EVALUASI KINERJA TRIWULAN III TAHUN 2019 RS PARU dr. … · 2020. 4. 16. · Evaluasi Kinerja...

112
KEMENTERIAN KESEHATAN RI DIREKTORAT JENDERAL PELAYANAN KESEHATAN RUMAH SAKIT PARU dr. ARIO WIRAWAN SALATIGA Jl. Hasanudin No. 806, telp : (0298) 326130, fax : (0298) 322703, website :www.rspaw.or.id, email : [email protected] SALATIGA -50721 EVALUASI KINERJA TRIWULAN III TAHUN 2019 RS PARU dr. ARIO WIRAWAN SALATIGA “Menjadi Lebih Baik dan Membanggakan”

Transcript of EVALUASI KINERJA TRIWULAN III TAHUN 2019 RS PARU dr. … · 2020. 4. 16. · Evaluasi Kinerja...

  • KEMENTERIAN KESEHATAN RI DIREKTORAT JENDERAL PELAYANAN KESEHATAN

    RUMAH SAKIT PARU dr. ARIO WIRAWAN

    SALATIGA

    Jl. Hasanudin No. 806, telp : (0298) 326130, fax : (0298) 322703,

    website :www.rspaw.or.id, email : [email protected] SALATIGA -50721

    EVALUASI KINERJA TRIWULAN III TAHUN 2019

    RS PARU dr. ARIO WIRAWAN SALATIGA

    “Menjadi Lebih Baik dan Membanggakan”

    http://www.rspaw.or.id/mailto:[email protected]

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga i

    Sertifikat Akreditasi Rumah Sakit Lulus Tingkat “PARIPURNA”

    Pada RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga

    24 November 2017

    Penghargaan Ucapan Terima Kasih dari Pusat Pembiayaan Jaminan Kesehatan (P2JK) Kementerian Kesehatan RI

    Pada RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga 2016

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga ii

    Sertifikat ANUGERAH BAPETEN 2019 dari Badan Pengawas Tenaga Nuklir Pada RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga

    24 Juli 2019

    Penghargaan Menteri Kesehatan RI kepada RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga

    Sebagai Juara 2 Kompetensi Kepatuhan Standar Interaksi Layanan Tanggal 15 Agustus 2019

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga v

    DAFTAR ISI

    Halaman

    FOTO SERTIFIKAT “PARIPURNA “ AKREDITASI RS VERSI 2012 .................. i KATA PENGANTAR ............................................................................................. iiI DAFTAR ISI .......................................................................................................... v DAFTAR TABEL ................................................................................................... vii DAFTAR GAMBAR / GRAFIK ............................................................................... ix BAB I PENDAHULUAN ..................................................................................... 1

    1.1. Latar Belakang .................................................................................. 1 1.2. Maksud dan Tujuan …………........................................................... 2 1.3. Ruang Lingkup …………................................................................... 2

    BAB II ANALISA SITUASI AWAL TAHUN ........................................................ 4

    2.1. Hambatan Tahun Lalu ...................................................................... 4 2.1.1. Faktor Internal .............................................................................. 4 2.1.2. Faktor Eksternal ........................................................................... 5 2.2. Kelembagaan .................................................................................... 5 2.2.1. Visi, Misi, Tujuan, Motto, Nilai-nilai, Jargon, dan Logo ................ 6 2.2.2. Tugas Pokok danFungsi ............................................................... 8 2.3. Jenis Pelayanan ................................................................................ 10 2.4. Organisasi ......................................................................................... 12 2.5. Sumber Daya .................................................................................... 13 2.5.1. Sumber Daya Manusia ................................................................ 13 2.5.2. Sarana / Prasarana dan Peralatan .............................................. 19 2.5.3. Sumber Daya Keuangan (Dana) ................................................. 31

    BAB III TUJUAN DAN SASARAN KERJA ........................................................ 32

    3.1. Dasar Hukum ................................................................................... 32 3.2. Tujuan Sasaran dan Indikator .......................................................... 33 3.2.1. Peta Strategis …………………………………………..……….…. . 33 3.2.2. Program Kerja Strategis ………………………………………….. . 34 3.3. Perencanaan Kinerja Tahun 2019 ………………………………….. . 37 3.3.1. RKT dan Perjanjian Kinerja Tahun 2019 ……............................. 37 3.3.2. Pendapatan Tahun 2019 ............................................................. 37 3.3.3. Standar Pelayanan Minimal Tahun 2019 .................................... 38 3.3.4. Key Performance Indicator (KPI) Tahun 2019 ........................... 38 3.3.5. Pelayanan Tahun 2019 …………………………………………… 39 3.3.6. Indikator Kinerja BLU Tahun 2019 .............................................. 39 3.3.7. IKI Direktur Utama dan IKT Tahun 2019 .................................... 41 3.3.8. Indikator Kinerja Rumah Sakit BLU Tahun 2019 ....................... 43

    BAB IV STRATEGI PELAKSANAAN ……………………………………………... 46

    4.1. Strategi Pencapaian Tujuan dan Sasaran ........................................ 46 4.2. Hambatan Dalam Pelaksanaan Strategi ……………………………. 49 4.3 Upaya tindak Lanjut …………………………………………………… 50

    BAB V HASIL KERJA ........................................................................................ 53 5.1. Pencapaian Target Kinerja …………………………………………… 53 5.1.1. RKT dan Perjanjian Kinerja TW III 2019 …...................................... 53

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga vi

    5.1.2. Pendapatan TW III Tahun 2019..................................................... 55 5.1.3. Standar Pelayanan Minimal TW III Tahun 2019............................ 56 5.1.4. Key Performance Indicator (KPI) TW III Tahun 2019..................... 57 5.1.5. Pelayanan TW III Tahun 2019…………………...…………………. 57 5.1.6. Indikator Kinerja BLU TW III Tahun 2019...................................... 58 5.1.7. IKI Direktur Utama TW III Tahun 2019........................................... 62 5.1.8. IKT TW III Tahun 2019................................................................... 65 5.1.9. Indikator Kinerja Rumah Sakit BLU TW III Tahun 2019................. 65 5.2 Realisasi Anggaran TW III Tahun 2019…………………………….. 68 5.2.1. Sumber Daya Anggaran …………………………………………… 68 5.3 Kegiatan dalam Rangka Meningkatkan Diklat dan Litbang, Promosi, Kepedulian Sosial dan Ilmiah, Gerakan Kantor Berhias, Re-akreditasi RS Versi 2012 ……………………………………….. 68 5.4 Upaya Untuk Meraih WTP dan Zona Integritas ……………………. 71

    BAB VI PENUTUP ............................................................................................... 72 6.1 Kesimpulan ……………………………………………………………. 72 6.2 Saran dan Rekomendasi ……………………………………………. 72 LAMPIRAN

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga vii

    DAFTAR TABEL

    Halaman

    Tabel 2.1 : Kendala / Hambatan Internal RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III Tahun 2019................. 4 Tabel 2.2 : Distribusi Pegawai Menurut Jenis Ketenagaan RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019............................ 13 Tabel 2.3 : Fasilitas Gedung Pelayanan RS, TW III 2019 ............................... 17 Tabel 2.4 : Peralatan pendukung Pelayanan, TW III 2019............................... 19 Tabel 2.5 : Sumber Dana RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga(DIPA) ........... 31 Tabel 3.1 : Program Kerja Strategis RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, Periode 2015 s.d. 2019 …………………………........................... 34 Tabel 3.2 : Tujuan, Sasaran dan Indikator RS Paru dr. Ario Wirawan, 2019 ................................................... 35 Tabel 3.3 : Target Pendapatan RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019 ..................................... 37 Tabel 3.4 : Standar Pelayanan Minimal (SPM)

    RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019 ..................................... 38 Tabel 3.5 : Target Key Performance Indicator (KPI)

    RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019 ..................................... 38 Tabel 3.6 : Target Pelayanan

    RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019 ..................................... 39 Tabel 3.7 : Skor penilaian kinerja pada Aspek Keuangan RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019 ..................................... 39 Tabel 3.8 : Skor penilaian kinerja pada Aspek Pelayanan RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019 ..................................... 40 Tabel 3.9 : Indikator Kinerja Individu (IKI) Direktur Utama RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019 ........... 41 Tabel 3.10 : Indikator Kinerja Terpilih (IKT) RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019 ..................................... 43 Tabel 3.11 : Area Klinis Proyeksi Kinerja RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019 ..................................... 43 Tabel 3.12 : Area Manajerial Proyeksi Kinerja

    RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019 ..................................... 44 Tabel 3.13 : Area Keuangan Proyeksi Kinerja

    RS Paru dr. Ario Wirawan, 2019 ................................................... 45 Tabel 3.14 : Total Skor Proyeksi Kinerja RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019 ..................................... 45 Tabel 4.1 : Kendala/ Hambatan Internal RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga.. 49 Tabel 5.1 : Capaian Kinerja pada RKT dan Perjanjian Kinerja TW III 2019 RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga ............................ 53 Tabel 5.2 : Capaian Pendapatan RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019... 55 Tabel 5.3 : Capaian Standar Pelayanan Minimal (SPM) RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, Triwulan III 2019 ................... 56

    Tabel 5.4 : Capaian Key Performance Indicator (KPI) RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 ........................... 57

    Tabel 5.5 : Capaian Pelayanan RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019…………………………………………………………………. 57 Tabel 5,6 : Skor penilaian kinerja pada Aspek Keuangan RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 ........................... 58

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga viii

    Tabel 5.7 : Skor penilaian kinerja pada Aspek Pelayanan RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 ........................... 60 Tabel 5.8 : Total Skor Kinerja BLU RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 .......................... 62 Tabel 5.9 : Total Skor dan Nilai IKI Direktur Utama

    RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 .......................... 63 Tabel 5.10 : Capaian IKI Direktur Utama

    RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 ......................... 63 Tabel 5.11 : Realisasi / Hasil Perhitungan IKT (Indikator Kinerja Terpilih) RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 ......................... 65 Tabel 5.12 : Capaian Kinerja Rumah Sakit BLU Pada Area Klinis dan Area Manajerial RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 ......................... 65 Tabel 5.13 : Capaian Kinerja Rumah Sakit BLU pada Area Manajerial RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 ………………… 66 Tabel 5.14 : Total Skor Kinerja Rumah Sakit BLU

    RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 ......................... 67 Tabel 5.15 : Resume Realisasi Anggaran Belanja Menurut Jenis Sumber Anggaran RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 .................................................................................... 67 Tabel 5.16 : Kegiatan Diklat dan Litbang RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 ………………… 69 Tabel 5.17 : Kegiatan Promosi, kepedulian Sosial, dan Ilmiah RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019 ………………… 69

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga ix

    DAFTAR GAMBAR DAN GRAFIK

    Halaman

    Gambar 2.1 : Logo RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga ................................ 8

    Gambar 2.2 : Bagan Struktur Organisasi RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga ......................................... 12

    Grafik 2.1 : Distribusi Pegawai RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga Berdasarkan Tingkat Pendidikan TW III 2019 …..…................ 16

    Grafik 2.2 : Distribusi PNS RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga Menurut Golongan TW III 2019................................................ 16

    Gambar 3.1. : Peta Strategi BSC RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga …….. 33

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 1

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1. Latar Belakang

    RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga yang pada awal mulanya merupakan

    sebuah Sanatorium atau tempat peristirahatan, dan saat ini telah berkembang

    menjadi sebuah Institusi pemberi pelayanan di bidang kesehatan secara paripurna

    utamanya pada penyakit respirasi.

    Pengembangan dan penataan organisasi Rumah Sakit Paru dr. Ario

    Wirawan Salatiga telah dilakukan secara terus menerus, dan pada tahun 2008,

    dengan diterbitkannya Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor

    249/Menkes/Per/III/2008, tentang Organisasi dan Tata Kerja Rumah Sakit Paru dr.

