BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... ·...

37
SEJARAH JEMAAT GPM GETSEMANI AMBON AMBON OLEH : TIM PENULIS SEJARAH JEMAAT GPM GETSEMANI

Transcript of BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... ·...

Page 1: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

SEJARAHJEMAATGPMGETSEMANIAMBONAMBON

OLEH:TIMPENULIS

SEJARAHJEMAATGPMGETSEMANI

Page 2: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

SAMBUTANKETUAMAJELISJEMAATGPMGETSEMANI

Kita patut bersyukur danmemuji nama Tuhan, SangAllah kehidupandi dalamTuhan Yesus

Kristus, yang hanya oleh penyertaanNya saja, proses pembuatan buku “Sejarah Jemaat GPM

GetsemaniEdisi II(Revisi)”telahselesaidanberadaditangankitasemua.Sejakditetapkandidalam

PersidanganJemaatGPMGetsemaniKe-22padatanggal10April2016makaprosespenyusunandan

penyelesaianbukuinitelahberjalandenganbaikdantelahselesaidalambentukfisikbukuini.Halini,

dapatterjadihanyakarenapenyertaanTuhanbagikitasemua,khususnyaTimPenulisSejarahJemaat

GPMGetsemaniyangtelahbekerjadengansungguh-sungguhhinggapenyelesaianbukuini.

PenyusunanbukuSejarahJemaatGPMGetsemaniEdisiII(Revisi)ini,berdasarkanpercakapan

danpergumulan dikalanganwarga jemaatmaupunpara pelayan yangmelihat bahwabuku Sejarah

Jemaat GPM Getsemani yang telah dibuat sebelumnya yang telahmemuat sejarah perkembangan

jemaatGetsemani sejak awal pembentukandanpertumbuhannyahingga tahun2012, ternyata ada

beberapa aspek dan peristiwa yang belum terakomodir, sehingga perlu dimasukan kembali. Kedua,

berbagiperistiwasejarahyangterlahberlangsungdaritahun2012hingga2016ini,dirasaperluuntuk

dimasukandalambuku catatan sejarah jemaat ini, agar tetap tercatatdan tidakhilangdari ingatan

(memori) jemaat. Kedua alasan tersebut mendorong disusunnya buku “Sejarah Jemaat GPM

GetsemaniEdisi II (Revisi) ini”.dengandemikianbuku inimerupakanrevisidanpelengkap terhadap

bukuyangtelahadasebelumnya.

Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

perkembangan jemaat ini,disampingdokumen-dokumen lainnya,sehinggaperludidokumentasikan

dan disosialisasikan bagi pengetahuan seluruh pelayanan dan warga jemaat. Buku ini, tidak hanya

sebagai catatan sejarah, tetapi juga sebagai pengalaman jemaat untukmelangkahmenjalani masa

depan.Katapepatah:sejarahmerupakanguruyangterbaik.Karenaitu,sejarahyangditulisinidapat

dijadikanpembelajaranbagi jemaat iniuntuk terusmenatadanmembangunkehidupan jemaatnya,

agar terusbertumbuhdalam iman,pengharapandankasih (1Korintus13 :13)demipembangunan

tubuhKristusdiJemaatini(Efesus4:12).

Terselesainyabukuinitidakterlepasdarikontribusiberbagaipihak.Karenaitu,ucapanterima

kasihdanpenghargaanyangtuluskepadatimpenulis,yangtelahbekerjadanberusahakerashingga

selesainya penulisan ini. kami hanya bisa mengatakan sebagaimana dikatakan oleh Rasul Paulus,

“DalampersekutuandenganTuhan,jerihpayahmutidaksia-sia”(1Korintus15:58).

Akhirnya,bukuinikamipersembahkankepadaseluruhJemaatGPMGetsemaniuntukmenjadi

pegangan sejarah, tetapi juga menjadi inspirasi untuk terus melangkah ke depan demi kemuliaan

Tuhan.“Akumenanam,Apolosmenyiram,tetapiAllahyangmemberipertumbuhan”(1Korintus3:6).

TuhanYesusMemberkatiKitaSemua.!

