edisi82.pdf

download edisi82.pdf

of 58

Transcript of edisi82.pdf

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    1/58

    82#{EIGHT}Oct13Sok nyeni? so what?! - white shoes and the couples company - chua kotak

    All time low - dont judge music by its cover

    ART, PHOTO, AND DESIGN

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    2/58

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    3/58

    PROVOKE! is a free monthly magazine which

    is distributed in more than 200 high schools in

    Jakarta,Bandung and Surabaya. It presents itself

    in a unique,direct and personal approach. Provoke!

    focuses on creativity, out-of-the-box thinking and

    diversity in society.

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    4/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!8

    Publisher :

    PT. Kreatif Cipta Indonesia :

    Jl. Panglima Polim X No.16, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

    Tel:(021) 722 1717 / Fax (021) 72795518

    [email protected] /www.provoke-online.com

    @provokemagazineProvoke! Group : Provoke!

    Provoke! Page : Provoke! magazine

    P!

    82

    Provoke! Magazine

    Editor In ChiefFrederick Rheinhard (@ericktobing)Web EditorIgnatius Ivan ( @ivanPDemon )ReporterSofyan Refliyandi ( @megalauman )Cheppi Roma Agustiana( @cheppiroma )Setya Octa, SBY ( @setyaoctaa )Intan Purnama Sari ( @uniintang )Firman Oktaviawan ( @ironmanno)Irfan Nasution (@irfan_nasution1)

    Senior Graphic DesignerMariken LyGraphic DesignerPramaditya Andika Widi ( @addmicro )

    Andy Gunawan ( @andysuneo )

    Repro Coordinator -JakartaBeatrice Silvia ( @JengKinanti )Operational & Repro Coordinator -BandungRoby Nugraha ( @robynugraha )Operational & Repro Coordinator -

    SurabayaHengki ( @sipenk_sky )

    Head of MarketingNatasja Goldman ( @natasj )

    Account ExecutiveRian Renato ( @rianrenato )Wiryadi Liem ( @wiryadiliem )

    Head of Promo / Marketing &CommunicationAndriansyah ( @_andriansyah_ )

    Head of DistributionTubagus Boris Herlambang( @boriez_got_soul )

    DistributionDewi Aprilia

    Managing DirectorWilliams Hendrawan

    HRD

    Robertus Surya Putra

    Finance / AccountingRuswani ( @wuciswug )AdministrationHilda Rizky ( @hildarizki )

    Founder :

    Angely Nuh

    Eunice Nuh

    Gundo Susiarjo

    AGENTPROVOCATEUR

    Credit CoverDesign by Mariken Ly ,

    Pramaditya Andika Widi ,

    Andy Gunawan

    ART, PHOTO,

    AND DESIGN

    ISSUE.

    Pantang menyerah, tetap semangat,

    dan terus berusaha. Mungkin hal ini

    yang jadi bahan bakar utama kita,

    generasi muda, untuk sukses meraih

    mimpi dan cita-cita. Ini mengesamp-

    ingkan takdir, tentunya.

    Ya, yang namanya hidup, kegagalan

    pas jadi hal yang biasa terjadi. Di-

    cemooh orang dan dipandang sebelah

    mata, nggak jarang juga mampir ke diri

    kita. Tapi, jangan lantas jadi minder

    dan bikin kita patah semangat.

    Semua pas pernah dengar nama

    besar Michael Jordan, legenda basket

    NBA yang sangat disegani karenakedahsyatan permainannya. Mungkin

    nggak banyak yang tau kalo waktu SMA

    dia sempat dikeluarkan dari m basket

    sekolahnya. Tapi dia pantang menyerah

    dan nggak pernah berhen berlah.

    Sembilan ribu tembakan saya meleset

    selama karir basket. Saya kalah di ham-

    pir 300 pertandingan. Ada 26 kesem-

    patan saya dipercaya untuk melakukan

    tembakan kemenangan, dan saya ga-

    gal. Saya telah gagal, gagal, gagal, dangagal lagi sepanjang hidup saya. Dan

    itulah sebabnya saya sukses, ujarnya.

    So, berani gagal?

    Erick Tobing

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    5/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!10

    Catch us on www.catchthescoop.com or www.wayangforce.com

    Inbox menerima apa pun yang berhubungan dengan ide cemerlang dan krik. Yuk mari kirim e-mail ke

    provoke@kreafciptaindonesiaatau SMS ke0812.224.545.84dengan format/subject Inbox (spasi)

    JKT (spasi)Nama(spasi) Umur(spasi) Jenis Kelamin(spasi) Isi Pesan. Jangan lupa Be A Fan + gabung ke

    grup Facebook: Provoke! Magazinedan Follow Twier kita juga: @provokemagazine.

    KIRIM SMS/EMAIL DAN DAPETINProduk Kece dari

    Ouval Research

    P! tolong pikirin nasib kita yang udah nggak SMA

    tapi tetep mau baca Provoke! - 085859172xxxx

    Lho, nasib kalian udah kita pikirin kaleee Main-

    main dong ke www.provoke-online.com!

    P! usul dong ada gimana kalo ada halaman Art-

    ist by Request? Jadi berdasarkan hasil polling

    pembaca gitu. Terus satu pembaca yang berun-

    tung bisa ikutan ketemu sama arsnya. Hehehe

    08170889xxxx

    Wah menarik tuh. Oke deh, kita obrolin dulu yah.

    Hai P! Oom Riviuw lagi apa sekarang?

    085211207xxxx

    Lagi mandiin uler. :p

    P! yang dulu beda ya sama sekarang?

    087858412xxxx

    Eh, kalo sama berar nggak ada edisi baru dong?

    Edisi lama doang dicetak lagi. Gimana sih kamu..?

    P! kenapa ramalan zodiaknya nggak pernah

    serius sih? - 08567494xxxx

    Ah masa sih? Padahal kami udah serius banget

    bikinnya lho..

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    6/58

    with

    S1 Accounting . S1 Business . S1 Finance . S1 Marketing

    MUL : Hemat buat kantong juga kan? Konsep bisnisnya kayakapa ya Pras?

    PRAS : Berdasarkan riset mereka, ternyata orang minum

    jus itu di siang hari pas jam makan siang. Makanya JUICIA

    pilih lokasi di perkantoran yang ramai.

    MUL : Lagi sembelit nih Perut nggak beres danmuka ku keliatan nggak fresh

    PRAS : Yaah, itu mah kurang nutrisi dan vitamin.Cobain jajanan sehat ala JUICIA deh.

    MUL : Wah! Pas banget buat gaya hidup sekarang. Apa lagi kalau bisa bikin perut six pack, ganteng luar

    dalam

    PRAS : Bisnis yang keren kan? Dapat untung dan bikin

    orang lain jadi lebih sehat dan fit.

    Pemilik : Andrew - Adrianto - Albert - Indra ENERGY BOOSTER CHOLESTEROL KILLERPRO CARBO LITE

    Kalau mau bertanya karier seputar

    keuangan, marketing, akuntansi

    atau bisnis, langsung twit ke

    @prasmuljangan lupa pakai

    #SmartTipsPrasmul

    PMBS-BSD CAMPUSEdutown BSD City, Kavling Edu I No.1

    Jl. BSD Raya Barat I, BSD City

    Serpong - Tangerang 15339

    Telp: (021) 304-50-500, 751-11-26

    Fax: (021)304-50-505, 304-50-555

    [email protected]

    fb.com/prasmul

    @prasmul

    SMS 0815-1166-2005

    www.pmbs.ac.id/s1

    Hidup sehat itu penng. Nggak heran kalau olah-

    raga bersepeda, lari, futsal,dll digemari anak muda

    sekarang ini. Konsumsi makanan dan minuman

    sehat juga gak kalah penng, contohnya jus buah-

    buahan.

    Peluang pasar ini ditangkap oleh team mahasiswa

    S1 Praseya Mulya: Adrianto Januri, Albert Nathaniel,Indra Mangala Masli dan Johanes Andrew yang

    menciptakan konsep bisnis JUICIA. Nggak sembarangan,

    mereka pakai rekomendasi darinutrionistagar takaran

    buah dalam campuran jus tepat. Untuk sehat, perlu

    niat dan cara yang tepat!.(adv)

    Juiciaindonesia

    MUL : JUICIA? Jus yang pake rekomendasi ahli nutrisiitu kan?

    PRAS : Yup! Jus dengan specific benefit bermanfaat un-tuk tubuh kita karena takarannya sesuai rekomendasi dariahli gizi, buahnya juga fresh dan yang pasti healthy.

    PENDAFTARAN ONLINEwww.pmbs.ac.id/s1/admission

    Batas Pendaftaran Online*

    Batas Pengumpulan Berkas

    Tes Seleksi Masuk

    JAKARTA : Sabtu, 12 Okt 2013

    Senin, 14 Okt 2013

    Minggu, 20 Okt 201308.00-13.00 WIB

    PMBS - Kampus BSD

    Cek data pasar

    Ukur kelayakan bisnis

    Efisiensi modal

    Inovatif

    Kuasai "Know How" berbisnis

    (*) Informasi Beasiswa dan Info Test kota lainnya dapat dilihat di www.pmbs.ac.id/s1

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    7/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!12

    Anda bertanya sesat di ja lan bersama..

    * Seorang janda (namun perawan) beranak 3 yang masih berjiwa daun muda, tante ini bersedia men-

    jawab kegundahgulanaan hatimu yang tidak bisa kamu tanyakan ke siapapun apalagi ke orangtuamu

    (.Red)

    Add tante pinkydi Facebookdan buruan followdi twitter.com/tantepinky

    Ini nomer tilipun Tante yang baru! Ayo lekas simpan!!! 0812.224.545.84

    Ada hal yang pengen kamu tanya sama tante pinky? Email ke

    [email protected] subject

    TANTE JKT dan lo bisa dapen produk kece dari Ellesse Mwachk

    Tante Pinky minta fotonya dong!

    08779861xxxx

    Ih kamu cenl amat minta foto tante-tante. Buat

    apa sih? Digunng bentuk ha terus taro di dom-

    pet? Kurang-kurangin ah! Lagian tuh, keluguan

    dan kecankan tante nggak akan bisa tertangkap

    oleh kamera jaman sekarang. Maaf ya... *kibasrambut*

    Tante Pinky, temen yang asik itu temen yang

    kayak gimana sih? Aku bingung. 08131820xxxx

    Temen yang asik adalah temen yang nggak akan

    bingung temenan sama orang asik. Makin bin-

    gung nggak?

    Tante, masa aku dibilang aneh sama temen-te-

    men karena lebih banyak temen cowok daripadacewek? 08112345xxxx

    Loh, kamu sendiri cewek apa cowok? Kalo kamu

    cowok dan banyak temen cowoknya wajar donk.

    Aneh itu kalo kamu cowok tapi lebih banyak te-

    men ceweknya, terus suka ikutan mereka beli BB

    cream.

    Tante yang bibirnya imut-imut, tahun ini aku ke-

    las XII. Aku harus gimana? 08575438xxxx

    Ya belajar donk! Masa maen tanah? Mau lulus

    UN kan? Mau dapet undangan SNMPT kan?Tapi jangan belajar terus sampe mimisan, harus

    diimbangi sama bermain, rekreasi, dan berdoa .

    Men sana in corpore sano.

    Hai Tante aku kangen kamu. Kenapa ya aku se-

    lalu nggak berani ke kann sendirian? Maunya

    ditemenin terus. 08969976xxxx

    Hai, aku juga kangen kamu kok. Sinih tante cium..

    Sebenernya gapapa sih kalo maunya di temenin

    terus, karena pada dasarnya seap manusia itutakut untuk berjalan sendiri. Tapi, nan gimana

    kalo mau menghadap Tuhan? Masa ditemenin

    juga? Ayo, coba ke kann sendirian. Ya, itung-

    itung buat lahan menghadap Tuhan nan.

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    8/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!14

    FORMAT:SO(spasi) JKT(spasi) Jeniskelamin(spasi)Isipesan. Kirim ke081222454584. Atau / mention /@provokemagazinedengan#SO

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    9/58

    P!15|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    10/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!16

    Ngomongin soal artalias seni emang selalu seru. Apalagi kalo

    emang yang bidangnya masih dekat sama kita-kita, kayak de-

    sain gras, fotogra, ilustrasi, atau gra. Hal-hal ini emang

    terbilang akrab sama keseharian kita saat ini.

    Hobi-hobi kayak gini, sesungguhnya kalo kita tekuni bisa

    jadi sesuatu yang menjanjikan. Apalagi di jaman sekarang,

    di mana semuanya bisa dibilang relaf lebih gampang. Ref-

    erensi dan ilmu bisa kita dapatkan dengan sangat gampang,

    cuma bermodalkan sambungan internet. Begitu juga dengan

    piran atau gear-nya. Banyak alternaf pilihan produk yaang

    bisa kita gunakan dan maksimalkan.