    Ario Wirawan Salatiga mempunyai kesempatan untuk lebih berkembang, hal ini juga

    didukung dengan keluarnya SK Menteri Kesehatan RI Nomor:

    438/Menkes/SK/VI/2009 tanggal 18 Juni 2009, tentang Peningkatan Kelas Rumah

    Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga menjadi Rumah Sakit Khusus Kelas A,

    sehingga RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga dapat lebih fleksibel dalam

    melaksanakan pengelolaan keuangan, peningkatan dan pengembangan pelayanan

    guna memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat secara paripurna.

    Dalam rangka peningkatan mutu pelayanan dan manajemen, pada tahun

    2014 telah dilakukan Akreditasi RS Versi 2012 dan mencapai hasil “UTAMA”, dan

    selanjutnya pada bulan Mei 2015 dilakukan Remedial Akreditasi RS tersebut, dan

    mencapai hasil Tingkat “PARIPURNA”. Selanjutnya pada tahun 2017 telah

    dilaksanakan re-akreditasi oleh KARS dengan hasil dapat mempertahankan

    predikat kelulusan tingkat “PARIPURNA”.

    RS Paru dr. Ario Wirawan Salatigasebagai Unit Pelaksana Teknis (UPT) di

    Lingkungan Kementerian Kesehatan RI, mempunyai kewajiban untuk

    menyampaikan laporan berkala. Laporan berkala tersebut merupakan laporan

    pelaksanaan tugas dan fungsi dari satuan kerja di lingkungan Direktorat Jenderal

    Bina Upaya Kesehatan yang memuat perkembangan dan hasil pencapaian kinerja

    bak kegiatan maupun anggaran dalam kurun waktu tertentu, sebagai perwujudan

    bentuk pelaksanaan dari Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor

    64 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Kesehatan,

    menyebutkan dalam Pasal 942 bahwa Setiap Pimpinan unit organisasi harus

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 2

    mengikuti dan mematuhi petunjuk serta bertanggungjawab kepada atasan masing-

    masing dan menyampaikan laporan berkala tepat pada waktunya..

    1.2. Maksud dan Tujuan Laporan

    Penyusunan Dokumen Evaluasi Kinerja 2019 ini, dimaksudkan sebagai

    bentuk pertanggungjawaban atas segala kegiatan yang diselenggarakan oleh RS.

    Paru dr. Ario Wirawan Salatiga pada Triwulan III Tahun 2019 (periode bulan Juli

    s.d September 2019).

    Tujuan yang ingin dicapai, sebagai berikut :

    a. Memberikan gambaran mengenai kondisi RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga

    saat ini, yang meliputi kegiatan operasional, organisasi, keadaan Sumber Daya

    Manusia baik kualitas maupun kuantitas, keuangan serta sarana dan prasarana

    yang dimiliki;

    b. Memaparkan perkembangan kinerja RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, pada

    Tri Wulan III Tahun 2019, yang meliputi :

    1). Pencapaian Target Kinerja;

    2). Realisasi Anggaran;

    3). Kegiatan dalam rangka Meningkatkan Diklat dan Litbang, Promosi,

    Kepedulian Sosial dan Ilmiah, Gerakan Kantor Berhias, Re-akreditasi RS

    Versi SNARS Edisi I;

    4). Upaya untuk Meraih WTP dan Zona Integritas.

    c. Memaparkan kendala / hambatan dalam pelaksanaan pelayanan rumah sakit

    dan langkah-langkah strategis dalam mewujudkan RS. Paru dr. Ario Wirawan

    Salatiga yang lebih baik dan membanggakan.

    1.3. Ruang Lingkup Laporan

    Bab I. Pendahuluan

    1. Latar Belakang

    2. Maksud dan Tujuan Laporan

    3. Ruang Lingkup Laporan

    Bab II. Analisa Situasi Awal Tahun

    1. Hambatan Tahun Lalu

    2. Kelembagaan

    3. Sumber Daya

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 3

    Bab III. Tujuan dan Sasaran Kerja

    1. Dasar Hukum

    2. Tujuan, Sasaran dan Indikator

    Bab IV. Strategi Pelaksanaan

    1. Strategi Pencapaian Tujuan dan Sasaran

    2. Hambatan dalam Pelaksanaan Strategi

    3. Upaya Tindak Lanjut

    Bab V. Hasil Kerja

    1. Pencapaian Target Kinerja

    2. Realisasi Anggaran

    3. Kegiatan dalam rangka Meningkatkan Diklat dan Litbang, Promosi,

    Kepedulian Sosial dan Ilmiah, Gerakan Kantor Berhias, Re-akreditasi

    RS Versi SNARS Edisi I

    4. Upaya untuk Meraih WTP dan Zona Integritas.

    Bab V. Penutup

    Lampiran

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 4

    BAB II

    ANALISA SITUASI AWAL TAHUN 2019

    2.1. Hambatan Tahun 2019

    Pada TW III tahun 2019 pelaksanaan kegiatan/program berjalan cukup baik.

    Namun demikian masih ada kendala/ hambatan yang ditemui pada tahun tersebut

    antara sebagai berikut:

    2.1.1. Faktor Internal

    Tabel 2.1. Kendala / Hambatan Internal RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, Tahun 2019

    No. Uraian

    I. Bidang Pelayanan

    1. SDM a. Masih kurangnya jumlah SDM khususnya untuk memenuhi Standar RS

    Khusus Kelas A, yaitu Dokter Spesialis Paru, Dokter Spesialis Paru

    Konsultan, Dokter Spesialis Jantung & Pembuluh Darah, Dokter Spesialis

    Bedah Thoraks & Kardiovaskuler, Dokter Spesialis Radioterapi;

    b. Pemenuhan SDM untuk Pelayanan Kemoterapi: Dokter Spesialis Bedah Onkologi, Dokter Spesialis Penyakit Dalam Konsultan Hematologi

    Onkologi Medik, Perawat Onkologi;

    c. Belum mempunyai tenaga Fisikawan Medik tetap 2. Sarana dan Prasarana

    a. Masih kurangnya peralatan Laboratorium, Radiologi dan Alkes; b. Belum memiliki Bank Darah; c. Belum memiliki gedung radioterapi beserta peralatannya; d. Belum mempunyai ruang isolasi yang terstandar.

    3. Metode a. Implementasi MoU dengan RS yang lebih atas masih belum optimal.

    II. Bidang Keuangan dan Administrasi Umum 1. SDM

    a. Masih ada tenaga non profesional sebanyak 13 orang sebagai tenaga kontrak di bawah kualifikasi pendidikan;

    b. Belum ada tenaga Teknik Sipil, Administrasi, Programmer IT dan Jaringan IT

    2. Sarana dan Prasarana

    a. Program aplikasi yang ada belum memenuhi kebutuhan User dan

    b. Program aplikasi yang ada masih terintegrasi pada Front Office (proses

    billing systems) belum mengarah pada Back Office;

    c. Skor Proper belum dinilai oleh Dinas Lingkungan Hidup

    3. Metode

    a. Daftar Barang Ruangan (DBR) masih ada yang belum sesuai dengan kondisi fisik di lapangan / ruangan.

    b. Daftar Luas Bangunan belum sesuai dengan kondisi lapangan ; c. Kekurangtepatan koding diagnose untuk pasien BPJS d. Review kebijakan pedoman dan SPO

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 5

    2.1.2. Faktor Eksternal

    Selain hambatan dari faktor internal di atas juga terdapat dari faktor

    eksternal yaitu :

    1. Adanya peraturan perundang-undangan yang berubah khususnya

    peraturan tentang pengadaan barang dan jasa sehingga masih perlu

    peningkatan pemahaman oleh panitia pengadaan barang dan jasa;

    (Perpres No 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang dan Jasa);

    2. Perubahan harga dan inflasi juga mempengaruhi dalam pelaksanaan

    strategi pencapaian Tujuan dan sasaran;

    3. Pemberlakuan Sistem rujukan online yang membatasi akses pasien

    rawat jalan bagi peserta BPJS (untuk pembayaran);

    4. Masih adanya obat kemoterapi yang belum bisa diklaim oleh BPJS (

    tahun 2016, 2017, 2018);

    5. Keterlambatan pembayaran piutang oleh BPJS.

    2.2 Kelembagaan

    Rumah Sakit ini secara kelembagaan berada dibawah Departemen

    Kesehatan RI yang saat ini disebut dengan Kementrian Kesehatan, dengan struktur

    organisasi tidak jelas. Baru pada tahun 1978 dengan Surat Keputusan Menteri

    Kesehatan RI Nomor: 137/MenKes/SK/IV/1978 ditetapkan Struktur Organisasi yang

    lebih jelas tugas pokok dan fungsinya yaitu sebagai rumah sakit khusus yang

    menyelenggarakan pelayanan terhadap penderita penyakit TB paru, dengan

    sebutan RSTP. Beberapa sanatorium di Jawa Tengah yang ditetapkan sebagai

    RSTP hanya RSTP “Ngawen” Salatiga dan RSTP Kalibakung Slawi Tegal,

    sedangkan 3 (tiga) eks sanatorium, masing-masing di Semarang, Klaten dan

    Purwokerto dikonversi dengan Rumah Sakit Umum. Selanjutnya pada tanggal 26

    September 2002, dengan Surat Keputusan Menteri Kesehatan RI, nomor

    1208/Menkes/SK/IX/2002, RSTP “Ngawen” Salatiga berubah nama menjadi Rumah

    Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, dan merupakan satu-satunya rumah sakit

    paru di Provinsi Jawa Tengah.

    Peluang tersebut menjadikan Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga

    memiliki kesempatan untuk berkembang menjadi rumah sakit dengan cakupan

    wilayah yang cukup luas yaitu wilayah Jawa Tengah dan Provinsi lain yang tidak

    memiliki RSTP. Peluang ini bertambah besar bila ditinjau dari letak Rumah Sakit

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 6

    Paru dr. Ario Wirawan Salatiga yang berlokasi diantara 3 (tiga) kota besar yaitu

    Semarang, Yogyakarta dan Surakarta, dimana ketiga kota tersebut diharapkan

    mampu mendukung keberadaan Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga baik

    dalam pengadaan SDM, sarana maupun prasarana.

    Perubahan situasi dan kondisi serta perilaku hidup masyarakat

    mengisyaratkan, bahwa kedepan seharusnya Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan

    Salatiga kembali pada fungsi dan tugas pokok melaksanakan dan penanggulangan

    dan penyembuhan penyakit paru (tidak sebatas penanggulangan dan penyembuhan

    penyakit TB Paru saja).

    Tugas tersebut secara riil telah dilakukan oleh Rumah Sakit Tuberkulosa

    Paru- Paru “Ngawen” Salatiga.Hal ini baru terwujud dengan terbitnya SK Menkes RI

    tanggal 26 Pebruari 2004 Nomor: 190/MENKES/SK/II/2004 tentang Organisasi dan

    Tata Kerja Rumah Sakit Paru, yang membawa konsekuensi bertambahnya beban

    kerja, kebutuhan dana dan SDM serta lebih luasnya cakupan pelayanan.

    Kebijakan pemerintah selanjutnya, dalam hal ini Departemen Kesehatan RI

    menetapkan bahwa Unit Pelaksana Teknis (UPT) Depkes RI sebagai Instansi

    Pemerintah yang menerapkan Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum

    (PPK-BLU) berdasarkan SK Menteri Keuangan no.274/KMK.05/2007 tanggal 21

    Juni 2007 dan SK Menteri Kesehatan No. 756/Menkes/SK/VI/2007 tanggal 26 Juni

    2007. Perkembangan selanjutnya dengan diterbitkannya Permenkes Nomor

    249/Menkes/Per/III/2008, tertanggal 11 Maret 2008, tentang Organisasi dan Tata

    Kerja Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga mempunyai kesempatan untuk

    lebih berkembang, hal ini juga didukung dengan keluarnya SK Menteri Kesehatan

    RI Nomor: 438/Menkes/SK/VI/2009 tanggal 18 Juni 2009, tentang Peningkatan

    Kelas Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga menjadi Rumah Sakit Khusus

    Kelas A, sehingga Rumah sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga dapat lebih fleksibel

    dalam melaksanakan pengelolaan keuangan, peningkatan dan pengembangan

    pelayanan guna memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat secara

    paripurna.

    2.2.1. Visi, Misi, Tujuan, Motto, Nilai-nilai, Jargon, dan Logo

    Visi Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, adalah”Menjadi Pusat

    Pelayanan Kesehatan Paru dan Pernafasan Terpercaya Nasional Tahun 2019”.

