Fisika Industri - dinamika partikel

download Fisika Industri - dinamika partikel

of 23

Transcript of Fisika Industri - dinamika partikel

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    1/58

    Teknik Industri

    Universitas Brawijaya

    Malang

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    2/58

    DINAMIKA

    •   Hubungan antara gerakan suatu bendadengan penyebabnya

    Bahasan:

    - Hukum I Newton

    - Hukum II Newton

    - Hukum III Newton

    Sebelum jaman Galileo suatu

    pengaruh / gaya diperlukan agar

    suatu benda selalu bergerak

    Benda bergerak dengan kecepatan konstan

    karena ada “gaya” yang selalu mendorongnya

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    3/58

    DINAMIKA

    • Gaya luar diperlukan untuk mengubahkecepatan suatu benda bebas

    Tetapi tidak diperlukan gaya luar untuk

    membuat suatu benda bebas bergerak dengan

    kecepatan konstan

    Benda bebas adalah benda yang tidak berada

    dalam pengaruh interaksi apapun

    Bila interaksinya dengan benda

    lain dapat diabaikan atau total 

    interaksinya saling meniadakan

    Galileo said:

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    4/58

    4

    Sebuah benda tetap diam atau

    tetap bergerak lurus dengan

    kecepatan konstan, kecuali ada

    gaya luar yang bekerja padanya

    HUKUM PERTAMA NEWTON

    Hukum Inersia

    A body remains at rest or moves 

    in a straight l ine at a cons tant speed unless acted upon b y a force.

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    5/58

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    6/58

    Hukum Newton I

    Jika benda sedang bergerak cenderung

    tetap bergerak dengan kecepatan tetap .Jika benda dalam keadaan tak bergerak

    cenderung untuk tetap tak bergerak (

    kecepatan nol )

    Σ F = 0 ‘jumlah semua gaya yang bekerja padabenda tersebut sama dengan nol’

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    7/58

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    8/58

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    9/58

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    10/58

    HUKUM KEDU N E W T O N

        amF

     

    Gaya Penggerak Gerakan

    Percepatan yang dihasilkan oleh resultan gaya yang bekerja padasuatu benda berbanding lurus dengan resultan gayanya, searah

    dengan gaya dan berbanding terbalik dengan massa benda

    m

    F a 

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    11/58

    Hukum Newton II

    Benda yang semula

    diam di tarik atau didorong dengan gaya F

    sehingga bergerak dan

    menimbulkan

    percepatan pada

    benda

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    12/58

    12

    Apakah gerobak yang ditarik selalu bergerak ???

    F

    DIAM

     Lurus v konstan

    BERGERAK

    STATIKA DINAMIKA

        0F

        amF 

    a = 0

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    13/58

    Semakin besar gaya yang diberikan padabenda percepatannyamakin besar

    F1 < F2 < F3

    F1 < F2 < F3

    F1 < F2 < F3

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    14/58

    Semakin besarmassa bendapercepatannyamakin kecil

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    15/58

    Hukum Newton II

    Dari kejadian tersebut dapat

    disimpulkan a = F / m

    Bila Gaya lebih dari satu dan massa

    benda juga lebih dari satu maka

    a = ΣF / Σm

    Bila Gaya lebih dari satu dan massa

    benda juga lebih dari satu maka

    a = ΣF / Σm

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    16/58

    ep

    Bila Gaya lebih dari satu dan massa

    benda juga lebih dari satu maka

    a = ΣF / Σm

    Bila Gaya lebih dari satu dan massa

    benda juga lebih dari satu maka

    a = ΣF / Σm

    f g e s e k = μ . N

    μ = koefisien gesek

    N = gaya Normal

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    17/58

    Whenever one body exerts a force on a second body,

    the second body exerts an equal and opposite force

    on the first body.

    HUKUM KETIGA NEWTON

    CIRI – CIRI PASANGAN AKSI – REAKSI

    • sama besar

     A K S I - R E A K S I

    • berlawanan arah• bekerja pada 2 benda berbeda

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    18/58

    Jika kita memukul (atau menarik) sebuah benda /orang,

    maka benda itu (orang) akan memukul ( atau menarik )kita balik

    For every action, there is an equal and opposite reaction.

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    19/58

    ep

    Hukum Newton III

    Terjadi gaya

    aksi oleh

    orang A pada

    hewan B

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    20/58

    ep

    Terjadi gaya

    aksi oleh

    orang A pada

    hewan B

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    21/58

    ep

    Terjadi gaya

    reaksi oleh

    hewan B pada

    orang A

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    22/58

    F a k s iF r e a k s i

    F a k s i F r e a k s i= -

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    23/58

    • In the top picture (below), Kent Budgett is pulling upon a rope

    that is attached to a wall. In the bottom picture, the Kent is

    pulling upon a rope that is attached to an elephant. In each

    case, the force scale reads 500 Newton. Kent is pulling ...a. with more force when the rope is attached to the wall.

    b. with more force when the rope is attached to the elephant.

    c. the same force in each case

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    24/58

    answer

    • Kent is pulling with 500 N of force in each

    case. The rope transmits the force from Kent

    to the wall (or to the elephant) and vice versa.