    Di bidang fotogra, misalnya. Sekarang, nggak cuma foto-

    grafer pro yang punya kamera dslr canggih yang bisa motret.

    coba inp akun instagram temen-temen kita. Pas banyak

    foto-foto keren yang terpajang di sana, yang kebanyakan

    adalah hasil jepretan sendiri menggunakan handphone.

    Ya, dengan kemajuan teknologi yang super pesat, kini seni

    nggak cuma bisa kita nikma secara sik, tapi juga bisa se -

    cara digital. Kalo dulu orang cuma bisa nonton pertunjukkan

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    11/58

    P!17|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    drama dengan datang langsung ke gedung teater,

    sekarang bisa melalui video atau live streaming.

    Begitu juga dengan foto. Dulu, orang kalo mau bikin

    foto dengan tonewarna tertentu, harus melalui

    proses yang macem-macem dan nggak mudah.

    Sekarang, nggal jepret dan pilih filter di Instagram,

    voila! Jadi deh foto dengan warna-warna unik ses-

    uai keinginan kita. Tinggal di-postngdeh di akun

    social mediakita

    Instan? Pasnya. Tapi nggak lantas bikin generasi

    kita juga jadi nggak profesional atau kreaf dong!

    Yap! Disadari atau nggak, segala kemudahaan

    teknologi saat ini justru bikin minat anak muda

    kayak kita akan seni semakin meningkat. Dan ini

    sangat bagus. Jaman dulu, jarang banget ada foto-

    grafer anak sekolahan. Terus, pemandangan yang

    langka banget bisa ngeliat anak SMP atau SMA

    berseliweran di pameran-pameran desain atau

    foto, misalnya.

    Di sisi lain, hal kayak sekarang gini juga suka dipan-

    dang sebelah mata sama beberapa kalangan. Yang

    ngecap kita sebagai generasi instan, nggak punya

    skill, dan cuma berkarya atas nama pergaulan atau

    tren semata. Nah, hal ini yang harus kita hindari.

    Caranya? Ya, belajar.

    Pas nggak mau dong, predikat sok nyeni nempel

    sama kita? Nah, untuk itu, peningkatan skillsama

    pengetahuan kita jadi jalan satu-satunya. Nggak

    harus lewat jalur formal kok. Bisa dengan nanya-

    nanya ke yang lebih senior, nginp tutorialyang

    banyak beredar di youtube, sampai gabung di ko-

    munitas juga bisa jadi salah satu cara menambahilmu.

    Kalo udah kayak gini, karya yang kita buat juga

    pasti makin bagus dan bisa diapresiasi dengan

    baik. Malah, dengan sedikit promosi, bukan nggak

    mungkin kalo karya kita bisa dipasarkan alias dijual.

    Yap! Sekarang ini, banyak web atau aplikasi yang

    memungkinkan kita buat menjual foto, poster/ de-

    sain ilustrasi, atau karya-karya kita lainnya. Mulai

    dari instagram, flickr, tumblr, dan web lainnnya.

    Karena internet sifatnya global, jadi kesempatan

    buat mendunia pun sangat besar.

    Kenly, misalnya. Graffi arst yang punya nama

    beken Koma ini, beberapa kali menjual karyanya ke-

    luar negeri. Mulai dari Australia sampai ke Amerika.

    Gue selalu nge-postkarya gue di instagram, dan

    nyertain email gue di situ. Biasanya orang yang

    ngeliat dan tertarik langsung menghubungi gue

    via email, dan nego di situ, ujar Kenly.

    See? Cuma bermodalkan instagram, karya kitapun bisa mendunia, dan menghasilkan pula.

    So, kalo emang punyapassiondan hobi di bidang

    art, jangan ragu-ragu buat ngulik. Manfaan den-

    gan maksimal semua fasilitas dan kemudahan

    yang ada sekarang. Akrabkan diri dengan teknologi

    danterus berkarya. Siapa tau, kita bakal jadi the

    next big thing. Ya, nggak? (Octa/ Erick)

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    12/58

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    13/58

    P!19|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    SENI RUPA MURNI

    Ini merupakan kelompok seni yang lebih mengutamakan sifat estek

    daripada fungsi kegunaan dalam kehidupan sehari-hari. Seni murni juga

    biasanya belum tercampur modifikasi-modifikasi modern, seper seni lukis

    yang dari zamannya Leonardo Da Vinci, atau Van Gogh sampe sekarangnggak berubah bentuknya gitu-gitu aja. Seniman seni murni tanah air yang

    terkenal di antaranya kayak Affandi Koesoema (Pelukis),Nyoman Nuarta

    (Pematung), Edi Sunarso (Pematung), Raden Saleh (Pelukis), dan Basuki

    Abdullah (Pelukis). Untuk kelas dunia, karya seni rupa murni paling fenomenal

    yang mungkin kamu semua tahu juga adalah lukisan Monalisakarya Leonardo

    Da Vinci.

    STREET ART

    Gelombang seni yang satu ini lahir di era modern. Penjelasan harafiahnya

    tentang street art adalah karya seni yang dibuat di ruang publik atau tem-

    pat terbuka. Karya street art ini biasanya bisa dijumpai di tembok-tembokjalanan, gedung-gedung yang dinggalkan, atau bahkan di restoran mewah.

    Karyanya bisa berupa graffi dan mural yang berupa gambar atau tulisan

    yang dibuat dengan menggunakan kuas ataupun cat semprot kaleng atau

    pylox. Selain itu ada juga gambar yang dibuat dengan membuat cetakannya

    terlebih dahulu, teknik ini biasa disebut dengan stencil. Selain menggambar

    ada juga yang nampilin karyanya dengan cara menempelkan karya yang

    sudah jadi di tempat terbuka kayak wheatpaste, scker art, dan poster

    art. Tapi ingat ya, karya-karyastreet art nggak selalu berarvandal atau

    perusakan. Walau berada di tempat umum, biasanya karya-karya street art

    malah bikin daerah sekitarnya lebih indah dipandang.

    PERFORMANCE ART

    Islah yang dinamakan seni pertunjukan kalo dalam bahasa Indonesia ini

    merupakan sebuah karya seni yang melibatkan aksi perorangan atau kelom-

    pok di tempat atau waktu tertentu. Dalam kategori artyang satu ini, kamu

    biasanya mengenal kegiatannya aja kayak teater, tari, musik, atau sirkus. Per-

    formance artbisa jadi ini adalah bentuk dari karya seni yang paling abstrak,

    karena karyanya nggak bisa dipegang, disentuh, atau dipajang dalam waktu

    yang lama. Kamu hanya bisa menikmanya jika melihat atau mendengar

    langsung karya tersebut. Komedi juga termasuk dalam salah satu jenis seni

    pertunjukan, termasuk juga stand up comedy yang belakangan emang lagi

    naik daun. Pantomim yang dipopulerkan oleh Charlie Chaplinjuga termasukdalam kategori seni pertunjukan ini.

    FINE-ART PHOTOGRAPHY

    Pergolakan mengenai apakah fotografi termasuk dalam artatau nggak

    emang sudah jadi perdebatan sejak lama. Tapi ternyata, oh ternyata, ada

    kategori sendiri untuk fotografi yang masuk kedalam art, itu adalah fine-

    art photography. Ini merupakan foto yang dibuat sedemikian rupa yang

    mengedepankan nilai esteka dan arsk yang nggi.

    Di Indonesia, kategorifine-art photographyini udah lumayan banyak dige-

    mari juga oleh pencinta fotografi. Bukan Cuma para senior, tapi sampai keteman-teman seangkatan kita. Mikael Aldo, misalnya.Siswa SMA Pangudi

    Luhur IIKota Bekasi, ini doyan banget bikin karya art foto. Koleksinya bisa

    kita inp di www.flickr.com/photos/mikaelaldo .

    Kategorifine-artphotographyini udah lumayan sering diadakan acara penga-

    nugerahannya, kamu bisa mengunjungi situs www.internaonalfineartphoto.

    comuntuk melihat karya-karya luar biasa darifine-art arstdi luar negeri

    sana.

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    14/58

    We Love Jakarta! What an amazing show to end

    this run of shows in Asia. That was the loudest I ever

    heard a crowd sing Sandman in a very long tme.

    Plus a few mosh pits broke out during Seek, tulis

    Metallicalewat website resmi mereka.

    Sudah lewat 20 tahun sejak penampilan pertama

    mereka di Jakarta, dan Minggu (25/7) lalu, band

    yang diperkuat oleh James Hetield (vokalis/ gitaris),

    Lars Ulrich(drummer), Kirk Hamme(gitaris), dan

    Rob Trujillo(bassist) ini akhirnya kembali beraksi

    di hadapan lebih 64 ribu penggemarnya di Stadion

    Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta.

    Dibalut sound system 200 ribu wa, panggung

    super megah, dan LED screen raksasa, Metallica

    tampil prima malam itu. Usia yang nggak lagi muda

    nggak jadi halangan buat mereka tampil maksimal

    dengan ritme yang cepat dan mantap. Koor

    masal yang mengiringi sepanjang konser nggak

    bisa terelakkan lagi. Hampir di seap lagu para

    penonton ikut bernyanyi malam itu. Lagu-lagu kojo

    macam Hit The Lights, Master of Puppets, Fade to

    Black, Sad But True, One, For Whom the Bell Tolls,

    Enter Sandman, dan ga lagu yang didaulat jadi

    encorekayak Creeping Death, Baery, dan Seek &

    Destroyjadi sajian yang menjawab kerinduan fans

    mereka selama ini.

    Total sebanyak 18 lagu yang digeber malam itu.

    Konser yang berlangsung sekira dua jam berlang-

    sung aman tanpa ada rusuh sama sekali. Super

    segan untuk Blackrock Entertainmentatas kerja

    kerasnya mendatangkan Metallica kembali ke tanah

    air. Salut!(Refly)

    Metallica Live In Jakarta

    Foto:DocProvoke!

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!20|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    15/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!22

    Kayaknya, ini emang satu-satunya fesval musik

    bambu yang ada di dunia, ujar Andien kelar tampil

    di acara Fesval Musik Bambu Nusantara VII.

    Yap! Andien emang jadi salah satu musisi yang

    tampil di event tahunan ini. Acara yang digelar

    sama Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kre-

    af kembali di gelar kedua kalinya di Jakarta, te-

    patnya di Jakarta Convenon Center (JCC), pada

    27-28 Agustus 2013 lalu. Di acara tersebut Andien

    berkolaborasi dengan Dwiki Dharmawan & Green

    Bamboo Ensemble dan juga Barry Likumahuwa.

    Selama 2 hari, fesval yang bebas ket masuk

    alias gratis ini, nampilin beberapa pertunjukan

    musik yang alat-alat musiknya terbuat dari bambu.

    Salah satu yang paling ditunggu-tunggu penonton

    sih, permainan bass bambu dari Barry Likuma-

    huwa. Bass tersebut emang sengaja di-customke

    salah seorang seniman asal Bandung buat acara ini.

    Fesval ini memang bertujuan agar para kre-

    ator musik menciptakan inovasi. Jadi, nggak hanya

    musiknya saja, tapi instrumennya juga harus baru,

    jelas Dwiki Dharmawan, pas ditanya soal konsep

    fesval tersebut.

    Selain pertunjukan musik, di fesval tersebut

    pengunjung juga disuguhin beberapa mainan

    tradisional anak dari Komunitas Hong, makanan,

    kerajinan, dan lukisan yang semuanya menggu-

    nakan bambu. Tapi yang paling menarik perha-

    an pengunjung adalah Klungbot (Angklung Ro-

    bot) karya mahasiswa Fakultas Teknik ITB Bandung,

    yang memainkan angklung dengan sistem robotc.

    Keren!

    Udah waktunya musik tradisional mendapat

    tempat di ha pemuda-pemuda indonesia. Itu yang

    membedakan kita dengan negara lain, ujar Barry

    Likumahuwa.(Intan)

    FESTIVAL MUSIK BAMBU

    Foto:Intan

    Bermodal bambu

    dan sedikitmodifikasi,kreativitas kitasiap mendunia.

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    16/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!24

    WHITE SHOES

    AND THE COUPLES

    COMPANY.

    Indie nan Artsy

    Ada hubungan yang sangat erat antara White Shoes and the Couples Company dengan seni.Nggak percaya?

    Siapa yang nggak kenal White Shoes and the Couples Company? Yap! Band indie yang terben-tuk pada 2012 lalu ini emang punya segudang prestasi. Kiprahnya di dunia musik nggak cumasebatas dalam negeri, tapi udah melanglang buana sampai ke manca negara. Bermodalkandua album penuh, beberapa EP, dan kompilasi, mereka sukses tur sampai ke Amerika,Australia, dan beberapa daerah di Eropa. Responnya? Luar biasa, tentunya.

