Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

download Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

of 6

Transcript of Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

  • 8/19/2019 Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

    1/12

    HALAMAN PENGESAHAN

    Laporan Lengkap Praktikum Perkembangan Hewan dengan Judul

    “Fertilisasi, Reproduksi dan Perkembangan Mencit” yang disusun oleh:

     Nama : Nur Istiqamah

     NIM : !!!"#

    $elas : %iologi &ains '%(

    $elompok : )I

    telah diperiksa dan dikoreksi oleh *sisten dan+ $oordinator *sisten dandinyatakan diterima,

    Makassar- Januari "#.

    $oordinator*sisten *sisten

    Ferry ra!an Ferry ra!an

    NM" #$#%%%&& NM #$#%%%&&

    Mengetahui-/osenPenanggungJawabPraktikum

    'r" Adnan, M"S"

    NP" #()*&$ #(++& # &

  • 8/19/2019 Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

    2/12

    A" -.'.L PRA/0/.M

    Judul praktikum ini adalah “0ertilisasi- 1eproduksi dan Perkembangan

    Men2it”,

    1" 0.-.AN PRA/0/.M

    3u4uan praktikum unit 0ertiliasi ini- yaitu :

    a, /apat memahami dan memiliki keterampilan dalam mengawinkan men2it,

     b, Memiliki pemahaman yang lebih baik mengenai proses 5ertilisasi pada

    mamalia,

    &edangkan- tu4uan praktikum unit 1eproduksi dan Perkembangan Men2it ini-

    yaitu :

    a, 6ntuk mempela4ari 2ara mengawinkan men2it dan memelihara men2it, b, 6ntuk mempela4ari perkembangan embrio men2it se2ara mor5ologi selama

     periode kehamilan,

    2" MANFAA0 PRA/0/.M

    Man5aat praktikum unit 0ertiliasi ini yaitu :

    a, *gar mahasiswa dapat memahami dan memiliki keterampilan dalam

    mengawinkan men2it,

     b, *gar mahasiswa memiliki pemahaman yang lebih baik mengenai proses

    5ertilisasi pada mamalia,

    &edangkan- man5aat praktikum unit 1eproduksi dan Perkembangan Men2it ini-

    yaitu :

    a, *gar mahasiswa dapat mempela4ari 2ara mengawinkan men2it dan

    memelihara men2it,

     b, *gar mahasiswa dapat mempela4ari perkembangan embrio men2it se2ara

    mor5ologi selama periode kehamilan,

    '" PR3SE'.R  /ER-A

    #" Fertilisasi

    a" Menga!inkan Mencit

    Memelihara ekor men2it yang estrus dengan men2it

     4antan dalam satu kandang,

    Memeriksa sumbat 7agina setiap hari

    Menimbang berat badan men2it

  • 8/19/2019 Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

    3/12

    b" Pengamatan Fertilisasi Mencit 1etina

    $" Reproduksi dan Perkembangan Mencit

    Memberi makan dan mengganti sekam se2ara periodi2

    Matikan men2it yang telah hamil,

    Mengamati 4umlah implantasi

    Mengamati 4umlah 5etus pada uterus

    Menyentuh 5etus untuk mengetahui apakah

    hidup atau mati

    Membuka 5etus dan men2ari implantasi

    teresorpsi

    Menghitung 4umlah 5etus dari masing8

    masing tanduk uterus

    Mengambil kedua o7arium dan menghitung 4umlah

    korpus luteum dari masing 9masing o7arium

    6ntuk menghitung 4umlah anakan dengan menghitung 4umlah anak yang

    lahir pada men2it yang dibiarkan melahirkan se2ara alami dan men2atat

    datanya

    Memeriksa keesokan hari

    Memelihara men2it hamil dalam kandang terpisah,

    Mematikan men2it dengan 2ara dislokasi leher,

    Mengumpulkan men2it men2it yang estrus dengan

    men2it 4antan dalam satu kandang,

  • 8/19/2019 Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

    4/12

    E" HASL 'AN PEM1AHASAN#" Hasil Pengamatan

    No Hasil Pengamatan /eterangan

    #

    Men2it hamil

    yang telah

    dimatikan,

    $

    Proses

     pembedahan-

    mengeluarkan5etus,

    %edah pada hari kehamilan ke8

    Membedah tanduk uterus men2it

    Mengamati posisi embrio dalam uterus-

     pan4ang+ukuran embrio- keadaan plasenta- keadaan

    selaput amnion

  • 8/19/2019 Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

    5/12

    0etus yang

    masih

    terbungkus

     plasenta,

    %

    0etus yang telah

    dikelurkan dari plasenta,

  • 8/19/2019 Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

    6/12

    $" Analisis 'ata KorpusLuteumkiridankanan=¿

    ∑ ¿  #%

    Jumlah implantasi=¿

    ∑ ¿  #

    Persentase Implantasi ;∑ fetus yang terimplantasi

    ∑ Korpus luteum x100

    ;

