Contoh Kasus Konseling Keluarga

download Contoh Kasus Konseling Keluarga

of 4

Transcript of Contoh Kasus Konseling Keluarga

  • Contoh Kasus Konseling Keluargapembelajaran anak usia dini (0-3 tahun)PEMBELAJARAN ANAK USIA DINI (0-3 TAHUN) Pembelajaran anak usia dini berbeda dengan anak sekolahdasar. Yang diperlukan disini adalah pemberian stimulasi yang paling efektif. Dalam masalah ini, ibu sangatberperan penting dalam menentukan kecerdasan anak. Stimulasi sebaiknya diberikan secara kompleks tapiringan, mulai dari stimulasi bahasa gerakan dan sentuhan 1. Pemberian Stimulasi yang Tepat Bahasa dan suaraBayi yang baru lahir sekalipun tidak bisa berbicara tapi perlu diberi stimulasi bahasa. Fungsi berbahasa bersamafungsi perkembangan pemecah masalah visualmotor merupakan indikator yang paling baik dari ada tidaknyagangguan perkembangan intelek. Selanjutnya, berikan stimulasi bahasa melalui pembicaraan. Ajaklah bayibicara dengan suara yang lembut dan bahasa yang halus. Anggaplah sang bayi sudah mampu berbicara.Lantunkan lagu-lagu dengan ritme yang indah dan teratur. Anda bisa memutarkan musik, karena musik sangatmempengaruhi kehidupan manusia. Karena musik memiliki 3 unsur yaitu irama mempengaruhi tubuh, ritmemempengaruhi jiwa, sedangkan harmoni dapat mempengaruhi ruh. 2. Musik dan Kecerdasan Bayi Bagaimanamusik mempengaruhi otak bayi? Proses pengenalan musik akan melibatkan banyak daerah otak. Di otakterdapat pusat asosiasi penglihatan dan pendengaran yang berfungsi mengartikan objek yang dilihat dandidengar. Informasi dari pusat yang berada di permukaan otak tersebut akan diteruskan ke pusat emosi yangdiatur dalam sistem limbik. Dari pusat pengatur emosi ini ...Read MoreMendeteksi Perkembangan Anak Sejak Usia Dini Mendeteksi Perkembangan Anak Sejak Usia Dini Selama beberapa tahun ini mengamati perkembangan anakdi Taman Bermain Pestalozzi Pre-School&Kindergarten yang saya dirikan di Bukit Permai,Cibubur sayamempelajari, bahwa banyak sekali terjadi kasus-kasus perkembangan anak yang sering diremehkan,disembunyikan agar tidak banyak yang tahu atau memang belum tersosialisasikan kepada masyarakat umummengenai perkembangan anak yang seharusnya. Di lapangan sering ditemukan kasus-kasus yang berakibatsudah terlalu jauh, sehingga bantuan yang diperlukan untuk menormalkan kembali perkembangan anakmemakan waktu yang tentunya lebih lama pula. Perlu ditekankan disini bantuan yang harus diberikan bagianak-anak yang mengalami keterlambatan perkembangan merupakan satu proses belajar, dimana kita harusmengetahui tahapan-tahapan yang harus dilalui anak sesuai dengan pada saat perkembangan itu mulai berhentiatau mengalami gangguan. Oleh karena itu program yang dibutuhkanpun menjadi berbeda-beda pula dari satuanak ke anak yang lain, karena kemampuan mereka juga berbeda. Jadi kita sebagai Orangtua/pendidik yangakan melatih anak tsb harus mengetahui dengan tepat tahapan dimana dan kapan perkembangan itu berjalanditempat. Kalau perlu juga melalui kerjasama dengan lembaga terapi atau ahli perkembangan anak. Mengenaiistilah untuk jenis bantuan tsb, seperti misalnya sensori integrasi (SI) atau sering disebut juga basic stimulationdll tidak perlu dipermasalahkan, yang ...Read MoreBAGAIMANA MEMBENTUK KARAKTER ANAK SEJAK DINIMembangun karakter anak sejak dini, sangat penting bagi orang tua dan guru, harapannya agar anak sejak dinimemiliki karakter yang baik. Membangun karekter anak dapat dilakukan melalui jalur pendidikan formal, nonformal maupun informal. Semakin meningkatnya perhatian orang tua dan pemerintah terhadap pendidikan anakusia dini, disatu sisi merupakan hal yang sangat menggembirakan. Akan tetapi, disisi lain, seringkali orangtuadan pendidik juga masih memiliki pandangan yang kurang tepat dan sempit tentang proses pelaksanaanpembentukan pribadi pada anak usia dini, yakni terbatas pada kegiatan akademik saja seperti membaca,menulis, menghitung, dan mengasah kreativitas. Pada dasarnya setiap orang tua mendambakan anak-anakyang cerdas dan berperilaku baik dalam kehidupan sehari-harinya, sehingga mereka kelak akan menjadianak-anak yang unggul dan tangguh menghadapi berbagai tantangan dimasa depan. Namun perlu disadaribahwa generasi unggul semacam demikian ini tidak akan tumbuh dengan sendirinya. Mereka sungguh