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    17/58

    P!25|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    { WSATCC }

    Nah, kalo ngomongin soal White Shoes and the Couples Company (WSATCC), kayaknya

    nggak akan bisa lepas dari image artatau seni. Lepas dari musiknya, Sari (vokal), Ale (gi-

    tar), Rio (gitar), Ricky (bass), Mela (Keyboard), dan John (drum) emang cukup akrab sama

    dunia berbau seni. Nggak heran, secara mereka berenam emang jebolan Instut Kesenian

    Jakarta (IKJ). Sari, Ale, dan Rio adalah alumni IKJ Fakultas Seni Rupa, sedangkan John,

    Mela, dan Ricky dari Fakultas Seni Pertunjukan/Musik.

    Ale, misalnya. Gitaris yang satu ini adalah seorang mural art/ illustrator. Jadi jangan heran

    kalo suatu saat ngeliat dia lagi ngegambar tembok di caf ataupublic spacelainnya.

    Gue emang suka ngerjain desain dan mural gitu. Tapi itu lebih ke freelanceaja sih. Biar

    bagaimanapun, gue lebih memprioritaskan White Shoes daripada akvitas desain ini,

    ujar Ale, yang juga bermain gitar buat The Adams.

    Begitu juga dengan Sari. Vokalis yang belakangan keranjingan olahraga lari ini juga punya

    kerjaan sampingan sebagaifreelancedesainer/ilustrator. Ilustrasinya yang emang kece itu

    kerap dipakai di berbagai majalah-majalah lokal.

    Mirip sama dua temannya, Rio, juga suka ngedesain. Bikin logo perusahaan, company

    profle, dan ngerjain perinlan desain corporate identy, jadi santapannya di luar musik.

    Malah, di masa kuliahnya, Rio juga suka mendesain kaos dan menyablonnya sendiri, dan

    kemudian dijual ke teman-temannya.

    Gue sampe sekarang masih akf ngedesain. Selain ada pemasukan, biar skillnggak hi-

    lang dan otak juga kepake, ujarnya sambil ketawa.

    John beda lagi. Drummer bertampang oriental yang satu ini justru akrab sama dunia foto-

    gra. Yap, di seap penampilannya bersama WSATCC, dia nggak pernah bisa lepas dari

    kameranya. Padahal, hobinya di bidang fotogra ini bisa dibilang nggak sengaja.

    Gue tertarik sama foto sejak 2008. Awalnya karena dulu kan White Shoes sering jalan-

    jalan tuh, terus gue berpikir, sayang juga kalo moment-moment perjalanannya nggak di-

    dokumentasiin. Nah, di situ gue baru mulai foto-foto, ungkap John, yang juga berprofesi

    sebagai pengajar drum di sebuah sekolah Internaonal.

    Kalo empat orang tadi lebih ke seni rupa, desain, dan fotogra, Ricky dan Mela fokus di

    seni musik. Di bawah panggung, mereka akf jadi pengajar musik di sekolah-sekolah.

    Hmmm, kalo begini, kayaknya nggak salah kalo bilang WSATCC ini sebagai

    band indie yang artsy. Setuju? (Cheppi/ Erick)

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    18/58

    A.F.F.E.N

    Band grunge asal Surabaya, Zorv, merayakan rilis-

    nya debut album mereka, Savage, dan menggelarlaunching party gig, Minggu (18/8) lalu, di Black-

    bird Pancake House, Surabaya. Nggak cuma tampil

    sendiri, malam itu mereka mengajak Headcrusher

    dan Lets Go Come on Baby untuk membuka dan

    memeriahkan acara.

    Para penonton sudah dibuat panas keka dua band

    ini membuka acara malam itu. Namun, bukan be-

    rar mereka kehabisan energi buat menikma aksi

    dari sang empunya acara, Zorv. Dan bener aja, pas

    Danish (vocal/ gitar), Ragil (bass), dan Balqi (drum)

    naik ke panggung, semua penonton udah bersiapdi posisinya masing-masing untuk bergembira

    bersama. Venueyang nggak terlalu besar seakan

    bergetar saat mereka menggeber set yang diambil

    dari debut album mereka, Savage.

    Konser launching ini merupakan rangkaian dari

    promo mereka. Sebelumnya, Zorv udah tampil

    di Jakarta, Bandung, Denpasar, dan Purwokerto,

    dalam rangka mengenalkan musik mereka. Well,

    good luckbuat Zorv!(Octa)

    Perkenalkan: A.F.F.E.N, band postrock/shoegaze

    asal Bandung yang digawangi oleh Hariz Lasa

    (vokal/ gitar), Elmo Rinaldy (gitar/ vokal), Fariz

    Babam Bramadia (gitar/ synhezer/ vokal),

    Muhammad Ican Ifsan (bass/ vokal), Hari Bre

    Prakoso (Drum), dan Ebong Permata (cello).

    Debut albumnya, The Sun of Pandora, yang rilis

    2012 lalu, ternyata direspon dengan sangat baik,

    bukan cuma dari dalam negeri, tapi juga man-

    canegara. Buknya, singlemereka Like Life Easily

    Ended dan Emily sukses menempa posisi empat

    di kategori Best Genre Benderdan urutan ga

    Best Pop Song, di salah satu ajang penghargaan

    musik indie, Bite My Music. Kerennya lagi, ajang

    musik ini diiku oleh banyak band dari berbagai

    negara, mulai dari Amerika, negara-negara di

    Eropa, begitu juga Asia, dan Afrika. Benar-benar

    debut yang mencuri perhaan.

    Nah, nggak mau puas dengan prestasi debut

    albumnya, menurut bocoran, mereka bakal

    merilis album ke-2 tahun ini. So, kita tunggu aja

    gebrakannya.(Tara)

    Zorv Savage Album Launching Party

    A.F.F.E.N (Anatomy For Faboulus Emergency Noise)

    Dua tahun setelah terbentuk, band grunge asal Surabaya ini pun merilis album.

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    19/58

    FOALSHoly Fire (Warner Music

    Indonesia)Ea ega ea:

    Tiduran abis ngerjain tugas

    sekolah.

    Aeae:Leyeh-leyeh

    Be ac:

    Late Night, Stepson, Inhaler.

    Fo fa of:

    Trophy Wife, Alt-J, Bloc Party

    (Refy)

    ADRIAN ADIOETOMOKarat & Arang (My Seeds

    Records)Ea ega ea:

    Ngumpul bareng kawan di cafe

    dengan temaram lampu.

    Aeae:Malam berasa panjang

    Be ac:

    Kembali Kepada Sepi, Sekujur

    Tak Peduli,Arwah Kereta

    Fo fa of:

    The Experience Brothers, Gugun

    Blues Shelter, Jimi Hendrix

    (Refy)

    ENDAHNRHESAEscape (Demajors)Ea ega ea:

    Lagi nginpfull moonpake

    teropong.

    Aeae:

    Pengen lari ke bulan.Be ac:

    Just Tonight, No Tears From My

    Eyes, Gone Forever.

    Fo fa of:

    Mocca, Adhia Sofyan, M2M

    (Refy)

    NGAWUR KARENA BENAROLEH SUJIWO TEJO

    Ngeliat realitas yang makin nggak masuk akal, emang udah waktunya buat

    berpikir dengan cara yang nggak masuk akal juga alias ngawur. Paling

    nggak ini yang dilakuin sama Sujiwo Tejo. Lewat bukunya, beliau mengkrisi

    kedakbenaran realitas tersebut dengan sebuah cerita yang alurnya ikutan

    ngawur, karena menggabungkan berbagai macam era, situasi, dan tokoh

    komik serta wayang. Tapi yang jelas, buku ini ngasih sebuah pesan moral

    dengan cara yang nggak terduga.

    Be pa:Apakah orang yang sering memakai Bahasa Inggris dalam percakapan

    sehari-hari udah jelas kalo dia itu orang Indonesia yang harus dinaturalisasilayaknya para pemain bola? (Intan)

    DELAPAN SISIOlEh: AdityArAkhmAn, Astri AvistA, mB WinAtA,nOrmAn EriksOn PAsAriBu, Prily v, ridhA A rizki, rFrEsPAty, riEsnA kurniA,.Lifeisachoice. Yup, itulah yang coba dituangin sama lulusan Akademi Ber-

    cerita (AkTa) dalam karya omnibook pertamanya ini. Berisi delapan cerita

    pendek dari delapan orang penulis, yang satu sama lain punya keterkaitan

    cerita dan tokoh. Buku ini pengen nyampein kalo di balik seap pilihan

    yang diambil oleh satu manusia, ternyata mempengaruhi kehidupan manu-

    sia lain di sekitarnya.

    Be pa:Ternyata semua ini gara-gara pilihannya Sugeng. (Intan)

    R E V I E W

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    20/58

    Buat anak-anak Repro, kumpul-kumpul bareng

    udah jadi ritual wajib yang nggak pernah terlewatkan.

    Nah, berhubungRepro Volume 7 ini bakalan hengkangdan sibuk dengan macam-macam akvitasnya di

    kelas XII, jadi gilirannya Repro Volume 8 yang siap

    ambil gilran buat bergabung sama keluarga besar

    Provoke!.

    Nah, Sabtu, 28 dan 31 Agustus 2013 kemarin, akhirnya

    Repro Volume 8 yang terpilih bisa bertatap muka

    untuk pertama kalinya. Oh iya, keriaan ini dibuat

    dua seri karena mengingat Repro Volume 8 Jakarta

    yang jumlahnya banyak banget. Bertempat di

    Provoke! Headquarter, Jl. Panglima Polim X No.16,teman-teman Repro baru ini hampir semuanya

    datang tepat waktu, bahkan ada yang dateng

    kepagian. Keriaan ini bikin jalanan Panglima Polim

    X penuh sama gerombolan anak muda kece nan

    bersemangat yang akan menjadi dutanya majalah

    Provoke! di sekolah selama satu tahun ke depan.

    Tepat pukul 3 sore, kak Beatrice memandu anak-

    anak Repro untuk kumpul di dalam aula Provoke!

    Headquarter. Kak Beatrice kemudian membimbing

    mereka untuk membentuk kelompok-kelompok

    kecil yang dibagi dalam beberapa minat kayak art,

    fotografi,fashion, musik, dan film. Setelah membagi

    kelompok, mereka pun memperkenalkan diri satu

    per satu, dan bikin kehebohan dengan menjelas-

    kan alasan mereka memilih kelompok minat

    tadi. Keriaan kumpul Repro ini ditutup dengan

    foto bareng yang meriah. Welcome Repro Volume

    8!(Cheppi)

    Dan Repro Volume 8pun akhirnyabertemu dan saling berkenalanuntuk pertamakalinya.

    Foto: Doc Provoke!

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    21/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!30

    Koleksi Terbaru FitFlop: DUE MJ

    Menyambut Autumn Winter 2013, FitFlop ngeluarin

    produk baru, yaitu DUE MJ.Dengan tambahan strapdi

    bagian depan dan memakai teknologisolMicrowobble-

    board, BIOMIMETIX, serta bahan leatherlembut bikin

    penampilan tambah manis, klasik dan minimalis. Koleksi

    ini hadir dalam warna Bungee Cord,Punch Pink,Super

    Navy, dan Black. Produk ini pas banget buat kalian para

    wanita akf, dinamis, dan selalu ingin tampil modis. Cocok

    buat acaraformalatau santai bareng teman dan keluarga.Dapatkan koleksi DUE MJ sekarang juga di outletterdekat,

    jadilahtrendseer. (Refy)

    Koleksi Converse Fall 2013 ChuckTaylor All Star Rock Craftmanship

    Kali ini, CONVERSE Inc.mentahbiskan rock n roll sebagai tema dari

    edisi baru sepatu All Star Fall 2013. Dengankombinasi studs, zipper, material kulit premium, serta

    pilihan warna dan mof yang keren, bikin sepatu ini cocok buat

    kita-kita yang suka tampil beda dan mencolok. So, ngaku rock n

    roll? Sepatu Converse Chuck Taylor All Star Rock Crafmanship

    kayaknya bisa jadi pilihan yang tepat. (Erick)

    Screamous Spring/Summer 2013Lookbook

    Screamous, brand clothingasal Bandung yang berdiri dari

    tahun 2004 ini meluncurkan koleksi lookbook untuk spring/

    summer 2013. Menawarkan pilihan koleksi mulai dari keme-

    ja bermof Hawaii, militer, dan pola Nave ala India Amerika

    mereka sajikan dalam koleksi terbaru ini. Koleksi ini terdiri

    dari kemeja, knits, celana pendek, topi, dan pilihan produk

    lainnya. Buruan dapatkan koleksi terbaru ini lewat website

    www.screamous.com. (Refy)

    OPPO N1: Rear Touch Panel

    Seri N-Lens yang akan dikeluarkan oleh OPPO ini adalah model

    awal dari seri N-Lens dengan nama N1. Seri N1 ini dilengkapi

    dengan tur kamera beresolusi 13MP. Walaupun resolusinya sama

    dengan Find 5, namun chip yang ditanamkan di kamera N1 mem-

    berikan kelebihan lain. Fitur lain yang mendukung N1 ini adalah

    rear touch paneldi bagian belakang handsetN1. Selain itu, N1 ini

    akan didukung dengan layar yang cukup besar. (Refy)

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    22/58

    CAPRICORN( 22 Desember - 20 Januari )

    Keuangan:

    Dapet uang kaget.Asmara:

    Awas ada pacar galak!!!Kesehatan:

    Lagi musuhan sama timbangan badan.

