Dari Pepaya Biasa Hingga Pepaya Unggul

download Dari Pepaya Biasa Hingga Pepaya Unggul

of 3

Transcript of Dari Pepaya Biasa Hingga Pepaya Unggul

  • 8/19/2019 Dari Pepaya Biasa Hingga Pepaya Unggul

    1/3

  • 8/19/2019 Dari Pepaya Biasa Hingga Pepaya Unggul

    2/3

    "eski Indonesia kaya akan keragaman buah tropika, tetapi produksi buah

    dalam negeri teran#am tergeser dengan maraknya buah-buahan impor.

    Perdagangan bebas antarnegara mengakibatkan persaingan pasar global sangat

    ketat. $leh karena itu, perdagangan buah-buahan yang berkualitas tinggi,

    jaminan produksi buah berkesinambungan %kontinuitas& serta aman, sehat, dan

    bebas pestisida menjadi standar kualitas yang harus diikuti. Derasnya aliran

    buah-buah impor yang masuk ke dalam negeri tidak dapat terbendung. $leh

    karena itu, salah satu #ara untuk menanggulangi hal tersebut adalah dengan

    meningkatkan daya saing buah tropika Indonesia.

    'endati upaya pemenuhan kebutuhan akan buah pepaya terus mengalami

    peningkatan, ternyata masih banyak kendala yang harus dihadapi.

    'endalakendala tersebut antara lain rendahnya produkti(itas, ukuran buah yang

    tidak sesuai pasar, terbatasnya kulti(ar unggul yang #epat berbuah, rasa buah

    yang kurang manis, serta kemampuan adaptasi tanaman yang rendah terhadap

    #ekaman lingkungan %terutama kekeringan serta hama dan penyakit&.

    )ntuk mengatasi kendala tersebut, salah satu upaya yang dapat dilakukan

    adalah melalui kegiatan pemuliaan tanaman pepaya. Dengan pemuliaan pepaya

  • 8/19/2019 Dari Pepaya Biasa Hingga Pepaya Unggul

    3/3

    diharapkan akan diperoleh kulti(ar pepaya unggul baru dengan si*at-si*at yang

    diinginkan seperti produkti(itas tinggi, berumur genjah+#epat berbuah, ukuran

    buah sesuai selera konsumen, rasa manis, serta tahan terhadap serangan hama

    dan penyakit. Dengan pemuliaan tanaman, dapat dihasilkan pepaya dengan tipe

    sesuai dengan keinginan konsumen. Pepaya berukuran besar untuk keluarga

    besar atau untuk dihidangkan dalam a#ara pesta+resepsi, tipe sedang untuk

    keluarga ke#il, dan tipe ke#il untuk konsumsi sendiri. !aat ini, pepaya tipe

    ke#il+mini mulai digemari karena konsumen tidak perlu repot mengupasnya,

    yakni #ukup dengan membelah buah menjadi dua, daging buah bisa langsung

    dinikmati menggunakan sendok.

    )ntuk tujuan industri, pepaya unggul penghasil papain mampu menghasilkanpapain yang berkualitas tinggi dan dalam jumlah yang banyak. Dengan

    demikian, pepaya unggul mampu memberikan man*aat yang besar bagi

    berbagai pelaku bisnis buah segar, industri papain, hingga industri rumah

    tangga dengan berbagai ma#am olahannya.

    !umber Buku Budidaya Pepaya )nggul

    http://penebar-swadaya.net/toko-ps3/http://penebar-swadaya.net/toko-ps3/