GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga...

32
31 BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN 2.1 Latar Belakang Terbentuknya Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Semarang Dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan publik telah terbit berbagai kebijakan dalam bentuk pengaturan perundang-undangan yang dapat mendorong mempercepat terwujudnya pemerintah yang baik. Peraturan-peraturan itu antara lain Undang-undang no. 14 Tahun 2008 tentang keterbukaan informasi publik dan Undang-undang no. 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik. Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan bagi masyarakat Publik, peraturan Perundang-undangan tersebut menjadi dasar yang kuat bagi Pemerintah Kota Semarang untuk memberikan pelayanan yang terbaik. Bahwa sejak bulan Januari 2017 (Badan Pelayanan Perijinan Terpadu) Kota Semarang telah berubah menjadi DPM-PTSP (Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu) Kota Semarang. Implementasi kebijakan otonomi daerah yang memberikan keleluasaan dan kewenangan yang lebih luas kepada daerah, memiliki impikasi yang sangat luas, terutama dalam hal kesiapan daerah untuk mengurus rumah tangga daerahnya secara lebih mandiri. Sebagai konsekuensi kebijakan tersebut adalah daerah dituntut untuk mengganti dan memanfaatkan segala

Transcript of GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga...

Page 1: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

31

BAB II

GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

2.1 Latar Belakang Terbentuknya Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Semarang

Dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan publik telah terbit

berbagai kebijakan dalam bentuk pengaturan perundang-undangan yang

dapat mendorong mempercepat terwujudnya pemerintah yang baik.

Peraturan-peraturan itu antara lain Undang-undang no. 14 Tahun 2008

tentang keterbukaan informasi publik dan Undang-undang no. 25 Tahun

2009 tentang Pelayanan Publik. Kementrian Pendayagunaan Aparatur

Negara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan

bagi masyarakat Publik, peraturan Perundang-undangan tersebut menjadi

dasar yang kuat bagi Pemerintah Kota Semarang untuk memberikan

pelayanan yang terbaik.

Bahwa sejak bulan Januari 2017 (Badan Pelayanan Perijinan

Terpadu) Kota Semarang telah berubah menjadi DPM-PTSP (Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu) Kota Semarang.

Implementasi kebijakan otonomi daerah yang memberikan keleluasaan

dan kewenangan yang lebih luas kepada daerah, memiliki impikasi yang

sangat luas, terutama dalam hal kesiapan daerah untuk mengurus rumah

tangga daerahnya secara lebih mandiri. Sebagai konsekuensi kebijakan

tersebut adalah daerah dituntut untuk mengganti dan memanfaatkan segala

Page 2: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

32

potensi sumber daya ekonomi yang dimilikinya secara optimal dalam

rangka menjamin keberlangsungan pembangunan daerah, baik potensi

sumber daya alam, sumber daya manusia maupun potensi ekonomi

lainnya. Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota

Semarang merupakan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) merupakan

lembaga dalam rangka menunjang dan mendukung sumber keuangan dan

perekonomian daerah, namun dalam realitanya kedua komponen strategis

tersebut belum di kelola secara tepat, sehingga belum mampu memberikan

kontribusi secara signifikan bagi pembiayaan pembangunan daerah.

Komponen lain yang juga penting untuk dicermati dalam proses

pembangunan daerah adalah investasi atau penanaman modal. Dalam

implementasi otonomi daerah, komponen investasi harus dilihat sebagai

sumber daya ekonomi yang memiliki nilai strategis, terutama dalam

rangka penyediaan lapangan kerja. Dengan keterbatasan pembiayaan

Pemerintah Daerah, maka regulasi dalam rangka investasi dapat digunakan

sebagai pendorong investor dan bukan untuk menyumbang Pendapatan

Asli Daerah (PAD). Salah satu faktor penting yang dapat dijadikan dasar

argumentasi untuk menjelaskan kondisi ini adalah bahwa selama ini belum

adanya lembaga atau institusi yang secara fokus mengkoordinasikan atau

memanage komponen-komponen strategis tersebut.