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 7

    Misi Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, sebagai berikut :

    a. Memberikan pelayanan promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif kesehatan

    paru dan pernapasan secara paripurna;

    b. Melaksanakan pendidikan, pelatihan, penelitian, dan pengembangan kesehatan

    paru dan pernafasan;

    c. Melaksanakan tata kelola rumah sakit yang baik;

    d. Meningkatkan kesejahteraan karyawan.

    Tujuan Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga adalah“Mewujudkan

    masyarakat sehat, mandiri dan berkeadilan di bidang kesehatan paru dan

    pernafasan”.

    Motto Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, adalah “Mitra

    Terpercaya Kesehatan Paru dan Pernafasan Anda”

    Nilai-nilai (core values) yang menjadi budaya kerja organisasi

    dikembangkan selaras dengan misi organisasi, adalah “PERFECT”, yang

    merupakan singkatan dari: Profesional, Empati, Responsif, Fokus, Efektif dan

    Efisien, Cinta, Terpercaya. Pengertian yang terkandung dalam budaya organisasi

    tersebut adalah :

    Profesional, artinya pemberian pelayanan kesehatan paru dan pernapasan

    sesuai standar profesi;

    Empati, artinya ikut memahami dan merasakan keadaan emosional yang

    dialami oleh pasien maupun keluarga;

    Responsif, artinya cepat dan tanggap dalam memberi pelayanan terhadap

    pelanggan;

    Fokus, artinya memberikan perhatian penuh pada tugas pokok dan fungsi

    (tupoksi) serta pelayanan;

    Efektif danefisien, artinya memanfaatkan sumber daya secara tepat guna dan

    berhasil guna;

    Cinta, artinya dalam memberikan pelayanan didasarkan pada rasa cinta kasih;

    Terpercaya, artinya manajemen dan pelayanan dipercaya.

    Jargon yang merupakan Nilai Keyakinan (Core Belief) Rumah Sakit Paru dr.

    Ario Wirawan Salatiga. Adalah “Menjadi Lebih Baik dan Membanggakan”.

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 8

    Logo Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, seperti gambar di bawah

    ini :

    Gambar 2.1. : Logo RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga

    Kandungan maksud dari logo tersebut, adalah :

    1. Visualisasi secara Harfiah, Paduan 2 (dua) komponen gambar yang menyatu

    terdiri dari:

    • Gambar Cross;

    • Gambar penampang paru;

    • Teks berisikan “rspaw”.

    2. Makna Logo :

    Bentuk gambar Cross berwarna Biru Toska : Lambang pelayanan

    kesehatandi RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, dilakukan secara

    PERFECT dan Paripurna untuk mewujudkan masyarakat hidup sehat;

    Gambar Paru berwarna Hijau: RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga

    sebagai Rumah Sakit Khusus yang memberikan pelayanan kesehatan paru

    secara komprehensip, meliputi Promotif, Preventif, Kuratif, dan Rehabilitatif

    secara profesional;

    Teks berwarna Orange: kejelasan bahwa RS. Paru dr. Ario Wirawan

    Salatiga, berkomitmen tinggi untuk melakukan pelayanan kesehatandengan

    mengutamakan Patien Safety dan Patien Center Care.

    2.2.2. Tugas Pokok dan Fungsi

    Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga telah ditetapkan sebagai

    instansi dengan Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (PPK-BLU)

    berdasarkan SK Menteri Keuangan No.274/KMK.05/2007 tanggal 21 Juni 2007

    dan SK Menteri Kesehatan No756/Menkes/SK/VI/2007, selanjutnya sesuai dengan

    peraturan Menteri Kesehatan RI No.249/Menkes/Per/II/2008 tentang organisasi dan

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 9

    tata kerja Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga dijabarkan mengenai tugas

    pokok dan fungsi sebagai berikut :

    Tugas pokok Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga adalah

    untukMenyelenggarakan upaya penyembuhan dan pemulihan secara paripurna,

    pendidikan dan pelatihan, penelitian dan pengembangan di bidang kesehatan paru

    secara serasi, terpadu dan berkesinambungan dengan upaya peningkatan

    kesehatan lainnya serta melaksanakan upaya rujukan.

    Fungsi Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga adalah :

    Pelaksanaan pelayanan kesehatan paru;

    Penatalaksanaan deteksi dini dan pencegahan penyakit paru;

    Penatalaksanaan penderita penyakit paru;

    Pelaksanaan rehabilitasi penderita penyakit paru;

    Pelaksanaan asuhan dan pelayanan keperawatan;

    Pelaksanaan pelayanan rujukan;

    Pelaksanaan pendidikan dan pelatihan di bidang penanggulangan

    penyakit paru;

    Pelaksanaan penelitian dan pengembangan di bidang penanggulangan penyakit

    paru;

    Pelaksanaan administrasi dan keuangan.

    Sejalan dengan kesadaran masyarakat tentang hak atas pelayanan

    kesehatan dan tuntutan agar rumah sakit meningkatkan mutu dan jenis pelayanan

    yang dimiliki RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga ikut berkembang, disamping fungsi-

    fungsi tersebut di atas juga melakukan fungsi promotif dan preventif yang

    merupakan pelayanan pendukung utama rumah sakit.

    Fungsi promotif dan preventif yang dilakukan antara lain :

    o Pembinaan pada Kelompok Dukungan Sebaya (KDS) dalam rangka pelayanan

    terpadu HIV/AIDS;

    o Pengembangan Pelayanan Pengobatan Pasien TB Resisten Obat dengan

    mengoptimalkan jejaring antara RS, DKK, Puskesmas dan Mayarakat peduli

    TB;

    o PKMRS yakni kegiatan penyuluhan reguler baik terhadap pasien itu sendiri

    keluarga maupun pengunjung ;

    o Penyelenggaraan dan sosialisasi senam asma baik terhadap pasien maupun

    anggota masyarakat lain yang membutuhkan;

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 10

    o Kepedulian sosial melalui Pemeriksaan dan Konsultasi kesehatan secara gratis

    kepada masyarkat , Seminar Kesehatan untuk Masyarkat umum, Penyuluhan

    Kesehatan untuk Masyarakat.

    2.3. Jenis Pelayanan

    Dalam rangka melaksanakan tugas pokok dan fungsi tersebut di atas

    RSParu dr. Ario Wirawan Salatiga, memiliki pelayanan unggulan pengembangan

    pelayanan pencegahan dan pengobatan Asma dan Penyakit Paru Obstruktif Kronis.

    Guna mendukung pelaksanaan pelayanan tersebut, RS Paru dr. Ario Wirawan

    Salatiga memiliki jenis pelayanan dan perawatan yang dapat diberikan kepada

    masyarakat, sesuai SK Direktur Utama Nomor YR.01.01/XXXV/4023/2018, sbb :

    1. Pelayanan Rawat Jalan

    a. Poliklinik Respirasi, terdiri dari :

    1). Klinik Paru :

    a. Infeksi : (Non TB, TB, dan TB-MDR);

    b. Onkologi Thoraks;

    c. Asma dan PPOK;

    d. Pulmonologi Intervensi dan Gawat Darurat Nafas;

    e. Faal Paru Klinik;

    f. Paru Kerja dan Lingkungan;

    g. Imunologi Klinik;

    2). Klinik THT;

    3). Klinik Rehabilitasi Medik;

    4). Klinik Gigi dan Mulut;

    5). Klinik Jiwa;

    6). Klinik VCT (Penanganan HIV/AIDS);

    b. Poliklinik Non Respirasi, terdiri dari :

    1). Klinik Penyakit Dalam;

    2). Klinik Anak;

    3). Klinik Bedah;

    4). Klinik Syaraf;

    5). Klinik Mata ;

    6). Klinik Konsultasi Gizi

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 11

    2. Pelayanan Rawat Inap

    a. Ruang Rawat Intensif

    1. ICU Paru : 3 TT;

    2. ICU Non Paru : 5 TT;

    3. R. Isolasi : 1 TT;

    b. Ruang Rawat Inap

    1. Kelas I : 41 TT;

    2. Kelas II : 33 TT;

    3. Kelas III : 61 TT;

    4. Kelas VIP : 28 TT;

    5. Kelas Utama : 10 TT;

    c. Ruang Rawat Inap TB Resisten Obat (TB-MDR)

    1. Klas III : 4 TT

    3. Pelayanan Gawat Darurat;

    4. Pelayanan Bedah;

    5. Pelayanan Kemoterapi;

    6. Pelayanan Penunjang Medis

    a. Radiologi;

    b. Laboratorium

    1. Patologi Klinik;

    2. Mikrobiologi Klinik;

    3. Patologi Anatomik;

    c. Rehabilitasi Medik

    1. Fisioterapi;

    2. Psikologi;

    d. Farmasi;

    e. Gizi;

    f. Rekam Medis;

    g. CSSD (Central Sterile Supply Department).

    7. Pendukung Pelayanan

    a. Kesehatan Lingkungan dan Pemulasaraan Jenazah;

    b. Sistem Informasi Rumah Sakit;

    c. Humas dan Pelayanan Pelanggan;

    d. Logistik;

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 12

    e. Pemeliharaan Sarana Rumah Sakit;

    f. Laundry / Washray;

    g. Verifikasi dan Asuransi;

    2.4. Organisasi

    Mengacu Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor

    No.249/MENKES/Per/III/2008, tanggal 11 Maret 2008, dan Keputusan Menteri

    Kesehatan R.I Nomor : KP.03.03/Menkes/581/2018, tanggal 15 Oktober 2018,

    tentang Pengangkatan, Pemindahan dan Pemberhentian Dalam dan dari Jabatan

    Pimpinan Tinggi Pratama Di Lingkungan Kementerian Kesehatan. Gambaran

    Struktur Organisasi dan Tatalaksana Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga,

    seperti di bawah ini :

    Gambar 2.2. : Bagan Struktur Organisasi RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga

    2.5. Sumber Daya

    2.5.1. Sumber Daya Manusia

    Jumlah Sumber Daya Manusia / Pegawai Rumah Sakit Paru dr. Ario

    Wirawan salatiga, sampai dengan TW III tahun 2019, tercatat ada 596 pegawai

    yang terdiri dari 483 tenaga PNS/Non PNS dan 14 tenaga Mitra serta 99 tenaga Out

    Sourcing. Distribusi pegawai menurut jenis ketenagaan dan pendidikan dan

    golongan dalam tabel di bawah ini:

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 13

    Tabel 2.2. Distribusi Pegawai Menurut Jenis Ketenagaan RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, TW III 2019

    NO KUALIFIKASI PENDIDIKAN

    PNS/CPNS NON PNS MITRA TOTAL

    1 Medis 43

    a Dokter Spesialis Paru Konsultan

    1 1

    b Dokter Spesialis Paru 3 1 4

    c Dokter Spesialis Penyakit Dalam

    3 3

    d Dokter Spesialis Radiologi 1 1

    e Dokter Spesialis Anak 1 1 2

    f Dokter Spesialis Patologi Klinik

    1 1

    g Dokter Spesialis Patologi Anatomi

    1 1

    h Dokter Spesialis Bedah 1 2 3

    i Dokter Spesialis Anestesi 1 1

    j Dokter Spesialis Kedokteran Fisik dan Rehabiltasi

    1 1

    k Dokter Spesialis Onkologi Radiasi

    1 1

    l Dokter Sepsialis Mata 1 1

    m Dokter Spesialis Kedokteran jiwa dan atau Psikiatri

    1 1

    n Dokter Spesialis Telinga Hidung Tenggorokan - Bedah Kepala Leher

    1 1

    o Dokter Spesialis Saraf 1 1

    p Dokter Spesialis Bedah Thorax

    1 1

    q Dokter Spesialis Bedah Orthopedi

    1 1

    r Dokter Gigi 1 1

    s Dokter Umum 16 1 17

    2 Psikologi 2

    a S-2 Psikologi 0

    b S-1 Psikologi (profesi) 1 1

    c S-1 Psikologi 1 1

    3 Keperawatan 179

    a S-1 Profesi Ners 20 2 22

    b S-1 11 11

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 14

    Tabel 2.2. Lanjutan....