Ambon,9Desember2016

MajelisJemaatGPMGetsemani

Ketua

Pdt.Ny.C.Hetharia/B.M.Th

i

Page 3: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

KATAPENGANTAR

Sebagai suatu jemaathasilpemekarandari JemaatGPM“Bethania”,kehadiran JemaatGPM

Getsemani tidak dimulai dengan adanya Baptisan Pertama atau ketika diadakan Sidang Jemaat

Pertama. Jemaat ini pada mulanya merupakan bagian dari Jemaat GPM Bethania, tetapi setelah

mengalamiperkembanganpesatdankompleksitaspelayananyangdihadapitimbulkeinginanseluruh

anggotajemaatuntukmandirilepasdarijemaatinduk,danperjuanganuntukitukemudianberujung

padakemandiriannyapada8Januari1995.

Dalam penyajian tidak semua perkembangan yang terjadi di dalam jemaat diangkat ke

permukaan, terutama yang terjadi pada tahun-tahun awal perkembangan jemaat sebelummandiri.

Haldemikianselaindisebabkanolehterbatasnyawaktuyangtersediabaikuntukpenelitianmaupun

dalam mencari dan mewawancarari nara sumber pelaku sejarah karena ketiadaan mereka

sebagaimana dikatakan diatas. Khusus perkembangan pasca mandiri akan dikemukakan terutama

berdasarkan sumber tertulis yakni Hasil Keputusan Perkembangan Jemaat sejak tahun 1995 hingga

kini.

Pada bagian akhir dari penulisan sejarah jemaat, dilampirkan pula biodata dan komposisi

kepemimpinanorganisasi jemaatdanperangkat-perangkatdanbeberapadokumentasi gambar/foto

gedunggerejayangdimulaidenganbangunandarurat,kemudiansemipermanendanterakhirgedung

gerejabagudanyangdalamperkembanganakhirkinisedangdirealisasidansejumlahfasilitasuntuk

kegiatan-kegiatankegerejaan.

Ambon,Desember2016

TimPenulis/Editor

Prof.Dr.J.A.Pattikaihatu

DAFTARISI

SAMBUTANKETUAMAJELISJEMAATKATAPENGANTARDAFTARISI

BABI. PENDAHULUANBABII. SEJARAHMISIDIMALUKU

1. NusantarasebelummasuknyaAgama-agama2. MasuknyaAgama-agamabarudiMaluku

NusantarasebagaiJalurPerdaganganMasuknyaIslamdiMalukuMasuknyaKekristenandiMaluku

3. AgamaKristenProtestandiMalukuKekristenanpadaMasaVOCKekristenanpadaMasaPelayananJosephKamGerejaProtestanMalukuKlasisGPMKotaAmbon

BABIII. PEMEKARANJEMAAT1. PemekaranJemaatGPMBethel2. PemekaranJemaatGPMBethania3. PemekaranJemaatGPMSilo

BABIV. LANDASANPEMEKARANJEMAATGPMBETHANIA1. LandasanKonstitusional2. LandasanOperasional3. TujuanPemekaranJemaat4. GambaranSingkatJemaatGPMBethaniaSebelumdan

SesudahPemekaran1986

BABV. SELAYANGPANDANGJEMAATGPMGETSEMANIPERSIAPAN PEMEKARAN(1986-1995)

1. PersiapandanKegiatanPembangunan2. Pentahbisan/PengresmianGedungGerejaGetsemani3. PemekaranJemaat

BABVI. JEMAATGPMGETSEMANIBERSAKSIDANMELAYANI1. BidangKeke(OrganisasiPelayananJemaat)2. BidangPelpem(PembangunanSaranadanPrasarana)3. BidangPikom(PekabaranInjildanKomunikasi)4. BidangFinek(FinansialdanEkonomiJemaat)5. BidangRumahTangga(PembangunanKeluargaSekahtera)

BABVII.TANTANGANDANPELUANGKEDEPANBABVIII.PENUTUPLAMPIRAN-LAMPIRAN

ii iii 1

Page 4: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

BABI

PENDAHULUAN

Berbicara tentang sejarah Jemaat GPM Getsemani tidak dapat dilepas dari sejarah Gereja

