DOKUMEN PENGADAAN

164
Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik Pekerjaan Konstruksi Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]  dengan Pascakualifikas i Dokumen 1 DOKUMEN PENGADAAN NOMOR : 027/15.03 /JL.008/T.1/DOK.01/PPJK/DB MP/IV/2014 TANGGAL : 21 April 2014  UNTUK POKJA ULP/ PANITIA PENGADAAN JASA KONSTRUKSI  DINAS BINAMARGA DAN PENGAIRAN KOTA BANDUNG TAHUN ANGGARAN 2014 Pekerjaan Peningkatan Jl.Srimahi I, Jl.Srimahi II, Jl.Srimahi Dalam, Jl.Ancol Timur 3,8,14,15, Jl. Suryalaya Utara Kegiatan Pembangunan jalan DINAS BINA MARGA DAN PENGAIRAN KOTA BANDUNG PANITIA PENGADAAN JASA KONSTRUKSI Jala n Ci an ur No. 34 Te l . 022 7278805 7278853 Ba ndun

description

Kota Bandung

Transcript of DOKUMEN PENGADAAN

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    1/164

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    D o k u m e n 1

    D O K U M E N P E N G A D A A NNOMOR : 027/15.03/JL.008/T.1/DOK.01/PPJK/DBMP/IV/2014

    TANGGAL : 21 April 2014

    UNTUKPENGADAAN JASA KONSTRUKSI

    POKJA ULP/ PANITIA PENGADAAN JASA KONSTRUKSIDINAS BINAMARGA DAN PENGAIRAN KOTA BANDUNG

    TAHUN ANGGARAN 2014

    Pekerjaan Peningkatan Jl.Srimahi I, Jl.Srimahi II, Jl.Srimahi Dalam, Jl.AncolTimur 3,8,14,15, Jl. Suryalaya UtaraKegiatan Pembangunan jalan

    DINAS BINA MARGA DAN PENGAIRAN KOTA BANDUNG

    PANITIA PENGADAAN JASA KONSTRUKSIJalan Cian ur No. 34 Tel . 022 7278805 7278853 Bandun

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    2/164

    i

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    DAFTAR ISIBAB I. UMUM ......................................................................................................... 1BAB II. PENGUMUMAN DENGAN PASCAKUALIFIKASI) .................................... 3BAB III. INSTRUKSI KEPADA PESERTA (IKP) ........................................................ 4A. UMUM ............................................................................................... 4

    1. LINGKUP PEKERJAAN ................................................................ 42. SUMBER DANA ........................................................................... 43. PESERTA Pemilihan Langsung ...... 44. LARANGAN KORUPSI, KOLUSI, DAN NEPOTISME (KKN)

    SERTA PENIPUAN .............................................................. 45. LARANGAN PERTENTANGAN KEPENTINGAN ................ 56. PENDAYAGUNAAN PRODUKSI DALAM NEGERI .............. 6

    7. SATU PENAWARAN TIAP PESERTA ................................. 7

    B. DOKUMEN PENGADAAN ......................................................... 78. ISI DOKUMEN PENGADAAN .................................................. 79. BAHASA DOKUMEN PENGADAAN ........................................ 810. PEMBERIAN PENJELASAN .......................................................... 811. PERUBAHAN DOKUMEN PENGADAAN ................................. 912. TAMBAHAN WAKTU PEMASUKAN

    DOKUMEN PENAWARAN ......................................................... 10

    C. PENYIAPAN DOKUMEN PENAWARAN .......................................... 1013. BIAYA DALAM PENYIAPAN PENAWARAN ......................... 1014. BAHASA PENAWARAN ............................................................... 1015. DOKUMEN PENAWARAN ............................................... 1016. HARGA PENAWARAN ................................................................ 1117. MATA UANG PENAWARAN DAN CARA PEMBAYARAN ........ 1218. MASA BERLAKU PENAWARAN DAN JANGKA WAKTU

    PELAKSANAAN .............................................................. 1219. PENGISIAN DATA KUALIFIKASI ................................................ 1220. PAKTA INTEGRITAS .................................................................. 1221. [SURAT JAMINAN PENAWRAN] ............................................... 13

    D. PEMASUKAN DOKUMEN PENAWARAN .................................... 1422. PENYAMPULAN DAN PENANDAAN SAMPUL PENAWARAN .. 1423. PEMASUKAN/ PENYAMPAIAN DOKUMEN PENAWARAN ... 15

    24. BATAS AKHIR WAKTU PEMASUKAN PENAWARAN .............. 1625. PENAWARAN TERLAMBAT ........................................................ 16

    E. PEMBUKAAN DAN EVALUASI PENAWARAN .................................. 1626. PEMBUKAAN PENAWARAN ...................................................... 1627. EVALUASI PENAWARAN ............................................................ 1728. EVALUASI KUALIFIKASI ............................................................. 3129. PEMBUKTIAN KUALIFIKASI ....................................................... 33

    F. PENETAPAN PEMENANG ................................................................... 3430. PENETAPAN PEMENANG ........................................................... 3431. PENGUMUMAN PEMENANG .................................................... 3532. SANGGAHAN ............................................................................. 35

    33. SANGGAHAN BANDING ........................................................... 36

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    3/164

    ii

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    G. PENUNJUKAN PEMENANG .............................................................. 3734. PENUNJUKAN PENYEDIA BARANG/JASA ............................... 3735. BAHP, BERITA ACARA LAINNYA, DAN KERAHASIAAN

    PROSES ....................................................................................... 39

    H. PELELANGAN GAGAL ........................................................................ 3936. PELELANGAN GAGAL ................................................................ 39

    I. JAMINAN PELAKSANAAN .................................................................. 4237. JAMINAN PELAKSANAAN .......................................................... 42

    J. PENANDATANGANAN KONTRAK ................................................... 4438. PENANDATANGANAN KONTRAK ........................................... 44

    BAB IV. LEMBAR DATA PEMILIHAN (LDP) ............................................................ 47A. LINGKUP PEKERJAAN ........................................................................ 47B. SUMBER DANA .................................................................................. 47C. JADWAL TAHAPAN PEMILIHAN ....................................................... 47D. PENINJAUAN LAPANGAN [APABILA DIPERLUKAN] ........................ 47E. MATA UANG PENAWARAN DAN CARA PEMBAYARAN ................ 47F. MASA BERLAKUNYA PENAWARAN .................................................. 47G. JAMINAN PENAWARAN [APABILA DIPERLUKAN] ......................... 47H. JADWAL PEMASUKAN DOKUMEN PENAWARAN ........................ 48I. BATAS AKHIR WAKTU PEMASUKAN PENAWARAN ...................... 48

    J. PEMBUKAAN PENAWARAN ............................................................. 48K. DOKUMEN PENAWARAN ................................................................. 48L. [AMBANG BATAS SISTEM GUGUR] ................................................ 49

    M. SANGGAHAN, SANGGAHAN BANDING DAN PENGADUAN ........ 49N. JAMINAN SANGGAHAN BANDING .................................................. 49O. JAMINAN PELAKSANAAN .................................................................. 50P. JAMINAN UANG MUKA .................................................................... 50

    BAB V. LEMBAR DATA KUALIFIKASI (LDK) .......................................................... 51A. LINGKUP KUALIFIKASI ...................................................................... 51B. PERSYARATAN KUALIFIKASI ............................................................. 51

    BAB VI. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN .......................................................... 54A. BENTUK SURAT PENAWARAN PESERTA BADAN USAHA/

    KEMITRAAN (KSO) (UNTUK 1 (SATU) FILE) .................................... 54B. BENTUK SURAT PENAWARAN PESERTA PERORANGAN (UNTUK 1

    (SATU) FILE) ........................................................................................ 56C. BENTUK PERJANJIAN KEMITRAAN/KERJA SAMA OPERASI (KSO) 58D. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN TEKNIS

    (UNTUK 1 (SATU) FILE) .................................................................... 60E. [BENTUK FORMULIR REKAPITULASI PERHITUNGAN TINGKAT

    KOMPONEN DALAM NEGERI (TKDN), APABILA DIBERIKANFREFERENSI HARGA] ......................................................................... 61

    F. BENTUK JAMINAN PENAWARAN DARI BANK ............................... 62G. BENTUK JAMINAN PENAWARAN DARI ASURANSI/PERUSAHAAN

    PENJAMINAN ..................................................................................... 64H. BENTUK PAKTA INTEGRITAS ........................................................... 66I. BENTUK SURAT PERNYATAAN ......................................................... 68

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    4/164

    iii

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    1. SURAT PERNYATAAN PERUSAHAAN DAN MANAJEMEN TIDAKDALAM PENGAWASAN PENGADILAN, TIDAK BANGKRUT,

    TIDAK MASUK DAFTAR HITAM DAN TIDAK SEDANGDIHENTIKAN KEGIATAN USAHANYA ................................... 692. SURAT PERNYATAAN PENGURUS PERUSAHAAN SEBAGAI

    DIREKTUR ...................................................................................... 703. SURAT PERNYATAAN TENAGA TEKNIS PERUSAHAAN SEBAGAI

    PROYEK MANAGER .................................................................. 714. SURAT PERNYATAAN TENAGA TEKNIS PERUSAHAAN SEBAGAI

    SITE MANAGER ......................................................................... 72J. DATA ISIAN KUALIFIKASI ................................................................. 73

    BAB VII. PETUNJUK PENGISIAN DATA KUALIFIKASI ............................................ 78A. DATA ADMINISTRASI ........................................................................ 78B. LANDASAN HUKUM PENDIRIAN USAHA ....................................... 78C. PENGURUSAN BADAN USAHA ......................................................... 78D. IZIN USAHA ...................................................................................... 78E. IZIN LAINNYA (APABILA DIPERSYARATKAN) ................................. 79F. DATA KEUANGAN ............................................................................. 79G. DATA PERSONALIA ......................................................................... 79H. DATA FASILITAS/ PERALATAN/ PERLENGKAPAN .......................... 79I. DATA PENGALAMAN PERUSAHAAN .............................................. 79

    J. DATA PENGALAMAN PERUSAHAANDALAM KURUN WAKTU 4 TAHUN TERAKHIR ............................. 80

    K. DATA PEKERJAAN YANG SEDANG DILAKSANAKAN .................... 80L. MODAL KERJA .................................................................................. 80M. KEMITRAAN/ KSO ............................................................................. 80

    BAB VIII. TATA CARA EVALUASI KUALIFIKASI ........................................................ 81BAB IX. BENTUK KONTRAK .................................................................................... 84

    SURAT PERJANJIAN ................................................................................... 84SURAT PERINTAH KERJA ............................................................................ 88

    BAB X. SYARAT-SYARAT UMUM KONTRAK (SSUK) ........................................... 94A. KETENTUAN UMUM ......................................................................... 941. DEFINISI ................................................................................. 942. PENERAPAN ................................................................................ 973. BAHASA DAN HUKUM ............................................................. 97

    4. LARANGAN KORUPSI, KOLUSI DAN NEPOTISME (KKN)SERTA PENIPUAN ....................................................................... 975. ASAL MATERIAL/BAHAN .......................................................... 986. KORESPONDENSI ....................................................................... 997. WAKIL SAH PARA PIHAK ........................................................... 998. PEMBUKUAN ............................................................................... 999. PERPAJAKAN .............................................................................. 9910. PENGALIHAN DAN/ATAU SUBKONTRAK ............................... 10011. PENGABAIAN ............................................................................. 10012. PENYEDIA MANDIRI ................................................................. 10013. KEMITRAAN/KSO ...................................................................... 10014. PENEMUAN-PENEMUAN .......................................................... 101

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    5/164

    iv

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    B. PELAKSANAAN, PENYELESAIAN, ADENDUM DAN PEMUTUSANKONTRAK ........................................................................................... 10115. JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN ....................................... 101