    NO KUALIFIKASI PENDIDIKAN

    PNS/CPNS NON PNS MITRA TOTAL

    c D-III 112 33 145

    d SPK 1 1

    4 Tenaga Kesehatan Non Keperawatan

    80

    a Tenaga Farmasi

    S-2 Apoteker 1 1

    Apoteker 1 1 2

    D-III Farmasi 5 4 9

    Asister Apoteker (SMF) 2 2

    b S-2 Kesehatan Masyarakat 2 2

    MPH 1 1

    c Sarjana Kesehatan Masyarakat

    3 3

    d Tenaga Gizi

    - S-1 Gizi 1 1

    - D-III Gizi 6 1 7

    - D-III Boga 1 1

    - SPAG 1 1

    e D-III Kesehatan Lingkungan

    4 4

    f D-III Perekam Medik 5 5

    g D-III Eletromedik 1 1 2

    h Tenaga Fisioterapis

    S-1 Fisioterapis 1 1

    D-IV Fisioterapis 1 1

    D-III Fisioterapis 4 1 5

    i Tenaga Radiologi/Radiografer

    D-IV Radiologi 4 4

    D-III Radiologi 10 3 13

    j S-1 Sains (Fisikawan Medis)

    1 1

    k Tenaga Laboratorium Kesehatan

    - D-IV Analis Kesehatan 2 2

    - D-III Analis Kesehatan 7 2 9

    - Sekolah Menengah Analis Kesehatan

    3 3

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 15

    Tabel 2.2. Lanjutan....

    NO KUALIFIKASI PENDIDIKAN

    PNS/CPNS NON PNS MITRA TOTAL

    5 Tenaga Administrasi/ Non Kesehatan

    193

    a S-2 Ekonomi/Akuntansi 1 1

    b S-2 Administrasi/ Manajemen

    4 4

    c S-1 Ekonomi/Akuntansi 7 10 17

    d S-1 Hukum 2 2 4

    e S-1 Pendidikan 1 1

    f S-1 Teknik 1 1

    g D-III Teknik Elektronika 1 1

    h D-III Teknik Informatika 2 2

    i D-III Manajemen Informatika

    9 51 60

    j D-III Sekretaris 2 1 3

    k D-III Akuntansi 1 1

    l D-III Keuangan dan Perbankan

    1 1

    m D-III Manajemen 3 3 6

    n SMU/STM/SMK/SMEA 62 5 67

    o SLTP 11 5 16

    p SD 5 3 8

    Jumlah 347 136 14 497

    Pada tabel 2.2. di atas tampak bahwa SDM RS Paru dr. Ario Wirawan

    Salatiga cukup beragam, namun menurut Permenkes Nomor 56 Tahun

    2014 tentang Klasifikasi dan Perizinan Rumah Sakit, masih terdapat

    kekurangan untuk tenaga medis, kekurangan tersebut adalah : Dokter

    Spesialis paru Konsultan 1 (satu) orang, Dokter Spesialis Jantung &

    Pembuluh Darah 1 (satu) orang, Dokter Spesialis Radioterapi.

    Untuk medukung Pengembangan pelayanan diatas RS Paru dr. Ario

    Wirawan Salatiga telah mengirimkan tugas Belajar untuk Dokter Spesialis

    Bedah Onkologi 1(satu) orang, dokter Spesialis Paru 1(satu) orang, S2

    Management 3(tiga) orang, S1 keperawatan 25(dua puluh lima) orang.

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 16

    Grafik 2.1 Distribusi Pegawai RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga Berdasarkan Tingkat Pendidikan, TW III 2019

    Grafik 2.2. Distribusi PNS RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga

    Menurut Golongan, TW III 2019

    2.5.2. Sarana / Prasarana dan Peralatan

    Luas tanah yang dikelola Rumah Sakit Paru Salatiga seluas 137.460,00

    M2 dan kesiapan fasilitas gedung yang dimiliki RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga,

    saat ini seluas 21.414,04 M2, yang dapat dilihat pada tabel di bawah ini :

    34

    91

    274

    98 99

    0

    50

    100

    150

    200

    250

    300

    1

    Pegawai

    Pasca Sarjana Sarjana Akademi SMA ke bawah Outsourching

    0

    20

    40

    60

    80

    100

    120

    140

    160

    180

    200

    25

    183

    132

    7

    GOL IV

    GOL III

    GOL II

    GOL I

    Total : 596 Pegawai

    Total PNS : 347

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 17

    Tabel 2.3. Fasilitas Gedung Pelayanan RS, TW III 2019

    NO NAMA BANGUNAN LUAS

    BANGUNAN M2

    1 Asthma Center & PPOK (3 Lantai:IGD,Pelayanan& Direksi) 1.275,75

    2 Akutansi 100,00

    3 Cendana & Poly Eksekutif (3 Lantai) 3599,00

    4 CSSD 311,97

    5 Dahlia 1 568,00

    6 Dahlia 2 562,00

    7 Flamboyan 1 546,50

    8 Flamboyan 2 449,25

    9 Garasi 151,74

    10 Gedung Diklat & Olah Raga 1036,12

    11 Gedung Genzet 62,19

    12 Gedung Pelayanan Administrasi Keuangan & loket Pembayaran 283,00

    13 Gedung Perawatan TB/MDR

    14 Gedung R. Monitor / Exs Gd Genzet 33,90

    15 Gizi 301,62

    16 Grha Asa Lantai 1: Poly TB/HIV 371,9

    17 Grha Asa Lantai 2: PPK, ULP, PPHP 332,5

    19 Gudang Arsip & Farmasi - Lantai 2 54,00

    20 Gudang Inventaris 232,67

    21 Gudang IPSRS 54,00

    22 Gudang Logistik & Farmasi - Lantai 1 420,00

    23 Gudang O2 60,00

    24 HCU 578,66

    25 IBS 892,95

    26 ICU 402,66

    27 INCENERATOR 80,00

    28 IPAL 39,2

    29 IPSRS 126,16

    30 Kamar Jenazah/ Mayat 154,40

    31 Kenanga 423,50

    32 KESLING 80,00

    33 KOPERASI - KANTIN 336,00

    34 Laboratorium Mikrobiologi 274,50

    35 Masjid 332,50

    36 Mawar 1 441,75

    37 Mawar 2 390,00

    38 Melati 1 525,13

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 18

    Tabel 2.3. Fasilitas Gedung Pelayanan RS, TW III 2019

    NO NAMA BANGUNAN LUAS

    BANGUNAN M2

    39 Melati 2 397,23

    40 POLI REGULER (Lantai 1:Poly R.J, Apotik, Laborat & Radiologi) 1180,09

    41 POLI REGULER (Lantai 2, SPI , Akreditasi dan perkantoran) 615,28

    42 Pos Security 30,87

    43 Pusat Informasi 42,16

    44 R.PENYIMPANAN LIMBAH 87,45

    45 Rekam Medik 248,50

    46 Rumah Dinas Type 148 191,00

    47 Rumah Dinas Type 36 99,00

    48 Rumah Dinas Type 36 99,00

    49 Rumah Dinas Type 36 99,00

    50 Rumah Dinas Type 45 156,00

    51 Rumah Dinas Type 45 156,00

    52 Rumah Dinas Type 45 / Gedung Rawat Jalan TB/MDR 156,00

    53 Rumah Dinas Type 70 /UP 351,00

    54 Sedijanto - BEDAH 613,60

    55 Tindakan lantai 1 280,00

    56 Tindakan lantai 2 61,75

    57 Tindakan lantai 3 61,75

    58 TPS 80,00

    59 USG Radiologi 104,16

    60 Wasray/Loundry 120,32

    61 Poli TB MDR ex semi permanen 114,37

    Peralatan pendukung pelaksanaan tugas pokok Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan

    Salatiga adalah seperti pada tabel di bawah ini :

    Tabel 2.4. Peralatan Pendukung Pelayanan, TW III 2019

    Ruang : SEDIJANTO NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Decubitus Bed - -

    2 ECG FX-8322 50000300

    3 nebulizer NE-C28 20110710861UF

    4 pulse oxymetri - d01407604509

    5 Syringe Pump Perfusor Compact

    73864

    6 Syringe Pump Perfusor Compact

    73832

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 19

    Tabel 2.4. Lanjutan....

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    7 Tensimeter Jarum - 00495199

    8 Tensimeter Otomatis DU-100 00495199

    9 Tensimeter Otomatis DU-100 - 10 Timbangan T.B ZT-120 - 11 Suction Pump ASPEED 2 12 Tensimeter Digital DU-120

    Ruang : Kenanga NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Blood Warmer AM-2S -

    2 Blood Warmer AM-2S -

    3 Dicubitus Bed AP-010102 -

    4 Dicubitus Bed 2000/5000 -

    5 EKG FX-7102 20066934

    6 EKG FX-7542 50000629

    7 Filter Ruangan

    - ZN_IW_TR_1.0_US_ML

    _2014501

    8 Filter Ruangan

    - ZN_IW_TR_1.0_US_ML

    _2014758 9 Nebulizer NE-C29 20080700179UF

    10 Nebulizer NE-C28 20070100679U

    11 Nebulizer NE-C29 20110710862UF

    12 Pasien Monitor MX500 DE35150008

    13 Pasien Monitor IntelliVue MP20 DE72870622

    14 Pulse Oxymeter Oxy 9 wave O2Q0400027

    15 Pulse Oxymeter Oxy 9 wave O2Q0400026

    16 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    031115101

    17 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    040947766

    18 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    111029102

    19 Sphygmomanometer - -

    20 Syringe Pump Perfusor Space 142285

    21 Syringe Pump Perfusor Space 52114

    22 Syringe Pump Perfusor Space 94137

    23 Tensimeter Otomatis DU-120 -

    24 Tensimeter Digital DM-500 161002790

    Ruang : Melati NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Decubitus Bed - -

    2 Decubitus Bed - -

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 20

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    3 Decubitus Bed - -

    4 EKG FX-7102 18054219

    5 Nebulizer NE-C28 20110710863UF

    6 Nebulizer NE-C29 20110710865UF 7 Nebulizer 20070400501 uf

    8 Pulse Oxymeter Oxy 9 wave 02Q0400023

    9 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    111029108

    10 Sphygmomanometer - -

    11 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    090352555

    12 Suction pump MEDI-PUMP 051100009497

    13 Syringe pump Perfusor Space 142304

    14 Syringe pump sp6000 871702 15 Syringe pump Perfusor Space 121840

    16 Syringe pump Perfusor Compact

    73844

    17 Tensimeter jarum - 00494978

    18 Tensimeter digital DM-500 161002742 19 Tensimeter Otomatis HEM-7211

    20 Sphygmomanometer 3070100555

    Ruang : Mawar NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Blood Warmer AM-2S -

    2 Decubitus Bed - -

    3 Decubitus Bed - -

    4 Decubitus Bed - -

    5 Decubitus Bed - -

    6 EKG cardisuny c100 20806715

    7 EKG MAC2000 SRR118330057PA

    8 nebulizer NE-C29 20070100213UF

    9 nebulizer NE-C29 20160402600UF

    10 nebulizer NE-C900 20171200257UF

    11 nebulizer NE-C900 20171200240UF

    12 Pulse Oxymeter Oxy 9 Wave O2Q0400025

    13 shyringe pump

    perfusor compact

    73855

    14 shyringe pump

    perfusor compact

    142262

    15 shyringe pump te ss700 1802010106

    16 shyringe pump te ss700 1802010068

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 21

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    17 shyringe pump

    perfusor compact 121840

    18 sphygmomanometer

    nova presameter

    90352535

    19 Tensimeter Aneroid Regal Clock

    20 Tensimeter Digital DM-500 161002446

    21 Tensimeter Digital DU-120

    22 Tensimeter Jarum - 00495329

    Ruang : Dahlia Lt. 2 NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Blood Warmer AM-2S -