Protestan Maluku dalam sejarah misi di Maluku yang kemudian berkembang menjadi Gereja

ProtestanMaluku (GPM)sejak tanggal06September1935danbukan itusaja,dalamstatus Jemaat

Getsemaniini jugatermasukdalamjemaatKotaAmbonsejaktahun1932dalamstatusJemaatGPM

Bethania. Mengacu pada perkembangan zaman, letak geografis, pertambahan jumlah penduduk

(jemaat) serta luasnya daerah pelayanan Jemaat GPM Bethania maka pada tahun 1986 mulai

dibicarakantentangpemekaranjemaatGPMBethaniamenjadiduayakniSektorSkipmenjadijemaat-

jemaat baru dengan nama Jemaat GPM Ebenhaezer dan Jemaat GPM Bethania yang didalamnya

termasuksectorGetsemaniyanglebihdikenaldengannamaSektorBere-BereHotelAnggrek.

Walaupun telah ternyata luas jemaat GPM Bethania telah dipersempit pada tahun 1986

dengan jumlah anggota jemaat terdiri dari : 1744 KK, 9126 jiwa (anggota jemaat) dan dalam

perkembangannya sampai dengan pendataan pada akhir tahun 1993 jumlah anggota jemaat GPM

Bethania terdiri dari 2011 KK, 10.208 jiwa, jumlah ini akan terus bertambah seirama dengan

pertumbuhanpendudukkarenakelahiran,urbanisasi,mutasipegawaidanlain-lain.BagijemaatGPM

Bethania yang didalamnya ada sector Bere-Bere Hotel Anggrek masih terbuka kemungkinan

pengembangandaerahpemukimanwalaupundidaerahperbukitan,apalagijumlahpencarikerjadan

anak-anak sekolah tiap tahun akan bertambah. Persoalan ini yang menantang adalah para

pejabat/pelayankhususyangdiangkatsesuaiSKBPHSinodeGPMsebagaiPendetadandipilihwarga

dalamjabatansebagaiPenatuadanDiakendalamjemaatberjumlah60orangsebagaiberikut:

• Pendeta:2Orang

• Penatua:29orang

• Diaken:29Orang

Semuanyaberjumlah60orang

Dari jumlah perangkat pelayanan yang disebut diatas ada yang bertugasmelayani di Sektor

Bere-BereHotelAnggrekadalah:

1. Penatua.A.H.Tahapary(HotelAnggrek)

2. SyamasetNy.Pariela(HotelAnggrek)

3. Penatua.I.J.Gaspersz(Bere-Bere)

4. Syamaset.A.Soplantila(Bere-Bere)

Ternyata masih menimbulkan sejumlah masalah dalam pelayanan krena terlalu luasnya daerah

pelayananditambahdenganjumlahanggotajemaatyangbegitubesarsehinggaadaanggotajemaat

yangbelummendapatsentuhanpelayanandaripelayanankhusus.

Dari efisiensi dan efektivitas pelayanan bagi warga jemaat sejak tahun 1986-1994 Jemaat GPM

Bethaniadibagimenjadi8Sektordan53UnitsesuaiPolaOrganisasiGPM.MulaierainisectorBere-

BereHotelAnggrekberubahnamakeSektorGetsemanidenganjumlahunit7,jumlahKK523,jumlah

jiwa 1.621, 1 kelompok SMTPI, 1 Angkatan Muda Ranting V, 1 Wadah Pelayanan Pria, 1 Wadah

Pelayanan Wanita, 3 Perkumpulan Sembahyang Rumah Tangga yaitu : Efrata, Persaudaraan dan

Tertas.

Karena luasnya daerah pelayanan dan masalah-masalahnya, maka dirasakan perlu pemekaran lagi

Jemaat Bethania yang sudah dimekarkan sejak tahun 1996 itu. Persiapan-persiapan ke arah itu

dilakukan,dandenganrestuBadanPekerjaHarianSinodeGPMBethania(Baru),JemaatGPMEirene,

JemaatGPMSion,JemaatGPMSyaloom,JemaatGPMGetsemanidanJemaatGPMPniel.