    B.1. PELAKSANAAN PEKERJAAN .............................................................. 10116. PENYERAHAN LOKASI KERJA .................................................. 10117. SURAT PERINTAH MULAI KERJA (SPMK) .............................. 10218. PROGRAM MUTU ....................................................................... 10219. RAPAT PERSIAPAN PELAKSANAAN KONTRAK ....................... 10220. MOBILISASI ................................................................................ 10321. PENGAWASAN PELAKSANAAN PEKERJAAN .......................... 10322. PERSETUJUANPENGAWAS PEKERJAAN .................................. 10323. PERINTAH .................................................................................. 10424. AKSES KE LOKASI KERJA .......................................................... 10425. PEMERIKSAAN BERSAMA .......................................................... 104

    26. WAKTU PENYELESAIAN PEKERJAAN ....................................... 10427. PERPANJANGAN WAKTU ........................................................ 10528. PENUNDAAN OLEH PENGAWAS PEKERJAAN ........................ 10529. RAPAT PEMANTAUAN ............................................................... 10530. PERINGATAN DINI .................................................................... 106

    B.2. PENYELESAIAN KONTRAK ................................................................. 10631. SERAH TERIMA PEKERJAAN ...................................................... 10632. PENGAMBILALIHAN .................................................................. 10733. PEDOMAN PENGOPERASIAN DAN PERAWATAN .................. 107

    B.3. PERUBAHAN KONTRAK .................................................................... 10734. PERUBAHAN KONTRAK ............................................................. 107

    35. PERUBAHAN LINGKUP PEKERJAAN ......................................... 10836. PERUBAHAN JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN ............... 109

    B.4. KEADAAN KAHAR ............................................................................. 11037. KEADAAN KAHAR ...................................................................... 110

    B.5 PENGHENTIAN DAN PEMUTUSAN KONTRAK .............................. 11138. PENGHENTIAN KONTRAK ......................................................... 11139. PEMUTUSAN KONTRAK .......................................................... 11140. PEMUTUSAN KONTRAK OLEH PPK ......................................... 11141. PEMUTUSAN KONTRAK OLEH PENYEDIA ............................ 11242. [KETERLAMBATAN PELAKSANAAN PEKERJAAN DAN

    KONTRAK KRITIS ...................................................................... 113

    (UNTUK PEKERJAAN KONSTRUKSI BANGUNAN) ................. 11343. PEMUTUSAN KONTRAK AKIBAT LAINNYA ............................ 11444. PENINGGALAN ............................................................................ 114

    C. HAK DAN KEWAJIBAN PENYEDIA ................................................... 11545. HAK DAN KEWAJIBAN PENYEDIA ........................................... 11546. PENGGUNAAN DOKUMEN KONTRAK DAN INFORMASI ...... 11547. HAK ATAS KEKAYAAN INTELEKTUAL ...................................... 11548. PENANGGUNGAN DAN RISIKO ................................................ 11549. PERLINDUNGAN TENAGA KERJA ............................................. 11650. PEMELIHARAAN LINGKUNGAN .............................................. 11751. ASURANSI ................................................................................... 11752. TINDAKAN PENYEDIA YANG MENSYARATKAN

    PERSETUJUAN PPK ATAU PENGAWAS PEKERJAAN ................. 117

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    6/164

    v

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    53. LAPORAN HASIL PEKERJAAN .................................................... 11854. KEPEMILIKAN DOKUMEN ........................................................ 118

    55. KERJASAMA ANTARA PENYEDIA DAN SUB PENYEDIA .......... 11956. USAHA MIKRO, USAHA KECIL DAN KOPERASI KECIL .......... 11957. PENYEDIA LAIN .......................................................................... 11958. KESELAMATAN ........................................................................... 11959. PEMBAYARAN DENDA .............................................................. 11960. JAMINAN ..................................................................................... 120

    D. HAK DAN KEWAJIBAN PPK .............................................................. 12161. HAK DAN KEWAJIBAN PPK ....................................................... 12162. FASILITAS ..................................................................................... 12163. PERISTIWA KOMPENSASI .......................................................... 121

    E. PERSONIL DAN/ ATAU PERALATAN PENYEDIA ............................ 12264. PERSONIL INTI DAN/ ATAU PERALATAN ............................... 122

    F. PEMBAYARAN KEPADA PENYEDIA ................................................. 12365. HARGA KONTRAK ...................................................................... 12366. PEMBAYARAN ............................................................................. 12367. HARI KERJA ................................................................................. 12668. PERHITUNGAN AKHIR .............................................................. 12669. PENANGGUHAN ......................................................................... 12670. [PENYESUAIAN HARGA (UNTUK KONTRAK

    HARGA SATUAN ATAU KONTRAK GABUNGANLUMP SUM DAN HARGA SATUAN)] ........................................ 127

    G. PENGAWASAN MUTU ...................................................................... 12971. PENGAWASAN DAN PEMERIKSAAN ...................................... 12972. PENILAIAN PEKERJAAN SEMENTARA OLEH PPK ..................... 12973. CACAT MUTU ............................................................................. 12974. PENGUJIAN ................................................................................. 12975. PERBAIKAN CACAT MUTU ........................................................ 12976. KEGAGALAN BANGUNAN ......................................................... 130

    H. PENYELESAIAN PERSELISIHAN ......................................................... 13177. PENYELESAIAN PERSELISIHAN ................................................. 13178. ITIKAD BAIK ................................................................................ 131

    BAB XI. SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK (SSKK) .......................................... 132A. KORESPONDENSI ................................................................................ 132

    B. WAKIL SAH PARA PIHAK .................................................................. 132C. TANGGAL BERLAKU KONTRAK ...................................................... 132D. JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN .............................................. 132E. MASA PEMELIHARAAN .................................................................... 132F. UMUR KONSTRUKSI .......................................................................... 132G. PEDOMAN PENGOPERASIAN DAN PERAWATAN ......................... 132H. PEMBAYARAN TAGIHAN ................................................................... 133I. PENCAIRAN JAMINAN ...................................................................... 133

    J. TINDAKAN PENYEDIA YANG MENSYARATKAN PERSETUJUANPPK ATAU PENGAWAS PEKERJAAN ................................................. 133

    K. KEPEMILIKAN DOKUMEN ................................................................ 133L. FASILITAS ............................................................................................ 133

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    7/164

    vi

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    M. SUMBER PEMBIAYAAN ...................................................................... 133N. PEMBAYARAN UANG MUKA ............................................................ 133

    O. PEMBAYARAN PRESTASI PEKERJAAN ............................................... 133P. [PENYESUAIAN HARGA] ................................................................... 133Q. PERISTIWA KOMPENSASI ................................................................ 134R. DENDA ................................................................................................ 134S. SANKSI ............................................................................................... 134T. PENYELESAIAN PERSELISIHAN ......................................................... 134LAMPIRAN ASYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK .......................... 135

    BAB XII. SPESIFIKASI TEKNIS DAN GAMBAR............................................................ 136KETERANGAN .............................................................................................. 136

    BAB XIII. DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA .......................................................... 137KETERANGAN (UNTUK KONTRAK HARGA SATUAN ATAU KONTRAK

    GABUNGAN HARGA SATUAN DAN LUMP SUM) ........................... 137KETERANGAN (UNTUK KONTRAK LUMP SUM) .................................... 138

    BAB XIV. BENTUK DOKUMEN LAIN ........................................................................ 142A. BENTUK SURAT PENUNJUKAN PENYEDIA BARANG/JASA (SPPBJ) 142B. BENTUK SURAT PERINTAH MULAI KERJA (SPMK) ......................... 143C. BENTUK SURAT-SURAT JAMINAN ................................................... 145

    Jaminan Sanggahan Banding dari Bank .......................................... 145Jaminan Pelaksanaan dari Bank ....................................................... 147Jaminan Pelaksanaan dari Asuransi/Perusahaan Penjaminan ...... 149Jaminan Uang Muka dari Bank ........................................................ 151Jaminan Uang Muka dari Asuransi/Perusahaan Penjaminan ....... 153Jaminan Pemeliharaan dari Bank ...................................................... 155

    Jaminan Pemeliharaan dari Asuransi/Perusahaan Penjaminan .... 157

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    8/164

    1

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    BAB I. UMUMA. Dokumen Pengadaan ini disusun berdasarkan Peraturan Presiden No. 54

    Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah yang terakhir diubahdengan Peraturan Presiden No.70 Tahun 2012 beserta petunjuk teknisnyaserta ketentuan teknis operasional pengadaan barang/jasa secara elektronik.

    B. Dalam dokumen ini dipergunakan pengertian, istilah dan singkatan sebagaiberikut:

    - PekerjaanKonstruksi : seluruh pekerjaan yang berhubungan denganpelaksanaan konstruksi bangunan atau pembuatanwujud fisik lainnya;

    - HPS : Harga Perkiraan Sendiri;- HEA : Harga Evaluasi Akhir;- Kemitraan/Kerja SamaOperasi (KSO)

    : kerja sama usaha antar penyedia yang masing-masingpihak mempunyai hak, kewajiban dan tanggung jawab

    yang jelas berdasarkan perjanjian tertulis;

    - LDP : Lembar Data Pemilihan;- LDK : Lembar Data Kualifikasi;- Pokja ULP/Panitia : Kelompok Kerja ULP/ Panitia yang berfungsi untukmelaksanakan Pemilihan Penyedia Barang/Jasa;

    - PPK : Pejabat Pembuat Komitmen adalah pejabat yangbertanggung jawab atas pelaksanaan PengadaanBarang/Jasa;

    - SPPBJ : Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa;- SPMK : Surat Perintah Mulai Kerja;- TKDN : Tingkat Komponen Dalam Negeri;- PHO : Serah Terima Pertama Pekerjaan/Provisional Hand Over.- FHO : Penyerahan Akhir Pekerjaan setelah Masa Pemeliharaan

    berakhir/Final Hand Over.

    - LPSE : Layanan Pengadaan Secara Elektronik adalah unit kerjaK/L/D/I yang dibentuk untuk menyelenggarakan sistempelayanan Pengadaan Barang/ Jasa secara elektronik.

    - Aplikasi SPSE : Aplikasi perangkat lunak Sistem Pengadaan SecaraElektronik (SPSE) berbasis web yang terpasang di serverLPSE yang dapat diakses melalui website LPSE.

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    9/164

    2

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    - Form IsianElektronik : Tampilan/antarmuka pemakai berbentuk grafis berisikomponen isian yang dapat diinput oleh penggunaaplikasi.

    - Form IsianElektronikDataKualifikasi: Form isian elektronik pada aplikasi SPSE yang

    digunakan penyedia barang/jasa untuk menginputkandan mengirimkan data kualifikasi.

    - E-Lelang : Proses pelelangan umum/terbatas/pemilihan langsungdengan tahapan sesuai Perpres 54 Tahun 2010 dan

    Perpres 70 Tahun 2012 serta petunjuk teknisnya yang

    disesuaikan dengan teknis operasional pengadaan secara

    elektronik sebagaimana diatur dalam Perka 18/2012.Semua istilah pelelangan pada dokumen ini merujuk

    pada pengertian e-lelang.

    C. [Pemilihan Langsung] dengan pascakualifikasi ini dibiayai dari sumberpendanaan sebagaimana tercantum dalam LDP.

    D. [Pemilihan Langsung] ini terbuka dan dapat diikuti oleh semua peserta yangberbentuk badan usaha atau kemitraan/KSO serta perorangan.

    E. Pokja ULP/ Panitia mengumumkan pelaksanaan [Pemilihan Langsung]denganpascakualifikasi melalui website [Kementerian/Lembaga/ PemerintahDaerah/Institusi], papan pengumuman resmi untuk masyarakat dan PortalPengadaan Nasional melalui LPSE.