    1/4

  • memerlukan lingkungan subur yang sengaja diciptakan untuk itu, yang memungkinkan potensi anak-anak itudapat tumbuh optimal sehingga menjadi lebih sehat, cerdas dan berperilaku baik. Dalam hal ini orang tuamempunyai peran yang amat penting. Suasana penuh kasih sayang mau menerima anak sebagaimana adanya,menghargai potensi anak, memberi rangsang-rangsang yang kaya untuk segala aspek perkembangan anak,baik secara kognitif, afektif, sosioemosional, moral, agama, dan psikomotorik, semua ...Read MoreManfaat Bermain Bagi Anak Usia DiniPAUD adalah pendidikan anak usia dini untuk usia anak 0-6 tahun bagian dari pendidikan pra-sekolah dantermasuk pendidikan non formal. Tetapi dalam PAUD sendiri dibagi menjadi PAUD formal yaitu TamanKanak-Kanak (TK) dan Raudhatul Atfal (RA); dan PAUD non-formal yang terdiri dari Kelompok Bermain (KB),Taman Penitipan Anak (TPA), TPQ, Fullday School, dll. Golden Age Sebelum membahas manfaat bermain, kitalihat PAUD dari sisi yang lain. PAUD di Purworejo sampai hari ini masih dianggap sebelah mata olehmasyarakat, padahal dari hasil penelitian menyimpulkan bahwa anak usia dini adalah masa golden ageperiode perkembangan kognitif, bahasa dan sosial emosional mengalami titik puncaknya. Keterlambatanstimulasi pada usia ini mempunyai efek jangka panjang dalam kehidupan seorang manusia. Pentingnya PAUDjuga dikemukakan oleh Feldman (2002) bahwa masa balita merupakan masa emas yang tidak akan berulangkarena merupakan masa paling penting dalam pembentukan dasar-dasar kepribadian, kemampuan berfikir,kecerdasan, keterampilan, dan kemampuan bersosialisasi. Kenyataan ini memperkuat keyakinan bahwapendidikan dasar bagi anak seyogianya dimulai sedini mungkin. Penelitian tentang otak menunjukkan sampaiusia 4 tahun tingkat kapabilitas kecerdasan anak telah mencapai 50%, pada usia 8 tahun mencapai 80%, dansisanya sekitar 20% diperoleh pada saat berusia 8 tahun ke atas. Artinya apabila pendidikan baru dilakukanpada usia 7 tahun ...Read MoreKARAKTERISTIK PERKEMBANGAN ANAK USIA DINIAnak usia dini (0 8 tahun) adalah individu yang sedang mengalami proses pertumbuhan dan perkembanganyang sangat pesat. Bahkan dikatakan sebagai lompatan perkembangan karena itulah maka usia dini dikatakansebagai golden age (usia emas) yaitu usia yang sangat berharga dibanding usia-usia selanjutnya. Usia tersebutmerupakan fase kehidupan yang unik. Secara lebih rinci akan diuraikan karakteristik anak usia dini sebagaiberikut : 1. Usia 0 1 tahun Pada masa bayi perkembangan fisik mengalami kecepatan luar biasa, palingcepat dibanding usia selanjutnya. Berbagai kemampuan dan ketrampilan dasar dipelajari anak pada usia ini.Beberapa karakteristik anak usia bayi dapat dijelaskan antara lain : Mempelajari ketrampilan motorik mulai dariberguling, merangkak, duduk, berdiri dan berjalan. Mempelajari ketrampilan menggunakan panca indera, sepertimelihat atau mengamati, meraba, mendengar, mencium dan mengecap dengan memasukkan setiap benda kemulutnya. Mempelajari komunikasi sosial. Bayi yang baru lahir telah siap melaksanakan kontrak sosial denganlingkungannya. Komunikasi responsif dari orang dewasa akan mendorong dan memperluas respon verbal dannon verbal bayi. Berbagai kemampuan dan ketrampilan dasar tersebut merupakan modal penting bagi anakuntuk menjalani proses perkembangan selanjutnya. 2. Usia 2 3 tahun Anak pada usia ini memilikibeberapa kesamaan karakteristik dengan masa sebelumnya. Secara ...Read MoreKREATIFITAS PADA ANAK USIA DINIKreativitas 1. Pengertian Kreativitas Kreativitas adalah suatu kondisi, sikap atau keadaan yang sangat khusussifatnya dan hampir tidak mungkin dirumuskan secara tuntas. Kreativitas dapat didefinisikan dalamberanekaragam pernyataan tergantung siapa dan bagaimana menyorotinya. Istilah kreativitas dalam kehidupansehari-hari selalu dikaitkan dengan prestasi yang istimewa dalam menciptakan sesuatu yang baru, menemukancara-cara pemecahan masalah yang tidak dapat ditemukan oleh kebanyakan orang, ide-ide baru, dan melihatadanya berbagai kemungkinan Menurut Solso (Csikszentmihalyi,1996) kreativitas adalah aktivitas kognitif yangmenghasilkan cara pandang baru terhadap suatu masalah atau situasi. Drevdal (dalam Hurlock, 1999)menjelaskan kreativitas sebagai kemampuan seseorang untuk menghasilkan komposisi, produk, atau gagasan

