Ciri Foto BNO Dgn Kelainan

2
Resume Kuliah Radiologi 21 Maret 2003 ( Dr. Rudi Hartoko SpR ) by...Iman Firmansyah Pseudoperitoneum BUKANLAH merupakan Kegawatan daruratan Abdomen (Akut Abdomen) CHALIDITI’s SIGN = posisi dibawah Thorax Bedakan Lemak ; Kiri & Kanan Kolaps paru linier yg sejajar & tepat diatas Diafragma, check w/ LLD PNEUMOPERITONEUM tanpa PERITONITIS Akan memberikan gejala AKUT ABDOMEN apabila peritoneum ter IRITASI karena udara yang TIDAK steril Biasa terjadi pada usia tua 60-70 thn, gejala semu, cuma sakit perut biasa, tapi ketika diperiksa dgn p’mrx radiologik, diagnosa Pneumoperitoneum Obstruksi Usus Dilatasi usus proximal sumbatan, bagian distal menyempit dan biasanya KOLAPS Dilatasi kronik – Distensi – Nyeri – Perforasi Jaman Dulu sblm Radiologi Diagnistik berkembang, Setiap suspect AKUT ABDOMEN dilakukan LAPAROTOMI EKSPLORASI / LAPAROTOMI DIAGNOSTIK Gall Stones Ileus Batu Kandung Empedu jatuh ke usus halus melalui …? bila nyumbat katup Ileo-caecalis OBSTRUSKSI Foto Polos TIDAK BISA mengetahui Kausa Kausa dapat ditegakkan ketika diadakan tindakan Lapariskopi Foto Polos dapat menunjukkan ada / tidaknya OBSTRUKSI STEP LADDER Obstruksi, Metalic Ring (sound), Hiperperistaltik Ileus paralitik = biasanya Single Air Fluid Level String Of Bed penampakannya seperti KALUNG STRANGULASI = Kejepit (akan terjadi iskemik) Apabila Ischemic, potensial untuk terjadinya ; Gangren, Resorbsi, Nekrotik Penampakan Coffe Bean ( biji kopi ) VOLVULUS “ngelipet”

Transcript of Ciri Foto BNO Dgn Kelainan

Page 1: Ciri Foto BNO Dgn Kelainan

Resume Kuliah Radiologi 21 Maret 2003

( Dr. Rudi Hartoko SpR )by...Iman Firmansyah

Pseudoperitoneum BUKANLAH merupakan Kegawatan daruratan Abdomen (Akut Abdomen)

CHALIDITI’s SIGN = posisi dibawah ThoraxBedakan Lemak ; Kiri & Kanan

Kolaps paru linier yg sejajar & tepat diatas Diafragma, check w/ LLD

PNEUMOPERITONEUM tanpa PERITONITISAkan memberikan gejala AKUT ABDOMEN apabila peritoneum ter IRITASI karena udara yang TIDAK steril

Biasa terjadi pada usia tua 60-70 thn, gejala semu, cuma sakit perut biasa, tapi ketika diperiksa dgn p’mrx radiologik, diagnosa Pneumoperitoneum

Obstruksi UsusDilatasi usus proximal sumbatan, bagian distal menyempit dan biasanya KOLAPSDilatasi kronik – Distensi – Nyeri – Perforasi

Jaman Dulu sblm Radiologi Diagnistik berkembang, Setiap suspect AKUT ABDOMEN dilakukan LAPAROTOMI EKSPLORASI / LAPAROTOMI DIAGNOSTIK

Gall Stones Ileus Batu Kandung Empedu jatuh ke usus halus melalui …? bila nyumbat katup Ileo-caecalis OBSTRUSKSI

Foto Polos TIDAK BISA mengetahui KausaKausa dapat ditegakkan ketika diadakan tindakan Lapariskopi

Foto Polos dapat menunjukkan ada / tidaknya OBSTRUKSI

STEP LADDER Obstruksi, Metalic Ring (sound), Hiperperistaltik

Ileus paralitik = biasanya Single Air Fluid Level

String Of Bed penampakannya seperti KALUNG

STRANGULASI = Kejepit (akan terjadi iskemik)Apabila Ischemic, potensial untuk terjadinya ; Gangren, Resorbsi, NekrotikPenampakan Coffe Bean ( biji kopi )

VOLVULUS “ngelipet”

INTUSUSEPSI ~ INVAGINASIFilling Defect ( Colon In Loop) = COIL SPRING

Obstruksi Usus Besar banyak pd dewasa

Obstruksi USUS HALUS, tidak mungkin DILATASI pd USUS BESAR

Obstruksi USUS BESAR, tidak mungkin DILATASI pd USUS HALUS, kecuali apabila INKOMPETEN katup Ileo-Caecal (KOLAPS) sehingga Dilatasi dapat terjadi juga pada Usus Halus

~ DILATASI MASIF

PSEUDO OBSTRUKSI Usus Dilatasi semua, TIDAK ADA Air Fluid Level

Page 2: Ciri Foto BNO Dgn Kelainan

MESENTERIUM = organ yang berupa selaput, yang mengikat Usus

Ileus Paralitik tidak bias dioperasiTergantung waktu (…jam)

Bedakan dng Obstruksi Usus Halus

PERTONITIS ~ PNEUMOPERITONEUM, (/)