    2 Decubitus Bed - -

    3 EKG FX-8322 50000299

    4 Nebulizer NE-C29 20090700291UF

    5 Nebulizer NE-C28 6Y00296U

    6 Nebulizer NE-C28 20080700358UF

    7 Nebulizer NE-C28 20080700360UF

    8 Nebulizer NE-C900 20171200255UF

    9 infuse pump te 112 1303000317 10 Pulse Oxymetri Oxy 9 wave 02Q0400029

    11 Pulse Oxymetri Oxy 9 wave 02Q0500049

    12 Tensimeter digital DM-500 161002741

    13 Sphygmomanometer - 05581 14 Suction Pump DY-1A 149046

    15 Syringe Pump Perfusor Space 127899

    16 Syringe Pump Perfusor Space 52070

    17 Syringe Pump TE-SS700 1802010028

    18 Tensimeter Otomatis DU-100 -

    19 Tensimeter Otomatis DU-110 -

    20 Tensi Jarum - 0495292

    21 Timbangan Bayi OD 230 -

    22 syringe pump 1802010065

    23 timvangan bayi digital od231b -

    Ruang : Dahlia Lt. 1 NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Decubitus Bed - -

    2 EKG FX-7102

    3 Nebulizer NE-C29 20160402601 uf 4 Nebulizer NE - 900 20151100188UF 5 Nebulizer NE - 900 20171200239UF

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 22

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    6 Nebulizer NE - 900 20160900262UF

    7 Nebulizer NE - 900 20171200238UF

    8 pulse oxymetri oxywave O2Q0400064

    9 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    070364687

    10 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    090352577

    11 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    960522303

    12 Syringe Pump TE-SS700 1606010305

    13 Syringe Pump

    perfusor compact 73809

    14 Syringe Pump

    perfusor compact

    51995

    15 Tensimeter Jarum - 358177

    16 Tensimeter Jarum - 358171

    17 Tensimeter Jarum - 00495037

    18 Tensimeter Otomatis DU-120 -

    19 Tensimeter Otomatis DU-100 5121200829

    20 Tensimeter Otomatis HEM - 7211 -

    21 Timbangan Berat & Tinggi badan - -

    22 nebulizer ne-c900 20171200258uf 23 nebulizer

    Ruang : Flmboyan Lt. 2 NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Dicubitus Bed 2000/5000 -

    2 Dicubitus Bed ARN J001

    3 EKG FX-7102 19106272

    4 EKG MAC2000 SRR18330059PA

    5 Nebulizer NE - 29 20070108634

    6 Nebulizer NE - 29 68003010

    7 Nebulizer NE - 29 20090700290UF

    8 Nebulizer NE - 29 20080700873UF

    9 Nebulizer NE - 900 20161100499UF

    10 Nebulizer NE - 28 201604026029UF

    11 NIBP DU-120 -

    12 Pulse Oxymeter Oxy 9 Wave 02Q0400066

    13 Suction Pump DY-1A 149007 14 Syringe Pump Perfusor Space 27789 15 Syringe Pump Perfusor Space 27818 16 Syringe Pump Perfusor Space 27800

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 23

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    17 Syringe Pump USP 600 0101608 18 Syringe Pump TE-SS700 1602010569

    19 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    070364809

    20 Tensimeter Digital UM-101 5121200829

    21 Tensimeter Digital DM-500 161002782

    22 Tensimeter Jarum - - 23 Tensimeter Jarum - -

    Ruang : Flmboyan Lt. 1 NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 EKG FX-7102 19021773

    2 Nebulizer NE - C900 20161100500UF

    3 Nebulizer NE - C28 20160402603UF

    4 Nebulizer NE - C29 20080700177UF

    5 Nebulizer NE - C29 20070100252U

    6 NIBP Mnitor DU-120 -

    7 pulse oxymetri oxy9wave O2Q0400070

    8 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    090352576

    9 Suction Pump DY-1A -

    10 Syringe Pump TE-SS700 1802010078

    11 Syringe Pump TE-SS700 1712010042

    12 Syringe Pump Perfusor Space 142318

    13 Syringe Pump Perfusor Space 121777 14 Syringe Pump Perfusor Space 121792 15 Syringe Pump Perfusor Space 142301 16 Tensimeter Jarum - - 17 Tensimeter Digital DM-500 161002596

    Ruang : Cendana NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Decubitus Bed ARN J001 1609GF14067

    2 Decubitus Bed 2000/5000 13057906

    3 Decubitus Bed 2000/5000 13057903

    4 Decubitus Bed - -

    5 Decubitus Bed - -

    6 EKG FX 8322 50000137

    7 EKG FX-7102 19106271

    8 EKG MAC2000 SRR18330058PA

    9 Nebulizer NE-C29 20070100249U

    10 Nebulizer NE-C29 6800302U

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 24

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    11 NIBP Monitor HEM - 7211 20130800590VG

    12 NIBP Monitor HEM - 7211 20130800589VG

    13 NIBP Monitor ES - P311 273721110 - 10

    14 Pulse Oxymeter Oxy 9 Wave 02Q0500047

    15 Pulse Oxymeter Oxy 9 wave O2Q0400022

    16 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    130101672

    17 Suction Pump MEDI-PUMP 041200010995

    18 Syringe Pump

    Injectomat Agilia

    018090/21757800

    19 Syringe Pump TE-SS700 1602010569

    20 Syringe Pump TE-SS700 1802010139

    21 Syringe Pump TE-SS700 1602010572

    22 Syringe Pump TE-SS700 1802010108

    23 Tensimeter Digital UM-101 5121200505

    24 Tensimeter Digital UM-101 5100300158

    25 Tensimeter Jarum ri-san 121247831

    26 Tensimeter Digital ES-H55 13-H26014

    27 Tensimeter Digital ES-H55 13-H26015

    28 Tensimeter Digital DU-120

    Ruang : poli MDR NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 EKG FX-7102 18054215

    2 Timbangan berat & tinggi badan - -

    Ruang : poli Paru NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 EKG FX-8322R 50000217

    2 Tensimeter Digital LM-101 5121200826

    3 Tensimeter Jarum - 00494954

    4 Tensimeter Otomatis DU-101 -

    5 Timbangan berat & tinggi badan - 5755895129361

    6 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    060946633

    7 Tensimeter Digital DM-500 161602447

    8 Pulse Oxymeter oxy 9 wave O2Q0400028

    Ruang : Poli Cendana NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 AED Zoll AA18D45586

    2 EKG MAC2000 SRR18330063PA

    3 Nebulizer NE-C29 20070100680U

    4 Nebulizer NE-C29 20070100678U

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 25

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    5 Nebulizer NE-C29 6600240U

    6 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    040947757

    7 Sphygmomanometer

    nova-presameter

    -

    8 Tensi Jarum - 00083236

    9 Tensi Jarum - 708732

    10 Tensimeter Aneroid

    Regal Clock Mobile

    11 Tensimeter Digital DM-500 161002794

    12 Timbangan BB - -

    13 Timbangan BT ZT-120 - 14 Timbangan BT ZT-120 -

    15 Timbangan Bayi - -

    16 timbangan obat analitic hzyex 006756 Ruang : klinik Mata

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Autorefkeratometri

    ACCUREF-K90030 76AY04472016

    2 Slit lamp SL-500 2016-0898

    3 Snellen chart HCP-7000 7PD00D17E0007

    4 Tensimeter Jarum - 00495287

    5 Timbangan Berat Badan ZT-120 - 6 Tonometri - -

    7 Trial Lens Set K-350-A S0170300424 8 USG mata US-4000 41504

    Ruang : Klinik THT

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Audiometri audiostar GS0066935

    2 ENT Unit Ruang : Klinik Gigi

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Dental Unit - 64372

    2 Schaller

    SCALEX PLUS 880

    8824694

    Ruang : Ok Tindakan NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Couter ESG-100 160548500006 2 Defibrilator D500 159216100004 3 Colonoscopy CLV-190 7879253 4 Endoskopi CLV-190 7667407

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 26

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    5 Nebulizer NE-C29 20080700876UF

    6 Lampu Tindakan

    Chromophare F300 02305949

    7 Lampu Tindakan

    Chromophare F300 02306010

    8 Lampu Tindakan

    Chromophare D200 221804-E10206

    9 Pasien monitor DS5000A 5000A-H81140 10 Pasien monitor Datascope trio MC11649-L1 11 Pasien monitor NT3B NT3B2015120075 12 Suction Pump Constant 400 1604046U 13 Suction Pump Constant 400 14 Suction Pump Constant 400 1604049U 15 Suction Pump Constant 400 1604041U 16 Suction Pump Constant 400 1604045U 17 Suction Pump Mevacs 40 1017133,1 18 Suction Pump Mevacs 40 1017134,1 19 Suction Pump Vacuson BC1303 20 Suction Pump OFP-2 21850402 21 Suction Pump KV-5 21510561

    Ruang : Radiologi NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 CT-Scan CT MXIG EPIGE110107

    2 Dental panoramik MR05 9098775

    3 Flouroskopi ZU-L5TYD -

    4 X-ray konvensional OPTIMUS 50 10000360

    5 X-ray konvensional ZU-L3TY 11B2X10009000026

    6 Reader PCS Eleva 06628259 2010

    7 Reader PCS Eleva 16429762 2011

    8 Printer

    5850 Laser Imager

    3F3517

    9 Printer 5800 Laser Imager

    10 Printer EN 60601-1 50C05735C

    11 USG CTS 5000 US80733145

    12 USG EPIQ 7 USN17B1116

    13 PRINTER LASER IMAGER DRY VIEW 5950 59540435

    14 DIGITAL RADIOGRAPHY FDR D EVO II C35 96253436

    15 Tensimeter Digital DU-120

    Ruang : CSSD NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Autoclave HS 6610 ER-2 0011174366-010-01

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 27

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    2 Autoclave UNISTRY SL B140616

    3 Autoclave (Low temperatur) STERRAD 100S 10705037014460

    4 Washer Desinfector S46-5 WAA086240

    5 Ultrasonic Cleaner 450 100011058

    6 DRYING CABINET SN.WAA088605 WAA088605 7 Ethylene Oxyde sterilisator Aerator GS8-1D CA000334

    8 EO Abator 50AN 300380

    Ruang : IBS NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Anastesi Unit Aespire AMXS01475

    2 Anastesi Unit AVANCE CS2 APKV01078

    3 Anastesi Unit AVANCE CS2 APKX1463 4 Anastesi Unit AVANCE CS2 APKX1464 5 C ARM OEC 9900 E9XXXX03468

    6 Convective Warmer EQ-5000

    7 Defibrilator D500 159216060020

    8 ESU FT10FT T8J27795DX

    9 ESU Optima 946

    10 ESU Optima 1031

    11 ESU ICC 200 10128-015

    12 Lampu Operasi (OK1) CHROMOPHARE

    E650 7110180-U 10932

    13 Lampu Operasi (OK1) CHROMOPHARE

    E550 7210180-U 11927

    14 Lampu Operasi (OK2) CHROMOPHARE

    E650 7100180-X 11392

    15 Lampu Operasi (OK2) CHROMOPHARE

    E550 7210180-X 11762

    16 Lampu Operasi (OK3) CHROMOPARE

    F628 7900180-Y 12573

    17 Lampu Operasi (OK3) CHROMOPARE

    F528 7800180-Y 13471

    18 Lampu Operasi (OK4) CHROMOPARE

    F628 7900180-Y 12574

    19 Lampu Operasi (OK4) CHROMOPARE

    F528 7800180-Y 13472

    20 Lampu Tindakan

    Chromophare F300 02305949

    21 Lampu Tindakan

    Chromophare F300 02306010

    22 Laryngoskop - -

    23 Laryngoskop - -

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 28

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    24 Sternum saw

    Acculan Sternum

    041234

    25 MEJA OPERASI ALPHAMAXX 2715

    26 MEJA OPERASI ALPHAMAXX 2714

    27 MEJA OPERASI ALPHAMAXX 02227

    28 MEJA OPERASI BETASTAR 4284

    29 Pasien Monitor CARESCAPE

    B650 SK4162211050HA

    30 Pasien Monitor IntelliVue

    MX400 DE35150231

    31 Pasien Monitor

    32 Pasien Monitor

    33 Suction Pump (low pressure) CONSTANT 1400 1604050U

    34 Mayor Surgery set untuk Thorax

    35 Mayor Surgery set untuk Vasculer

    36 Thorax set

    37 C- Arm

    38 Camera Image System

    39 Electro Couter

    Ruang : ICU DALAM NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 AED AED Pro AA18D045624

