danprofesi akuntan secara khusus

Mahasiswa dapat menjelaskan :1. Pengertian profesi

2. Profesi berorientasi pada sikap

luhur/tanpa pamrih3. Sikap bertanggung jawab dan

tidak merugikan pihak lain

4. Harapan publik terhadap akuntan

Indonesia

Profesionalisme Akuntansi1. Pengertian dan ciri-ciri profesi2. Kewajiban dan sifat hubungan dgn klien

3. Profesi sebagai komunitas4. sumber-sumber panduan etika5. Akuntan sebagai profesi

6. Harapan publik akan Profesi Akuntan

IV Setelah mempelajari pokokbahasan ini mahasiswa memahamiberbagai panduan/kode etik dibidang akuntansi

Mahasiswa dapat menjelaskan :

1. Pentingnya etika dlm profesi

akuntan

2. Kode etik yang berlaku bagi

akuntan Indonesia

Panduan Etika bagi Profesi Akuntansi1. Pentingnya Etika Profesi bagi Akuntan2. Kerangka Dasar Etika Profesi3. Kode Etik Akuntan Publik AS (AICPA)4. Kode Etik Akuntan Mgt As (IMA)5. Kode Etik Akuntan Indonesia

V Setelah mempelajari pokokbahasan ini mahasiswa memahamitiga prinsip etika

Mahasiswa dapat menjelaskan:

1.  Tiga prinsip etika

2. Pentingnya independensi

Integritas, Objektivitas dan Independensi1. Pengertian kode Etik2. Independensi dan Profesionalisme3. Independensi dan Akuntan Publik

4. Independensi dalam kenyataan danpenampilan

5. Independensi dalam kode Etik AkuntanIndonesia

6. Independensi da lam kode Et ikAkuntansi manajemen

  Tujuan Mata Kuliah : Memberikan pemahaman mengenai nilai-nilai yang tepatatas penerapan standar etika dalam profesi sebagai akuntan dansebagai PNS.

5/11/2018 GBPP Etika PNS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/gbpp-etika-pns 3/4

 

VI Setelah mempelajari pokokbahasan ini mahasiswa memahamimakna benturan kepentingan dankerahasiaan

Mahasiswa dapat menjelaskan:Pengertian benturan kepentingan(conflict of interest ) dan kerahasiaan(confidentiality )

Benturan Kepentingan dan Kerahasiaan1. Pengertian umum benturan

kepentingan2. Klasifikasi Benturan Kepentingan3. Bentuk-bentuk benturan kepentingan4. Benturan kepentingan dan akuntansi

Prof.5. Jenis-jenis benturan kepentingan bg ak.6. Kerahasiaan dan Akuntan

7. Kerahasiaan dan Akuntan Publik8. Kewajiban kerahasiaan bg ak. nonpublic

9. Informasi rahasia dan benturan kep.

VII Setelah mempelajari pokokbahasan ini mahasiswa mampumenganalisis masalah etika dalamprofesi akuntan

Mahasiswa dapat melakukan analisaatas isu etika dalam tugas sebagaiprofesi akuntan dengan beberapapendekatan

Kerangka Analisis Etika dan Isu-Isu Etika dalamPraktik Akuntansi1. Pentingnya kepekaan Etis2. Kerangka Analisis Etika3. Penalaran moral dan Pendekatan

standar moral4 . Analisa dampak stakeholder

VIII Setelah mempelajari pokokbahasan ini mahasiswa memahamibirokrasi, pelayanan publik danetika

Mahasiswa dapat menjelaskantentang birokrasi, pelayanan publikdan etika

Birokrasi, Pelayanan Publik, dan Etika1. Pengertian B irokrasi2. Fungsi pelayanan Publik3. Pengertian Etika Pelayanan Publik4. Relevansi Etika dalam Pelayanan Publik

5. Sumber-sumber ni lai Etika PelayananPublik

IX Setelah mempelajari pokokbahasan ini mahasiswa akanmemahami prinsip dan kriteriapelayanan publik

Mahasiswa dapat menjelaskanprinsip serta kriteria pelayananpublik di Indonesia

Prinsip-prinsip Etika dalam Pelayanan Publik (PP)1. Prinsip-prinsip Umum Etika dlm PP2. Karakteristik Pelayanan Bermutu3. Standar PP di Indonesia

• Prinsip-prinsip PP

• Kriteria PP

X Setelah mempelajari pokokbahasan ini mahasiswa akanmemahami hakekat pelayananpublik

Mahasiswa dapat menjelaskanhakekat pelayanan publik

Hakekat Profesionalisme dalam PelayananPublik1. Pent ingnya Profesionalisme d lm

Birokrasi Pelayanan Publik2. Kewajiban Profesional dlm PP3. Nilai-nilai Profesionalisme dlm PP4. Netralitas Birokrasi PNS

XI Setelah mempelajari pokokbahasan ini mahasiswa akanmemahami kode etik dan perilakupelayan publik

Mahasiswa dapat menjelaskan kodeetik dan perilaku pelayan publik Kode Etik dan Perilaku Pelayanan Publik1. Pentingnya Kode Etik dan Peri laku bagiPelayan Publik

2. Kewajiban dan larangan bagi PNS3. Kode Etik dan Perilaku bagi PNS

5/11/2018 GBPP Etika PNS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/gbpp-etika-pns 4/4

 

XII Setelah mempelajari pokokbahasan ini mahasiswa akanmemahami isu-isu etika danprinsip-prinsip manajemen etikadalam pelayanan publik.

Mahasiswa dapat menjelaskan isu-isuetika dan prinsip-prinsip manajemenpelayanan publik

Isu-Isu Etika dan Prinsip-Prinsip ManajemenEtika Pelayan Publik1. Mal Praktik dlm PP2. Korupsi3. Benturan Kepentingan4. Prinsip-prinsip manajemen Etika PP

XIII Setelah mempelajari pokokbahasan ini mahasiswa akanmemahami berbagai peraturan

tentang disiplin PNS

Mahasiswa dapat menjelaskan apasaja yang termasuk pelanggarandisiplin PNS

Aturan Disiplin PNS1. Aturan absensi2. Aturan etika PNS

3. Aturan anti korupsiXIV Setelah mempelajari pokokbahasan ini mahasiswa akanmemahami pengertian korupsi,prinsip anti korupsi dan bentuik-bentuk korupsi

Mahasiswa dapat menjelaskanberbagai prinsip-prinsip anti korupsidan mengenali berbagai bentukkorupsi serta dampak negatifnya

Pengertian Korupsi, Prinsip-Prinsip Korupsi danBentuk-Bentuk Korupsi1. Definisi korupsi2. Prinsip-prinsip anti korupsi

3. Bentuk-bentuk korupsi

XV Setelah mempelajari pokokbahasan ini mahasiswa akanmemahami faktor-faktor penyebabkorupsi dan dampak negatifnya

Mahasiswa dapat menjelaskan sebabkorupsi dan berbagai dampaknegatifnya

Faktor Penyebab Korupsi dan DampakNegatifnya1. Faktor penyebab korupsi2. Dampak masif korupsi terhadap eksistensi

negara dan bangsaXVI Setelah mempelajari pokok

bahasan ini mahasiswa akanmemahami cara membangun etospribadi

Mahasiswa dapat menjelaskanbagaimana cara membangun etospribadi

Membangun Etos Pribadi1. Tiga Unsur Etos Pribadi2. Faktor-faktor pendorong perilaku tidak

etis3. Rasionalisasi perilaku tidak etis4. Lima Prinsip untuk berperi laku etis

5. Pengecekan Etika