    TAURUS( 21 April - 21 Mei )

    Keuangan:Rajin nyimpen uang di lipatan buku.Asmara:

    Racun di tangan kirimu.Kesehatan:

    Gagal move ondari kasur.

    GEMINI(22 Mei - 21 Juni)

    Keuangan:Tanggal tua jauhin lampu merah perempatan.Asmara:Baru kenal, eh udah diajak kawin.Kesehatan:

    Jauhi makanan enak.

    VIRGO(22 Agustus - 22 September)

    Keuangan:

    Perbanyak infak dan sadakah.Asmara:

    Lagi suka sama tipe bad boy.Kesehatan:

    Sehat pangkal kaya.

    LIBRA(22 Spetember - 23 Oktober)

    Keuangan:

    Ngumpulin recehan biar bisa dikiloin.Asmara:Cintaku tak selebar daun kelor.Kesehatan:

    Jangan sering-sering nyabutin bulu ketek.

    AQUARIUS(21 Januari - 19 Februari)

    Keuangan:

    Lagi oke nih.Asmara:

    Pindah ke lain hati.Kesehatan:

    Lari pake GPS masih jadi kewajiban.

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    23/58

    PISCES(20 Februari - 20 Maret)

    Keuangan:

    Inget masa depan.Asmara:

    Ngobral janji.Kesehatan:

    Susah buang angin.

    ARIES(21 Maret - 20 April)

    Keuangan:Telitilah sebelum membeli.Asmara:Berlakukan masaprobation.

    Kesehatan:Kurangin makan mi instant..

    LEO(23 Juli - 22 Agustus)

    Keuangan:

    Posesif banget sama duit.Asmara:

    Cintamu tak setulus Dasadharma Pramuka.Kesehatan:

    Makan permen karet sehari 4 kali.

    CANCER(22 Juni - 22 Juli)

    Keuangan:

    Tiap akhir bulan kangen sama ATM.Asmara:

    Selingkuhlah sebelum kamu diselingkuhin.Kesehatan:

    Gosok gigilah dengan cara yang benar.

    SAGITARIUS(23 November - 21 Desember)

    Keuangan:

    Pacarin lintah darat.

    Asmara:Mendadak puitis.Kesehatan:Susah ngecilin perut abis lebaran.

    SCORPIO(24 Oktober - 22 November)

    Keuangan:

    Cobain pindah hobi.

    Asmara:Lagi ada maunya.Kesehatan:

    Banyak makan sayur asem.

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    24/58

    Sebuah album rekaman pasti nggak bisa lepas dariyang namanya artwork. Desain cover album yangmenarik secara langsung pasti ngasih nilai tambahuntuk album itu sendiri. Kalo kemasan sama art-work-nya bagus, pasti kita bakalan betah ngeliatinisi coversembari mendengarkan musiknya. Benernggak?

    Sebaliknya, kalo desain cover albumnya butut, bikinkita males buat beli tuh album. Padahal, belumtentu isi albumnya jelek. Apesnya, nggak semuaalbum disertai desain cover yang bagus. Nah, be-

    berapa di bawah ini contohnya. Album yang menu-rut kami, kok agak kurang kece yah?!

    Penasaran? Mari disimak (Refy)

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    25/58

    Millie Jackson - Back To The ShitErrrr Liat cover-nya kok rada bikin mules yah? Ekspresi muka si Millie Jackson itu

    lho. Lebih mujarab kembang obat pencahar.

    Manowar - AnthologyCover album ini lebih mirip sama poster lm Samson atau Conan the Barbarian

    kembang cover album band Heavy Metal legendaris.

    Peterpan - Hari Yang CerahMateri album ini bagus. Sayang seribu sayang, cover albumnya keliatan kayak

    dibikin sama orang yang baru belajar Photoshop.

    Dewi-Dewi - RecycleCover-nya bagus, sebenernya. Ilustrasi yang ngegambarin sosok para personil

    Dewi-Dewi yang cank-cank itu. Eh, tapi kok mirip sama cover album The Donnas

    yang Gold Medal? Nggak sengaja apa emang jiplak yak? Hmmm..

    Lady Gaga - Born This WayOrang ini emang suka ada-ada aja kelakuannya Tapi, ide cover album Lady Gaga

    yang menjelma jadi motor ini kayaknya merupakan sebuah kesalahan besar!

    Justin Bieber - Under the MistletoeTampangnya yang imut-imut entah kenapa kok malah terlihat amit-amit yah di

    cover album ini? Ini perasaan kami doang apa emang gitu sih?

    Mew - And The Glass Handed KitesYang desain cover album ini dicurigai sama-sama lagi ngambil kelas Photoshop

    bareng sama yang desain cover album Peterpan.

    DMasiv - PerubahanSelain beberapa karyanya sempat dituduh mirip sama lagu-lagu band luar, cover

    album Perubahanini juga keliatan mirip sama salah satu foto Aerosmith. Nggak

    sengaja apa emang kurang kreaf yah? Hmmm...

    Prince - PrinceRambut gondrong, muka nggak enak, bulu dada mejeng. Setuju dong kalo coveralbum ini ganggu?!

    Udah ah, segitu aja yang Provoke! shareke kalian. Nggak bermaksud menjatuhkan,

    tapi mudah-mudahan ini bisa jadi movasi buat para band supaya menggarap artwork

    albumnya dengan lebih kece. Musik bagus + artwork bagus = maksimal!

    *

    P!35|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    26/58

    Siapa yang nggak kenal sama Chua Kotak? Yap!

    Doi bisa dibilang salah satu bassist cewek lokal

    paling terkenal saat ini. Nah, sehari sebelum

    Kotak berangkat promo ke Malaysia, Provoke!

    sempat ngobrol-ngobrol sama bassist kece yang

    punya nama lengkap Swasti Sabdastantri ini.Selain membetot bass, siapa yang nyangka kalo

    dia ternyata cukup jago gambar? Penasaran? Si-

    mak obrolannya.(Refly)

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!36

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    27/58

    P!37|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    Halo, Chua. Lagi sibuk apa nih sekarang?

    Halo.. Paling sekarang lagi sibuk manggung sama

    promo album di Malaysia nih.

    Gimana awalnya bisa jadi pemain bass di Kotak?

    Awalnya dulu sih cuma jadi additonaldi Kotak, eh

    taunya keterusan sampai sekarang.

    Mulai dari kapan main bass dan kenapa milih

    bass?

    Dari SMP, karena bass bentuknya simple. Pikiran

    hidup gua nggak pernah ribet soalnya. Hahaha..

    Pemain bass favorit?

    Flea (Red Hot Chili Papers), kalau Indonesia BondanPrakoso waktu itu masih di Funky Kopral. Cuma

    mereka yang gua suka, karena emang awalnya ng-

    gak ada niatan buat jadi pemain bass. Jadi waktu

    SMP taunya cuma mereka doang. Tapi sekarang

    makin banyak yang gua suka.

    Menurut lo musik itu termasuk ke dalam karya

    seni?

    Iya termasuk dong, kan menciptakan sebuah karya.

    Pernah bikin lagu sendiri?

    Pernah tapi buat dinikma sendiri, belum pede

    buat dikasih denger ke publik. Pernah juga bikin

    lagu buat orang tapi entah kenapa nggak pernah

    cocok buat Kotak. Mungkin terlalu mendayu-dayu

    atau terlalu cengeng. Hahaha

    Seniman gambar favorit?

    Guru lukis SD saya di Makassar, tapi lupa nama-

    nya. Hehehe... Dulu di Makassar juga sempat ikut

    kursus gambar/ lukis gitu di Benteng Roerdam.

    Gurunya senimana senior di Makassar tapi lupa

    namanya.

    Berapa lama?

    Tiga tahunan, tapi cuma gambar suka-suka doang.

    Sampai sekarang masih suka gambar?

    Masih, kalau lagi ada waktu senggang suka gam-

    bar-gambar.

    Gambar yang sering dulu di gambar?

    Bunga! Hahaha.. Eh, tapi kadang suka bikin orang

    atau manga-manga unyu gitu.

    Suka baca komik juga kalau gitu?

    Banget, dulu sering ke penyewaan komik yang satu

    komik harganya masih 500 perak. Hampir semua

    tempat penyewaan komik jadi member, sampai

    komiknya ilang juga nggak masalah.

    Lukisan terkenal yang lo ketahui?

    Taunya cuma di Jogja namanya Afandi, karena nyo-

    kap suka ngajak main ke rumahnya, yang kebetulan

    deket dari Salaga.

    Twier atau instagram?Instagram

    Jauh atau dekat?Sedeng

    4 atau 5?4

    Akusk atau elektrik?Elektrik

    Tomboy atau feminim?Tomboy

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    28/58

    C

    OMMONGROUND

    KETIKA BEBERAPA SENIMAN JALANAN PATUNGAN DAN

    MENYEWA SEBUAH TEMPAT, JADILAH GARDU HOUSE.

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    29/58

    P!39|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    Perkembangan street artatau graffi emang sudah

    berkembang pesat, khususnya di kota-kota besar di

    Indonesia. Di Jakarta, ada sebuah kolekf street arst

    yang membentuk sebuah wadah untuk berkreasi

    dan turut memajukan scene graffi . Mereka adalah

    Gardu House.

    Terbentukpada 2010 lalu, Gardu House dibangun

    untuk menunjang kegiatan workshop street artseka-

    ligus galeri rumahan non-profit, yang diperuntukan

    sebagai ruang alternaf bagi para street arst untuk

    memamerkan karya-karya mereka selain di tembok

    jalan. Ini juga dijadikan wadah buat saling mengenal

    dan berkolaborasi dalam sebuah proyek dan pameran

    bersama dengan semangat untuk semakin memaju-

    kan street artdi Indonesia.

    Kami tergugah untuk membuat Gardu House se-

    bagai artspace dangalleryshopuntuk mendukung

    scene street artdi Indonesia. Juga sebagai rumah

    singgah bagi anak-anak untuk bisa kumpul, sharingdan berkarya, ujar Ones, co-founder dari Gardu

    House.

    Banyak kegiatan yang mereka bikin. Mulai dari exhibi-

    on, workshop, bazaar, sampai gathering, yang di

    seap acaranya kerap disisipkan atraksi live painng,

    live band/ DJperformanceyang melibatkan para

    seniman dan musisi dari dalam maupun luar negeri.

    Satuacara yang paling dinan di Gardu House adalah

    Street Dealin. Ini adalah acara bazaardan gathering

    regulerdari Gardu House yang digelar dua kali se-tahun. Acara ini udah berlangsung empat kali dan

    selalu ramai dan seru!

    Selain ruang pamer, Gardu House juga punya

    merchandiseshopdi mana para streetarstbisa

    menaruh merchandise, artworkatau apapun yang

    berhubungan dengan streetartuntuk dipasarkan ke

    publik.

    Anak-anak yang ada di Gardu House ini nggak semua

    pelaku street art, selain dari Artcoholic ada juga yang

    hobi lain kayak video dan photography. Nggak se-dikit teman-teman street arstdari luar daerah dan

    manca negara yang kebetulan berkunjung ke Jakarta

    pas singgah ke Gardu House.

    Gimana, tertarik sama dunia seni jalanan? Nggak

    usah sungkan untuk mampir ke sini dan nanya-nanya

    soal dunia street art. Pasnyafreedan terbuka untuk

    umum kok!