    2/4

  • apa saja yang pada dasarnya baru, dan sebelumnya tidak dikenal pembuatnya. Kreativitas ini dapat berupakegiatan imajinatif atau sintesis pemikiran yang hasilnya bukan hanya perangkuman, mungkin mencakuppembentukan polapola baru dan gabungan informasi yang diperoleh dari pengalaman sebelumnya sertapencangkokan hubungan lama ke situasi baru dan mungkin mencakup pembentukan korelasi baru.Bentuk-bentuk kreativitas mungkin berupa produk seni, kesusasteraan, produk ilmiah, atau mungkin jugabersifat prosedural atau metodologis. Jadi menurut ahli ini, kreativitas merupakan aktivitas imajinatif yanghasilnya merupakan pembentukan kombinasi dari informasi yang diperoleh dari pengalaman-pengalamansebelumnya menjadi hal yang baru, berarti dan bermanfaat. Munandar (1995) mendefinisikan kreativitas sebagaikemampuan untuk membuat ...Read MoreFungsi Pendidikan Anak Usia DiniPendidikan nasional berfungsi mengembangkan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yangbermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa. Filosofi pada anak usia dini adalah pendidikanyang berpusat pada anak yang mengutamakan kepentingan bermain. Permainan pada anak dapat menimbulkanrasa nyaman, untuk bertanya, berkreasi, menemukan dan memotivasi mereka untuk menerima segala bentukrisiko dan menambah pemahaman mereka. Selain itu, dapat menambah kesempatan untuk meningkatkanpemahaman dari setiap kejadian terhadap orang lain dan lingkungan. Permainan pada anak usia dini sangatpenting dan sangat istimewa karena dapat menambah pengalaman mereka, meningkatkan kecakapan hidupdan memecahkan masalah. Bermain dengan banyak media khususnya untuk anak usia dini dapat membantupeningkatan rasa percaya dirinya. Beberapa fungsi pendidikan bagi anak ussia dini yang harus diperhatikan,dapat dijelaskan sebagai berikut: 1. Untuk mengembangkan seluruh kemampuan yang dimiliki anak sesuaidengan tahapan perkembangannya. 2. Mengenalkan anak dengan dunia sekitar. 3. Mengembangkan sosialisasianak. 4. Mengenalkan peraturan dan menanamkan disiplin pada anak. 5. Memberikan kesempatan pada anakuntuk menikmati masa bermainnya. 6. Memberikan ekspresi stimulasi kultural. Fungsi lainnya yang perludiperhatikan, yaitu penyiapan bahan perumusan kebijakan dibidang pendidikan anak usia dini; penyiapan bahanperumusan standar, kriteria, pedoman dan prosedur dibidang pendidikan anak usia dini; pemberian bimbinganteknis dan evaluasi dibidang pendidikan anak usia dini; pelaksanaan urusan ketatausahaan Direktorat. Selainitu, fungsi ...Read MoreMasalah Kesehatan dan Gizi Anak Usia Dini serta Pengaruhnya terhadap Tumbuh Kembang AnakJanice J. Beauty dalam bukunya yang berjudul Skills for Preschool Teachers menjabarkan tentang bagaimanamengelola kelas yang sehat sebagai salah satu keahlian yang harus dimiliki pendidik Anak Usia Dini. Selainmenjaga kesehatan lingkungan, kelas yang sehat berhubungan juga dengan menjaga kesehatan danpemenuhan kebutuhan gizi anak. Kesehatan dan gizi merupakan aspek yang sangat penting dalam tumbuhkembang anak. Dalam penelitian yang dilakukan Ernesto Pollitt dkk (1993) menyatakan bahwa pemberianmakanan yang sehat dan protein, akan mempengaruhi perkembangan kognitif selanjutnya. Selain itu, apa yanganak makan juga ikut mempengaruhi irama pertumbuhan, ukuran badan dan ketahanan terhadap penyakit(Brom dkk, 2005 dalam Santrock, 2007) Janice J Beaty pun menerangkan bahwa mengelola kelas yang sehatberhubungan dengan bagaimana membuat progam pembelajaran yang meliputi kegiatan olah raga, latihan,mencuci tangan pengenalan gizi yang sehat dan pemeriksaan kesehatan. Selain itu hal yang tidak kalahpentingnya adalah memahami berbagai gejala penyakit yang sering dialami anak. Menurut santrock (2007: 157)pada umumnya masalah kesehatan yang sering dialami anak-anak adalah kurang gizi, pola makan, kurang olahraga dan pelecehan. Seperti yang dinyatakan dalam penelitian Pollitt dkk, bahwa gizi sangat mempengaruhiperkembangan kognitif anak. ...Read MoreMetode PenelitianDefinisi penelitian Penelitian adalah suatu usaha untuk mencari jawaban dari fenomena atau masalah. Suatukegiatan ilmiah untuk menemukan, mengembangkan, dan menguji kebenaran suatu pengetahuan atau masalah