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    10/164

    3

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    BAB II. PENGUMUMAN DENGAN PASCAKUALIFIKASIPENGUMUMAN PELELANGAN

    No: 027/15.03/JL/T.1/MUM/PPJK/DBMP/IV/2014Pokja/Panitia Pengadaan Jasa Konstruksi pada Dinas Bina Marga dan PengairanKota Bandungakan melaksanakan pelelangan dengan pascakualifikasi untuk paketpekerjaan konstruksi sebagai berikut:

    1.Paket PekerjaanNama pekerjaan : Peningkatan Jl.Srimahi I, Jl.Srimahi II, Jl.SrimahiDalam, Jl.Ancol Timur 3,8,14,15, Jl. SuryalayaUtaraNama Kegiatan : Pembangunan jalanNilai total HPS : Rp 1.557.918.000Sumber pendanaan : APBD DPA DBMP Kota Bandung TA.2014.

    2.Persyaratan PesertaMemiliki IUJK, SBU, Akte Pendirian Perusahaan, NPWP, Pengalaman (kecualiperusahaan baru berdiri 3 tahun), SPT, Bukti Setoran Pajak 3 bulan terakhir,Tenaga Ahli, Peralatan, Jaminan penawaran, Dukungan Bank.[Diisi oleh PokjaULP berdasarkan ijin usaha, klasifikasi dan kualifikasi yang dibutuhkan].

    3.Pelaksanaan PengadaanWebsite : http://lpse.bandung.go.idTempat dan alamat : Dinas Bina Marga dan Pengairan

    Panitia Jalan Cianjur No.34 Kota Bandung

    4.Jadwal Pelaksanaan Pengadaan :No Kegiatan Hari/Tanggal Keterangan

    a. Pengumuman Pascakualifikasi sesuai jadwal portalb. Pemberian Penjelasan sesuai jadwal portalc. Pembukaan Dokumen

    Penawaransesuai jadwal portal

    d. Evaluasi Penawaran sesuai jadwal portale. Pengumuman Pemenang sesuai jadwal portalf.

    Masa Sanggah sesuai jadwal portalg. Surat Penunjukan Penyedia

    Barang/Jasa

    sesuai jadwal portal

    h. Penandatanganan Kontrak sesuai jadwal portalwebsite, hanya menyediakan Dokumen Pengadaan dalam bentuk cetakan dan/atausoftcopy].Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.

    Bandung, 21 April 2014

    Pokja ULP/Panitia Pengadaan Jasa Konstruksi

    http://lpse.bandung.go.id/http://lpse.bandung.go.id/
  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    11/164

    4

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    BAB III.INSTRUKSI KEPADA PESERTA (IKP)

    A. UMUM1. LingkupPekerjaan 1.1 Pokja ULP/ Panitia mengumumkan kepada parapeserta untuk menyampaikan penawaran atas paket

    pekerjaan konstruksi sebagaimana tercantum dalamLDP.

    1.2 Nama paket dan lingkup pekerjaan sebagaimanatercantum dalam LDP.

    1.3 Penyedia yang ditunjuk berkewajiban untukmenyelesaikan pekerjaan dalam jangka waktusebagaimana tercantum dalam LDP, berdasarkansyarat umum dan syarat khusus kontrak dengan mutusesuai spesifikasi teknis dan harga sesuai kontrak.

    2. Sumber Dana Pengadaan ini dibiayai dari sumber pendanaan sebagaimanatercantum dalam LDP.

    3. Peserta[PemilihanLangsung]

    3.1 [Pemilihan Langsung]Pekerjaan Konstruksi ini terbukadan dapat diikuti oleh semua peserta yang berbentuk

    badan usaha (perusahaan/koperasi), kemitraan/KSOatau peserta perorangan yang memenuhi kualifikasi.

    3.2 Dalam hal peserta akan atau sedang melakukankemitraan/KSO, baik dengan perusahaan nasionalmaupun asing maka peserta harus memiliki PerjanjianKemitraan/Kerja Sama Operasi yang memuatpersentase kemitraan/KSO dan perusahaan yangmewakili kemitraan/KSO tersebut.

    3.3 Peserta kemitraan/KSO dilarang untuk mengubahPerjanjian Kemitraan/Kerja Sama Operasi.

    4. LaranganKorupsi, Kolusi,dan Nepotisme(KKN) sertaPenipuan

    4.1 Peserta dan pihak yang terkait dengan pengadaan iniberkewajiban untuk mematuhi etika pengadaandengan tidak melakukan tindakan sebagai berikut:a. berusaha mempengaruhi anggota Pokja ULP/

    Panitia dalam bentuk dan cara apapun, untukmemenuhi keinginan peserta yang bertentangandengan Dokumen Pengadaan, dan/atau peraturanperundang-undangan;

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    12/164

    5

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    b. melakukan persekongkolan dengan peserta lainuntuk mengatur hasil pelelangan sehingga

    mengurangi/ menghambat/ memperkecil/meniadakan persaingan yang sehat dan/ataumerugikan pihak lain;

    c. membuat dan/atau menyampaikan dokumendan/atau keterangan lain yang tidak benar untukmemenuhi persyaratan dalam Dokumen Pengadaanini.

    4.2 Peserta yang terbukti melakukan tindakansebagaimana dimaksud pada angka 4.1 dikenakansanksi sebagai berikut:a. sanksi administratif, seperti digugurkan dari proses

    pelelangan atau pembatalan penetapan pemenang;b. sanksi pencantuman dalam Daftar Hitam;c.Jaminan Penawaran dicairkan dan disetorkan ke

    kas Negara/Daerah sebagaimana tercantum dalamLDP]; gugatan secara perdata; dan/atau

    d. pelaporan secara pidana kepada pihak berwenang.5. LaranganPertentanganKepentingan

    5.1 Para pihak dalam melaksanakan tugas, fungsi danperannya, menghindari dan mencegah pertentangankepentingan para pihak yang terkait, baik secaralangsung maupun tidak langsung.

    5.2 Pertentangan kepentingan sebagaimana dimaksudpada angka 5.1 antara lain meliputi:a. dalam suatu badan usaha, anggota direksi atau

    dewan komisaris merangkap sebagai anggotadireksi atau dewan komisaris pada badan usahalainnya yang menjadi peserta pada Pelelangan yangsama;

    b. dalam Pekerjaan Konstruksi, konsultan perencana/pengawas bertindak sebagai pelaksana PekerjaanKonstruksi yang direncanakannya/diawasinya,kecuali dalam pelaksanaan Kontrak Pengadaan

    Pekerjaan Terintegrasi;c. konsultan manajemen konstruksi berperan sebagaiKonsultan Perencana dan/atau KonsultanPengawas;

    d. pengurus koperasi pegawai dalam suatu K/L/D/Iatau anak perusahaan pada BUMN/BUMD yangmengikuti Pengadaan dan bersaing denganperusahaan lainnya, merangkap sebagai anggotaPokja ULP/ Panitia atau pejabat yang berwenangmenetapkan pemenang Pelelangan;

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    13/164

    6

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    e. PPK dan/atau anggota Pokja ULP/ Panitia, baiklangsung maupun tidak langsung mengendalikan

    atau menjalankan perusahaan peserta;f. hubungan antara 2 (dua) perusahaan yangdikendalikan, baik langsung maupun tidaklangsung oleh pihak yang sama yaitu lebih dari50% (lima puluh perseratus) pemegang sahamdan/atau salah satu pengurusnya sama.

    5.3 Pegawai K/L/D/I dilarang menjadi peserta kecualicuti diluar tanggungan K/L/D/I.

    6. PendayagunaanProduksi DalamNegeri

    6.1 Peserta berkewajiban untuk menyampaikanpenawaran yang mengutamakan material/ bahan

    produksi dalam negeri dan tenaga kerja Indonesiaserta Pekerjaan Konstruksi yang dilaksanakan diIndonesia.

    6.2 Dalam pelaksanaan pekerjaan konstruksidimungkinkan menggunakan bahan baku, tenaga ahli,dan perangkat lunak yang tidak berasal dari luarnegeri (impor) dengan ketentuan:a. pemilahan atau pembagian komponen harus benar-

    benar mencerminkan bagian atau komponen yangtelah dapat diproduksi di dalam negeri dan bagianatau komponen yang masih harus diimpor;

    b. komponen berupa bahan baku belum diproduksi didalam negeri dan/atau spesifikasi teknis bahanbaku yang diproduksi di dalam negeri belummemenuhi persyaratan;

    c. pekerjaan pemasangan, pabrikasi, pengujian danlainnya sedapat mungkin dilakukan di dalamnegeri;

    d. semaksimal mungkin menggunakan jasa pelayananyang ada di dalam negeri, seperti jasa asuransi,angkutan, ekspedisi, perbankan, dan pemeliharaan;

    e. penggunaan tenaga ahli asing dilakukan semata-mata untuk mencukupi kebutuhan jenis keahlianyang belum dapat diperoleh di Indonesia, disusunberdasarkan keperluan yang nyata, dan diusahakansecara terencana untuk semaksimal mungkinterjadinya alih pengalaman/keahlian dari tenagaahli asing tersebut ke tenaga Indonesia; dan

    f. peserta diwajibkan membuat daftar Barang yangdiimpor yang dilengkapi dengan spesifikasi teknis,

    jumlah dan harga yang dilampirkan padaDokumen Penawaran.

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    14/164

    7

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    6.3 Pengadaan barang/jasa impor dimungkinkan dalamhal:

    a. barang/jasa tersebut belum dapatdiproduksi/dihasilkan di dalam negeri;b. spesifikasi teknis barang yang diproduksi dan/atau

    kualifikasi teknis tenaga ahli dalam negeri belummemenuhi persyaratan; dan/atau

    c. volume produksi dalam negeri tidak mampumemenuhi kebutuhan.

    6.4 [Atas penggunaan produksi dalam negeri, penawaranpeserta diberikan preferensi harga, untuk pekerjaansebagaimana tercantum dalam LDP yang diwajibkanmenggunakan produksi dalam negeri.]

    7. Satu PenawaranTiap Peserta Setiap peserta, baik atas nama sendiri maupun sebagaianggota kemitraan/KSO hanya boleh memasukkan satupenawaran untuk satu paket pekerjaan.

    B. DOKUMEN PENGADAAN8. Isi DokumenPengadaan 8.1 Dokumen Pengadaan terdiri dari Dokumen Pemilihandan Dokumen Kualifikasi.

    8.2 Dokumen Pemilihan terdiri dari:a. Umumb. Pengumuman;c. Instruksi Kepada Peserta;d. Lembar Data Pemilihan;e. Syarat-Syarat Umum Kontrak;f. Syarat-Syarat Khusus Kontrak;

    g. Bentuk Surat Perjanjian/SPK;h.Spesifikasi Teknis, Gambar;i. Daftar Kuantitas Dan Harga;

    j. Tata Cara Evaluasi Penawarank. Bentuk Dokumen Penawaran:

    1)[Surat Penawaran untuk e-Lelang 1 File];2)[Surat Penawaran Administrasi dan Teknis (file

    1) dan Surat Penawaran Harga (file 2) untuk e-Lelang 2 File];

    3)[surat perjanjian Kemitraan/Kerja Sama Operasi(apabila peserta berbentuk Kemitraan/KSO)]

    4)Dokumen Penawaran Teknis;5)[Formulir Rekapitulasi Perhitungan TKDN

    (apabila diberikan preferensi harga)];6)Jaminan Penawaran

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    15/164

    8

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    l. Bentuk Dokumen Lain:1)SPPBJ;2)SPMK;3)Jaminan Sanggahan Banding;4)Jaminan Pelaksanaan;5)Jaminan Uang Muka;6)Jaminan Pemeliharaan.