    2 Blood Warmer AM-2S -

    3 Dicubitus Bed - -

    4 Dicubitus Bed - -

    5 Dicubitus Bed - -

    6 Dicubitus Bed - -

    7 Dicubitus Bed - -

    8 Dicubitus Bed - -

    9 Dicubitus Bed - -

    10 Defibrilator DEFIGARD 4000 108981102441

    11 Defibrilator Efficia DFM100 CN32629085

    12 EKG FX-8332 50000138

    13 EKG FX-7102 20066931

    14 Infus Pump TE-112 1303000311

    15 Infus Pump TE-LF600 1701010124

    16 Infus Pump TE-LF600 1701010655

    17 Infus Pump TE-LF600 1701010094

    18 Infus Pump TE-LF600 1701010082

    19 Infus Pump TE-LF600 1701010089

    20 Infus Pump TE-LF600 1701010108

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 29

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    21 Infus Pump TE-LF600 1701010026

    22 Infus Pump TE-LF600 1701010082

    23 Infus Pump TE-LF600 1701010128

    24 Infus Pump SK 600II

    25 Infus Pump SK 600II

    26 Infus Pump SK 600II

    27 Nebulizer NE-C29 20070400504U

    28 Nebulizer NE-C28 2008070018UF

    29 Pulse Oxymeter Oxy 9 wave O2Q0400021 30 Pulse Oxymeter Oxy 9 wave O2Q0400030 31 Pasien Monitor Argus LSM MO14E000935

    32 Pasien Monitor Argus LSM MO14E000945

    33 Pasien Monitor Argus LSM MO14E000504

    34 Pasien Monitor Argus LSM MO14E000944

    35 Pasien Monitor Argus LSM MO14E000498

    36 Pasien Monitor Argus LSM MO14E000941

    37 Pasien Monitor MX700 DE654V5600

    38 Pasien Monitor MX700 DE654V5616

    39 Pasien Monitor MX700 DE654V5602

    40 Pasien Monitor MX700 DE654V5587

    41 Pasien Monitor MX700 DE654V5608

    42 Pasien Monitor MX400 DE35150209

    43 Pasien Monitor IntelliVue MP20 DE72870625

    44 Pasien Monitor IntelliVue MP20 DE72870648

    45 Syringe Pump TE-SS700 1802010140

    46 Syringe Pump TE-SS700 1802010032

    47 Syringe Pump TE-SS700 16020106571

    48 Syringe Pump TE-SS700 1602010570

    49 Syringe Pump Injectomat Agilia 018090/21758267 50 Syringe Pump Injectomat Agilia 018090/21758275 51 Syringe Pump Injectomat Agilia 018090/21758263 52 Syringe Pump Perfusor Space 94093 53 Syringe Pump Perfusor Space 94099 54 Syringe Pump Perfusor Space 94129 55 Syringe Pump Perfusor Space 94126 56 Syringe Pump Perfusor compact S 73819 57 Syringe Pump Perfusor compact S 73864

    58 Syringe Pump Perfusor compact S 73850

    59 Syringe Pump Perfusor compact

    Plus 16277

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 30

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    60 Syringe Pump Perfusor compact

    Plus 16293

    61 Ventilator Servo i 89575

    62 Ventilator Servo i 26702

    63 Ventilator VELA BAT04227

    64 Ventilator VELA BAT03765

    Ruang : FISIOTERAPI NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Electro Stimulator 7F00 52673

    2 Electro Stimulator EF-520 94048E

    3 Electro Stimulator ST30 FS273

    4 Ergo cycle Ergoselect 201PRE2019 135

    5 Infrared Lamp - - 6 Infrared Lamp - - 7 Infrared Lamp HP 3616 -

    8 Infrared Lamp HP 3616 -

    9 Infrared Lamp HP 3616 -

    10 Infrared Lamp HP 3616 -

    11 Infrared Lamp HP 3616 -

    12 Infrared Lamp HP 3616 -

    13 MWD MW 300-99 MW-1308

    14 Pulseoxymeter oxy 9 wave O2Q040024

    15 Sepeda Statis - - 16 Sepeda Statis cardiotest 100 1545185061318

    17 Sphygmomanometer nova-presameter 040433768

    18 Spirometer spirolab a23-053.09100 19 Spirometer spirolab a23-053.09101 20 Spirometer mod120c 21 Spirometer - - 22 SWD CURAPLUS 970 30705 23 SWD S500 ST061965

    24 Traksi uavi tracii ia8015005 25 Tread Mill TMX425CP FV-4163

    26 Ultrasound Theraphy SONOPULS 490 3906

    27 Ultrasound Theraphy - C-1191

    Ruang : IGD

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 AED Zoll AA17E042707

    2 Defibrilator D500 159217050003

    4 EKG FX- 8332 50000216

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 31

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    5 EKG FX- 7102 21057925

    6 EKG MAC2000 SRR18330000PA

    7 Lampu Operasi MAX LUX II -

    8 Lampu Tindakan Hat Lamp 2218004 - E10205

    9 Nebulizer NE - C29 6800304

    10 Nebulizer NE- C28 20160402604UF

    11 Nebulizer NE- C900 20161100498UF

    12 Patien Monitor MX500 DE35198926

    13 Patien Monitor MX400 DE35150210

    14 Patien Monitor MX400 DE671J0606

    15 Patien Monitor Intellivue MP20 DE72870626

    16 Patien Monitor Passport - V PV 0831 - B5

    17 Pulse Oxymeter Oxy 9 Wave O2Q0500046

    18 Pulse Oxymeter Oxy 9 Wave O2Q0400085

    19 Suction Pump MEDI-PUMP 090800006002

    20 Suction Pump ASPEED 2

    21 Syringe Pump Perfusor Space 121633

    22 Syringe Pump

    Perfusor Compact Plus

    16290

    23 Tensimeter Aneroid Regal Clock Mobile -

    24 Timbangan Berat & Tinggi Badan - 5755295129350

    25 Timbangan Berat & Tinggi Badan ZT-120 -

    26 Timbangan Bayi RGZ-20 -

    27 Ventilator HAMILTON - C1 12109

    Lab. Poli respirasi

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Auto Analyzer Autolyser 47121430

    2 Blood Gas Analyzer OPTI CCA-TS OP4-5513

    3 Blood Analyzer Trupoint 443914

    4 Centrifuge 5702 5702HI045673 5 Centrifuge 2420 0X9430-M000

    6 CHEMICAL ANALIZER Indiko Plus 864000002088

    7 Coagulation Analyzer STA R-MAX 1230571002448

    8 Electrolite Analyzer OPTI LION OP5-2362

    9 Hematologi Analyzer Abacus 3CT 390027

    10 HEMATOLOGY ANALYZER XN-300 11797

    11 Incubator Lab - -

    12 Imunologi Analyzer VIDAS IVD7005363

    13 Micro Pipet 20ul Research Plus 1000033Z

    14 Micro Pipet 10ul Research 1072257

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 32

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    15 Micro Pipet 50ul Research 3703324

    16 Micro Pipet 5ul Reference 391117A

    17 Micro Pipet 1000ul Research 1489918

    18 Micro Pipet 500ul Research 3246777

    19 Micro Pipet 10ul Research Plus 317813A

    20 Micro Pipet 50ul Research Plus 488057Z

    21 Micro Pipet 25ul Research Plus R30608C

    22 Micro Pipet 200ul Research Plus 110646Z

    23 Micro Pipet 100ul ACURA 815 15121218

    24 Micro Pipet 10ul ACURA 815 18121026

    25 Micro Pipet 100ul R670 342646

    26 Mikroskop CX21 2C87029

    27 Photometer BTS-350 801756270

    28 Roller Mixer 203 2030819323

    Lab. Mikrobiologi

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Autoclave WFFM001 10907 2 Aerobic bottles BACTEC FX400 FF2244

    3 Automated Microbiology System BACTEC PHEONIX 100

    4 Automated mycobacterial detection system BACTEC MGIT960

    5 biohazard safety analyzer LB2 4BI E 2015-103949 6 biohazard safety analyzer LA2-4AI 2008-35757 7 biohazard safety analyzer - - 8 Centrifuge 2420 J74262-M000 9 Centrifuge 2420 T812495-M000

    10 Centrifuge 5702r 5703CE512042 11 Deep Freezer DF490 02-0166 12 Incubator Lab - - 13 Incubator Lab 400 D- 06060400 14 Incubator Lab - - 15 Mikroskop CX21 5B91650 16 Mikroskop CX22 3K86414201310 17 Mikroskop CH30 8E08421 18 Thermo static bath WB M24 B123616 19 timbangan obat analitic XB2204 3102058

    Lab. Patologi Anatomi

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    1 Centrifuge 5702 5702H1045673

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 33

    Tabel 2.4. Lanjutan...

    NO NAMA ALAT TIPE SN

    2 CYTOCENTRIFUGE CYTOSPIN 4 CY210851804

    3 EMBENDING SET COLD PLATE Histo Star HS6051B1705 4 HOT EMBEDDING SYSTEM Histo Star HS6834A1802 5 LEICA MIKROSCOPE BINOCULER DM 750 C740283123WW0243

    6 SLIDE SECTION SET (Manual Rotary Microtomes)

    RM2125RTS 4332

    7 SLIDE SECTION SET (WATER BATH) HI 1210 14817

    8 SLIDE SECTION SET (LEICA HOT PLATE) HI 1220 10421

    9 TISSUE PROCESSOR STP120 STP1232757

    2.5.3. Sumber Daya Keuangan (Anggaran)

    Sejak Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan ditetapkan sebagai Instansi

    dengan PPK-BLU maka dana operasional diperoleh dari subsidi pemerintah dan

    dari pendapataan operasional dan non operasional rumah sakit. Pendapatan subsidi

    pemerintah disebut dengan anggaran rupiah murni (RM) dan anggaran pendapatan

    rumah sakit (PNBP) disebut dengan anggaran BLU.

    Tabel 2.5. Sumber Anggaran RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga (DIPA)

    No. Tahun Sumber Anggaran (Rp)

    Rupiah Murni (RM) BLU Total

    1. 2010 26.483.600.000 20.550.000.000 47.033.600.000

    2. 2011 32.729.838.000 37.028.364.000 69.758.202.000

    3. 2012 37.921.000.000 32.100.000.000 70.021.515.000

    4. 2013 41.405.984.000 30.115.899.000 71.521.883.000

    5. 2014 27.902.849.000 30.000.000.000 57.902.849.000

    6. 2015 27.734.278.000 35.586.937.000 63.321.215.000

    7. 2016 35.675.270.000 46.669.257.000 82.344.527.000

    8. 2017 41.676.288.000 45.000.000.000 86.676.288.000

    9 2018 60.367.494.000 53.651.624.000 114.019.118.000

    10. 2019 52.920.413.000 61.985.975.000 114.906.388.000

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 32

    BAB III

    TUJUAN DAN SASARAN KERJA

    3.1. Dasar Hukum

    Rumah sakit paru dr. Ario Wirawan sebagai instansi pemerintah dalam

    pelaksanaan tugas pokok dan fungsinya didasarkan pada peraturan-peraturan yang

    berlaku, yaitu :

    a. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana

    Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2015 – 2019;

    b. Permenkes No. 4 Tahun 2014 tentang Pedoman Penyusunan Rencana Bisnis

    dan Anggaran Badan Layanan Umum di Lingkungan Direktorat Jenderal Bina

    Upaya Kesehatan;

    c. Peraturan Menteri Kesehatan No. 64 Tahun 2015 Tentang Organisasi Dan Tata

    Kerja Kementerian Kesehatan;

    d. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor HK.02.02/Menkes/52/2015 tentang

    Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Tahun 2015 – 2019;

    e. Keputusan Menteri Kesehatan No. HK.02.02/I/4672/2017 tentang Pemberlakuan

    Peraturan Internal (Hospital Bylaws) Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga;

    f. Pakta Integritas Menteri Kesehatan;

    g. Surat Edaran Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan nomor

    HK.02.02/I/5132/2017 tanggal 13 Nopember 2018 tentang Laporan Berkala

    Satuan Kerja Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan;

    h. Rencana Strategis Bisnis (RSB) RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, Tahun 2015-

    2019;

    i. Rencana Bisnis dan Anggaran (RBA) RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, Tahun

    2019;

    j. Perjanjian Kinerja RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, Tahun 2019;

    k. Kontrak Kinerja Indikator Kinerja Terpilih (IKT) RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga,

    Tahun 2019.