    3/4

  • untuk mencari pemecahan terhadap masalah tersebut. Penelitian diawali dari ketidaktahuan seseorang,masalah yang diteliti antara lain kesenjangngan atau fenomena yang sebenarnya ada atau tidak ada, sehinggamenimbulkan pertanyaan. Contoh: Suatu wilayah yang tingkat social ekonominya tinggi, tapi banyak yang tidaksekolah. Seharusnya yang terjadi adalah pendidikan anak tetap berlanjut, tetapi ini tidak, banyak anak yangputus sekolah. Ada beberapa unsure yang perlu diperhatikan. Ilmiah - Menggunakan ilmu pengetahuansebagai metode berfikir. - Harus menemukan sesuatu yang dilapangan. - Jawaban dari suatumasalah dalam penelitian. Penemuan Pengembangan - Masuk dalam saran dalam penelitian lanjutan. - Perlu penelitian lanjutan. - Pengujian kebenaran. - Pemecahan masalah. Metode penelitiangeografi Lingkungan substansi yang diteliti, yaitu menjawab pertanyaan 5 W + 1H. Pendekatan (Keruangan,Ekologi, dan kompleks wilayah) Desain penelitian geografi Penentuan judul. Penentuan latar belakang, yaitufaktor Umum yang merupakan factor urgensi atau penting untuk diteliti, dan factor khusus yang merupakanfactor yang memiliki keterkaitan waktu dan tempat. Penemuan masalah. Penentuan tujuan. Penentuan landasanteori. Hipotesis (kalau ada) tergantung teknik analisis deskriptif apa inferensial. Cara penelitian Pertimbangandalam memilih masalah Orisinilitas, yaitu belum pernah ada jawaban, atau jawaban belum sempurna. Aktualitas,yaitu urgensi atau penting untuk dipecahkan. Filosofis, yaitu memenuhi jawaban 5W + 1H. Relevansi, ...Read MoreRekayasa Lingkungan untuk Perkembangan Sosial Anak Tunarungu (ATR) Manusia sebagai makhluk sosial selalu memerlukan kebersamaan dengan orang lain. Demikian pula anaktunarungu, ia tidak terlepas dari kebutuhan tersebut. Akan tetapi karena mereka memiliki kelainan dalam segifisik, biasanya akan menyebabkan suatu kelainan dalam penyesuaian diri terhadap lingkungan. Pada umumnyalingkungan melihat mereka sebagai pribadi yang memiliki kekurangan dan menilainya sebagai seseorang yangkurang berkarya. Dengan penilaian tersebut, anak tunarungu merasa benar-benar kurang berharga sertamemberikan pengaruh yang benar-benar besar terhadap perkembangan fungsi sosialnya. Dengan adanyahambatan dalam perkembangan sosial ini mengakibatkan pula pertambahan minimnya penguasaan bahasa dankecenderungan menyendiri serta memiliki sifat egosentris. Faktor sosial dan budaya meliputi pengertian yangsangat luas, yaitu lingkungan hidup di mana anak berinteraksi yaitu interaksi antara individu-individu, dengankelompok, keluarga, dan masyarakat. Untuk kepentingan anak tunarungu, seluruh keluarga, guru, danmasyarakat sekitar hendaknya berusaha mempelajari dan memahami keadaan mereka karena hal tersebutdapat menghambat perkembangan kepribadian yang negatif pada diri anak tunarungu. Kita harus berhati-hatijika ada pendapat bahwa ketunarunguan mengakibatkan kelainan dalam penyesuaian diri terhadap lingkungan.Kalaupun terjadi, hal ini bukanlah sebagai akibat dari kelainan itu semata. Sebab, kelainan fisik hanyalahmerupakan variabel dalam kelainan psikologis. Jadi, bukanlah reaksi langsung, melainkan hanya akibat reaksianak dan lingkungannya tidak memahami keadaan yang ada. Anak tunarungu ...Read More

    4/4