    13

    14

     x100

     ;

  • 8/19/2019 Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

    7/12

    men2it betina belum menun4ukkan adanya tanda8tanda kehamilan, Pada

     praktikum 5ertilisasi- men2it betina yang dibedah hanya satu- yaitu yang

     paling 4elas menun4ukkan adanya kehamilan,

    0ertilisasi merupakan peleburan antara inti sel telur dengan

    inti spermatoAoa sehingga tumbuh men4adi indi7idu baru yang disebut

    Aigot, &el gamet- yaitu sperma dan sel telur yang menyatu selama 5ertilisasi

    atau pembuahan- merupakan 4enis sel yang sangat terspesialisasi yang

    dihasilkan melalui serangkaian peristiwa perkembangan yang kompleks

    dalam testes dan o7arium induk, 0ungsi utama 5ertilisasi adalah untuk 

    menyatukan kumpulankromosom haploid dari dua indi7idu men4adi

    sebuah sel diploid tunggal- yaitu Aigot 'Bampbell- "##!(,

    Menurut Partodihard4o '

  • 8/19/2019 Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

    8/12

    hyaluronidase- protease dan Aonalisin- yang dibutuhkan untuk 

    membantu spermatoAoon menembus 2orona radiata dan Aona pellu2ida

    saat 5ertilisasi, 0ertilisasi melalui C 5ase yaitu penetrasi 2orona radiata-

     penetrasi Aona pelusida dan 5usi membran spermatoAoon dengan

    memhran 7itelin oosit, &egera setelah spermatoAoon masuk posit-

    ter4adi reaksi kortikal dan reaksi Aona pada oosit untuk men2egah

    ter4adinyapolispermi, Dosit 4uga menyelesaikan pembelahan miosisnya

    yang kedua dan nukleusnya men4adi pronukleus wanita '4umlah

    kromosomnya haploid(,

    Menurut *dnan '"#=(- 5ertilisasi yang ter4adi pada men2it adalah

    5ertilisasi se2ara internal, 0ertilisai yang ter4adi pada men2it betina yang

    sedang dalam masa estrus akan menghasilkan Aigot, 0ase estrus pada men2it

    dapat diamati dengan melihat 7ul7a men2it yang berwarna kemerahan dan

     bengkak, &ednagkan men2it yang telah hamil dapat diketahui denag

    terbentuknya sumbat pada 7agina men2it,

    Menurut &yahrum ', Mula8mula kita lihat kepala sperma masuk ke dalam pusat telur-

    kepala sperma membengkak- ekor terlepas- men4adi struktur terbuka

    dan men4adi pronukleus 4antan,

    ", Eranula mitokondria dan apparatus Eolgi dari sperma tersebut di

    dalam sitoplasma sel telur, pada saat ini pembelahan maturasi sel

    telur telah selesai dan inti sel telur yang lebih ke2il 'pronukleus

     betina( telah siap untuk bergabung,

    C, 3imbul sentrosom diantara kelompok kromosom dan membelah dua

    dianggap berasal dari sentriol anterior sperma, $limaks 5ertilisasiter2apai bila kedua pronukleus saling berdekatan- bertemu dan

    kemudian bersatu, Pada lainnya termasuk mamalia tiap pronukleus

    kehilangan selaput inti dan kromatinnya ber2ampur men4adi satu sel

    kromosom, Lalu tiap sel sebagai satu unit melakukan pembelahan

     pertama,

  • 8/19/2019 Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

    9/12

    !, /i sini 4umlah kromosom men4adi lengkap lagi- setelah untuk 

    sementara men4adi setengah yaitu dalam gamet setyelah prosesmaturasi,

    =, &ekarang 5ertilisasi men4adi sempurna- dan sel telur membelah

    dengan 2ara meiosis biasa,

    %erdasarkan pengamatan yang dilakukan pada men2it betina yang

    mengalami kehamilan- didapatkan 5etus yang masih terbungkus plasenta

    yang berada disebelah kiri ber4umlah @- sedangkan 5etus yang berada di

    sebelah kanan ber4umlah ., %erdasarkan analisa data- presentase

     perhitungan pada 5etus hidup adalah ##> dan 5etus mati #>, &edangkan

     presentase implantasi

    tahap- yaitu:

    a, 3ahap " sel dan banyak sel pada embrioPada mamalia- pembelahan ter4adi se2ara holoblastik, Pembelahan

     pertama akan melalui bidang longitudinal yang terletak di bagian atas

    ekuatorial, Pembelahan kedua melalui bidang meridional tetapi hanya

     pada blastomer kutub 7egetati5, $emudian diikuti dengan pembelahan di

    kutub anima sehingga terbentuk empat blastomer di kutub anima,

    Pembelahan ketiga ter4adi pada kutub 7egetati5 se2ara serentak,

    $emudian diikuti dengan pembelahan blastomer di kutub anima yang

     4uga ter4adi se2ara tidak bersamaan, /iakhir pembelahan ketiga akan

    terbentuk blastomer dan selan4utnya ter4adi se2ara tidak beraturan,

     b, 3ahapan morulla

    Pada tahap morula- sel8sel yang telah membelah akan mengalami

     perkembangan yang sangat 4elas dan inti akan bertambah besar seiring

    dengan bertambah besarnya nukleolus, Pada tahap ini pula dapat kita

    lihat ukuran antara sel yang satu dengan sel yang lainnya tidak sama

     besar, Pada tahap ini pula tampak sel dengan koloni atau kelompok yang

  • 8/19/2019 Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

    10/12

     berbentuk bulat, Pada beberapa bagian sel tampak granula8granula yang

     berupa bintik hitam sehingga membentuk daerah noktah,

    2, 3ahapan blastula

    Pada tahap blastula- Pada tahap ini- tampak kumpulan sel8sel yang

    membalut seakan8akan meman4ang pada bagian tertentu biasanya pada

     bagian bawah- dan 4uga tampak berupa rongga yang dikenal dengan

    rongga blasto2oel,

    d, 3ahap Eastrula

    Eastrula ditandai dengan adanya rongga massa sel dalam yang makin

    lama makin membesar yang disebut rongga amnion, Massa sel8sel di

     bawah amnion dikenal dengan embrio de2ak atau kepingan embrio,

    $epingan embrio ini kelak akan menghasilkan embrio, $eping embrio

    ini berbatasan dengan rongga amnion dan blasto2oel, %lasto2oel terletak 

    di rongga uterus- sedangkan keping embrio dan rongga embrio tertanam

    di dinding uterus, Pada keping embrio berlangsung proses gastrulasi

    yang serupa dengan gastrula ayam sehingga terdapat stadium daerah

     primiti5 dan lapisan lembaga ektoderm- mesoderm- dan endoderm,

    Eastrulasi pada mamalia berlangsung dalam uterus dan embrio men2apai

    rongga uterus telah berada 5ase blastula,

    e, 3ahapan perkembangan embrio

    Pada diagram perkembangan embrio dapat kita lihat denga 4elas pada

    hari kehamilan # hari sampai pada hari kehamilan ke dan hal ini

    memperlihatkan waktu pertumbuhan yang kontinu yang bersi5at

    signi5ikan, Pada saat kami melakukan praktikum yaitu pembelahan

    men2it kami tidak mendapatkan hasil sesuai dengan teori yang

    diinginkan karena men2it betina tidak mengalami kehamilan dan tidak 

    lama kemudian kedua men2it hilang sehingga praktikum kali ini tidak 

    mendapatkan hasil yang sempurna,

    F" /ESMP.LAN

    %erdasarkan hasil praktikum diatas- dapat diketahui bahwa :

    , Men2it betina akan melakukan perkawinan dengan men2it 4antan apabila

    men2it betina berada dalam 5ase estrus,

  • 8/19/2019 Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

    11/12

    ", igot hasil 5ertilisasi akan tumbuh men4adi embrio yang akan menempel

    atau terimplantasi pada dinding uterus,

    C, *gar men2it dapat kawin- harus diperhatikan makanan dan kondisi

    kandangnya,

    !, 3ahapan perkembangan embrio ada beberapa 5ase seperti tahan pembelahan

    sel- 5ase morula- blastula- gastrula- dan perkembangan embrio,

  • 8/19/2019 Fertilisasi & Reproduksi Perkembangan Hewan

    12/12

    'AF0AR P.S0A/A

    *dnan- "#=,  Perkembangan Hewan, Makassar : Jurusan %iologi 0MIP*

    6ni7ersitas Negeri Makassar,

    Bampbell- Neil *,- 1ee2e- Jane %,- Mit2hell, "##!, Biologi Jilid 3 edisi ke lima,

    Jakarta: Frlangga,

    Partodihard4o- &oebadi,