    8.3 Dokumen Kualifikasi meliputi:a. Lembar Data Kualifikasi;b. Pakta Integritas;c. Isian Data Kualifikasi;d. Petunjuk Pengisian Data Kualifikasi;e. Tata Cara Evaluasi Kualifikasi.

    8.4 Peserta berkewajiban memeriksa keseluruhan isiDokumen Pengadaan ini. Kelalaian menyampaikanDokumen Penawaran yang tidak memenuhipersyaratan yang ditetapkan dalam DokumenPengadaan ini sepenuhnya merupakan risiko peserta.

    9. BahasaDokumenPengadaanDokumen Pengadaan beserta seluruh korespondensi tertulisdalam proses Pengadaan menggunakan Bahasa Indonesia.

    10. PemberianPenjelasan 10.1 Pemberian penjelasan dilakukan secara onlinemelaluiaplikasi SPSE sesuai jadwal dalam aplikasi SPSE.10.2 Ketidakikutsertaan peserta pada saat pemberian

    penjelasan tidak dapat dijadikan dasar untukmenolak/menggugurkan penawaran.

    10.3 Apabila diperlukan Pokja ULP/ Panitia dapatmemberikan informasi yang dianggap penting terkaitdengan dokumen pengadaan.

    10.4 Apabila dipandang perlu, Pokja ULP/ Panitia melaluitim atau tenaga ahli pemberi penjelasan teknis yang

    ditunjuk dapat memberikan penjelasan lanjutandengan cara melakukan peninjauan lapangan. Biayapeninjauan lapangan ditanggung oleh peserta.

    10.5 Apabila dipandang perlu, Pokja ULP/ Panitia dapatmemberikan penjelasan (ulang).

    10.6 Kumpulan tanya jawab pada saat pemberianpenjelasan dalam aplikasi SPSE merupakan BeritaAcara Pemberian Penjelasan (BAPP).

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    16/164

    9

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    10.7Jika dilaksanakan peninjauan lapangan dapat dibuatBerita Acara Pemberian Penjelasan Lanjutan dan

    diunggah melalui aplikasi SPSE.

    11. PerubahanDokumenPengadaan11.1 Apabila pada saat pemberian penjelasan terdapat hal-

    hal/ketentuan baru atau perubahan penting yangperlu ditampung, maka Pokja ULP/ Panitiamenuangkan ke dalam Adendum Dokumen Pengadaan

    yang menjadi bagian tidak terpisahkan dari DokumenPengadaan.

    11.2 Perubahan rancangan kontrak, spesifikasi teknis,gambar dan/atau nilai total HPS, harus mendapatkanpersetujuan PPK sebelum dituangkan dalam Adendum

    Dokumen Pemilihan.

    11.3 Apabila ketentuan baru atau perubahan pentingtersebut tidak dituangkan dalam Adendum DokumenPemilihan, maka ketentuan baru atau perubahantersebut dianggap tidak ada dan ketentuan yangberlaku adalah Dokumen Pemilihan awal.

    11.4 Setelah Pemberian Penjelasan dan sebelum batas akhirwaktu pemasukan penawaran, Pokja ULP/ Panitiadapat menetapkan Adendum Dokumen Pengadaan,berdasarkan informasi baru yang mempengaruhisubstansi Dokumen Pengadaan.

    11.5 Setiap Adendum yang ditetapkan merupakan bagianyang tidak terpisahkan dari Dokumen Pengadaan.

    11.6 Pokja ULP/ Panitia dapat mengumumkan AdendumDokumen Pemilihan dengan cara mengunggah(upload) file adendum dokumen Pemilihan melaluiaplikasi SPSE paling lambat 2 (dua) hari sebelum batasakhir pemasukan penawaran. Apabila Pokja ULP/Panitia akan mengunggah (upload) file Adendum

    Dokumen Pemilihan kurang dari 2 (dua) hari sebelumbatas akhir pemasukan penawaran, maka Pokja ULP/Panitia wajib mengundurkan batas akhir pemasukanpenawaran.

    11.7 Peserta dapat mengunduh (download) AdendumDokumen Pemilihan yang diunggah (upload) PokjaULP/ Panitia pada aplikasi SPSE (apabila ada).

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    17/164

    10

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    12. TambahanWaktuPemasukanDokumenPenawaran

    Apabila adendum dokumen pengadaan mengakibatkankebutuhan penambahan waktu penyiapan dokumen

    penawaran maka Pokja ULP/ Panitia memperpanjang batasakhir pemasukan penawaran.

    C. PENYIAPAN DOKUMEN PENAWARAN13. Biaya dalamPenyiapanPenawaran

    13.1 Peserta menanggung semua biaya dalam penyiapandan penyampaian penawaran.

    13.2 Pokja ULP/ Panitia tidak bertanggung jawab ataskerugian apapun yang ditanggung oleh peserta.

    14. BahasaPenawaran 14.1 Semua Dokumen Penawaran harus menggunakanBahasa Indonesia.14.2 Dokumen penunjang yang terkait dengan Dokumen

    Penawaran dapat menggunakan Bahasa Indonesiaatau bahasa asing.

    14.3 Dokumen penunjang yang berbahasa asing perludisertai penjelasan dalam Bahasa Indonesia. Dalam halterjadi perbedaan penafsiran, maka yang berlakuadalah penjelasan dalam Bahasa Indonesia.

    15. DokumenPenawaran 15.1 Metode penyampaian penawaran sistem : 1 file, yaitu :Seluruh Dokumen Penawaran yang dipersyaratkan diup load oleh penyedia jasa dengan uraian dokumen

    penawaran, sebagai berikut :1)Surat Jaminan Penawaran;2)Surat Dukungan Bank;3)Surat Penawaran Harga;4)Daftar Kuantitas dan Harga;5)Daftar Mata Pembayaran Utama;6)Daftar Pekerjaan yang akan di Sub Kontrak;7)Daftar Personil Inti;8)Daftar Peralatan Minimal;9)Jadwal Pelaksanaan (Kurva S);10)Form Isian Kualifikasi Perusahaan (sesuai form);

    11)Lampiran-lampiran :1.Daftar Harga Satuan Upah, Bahan dan Peralatan;2.Analisa Harga Satuan Pekerjaan;3.Methoda Pelaksanaan;4.Sertifikat Badan Usaha (SBU);5.Surat Izin Usaha Jasa Konstruksi (SIUJK);6.Sertifikat Ketrampilan Kerja (SKT) Penanggung

    Jawab Teknis (ProjectManager);7.Sertifikat Ketrampilan Kerja (SKT) Pelaksana

    Teknis (Site Manager);

    8.Surat Pernyataan Penanggung Jawab Teknis;

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    18/164

    11

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    9.Surat Pernyataan Pelaksanana Teknis;10. Surat pernyataan minat;11. Pakta Integritas;12. Bukti pelunasan pajak (PPh, PPn) 3 bulan

    terakhir, Pajak Tahunan/ Fiskal;13. NPWP;14. Bukti kontrak pengalaman perusahaan

    pekerjaan tertinggi 10 th terkahir;15. Bukti kontrak pengalaman pekerjaan perusahan

    4 th terkahir;16. Akte perusahaan terakhir (a/n.pemimpin

    perusahaan/direktur yang menanda-tanganisurat penawaran;

    15.2 [Dalam metode penyampaian penawaran 2 (dua) file,dokumen Penawaran meliputi]:(tidak digunakan)

    16. HargaPenawaran 16.1 Harga penawaran ditulis dengan jelas dalam angkadan huruf, upah minimum tenaga kerja yang akandipergunakan berdasarkan UMR Kota Bandung sesuaiSK.Gubernur Jawa Barat No.561/Kep.1636-Bangsos/2014 tanggal 21 Nopember 2014 yaitusebesar : Rp. 2.000.000,00 per bulan untuk 25 (duapuluh lima) hari kerja dengan jam kerja efektif 7Jam/hari, nilai upah tenaga kerja yang akandiperhitungkan yaitu nilai upah tenaga kerja yangakan dipakai sesuai yang tercantum dalam Analisapekerjaan/methoda pelaksanaan..

    16.2 [Untuk kontrak harga satuan atau kontrak gabunganlump sum dan harga satuan, peserta mencantumkanharga satuan dan harga total untuk tiap mata

    pembayaran/pekerjaan dalam Daftar Kuantitas danHarga. Jika harga satuan ditulis nol atau tidakdicantumkan maka pekerjaan dalam mata

    pembayaran tersebut dianggap telah termasuk dalamharga satuan pekerjaan yang lain dan pekerjaantersebut tetap harus dilaksanakan.]

    16.3 Biaya overhead dan keuntungan serta semua pajak,bea, retribusi, dan pungutan lain yang sah serta biayaasuransi yang harus dibayar oleh penyedia untukpelaksanaan paket Pekerjaan Konstruksi inidiperhitungkan dalam total harga penawaran.

    16.4 [Untuk kontrak yang masa pelaksanaannya lebih dari12 (dua belas) bulan, penyesuaian harga diberlakukansebagaimana diatur dalam Syarat-Syarat

    Umum/Khusus Kontrak].

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    19/164

    12

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    17. Mata UangPenawarandan CaraPembayaran

    17.1 Semua harga dalam penawaran harus dalam bentukmata uang sebagaimana tercantum dalam LDP.

    17.2 Pembayaran atas pelaksanaan pekerjaan dilakukansesuai dengan cara sebagaimana tercantum dalam LDPdan diuraikan dalam Syarat-Syarat Umum/KhususKontrak.

    18. Masa BerlakuPenawarandan JangkaWaktuPelaksanaan

    18.1 Masa berlaku penawaran sesuai sebagaimanatercantum dalam LDP.

    18.2 Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan yangditawarkan tidak melebihi jangka waktu sebagaimana

    tercantum dalam LDP.

    19. Pengisian DataKualifikasi 19.1 Peserta berkewajiban untuk menyetujui PaktaIntegritas dan mengisi form isian elektronik datakualifikasi dalam aplikasi SPSE.

    19.2 Pakta Integritas dan Data Kualifikasi dianggap telahdisetujui dan ditandatangani oleh peserta pengadaan,kecuali untuk penyedia barang/jasa yang melakukanKemitraan/Kerja Sama Operasi (KSO) Pakta Integritasdan Data Kualifikasi ditandatangani oleh pejabat yangmenurut perjanjian Kemitraan/Kerja Sama Operasi

    berhak mewakili Kemitraan/KSO.

    20. PaktaIntegritas 20.1 Pakta Integritas berisi ikrar untuk mencegah dan tidakmelakukan kolusi, korupsi, dan nepotisme (KKN).20.2 Dengan mendaftar sebagai peserta lelang pada suatu

    paket pekerjaan melalui aplikasi SPSE, maka pesertatelah menandatangani Pakta Integritas, kecuali untukpenyedia barang/jasa yang melakukanKemitraan/Kerja Sama Operasi (KSO), badan usaha

    yang ditunjuk mewakili Kemitraan/Kerja SamaOperasi (KSO) wajib menyampaikan pakta integritas

    melalui fasilitas unggahan lainnya pada form isianelektronik data kualifikasi di aplikasi SPSE.

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    20/164

    13

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    21. Surat JaminanPenawaran 21.1 Jaminan penawaran dipersyaratkan sebagaimanatercantum dalam LDP dan disampaikan dalam bentuksoftcopy hasil pemindaian (scan) surat jaminanpenawran yang dimasukkan dalam dokumenpenawaran.

    21.2 Jaminan penawaran asli disampaikan kepada PokjaULP/ Panitia pada saat pembuktian kualifikasi.

    21.3 Jika calon pemenang tidak memberikan jaminanpenawaran asli atau jaminan penawaran tidak dapatdicairkan maka akun SPSE penyedia barang/jasatersebut di nonaktifkan dan dimasukkan dalam daftarhitam.