    Since the force of Kent pulling on the wall andthe wall pulling on Kent are action-reaction

    force pairs, they must have equal magnitudes.

    Inanimate objects such as walls can push and

    pull.

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    25/58

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    26/58

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    27/58

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    28/58

    Identify at least six pairs of action-reaction

    force pairs in the following diagram.

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    29/58

    answer

    • The elephant's feet push backward on the ground; theground pushes forward on its feet.

    • The right end of the right rope pulls leftward on theelephant's body; its body pulls rightward on the rightend of the right rope.

    •The left end of the right rope pulls rightward on theman; the man pulls leftward on the left end of the rightrope.

    • The right end of the left rope pulls leftward on the man;the man pulls rightward on the right end of the left rope.

    • The tractor pulls leftward on the right end of the leftrope; the left end of the left rope pulls rightward on thetractor. etc., etc.

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    30/58

    Contoh Soal 1

    Sebuah helikopter bermassa 15000 kg mengangkat sebuah truk

    bermassa 4500 kg dengan percepatan sebesar 1,4 m/s2. Truk disebut

    diangkat dengan menggunakan kabel baja, Gaya angkat yang diterimaoleh baling-baling helikopter arahnya vertikal ke atas. Tentukan besarnya

    tegangan pada kabel baja dan besarnya gaya angkat pada baling-baling

    helikopter.

    Jawab :

    m1 = 15000 kg

    m2 = 4500 kg

    F = ?

    T = ?

    a = 1,4 m/s2

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    31/58

    F

    W2

    T

    T

    W1

    a

    Hukum Newton II pada truk :

    N50400)4,18,9)(4500()ag(mT

    aaaamgmTF

    2

    21222y

    Hukum Newton II pada helikopter :

    N218400)4,18,9)(15000(50400

    )ag(mTF

    aaaamgmTFF

    1

    21111y

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    32/58

    Contoh soal 2

    Sebuah pesawat terbang membuat lingkaran horisontal dengan

    kecepatan 480 km/jam. Gaya angkat yang diterima oleh pesawat

    tersebut arahnya tegak lurus pada sayap pesawat. Bila sayap pesawattersebut membentuk sudut 40o terhadap horisontal. tentukan jari-jari

    lingkaran yang dibentuk oleh pesawat terbang tersebut.

    Jawab :

    40o

    V = 480 km/jam

    R = ?

    F

    s / m33,133 jam / km480V  

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    33/58

    40o

    R = ?

    F

    mg

    F cos

    F sin

    m2162)40tg)(8,9(

    )33,133(R

    tgg

    V

    RtggR

    V

    mg

    R

    Vm

    cosF

    sinF

    mgcosFR

    VmmasinFF

    o

    2

    22

    2

    2

    x

    ααα

    α

    αα

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    34/58

    Contoh Soal 3 :

    Sebuah balok bemassa 5 kg bergerak ke atas dengan kecepatan awal Vopada bidang miring dengan sudut 30o terhadap horisontal. Oleh karena

    koefisien gesekan antara balok dan bidang miring kecil (yaitu sebesar0,15), maka setelah naik keatas balok tersebut turun kembali dan

    sampai ditempat semula dengan kecepatan sebesar 7,66 m/s. Tentukan

    kecepatan awal Vo

    Jawab :

    Vo = ?

    V2 = 7,66 m/s = 0,15

    LV1 = 0

    30o

    V1 = 0

    m = 5 kg

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    35/58

    N

    mg sin

    mg cos

    mg

    Diagram gaya (turun) :

    maf sinmgmaF

    0cosmgN0F

    x

    y

    α

    α

    2s / m62,3)87,0)(8,9)(15,0()5,0)(8,9(a

    )cosgsing(a

    macosmgsinmg

    cosmgNf 

    αµα

    αµα

    αµµ

    V2 = 7,66 m/s

    LV1 = 0

    m1,8)62,3(2

    066,7L

    aL2VV

    2

    2

    1

    2

    2

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    36/58

    N

    mg sin

    mg cos

    mg

    Diagram gaya (naik) :