    Nggak ada istilah gabung-gabungan, formulir

    pendaaran, dan syarat-syarat khusus. Kami terbuka

    buat siapa saja yang mau sharing tentang street

    art, dll. Asalkan sopan dan kami akan segan, tutup

    Ones.(Refly)

    Beberapa exhibiongelaran Gardu House:

    1. Vinyl Aack ( Collecve Art Exhibion )

    2. Glued ( Open Submission Scker Art Ex-

    hibion *internaonal )

    3. Major Razor ( Internaonal Collecve

    Stencil Art Exhibion )

    4. Koma Solo Exhibion

    5. Finedimension Solo Exhibion

    6. Two Wheels Art Exhibion

    7. GAIA sharing session *Street Arst dari

    Amerika

    8. FAB Family Solo Exhibion *Graffi Crewdari Bandung

    9. STABS Installaon Exhibion *Street Art-

    ist dari Melbourne, Australia

    Nama Gardu House diambil dari salah

    satu gardu listrik yang ada di kawasan

    Wijaya yang ap hari selalu jadi tongkro-

    ngan kolekf street arstyang tergabung

    dalam Artcoholic. Setelah satu persatuanak-anak Artcoholic ini lulus dari bangku

    kuliah, akhirnya mereka sepakat untuk

    membuat Gardu versi rumah yaitu GAR-

    DU HOUSE, tujuan awalnya adalah supaya

    bisa bisa berkumpul bareng-bareng lagi.

    Nama GARDU (gardu listrik) ternyata pu-

    nya filosofi tersendiri yaitu kokoh, central,

    share, enjoy, dan warna warni.

    COMMON GROUND

    Jl. RC Veteran Raya No 13 Gg.H Ropiah/Route 66Tanah Kusir. Jakarta Selatan.

    GARDU HOUSE :

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    30/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!40

    Mensano in corporesano, itu mungkin salah satu

    inspirasi dari 8xploraon 2013. Yap! Acara kece

    yang memadukan unsur seni dan olah raga ini

    merupakan buah pikiran kreaf dari anak-anak

    SMAN 8 Bandung. Acara yang menantang generasi

    muda Indonesia unuk memiliki jiwa sporvitas

    yang tinggi. 8xploration ini merupakan sebuah

    rangkaian kegiatan dari dari mulai turnamen futsalyang di adakan pada 18 -22 Agustus 2013 silam, di

    Gor C-Tra Arena, Cikutra, Bandung dan puncaknya

    pada 31 agustus di Sabuga Bandung. Nah, untuk

    futsalnya mempertemukan SMA dan SMK se-kota

    Bandung untuk menjadi yang terbaik di ajang ini.

    Dan yang keluar sebagai juara dalam di turnamen

    futsal 8xploraon kali ini adalah SMAN 19, disusul

    oleh SMAN 22, serta SMA Bina Muda. Selamat bagi

    para pemenang, dan sukses terus buat temen-te-

    men SMAN 8 Bandung dengan 8xploraonya.(Irfan)

    Satu lagi acara kreatif di Bandung yang sayang

    banget kalau sampai terlewatkan. Yup! Anak-anak

    SMKN 13 Bandung bikin acara menghipnos ratu-san penonton yang datang ke Hall tenis Bikasoga,

    Jalan Buah Batu, Bandung. Kok bisa? Jelas, karena

    pengisi acara sendiri emang keren-keren. Sebut saja

    Danger Ranger, For Revenge, Syubidu Bidapap, dan

    DSas. Mereka semua tampil enerjik dan atrakf.

    Mereka yang hadir sore itu pulang dengan wajah

    bahagia. Sukses terus buat teman teman SMKN

    13 Bandung, ditunggu acara keren berikutnya.(Irfan)

    8xploration

    SOETTA : Search Our Event To Be Thirteen Action

    ATRAKTIF

    Foto: Doc SMAN 8 Bdg

    Foto:Irfan

    Nasuon

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    31/58

    P!41|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    Sabtu (7/9) lalu, anak-anak SMAN 20 Bandung

    menggelar acara malam mingguan yang seru banget

    bertajuk Exxploration. Pensi ini berlangsung

    semarak dengan memajukan line upyang emang

    keren-keren. Kayak Reregean, Danger Ranger, Pee

    Wee Gaskins, sampai White Shoes and The Coiples

    Company dan The SIGIT.

    Penonton yang dateng begitu antusias. Setelah

    diajak jingkrak-jingkrak barengan Pee Wee Gaskins,

    mereka di buat sing alongbareng White Shoes andCouples Company dengan penampilan enerjik khas

    Aprilia Sartjeh Apsari. Setelah sedikit bersantai,

    akhirnya The Sigit naik panggung. Sontak, penonton

    kembali berjingkrak. Penampilan yang epicdari The

    Sigit. Sayangnya, dengan alasan yang kurang jelas,

    penampilan The Sigit harus di-cutdi tengah-tengah

    oleh pihak keamanan. Tapi, overallacaranya sangat

    menghibur dan buat temen temen dari SMAN 20

    Bandung terus semangat buat bikin acara-acara

    keren lainnya. Sukses!(Irfan)

    Agustus itu biasanya memang identik dengan

    yang namanya kemerdekaan. Nah, itu juga yang

    menginspirasi temen-temen dari SMAN 7 Bandung

    untuk bikin acara keren yang namanya Seven Us

    Herodi Gor C-Tra Arena, Jalan Cikutra, Bandung,

    Sabtu kemarin (25/8) lalu. Acara pensi yang ber-

    temakan kemerdekaan ini menampilkan banyak

    pengisi acara yang keren-keren. Mulai dari Rocket

    Rockers, Hivi!, Adera, dan Tulus. Mereka semua

    berhasil menghibur temen-temen yang dateng

    malam itu. Koor masal pecah sekeka waktu Tulus

    ngambil alih panggung. Teriakan histeris muda-

    mudi hampir ngalahin suara merdu Tulus sendiri.

    Malam itu ditutup dengan manis lewat penampilan

    Hivi! yang nyaris tanpa cela.(Irfan)

    Exxploration

    Seven Us Hero

    Foto: Irfan Nasuon

    Foto:Irfan

    Nasuon

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    32/58

    Wardrobe by :

    U N K L 3 4 7

    @ u n k l _ 3 4 7

    F l a g s h i p S t o r e :

    J l . Tr u n o joy o N o. 4 , Ba n du ng

    w w w . u n k l 3 4 7 . c o m Revita

    Nurahm

    asari

    @

    tarevita

    SMAN12Bandung

    R A D H Y A @ R A D H Y A A J A

    F E Y @ F E Y R U S H E L

    A n g i n P h o t o s c h o o l

    @ A n g i n p h o t o

    J l . C i j a g ra N o. 3 1 B B a n d u n g

    Photo by :

    BimaOktavioPutra@wowbimaSMAN 26 Bandung

    ViviSoetan

    Tirtawijaya

    @vivrtawijayaSMA Pelita Bangsa

    ShafnaShafiraFaizal@shafnafaiz

    SMKN 4 Bandung

    Dame

    Sola

    Grata

    @

    damesolag

    SM

    AYahyaBandung

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    33/58

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    34/58

    Rr. Vellyza EndharaSMA Negeri 26, Jakarta

    @vellyzaaa

    Seni itu ungkapan gejolak jiwa yang

    menggelora guys eaaa

    Ahmad MashadiSMA Negeri 35, Jakarta

    @ahmadhadii

    Seni itu abstrack kaya perasaan

    sesorang yang lagi jatuh cinta.

    Nadia FebrianiSMA St. Bellarminus,

    Jakarta

    @nadiafebriani

    seni menurut gue adalah suatu

    hal pendamping hidup yang bisa

    buat hidup kita berwarna.

    Putu DianSegarra

    SMA Negeri 13,

    Jakarta

    @dianrarra

    seni itu is something more

    awesome than Disneyland

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    35/58

    Renaldi Setawan

    NugrohoSMA Negri 59, Jakarta

    @rerenaldis

    Seni adalah bagian pengekspre-

    sian diri yg dituangkan ke dalam

    music, gambar atau gerakan

    dan tanpa batas!

    Ruth Uli SefanyaSMA Fons Vitae 1, Jakarta

    @ruthsefanya

    seni itu kesungguhan tanpa batas

    Arief

    Rachmat PrasetyoSMA 3 Bekasi@ariefrch

    Indah di lihat,begitu sedap

    di pandang.

    Photo by :

    Kelvin Darmawang

    Graphic Design Student 2012

    Wardrobe by :

    www.converse.co.id

    Converse Indonesia

    @ConverseID

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    36/58

    Photo by :

    At :

    Wardrobe by :

    Chaterina TyaSMAN 15 Surabaya

    @chaterinatya

    Trisna OktaviaSMAK Pirngadi Surabaya

    @trisnaoctavia

    Julia PutriPramudita

    SMAN 18 Surabaya

    @ditakkk

    Folks coffee and tea

    alamatnya Jl. Selamet

    No. 8A Surabaya

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    37/58

    P!47|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    Sunday MarketSurabaya kembali digelar. Setelah

    sukses dengan dua volume sebelumnya yang

    bertema Hippieland dan London Calling, kali ini

    Soledad & The Sisters Comenghadirkan suasana

    New York City di Surabaya Town Square, Minggu

    (1/9) lalu. Sebagaimana New York di Amerika sana,

    dengan lima district utamanya, Sunday Market

    NYC juga dibagi menjadi lima district, ada Brooklyn,

    Bronx, Manhaan, Queens, dan Staten Island.

    Masing-masing districtpunya ciri khas sendiri, yang

    pasnya nggak bakal bikin bosen.

    Di Bronx, kita bisa liat karya-karya dari street

    arstSurabaya dengan gra-gra-nya yang

    tergabung dalam sebuah pameran bertajuk Go

    Home Youre Drunk. Ada 11 arstyang ikutan,

    yaitu Uncle Twist, Pino, YZRL, Munkie Strike, Tank,

    Iyan, Fabian, Sleepy One, Ayibc, ADR1, iconic 5tncl.

    Di dalem Lile Bronx ini, ada boothperlengkapan

    grati juga lho, jadi selain liat-liat karya mereka,

    bisa belanja-belanja juga.

    Dari Bronx, kita ke Manhaan. Ini dia nih penyedot

    perhatian paling utama Sunday Market setiap

    volume-nya,ea market! Yes, terhitung ada 124

    local boothyang berparsipasi di sini. Mulai dari

    secondhand fashion stu, buku-buku bekas, CD-CD

    band indie, vinyl,hingga merchandise band. Nggak

    cuma itu, ada juga boothdari brand-brand lokal

    Surabaya yang juga bisa dikunjungi.

    Sementara,di districtQueens Banquet ada demo

    masak, yang kita bisa langsung cicip masakannya.

    Hwaaaa ini jelas jadi favorit pengunjunglah yaaa!

    Apalagi setelah muter-muter dan belanja, laper

    emang nggak bisa ditolak.

    Nah, di Brooklyn Stage, ada musisi-musisi keren

    Surabaya yang hadir dan seper yang sudah bisa

    ditebak, bikin Sutos rasanya udah kaya mau

    ambruk. Ada my Mother is Hero yang membuka

    penampilan malam itu, kemudian dilanjut

    dengan music thrash-punkdari Cotswolds, lalu

    Berlin Night Club. Dan sebagai pusat perhaan

    malam itu, yang paling ditunggu-tunggu: The

    S.I.G.I.T . Pecah banget! Everybody sings along and

    having fun that night. Sunday Market emang paling

    tau apa yang dipengenin anak muda Surabaya. See

    you on the next Sunday Market!(Octa)

    Sunday Market

    Foto:Octa

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    38/58

    MUHAMMAD

    ASR

    ANUR

    Kecemplung FotografiKarena MusikKalo suka sama fotogra panggung, ada satu orangnih yang mes diajak kenalan. Adalah Muhammad As-

    ranurseorang fotografer panggung professional yang

    udah lumayan sering malang melintang di acara-acara

    konser dalam dan luar negeri. Doi sebelumnya juga

    pernah jadi kontributor majalah SPINdi Amrik. Wah,

    kok bisa ya? Yuk kita tanya-tanya langsung!(Cheppi)

    Kesibukan mas Asra belakangan selain foto apa aja

    sih?

    Selain foto, gue juga main bareng Panda Besi. Gue juga

    ngurusin event organizer Beyond Producon. Kemarinjuga gue baru beres bikin Cassee Store Day barengan

    sama Dimas Ario, Nastasha Abigail, dan Yuri.

    Apa yang bikin mas Asra tertarik sama fotogra, khu-

    susnya fotogra panggung?

    Awalnya sih karena musik. Gue baru belajar fotogra

    serius itu 2007. Waktu itu gue kuliah di San Fran-

    cisco, dan seneng banget nonton konser musik. Lalu

    gue ngerasa sayang kalo nggak punya dokumentasi

    konser yang gue tonton. Akhirnya gue memutuskan

    buat mulai motret konser-konser yang gue tontondi SF. Awalnya sih pake kamera digital pocket biasa,

    tapi karena hasilnya kurang, gue lalu beralih ke DSLR.

    Keterusan deh.