Sebagai institusi Perangkat Daerah yang baru dengan kewenangan

yang dapat dikatakan belum establish, maka masih terlalu banyak

persoalan yang harus di tata dan dipersiapkan agar dapat mencapai kinerja

Page 3: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

33

optimal. Oleh karena itu pula perencanaan secara makro dan teknis yang

berkaitan dengan program-program dan kegiatan instansi sangat

diperlukan sebagai acuan dan landasan dalam menentukan langkah-

langkah operasional instansi. Dan atas pertimbangan tersebut maka Badan

Pelayanan Perijinan Terpadu Kota Semarang, sebagian bagian dari Satuan

Kerja Pemerintah Kota Semarang menyusun Rencana Kerja Satuan Kerja

Perangkat Daerah yang memuat program-program strategis yang

menyangkut core business Badan Pelayanan Perijinan Terpadu, selain itu

Rencana Kerja juga menjadi tolok dalam pencapaian tujuan organisasi.

2.2 Lokasi

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota

Semarang terletak di Jalan Pemuda No. 148 Semarang – 50132, tepatnya

di Kantor DPM-PTSP Bidang Sistem Informasi, Monitoring, dan

Evaluasi Perizinan, Balaikota Semarang Lantai 3.

2.3 Maksud dan Tujuan

Rencana Kerja Satuan Perangkat Daerah Dinas Penanaman Modal

dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Semarang di susun dengan

maksud agar pelaksanaan program-program dan kegiatan organisasi dapat

lebih terarah guna pencapaian kinerja yang lebih baik. Adapun tujuan

disusunnya Rencana Kerja SKPD Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan

Terpadu Satu Pintu Kota Semarang:

Page 4: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

34

1. Memberikan Pedoman dalam penyelenggaraan kegiatan yang

berkaitan dengan pemberdayaan BUMD dan potensi daerah, promosi

dan kerjasama investasi, teknologi informasi, pengawasan perijinan

dan kerjasama investasi serta pelayanan perijinan pembangunan /

perekonomian / kesra dan lingkungan.

2. Memberikan dasar penyusunan program dan kegiatan operasional,

promosi dan kerjasama investasi, teknologi informasi, pengawasan

perijinan dan kerjasama investasi serta pelayanan perijinan

pembangunan / perekonomian / kesra dan lingkungan.

3. Sebagai acuan dalam penyusunan Rencana Anggaran Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Semarang

selama setahun.

4. Sebagai acuan dalam pelaksanaan kegiatan evaluasi kinerja Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Semarang.

2.4 Visi dan Misi Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu

Pintu Kota Semarang

Visi merupakan suatu pandangan atau rumusan perencanaan yang

ingin dicapai oleh suatu instansi/organisasi pada akhir periode

perencanaan. Dimana dalam pembuatan suatu visi harus berorientasi ke

depan dan didasarkan pada gambaran umum tentang keadaan yang benar-

benar akan diwujudkan dan apa yang harus dilakukan oleh instansi

tersebut untuk mencapai tujuan diwaktu yang akan datang.

Page 5: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

35

Visi dalam Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu

Pintu Kota Semarang yang sesuai dengan Rencana Strategis Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Semarang

adalah:

“Terwujudnya kecepatan, ketepatan dalam pelayanan perijinan dan

iklim yang kondusif bagi investasi di Kota Semarang”.

Kemudian misi menjelaskan tentang apa yang dilakukan untuk

dapat mewujudkan visi yang telah ditetapkan. Misi memberikan arah dan

batasan pada proses pencapaian tujuan agar tidak terlalu melenceng jauh

dari apa yang sudah ditetapkan.

Adapun misi yang ada dalam Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Semarang adalah:

1. Merencanakan dan merumuskan kebijakan teknis dalam rangka

penanaman modal, pemberdayaan perijinan pembangunan,

perekonomian, kesra dan lingkungan.

2. Merumuskan kebijakan pemanfaatan teknologi informasi dan

pelayanan penunjang lainnya guna kelancaran pelayanan perijinan

pembangunan, perekonomian, kesra dan lingkungan.

3. Merumuskan kebijakan di bidang pengawasan dalam rangka

penanaman modal, pemberdayaan Badan Usaha Milik Daerah dan

potensi daerah, kerjasama investasi dan pelayanan perijinan.