    ma)f sinmg(maF

    0cosmgN0F

    x

    y

    α

    α

    2s / m18,6)]5,0)(8,9()87,0)(8,9)(15,0[(a

    )cosgsing(amasinmgcosmg

    cosmgNf cosmgN

    ααµααµ

    αµµα

    V1 = 0

    Vo

    L

    30o

    s / m10V

    )1,8)(18,6(2V0

    aL2VV

    o

    2

    o

    2

    o

    2

    1

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    37/58

    LATIHAN• Dua anak yang berada di atas kereta luncur ditarik

    melewati tanah yang diselimuti salju. Kereta luncurditarik dengan tali yang membuat sudut 40terhadap sumbu x positif. Anak-anak itumempunyai massa gabungan 45 kg dan keretaluncur mempunyai massa 5 kg. Koefisien gesek

    statis dan kinetik adalah 0,2 dan 0,15. Cari gayagesek yang dikerjakan tanah pada kereta danpercepatan anak-anak serta kereta jika tegangantali adalah:

    a) 100 N

    b) 140 N

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    38/58

    penyelesaian

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    39/58

    Penyelesaian (lanjutan)

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    40/58

    Penyelesaian (lanjutan)

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    41/58

    CONTOH SOAL

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    42/58

    penyelesaian

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    43/58

    penyelesaian

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    44/58

    CONTOH SOAL:

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    45/58

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    46/58

    HUKUM NEWTON III

    Thisimagecannotcurrently bedisplayed.

    reaksiaksi   FF  

    1

    2

    F21

    F12

    F21F12

    1

    2

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    47/58

    Contoh Soal 4

    Dua buah balok yang masing-masing bermassa 1 kg (sebelah kiri) dan 3

    kg (sebelah kanan) diletakkan berdampingan di atas lantai horisontal

    dimana koefisien gesekan antara lantai dan balok 1 kg adalah 0,2sedangkan antara lantai dan balok 3 kg adalah 0,1. Tentukan percepatan

    dari kedua balok tersebut dan gaya aksi-reaksi bila balok 1 kg didorong

    ke kanan dengan gaya sebesar 12 N.

    Jawab :

    = 0,2  = 0,1

    F = 12 N

    a = ?

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    48/58

    = 0,2  = 0,1

    F = 12 N

    a = ?

    N1

    m1 g

    F

    f 1

    F12

    N8,9)8,9)(1(gmN0F 11y  

    a04,10FaF)8,9)(2,0(12

    aa)1(amFf FamF

    1212

    11211x

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    49/58

    = 0,2  = 0,1

    F = 12 N

    a = ?

    N2

    m2 g

    F21

    f 2

    N4,29)8,9)(3(gmN0F 22y  

    94,2a3Fa3)4,29)(1,0(F

    a3a)3(amf FamF

    2121

    22212x

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    50/58

    a04,10F12     94,2a3F21  

    2

    1221

    s / m775,14

    1,7a1,794,204,10a4

    a04,1094,2a3FF

    N265,8775,104,10F12  

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    51/58

    N2,394,298,9gmgmNN0F 2121y  

    2

    212121x

    s / m775,14

    1,7aa4)4,29)(1,0()8,9)(2,0(12

    a4a)mm(f f Fa)mm(F

    N2

    m2 g

    F21

    f 1

    F

    f 2

    N1

    m1g

    F21

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    52/58

    Contoh Soal 5

    Sebuah balok bermassa 3 kg terletak di atas lantai dimana koefisien

    gesekan antara balok tersebut dan lantai adalah 0,1. Diatas balok

    tersebut diletakkan balok kedua yang bermassa 1 kg dimana koefisiengesekan antara kedua balok adalah 0,2. Bila balok pertama ditarik

    dengan gaya sebesar 12 N, hitung percepatan dari kedua balok trsebut.

    Jawab :

    F=12 N1

    2

    3

    µ = 0,1

    µ = 0,2

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    53/58

    Asumsi : a1 > a2

    F=12 N1

    2

    3

    = 0,1

    = 0,2

    N21

    m2g

    f 21

    2

    22

    22212x

    221y

    s / m96,1aa)1()8,9)(2,0(

    amf amF

    N8,9)8,9)(1(gmN0F

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    54/58

    Asumsi : a1 > a2

    F=12 N1

    2

    3

    = 0,1

    = 0,2

    N13

    m1g

    f 13

    21

    21

    1

    11121311

    13

    12113

     / 04,2312,6

    3)8,9(2,0)2,39(1,012

    2,398,9)8,9(3

    0

    aa

    sma

    a

    am f  f F amF 

     N 

     N gm N F 

     x

     y

    f 12 N12

    Asumsi benar

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    55/58

    LATIHAN

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    56/58

    penyelesaian

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    57/58

    penyelesaian

  • 8/19/2019 Fisika Industri - dinamika partikel

    58/58

    penyelesaian