    Sampe kemudian fotonya bisa masuk majalah SPIN,

    gimana caranya?

    Salah seorang teman mereferensikan gue ke majalah

    SPIN yang waktu itu lagi ngebutuhin kontributor foto

    untuk daerah San Francisco. Nggak mau ngebuang ke-

    sempatan gue iyain aja langsung, dan pertamakali jadi

    kontributor gue langsung fotoin konser Arcc Monkeysbuat SPIN.

    Apa aja sih yang dibutuhin seorang fotografer biar

    mahir jadi fotografer panggung professional?

    Innya sih harus nger dulu basicfotogra. Setelah itu

    insng kita terhadap foto panggung juga mes kuat.

    Selebihnya sih harus sering-sering aja motret konser,

    karena jam terbang pengaruh banget buat fotogra

    panggung.

    FUBAR

    Cassee Store DayPlay-Pause-Rewind-Rec-Fast Forward-Stop!

    Setelah sukses dengan Records Store Day dari

    tahun 2008 yang berhasil meningkatkan semangat

    masyarakat untuk kembali membeli rekaman sik,tahun 2013 ini untuk pertama kali diadakan Cassee Store

    Day yang secara serentak diadakan di seluruh

    dunia, termasuk Indonesia. Beberapa kota yang

    ikut meramaikan euphoria ini adalah Jakarta,

    Bandung, Malang, dan beberapa kota besar lain-

    nya. Untuk memanfaatkan momentum ini banyak

    band yang merilis kaset seper The Sastro, Balcony,

    Efek Rumah Kaca, Hark! Its A Crawling Tar-Tar, dan

    masih banyak lagi band lainnya yang ikut meramai-

    kan Cassee Store Day ini. Semoga event ini akan

    terus ada dan tetap ada. Amin (Refy)

    Bandung Zine Fest 2013Bandung Zine Fest adalah eventindependent non-

    prot yang diorganisir secara kolekf. Bertempat di

    Gedung Indonesia Menggugat, Minggu (1/9) lalu,

    acara ini ternyata lebih ramai dibandingkan den-gan gelaran tahun sebelumnya. Banyak pembuat

    media alternaf, local arst, distributor indepen-

    den, sampai penerbit independen berkumpul dan

    memamerkan karya mereka. Acara ini juga diisi

    dengan forum dan workshop dari beberapa pem-

    bicara. Merugilah kalian yang nggak sempet dateng

    dan semoga BandungZineFest ini menginspirasi

    daerah lain untuk membuat fesval zine serupadi

    daerahnya masing-masing. (Refy)|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!48|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    39/58

    P!49|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    DERRICK ROSE 3ON3 CONTESTMinggu, (18/07) bertempat di Lapangan Basket ABC Gelora

    Bung Karno adidas menyelenggarakan kompesi 3on3 antar

    SMA di Indonesia yang bertajuk Derrick Rose 3on3 Contest.

    Kompesi ini dibuat dalam rangkaian Tur bintang basket Der-

    rick Rose di Manila, Filipina dari 14 hingga 16 September

    2013. Tim pemenang dari masing-masing negara ini ber-

    kesempatan bertemu dan bertanding di hadapan DerrickRose di Manila. Seru banget! Di Jakarta kompesi 3on3 ini

    diiku sama 16 sekolah. Setelah melalui babak kualikasi

    yang sangat ketat, yang berhasil terbang ke Manila untuk

    mewakili Indonesia adalah SMAN 21 Jakarta. Selamat! (Refy)

    Sepeda NaturalKata siapa sepeda nggak bisa dibuat dari bahan selain logam? Kenalan

    dulu nih sama yang namanya Semester Bike, sepeda ini mungkin

    terlihat biasa aja, tapi kalo ditelaah lebih dalam, ternyata oh ternyata,

    bahan dasar pembuatan Semester Bike ini adalah bambu. Sepeda

    yang dirancang oleh Lance Rake dan Pamela Dorr sejak 2012in i ak hirnya mulai diperkenalkan ke publik Juli 2013 kemarin melalui

    sistem pemesanan fundraiser di www.kickstarter.com. Walaupun

    program fundraisernya sudah berakhir, tapi lo masih bisa membeli

    sepeda unik ini melalui situs www.herobike.org. Sepedahan yuk!

    (Cheppi)

    A.L.I.C.E Rilis 7 vinylKabar terbaru dari A.L.I.C.E, band beraliran Raw-/Noise asal

    kota Kembang, Bandung. A.L.I.C.E akan merilis vinyl 7 mer-

    eka yang dicetak sebanyak 300 pcs. 30 pcs coloured vinyldan 270 regular version. Berdasarkan kabar terbaru, vinyl 7

    mereka ini akan dirilis oleh Lawless Jakarta Recordings. Grab

    it fast and cheers! (Refy)

    Black Rebel Motorcycle Club SambangiTanah AirYuhu, selamat buat kalian yang ngefans sama Black Rebel Motorcycle

    Club (BRMC). Akhirnya band idola kalian bakalan datang juga ke

    Indonesia. Berterimakasih lah kepada 3HUNDRED yang akan membawaband bernuansa Post-Punk Garage Rock asal San Francisco ini untuk

    manggung di kota Bandung. Rencananya BRMC akan beraksi pada

    tanggal 1 Desember 2013. Segera deh menabung, dan kosongkan

    jadwal. jangan lupa terus pantengin akun Twier @3HUNDRD untuk

    info-info berikutnya mengenai kedatangan BRMC. (Cheppi)

    GrandfnalHiLo Green Ambassador 2013Yuk ucapkan selamat kepada HiLo Green Ambassador 2013 terpilih

    M. Arya Ondirio asal Sumatra Barat. Melalui seleksi yang sengit

    pemilihan HiLo Green Ambassador yang diadakan sejak 29 Agustus

    2013 lalu, akhirnya keriaan pemilihan HiLo Green Ambassador

    2013 sampai pada puncaknya. Be rt em pa t di Ba la i Sa rb in i

    Jakarta, pagelaran akbar Grandnal HiLo Green Ambassador 2013

    berlangsung cukup meriah. selain memperlihatkan aksi dari para

    nalis HiLo Green Ambassador, keriaan ini juga diramaikan oleh

    penampilan bintang tamu yang cukup memukau dari mulai

    Cherrybelle, Vidi Aldiano, dan Maudy Ayunda. (Cheppi)

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    40/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!50

    Akhir-akhir ini SMAN 3 Bekasi lagi giat-giatnya

    pembangunan, mulai dari lapangan, gedung,

    sampai toilet baru! Iya, bener! toilet baru yang

    bersih dan lebih dari kata cukup bagus bahkan bisa

    dibilang mewah untuk ukuran toilet sekolah. Oiya

    keindahan toilet SMAN 3 Bekasi ini juga di akuin

    sama pengawas dari dinas, sampai ada yang bilang

    gini ga kebagusan buat siswa?. Tapi kemewahan

    dan keindahan toilet di SMAN 3 Bekasi bakal

    percuma kalau nggak dijaga kebersihannya. Ayok

    dong kawan-kawan jaga kebersihan toiletnya! Jaga

    lingkungan! semua berawal dari kita. Hehe begitu

    juga prestasi akademis dan non akademis yang

    butuh kita bangun juga, cemungudh! Cihiyauuwww.

    (Arief Rachmat Prasetyo, SMAN 3 Bekasi)

    Kalau kata anak SMAN 35 sih, Jembatan

    Cinta ini tempat nongkrong yang bisa

    sering digunakan buat pedekate dan da-

    pet jodoh. Jembatan cinta ini sebenernya

    penghubung antara koridor kelas X dengan

    kelas XI. Biasanya jembatan ini bakal ramekalau lagi jam israhat atau pas pulang

    sekolah. Biasanya sih yang nongkrong di

    Jembatan Cinta ini anak-anak yang lagi pa-

    caran, atau gak yang lagi bosen sama pela-

    jaran. Kalau kata anak gaul sih anak-anak

    gabut Beeh nyaman banget deh kalo lagi

    nongkrong di jembatan cinta. Lets try it

    guys! (Ahmad Mashadi, SMAN 35 Jakarta)

    Ada gelaran keren banget nih, garapannya anak-

    anak SMAN 3 Bandung, yaitu INORI - Inosshi no

    Monogatari - Atarashi no Hajime yang merupakansebuah event tahunan yang diadakan sama ekskul

    kebudayaan Jepang, Nihongo Kurabu 3 (31 Agustus

    1 September 2013). Acara ini diiku SMA dan

    SMK se-Jabodetabek dan Jawa Barat. Dalam INORI

    2013 ini banyak banget acaranya diantaranya ada

    Kana Contest, Shuuji, Rodoku, Manga dan Dubbing

    contest di hari pertama. Hari kedua gak kalah seru,

    isinya ada Fesval Kebudayaan Jepang, penampilan

    keren dari band-band J-pop dan para cosplayer

    yang nambah suasana tambah meriah. Buat yang

    suka sama hal yang serem-serem, menyediakanwahana Obake atau rumah hantu yang bikin

    pengunjung yang penakut gak berani masuk. Tapi

    tenang buat kalian yang males masuk ke Obake

    kalian bisa santai-santai di Cosu Cafe. Keren! (Irfan

    Nasuton)

    Toilet MewahSMAN 3Bekasi

    JEMBATAN

    CINTA

    INORI 2013 -Inosshi no Monogatari

    Atarashi no Hajime

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    41/58

    Pernah nyobain burger dengan sensasi nusantara? Kalau belum, cobain

    deh burger yang satu ini. Core Burger, dengan rasa spesial dari daging

    pay dengan sentuhan bumbu rendang pilihan dipadukan dengan keripik

    mustofa sebagai penggan French fries. Cuma dengan 20.000 rupiah

    kalian udah bisa mencicipi perpaduan antara kuliner western dan eastern

    yang bikin lidah kalian bergoyang. Silahkan berkunjung langsung ke

    Jl. Ternate No.10, Bandung. untuk mencoba menu burger rendang yang

    unik dan lezat ini, disarankan datangnya sore hari ya. Eat With Pride! (Rey)

    Kirim cerita seru, gosip-gosip terhangat, berita acara sekolah atau review makanan paling mantap di kantin/tongkrongan

    di dekat sekolah, berikut foto-fotonya ke [email protected]! Dengan subject: HH JKT

    Jangan lupa tulis biodata lengkap lo ya, karena ada hadiah cihuy menanti kalo berita lo dimuat. Untuk pengambilan hadiah,

    lihat halaman On the Cover!

    CORE BURGER

    SMA Mardi Yuana Depok akhirnya bikin lagi gelaran Mardi Yuana

    Cup atau MY CUP. Pertandingan Basket SMA dan SMP se-Depok

    & Bogor yang berlangsung ap dua tahun sekali yang di 31 Agustus

    2013 - 8 september 2013 kemaren. Pertandingan ini jadi event yang

    wajib banget bagi para Abas (Anak basket) buat unjuk gigi, nunjukkin

    permainan terbaik mereka. Acara ini seru banget! Selain bisa nonton

    basket ala professional kita juga bisa dapet temen baru. Setelah per-

    tandingan yang selalu bikin dag-dig-dug akhirnya piala kemenangan

    diraih oleh SMA Mardi Yuana Team A (SANCTUS) dan SMPN 2 DE-

    POK (BANGOR). Pokoknya nggak nyesel deh nonton MY CUP soalnyaacaranya seru banget! Buat yang belom bisa ikutan tahun ini,jangan

    kecewa sampai ketemu dua tahun lagi ya! (Bianca Angelina, SMA

    Mardi Yuana Depok)

    Ada yang lain di MOS SMA Pirngadi tahun ini. Kali

    ini, MOS kita ada temanya loh, yaitu Twice Side of

    Pirates .Mulai dari kostum ala bajak laut, sampe

    perlengkapannya juga semua serba bajak laut. Seru

    banget! Apalagi saat anak-anak baru ditugaskan

    untuk mencari harta karun, waaah seru abis! Dan

    gak hanya itu aja, tapi gamesnya juga seru-seru

    banget, kayak games Benang Kusut dan Menye-

    berangi Samudra, seru banget sampe kejar-kejaran.

    Di games tadi, banyak clueyang harus dipecahkan.

    Biarpun agak sulit, tapi yang terpenng, di SMA Kr.

    Pirngadi, MOS nya bebas bullyingdan kekerasan.