Berdasarkan latar belakang/pendahuluan diatas,maka sejarah Jemaat GPMGetsemani dan

perkembangannyadapatdiuraikandalamsistematikapenulisansebagaiberikut:

1. Pendahuluan

2. SejarahMisidiMaluku

3. PemekaranJemaat

4. LandasanPemekaranJemaatGPMBethania

5. SelayangpandangJemaatGPMGetsemaniPersiapanPemekaran(1986-1995)

6. JemaatGPMGetsemaniBersaksidanMelayani

7. TantangankeDepan

8. PenutupdanLampiran-lampiran.

1 2

Page 5: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

BABIISEJARAHMISIDIMALUKU

1. NusantaraSebelumnyaMasuknyaAgama-agama

Sebelum Agara Kristen masuk di Indonesia penduduk di nusantara rata-rata menjadi

penganutagama-agamasuku.Masing-masingsukudinusantaramempunyaiagarasendiri,tetapi

agama-agamasuku inimempunyaisuatucorakbersama.Sukusertabagian-bagiansuku,marga

merupakanpersekutuan ibadah.Tiap-tiap sukumempunyai cerita-ceritaataumitor-mitos yang

menyatakanasal-usulsuku,yaitusilsilahnyayangmelaluinenekmoyangsampaikedewa-dewa.

Mitos inimemberitakan juga tentang aturan hidup, atau adat yang diberikan oleh dewa-dewa

dannenekmoyang.KondisiiniberlakujugadiMalukusampaiakhirtahun1500.

2. MasuknyaAgama-agamaBarudiMaluku

2.1. NusantarasebagaiJalurPerdagangan

Sejak abad-abad pertama tarikh masehi, Indonesia mempunyai hubungan perdagangan

dengan wilayah-wilayah Asia lainnya. Barang dagangan yang dihasilkan Indonesia adalah

rempah-rempah yang terutama berasal dari Maluku. Saudagar-saudagar dari Jawa yang

membawarempah-rempahinikepusatperdagangandiIndonesiaBarat.Darisitukemudian

parapedagangAsiamembawarempah-rempahinikePasarEropa.

2.2. MasuknyaIslamdiMaluku

Setelahsebelumnyamenganutagamasukuatauagamanenekmoyang,padasekitartahun

1500terjadiperubahanbesardalamkehidupanpolitisdanagamanididaerahMaluku.Hal

ini terjadi pada akhir abad 15, ketika beberapa raja di pulau-pulau kecil lepas pantai

Halmahera memeluk agama baru, yang dibawah oleh pedagang-pedagang dari Indonesia

Barat,yakniagamaIslam.

2.3. MasuknyakekristenandiMaluku

Beberapa puluh tahun sesudah kedatangan Islam. Masuknya golongan yang lain lagi ke

Maluku pada tahun 1540-an. Kedatangan bangsa Portugis ke Maluku didorong dengan

beberapa alasan pertama : alasan ekonomi : mereka didorong untuk mencari langsung

sumber rempah-rempah ketimbang membeli dari para saudagar Asia. Ini lebih

menguntungkanbagimereka.Kedua :AlasanPolitis.Denganmenemukansecara langsung

sumber penghasil rempah-rempah, mereka berharap dapat mengambil alih perdagangan

tersebutdandengandemikianmenguasairantaiperdagangan,yangkononsaatitudipegang

oleh Turki. Turki adalah bangsa yang pada saat itu tengah dengan gencarnyamenyarang

Eropa. Harapan mereka dengan memotong jalur perdagangan Turki, maka akan

melemahkan Turki. Ketiga :Alasan Agama : orang Portugis terdorong untukmengarungi

lautan karena rasa tanggung jawab untuk menyiarkan Agama Kristen. Alasan-alasan tadi

yangkemudianmembawaorang-orangPortugistibadiMaluku.Parapedagangportugisini

masuk di Maluku Utara dan oleh Sultan Ternate. Mereka diijinkan untuk membangun

bentengyangmenjadipangkalanperdagangansekaliguspusatpenyebaranagamaKristen.

Pekerjaan misi yang pada masa pertama kedatangan Portugis di Maluku bersifat kepada

perluasandarikerajaanPortugis.