    21.4 Peserta menyerahkan Surat Jaminan Penawaran dalammata uang penawaran dengan nilai nominal yangtidak kurang dari sebagaimana tercantum dalam LDP.

    21.5 Surat Jaminan Penawaran memenuhi ketentuansebagai berikut:a. diterbitkan oleh Bank Umum, perusahaan

    penjaminan atau perusahaan asuransi yangmempunyai program asuransi kerugian(suretyship) sebagaimana ditetapkan oleh MenteriKeuangan;

    b.Jaminan Penawaran dimulai sejak tanggal terakhirpemasukan penawaran dan masa berlakunya tidakkurang dari waktu sebagaimana tercantum dalamLDP;

    c. nama peserta sama dengan nama yang tercantumdalam Jaminan Penawaran;

    d. besaran nilai Jaminan Penawaran tidak kurang darinilai nominal jaminan sebagaimana tercantumdalam LDP;

    e. besaran nilai Jaminan Penawaran dicantumkandalam angka dan huruf;

    f. nama Pokja ULP/ Panitia yang menerima JaminanPenawaran sama dengan nama Pokja ULP/ Panitia

    yang mengadakan pelelangan;g. paket pekerjaan yang dijamin sama dengan paket

    pekerjaan yang dilelangkan;h.Jaminan Penawaran harus dapat dicairkan tanpa

    syarat (unconditional) sebesar nilai Jaminan dalamwaktu paling lambat 14 (empat belas) hari kerja,setelah surat pernyataan wanprestasi dari PokjaULP/ Panitia diterima oleh Penerbit Jaminan;

    i. Jaminan Penawaran atas nama perusahaankemitraan (Kerja Sama Operasi/KSO) harus ditulisatas nama perusahaan kemitraan/KSO.

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    21/164

    14

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    21.6 Jaminan Penawaran dicairkan dan disetorkan ke KasNegara/Daerah sebagaimana tercantum dalam LDP

    apabila:a. peserta terlibat KKN;b. calon pemenang, calon pemenang cadangan 1 atau

    2 tidak bersedia menambah nilai JaminanPelaksanaan dalam hal harga penawarannya dibawah 80% HPS;

    c. calon pemenang, calon pemenang cadangan 1 atau2 setelah dilakukan evaluasi, tidak hadir dalamklarifikasi dan/atau verifikasi kualifikasi denganalasan yang tidak dapat diterima;

    d. calon pemenang, calon pemenang cadangan 1 atau2 pada saat pembuktian kualifikasi terbukti

    melakukan pemalsuan data; ataue. calon pemenang, calon pemenang cadangan 1 atau

    2 mengundurkan diri dengan alasan yang tidakdapat diterima atau gagal tanda tangan kontrak.

    D. PEMASUKAN DOKUMEN PENAWARAN22. Penyampulandan PenandaanSampul

    Penawaran

    22.1 [Untuk metode 1 (satu) file]22.1.A) File penawaran yang disampaikan oleh peserta

    terdiri dari 1 (satu) file penawaran yang telah

    disandikan/dienkripsi yang terdiri dari:a.Penawaranadministrasi;b.Penawaran teknis;c.Penawaran harga;

    22.1.B) File penawaran disandikan/dienkripsi denganAplikasi Pengaman Dokumen (APENDO).

    22.1.C) Peserta mengirimkan filepenawaran yang telahdisandikan/dienkripsi melalui aplikasi SPSE.

    22.1.D)Data kualifikasi diinput dan dikirimkan melaluiform isian elektronik data kualifikasi pada SPSE.

    22.2 [Untuk metode 2 (dua) file]22.2.A) Penawaran yang disampaikan oleh peserta terdiri

    dari 2 (dua) file yang memuat PenawaranAdministrasi dan Teknis (File I) dan PenawaranHarga (FileII).

    22.2.B) File I dan File II masing-masing disandikan denganAplikasi Pengaman Dokumen (APENDO).

    22.2.C) Peserta mengirimkan file I dan file II yang telahdisandikan/dienkripsi melalui aplikasi SPSE.

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    22/164

    15

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    22.2.D)Data kualifikasi diinput dan dikirimkan melalui formisian elektronik data kualifikasi pada SPSE.

    23. Pemasukkan/PenyampaianDokumenPenawaran23.1 Peserta menyampaikan Dokumen Penawaran kepada

    Pokja ULP/ Panitia dengan ketentuan:a. Pertama-tama, mengirimkan Data Kualifikasi

    melalui form isian elektronik data kualifikasi padaaplikasi SPSE

    b. Dilanjutkan dengan mengunggah file penawaranterenkripsi (*.rhs) hanya melalui aplikasi SPSEsesuai jadwal yang ditetapkan.

    c. Peserta dapat mengirimkan data kualifikasi secaraberulang sebelum batas akhir waktu pemasukanDokumen Penawaran. Data kualifikasi yangdikirmkan terakhir akan menggantikan datakualifikasi yang telah terkirim sebelumnya

    23.1.A) [Untuk metode 1 (satu) file (sampul)]:1)Setelah File penawaran administrasi, teknis

    dan harga dienkripsi menggunakan Apendo.2)peserta mengunggah (upload) filepenawaran

    administrasi, teknis dan harga yang telahterenkripsi (*.rhs) melalui aplikasi SPSE sesuai

    jadwal yang ditetapkan.3)Peserta dapat mengunggah file penawaran

    secara berulang sebelum batas akhir waktupemasukan Dokumen Penawaran. Filepenawaran terakhir akan menggantikan filepenawaran yang telah terkirim sebelumnya

    23.1.B) [Untuk metode 2 (dua) file ]1)File penawaran administrasi dan teknis (fileI)

    dienkripsi menggunakan Apendo, selanjutnyapeserta melakukan enkripsi terhadap filepenawaran harga (file II) menggunakanApendo.

    2)Peserta pertama-tama mengunggah (upload)file I berupa file penawaran administrasi danteknis yang telah terenkripsi (*.rhs) melaluiaplikasi SPSE, kemudian setelah file Iberhasilterkirim peserta melanjutkan denganmengunggah (upload) file II berupa filepenawaran harga yang telah terenkripsi(*.rhs) melalui aplikasi SPSE sesuai jadwal

    yang telah ditetapkan.3)File I dan File II yang telah dienkripsi

    diunggah (upload) melalui tempat/fasilitasyang telah tersedia pada aplikasi SPSE.

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    23/164

    16

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    4)Peserta dapat mengunggah file penawaran(file I dan file II) secara berulang sebelum

    batas akhir waktu pemasukan DokumenPenawaran. File penawaran terakhir akanmenggantikan file penawaran yang telahterkirim sebelumnya

    24. Batas AkhirWaktuPemasukanPenawaran24.1 Penawaran harus disampaikan secara elektronik

    melalui aplikasi SPSE kepada Pokja ULP/ Panitia palinglambat pada waktu yang ditentukan oleh Pokja ULP/Panitia.

    24.2 Tidak diperkenankan mengubah tempat dan waktubatas akhir pemasukan penawaran kecuali keadaan

    kahar, atau terjadi gangguan teknis. Apabila terpaksadilakukan perubahan waktu batas akhir pemasukanpenawaran maka Pokja ULP/ Panitia harusmenginputkan alas an yang sebenarnya dan dapatdipertanggung jawabkan pada aplikasi SPSE.

    25. PenawaranTerlambat Aplikasi SPSE menolak setiap filepenawaran yang dikirimkansetelah batas akhir waktu pemasukan penawaran kirim.E. PEMBUKAAN DAN EVALUASI PENAWARAN26. PembukaanPenawaran 26.1 Pada tahap pembukaan penawaran, Pokja ULP/ Panitiamengunduh (download) dan melakukan dekripsi file

    penawaran dengan menggunakan Apendo sesuaiwaktu yang telah ditetapkan.

    26.2 Terhadap file penawaran yang tidak dapat dibuka(didekripsi), Pokja ULP/ Panitia menyampaikan filepenawaran tersebut kepada LPSE untuk mendapatketerangan bahwa fileyang bersangkutan tidak dapatdibuka dan bila dianggap perlu LPSE dapatmenyampaikan file penawaran tersebut kepada LKPP.

    26.3 Berdasarkan keterangan dari LPSE atau LKPP, apabilafile penawaran tidak dapat dibuka/didekripsi makaPokja ULP/ Panitia dapat menetapkan bahwa filepenawaran tersebut tidak memenuhi syarat sebagaipenawaran dan penyedia barang/jasa yangmengirimkan file penawaran tersebut dianggap tidakmemasukkan penawaran. Apabila dapat dibuka, makaPokja ULP/ Panitia akan melanjutkan proses ataspenawaran yang bersangkutan

    26.4 File yang dianggap sebagai penawaran adalahdokumen penawaran yang berhasil dibuka dan dapat

    dievaluasi yang sekurang-kurangnya memuat:

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    24/164

    17

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    a. Satu file: harga penawaran, daftar kuantitas danharga untuk kontrak harga satuan/gabungan,

    jangka waktu penawaran, dandeskripsi/spesifikasi barang/jasa yangditawarkan.

    b. Dua file: daftar kuantitas dan harga untuk kontrakharga satuan/gabungan, jangka waktupenawaran, dan deskripsi/spesifikasi barang/jasa

    yang ditawarkan.

    26.5 Apabila penawaran yang masuk kurang dari 3 (tiga)peserta maka pelelangan dinyatakan gagal.

    27. EvaluasiPenawaran

    27.1 [Dalam hal dokumen penawaran dengan 1 (satu) file(sampul) Sistem Gugur]:

    27.1.A) Sebelum evaluasi harga, dilakukan koreksiaritmatik dengan ketentuan:a. [Untuk Kontrak Harga Satuan atau Kontrak

    Gabungan Lump Sum dan Harga Satuan padabagian Harga Satuan:1)volume dan/atau jenis pekerjaan yang

    tercantum dalam daftar kuantitas danharga disesuaikan dengan yang tercantumdalam Dokumen Pemilihan;

    2)apabila terjadi kesalahan hasil perkalianantara volume dengan harga satuan

    pekerjaan, dilakukan pembetulan, denganketentuan harga satuan pekerjaan yangditawarkan tidak boleh diubah;

    3)jenis pekerjaan yang tidak diberi hargasatuan dianggap sudah termasuk dalamharga satuan pekerjaan yang lain danharga satuan pada daftar kuantitas danharga tetap dibiarkan kosong;

    4)jenis pekerjaan yang tidak tercantumdalam daftar kuantitas dan harga

    disesuaikan dengan jenis pekerjaan yangtercantum dalam Dokumen Pemilihan danharga satuan pekerjaan dimaksuddianggap nol; dan

    5)hasil koreksi aritmatik pada bagian hargasatuan dapat mengubah nilai total harga

    penawaran sehingga urutan peringkatdapat menjadi lebih tinggi atau lebihrendah dari urutan peringkat semula;]

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    25/164

    18

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    b.[untuk Kontrak Lump Sum atau KontrakGabungan Lump Sum dan Harga Satuan pada

    bagian Lump Sum:1)volume dan/atau jenis pekerjaan yangtercantum dalam daftar kuantitas danharga (apabila ada) disesuaikan dengan

    yang tercantum dalam DokumenPemilihan;

    2)jenis pekerjaan yang tidak tercantumdalam daftar kuantitas dan harga (apabilaada) disesuaikan dengan jenis pekerjaan

    yang tercantum dalam DokumenPemilihan;

    3)hasil koreksi aritmatik pada bagian LumpSum tidak boleh mengubah nilai totalharga penawaran pada bagian Lump Sum.]

    27.1.B) Total harga penawaran setelah koreksi aritmatikyang melebihi nilai total HPS dinyatakan gugur.

    27.1.C) [apabila semua total harga penawaran setelahkoreksi aritmatik untuk kontrak harga satuanatau kontrak gabungan lump sum dan hargasatuan di atas nilai total HPS, pelelangandinyatakan gagal.]

