Cover + Kt. Pengantar + Daft. Isi Makalah Profesi Kependidikan

download Cover + Kt. Pengantar + Daft. Isi Makalah Profesi Kependidikan

of 4

description

Cover + Kt. Pengantar + Daft. Isi Makalah Profesi Kependidikan

Transcript of Cover + Kt. Pengantar + Daft. Isi Makalah Profesi Kependidikan

PROFESI KEPENDIDIKAN PERUBAHAN PENDIDIKAN UNTUK PENINGKATAN SUMBER DAYA MANUSIA

Oleh Kelompok 2 Kelas B

Ni Kadek Putri Intariani ( 1011011097 ) I Made Sumadiyasa Luh Susitayani I Kd. Jeri Sastrawan ( 1011011103 ) ( 1011011118 ) ( 1011011122 )

I Wayan Ari Sanjaya P. ( 1011011136 )

JURUSAN BIMBINGAN KONSELING FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA 2010

KATA PENGANTAR Puja dan puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat beliaulah kami dapat menyelesaikan makalah ini. Berdasarkan mata kuliah yang telah diberikan, kami memberi judul makalah ini Profesi Kependidikan dengan membahas secara khusus Perubahan Pendidikan untuk Peningkatan Sumber Daya Manusia. Pendidikan merupakan suatu yang menduduki prioritas yang cukup tinggi. Sumber daya manusia yang berkualitas adalah suatu cermin suksesnya pendidika yang sedang atau telah berlangsung. Banyak faktor yang dapat mempengaruhi pencapaian keberhasilan dalam dunia pendidikan. Salah satu faktor yang mempengaruhinya adalah kualitas pendidik dan kualitas pendidikan yang ada di negara ini. Jika dilihat pada saat ini kualitas pendidikan di Indonesia khususnya masih di luar dari yang kita haraphan. Sekolah sebagai suatu lembaga yang berperan penting dalam proses pendidikan ini cenderung dimanfaatkan untuk pencapaian suatu hal yang berada di luar konteks pendidikan. Untuk itulah diperlukan suatu adanya perubahan-perubahan yang kiranya sangat diperlukan bagi tercapainya tujuan pendidikan pada umumnya dan dapat meningkatkan kualitas sumber daya manusia pada khususnya. Terselesaikannya makalah ini tidak lepas dari bantuan dan dorongan dari pihak-pihak yang terlibat langsung maupun tidak langsung dalam proses penyusunan dan pembuatan makalah ini. Rasa terimakasih kami sampaikan kepada ibu dosen pembimbing Putu Ari Dharmayanti, S.Pd yang telah bersedia menuntun dan membantu kami dalam pembuatan makalah ini serta narasumber dan pihak-pihak lainnya yang turut serta membantu demi terselesaikannya makalah ini sesuai dengan apa yang telah diharapkan sebelumnya. Kami sebagai manusia yang banyak memiliki kekurangan menyadari bahwa apa yang kami sampaikan dalam makalah ini masih jauh dari kesempurnaan baik dalam proses penyampaiannya maupun isi atau hal-hal yang terkandung di dalamnya. Maka dari itu kami selaku penulis dan penyusun makalah ini sangat mengharapkan kritik dan saran dari para pembaca yang kami

ii

banggakan yang bersifat membangun sehingga dapat membantu kami untuk dapat lebih menyempurnakan lagi makalah yang kami buat ini. Kami sangat berharap apa yang kami sajikan dan apa yang kami sajikan dalam makalah ini dapat memberikan manfaat-manfaat yang sedianya dapat berguna pagi pembaca pada umumnya dan para penyelenggara pendidikan pada khususnya sehingga apa yang menjadi tujuan pendidikan di Indonesia serta tujuan Bangsa Indonesia dapat tercapai sebagaimana yang diharapkan.

Singaraja, 20 September 2010

Kelompok 2,

iii

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR.............................................................................. DAFTAR ISI............................................................................................ BAB I PENDAHULUAN........................................................................ Latar Belakang Masalah................................................................ Tujuan............................................................................................ Rumusan Masalah.......................................................................... BAB II PEMBAHASAN.......................................................................... Pendidikan sebagai Proses Pembebasan........................................ Pendidikan sebagai Proses Pencerdasan........................................ Pendidikan Menjunjung Tinggi Hak Anak.................................... Pendidikan Menghasilkan Tindak Perdamaian.............................. ii iv 1 1 2 2 3 3 4 5 5

Pendidikan Anak Berwawasan Integratif dan Pemanfaatan Potensi 6 Pendidikan Membangun Watak Persatuan..................................... 7 Pendidikan Menghasilkan Manusia Demokratis............................ 7 Pendidikan Menghasilkan Manusia yang Peduli Terhadap Lingkungan..................................................................................... 8 Sekolah Bukan Satu-satunya Instrumen Pendidikan...................... 9 BAB III PENUTUP.................................................................................... 10 Kesimpulan..................................................................................... 10 DAFTAR PUSTAKA................................................................................. 11

iv