edukasi 3

3
Standar Prosedur Operasional (SPO) PEMBERIAN EDUKASI No. Dokumen No. Revisi 2 Halaman 1/2 Tanggal terbit Disusun oleh: Tim PONEK Diperiksa oleh: Direktur Medik dan Keperawatan Ditetapkan Direktur Utama Pengertian Pemberian meteri-materi edukasi kepada pasien dan atau keluarga berkaitan dengan kondisi kesehatannya. Tujuan Memberikan informasi tentang hal-hal yang harus diperhatikan pasien dan atau keluarga berhubungan dengan kondisi kesehatan pasien. Kebijakan 1. Setiap petugas wajib memliki kemampuan untuk memberikan penyuluhan kesehatan kepada ibu dan keluarga. 2. Setiap bayi dalam persiapan pemulangan, orang tua harus diberikan penyuluhan kesehatan. Referensi 1. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 1611/MENKES/SK/XI/2006 tentang Pedoman Penyelenggaraan Imunsasi. 2. Buku Panduan Perawatan Bayi Berat Lahir Rendah (BBLR) dengan Metode Kanguru, Departemen Kesehatan tahun 2008 3. Buku Panduan Tatalaksana Bayi Baru Lahir di Rumah Sakit, HTA Indonesia tahun 2010. 4. Buku Saku Pelayanan Kesehatan Neonatal Esensial, Departemen Kesehatan RI tahun 2010 5. Buku Panduan Pelayanan Kesehatan Bayi Baru Lahir Berbasis Perlindungan Anak, Direktorat Kesehatan Anak Khusus, tahun 2010

description

edukasi

Transcript of edukasi 3

Standar Prosedur Operasional (SPO)

Standar Prosedur Operasional (SPO)PEMBERIAN EDUKASI

No. Dokumen

No. Revisi

2Halaman

1/2

Tanggal terbit

Disusun oleh:

Tim PONEKDiperiksa oleh:

Direktur Medik dan Keperawatan

Ditetapkan

Direktur Utama

PengertianPemberian meteri-materi edukasi kepada pasien dan atau keluarga berkaitan dengan kondisi kesehatannya.

TujuanMemberikan informasi tentang hal-hal yang harus diperhatikan pasien dan atau keluarga berhubungan dengan kondisi kesehatan pasien.

KebijakanSetiap petugas wajib memliki kemampuan untuk memberikan penyuluhan kesehatan kepada ibu dan keluarga.Setiap bayi dalam persiapan pemulangan, orang tua harus diberikan penyuluhan kesehatan.

ReferensiKeputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 1611/MENKES/SK/XI/2006 tentang Pedoman Penyelenggaraan Imunsasi.

Buku Panduan Perawatan Bayi Berat Lahir Rendah (BBLR) dengan Metode Kanguru, Departemen Kesehatan tahun 2008Buku Panduan Tatalaksana Bayi Baru Lahir di Rumah Sakit, HTA Indonesia tahun 2010.Buku Saku Pelayanan Kesehatan Neonatal Esensial, Departemen Kesehatan RI tahun 2010Buku Panduan Pelayanan Kesehatan Bayi Baru Lahir Berbasis Perlindungan Anak, Direktorat Kesehatan Anak Khusus, tahun 2010

Buku Acuan Manajemen Bayi Baru Lahir Untuk Bidan dan Perawat, Direktorat Jenderal Bina Gizi dan Kesehatan Ibu dan Anak, Kemenkes RI tahun 2011.

Prosedur

Ucapkan salam

Pastikan identitas pasien

Ciptakan suasana yang nyaman dan hindari tampak lelah

Kenalkan diri dan jelaskan tugas dan peran anda

Jelaskan materi edukasi pada pasien dan atau keluarga

Standar Prosedur Operasional (SPO)PEMBERIAN EDUKASI

No. Dokumen

No. Revisi

2Halaman

2/2

Tanggal terbit

Disusun oleh:

Tim PONEKDiperiksa oleh:

Direktur Medik dan Keperawatan

ProsedurLakukan verifikasi pada pasein dan atau keluarga terhadap materi edukasi yang telah diberikan

Berikan formulir edukasi untuk ditandatangani oleh pasien atau keluarga

Berikan nomor telepon yang bisa dihubungi jika sewaktu-waktu diperlukan

Tawarkan bantuan kembali apakah masih ada yang dapat saya bantu ?

Ucapkan terima kasih dan ucapkan semoga lekas sembuh

Berdiri ketika pasien hendak pulang

Formulir

Dokumen TerkaitRM 3.5

RM 3.5.1

Unit TerkaitSemua unit pelayanan di RS

Catatan RevisiFormat Baru SPO