Contoh Jurnal Refleksi Guru

8
CONTOH : JURNAL REFLEKSI GURU I. PRA TINDAKAN (Studi Pendahuluan) A. Kegiatan Awal 1. Guru memberikan salam dan menanyakan kondisi siswa 2. Sebagian siswa yang dalam menjawab salam kurang serius 3. Guru mereview materi minggu yang lalu dengan memberikan dua pertanyaan 4. Sebagian besar siswa belum memberikan respon B. Kegiatan Inti 5. Guru menjelaskan materi pembelajaran tentang ... 6. Guru bertanya tentang ... 7. Siswa tidak ada yang menjawab 8. Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk berpartisipasi secara sukarela 9. Guru menjawab sendiri pertanyaannya 10. Ada 2 siswa asik berbicara sendiri, nama ..... dan ..... 11. Sebagian besar siswa kurang memperhatikan penjelasan guru 12. Guru melanjutkan menjelaskan materi pelajaran tentang ... 13. Guru menyuruh siswa membuka LKS halaman .... 14. Guru memberikan penjelasan cara mengerjakan LKS 15. Guru menyuruh siswa mengerjakan LKS 16. Ada 4 siswa yang serius mengerjakan, sebagian besar yang lain bicara sendiri dengan temannya 17. Guru mengingatkan agar LKS segera dikerjakan 18. Guru mengontrol pekerjaan siswa

Transcript of Contoh Jurnal Refleksi Guru

Page 1: Contoh Jurnal Refleksi Guru

CONTOH : JURNAL REFLEKSI GURU

I. PRA TINDAKAN (Studi Pendahuluan)

A. Kegiatan Awal

1. Guru memberikan salam dan menanyakan kondisi siswa

2. Sebagian siswa yang dalam menjawab salam kurang serius

3. Guru mereview materi minggu yang lalu dengan memberikan dua pertanyaan

4. Sebagian besar siswa belum memberikan respon

B. Kegiatan Inti

5. Guru menjelaskan materi pembelajaran tentang ...

6. Guru bertanya tentang ...

7. Siswa tidak ada yang menjawab

8. Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk berpartisipasi secara sukarela

9. Guru menjawab sendiri pertanyaannya

10. Ada 2 siswa asik berbicara sendiri, nama ..... dan .....

11. Sebagian besar siswa kurang memperhatikan penjelasan guru

12. Guru melanjutkan menjelaskan materi pelajaran tentang ...

13. Guru menyuruh siswa membuka LKS halaman ....

14. Guru memberikan penjelasan cara mengerjakan LKS

15. Guru menyuruh siswa mengerjakan LKS

16. Ada 4 siswa yang serius mengerjakan, sebagian besar yang lain bicara sendiri

dengan temannya

17. Guru mengingatkan agar LKS segera dikerjakan

18. Guru mengontrol pekerjaan siswa

19. Guru membantu salah satu siswa nama ..... dalam mengerjakan LKS

20. Guru menunjuk nama ..... untuk menjawab pertanyaan dalam LKS

21. ...... menjawab

22. Guru menunjuk siswa lain nama .... untuk menilai jawaban temannya tadi

23. .... memberikan jawaban

24. Guru memberikan penghargaan terhadap jawaban siswa yang benar

25. Guru memberikan pertanyaan terbuka untuk semua siswa

26. Guru menunjuk .... untuk menjawab

Page 2: Contoh Jurnal Refleksi Guru

27. ...... tidak menjawab pertanyaan

28. Guru menunjuk siswa lain nama ....

29. ..... menjawab

30. Guru memberi kesempatan kepada siswa yang lain untuk memberikan

tanggapan

31. Guru memberi penjelasan/melengkapi jawaban siswa

32. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengutarakan

pendapatnya

33. Beberapa siswa kurang memperhatikan penjelasan guru

C. Kegiatan Penutup

34. Guru merumuskan kesimpulan

35. Guru melakukan evaluasi secara lesan

36. Guru menunjuk beberapa siswa untuk satu pertanyaan

37. Ada 4 siswa yang dapat menjawab dengan benar, sedangkan 5 siswa belum

dapat menjawab pertanyaan

38. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan di rumah

39. Guru menutup pelajaran dengan mengucap salam

Catatan guru:

1. Merasa kurang puas dengan kondisi pembelajaran yang telah dilakukan

2. Yang kurang antara lain:

Belum memberikan apersepsi dan motivasi pada kegiatan awal

Metode yang digunakan merasa belum cocok

Penjelasan guru belum dapat diserap siswa

3. Yang akan dilakukan:

Akan melakukan kegiatan awal sesuai dengan rencana

Menggunakan metode diskusi pada pertemuan berikutnya

Melakukan evaluasi dengan tes tulis dan lesan

4. Rencana metode diskusi

Membentuk kelompok dengan anggota 5 siswa, ada 6 kelompok, 2

kelompok beranggotakan 6 siswa

Page 3: Contoh Jurnal Refleksi Guru

Kelompok dibentuk secara heterogen berdasarkan kemampuan siswa

Guru membagi permasalahan kepada masing-masing kelompok

Satu kelompok satu permaslahan

Siswa berdiskusi

Guru membimbing diskusi

Guru dan kolaborator mengamati kegiatan diskusi masing-masing

kelompok

Setiap kelompok menyampaikan hasil diskusi

Kelompok lain memberikan tanggapan

Guru menyempurnakan jawaban siswa

Bersama siswa merumuskan kesimpulan

Melakukan evaluasi

Page 4: Contoh Jurnal Refleksi Guru

II. Siklus I (pertemuan 1)

A. Kegiatan Awal

1. Guru memberikan salam dan menanyakan kondisi siswa

2. Ada sebagian kecil siswa yang dalam menjawab salam kurang serius

3. Guru mereview materi minggu yang lalu dengan memberikan dua pertanyaan

4. Sebagian besar siswa memberikan respon yang baik dengan memberikan

jawaban secara bersama

5. Guru menunjuk salah satu anak untuk menjawab

6. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran

7. Semua siswa memperhatikan penjelasan

8. Guru bertanya tentang materi yang berkaitan dengan pengalaman siswa

9. Salah satu anak nama ............... menjawab

10. Guru mempertegas tentang materi yang akan dibahas

B. Kegiatan Inti

11. Guru memberikan petunjuk model pembelajaran diskusi

12. Guru membentuk kelompok, ada 6 kelompok dengan anggota 5 siswa, dan

yang 2 kelompok beranggotakan 6 siswa

13. Guru membagi permasalahan kepada masing-masing kelompok

14. Siswa melakukan diskusi

15. Guru berjalan berkeliling setiap kelompok

16. Sambil berkeliling guru memberikan bimbingan pada kelompok 3 dan 6

17. Kelompok 1 nama ...& .... kurang aktif, ..... sangat aktif

18. Kelompok 2 : ...... kurang aktif

19. Kelompok 3 : ..... , ......, dan ..... kurang aktif

20. Kelompok 4: ......., ......... kurang aktif

21. Kelompok 5 : ........, ........ aktif, lainnya kurang

22. Kelompok 6 : ......, ........, .......... kurang aktif, ........, ........ sangat aktif

23. Guru mengingatkan agar setiap anggota ikut aktif dalam diskusi kelompok

24. Guru menepuk punggung salah satu siswa dari beberapa kelompok

25. Anak nama ....... dari kelompok 4 bertanya

26. Guru mendengarkan pertanyaan siswa dan menghargai pertanyaannya dan

menggunakan pertanyaan itu untuk memberi informasi kepada seluruh kelas

Page 5: Contoh Jurnal Refleksi Guru

27. Kelompok 6 presentasi hasil kerja kelompok

28. ................... dari kelompok 1 bertanya

29. ................... dari kelompok 6 menjawab, ..................... menambahkan

30. .................... dari kelompok 3 memberikan tanggapan

31. Yang presentasi bergantian, semua kelompok mendapat giliran

C. Kegiatan Penutup

1. Guru bersama siswa merumuskan kesimpulan

2. Guru melakukan evaluasi secara lesan

3. Guru menunjuk beberapa siswa untuk satu pertanyaan

4. Ada 6 siswa yang dapat menjawab dengan benar, sedangkan 4 siswa belum

dapat menjawab pertanyaan

5. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan di rumah

6. Guru menutup pelajaran dengan mengucap salam

Catatan guru:

1. Merasa puas dengan kondisi pembelajaran yang telah dilakukan

2. Yang kurang antara lain:

Keterlibatan siswa dalam diskusi belum optimal

Masih ada kelompok yang kurang aktif

Peringatan guru belum dapat dipatuhi siswa dalam diskusi

Tes tulis belum dapat dilaksanakan

3. Yang akan dilakukan:

Guru membentuk kelompok baru dengan memperhatikan aktifitas

siswa

Mendorong siswa untuk terlibat secara aktif dalam diskusi

Akan memberikan tugas tambahan kepada siswa yang tidak aktif

Melakukan evaluasi dengan tes tulis dan lesan

4. Rencana metode diskusi

Membentuk kelompok baru dengan anggota 5 siswa, ada 6 kelompok,

2 kelompok beranggotakan 6 siswa, dengan membagi secara merata

siswa aktif.

Kelompok dibentuk secara heterogen berdasarkan kemampuan siswa

Page 6: Contoh Jurnal Refleksi Guru

Guru mengingatkan agar siswa aktif, bagi yang tidak aktif akan diberi

tugas tambahan

Guru membagi permasalahan kepada masing-masing kelompok

Satu kelompok satu permasalahan

Siswa berdiskusi

Guru membimbing diskusi

Guru dan kolaborator mengamati kegiatan diskusi masing-masing

kelompok

Guru memberikan tugas khusus kepada siswa yang tidak aktif dalam

diskusi kelompok

Setiap kelompok menyampaikan hasil diskusi

Kelompok lain memberikan tanggapan

Guru menyempurnakan jawaban siswa

Bersama siswa merumuskan kesimpulan

Melakukan evaluasi dengan tes tulis