Artinya setiap wilayah yang ditaklukan oleh Portugis, penduduknya harus memeluk

AgamaKristenbahkanpemimpinsukudiberigelarbangsawanPortugis.Yangpentinglabel

Kristen,takpentingisiatauimannya.KarenaapabilamerekasudahdiberilabelKristenmaka

transaksidagangakanlebihmudahdilakukan.

KebijakanyangditempuhpihakportugisdalammenyebarkanAgamaKristenotomatis

menomorduakanpemeliharaandanpertumbuhan imanorang-orangKristenbaru.Keadaa

iniberlangsungterussampaipadatahun-tahundimanaterjadigerakankontrareformasidi

Eropa. Gerakan ini menegaskan bahwa gereja mempunyai metode-metode dan tujuan

tersendiri. Gereja ada untuk menjalankan misi Allah dan bukan misi perluasan-perluasan

Negara,darisinikemudianmunculangkatan-angkatanmisionarisyangbersemangatseperti

FransiscusXaveriusyangcukupberpengaruhdalamtugasmisidiMaluku.

3. MasuknyaAgamaKristendiMaluku

3.1. KekristenanpadamasaVOC

Pada tahun 1605 orang-orang Belanda berhasil masuk di Maluku dan menguasai

Ambon. Keberhasilan mereka mengatahkan portugis di Maluku. Orang-orang Portugis di

Maluku kemudianundur dandemikian jugausahamisi yangdilakukanmereka.Meskipun

Belanda beragama Kristen Protestan, namun mereka tidak mengedepankan misi sebagai

yang utama. Orang Belanda hanya berusaha menjalin hubungan balk dengan para

pengusaha di temate ). Akibat sikap ini, jemaat Kristen Protestan diMalukuUtara hanya

terdiridari"jemaatBenteng"sajaartinyajemaatProtestanhanyalahmerekayangberdiam

3 4

Page 6: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

diBenteng:OrangBelandabaikparapegawaimaupunserdadu.Orang-orangMaluku,orang-

orang "merdeka" (orang-orang Asia dan Indonesia yang berasal dari daerah lain, Pada

tahun 1605 orang-orang Belanda berhasil masuk di Maluku dan menguasai Ambon.

Keberhasilan mereka mengalahkan portugis di Maluku. Orang-orang Portugis di

Maluku kemudian undur dan demikian juga usaha misi yang dilakukan mereka.

Meskipun Belanda beragama Kristen Protestan, namun mereka tidak

mengedepankan misi sebagai yang utama. Orang Belanda hanya berusaha menjalin

hubungan baik dengan para pengusaha di temate ). Akibat sikap ini, jemaat Kristen

Protestan di Maluku Utara hanya terdiri dari "jemaat Benteng " saja artinya jemaat

Protestan hanyalah mereka yang berdiam di Benteng: Orang Belanda baik para

pegawai maupun serdadu. Orang-orang Maluku, orang-orang "merdeka" (orang-

orang Asia dan Indonesia yang berasal dari daerah lain, yangtelahberagamaKristen).

Dengan kedatangan Belanda keadaan politis meman menjadi lebih tenang, tetapi

kekrlatenan di Maluku Utara menjadi mundur.) Mulai dari tahur tahun 1790-an sampai

sekitartahun1820.

Seiring dengan ditaklukannya Portugis di Belanda dan Ambon pada tahun 1605,

makamautidakmauorang-orangKristen(Katolik)yangadadiAmbonharusberalihagam

mereka.Merekaharustundukdanmengikutiagamapenguasabarumereka.Pads2Februari

1605 di Benteng viktoria Ambon, dilaksanakan Ibadah prostestan pertama Pelayanan

pertamainisekaligusdijadwalkansebagaihari lahirnyaGerejaProtestandi Indonesia(GPI)

atau Indsche Kerk yang berstatus sebagai GerejaNegara,meskipun demikian kekosongan

tenaga peiayan berlangsung selama beberapa tahun sampai tahu 1612, dimana pads

akhimyapihakVOCmendatangkantenagapelayanpertamakeAmbon.