4. Melaksanakan koordinasi dengan Satuan Kerja Perangkat Daerah

(SKPD) lainnya dalam rangka penanaman modal, pemberdayaan

Page 6: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

36

BUMD dan potensi daerah, promosi dan kerjasama investasi,

pemanfaatan teknologi informasi, pelayanan perijinan serta

pengawasan perijinan dan kerjasama investasi.

2.5 Maklumat Pelayanan dan Janji Pelayanan

Maklumat Pelayanan pada Dinas Penanaman Modal Dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Semarang. Kami siap memberikan

pelayanan perijinan dan non perijinan dengan sungguh-sungguh untuk:

1. Memberikan pelayanan perizinan dan non perizinan yang cepat dan

tepat waktu.

2. Memberikan kemudahan dalam pelayanan perizinan dan non

perizinan.

3. Memberikan pelayanan dengan ikhlas dan tidak menerima imbalan

dalam bentuk apapun.

4. Menyediakan dan memberikan informasi yang akurat dan benar.

5. Melayani dan merespon dengan cepat pengaduan masyarakat.

6. Menyiapkan petugas yang berdedikasi dan siap melayani.

7. Melakukan inovasi untuk perbaikan pelayanan guna peningkatan

kepuasan masyarakat.

Kemudian Janji Pelayanan pada Dinas Penanaman Modal Dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Semarang. Kami segenap aparatur

pelayanan perijinan terpadu kota Semarang:

Page 7: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

37

1. Akan melaksanakan pelayanan dengan sepenuh hati guna pencapaian

pelayanan prima kepada masyarakat

2. Akan melaksanakan pelayanan dengan mengutamakan kepuasan

pelanggan/masyarakat

3. Akan melaksanakan pelayanan dengan menjunjung kehormatan dan

kejujuran

4. Akan bersikap dengan bertindak proaktif, kooperatif dan jujur

2.6 Tugas, Pokok, dan Fungsi

Mengacu pada Peraturan Walikota Semarang Nomor 53 Tahun

2008 tentang Penjabaran Tugas Pokok dan Fungsi Badan Pelayanan

Perijinan Terpadu Kota Semarang, unit organisasi ini mempunyai tugas

pokok merencanakan, memimpin, mengkoordinasikan, membina,

mengawasi dan mengendalikan serta mengevaluasi penyelenggaraan

pelayanan perijinan terpadu. Untuk melaksanakan tugas pokok tersebut di

atas, Badan Pelayanan Perijinan Terpadu Kota Semarang, antara lain

mempunyai fungsi:

1. Penyusunan kebijakan teknis administratif di bidang; investasi,

promosi, kerjasama investasi, pemberdayaan BUMD serta pelayanan

perijinan terpadu;

2. Pelaksanaan koordinasi pelayanan perijinan dan non perijinan

terpadu;

Page 8: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

38

3. Pelaksanaan pengawasan penanaman modal, kerjasama investasi dan

pengawasan pelaksanaan perijinan;

4. Pelaksanaan pembangunan dan pengembangan data base dan sistem

informasi teknologi investasi dan sistem informasi pelayanan

perijinan terpadu;

5. Pelaksanaan koordinasi dengan dinas / instansi terkait dalam rangka

penanaman modal pemberdayaan BUMD;

6. Pelayanan penunjang penyelenggaraan pemerintah daerah di bidang

penanaman modal dan perijinan terpadu;

7. Pengelolaan urusan kesekretariatan Badan Pelayanan Perijinan

Terpadu;

8. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan Walikota sesuai dengan bidang

tugasnya.

2.7 Struktur Organisasi

Struktur organisasi adalah suratu kerangka dan susunan

perwujudan pola-pola hubungan di antara fungsi-fungsi, wewenang dan

tanggung jawab yang berbeda dalam organisasi. Maka dalam

menjalankan tugas pokok dan fungsinya, di dalam suatu instansi

diperlukan yang namanya struktur organisasi. Adapun struktur organisasi

yang ada dalam Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu

Pintu Kota Semarang seperti yang tertuang dalam Peraturan Walikota

Semarang Nomor 78 Tahun 2016 yaitu sebagai berikut:

1. Kepala Badan

Page 9: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

39

2. Sekretariat,terdiri dari:

a. Sub Bagian Perencanaan dan Evaluasi

b. Sub BagianKeuangan dan Aset

c. Sub BagianUmum Kepegawaian

3. Bidang Potensi dan Promosi Penanaman Modal, terdiri dari:

a. Seksi Potensi Penanaman Modal

b. Seksi Promosi dan Kerjasama Penanaman Modal

c. Seksi Pengendalian Penanaman Modal

4. Bidang Penyelenggaraan Layanan Perizinan I, terdiri dari:

a. Seksi Verifikasi dan Validasi Layanan Perizinan I

b. Seksi Penetapan Layanan Perizinan I

c. Seksi Penerbitan dan Dokumentasi Layanan Perizinan I

5. Bidang Penyelenggaraan Layanan Perizinan II, terdiri dari:

a. Seksi Verifikasi dan Validasi Layanan Perizinan II

b. Seksi Penetapan Layanan Perizinan II

c. Seksi Penerbitan dan Dokumentasi Layanan Perizinan II

6. Bidang Penyelenggaraan Layanan Perizinan III, terdiri dari:

a. Seksi Verifikasi dan Validasi Layanan Perizinan III

b. Seksi Penetapan Layanan Perizinan III

c. Seksi Penerbitan dan Dokumentasi Layanan Perizinan III

7. Bidang Sistem Informasi, Monitoring dan Evaluasi Perizinan, terdiri

dari:

a. Seksi Sistem Informatika

Page 10: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

40

b. Seksi Monitoring dan Evaluasi Perizinan

c. Seksi Pengaduan Layanan Penanaman Modal dan Perizinan

8. Kelompok Jabatan Fungsional

Gambar2.1 Struktur Organisasi Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu

Satu Pintu Kota Semarang

Sumber: Profil Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu Satu

Pintu Kota Semarang 2017

Page 11: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

41

Berdasarkan gambar Struktur Organisasi DPM-PTSP Kota

Semarang di atas menjelaskan bagaimana pekerjaan dibagi,

dikelompokkan, dan dikoordinasikan secara formal. Berikut Tugas dan

Fungsi Jabatan pada Struktur Organisasi tersebut, yaitu:

2.5 Tugas dan Fungsi Jabatan

Dalam melaksanakan tugas dan fungsi jalannya setiap bagian yang

ada dalam struktur organisasi mempunyai tugas dan tanggung jawab yang

berbeda-beda. Tugas dan fungsi jabatan masing-masing dapat dijelaskan

sebagai berikut:

1. Kepala Badan DPM-PTSP Kota Semarang

Tugas: Merumuskan kebijakan, rencana strategis, memimpin,

mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan mengendalikan serta

mengevaluasi pelaksanaan tugas dan fungsi.

2. Sekretariat DPM-PTSP Kota Semarang

Tugas: Merencanakan, mengkoordinasikan dan mensinkronisasikan,

membina, mengawasi dan mengendalikan serta mengevaluasi

pelaksanaan tugas Kesekretariatan, Bidang Potensi dan Promosi

Penanaman Modal, Bidang Penyelenggaraan Layanan Perizinan I,

Penyelenggaraan Layanan Perizinan II, Penyelenggaraan Layanan

Perizinan III, dan Bidang Sistem Informasi, Monitoring dan Evaluasi

Perizinan.

Fungsi:

Page 12: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

42

a. Perencanaan program, kegiatan dan anggaran;

b. Pendistribusian tugas kepada bawahan;

c. Pemberian petunjuk kepada bawahan;

d. Penyeliaan tugas bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

e. Pelaksanaan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai tugas

dan fungsinya.

Sekretariat terdiri dari:

1) Sub. Bagian Perencanaan dan Evaluasi

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Subbagian Perencanaan dan Evaluasi;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

2) Sub. Bagian Keuangan dan Aset

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Subbagian Keuangan dan Aset;

Page 13: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

43

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

3) Sub Bagian Umum dan Kepegawaian

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Subbagian Umum dan Kepegawaian;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Subbagian Umum

dan Kepegawaian;

h. Menyiapkan kegiatan tatakelola persuratan, kearsipan,

kepustakaan, dokumentasi, keprotokolan dan kehumasan Dinas

Penanaman Modal dan PTSP;

i. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

pimpinan sesuai tugas dan fungsinya;

Page 14: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

44

3. Bidang Potensi dan Promosi Penanaman Modal

Tugas: Merencanakan, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan

mengendalikan serta mengevaluasi tugas Seksi Potensi Penanaman

Modal, Seksi Promosi dan Kerjasama Penanaman Modal, dan Seksi

Pengendalian Penanaman Modal.