    [apabila semua total harga penawaran yangmasuk untuk Kontrak Lump Sum di atas nilaitotal HPS, pelelangan dinyatakan gagal.]

    27.1.D)Berdasarkan hasil koreksi aritmatik Pokja ULP/Panitia menyusun urutan dari penawaranterendah.Pelaksanaan evaluasi dengan sistem gugurdilakukan oleh Pokja ULP/ Panitia untukmendapatkan 3 (tiga) penawaran yangmemenuhi syarat yang dimulai denganpenawaran terendah setelah koreksi aritmatik.

    27.1.E) Apabila setelah koreksi aritmatik terdapatkurang dari 3 (tiga) penawar yang menawarharga kurang dari HPS maka proses lelang tetapdilanjutkan dengan melakukan evaluasipenawaran.

    27.1.F) Pokja ULP/ Panitia melakukan evaluasipenawaran yang meliputi:a. evaluasi administrasi;b. evaluasi teknis;c. evaluasi harga; dand. evaluasi kualifikasi

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    26/164

    19

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    27.2 [Dalam hal dokumen penawaran dengan 2 (dua) file(sampul) SIstem Nilai dan Penilaian Biaya SelamaUmur Ekonomis]

    27.2.A) Pokja ULP/ Panitia melakukan evaluasipenawaran fileI yang meliputi:a. Evaluasi administrasi;b. Evaluasi teknis;c. Evaluasi kualifikasi;

    27.2.B) Pokja ULP/ Panitia menginputkan hasil evaluasidokumen penawaran file I pada aplikasi SPSEdan menayangkan hasil evaluasi file I melalui

    menu pengumuman atau menu uploadinformasi lainnya pada aplikasi SPSE.

    27.2.C) Selanjutnya Pokja ULP/ Panitia melakukanpembukaan penawaran fileII:

    27.2.C.1) Dokumen penawaran file II milik pesertayang tidak lulus evaluasi administrasi danteknis, tidak dibuka.

    27.2.C.2) Pokja ULP/ Panitia tidak bolehmenggugurkan penawaran pada waktupembukaan Dokumen Penawaran file II,kecuali penawaran file II tersebutberdasarkan keterangan dari LPSE atauLKPP tidak dapat dibuka (didekripsi)

    27.2.C.3) Pokja ULP/ Panitia melakukan evaluasiharga dengan ketentuan sebagaimana butir27.6

    27.3 Ketentuan umum dalam melakukan evaluasisebagai berikut:a. Pokja ULP/ Panitia dilarang menambah,

    mengurangi, mengganti, dan/atau mengubahkriteria dan persyaratan yang telah ditetapkan

    dalam Dokumen Pengadaan ini;b. Pokja ULP/ Panitia dan/atau peserta dilarangmenambah, mengurangi, mengganti, dan/ataumengubah isi Dokumen Penawaran;

    c. penawaran yang memenuhi syarat adalahpenawaran yang sesuai dengan ketentuan, syarat-syarat, dan spesifikasi teknis yang ditetapkan dalamDokumen Pemilihan ini, tanpa ada penyimpangan

    yang bersifat penting/pokok atau penawaranbersyarat;

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    27/164

    20

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    d. penyimpangan yang bersifat penting/pokok ataupenawaran bersyarat adalah:

    1)penyimpangan dari Dokumen Pemilihan iniyang mempengaruhi lingkup, kualitas danhasil/kinerja pekerjaan; dan/atau

    2)penawaran dari peserta dengan persyaratantambahan yang akan menimbulkan persainganusaha tidak sehat dan/atau tidak adil diantarapeserta yang memenuhi syarat.

    e. Pokja ULP/ Panitia dilarang menggugurkanpenawaran dengan alasan:1)ketidakhadiran dalam pemberian penjelasan

    dan/atau pembukaan penawaran; dan/atau2)kesalahan yang tidak substansial, misalnya

    kesalahan pengetikan, penyebutan sebagiannama atau keterangan, surat penawaran tidakberkop perusahaan .

    f. para pihak dilarang mempengaruhi ataumelakukan intervensi kepada Pokja ULP/ Panitiaselama proses evaluasi;

    g. apabila dalam evaluasi ditemukan bukti adanyapersaingan usaha yang tidak sehat dan/atau terjadipengaturan bersama (kolusi/persekongkolan)antara peserta, ULP dan/atau PPK, dengan tujuanuntuk memenangkan salah satu peserta, maka:1)peserta yang ditunjuk sebagai calon pemenang

    dan peserta lain yang terlibat dimasukkan kedalam Daftar Hitam;

    2)proses evaluasi tetap dilanjutkan denganmenetapkan peserta lainnya yang tidak terlibat;dan

    3)bagaimana dimaksud pada angka 2), makapelelangan dinyatakan gagal.

    27.4 Evaluasi Administrasi:a. evaluasi terhadap data administrasi hanya

    dilakukan terhadap hal-hal yang tidak dinilai pada

    saat penilaian kualifikasi;b. penawaran dinyatakan memenuhi persyaratanadministrasi, apabila:1)syarat-syarat substansial yang diminta

    berdasarkan Dokumen Pemilihan inidipenuhi/dilengkapi (khusus untuk peserta yangtidak menyampaikan formulir TKDN, makapenawarannya tidak digugurkan dan nilai TKDNnya dianggap 0 (nol));

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    28/164

    21

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    2)surat penawaran memenuhi ketentuan sebagaiberikut:

    a)jangka waktu berlakunya surat penawarantidak kurang dari waktu sebagaimanatercantum dalam LDP; dan

    b) bertanggal3)Surat Jaminan Penawaran memenuhi ketentuan

    sebagai berikut:a) diterbitkan oleh Bank Umum, perusahaan

    penjaminan atau perusahaan asuransi yangmempunyai program asuransi kerugian(suretyship) sebagaimana ditetapkan olehMenteri Keuangan;

    b)Jaminan Penawaran dimulai sejak tanggalterakhir pemasukan penawaran dan masaberlakunya tidak kurang dari waktusebagaimana tercantum dalam LDP;

    c)nama peserta sama dengan nama yangtercantum dalam Jaminan Penawaran;

    d)besaran nilai Jaminan Penawaran tidakkurang dari nilai jaminan sebagaimanatercantum dalam LDP;

    e)besaran nilai Jaminan Penawarandicantumkan dalam angka dan huruf;

    f) nama Pokja ULP/ Panitia yang menerimaJaminan Penawaran sama dengan nama PokjaULP/ Panitia yang mengadakan pelelangan;dan

    g)paket pekerjaan yang dijamin sama denganpaket pekerjaan yang dilelangkan.

    h)Jaminan Penawaran harus dapat dicairkantanpa syarat (unconditional) sebesar nilai

    Jaminan dalam waktu paling lambat 14(empat belas) hari kerja, setelah surat

    pernyataan wanprestasi dari Pokja ULP/Panitia diterima oleh Penerbit Jaminan;

    i)Jaminan Penawaran atas nama perusahaankemitraan/KSO harus ditulis atas namaperusahaan Kemitraan/KSO, dan

    j) substansi dan keabsahan/keaslian JaminanPenawaran kepada penerbit jaminan telahdikofirmasi dan diklarifikasi secara tertulisoleh Pokja ULP/ Panitia kepada penerbit

    jaminan apabila kurang jelas danmeragukan.]

    c. Pokja ULP/ Panitia dapat melakukan klarifikasiterhadap hal-hal yang kurang jelas dan meragukan;

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    29/164

    22

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    d. [untuk 1 (satu) file sistem gugur, apabila dari 3(tiga) penawaran terendah ada yang tidak

    memenuhi persyaratan administrasi maka PokjaULP/ Panitia melakukan evaluasi administrasiterhadap penawar terendah berikutnya (apabilaada)]

    e. apabila hanya ada 1 (satu) atau 2 (dua) pesertayang memenuhi persyaratan administrasi, makaevaluasi tetap dilanjutkan dengan evaluasi teknis;dan

    f. apabila tidak ada peserta yang memenuhipersyaratan administrasi, maka pelelangandinyatakan gagal

    27.5 Evaluasi Teknis:27.5.A) [Dalam hal dokumen penawaran dengan 1(satu) file (sampul)Sistem Gugur]a. evaluasi teknis dilakukan terhadap peserta

    yang memenuhi persyaratan administrasi;b. unsur-unsur yang dievaluasi teknis sesuai

    dengan yang ditetapkan sebagaimanatercantum dalam LDP;

    c. evaluasi teknis dilakukan dengan sistemgugur dengan ketentuan:1)Pokja ULP/ Panitia menilai persyaratan

    teknis monimal yang harus dipenuhidengan membandingkan pemenuhanpersyaratan teknis sebagaimana tercantumdalam LDP;

    2)Penawaran dinyatakan memenuhipersyaratan teknis apabila:a)metode pelaksanaan pekerjaan yang

    ditawarkan menggambarkanpenguasaan dalam penyelesaianpekerjaan;

    b)jangka waktu pelaksanaan pekerjaansampai dengan serah terima pertama

    Pekerjaan (PHO) yang ditawarkan tidakmelebihi jangka waktu yang ditetapkandalam LDP;

    c)jenis, kapasitas, komposisi dan jumlahperalatan minimal yang disediakansesuai dengan yang ditetapkan dalamLDP;

    d)spesifikasi teknis memenuhi persyaratanyang ditetapkan dalam Bab XIISpesifikasi Teknis dan Gambar;

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    30/164

    23

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    e)personil inti yang akan ditempatkansecara penuh sesuai dengan persyaratan

    yang ditetapkan dalam LDP sertaposisinya dalam manajemenpelaksanaan pekerjaan sesuai denganorganisasi pelaksanaan yang diajukan;

    f) bagian pekerjaan yang akandisubkontrakkan sesuai denganpersyaratan yang ditetapkan dalam LDP;

    g)[sertifikat garansi khususnya untukpekerjaan Enginering Procurement andConstruction/EPC (apabiladipersyaratkan)]

    d. [evaluasi teknis dalam sistem gugurmenggunakan sistem ambang batas terhadapunsur teknis yang dinilai.]

    e. [dalam hal evaluasi teknis dengan sistemgugur menggunakan ambang batas nilaiteknis, penawaran dinyatakan lulus teknisapabila masing-masing unsur maupun nilaitotal keseluruhan unsur memenuhi ambangbatas minimal yang ditetapkan dalam LDP;]

    f. Pokja ULP/ Panitia (apabila diperlukan) dapatmeminta uji mutu/teknis/fungsi untukbahan/alat tertentu sebagaimana tercantumdalam LDP ;

    g. apabila dalam evaluasi teknis terdapat hal-halyang kurang jelas atau meragukan, PokjaULP/ Panitia melakukan klarifikasi denganpeserta. Dalam klarifikasi peserta tidakdiperkenankan mengubah substansipenawaran. Hasil klarifikasi dapatmenggugurkan penawaran;

    h.peserta yang dinyatakan lulus evaluasi teknisdilanjutkan ke tahap evaluasi harga; dan

    i. apabila dari 3 (tiga) penawaran terendahsetelah koreksi aritmatik ada yang tidakmemenuhi persyartan teknis maka Pokja ULP/Panitia dapat melakukan evaluasi terhadappenawaran terendah berikutnya (apabila ada)dimulai dari evaluasi administrasi;

    j. apabila hanya ada 1 (satu) atau 2 (dua)peserta yang lulus evaluasi teknis, makaevaluasi tetap dilanjutkan dengan evaluasiharga; dan

    k. apabila tidak ada peserta yang lulus evaluasiTeknis maka pelelangan dinyatakan gagal.