3.2. KekristenanpadamasapelayananJosephKam

SebelumJosephKamtibahdonmelakukanpenginjilandiAmbon,tenagapelayanan

sempat diisi oleh Jabez Carey yang melakukan tugasnya antara tahun 1814-1818. Namu

CareyterpaksaharuameninggalkanAmbonketikaBelandamemegangkembalikekuasaadi

Maluku. Joseph Kam memulai pelayanannya dengan melakukan pelayanan sakramei

pelayananfirmansertapengembalaan.

Ia tidak hanya bekerja dl Ambon namun seluruhMaluku bahkan seluruh Indonesi

Timur.Sepeninggalankam,takadapenggantidiayangsepadan,diMaluku,sampaidatang

Rosskott.Meskipuniabukanseorangpendetanamungebrakannyadalambidanpendidikan

dengan perusahaan mendirikan sekolah yang menghasikan tenaga pengajar di kalangan

pribumimembuatperubahanbesardalamdalamkehidupanjemaat.Guru-guruhasildidikan

Roasskottmenjadi para penetentang tata cara “adat Kristen” yang sudah terbentuk sejak

sejak dua abad lebih. Akibatnya muncul berturan-berturan antara guru guru injil dengan

raja-raja. Konflik ini berakibat pada tidak stabilnya pada keadaan politis yang kemudian

membuat pemerintah Belanda menjadi gusar. Ketidaksenangan pemerintah Belanda ini

berakibatpadaditutupnyasekolahguruyangdirintisRosskott.

3.3. GerejaProtestanMaluku

Berdirinya Gereja Protestan Maluku pada tahun 1935 dimulal dari adil para

zendeilingyangberadadibahwabenderaNZG.MerekainiditarikkedalamGerejaProtestan

Indonesia(saatitumerupakanGerejaNegara,yangdibiayaiolehPemerintahBelanda)untuk

mengisl kekosongan tenaga pelayan dl seluruh Indonesia. Mereka-mereka inilah yang

mencetuskan ideuntukmemberiperhatiansecarakhususkepadaorang-orang Indonesia.

Kebijakaniniakhirnyamenalurkansekolah-sekolahyangmandidikpendetpendetapribumi

untukmenjadipendetaBantudi jemaat-jemaat.Harusdi akulbahwa terbukanyapeluang

bagi para pribumi untukmenjadi pendeta Bantumendorong perubahan-perubahan besar

demi kehidupan bergereja di Maluku. Didorong dengan gerakan nasional yang tarjadi di

Indonesia, beberapa tahun kemudian timbui pemikiran di kalangan orang Maluku untuk

berdirlsendirisecaramandiriterlepasdariperwakilanpengurusdiBatavia).

Pads tahun 1932 pendeta Van Herdeweren yang sepakat tentang kemandirian

GerejaProtestandiMalukumenyusunkonsepTataGerejabagiGPM.SetelahnaskahItudi

setujui pengurus GPI, pads bulan September 1935 berkumpulan sinode pertama Gereja

Protestan Maluku, dan GPM dinyatakan berdiri sendiri 8 September 1932.) wilayah

pelayanan Gereja Protestan Maluku terdirl dari : klasis Pulau Ambon. Klasis Pulau-pulau

Lease, Klasis Seram Barat, Klasis Banda, Klasis Ternate, Klasis Amahai, Mejelis Jemaat

Ambon.

Perlu dicatat bahwa GPM telah berdiri sebagai suatu Gereja mandiri secara

organisasi, namun secara administrasi keuangan baru pada 1950 pemerintah Belanda

melepaskan tanggung jawab pembiayaan pelayan sepenuhnya kepada Gereja Protestan

Maluku.

5 6

Page 7: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

Pelayanan ibadah secara Protestan pada tanggal 27 Februari 1805 di Benteng

VictoriaAmbonternyata tidakdapatdilepaspisahkandari lahirdanpertumbuhanyaKlasis

GPM Kota Ambon. Seperti telah diketengahkan sebelumnya, peristiwa Benteng Victoria

telahmelahirkanGerejaProtestandi Indonesia.GerejaProtestandi Indonesiamenjangkau

gereja-gereja di Maluku, Sulawesi Utara, Timor maupun Indonesia bagian Barat (Gereja

ProtestanMaluku,GerejaMasehiInjillMinahasadiSulawesiUtara,GerejaMasehiinjiliTimor

denGerejaProtestandiIndonesiaBagianBaratmulaidarimakasarsampaimedan).