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 33

    3.2. Tujuan, Sasaran dan Indikator

    3.2.1. Peta Strategis

    Berdasarkan Rencana Strategis Bisnis (RSB) RS Paru dr. Ario Wirawan

    Salatiga, tahun 2015 s.d 2019, gambaran peta strategi dapat dilihat pada gambar di

    bawah ini :

    Gambar 3.1. Peta Strategi BSC RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga

    Perspektif Stake Holder

    Perspektif Proses Bisnis Internal

    Perspektif Pengembangan

    Personil & Organisasi

    Perspektif

    Finansial Terwujudnya peningkatan kepuasan

    stakeholder

    Terwujudnya jalinan kemitraan dengan institusi pendidikan dan

    vendor

    Terwujudnya Pengelolaan RS

    yang Bermutu, Efektif dan Efisien

    Terwujudnya integrasi

    pelayanan, pendidikan dan

    penelitian

    Terwujudnya pelayanan spesialistik terpadu guna penurunan prevalensi TB

    & HIV/AIDS, Paru & Pernapasan

    Terwujudnya peningkatan revenue dan efisinsi biaya

    Terwujudnya peningkatan kompetensi

    SDM

    Terwujudnya Budaya Kerja yang

    baik

    Terwujudnya TIK yang handal

    Terwujudnya peralatan medik

    yang sesuai standar

    Visi : Menjadi Pusat Pelayanan Kesehatan Paru dan Pernapasan

    Terpercaya Nasional Tahun 2019

    Terwujudnya layanan, pendidikan dan

    penelitian yang unggul

    Terwujudnya Sistem Rujukan yang Terpadu

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 34

    3.2.2. Program Kerja Strategis

    Adapun Program Kerja Strategis, dapat dilihat pada tabel di bawah ini:

    Tabel 3.1. Program Kerja Strategis RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, Periode 2015 s.d. 2019

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 35

    Pada tujuan, sasaran dan indikator dari program / kegiatan di RS Paru dr. Ario

    Wirawan Salatiga, dapat dijelaskan sebelumnya bahwa tujuan merupakan target

    yang akan dicapai atau dihasilkan dalam jangka waktu 1 (satu) sampai dengan 5

    (lima) tahun dan tujuan tersebut ditetapkan dengan mengacu kepada pernyataan visi

    dan misi serta didasarkan pada isu-isu dan analisi strategis. Sasaran adalah hasil

    yang akan dicapai secara nyata oleh unit kerja dalam rumusan yang lebih spesifik,

    terukur, dalam kurun waktu yang lebih pendek dari tujuan, dan sasaran diupayakan

    untuk dapat dicapai dalam kurun waktu tertentu / tahunan secara berkesinambungan

    sejalan dengan tujuan yang ditetapkan dalam rencana aksi. Adapun indikator adalah

    ukuran tingkat keberhasilan pencapaian sasaran untuk diwujudkan pada tahun

    laporan dan setiap indikator sasaran disertai dengan rencana target masing-masing

    indikator, selanjutnya gambaran tujuan, sasaran, dan indikator dari program /

    kegiatan yang akan dilaksanakan pada tahun 2019, seperti pada tabel di bawah ini :

    Tabel 3.2. Tujuan, Sasaran dan Indikator RS Paru dr. Ario Wirawan, 2019

    Tujuan Sasaran Indikator Kinerja Target

    I. Prespesktif Stake Holder

    1. Mewujudkan adanya Peningkatan Kepuasan Stake Holder

    1. Terwujudnya peningkatan kepuasan Stake Holder

    1. Tingkat Kepuasan Pelanggan per tahun

    81,34

    2. Tingkat Kesehatan BLU AA (91)

    2. Mewujudkan adanya Layanan, Pendidikan dan Penelitian yang Unggul

    2. Terwujudnya Layanan, Pendidikan dan Penelitian yang Unggul

    3. % Komplain yang di TL 100%

    4. Tingkat Kepuasan Peserta Didik

    81,34

    5. Jumlah Supervisi Residen Per Tahun

    12 kali

    6. Jumlah Publikasi Penelitian Tingkat Nasional

    5 publikasi

    II. Prespektif Proses Bisnis Internal

    3. Mewujudkan adanya Integrasi Layanan, Pendidikan dan Penelitian

    3. Terwujudnya Integrasi Layanan, Pendidikan dan Penelitian

    7. Tingkat Kepuasan Peserta Didik

    81,34

    8. Jumlah Supervisi Residen Per Tahun

    12 kali

    4. Mewujudkan adanya Jalinan Kemitraan dgn Institusi Pendidikan

    4. Terwujudnya Jalinan Kemitraan dgn Institusi Pendidikan

    9. Tingkat Kepuasan Peserta Didik

    81,34

    10. Jumlah Supervisi Residen Per Tahun

    12 kali

    5. Mewujudkan adanya Pelayanan Spesialistik Terpadu guna Penurunan Prevalensi TB & HIV/AIDS, Paru dan Pernapasan

    5. Terwujudnya Pelayanan Spesialistik Terpadu guna Penurunan Prevalensi TB & HIV/AIDS, Paru dan Pernapasan

    11. Error Rate Laboratorium TB < 5%

    90%

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 36

    Tabel 3.2. Lanjutan .....

    Tujuan Sasaran Indikator Kinerja Target

    6. Mewujudkan adanya Sistem Rujukan yang Terpadu

    6. Terwujudnya Sistem Rujukan yang Terpadu

    12. Error Rate Laboratorium TB < 5%

    90%

    7. Mewujudkan adanya Pengelolaan RS yang Bermutu, Efektif dan Efisien

    7. Terwujudnya Pengelolaan RS yang Bermutu, Efektif dan Efisien

    13. Kepatuhan Penggunaan Formularium Nasional

    85%

    14. Angka Kematian di IGD 1,2‰

    15. Angka Kejadian Phlebitis 1,5%

    16. Waktu Tunggu RJ < 30 Menit

    90%

    17. Waktu Pengembalian RM 1x24 jam

    55%

    18. Prosentase Kasus Perdarahan Masif pada Tindakan Bronchoscopy

    0%

    19. Penanganan Emergency Kasus Ventiel Pneumothoraks < 2 Jam

    90%

    20. Waktu Tunggu Tindakan Elektif Bronchoscopy < 24 Jam

    100%

    III. Perspektif Pengembangan Personil dan Organisasi

    8. Mewujudkan Budaya Kerja yang baik

    8. Terwujudnya Budaya Kerja yang baik

    21. Waktu Tunggu Resep Obat Jadi di Rawat Jalan < 30 Menit

    100%

    22. % Karyawan Melebihi Target kinerja

    20%

    9. Mewujudkan Peningkatan Kompetensi SDM

    9. Terwujudnya Peningkatan Kompetensi SDM

    23. % pendidikan SDM sesuai harapan (persyaratan kompetensi jabatan)

    75%

    10. Mewujudkan TIK yang handal

    10. Terwujudnya TIK yang handal

    24. Jumlah modul terintegrasi

    9 modul

    11. Mewujudkan Peralatan Medik yang Sesuai Standar

    11. Terwujudnya Peralatan Medik yang Sesuai Standar

    25. % pemenuhan peralatan medik sesuai standar

    100%

    26.

    % pemeliharaan peralatan medik sesuai kebutuhan

    100%

    27. Utilisasi alat kedokteran canggih

    100%

    IV. Perspektif Finansial

    12. Mewujudkan adanya peningkatan revenue dan efisinsi biaya

    12. Terwujudnya peningkatan revenue dan efisinsi biaya

    28. % PNBP terhadap biaya operasional

    69,00%

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 37

    3.3. Perencanaan Kinerja Tahun 2019

    3.3.1. RKT dan Perjanjian Kinerja Tahun 2019

    Rencana Kinerja Tahunan (RKT) untuk tahun 2019, disusun berdasarkan

    Sasaran Strategis pada RSB RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga Tahun 2015 s.d

    2019. RKT tersebut juga menjadi bahan Perjanjian Kinerja Tahun 2019 antara

    Direktur Utama RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga dan Direktur Jenderal Pelayanan

    Kesehatan Kementerian Kesehatan RI., hal ini berkaitan dengan diterbitkannya

    Permenpan & RB No 53 Tahun 2014 tertanggal 20 November 2014 tentang Petunjuk

    Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja Dan Tata Cara Reviu Atas Laporan

    Kinerja Instansi Pemerintah.Tabel RKT Perjanjian Kinerja Tahun 2019, seperti pada

    tabel 3.2. di atas.

    3.3.2. Pendapatan Tahun 2019

    Tabel 3.3. Target Pendapatan RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019

    No Instalasi Baseline 2018

    Target 2019 Target Pencapaian

    A. Pendapatan Jasa Layanan Umum

    50.439.000.000 39.618.747.913,00 56.373.000.000,00

    1 Pelayanan Rawat Jalan 11.374.740.715 8.199.996.714,00 12.712.945.505,00

    2 Pelayanan Rawat Inap 30.554.458.531 26.638.467.785,00 34.149.100.711,00

    3 Pelayanan Penunjang Medik Non BPJS

    8.509.800.754 4.780.283.414,00 9.510.953.784,00

    a. Tindakan Medik 1.529.607.742 1.354.633.522,00 1.709.561.594,00

    b. Pelayanan Laboratorium 1.467.330.894 779.995.609,00 1.639.958.058,00

    c. Pelayanan Radiologi 637.902.635 422.479.616,00 712.950.003,00

    d. Pelayanan Rehab Medik 88.455.260 34.601.000,00 98.861.762,00

    e. Farmasi 4.520.796.151 2.077.076.167,00 5.052.654.522,00

    f. Gizi 265.708.071 111.497.500,00 296.967.845,00

    B. Pendapatan BLU lainnya 561.000.000 755.483.354,31 627.000.000,00

    TOTAL 51.000.000.000 40.374.231.267,31 57.000.000.000,00

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 38

    3.3.3. Standar Pelayanan Minimal Tahun 2019

    Tabel 3.4. Standar Pelayanan Minimal (SPM) RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019

    NO SPM Baseline 2018

    Target 2019 Target Pencapaian

    1

    Instalasi Gawat Darurat

    - Waktu Tanggap Pelayanan Dokter di IGD

    < 5 menit 2,42 menit < 5 menit

    2

    Instalasi Laboratorium

    CITO 60 menit 70 menit 60 menit

    DLO 30 menit 29,23 menit 30 menit

    DLO + BGA + KIMIA KLINIK 120 menit 127,60 menit 120 menit

    DLO + KIMIA KLINIK + IMUNOLOGI 120-180 menit 125,77 menit 120-180 menit

    SPUTUM + URINE 90-120 menit 118,15 menit 90-120 menit

    3 Instalasi Radiologi

    - Waktu hasil foto RO diterima oleh

    pasien 24 jam 51,08 menit 24 jam

    4 Instalasi Rawat Jalan

    Waktu Tunggu Pasien 25-30 menit 15,71 menit 25-30 menit

    5 Pelayanan Tindakan

    Waktu Tunggu Pasien 30 menit 21,00 menit 30 menit

    6

    Instalasi Rekam Medik

    Waktu yang diperlukan petugas untuk mendapatkan CM sejak pasien mendaftar

    15 menit 13,30 menit 15 menit

    Status yang lengkap diisi setelah pasien pulang 1 X 24 jam

    45% 92 % 55%

    7 Instalasi Farmasi

    Waktu Tunggu Pelayanan Obat < 30 menit 17,30 menit < 30 menit

    8

    Instalasi Gizi

    Ketepatan Waktu Pemberian Makan Pasien

    > 90 % 95,52 % > 90 %

    Sisa makan yang tidak termakan pasien

    < 30 % 5,89% < 30 %

    3.3.4. Key Performance Indicator (KPI) Tahun 2019

    Tabel 3.5. Target Key Performance Indicator (KPI) RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019