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    31/164

    24

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    l. Terhadap peserta yang dinyatakan lulusevaluasi teknis dilanjutkan untuk dilakukan

    evaluasi kualifikasi

    27.5.B) [Dalam hal dokumen penawaran dengan 2 (dua)file Sistem Nilai dan Penilaian Biaya SelamaUmur Ekonomis:]a. evaluasi teknis dilakukan terhadap peserta

    yang memenuhi persyaratan administrasi;b. unsur-unsur yang dievaluasi teknis sesuai

    dengan yang ditetapkan sebagaimanatercantum dalam dokumen pengadaan;

    c. evaluasi teknis dilakukan dengan:[Sistem nilai yaitu evaluasi penilaian dengan

    cara memberikan nilai angka tertentu padasetiap unsur yang dinilai berdasarkan kriteriadan bobot sebagaimana tercantum dalamLDP, serta membandingkan jumlah perolehannilai dari para peserta.[Sistem nilai dapat dilakukan dengan caramenggabungkan bobot teknis dan harga.Bobot teknis, bobot harga dan nilai ambangbatas sebagaimana tercantum dalam LDP.]

    [Sistem penilaian biaya selama umurekonomis yaitu evaluasi penilaian yangdigunakan khusus untuk mengevaluasi

    pengadaan dengan memperhitungkanperkiraan biaya operasi dan pemeliharaan,serta nilai sisa selama umur ekonomis barangtersebut].

    d. Pokja ULP/ Panitia menilai persyaratan teknisminimal yang harus dipenuhi sebagaimanatercantum dalam LDP.

    e. Penawaran dinyatakan memenuhipersyaratan teknis apabila:1)metode pelaksanaan pekerjaan yang

    ditawarkan memenuhi persyaratansubstantif dan diyakini menggambarkanpenguasaan dalam penyelesaian pekerjaan;

    2)jadwal waktu pelaksanaan pekerjaansampai dengan serah terima pertamaPekerjaan (PHO) yang ditawarkan tidakmelampaui batas waktu sebagaimanatercantum dalam LDP;

    3)jenis, kapasitas, komposisi dan jumlahperalatan minimal yang disediakan sesuaidengan yang ditetapkan dalam LDP;

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    32/164

    25

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    4)spesifikasi teknis memenuhi persyaratanyang ditetapkan dalam Bab XII Spesifikasi

    Teknis dan Gambar;5)personil inti yang akan ditempatkan secarapenuh sesuai dengan persyaratan yangditetapkan dalam LDP serta posisinyadalam manajemen pelaksanaan pekerjaansesuai dengan organisasi pelaksanaan yangdiajukan;

    6)bagian pekerjaan yang akandisubkontrakkan sesuai denganpersyaratan yang ditetapkan dalam LDP;

    7)[sertifikat garansi khususnya untukpekerjaan Enginering Procurement and

    Construction/EPC (apabiladipersyaratkan)]

    f. [evaluasi teknis dalam sistem nilai atau sistempenilaian biaya selama umur ekonomis dapatmenggunakan sistem ambang batas terhadapunsur teknis yang dinilai;]

    g. [dalam hal evaluasi teknis dengan sistem nilaiatau sistem penilaian biaya selama umurekonomis menggunakan ambang batas nilaiteknis, penawaran dinyatakan lulus teknisapabila masing-masing unsur maupun nilaitotal keseluruhan unsur memenuhi ambangbatas minimal yang ditetapkan dalam LDP;]

    h.Pokja ULP/ Panitia (apabila diperlukan) dapatmeminta uji mutu/teknis/fungsi untukbahan/alat tertentu sebagaimana tercantumdalam LDP;

    i. apabila dalam evaluasi teknis terdapat hal-halyang kurang jelas atau meragukan, PokjaULP/ Panitia melakukan klarifikasi denganpeserta. Dalam klarifikasi peserta tidakdiperkenankan mengubah substansi

    penawaran. Hasil klarifikasi dapatmenggugurkan penawaranj. Terhadap peserta yang dinyatakan lulus

    evaluasi teknis dilanjutkan untuk dilakukanevaluasi kualifikasi

    27.6 Evaluasi Harga [1 file/2 file]:27.6.A) [Untuk file 2 (dua) file pada saat evaluasi

    dokumen penawaran file II:]27.6.A).1) Sebelum evaluasi harga dilakukan koreksi

    aritmatik dengan ketentuan :

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    33/164

    26

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    a. [untuk kontrak Harga Satuan ataukontrak Gabungan Lump Sum dan

    Harga Satuan pada bagian HargaSatuan :1)volume dan/atau jenis pekerjaan

    yang tercantum dalam daftarkuantitas dan harga (apabila ada)disesuaikan dengan yang tercantumdalam Dokumen Pemilihan;

    2)apabila terjadi kesalahan hasilperkalian antara volume denganharga satuan pekerjaan, makadilakukan pembetulan, denganketentuan harga satuan pekerjaan

    yang ditawarkan tidak boleh diubah;3)jenis pekerjaan yang tidak diberi

    harga satuan dianggap sudahtermasuk dalam harga satuanpekerjaan yang lain dan harga satuanpada daftar kuantitas dan harga tetapdibiarkan kosong;

    4)Jenis pekerjaan yang tidak tercantumdalam daftar kuantitas dan harga(apabila ada) disesuaikan dengan

    jenis pekerjaan yang tercantumdalam dokumen Pemilihan dan hargasatuan pekerjaan dianggap nol; dan

    5)Hasil koreksi aritmatik pada bagianharga satuan dapat mengubah nilaitotal harga penawaran sehinggaurutan peringkat dapat menjadi lebihtinggi atau lebih rendah dari urutanperingkat semula;]

    b. [untuk Kontrak Gabungan Lump Sumdan Harga Satuan pada bagian LumpSum :1)volume dan/atau jenis pekerjaan

    yang tercantum dalam daftarkuantitas dan harga (apabila ada)disesuaikan dengan yang tercantumdalam Dokumen Pemilihan;

    2)Jenis pekerjaan yang tidak tercantumdalam daftar kuantitas dan harga(apabila ada) disesuaikan dengan

    jenis pekerjaan yang tercantumdalam Dokumen Pemilihan; dan

    3)Hasil koreksi aritmatik pada bagianlumpsump tidak boleh mengubahnilai total harga penawaran pada

    bagian lump Sum.]

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    34/164

    27

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    27.6.A.2) Total harga penawaran setelah koreksiaritmatik yang melebihi nilai total HPSdinyatakan gugur.

    27.6.A.3) Apabila semua total harga penawaran ataupenawaran terkoreksi di atas nilai totalHPS, pelelangan dinyatakan gagal.

    27.6.A.4) [Untuk evaluasi dengan sistem nilai atausistem biaya selama umur ekonomis,

    pelaksanaan evaluasi penawaran hargadilakukan oleh Pokja ULP/ Panitiaterhadap semua penawaran setelah koreksiaritmatik.]

    27.6.A.5) Apabila setelah koreksi aritmatik terdapatkurang dari 3 (tiga) penawar yangmenawar harga kurang dari nilai total HPSmaka proses lelang tetap dilanjutkandengan melakukan evaluasi penawaranharga.

    27.6.B) Evaluasi Harga27.6.B).1) unsur-unsur yang perlu dievaluasi adalah

    hal-hal yang pokok atau penting, dengan

    ketentuan:a. [Untuk kontrak Harga Satuan atau

    Kontrak Gabungan Lumpsum danHarga Satuan pada bagian hargasatuan:]1.harga satuan penawaran yang

    nilainya lebih besar dari 110%(seratus sepuluh perseratus) dariharga satuan yang tercantum dalamHPS, dilakukan klarifikasi. Apabilasetelah dilakukan klarifikasi, ternyataharga satuan tersebut dinyatakantimpang maka harga satuan timpanghanya berlaku untuk volume sesuaidengan Daftar Kuantitas dan Harga.

    Jika terjadi penambahan volume,harga satuan yang berlaku sesuaidengan harga dalam HPS;

    2.mata pembayaran yang hargasatuannya nol atau tidak ditulisdilakukan klarifikasi dan kegiatantersebut harus tetap dilaksanakan.Harganya dianggap termasuk dalam

    harga satuan pekerjaan lainnya;

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    35/164

    28

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    b. [untuk kontrak lump sum:]1.apabila ada perbedaan antara

    penulisan nilai harga penawaranantara angka dan huruf maka nilaiyang diakui adalah nilai dalamtulisan huruf;

    2.apabila penawaran dalam angkatertulis dengan jelas sedangkandalam huruf tidak jelas, maka nilai

    yang diakui adalah nilai dalamtulisan angka; atau

    3.apabila penawaran dalam angka danhuruf tidak jelas, maka penawarandinyatakan gugur]

    27.6.B).2) Dilakukan klarifikasi kewajaran hargadengan ketentuan sebagai berikut:a. [untuk sistem gugur dilakukan

    klarifikasi terhadap hasil koreksiaritmatik, apabila adakoreksi/perubahan;]

    b. [klarifikasi dalam hal penawarankomponen dalam negeri berbedadibandingkan dengan perkiraan PokjaULP/ Panitia dan/atau DaftarInventarisasi Barang/Jasa ProduksiDalam Negeri;]

    c. klarifikasi kewajaran harga apabilaharga penawaran dibawah 80%(delapan puluh perseratus) HPS denganketentuan:1.apabila peserta tersebut ditunjuk

    sebagai pemenang lelang, harusbersedia untuk menaikkan JaminanPelaksanaan menjadi 5% (limaperseratus) dari nilai total HPS; dan

    2. apabila peserta yang bersangkutantidak bersedia menaikkan nilaiJaminan Pelaksanaan, makapenawarannya digugurkan dan

    Jaminan Penawaran dicairkan dandisetorkan ke Kas Negara/Daerahuntuk negara serta dimasukkandalam Daftar Hitam.

    27.6.B).3)[Memperhitungkan preferensi harga ataspenggunaan produksi dalam negeri denganketentuan:1)rumus penghitungan sebagai berikut:

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    36/164

    29

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    HEA = Harga Evaluasi Akhir.

    KP = Koefisien Preferensi (TingkatKomponen Dalam Negeri (TKDN)dikali Preferensi tertinggiBarang/Jasa).

    HP = Harga Penawaran (HargaPenawaran yang memenuhi

    persyaratan lelang dan telahdievaluasi).

    2)dalam hal terdapat 2 (dua) atau lebihpenawaran dengan HEA yang sama,penawar dengan TKDN terbesar adalahsebagai pemenang;

    3)pemberian Preferensi Harga tidakmengubah Harga Penawaran dan hanyadigunakan oleh Pokja ULP/ Panitia untukkeperluan perhitungan HEA gunamenetapkan peringkat pemenang

    pelelangan.]

    27.6.B).4)[Untuk penilaian sistem nilai, dihitung nilaikombinasi antara nilai penawaran teknis

    dengan nilai harga penawaran terkoreksidilakukan dengan cara :a. memberikan Nilai Tertimbang (NT)

    tertinggi 100% (seratus per seratus) untukpenawaran harga terendah;

    b. menghitung Nilai Tertimbang (NT)penawaran harga peserta lain denganmembandingkan penawaran hargaterendah dengan harga penawarannya;

    c. menghitung Nilai Evaluasi (NE) masing-masing peserta lain dengan mengalikanNilai Tertimbang (NT) dengan bobot harga

    yang tercantum dalam DokumenPemilihan; dan

    d. menghitung nilai kombinasi antara nilaipenawaran teknis dengan Nilai Evaluasi(NE) harga.