Fungsi:

a. Perencanaan program, kegiatan dan anggaran;

b. Pendistribusian tugas kepada bawahan;

c. Pemberian petunjuk kepada bawahan;

d. Penyeliaan tugas bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

e. Pelaksanaan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Pelaksanaan koordinasi dengan perangkat daerah lainnya dan instansi

terkait;

g. Pelaksanaan kegiatan penyusnunan kebijakan di Bidang Potensi dan

Promosi Penanaman Modal;

h. Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan

sesuai tugas dan fungsinya.

Bidang Potensi dan Promosi Penanaman Modal, terdiri dari:

1) Seksi Potensi Penanaman Modal

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Potensi Penanaman Modal;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

Page 15: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

45

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Potensi

Penanaman Modal;

h. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

2) Seksi Promosi dan Kerjasama Penanaman Modal

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Promosi dan Kerjasama Penanaman Modal;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dakam lingkung tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran kerja pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Promosi dan

Kerjasama Penanaman Modal;

h. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

3) Seksi Pengendalian Penanaman Modal

Page 16: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

46

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Pengendalian Penanaman Modal;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi

Pengendalian Penanaman Modal;

h. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

4. Bidang Penyelenggaraan Layanan Perizinan I (Kesejahteraan Rakyat dan

Lingkungan)

Tugas: Merencanakan, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan

mengendalikan serta mengevaluasi Seksi Verifikasi dan Validasi

Layanan Perizinan I, Seksi Penetapan Layanan Perizinan I dan Seksi

Penerbitan dan Dokumentasi Layanan Perizinan I.

Fungsi:

a. Perencanaan program, kegiatan dan anggaran;

b. Pendistribusian tugas kepada bawahan;

c. Pemberian petunjuk kepada bawahan;

Page 17: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

47

d. Penyeliaan tugas bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

e. Pelaksanaan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Pelaksanaan koordinasi dengan perangkat daerah lainnya dan

instansi terkait;

g. Pelaksanaan kegiatan penyusunan kebijakan di Bidang

Penyelenggaraan Layanan Perizinan I;

h. Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan

sesuai tugas dan fungsinya.

Bidang Penyelenggaraan Layanan Perizinan I,terdiri dari:

1) Seksi Verifikasi dan Validasi Layanan Perizinan I

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Verifikasi dan Validasi Layanan Perizinan I;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Verifikasi

dan Validasi Layanan Perizinan I;

h. Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan

sesuai tugas dan fungsinya.

Page 18: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

48

2) Seksi Penetapan Layanan Perizinan I

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Penetapan Layanan Perizinan I;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabanya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Penetapan

Layanan Perizinan I;

h. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

3) Seksi Penerbitan dan Dokumentasi Layanan Perizinan I

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Penerbitan dan Dokumentasi Layanan

Perizinan I;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkungan tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

Page 19: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

49

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Penerbitan

dan Dokumentasi Layanan Perizinan I;

h. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

5. Bidang Penyelenggaraan Layanan Perizinan II

Tugas: Merencanakan, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan

mengendalikan serta mengevaluasi Seksi Verifikasi dan Validasi

Layanan Perizinan II, Seksi Penetapan Layanan Perizinan II dan Seksi

Penerbitan dan Dokumentasi Layanan Perizinan II.

Fungsi:

a. Perencanaan program, kegiatan dan anggaran;

b. Pendistribusian tugas kepada bawahan;

c. Pemberian petunjuk kepada bawahan;

d. Penyeliaan tugas bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

e. Pelaksanaan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Pelaksanaan koordinasi dengan perangkat daerah lainnya dan

instansi terkait;

g. Pelaksanaan kegiatan penyusunan kebijakan di Bidang

Penyelenggaraan Layanan Perizinan II;

h. Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan

sesuai tugas dan fungsinya.

Page 20: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

50

Bidang Penyelenggaraan Layanan Perizinan II, terdiri dari:

1) Seksi Verifikasi dan Validasi Layanan Perizinan II

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Verifikasi dan Validasi Layanan Perizinan II;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Verifikasi

dan Validasi Layanan Perizinan II;

h. Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan

sesuai tugas dan fungsinya.