    No Indikator Standar Baseline 2018 Target

    2019 Target Pencapaian

    1 BOR (satun %) 70 – 80 % 70,00% 66,34% 70,00%

    2 ALOS (satuan hari) 3 - 12 Hari 3-6 Hari 5 3-6 Hari

    3 BTO (satuan kali) 3 - 4 Kali 4-6 Kali 4 4-6 Kali

    4 TOI (satuan hari) 1 - 3 Hari 1-3 Hari 3 1-3 Hari

    5 GDR (satuan ‰) < 45 ‰ < 50 ‰ 63‰ < 50 ‰

    6 NDR (satuan ‰) ≤ 24 ‰ < 25 ‰ 40‰ < 25 ‰

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 39

    3.3.5. Pelayanan Tahun 2019

    Tabel 3.6. Target Pelayanan RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019

    No Uraian Baseline 2018 Target

    2019 Target Pencapaian

    1 Kunjungan Rawat Jalan 30.000 31.546 35.900

    2 Kunjungan Rawat Darurat 10.950 11.082 12.000

    3 Hari Perawatan Rawat Inap 44.500 43.436 47.100

    4 Pemeriksaan Radiologi 10.500 11.025 11.700

    5 Pemeriksaan Laboratorium 114.000 100.793 114.200

    6 Tindakan Medik (non operatif termasuk Spirometri dan EKG)

    11.000 12.070 11.800

    7 Bedah 750 731 900

    8 Farmasi 370.000 400.993 420.000

    9 Kunjungan Rehab Medik 11.000 16.018 15.400

    3.3.6. Indikator Kinerja BLU Tahun 2019

    Mengacu pada Peraturan Direktorat Jenderal Perbendaharaan Kementerian

    Keuangan RI Nomor PER-24/PB/2018 Tanggal 29 November 2018 Tentang

    Perubahan Atas Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor PER-

    36/PB/2016 Tentang Pedoman Penilaian Kinerja Badan Layanan Umum Bidang

    Layanan Kesehatan, maka Perhitungan Kinerja RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga

    untuk tahun 2019, sebagai berikut:

    a. Aspek Keuangan dengan skor paling tinggi 30, yang terdiri dari :

    Sub aspek Rasio Keuangan dengan skor paling tinggi 19, dan

    Sub aspek Kepatuhan Pengelolaan Keuangan BLU dengan skor paling

    tinggi 11.

    b. Aspek Pelayanan dengan skor paling tinggi 70, yang terdiri dari :

    Sub aspek Layanan dengan skor paling tinggi 35, dan

    Sub aspek Mutu dan Manfaat kepada Masyarakat dengan skor paling tinggi

    35.

    Skor penilaian kinerja pada Aspek Keuangan, seperti pada tabel di bawah ini: Tabel 3.7. Skor penilaian kinerja pada Aspek Keuangan RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga,2019

    No. Sub Aspek / Indikator Skor

    1. Rasio Keuangan 19

    a. Rasio Kas (Cash Ratio) 2,25

    b. Rasio Lancar (current Ratio) 2,75

    c. Periode Penagihan Piutang (Collection Period) 2,25

    d. Perputaran Aset Tetap (Fixed Asset Turn Over) 2,25

    e. Imbalan Atas Aset Tetap (Return On Fixed Asset) 2,25

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 40

    Tabel 3.7. Lanjutan…..

    No. Sub Aspek / Indikator Skor

    1. Rasio Keuangan 19

    f. Imbalan Ekuitas (Return On Equity) 2,25

    g. Perputaran Persediaan (Inventory Turn Over) 2,25

    h. Rasio Pendapatan PNBP terhadap Biaya Operasional 2,75

    2. Kepatuhan Pengelolaan Keuangan BLU 11

    a. Rencana Bisnis dan Anggaran (RBA) Definitif 2

    b. Laporan Keuangan Berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan 2

    c. Surat Perintah Pengesahan Pendapatan dan Belanja BLU 2

    d. Tarif Layanan 1

    e. Sistem Akuntansi 1

    f. Persetujuan Rekening 0,5

    g. SOP Pengelolaan Kas 0,5

    h. SOP Pengelolaan Piutang 0,5

    i. SOP Pengelolaan Utang 0,5

    j. SOP Pengadaan Barang dan Jasa 0,5

    k. SOP Pengelolaan Barang Inventaris 0,5

    Jumlah Skor Aspek Kuangan (1-2) 30

    Skor penilaian kinerja pada Aspek Pelayanan, seperti pada tabel di bawah ini :

    Tabel 3.8. Skor penilaian kinerja pada Aspek Pelayanan RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019

    No. Sub Subaspek / Kelompok Indikator / Indikator Skor

    1. Layanan 35

    a. Pertumbuhan Produktivitas 18

    1). Pertumbuhan Rata-rata Kunjungan Rawat Jalan 3

    2). Pertumbuhan Rata-rata Kunjungan Rawat Darurat 2,5

    3). Pertumbuhan Hari Perawatan Rawat Inap 2,5

    4). Pertumbuhan Pemeriksaan Radiologi 2,5

    5). Pertumbuhan Pemeriksaan Laboratorium 2,5

    6). Pertumbuhan Operasi 2,5

    7). Pertumbuhan Rehab Medik 2,5

    8). Pertumbuhan Peserta Didik Pendidikan Kedokteran 0

    9). Pertumbuhan Penelitian Yang Dipublikasikan 0

    b. Efektivitas Pelayanan 14

    1). Kelengkapan Rekam Medik 24 Jam Selesai Pelayanan 2

    2). Pengembalian Rekam Medik 2

    3). Angka Pembatalan Operasi 2

    4). Angka Kegagalan Hasil Radiologi 2

    5). Penulilsan Resep Sesuai Formularium 2

    6). Angka Pengulangan Pemeriksaan Laboratorium 2

    7). Bed Occupancy Rate (BOR) 2

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 41

    Tabel 3.8. Lanjutan….

    No. Sub Subaspek / Kelompok Indikator / Indikator Skor

    1. Layanan 35

    c. Pertumbuhan Pembelajaran 3

    1). Rata-rata Jam Pelatihan / Karyawan 1,5

    2). Persentase Dokter Pendidik Klinis Yang Mendapat TOT 0

    3). Program Reward and Punishment 1,5

    2. Mutu dan Manfaat Kepada Masyarakat 35

    a. Mutu Pelayanan 14

    1). Emergency Response Time Rate 2

    2). Waktu Tunggu Rawat Jalan 2

    3). Length Of Stay 2

    4). Kecepatan Pelayanan Resep Obat Jadi 2

    5). Waktu Tunggu Sebelum Operasi 2

    6). Waktu Tunggu Hasil Laboratorium 2

    7). Waktu Tunggu Hasil Radiologi 2

    b. Mutu Klinik 12

    1). Angka Kematian di Gawat Darurat 2

    2). Angka Kematian / Kebutaan ≥ 48 Jam 2

    3). Post Operative Death Rate 2

    4). Angka Infeksi Nosokomial 4

    5). Angka Kematian Ibu di Rumah Sakit 2

    c. Kepedulian Kepada Masyarakat 4

    1). Pembinaan Kepada Pusat Kesehatan Masyarakat dan Sarana Kesehatan Lain 1

    2). Penyuluhan Kesehatan 1

    3). Rasio Tempat Tidur Kelas III 2

    d. Kepuasan Pelanggan 2

    1). Penanganan Pengaduan / Komplain 1

    2). Kepuasan Pelanggan 1

    e. Kepedulian Terhadap Lingkungan 3

    1). Kebersihan Lingkungan (Program Rumah Sakit Berseri) 2

    2). Proper Lingkungan 1

    Jumlah Skor Aspek Pelayanan (1+2) 70

    3.3.7. IKI Direktur Utama dan IKT Tahun 2019

    3.3.7.1. IKI Direktur Utama Tahun 2019

    Mengacu pada Keputusan Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan

    Kemenkes RI No. HK.02.03/I/0173/2016, tertanggal 26 Pebruari 2016, Tentang

    Pedoman Teknis Penilaian Indikator Kinerja Individu (IKI) Direktur Utama Rumah

    Sakit Umum / Khusus dan Kepala Balai di Lingkungan Direktorat Jenderal

    PelayananKesehatan Kementerian Kesehatan RI, sebagaimana diubah menurut

    Keputusan Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Kemenkes RI

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 42

    No.HK.02.03/I/2630/2016 tertanggal 29 Agustus 2016, dan Kontrak Kinerja antara

    Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Kementerian Kesehatan dengan Direktur

    Utama Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga tahun 2019 Nomor

    PR.21/PB/2019 tanggal 31 Januari 2019, maka Indikator Kinerja Individu Direktur

    Utama , seperti pada tabel di bawah ini:

    Tabel 3.9. Indikator Kinerja Individu (IKI) Direktur Utama RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019

    KATEGORI No JUDUL INDIKATOR NILAI

    STANDAR BOBOT

    PELAYANAN MEDIS

    Kepatuhan Terhadap Standar

    1 Kepatuhan terhadap Clinical Pathway 100% 0,05

    2 Kepatuhan Penggunaan Formularium Nasional (FORNAS)

    ≥ 80% 0,05

    3 Prosentase Kejadian Pasien Jatuh ≤ 3% 0,05

    4 Penerapan Keselamatan Operasi 100% 0,05

    Pengendalian Infeksi di RS

    5 Ventilator Associated Pneumonia (VAP) ≤ 5,8 0,05

    6 Cuci Tangan (Hand Hygiene) 100% 0,07

    Capaian Indikator Medik

    7 Persentase Capaian Indikator Penyakit Asma

    0% 0,07

    8 Penanganan PPOK > 75% 0,07

    9 Kematian Pasien di IGD ≤ 2,5% 0,04

    Akreditasi 10 Ketepatan Identifikasi Pasien 100% 0,08

    Kepuasan Pelanggan

    11 Kecepatan Respon Terhadap Komplain (KRK)

    > 75% 0,08

    Ketepatan Waktu

    Pelayanan

    12 Waktu Tunggu Penanganan Kegawatdaruratan Respirasi

    ≤ 30 menit 0,02

    13 Waktu Tunggu Rawat Jalan (WTRJ) ≤ 60 menit 0,05

    14 Waktu Tunggu Operasi Efektif (WTE) ≤ 48 jam 0,05

    15 Waktu Tunggu Pelayanan Radiologi (WTPR)

    ≤ 3 jam 0,05

    16 Waktu Tunggu Pelayanan Laboratorium (WTPL)

    ≤ 2 jam 0,05

    17 Pengembalian Rekam Medik Lengkap dlm waktu 24 jam (PRM)

    >80% 0,02

    Keuangan 18 Rasio Pendapatan PNBP terhadap Biaya Operasional (PB)

    45% 0,1

    3.3.7.2. IKT RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga Tahun 2019

    Mengacu pada Kontrak Kinerja Indikator Kinerja Terpilih (IKT) antara Direktur

    Utama RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga dengan Direktur Jenderal

    Perbendaharaan, dan Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor PRJ-

    24/PB/2018 tanggal 17 Januari 2018 tentang Pedoman Penyusunan Kontrak Kinerja

    dan Penetapan Persetujuan Capaian Kinerja Pemimpin Badan Layanan Umum

    Bidang Layanan Kesehatana, maka Indikator Kinerja Terpilih (IKT) Rumah Sakit Paru

    dr. Ario Wirawan Salatiga, seperti pada tabel di bawah ini:

  • Evaluasi Kinerja Triwulan III 2019 RSPAW Salatiga 43

    Tabel 3.10. Indikator Kinerja Terpilih (IKT) RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, 2019

    No Judul Indikator Nilai Standar Target 2019

    SMT I SMT II SMT I SMT II

    1 Kepatuhan Terhadap Clinical Pathway 100% 100% 100% 100%

    2 Ketepatan Jam Visite Dokter Spesialis 80% 80% 85% 90%

    3 Penyelenggaraan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIM RS)

    50% 100% 65% 80%

    4 Rasio PNBP Terhadap Biaya Operasional (POBO)

    65% 65% 60% 55%