    All have fun! (Simon, SMA Kr. Pirngadi Surabaya)

    Memasuki bulan Agustus , OSIS SMAK YBPK-1

    mengadakan cara unik untuk mengenang pahla-

    wan, yaitu donor darah. Selain dapat mengajarkan

    kita untuk rela berkorban, juga menanamkan rasa

    peduli pada sesama. Siswa kelas 2 dan 3 pun sangatbersemangat untuk mengikunya, walau seper

    yang dikatakan Timous Briliant anak 12 IPA1 sih

    rasanya cekit-cekitgimana gtu, tapi bangga dapat

    berbagi dengan sesama. Selesai donor pun, kita

    juga dapet oleh-oleh dari PMI, hehe lumayan. Un-

    tuk memperinga bulan kemerdekaan juga, tanggal

    17 Agustus diadakan upacara yang diiku oleh SD,

    SMP dan SMA komplek YBPK-1 Surabaya. (Ovirani

    Matria, SMAK YBPK-1 Surabaya)

    MY CUP BACK AGAIN!

    MOSSMA Kr. Pirngadi

    Surabaya

    DonorDarahSMAKYBPK 1Surabaya

    P!51|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    42/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!52

    Rasa-rasanya belum komplet kalo seorang skate-

    boarderbelum ngerasain adrenalin ikut kejuaraan.

    Apalagi kalo kejuaraannya bertaraf nasional kayak

    Grand Final Piero Nation Skateboarding 2013

    (PNS2013), yang finalnya berlangsung Minggu

    (15/9) lalu, di New Puink Skatepark Jakarta Utara.

    Ini merupakan puncak dari roadshow yang

    sebelumnya menyambangi Sukabumi, Surabaya,

    Denpasar, Tangerang, dan Padang.

    Keriaan ini dimulai sekira pukul 10 pagi, dan

    diiku oleh 33 peserta yang dibagi dalam ga kelas:

    under 15, Open, dan Pro. Dimulai dari kelas Under

    15, keriaan babak final ini diwarnai decak kagum

    dan tepuk tangan penonton keka adik-adik skate-

    boarder junior ini unjuk kebolehan. Di kelas Open,

    pertandingan berlangsung alot dan seru. Trik-trik

    skateboardpun berhamburan dipertunjukan para

    peserta. Makin panas keka skateboarderkelas

    Proyang dapet giliran untuk unjuk gigi. Merekasukses menunjukkan kelas mereka sebagai skate-

    boarderkelasprodengan menyajikan aksi-aksi yang

    memukau.

    Hasil akhirnya, adalah Diaz Ramadhana (Under

    15), Keanu Campora(Open), dan Gregorius Aldwin

    (Pro) yang keluar jadi jawara kompesi ini. Masing-

    masing memboyong hadiah sebesar satu juta, lima

    juta, dan delapan juta rupiah. Selamat yah!(Cheppi)

    Piero Nation Skateboarding 2013

    Foto:Cheppi

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    43/58

    P!53|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    Setelah gelaran pertamanya pada Mei-Juni lalu,

    kini BSI Dri Champion Of Indonesia 2013 digelar

    untuk yang ke-2 kalinya. Mengambil tempat di area

    Parkir Barat JIExpo Kemayoran, Jakarta, acara ini

    berlangsung selama ga hari, mulai dari 13 - 15

    September 2013.

    Acara berlangsung seru dan meriah. Cuaca cerah

    yang lumayan panas di JIExpobikin para racer

    kebakar semangatnya untuk saling unjuk kebolehan.

    Para racer menampilkan performa yang maksimal,

    yang saking semangatnya, nggak jarang juga

    be berapa dari mereka menabrak cone, atau pagar

    pembatas lintasan.

    Yang berbeda dari BSI Dri Champion Of Indonesia

    2013 Seri 2 ini adalah adanya kejuaraan antar m,

    yang seap mnya diwakili ga pembalap dari ga

    kategori kelas:Rookie,Pro, dan Drif Star. Belakangan,

    pembalap Regi Fiandisakeluar sebagai juara di kelas

    Pro, M. Irdamjuara di kelas Rookie, dan Adjie PH

    juara di kelas Drif Star.(Cheppi)

    BSI Drift Champion Of Indonesia 2013

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    44/58

    Unbreakable Diamonds! Yeay! itu dia slogan dari ekskul

    Detak Dance! Salah satu ekskul yang lagi rame banget

    peminatnya di SMAN 26 Jakarta. Kalo kata anak seka-rang nge-hitsbanget gitu. Kenapa bisa sampai nge-hits

    banget? Dalam waktu 5 bulan, Detak Dance meraih

    25 trophy dan 20 di antaranya juara 1 semua! Mantap

    kale! Itu semua karena semangat mereka yang rajin

    banget lahan sampai 3 kali seminggu. Apalagi dilah

    sama Kak Venanzius yang nggak kalah keren dan hits-

    nya, guys! Nggak akan nyesel deh buat join. Sukses

    terus Detak Dance! (Rr. Vellyza Endhara, SMAN 26

    Jakarta)

    Dari sekian banyak ekskul yang ada di SMA Bhayangkari

    1 Surabaya, ekskul cheerleadingmerupakan salah satu

    ekskul yang sering panen prestasi. BSC atau Bhayangkari

    Squad Cheerleaderterbentuk pada tahun 1 Juni 2008.

    Di periode 2012 2013 mereka berhasil jadi Juara Ha-

    rapan 1 lomba cheerleading Regional Level 6 The A

    Team,Juara 6 event 4th ICC HEROES CUP n CHEERS

    CAMP, Juara Harapan 1 event Acon Sunday Sutos,

    Juara 3 lomba cheerleadingdi Unesa, rank 5 Partner

    Stuntevent 4th ICA NATIONAL CHAMPIONSHIP, dan

    masih banyak lagi. Quotespenyemangat mereka Keep

    pray, believe, smile, power, hold, we can do it, stay

    together in good me and bad me. We are strong,

    We are the best, Everybody yell RED RED, Everybody yell

    GOLD GOLD... Aaaaa!!(Nadia Amira, SMA Bhayangkari

    1 Surabaya)

    Potret? Eits, jangan salah, ini bukan ekskul fotogra

    lho! Potret itu singkatan dari Pondok Teater dan Kaba-

    ret, salah satu ekskul keren dari SMAN 19 Bandung.

    Yup! Ekskul ini bergerak di bidang seni pertunjukanmodern yang mengkolaborasikan seni peran, seni tari,

    seni musik, dan arsk yang membentuk sebuah per-

    tunjukan yang biasa disebut kabaret. Meskipun cuma

    ekskul, mereka selalu menggarap seap pertunjukan

    dengan serius dan proses managerial yang efekf.

    Bisa dilihat dari inovasi-inovasi pertunjukan mereka

    yang dibekali pelahan dasar seni peran dan tari, pe-

    nyutradaraan, hingga pembuatan proper yang baik.

    Makanya nggak heran mereka punya pengalaman

    dan prestasi yang berjibun mulai dari ngkat daerah

    sampai nasional seper, Juara I dan II lomba kabaretngkat Jawa Barat, Juara I lomba kabaret Bahasa Sunda

    se-Jabar dan Banten, The Most Favourite Group Caba-

    ret Invitaon Luna Creavions dan masih banyak lagi!

    Kepoin aja akun twier mereka di @potret19. Oia, satu

    lagi mereka juga sering tampil di acara-acara lainya

    sebagai bintang tamu. Keren dan berprestasi. (Irfan

    Nasuon) Photo : dok. @potret19

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    45/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!56

    Andina Dwi UtariSMAN 74 Jakarta

    Untled-2

    Deskripsi: Kalau diliat baik-

    baik ada tulisan You were

    beauful. Nah, sebenernya

    ada terusannya lagi: and

    fragile.

    Untled-5

    Gambar ini menjelaskan tentang

    seseorang yang punya abilityuntuk

    kontrol api (pyrokinesis) yang bisa jadi

    merupakan salah satu kemampuan yang

    paling berbahaya. Kemampuan ini bikin

    dia jadi main antagonist-nya. So, the face

    of a sinner.

    Buat kamu yang punya karya keren

    tapi bingung mau majang karyanya

    di mana? Kirim aja ke redaksi Pro-

    voke! refly@kreatifciptaindonesia.

    com. Karya kalian bisa dalam bentuk

    gras, hand drawing, atau foto. Kirim

    dalam format psd, , jpg, ai, mini-

    mum 300 dpi.

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    46/58

    P!57|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    Atas keprihanan melihat kondisi ekonomi di In-

    donesia akhir-akhir ini, pada Sabtu (24/8) lalu,

    Fakultas Ekonomi Universitas Persada IndonesiaY.A.I menyelenggarakan sebuah Seminar Interna-

    sional dengan topik Indonesian Economics : Man-

    agement Crisis & Knowledge Economy.

    Nggak cuma mahasiswa S1 Fakultas Ekonomi aja

    yang hadir di seminar tersebut, tapi, para Dosen di

    lingkungan UPI Y.A.I dan mahasiswa Program Studi

    Magister Manajemen dan Mahasiswa Program

    Doktoral Dalam bidang Ilmu Manajemen Fakultas

    Ekonomi Universitas Persada Indonesia Y.A.I juga

    ikut memenuhi Ruang Auditorium Hj. Darlina Julius,Gedung Fakultas Psikologi Lantai 10, Jakarta Pusat.

    Sebenarnya, acara ini hasil kerjasama antara UPI

    Y.A.I dengan University of Applied Science Nord-

    hausen, Germany. Makanya, yang jadi pembicara

    dalam seminar tersebut adalah dua perwakilan dari

    masing-masing universitas. Ada Dr. Steen DorHof-

    fer dari University of Applied Sciences Nordhausen,

    Germany dan Prof. Dr. Hamdy Hady, DEA dari UPI

    Y.A.I.

    Lewat materi Knowledge-based Human Resources

    Management, The Challenges for Knowledge-based

    Economies, Dr. Steen DorHoer ngasih tahu para

    peserta seminar soal penngnya manajemen sum-

    ber daya manusia berbasis pengetahuan dan infor-

    masi teknologi (knowledge-based economy). Se-

    mentara, Prof. Dr. Hamdy Hady,DEA ngasih materi

    tentang Metamorphosis of Indonesia Crisis Since

    1998yang berisi faktor-faktor penyebab krisis mul-

    dimensi yang terjadi di Indonesia, seper faktor

    kepemimpinan, pembangunan yang dak merata,penegakan hukum, dan juga sumber daya manusia.

    Antusiasme semua peserta selama mengikuti

    seminar, bikin Dr. Steen DorHoer seneng banget.

    Makanya, dia janji mau ceritain keseruan kunjun-

    gannya ini ke Presiden University of Applied Science

    Germany. Hehehe.(Intan)

    Foto:Intan

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    47/58

    FLICKFACT

    WajibDiintipBiarDibilangNyeniSalah satu cara paling okeh dan seru untuk nyari inspirasi ato wejangan adalahdengan menonton film. Begitu juga dengan lo yang menggeluti ato emang dari duludemen banget soal seni. Nggak melulu harus nyari referensi lewat karya, film-filmdi bawah ini juga bisa dijadiin santapan alternatif untuk lo yang lagi pengen mem-

    perdalam bidang yang satu ini. Silahkan disimak! (Ivan)

    My Kid Could Paint That (2007)Pernah dateng ke galeri seni dan mikir dalam ha, Ah, gini doang mah

    gue juga bisa.. ? Naaah, dokumenter garapan Amir Bar-Lev ini ngupas

    tuntas tentang fenomena di dunia seni keka seorang anak kecil ber-

    nama Marla Olmstead mengguncang sceneseni Amrik lewat lukisan

    abstraknya. Pertanyaannya, kalo cuma corat-coret doang, bukannya

    semua anak kecil juga bisa yah?

    Basquiat (1996)Terlepas dari apakah lo tertarik ato nggak sama karyanya, lm

    yang satu ini wajib banget ditonton. Nggak cuma ngebahas soal

    kehidupan dan karir Basquiat, lm ini juga berhasil nyeritain

    tentang kehidupan seni di New York era 80-an. Lagipula, cuma di

    sini doang lo bisa ngeliat David Bowie bertransformasi jadi Andy

    Warhol.

    Empire (1964)Empirecuma nampilin gedung Empire State di New York dari pagi

    sampe dini hari, berdurasi selama 8 jam 5 menit dan amat sangat

    jarang ditayangin secara lengkap. Walopun mungkin kedengerannya

    ngebosenin, tapi buat lo yang ngaku anak seni, nyelesein nonton lm

    yang disutradarain sama Andy Warhol ini udah jadi suatu pencapaian

    yang luar biasa, bro. Apalagi kalo lo bisa sampe mergokin bayangan

    Andy Warhol dan sinematografernya, Jonas Mekas di depan jendela

    pas tengah-tengah lm.