2) Seksi Penetapan Layanan Perizinan II

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Penetapan;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

Page 21: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

51

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Penetapan

Layanan Perizinan II;

h. Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan

sesuai tugas dan fungsinya.

3) Seksi Penerbitan dan Dokumentasi Layanan Perizinan II

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Penerbitan dan Dokumentasi Layanan

Perizinan II;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Penerbitan

dan Dokumentasi Layanan Perizinan II;

h. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

6. Bidang Penyelenggaraan Layanan Perizinan III

Tugas: Merencanakan, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan

mengendalikan serta mengevaluasi Seksi Verifikasi dan Validasi

Layanan Perizina III, Seksi Penetapan Layanan Perizinan III dan Seksi

Penerbitan dan Dokumentasi Layanan Perizinan III.

Page 22: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

52

Fungsi:

a. Perencanaan program, kegiatan dan anggaran;

b. Pendistribusian tugas kepada bawahan;

c. Pemberian petunjuk kepada bawahan;

d. Penyeliaan tugas bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

e. Pelaksanaan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Pelaksanaan koordinasi dengan perangkat daerah lainnya dan instansi

terkait;

g. Pelaksanaan kegiatan penyusunan kebijakan di Bidang

Penyelenggaraan Layanan Perizinan III;

h. Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan

sesuai tugas dan fungsinya.

Bidang Penyelenggaraan Layanan Perizinan III (Pembangunan), terdiri

dari:

1) Seksi Verifikasi dan Validasi Layanan Perizinan III

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Verifikasi dan Validasi Layanan Perizinan III;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

Page 23: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

53

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Verifikasi

dan Validasi Layanan Perizinan III;

h. Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan

sesuai tugas dan fungsinya.

2) Seksi Penetapan Layanan Perizinan III

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Penetapan Layanan Perizinan III;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Penetapan

Layanan Perizinan III;

h. Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan

sesuai tugas dan fungsinya.

3) Seksi Penerbitan dan Dokumentasi Layanan Perizinan III

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Penerbitan dan Dokumentasi Layanan

Perizinan III;

Page 24: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

54

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Penerbitan

dan Dokumentasi Layanan Perizinan III;

h. Melaksanakan tugas kefin lain yang diberikan oleh pimpinan

sesuai tugas dan fungsinya.

7. Bidang Sistem Informasi, Monitoring dan Evaluasi Perijinan

Tugas: Merencanakan, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan

mengendalikan serta mengevaluasi Seksi Sistem Informasi, Seksi

Monitoring dan Evaluasi Perizinan, dan Seksi Pengaduan Layanan

Penanaman Modal dan Perizinan.

Fungsi:

a. Perencanaan program, kegiatan dan anggaran;

b. Pendistribusian tugas kepada bawahan;

c. Pemberian petunjuk kepada bawahan;

d. Penyeliaan tugas bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

e. Pelaksanaan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Pelaksanaan koordinasi dengan perangkat daerah lainnya dan instansi

terkait;

Page 25: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

55

g. Pelaksanaan kegiatan penyusunan kebijakan di Bidang Sistem

Informasi, Monitoring dan Evaluasi Perizinan;

h. Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan

sesuai tugas dan fungsinya.

Bidang Sistem Informasi, Monitoring dan Evaluasi Perijinan, terdiri

dari:

1) Seksi Sistem Informatika

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Sistem Informasi;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Sistem

Informasi;

h. Menyiapkan kegiatan penyusunan laporan pelaksanaan

kegiatan Seksi Sistem Informasi;

2) Seksi Monitoring dan Evaluasi Perizinan

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Monitoring dan Evaluasi Perizinan;

Page 26: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

56

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Monitoring

dan Evaluasi;

h. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

3) Seksi Pengaduan Layanan Penanaman Modal dan Perizinan

Tugas:

a. Menyiapkan kegiatan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Seksi Pengaduan Layanan Penanaman Modal dan

Perizinan;

b. Membagi tugas kepada bawahan;

c. Membimbing bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan;

e. Menyiapkan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. Menyiapkan pelaksanaan koordinasi;

g. Menyiapkan kegiatan penyusunan kebijakan Seksi Pengaduan

Layanan Penanaman Modal dan Perizinan;

h. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

Page 27: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

57

8. Kelompok Jabatan Fungsional

Tugas: Melaksanakan sebagian tugas Dinas Penanaman Modal dan PTSP

sesuai dengan keahlian dan kebutuhan sesuai peraturan perundang-

undangan.