Sebagai bagian dari Gereja Protestan di Indonesia, jemaat-jemaat di Maluku

kemudianmemproklamirkan dirinya pada tanggal 6 September 1936menjadi gereja yang

berdiri sendiri dengan nama Gereja ProtestanMaluku. GPMmenjadi Gereja yang berdiri

sendiridenganmemilikienamKlasisdansatuJemaatyaitu:

1. KlasisPulauAmbon

2. KlasiaPulauPulauLease

3. KlasisSeramBarat

4. KlasisBanda

5. KlasisTernate

6. KlasisAmahai

7. MejelisJemaatAmbon

MajelisJemaatAmbondalamperkembangannyabertumbuhmenjadiJemaatBandar

ambon yang terdiri dariWykBethel, Bethaniadan silo selanjutnya jemaatBandarAmbon

sesuai perkembangan masyarakat dimana jemaat ini ada mengalami perobahan nama

menjadi Jemaat Khusus Kota Ambonmasih dengan ketigaWyknya yaitu BetheI, Bethania

danSilo.

3.4. KLASISGPMKOTAAMBON

SebagaijemaatyangberadadiibukotaPropinsiMaluku,jemaatdengansendirinya

terseret masuk dalam perkembangan lingkungan sekitarnya. Sebagai pusat pemerintah

maupun pusat pendidikan daerah ini, kota Ambon di mane jemaat kota Ambon berada,

terus bertumbuh. Jumlah manusianya terus bertampah begitu pule daerah pemukiman

makin meluas. Hal ini dengan sendirnya memberikan dampak pada jemaat khusus Kota

Ambon.Mautidakmausukatidaksuka,jemaatiniharusmembenahidirinya.Haldirasakan

perludiambilsupayapelayananbagianggotagerejadapatsilaksanakandengansebaiknya.

Istilah Wyk dianggap tidak lagi tepat dalam masyarakat yang terus berkembang.

DirasakanbahwaWykmemberikankesantentangsuatuarealpelayananyangsempit.Selain

itu dirasakan dalam keadaan selama ini, kemampuan jemaat tidak bisa di gerakan secara

maksimal. Di rasakan sudah saatnya meningkatkan status Jemaat Kusus menjadi Klasis.

Percakapan kearahmulai di kembangkan dilingkungan pare pelayan danwarga jemaat di

Wyk-wyk. Pikiran-pikiran ini di teruskan ke sinode untuk digodok dengan baik. Lewat

persiapandanpercakapanyangseriusakhirnyadisepakatibahwamemangsudahwaktunya

jemaatkhususKotaAmbonharusditingkatkanstatusnyamenjadiKlasisKotaAmbon.Status

ketigaWykdirobahmenjadajemaat.

DalamsidangJemaatKhususKotaAmbonbersamaBadanPekerjaSinodeGPMpadatanggal

20 Mei 1973 diputuskan bahwa jemaat Khusus Kota Ambon resmi menjadi Klasia Kota

Ambondengantigabuah jemaatyaitu : JEMAATBETHEL,JEMAATBETHANIA,danJEMAAT

SILO(wykdirobahmenjadijemaat).

7 8

Page 8: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

BABIII

PEMEKARANJEMAAT

Sepertitelahdiungkapkandiatas,bahwaklasisKotaAmbonyangberadapadaibukotaProvinsi

Maluku dengan sendirinya tidak luput dari sentuhan perkembangan areal pelayanan yang makin

meluas diikuti pula dengan bertambahnya warga jemaat, menimbulkan tantangan tantangan baru

bagiklasisKotaAmbondanjemaat-jemaatnya.

Pertanyaanyangdihadapiadalahbagaimanaagarwargajemaatbisamendapatpelayanandari

Gerejadengansebaik-baiknya.Ratsioantaraluasnyadaerahpelayanandanjumlahjemaatyangmesti

dilayanitidakseimbangdenganparapelayan.