    Seringkali pas baca situs reviewlm, kita sering mergokin kata arthouse, apakah

    itu?Arthousesebenernya nggak beda sama art flmato lm seni, islah ini muncul

    untuk mendeskripsikan lm-lm dengan konsep yang lebih idealis kembang lm-

    lm hiburan. Film-lm yang masuk ke kategori ini biasanya mengedepankan kualitas

    arsk dan visi dari sutradaranya. Karenanya, nggak jarang hasilnya jadi eksprimental

    dan harus dikulik secara mendalam sama penontonnya. Contoh sutradara yang masuk

    kategori ini adalah Jean-Luc Godard, Ingmar Bergman, Terrence Malick, dan Garin

    Nugroho. (Ivan)

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    48/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!60

    Tampang boleh kalem, tapi cowok yang punya

    nama lengkap Sandy Ahmad Nawazaky ini ternyata

    punya hobi yang nggak kalem: adventure ofroad.

    Yap! Doi doyan banget naik motor masuk ke hutan-

    hutan.

    Saya, seneng ofroadmakanya saya pilih pake

    motor Trail, tapi modikasinya gak terlaluextremebiar

    masih bisa dipake harian buat pergi ke sekolah,

    tutur siswa kelas X MIA 3, SMAN 20, Bandung

    tersebut.

    Untuk menunjang hobinya ini, dia nggak segan-

    segan buat memodikasi motor kesayangannya

    itu. Mulai dari penambahan aksesoris, menggan

    shock, ban, knalpot, gear, sampai menggantikarburator demi bertambahnya tenaga si

    tunggangan.

    Nggak cuma fokus sama motor, Sandy juga

    mengaku sadar betul akan penngnya keselamatan

    berkendara. Makanya dia juga nggak pernah lupa

    menggunakan helm, sarung tangan, dan body

    protector (keka ofroad). Yang namanya safety

    ridingemang penng, bro!

    Kalo kita pake semuanya lengkap

    bikin kita nyaman dan aman juga

    waktu berkendara, tutupnya.

    (Irfan)

    SAFETYOFFROAD

    Foto: Irfan Nasuon

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    49/58

    P!61|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    Hal ini beneran kejadian, pas Alex Gaskarth (gitar/vokal), Jack Barakat (gitar/back voc), Zack Merrick(bassist/ back voc), dan Rian Dawson (drummer)dari All Time Low beraksi, Jumat (23/8) lalu, diPelataran Kolam renang Senayan, Jakarta. Beberapabra terlihat berterbangan ke atas panggung, diiringiteriakan histeris ribuan penonton yang menyaksikanmereka tampil.

    Area penonton emang didominasi oleh kaumcewek, yang ngefans banget sama para rockerganteng ini. Mereka niat banget bawa bra ekstradari rumah, buat dilempar ke atas panggung. Ckck..

    All Time Low nggak tampil sendirian malam itu.Konser gelaran Java Musikindo ini dibuka olehpenampilan A Rocket to the Moon, band alternave rock,asal Braintree, Massachuses, Amrik. Uniknya, inimerupakan rangkaian tur mereka yang terakhir.Kabarnya, band ini bakal segera bubar dalam waktudekat.

    Wah, sayang banget yah!(Refy)

    All Time Low and A Rocket To The Moon

    Hujan air sih biasa,kalo hujan bra?Silakan tanyaanak All Time Low

    gimana rasanya.

    Foto:Refy

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    50/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!62

    A Random Chat with Alex Gaskarth and Rian Dawson All Time Low

    Sebelum konser di Parkir Kolam Renang Senayan,

    Jumat (23/8) kemaren, Provoke! dapat kesempatan

    buat ngobrol-ngobrol langsung bareng Alex Gas-

    karth (vokalis/ gitaris) dan Rian Dawson (drummer)

    dari All Time Low. Kayak apa obrolannya? Yuk di-

    simak.(Rey)

    Satu benda yang wajib kalian bawa selama tour?

    Alex (A):My iPhone. Meskipun kecil tapi konten

    yang ada di dalamnya sangat berguna dan sangat

    saya butuhkan.

    Rian (R): Kopi, saya pecinta kopi. Ke manapun

    saya pergi saya harus mampir ke cofee shopdulu.

    (Bawanya duit dong, mas. Masa ke cofee shop

    bawa kopi sendiri? red)

    Tempat terburuk yang pernah kalian datangi?

    A:Detroit? Hoho... Bercanda, hampir semua showkita selalu seru! Kami dak pernah mengalami ke-

    jadian buruk selama ini, selalu posif.

    Kalau tempat tergila yang pernah kalian datangi?

    A:Indonesia salah satunya, fans kami di sini sampai

    menyambut di bandara dan ada yang datang juga

    ke hotel. Sampai kami nggak mau turun ke lobi.

    Hahaha...

    Apa seap konser kalian selalu dilempari bra?

    A:Iya (ketawa), penonton cewek selalu melempari

    kita bra sepanjang konser mengalir seper air. Fans

    kami memang gila.

    Berapa taoo yang kalian punya?

    A:Saya 3, di antara kami semua Rian yang lebih

    banyak taoo-nya.

    Seniman favorit kalian berdua?

    A:Salvador Dal karena saya fans berat karya seni

    surrealism.

    R:Ayah saya koleksi karya Salvador Dal, tapi saya

    bukan pecinta karya seni. Hahaha...

    Musisi yang ingin kalian ajak kolaborasi dalam

    album berikutnya?

    A:Mungkin Dave Grohl, dia salah satu orang yang

    sangat luar biasa. Siapa lagi ya? Banyak sekali...R:Haha.. Iya, terlalu banyak musisi yang ingin kami

    ajak kolaborasi.

    Keka bangun pagi, hal pertama yang kalian laku-

    kan?

    A:Gosok gigi. Sebelum pergi saya selalu menggosok

    gigi.

    R:Kalau saya selalu minum kopi. Because Im the

    cofee guy! Hahaha..

    Lima lm favorit kalian?

    A:The Fih Element, WALLE, selama liburan saya

    suka nonton Home Alone.

    R:The Shawshank Redempon, lm komedi lama

    kayak I Love You Man, lm berbau romanc comedy

    untuk mengisi liburan.

    *Thanks to Warner Music Indonesia and JAVA

    Musikindo

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    51/58

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!64

    Pasti pernah dong ngerasain

    masa orientasi di sekolah? Itu

    lho, kegiatan yang diadakan

    sekolah buat menyambut ke-

    datangan siswa baru, yang seka-

    ligus juga jadi ajang perkenalan

    kita sama sekolah baru. Nah,

    itu juga yang dilakukan TANRI

    ABENG UNIVERSITY (TAU) buatmenyambut para mahasiswa

    baru angkatan ke-dua. Dengan

    mengusung tema Masa Depan

    yang Lebih Cerah Melalui Pem-

    bentukan Career Ready Profes-

    sionals, acara ini diselenggara-

    kan di kampus TAU, pada 29-31

    Agustus 2013 lalu.

    Adanya parsipasi Yayasan Saha-

    bat Rekan Sebaya (SRS) dan Pela-

    han Mengelola Hidup & Meren-canakan Masa Depan (MHMMD),

    bikin program orientasi di kampus

    ini jadi beda dari yang lain. Karena,

    para mahasiswa nggak bakal

    ngerasain kejailan para senior.

    Malah, mereka dapet bimbingan

    dan pelahan, seper Seminar

    An Narkoba oleh Yayasan SRS

    dan Pelahan MHMMD. Tujuan-

    nya, apalagi kalo bukan nyiapin

    lulusan yang profesional dengan

    pengetahuan dan keterampilan

    yang ciamik, serta siap berkarir,

    demi menjadi pemimpin masa

    depan yang berkarakter?

    Makanya, seap program studi

    gelar S1 dirancang khusus sesuai

    kebutuhan industri dan lembagapemerintahan yang bisa dis-

    elesaikan dalam waktu 3 tahun

    dengan standar akademik yang

    nggi berdasarkan kurikulum na-

    sional dan internasional. Terdiri

    dari 29 mata kuliah profesi yang

    mendalam dan 6 mata kuliah

    keterampilan serta pengembangan

    karakter. Selain itu jadwal perku-

    liahan yang efisien, 2-2,5 hari

    per minggu, bikin mahasiswajadi punya waktu lebih banyak

    buat melakukan tugas penelian

    dan kegiatan ekskul. Sekaligus,

    hemat biaya juga dong. So, buat

    yang mau punya masa depan karir

    yang cerah, buruan deh daar ke

    TANRI ABENG UNIVERSITY.(adv)

    TANRI ABENG UNIVERSITY

    merupakan Boutique University

    yang punya Ruang Perkulia-

    han dengan model yang ber-

    variasi. Selain itu dilengkapi

    juga dengan Library, Theatre,

    Auditorium Research & Publi-

    caon Centre, Counseling and

    Career Centre, Language Cen-

    tre, Execuve Centre for Glob-

    al Leadership (ECGL), Student

    Club, Dining Hall, Basement

    Carpark, dan Clinic. Nggak

    cuma itu, buat mendukung

    semua akvitas mahasiswanya

    pas di luar kelas, ada berb-

    agai fasilitas olahraga, seper

    Rooop Swimming Pool, Ten-

    nis Court, Futsal, Basketball,

    Badminton, Mini Golf, Volley-

    ball, Wall Climbing, Skate Park,

    Table Tennis, dan Chess Park

    yang dikelilingi sama taman

    dan lingkungan nan asri serta

    bebas asap rokok.

    |ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    P!64|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    Career Ready at

  • 5/25/2018 edisi82.pdf

    52/58

    P!65|ART,PHOTOANDDESIGNISSUE|WWW.PROVOKE-ONLINE.COM

    Mungkin kalian udah nggak asing lagi sama meme/komik strip ceng-cengan ala Ati AmpelaBoys dan si Mat Kosim di twitter atau media sosial lainnya? Bahan cengannya pun updatebanget, ngikut sama isu sosial yang lagi rame. Meski nggak jarang juga kalo hasilnya garingatau nggak jelas. Nah, kali ini kita mau seret pelaku yang bertanggung jawab atas kegari-ngan meme tersebut ke hadapan kalian. Siapa dia? Yuk kenalan sama The Popo. (Refly)

    OKNUM DI BALIK

    ATI AMPELA BOYS

    DAN MAT KOSIM

    Mungkin kalian udah nggak asing lagi sama meme/komik strip ceng-cengan ala Ati AmpelaBoys dan si Mat Kosim di twitter atau media sosial lainnya? Bahan cengannya pun updatebanget, ngikut sama isu sosial yang lagi rame. Meski nggak jarang juga kalo hasilnya garingatau nggak jelas. Nah, kali ini kita mau seret pelaku yang bertanggung jawab atas kegari-ngan meme tersebut ke hadapan kalian. Siapa dia? Yuk kenalan sama The Popo. (Refly)

    THEPOPO

    Sejauh ini orang bersangkutan yang suka dibikinmeme-nya udah tau?Belum kayaknya, mungkin kalau tau bakal menongue di twier.

    Sensasi apa yang lo rasakan keka meme buatanlo diapresiasi banyak orang?

    Sama kaya lu curhat ke temen dan didengerin,mau dimenger apa nggak ya itu belakangan.Yang penng curhat. Huehehe..

    Pernah ada yang protes sama meme buatan lo?Banyak! Mereka protes kalo meme gue garing, ng-gak lucu, norak, maksa, kampungan, kurang ker-jaan. Hahaha Tapi, selama gue nggak ngerugiinorang, ya gue cuek.

    Meme buatan lo paling heboh responnya yangmana?Semuanya heboh! Seap gue posng yang nge-

    retweet dan replypaling sedikit 100 orang. Guesebut itu heboylah yak. Haha..

    Selain street arst, lo juga berprofesi sebagaidosen. Apa nggak takutimagelo di depanmahasiswa jadi jelek?Kalau imagegua kayak TENGKU WISNU suaminyaSIREEN SUNGKAR mungkin gue akan jaim, ber-hubung gue punya imagekayak BRAD PITT yau-dahlah ya. Gue mau gimana juga tetep jelek jadigue nggak usah juga jaga-jaga image. Hahaha!

    Ide awal lo bikin foto meme gitu gimana sih, Po?Awalnya iseng, buat lucu-lucuan aja. Ternyata ng-gak lucu, garing cuy. Hahaha

    Kenapa meme yang sering lo pake sekarang ini?Karena mudah banget untuk dibuat.

    Apakah meme termasuk seni masa kini juga?Iya. Gue sering eksperimen buat berkarya, baikyang serius ataupun nggak. Nah, memetermasukmedia baru buat gue untuk dijadikan sebuahkarya yang nggak serius. Ini kayak snackbuat gue,makanan ringan dalam berkarya.

    Inspirasijokes-nya dari mana sih?Isu sosial, pasnya. Karena ini hal yang palingdeket gue temuin dan orang lain juga gitu. Jadi ng-gak perlu pusing-pusing untuk dicernajokes-nya.

    Gue mas