2.9 Sumber Daya Manusia

Sumber Daya Manusia memegang peranan yang sangat penting dalam

mewujudkan tujuan suatu organisasi, demikian juga dengan DPM-PTSP

Kota Semarang yang memiliki sumber daya manusia meliputi pegawai

berdasarkan Jenjang Pendidikan, Status / Golongan Ruang dan Jabatan

Struktural, Fungsional Tertentu dan Fungsional Umum (Staf).

Page 28: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

58

a. Jumlah Pegawai DPM-PTSP Kota Semarang berjumlah 77 orang.

Tabel 2.1

Jumlah Pegawai Berdasarkan Jenjang Pendidikan DPM-PTSP Kota Semarang

S

u

m

b

e

r

:

D

a

t

a

K

epegawaian DPM-PTSP Bulan Desember Tahun 2016

Dari tabel di atas dapat diketahui, jumlah dan persentase pegawai

berdasarkan Jenjang Pendidikan yaitu pendidikan SD tidak ada dengan

persentase 0%, pendidikan SMP tidak ada dengan persentase 0 %,

pendidikan SMA dengan jumlah pegawai 25 dan persentase 32 %,

pendidikan D-3 dengan jumlah pegawai 6 dan persentase 8 %,

pendidikan S-1 dengan jumlah pegawai 35 dan persentase 46 %,

pendidikan S-2 dengan jumlah pegawai 11 dan persentase 14 %, serta

pendidikan S-3 tidak ada dengan persentase 0%. Dapat disimpulkan,

No. Tk. Pendidikan Jumlah Pegawai

Persentase

1. SD - 0 %

2. SMP - 0 %

3. SMA 25 32 %

4. D-3 6 8 %

5. S-1 35 46 %

6. S-2 11 14 %

7. S-3 - 0 %

Total 77 100 %

Page 29: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

59

bahwa data kepegawaian dari jenjang pendidikan tamatan terbanyak dari

Tk. Pendidikan S-1 dengan Jumlah pegawai 35 dan persentase 46%.

Tabel 2.2 Jumlah Pegawai Berdasarkan Status/ Golongan Ruang

DPM-PTSP Kota Semarang

No. Status/ Golongan Jumlah Pegawai

Persentase

1. IV/c 1 1 %

2. IV/b 1 1 %

3. IV/a 8 12 %

4. III/d 15 22 %

5. III/c 8 12 %

6. III/b 15 22 %

7. III/a 7 10 %

8. II/d 4 6 %

9. II/c 2 3 %

10. II/b 3 4 %

11. II/a 5 7 %

Total 69 100 %

Sumber: Mekanisme Kepegawaian DPM-PTSP Bulan Januari -

Desember Tahun 2017

Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui, bahwa Pegawai

berdasarkan Status/ Golongan Ruang semisal seorang Pegawai Negeri

Page 30: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

60

Sipil berada di ruang IV/c maka PNS tersebut memiliki Golongan IV

(Pembina) lebih tepatnya Pembina Utama Muda. Golongan ini lebih

tinggi dari IV/b dan Golongan di bawahnya.

Tabel 2.3 Jumlah Pegawai Menurut Jabatan Struktural, Fungsional Tertentu

dan Fungsional Umum (Staf) DPM-PTSP Kota Semarang

Sumber: DPM-PTSPKota Semarang per Bulan April Tahun 2017

Berdasarkan tabel di atas, dapat disimpulkan bahwa jabatan

struktural artinya jabatan yang secara tegas ada dalam strutur organisasi.

No. Status/ Golongan

Struktural Fungs. Tertentu

Fungs. Umum (Staf) 2.A 2.B 3.A 3.B 4.A

1. IV/c 1

2. IV/b 1

3. IV/a 4 4

4. III/d 12 3

5. III/c 1 2 7

6. III/b 2 13

7. III/a 6

8. II/d 1 3

9. II/c 4

10. II/b 3

11. II/a 2

Page 31: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

61

Jabatannya bertingkat-tingkat dari yang terendah eselon V/a sampai yang

tertinggi eselon I/a tabel di atas menunjukkan bahwa golongan IV/c

jabatan struktural eselon 2.b lebih tinggi diantara golongan dan eselon

lainnya.

