CC TUGAS 1

5
VIRTUALISASI Annysa Firdaus_120411100045 Perbandingan antara Full Virtualization dan Paravirtualization jawab : Full Virtualization Paravirtualization - Teknik vitualisasi atau simulasi lengkap semua perangkat keras yang digunakan guest. - Sistem pada guest dapat berjalan tanpa modifikasi. - Semua Guest mendapatkan sebuah virtual hardware - Semua virtual harware dikelola oleh hypervisor. - Teknik vitualisasi dengan melakukan eksekusi permintaan dari guest(OS) - Guest perlu dimodifikasi - Tidak dilakukan simulasi lengkap, melainkan permintaan guest dilayani melalui API (para API). Misal: Vmware, virtualbox,Parallels Desktop Misal: Xen Teknologi Pendukung Virtualisasi Software Hardware - Microsoft Virtual PC - Mac-On Linux - Parallels Workstation - Virtual Box - Vmware Workstation - ARM Arsitektur - X86 - X86-64 - AMD - AMD64.

description

CC

Transcript of CC TUGAS 1

VIRTUALISASIAnnysa Firdaus_120411100045

Perbandingan antara Full Virtualization dan Paravirtualizationjawab : Full VirtualizationParavirtualization

Teknik vitualisasi atau simulasi lengkap semua perangkat keras yang digunakan guest. Sistem pada guest dapat berjalan tanpa modifikasi. Semua Guest mendapatkan sebuah virtual hardware Semua virtual harware dikelola oleh hypervisor. Teknik vitualisasi dengan melakukan eksekusi permintaan dari guest(OS) Guest perlu dimodifikasi Tidak dilakukan simulasi lengkap, melainkan permintaan guest dilayani melalui API (para API).

Misal: Vmware, virtualbox,Parallels DesktopMisal: Xen

Teknologi Pendukung Virtualisasi SoftwareHardware

-Microsoft Virtual PC-Mac-On Linux-Parallels Workstation-Virtual Box-Vmware Workstation-ARM Arsitektur-X86-X86-64-AMD-AMD64.

Arsitektur untuk Virtualisasi?Virtualisasi menggunakan Bare-Metal Hypervisor

VMware vSphere :

VMware ESXi: Platform virtualisasi untuk vSphere VMware vCenter Server: Perangkat bantu untuk melakukan manajemen virtualisasi, konfigurasi, provisi sumber daya TI VMware vSphere Client: Interface yang memperbolehkan pengguna untuk melakukan konfigurasi secara remote terhadap vCenter Server atau ESXi dari PC bersistem operasi Microsoft Windows VMware vSphere VMFS: Sistem file yang memiliki kinerja tinggi dan digunakan untuk mesin-mesin virtual pada ESXi VMware vSphere Virtual Symmetric Multiprocessing: Fasilitas yang memungkinkan suatu mesin virtual menggunakan lebih dari satu prosesor fisik secara simultan. Bagaimana membangun Infrastruktur Virtualisasi?Virtual infrastruktur terdiri dari beberapa komponen yaitu: Bare meta hypervisor yang memungkinkan virtualisasi secara utuh untuk setiap computer x86 Servis virtual infrastruktur yang disediakan seperti management sumber daya dan konsolidasi backup memaksimalkan sumber daya yang ada pada mesin virtual. Solusi otomatis yang menyediakan kemampuan khusus untuk mengoptimalkan proses it tertentu seperti provisioning dan disaster recovery. Green IT dengan Virtualisasi?Green IT atau Green Computing adalah studi dan penerapan dari perancangan, manufaktur, penggunaan komputer, server, dan subsistem terkait dengan meniadakan atau meminimalisir dampak negatif terhadap lingkungan.Green IT dengan virtualisasi diartikan sebagai satu perangkat IT, misalnya server diisi dengan beberapa sistem operasi yang berjalan bersama namun tidak saling menganggu.

Keuntungan dan Kerugian Virtualisasi?Keuntungan :1. Pengurangan Biaya Investasi Hardware. Investasi hardware dapat ditekan lebih rendah karena virtualisasi hanya mendayagunakan kapasitas yang sudah ada. 2. Kemudahan Backup & Recovery. Jika satu saat server tersebut crash, kita tidak perlu melakukan instalasidan konfigurasi ulang. 3. Mengurangi Biaya Space. Semakin sedikit jumlah server berarti semakin sedikitpula ruang untuk menyimpan perangkat. 4. Kemudahan Maintenance & Pengelolaan5. Kemudahan melakukan upgrade spesifikasi atau memindahkan virtual machine ke server lain yang lebih powerful6. Dapat menjalankan beberapa OS sekaligus dalam satu waktu 7. Perlu menjalankan program untuk menjalankan atau mengakhiri suatu OS, tidak perlu me-restart komputer.8. Kerusakan pada OS yang divirtualisasikan tidak akan berpengaruh apapun pada OS yang menjalankannya9. Prosedur instalasi OS menjadi mudah, tanpa harus bingung dengan hal-hal teknis seperti partisi harddisk.10. Ideal untuk sekedar mengetes suatu OSKerugian :1. Satu Pusat Masalah. Jika server induk bermasalah, semua sistem virtual machine didalamnya tidak bisa digunakan. 2. Spesifikasi Hardware. Virtualisasi membutuhkan spesifikasi server yang lebih tinggi untuk menjalankan server induk dan mesin virtual didalamnya3. Satu Pusat Serangan. Penempatan semua server dalam satu komputer akan menjadikannya sebagai target serangan. Jika hacker mampu menerobos masuk kedalam sistem induk, ia mampu menyusup kedalam server-server virtual dengan cara menggunakan informasi pada server induk4. Lebih lambat, karena harus berbagi sumber daya prosesor dan memori dengan OS host.5. Sharing file antara host dengan OS yang divirtualisasikan perlu beberapa konfigurasi.