Cara Mengetahui IP Address Printer Di Jaringan Untuk Windows

2
Cara Menget ahui IP Addr ess Print er Di Jaringan Untuk Windows Jika Anda sekarang sedang mencoba untuk mencari tahu ip address sebuah  printer  di jaringan tapi belum ketahuan. Semoga dengan teknik di bawah ini dapat membantu Anda menemukannya melalui komputer Wi ndows Anda. Cara Menemukan IP Address Printer di Windows 1. Buka menu Start, klik pada Deices and !rinters. !ada jendela yang muncul akan memberitahu Anda da"tar printer yang sudah pernah diinstal. #. $lik kanan pada printer yang Anda ingin tahu ip address%nya lalu pilih !rinter properties. !ada tab &eneral di bagian 'ocation, Anda akan melihat ip address dari si printer tersebut yang mungkin sedang terhubung deng an Anda.

Transcript of Cara Mengetahui IP Address Printer Di Jaringan Untuk Windows

Cara Mengetahui IP Address Printer Di Jaringan Untuk Windows

Jika Anda sekarang sedang mencoba untuk mencari tahu ip address sebuah printer di jaringan tapi belum ketahuan. Semoga dengan teknik di bawah ini dapat membantu Anda menemukannya melalui komputer Windows Anda.

Cara Menemukan IP Address Printer di Windows

1. Buka menu Start, klik pada Devices and Printers. Pada jendela yang muncul akan memberitahu Anda daftar printer yang sudah pernah diinstal.

2. Klik kanan pada printer yang Anda ingin tahu ip address-nya lalu pilih Printer properties. Pada tab General di bagian Location, Anda akan melihat ip address dari si printer tersebut yang mungkin sedang terhubung dengan Anda.

3.Jika kotak isian Location-nya kosong, buka tab Ports.

4.Pada tab Ports, pilih port yang terceklis lalu klik pada tombol Configure Port. Pada jendela Configure Standard TCP/IP Port Monitor yang terbuka, Anda akan melihat ip address-nya printer pada bagian Printer Name or IP Address.

Semoga cara menemukan ip address printer di atas dapat berguna bagi Anda. Selamat mencoba!