Jabatan Fungsional Tertentu yaitu pegawai yang pengangkatan dalam

jabatan dan kenaikan pangkatnya disyaratkan dengan angka kredit. Maka

disimpulkan pada tabel di atas, Golongan III/b terdapat 2 pegawai dan

II/d terdapat 1 pegawai yang pengangkatan dalam jabatan dan kenaikan

pangkatnya disyaratkan dengan angka kredit. Jabatan Fungsional Umum

(Staf) yaitu pegawai yang pengangkatannya dalam jabatan dan kenaikan

pangkatnya tidak disyaratkan dengan angka kredit. Dari tabel di atas

menunjukkan bahwa pegawai yang menduduki jabatan Fungsional

Umum terbanyak yaitu pada Golongan III/b.

b. Sarana dan Prasarana

Tabel 2.4 Daftar Sarana dan Prasarana di DPM-PTSP Kota Semarang

No. Jenis Barang Keadaan No. Jenis Barang Keadaan

1. Mobil 8 Baik, 2 Kurang Baik

31. Kelengkapan Komputer

Baik

2. Sepeda Motor 12 Baik, 1 Kurang Baik

32. Kursi Kerja Eselon II Baik

3. Mesin Ketik Manual Baik 33. GPS Baik 4. Filling Cabinet Baik 34. Office Cabinet Baik

5. AC Baik 35. Kursi Rapat Baik 6. Meja Mesin Ketik Baik 36. Wireless Mic (tie

clip) Baik

7. Kursi Baik 37. Wireless Mic (close Baik

Page 32: GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Latar Belakang ...eprints.undip.ac.id/60793/3/BAB_II.pdfNegara juga mengeluarkan berbagai peraturan terkait dengan Pelayanan ... 2.4 Visi dan Misi Dinas

62

Putar/Komputer talking) 8. Kursi Kerja Staf Baik 38. Dispencer Baik 9. Meja Samping Baik 39. Kursi Kerja Eselon II Baik 10. Kursi Lipat Baik 40. Kursi Kerja Eselon

IV Baik

11. Camera Digital Baik 41. Tickle Charging for Infrared

Baik

12. Handycam Baik 42. Rak Televisi Baik 13. DVD Player 2 Baik, 1

Rusak 43. Televisi Baik

14. Power AC Cable Supreme

Baik 44. PC Baik

15. Meja Komputer Baik 45. Lemari Es Baik 16. Kipas Angin Baik 46. Speker Baik 17. Laptop Baik 47. LCD Projector Baik 18. Mesin Antrian Baik 48. Video Mixer Baik 19. Alat Instalasi

Jaringan Baik 49. Alat Instalasi

Komputer Baik

20. Video Digital Scaler Baik 50. Rak Buku / Brosur Baik 21. Meja Troli Baik 51. Kursi Hadap Tamu Baik 22. Meja Rapat Baik 52. Lemari Panjang Baik 23. Alat Fasilitas

Hosting Internet Baik 53. Lemari Buffet Kecil Baik

24. Printer Baik 54. Telephone dan Fax Baik 25. Scaner Baik 55. Rak Buku / Brosur Baik 26. Mesin Ketik Digital Baik 56. Server Baik 27 Mesin Foto Copy Baik 57. Rak Server Baik 28. Rak Arsip Baik 58. Kursi Tunggu Baik 29. Meja Kerja Staf Baik 59. Sofa Baik 30. Lemari Rendah

(Arsip) Baik 60. Lemari Tinggi

(Arsip) Baik

Sumber: Data Aset Inventaris DPM-PTSP Kota Semarang per Bulan

Desember Tahun 2016

Berdasarkan tabel di atas menunjukkan bahwa DPM-PTSP yang

berlokasi di Gedung Balai Kota Semarang lantai 3, mempunyai sarana

dan prasarana yang sudah baik dan masih ada beberapa yang kurang baik

meliputi sepeda motor dan DVD Player.