    Keterangan :NTi = harga penawaran terendah

    harga penawaran iNEi = NTi x bobot hargai = peserta]

    HPKP

    HEA

    1

    1

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    37/164

    30

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    [Untuk penilaian biaya selama umurekonomis, dilakukan dengan cara :

    a. menghitung biaya operasional,pemeliharaan, nilai sisa selama umurekonomis sebagaimana ditetapkan dalamDokumen Pemilihan;

    b. menjumlahkan harga penawaran denganbiaya operasional dan biaya pemeliharaan;

    c. hasil penjumlahan pada huruf b)dikurangi dengan nilai sisa pada akhirumur ekonomis; dan

    d.penetapan pemenang berdasarkan totalharga terendah pada hasil huruf c.]

    27.6.B).5)[Untuk 1 (satu) file sistem gugur, apabila dari3 (tiga) penawaran terendah setelah koreksiaritmatik ada yang tidak memenuhi evaluasiharga maka Pokja ULP/ Panitia dapatmelakukan evaluasi terhadap penawarterendah berikutnya (apabila ada) dimulaidari evaluasi administrasi];

    27.6.B).6)[Untuk 1 (satu) file sistem gugur, apabilahanya ada 1 (satu) atau 2 (dua) peserta yanglulus evaluasi harga, maka evaluasi tetapdilanjutkan dengan evaluasi kualifikasi; dan

    27.6.B).7)[Untuk 1 (satu) file sistem gugur apabila tidakada peserta yang lulus evaluasi harga maka

    pelelangan dinyatakan gagal.]

    27.6.C) Apabila dalam evaluasi ditemukan bukti hargatidak wajar akibat terjadinya persaingan usahatidak sehat dan/atau terjadi pengaturan bersama(kolusi/ persekongkolan), maka pelelangandinyatakan gagal dan peserta yang terlibatdimasukkan dalam Daftar Hitam.

    27.6.D) Dalam hal terdapat 2 (dua) calon pemenangmemiliki harga penawaran yang sama, makaPokja ULP/ Panitia memilih peserta yangmempunyai kemampuan teknis lebih besar danhal ini dicatat dalam Berita Acara HasilPelelangan.

    27.6.E) Pokja ULP/ Panitia menyusun urutan 3 (tiga)penawaran sebagai calon pemenang dan calonpemenang cadangan 1 dan 2 (apabila ada),dengan ketentuan:

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    38/164

    31

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    a.[Untuk sistem gugur dimulai dari penawaranharga atau penawaran harga terkoreksi yang

    terendah].b.[untuk sistem nilai dimulai dari yangmempunyai nilai kombinasi tertinggi].

    c.[untuk sistem penilaian biaya selama umurekonomis dimulai dari total harga yangterendah.]

    28. EvaluasiKualifikasi 28.1 [Dalam hal satu file Evaluasi kualifikasi dilakukanterhadap calon pemenang lelang serta calonpemenang cadangan 1 dan 2 (apabila ada)].[Dalam hal dua file: Evaluasi kualifikasi dilakukanterhadap peserta yang memenuhi persyaratan

    teknis.]

    28.2 Evaluasi formulir isian kualifikasi dilakukandengan menggunakan metode sistem gugur.

    28.3 [Pakta integritas telah diisi dan ditandatangani olehpeserta sebelum pemasukan penawaran (untukpeserta yang melakukan kemitraan/KSO)].

    28.4 Tata cara evaluasi kualifikasi dilakukan sesuaidengan ketentuan dalam Bab VIII DokumenPengadaan ini.

    28.5 Peserta dinyatakan memenuhi persyaratankualifikasi apabila:1) Untuk peserta yang melakukan

    Kemitraan/Kerja Sama Operasi (KSO) formulirkualifikasi ditandatangani oleh pejabat yangmenurut perjanjian Kemitraan/Kerja SamaOperasi berhak mewakili Kemitraan/KSO; atau

    2) memiliki izin usaha sesuai dengan peraturanperundang-undangan, kecuali pesertaperorangan;

    3) perusahaan yang bersangkutan danmanajemennya tidak dalam pengawasanpengadilan, tidak bangkrut dan tidak sedangdihentikan kegiatan usahanya;

    4) salah satu dan/atau semua pengurus danbadan usahanya atau peserta perorangantidak masuk dalam Daftar Hitam;

    5) memiliki NPWP dan telah memenuhikewajiban perpajakan tahun pajak terakhir(SPT tahunan) serta memiliki laporan bulananPPh Pasal 21, PPh Pasal 23 (bila ada transaksi),PPh Pasal 25/Pasal 29 dan PPN (bagiPengusaha Kena Pajak) paling kurang 3 (tiga)

    bulan terakhir dalam tahun berjalan. Peserta

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    39/164

    32

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    dapat mengganti persyaratan ini denganmenyampaikan Surat Keterangan Fiskal (SKF),

    atau dokumen sejenis dari negara asalPenyedia jasa (bila ada);6) memperoleh paling sedikit 1 (satu) pekerjaan

    sebagai Penyedia dalam kurun waktu 4(empat) tahun terakhir, baik di lingkunganpemerintah maupun swasta termasukpengalaman subkontrak, kecuali bagi PenyediaUsaha Mikro, Usaha Kecil dan Koperasi Kecil

    yang baru berdiri kurang dari 3 (tiga) tahun;7) memiliki kemampuan pada bidang pekerjaan

    yang sesuai untuk usaha Mikro, Usaha Kecilserta koperasi kecil serta kemampuan pada sub

    bidang pekerjaan yang sesuai untuk usahanon-kecil;

    8) dalam hal peserta akan melakukanKemitraan/KSO:(a)peserta wajib mempunyai perjanjian

    Kemitraan/Kerja Sama Operasi yangmemuat persentase Kemitraan/KSO danperusahaan yang mewakili Kemitraan/KSOtersebut; dan

    (b)untuk perusahaan yang melakukanKemitraan/KSO, evaluasi persyaratan padahuruf (1) sampai dengan huruf (7)dilakukan untuk setiap perusahaan yangmelakukan Kemitraan/KSO

    9) Memiliki Sertifikat Manajemen Mutu ISO9001; dan Manajemen K-3/OHSAS 18001;(Khusus untuk Perusahaan Non Kecil).

    28.6 Apabila ditemukan hal-hal dan/atau data yangkurang jelas maka dilakukan klarifikasi secaratertulis namun tidak boleh mengubah substansiformulir isian kualifikasi.

    28.7 Evaluasi kualifikasi dalam proses pascakualifikasisudah merupakan ajang kompetisi, maka data yangkurang tidak dapat dilengkapi.

    28.8 Apabila tidak ada yang lulus evaluasi kualifikasi,pelelangan dinyatakan gagal.

    28.9 [Untuk metode 2 (dua) file, Pokja ULP/ Panitiamembuat Berita Acara Evaluasi Penawaran File I(Penawaran Administrasi dan Teknis, sertaDokumen Kualifikasi) yang paling sedikit memuat:a. nama semua peserta;b. hasil evaluasi penawaran administrasi dan

    teknis termasuk alasan ketidaklulusan peserta;

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    40/164

    33

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    c. nilai evaluasi teknis diurutkan mulai dari yangtertinggi;

    d. ambang batas nilai teknis;e. keterangan-keterangan lain yang dianggapperlu mengenai pelaksanaan pelelangan;

    f. jumlah peserta yang lulus dan tidak lulus padasetiap tahapan evaluasi;

    g. tanggal dibuatnya Berita Acara; danh. pernyataan bahwa pelelangan gagal apabila

    tidak ada penawaran yang memenuhi syarat]

    29. PembuktianKualifikasi 29.1 Pembuktian kualifikasi terhadap calon pemenang,apabila pembuktian kualifikasi dengan calonpemenang telah memenuhi persyaratan, maka

    terhadap calon pemenang cadangan 1 dan 2tidak perlu dilakukan.

    29.2 Pembuktian kualifikasi dilakukan diluar aplikasiSPSE (offline).Pembuktian kualifikasi untuk perusahaan yangberalamat di kota bandung dapat dilakukan dikantor perusahaan (on the spot) sesuai domisiliperusahaan yang dibuktikan dengan suratketerangan domisili perusahaan dari kecamatan,untuk domisili perusahaan diluar kota bandungdapat dilakukan dikantor perusahaan (on thespot) atau diundang melalui surat undangan.

    29.3 Pembuktian kualifikasi dilakukan dengan caramelihat dokumen asli atau dokumen yangdilegalisir oleh pihak yang berwenang, danmeminta dokumennya.

    29.4 Pokja ULP/ Panitia melakukan klarifikasi dan/atauverifikasi kepada penerbit dokumen, apabiladiperlukan.

    29.5 Apabila hasil pembuktian kualifikasi ditemukanpemalsuan data, peserta digugurkan, badan usaha

    dan/atau pengurusnya atau peserta perorangandimasukkan dalam Daftar Hitam, JaminanPenawaran yang bersangkutan dicairkan dandisetorkan ke kas Negara/Daerah serta dilaporkankepada Kepolisian atas perbuatan pemalsuantersebut.

    29.6 Pokja ULP/ Panitia tidak perlu meminta seluruhdokumen kualifikasi apabila penyedia barang/jasasudah pernah melaksanakan pekerjaan yangsejenis, sama kompleksitasnya pada instansi yangbersangkutan.

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    41/164

    34

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    29.7 Apabila tidak ada penawaran yang luluspembuktian kualifikasi, pelelangan dinyatakan

    gagal.

    29.8 Pokja ULP/ Panitia membuat dan menandatanganiBerita Acara Hasil Pelelangan (BAHP) yang palingsedikit memuat:

    a. Nama seluruh peserta;b. Harga penawaran atau harga penawaran

    terkoreksi dari masing-masing peserta;c. Metode evaluasi yang digunakan;d. Unsur-unsur yang dievaluasi;e. Rumus yang dipergunakan;f. Keterangan-keterangan lain yang dianggapperlu hal ikhwal pelaksanaan pelelangan;

    g. Jumlah peserta yang lulus dan tidak lulus padasetiap tahapan evaluasi;

    h. Tanggal dibuatnya Berita Acara; dani. Pernyataan bahwa pelelangan gagal apabila

    tidak ada penawaran yang memenuhi syarat.]

    29.9 Apabila dalam evaluasi masih diperlukan waktulebih panjang maka Pokja ULP/ Panitia, dapatmengubah jadwal waktu pelelangan sesuai yang

    diperlukan dan mencantumkan alasannya.

    29.10 Bagi Penyedia Jasa yang termasuk Daftar Hitam diUnit Kerja manapun pada Pemerintah RepublikIndonesia, maka apabila mengikuti pelelangan iniakan dinyatakan Gugur.

    F. PENETAPAN PEMENANG30. PenetapanPemenang 30.1 Pokja ULP/ Panitia melakukan penetapan pemenangmelalui aplikasi SPSE setelah melalui pembahasan

    internal seluruh anggota Pokja ULP/ Panitia, atausetelah ditetapkan PA secara offline untuk nilai paketdi atas Rp100.000.000.000,00 (seratus miliarrupiah). Pokja ULP/ Panitia dapat menetapkanpemenang lebih dari 1 (satu) penyedia sesuaiketentuan yang terdapat dalam pada informasi paketdalam aplikasi SPSE.

    30.2 Apabila terjadi keterlambatan dalam menetapkanpemenang dan akan mengakibatkan Surat Penawarandan Jaminan Penawaran habis masa berlakunya, makadilakukan konfirmasi kepada calon pemenang, calonpemenang cadangan 1 dan 2 (apabila ada) untuk

    memperpanjang surat penawaran dan jaminan

  • 5/24/2018 DOKUMEN PENGADAAN

    42/164

    35

    Standar Dokumen Pengadaan Secara ElektronikPekerjaan Konstruksi

    Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]dengan Pascakualifikasi

    penawaran secara tertulis sampai dengan perkiraanjadwal penandatanganan kontrak.

    30.3 Calon pemenang, calon pemenang cadangan 1 dan 2yang tidak bersedia memperpanjang surat penawarandan Jaminan Penawaran dianggap mengundurkandiri dan