Untuk mengatasi hal ini, langkah yang segera diambil adalah menambah jumlah Majelis

(PenatuadanDiaken)agarwarga jemaatdapatdilayanidengan lebihbaik.Berbarengandengan itu

diusahakanagarMajelisyangmelayaniwargajemaatberadaditengahwargayangdilayaninya.Untuk

itu dalam proses pemilihan Majelis Jemaat ditempuh langkah penetapan Majelis terpilih dihitung

berdasarkanrengkingSektor.CarainiditempuhsupayasemuaSektormemilikiMajelisyangbermukim

disektornya.

Langkah-langkahyangdiambil inikemudiandirasakanbelumjugamenjawabmasalah.Daerah

pelayanan jemaat jemaat masih dirasakan terlalu luas, juga jumlah warga masih terlalu banyak

berbanding pelayanannya. Kini dirasakan pentingnya jemaat-jemaat yang ada dimekarkan menjadi

jemaat-jemaatbaru.tangkah-langkahkearahpemekaranmulaidijajaki.Tim-timmulaidibentukuntuk

mempersiapkanhalyangdiperlukanuntukpemekaran.

1. PEMEKARANJEMAATGPMBETHEL

Jemaat Bethelmemiliki daerah pelayanan yang cukup luas.Daerah pelayananmencakup

Tanah Tinggi, Kadewatan, Belakang Soya, Mardika, Batu Marsh, Karang panjang. Jemaat ini

memilikitigabushgedunggereja.Memilikidaerahpelayananseluasitudenganjuanlahanggota

jemaat yang banyakmemiliki rasa kebanggaan tersendiri. Tetapi apalah arti semuanya itu bila

wargajemaatnyatidakterlayanidenganbaik.JemaatBethelmerasasudahwaktunyajemaatini

dimekarkan.Persiapan-persiapankearahitumulaidijajaki.

MenjelangSidangRayaDewanGereja-gerejaIndonesiatahun1984,jemaatGPMBethelbekerja

keras,baikdalammenghadapiSidangdimaksud,dan lebihutamadari itudemipelayananyang

lebih baik kepada jemaat maka langkah-langkah untuk gereja memekarkan jemaat intensip

dilakukan. JemaatGPMBetheldirancangdimekarkanmenjadi tiga jemaatsesuaidenganketiga

rumahgerejayangadayaitu:Bethell,Bethabara,danImanuel,ddharapkandengandiperkecilnya

wilayah pelayanan dan menambah para pelayan (Penatua dan Diaken) pelayanan bagi umat

terlayanidenganbaik.

Akhirnya maksud baik ini mendapat sambutan dari Badan Pekerja Harlan Sinode lewat

keputusannyamemekarkan jemaat ini pada tanggal 6 September 1984,menjadi: Jemaat GPM

Bethel, Jemaat GPM Bethabara, dan Jemaat GPM Imanuel. Keraguan semula bahwa sektor-

sektoryangakandimekarkanmenjadijemaatakanmengalamikesulitanternyatatidakterbukti.

Malahsemuabertumbuhdenganbaikmalahumatbersyukurkarenamendapatpelayananyang

didambahkan.

2. MEKARANJEMAATGPMBETHANIA

TerangsangdenganJemaatGPMBethel,danmelihatspayangDialamiolehJemaatini,maka

Jemaat GPM Bethania mulai berbenah dirt untyk menempuh hal yang sama. Langkah-langkah

mulai di persiapkan untuk memekarkan Jemaat ini. Waktu itu Jemaat lj<ethania memiliki dua

gedung gereja Gereja Bethania di Jalan Ahmad Yani dan gedung Gereja Ebenhaezer di Skip.

Keiginanmemperkecilwilayapelayanandandemimemberipelayananyangmaksimalbagiwarga

Jemaat di tengah-tengah pperkembangan masyarakat yang makin cepat kompleks mendorong

JemaatGPMBethaniagiatmembenahidiriuntukmemekarkandirinya.

Akhirnya denga restu Badan Pekerja Sinode GPM, maka .jemaat Bethania dalam lbadah

tanggal 31 Oktober 1986 di mekarkan menjadi dua Jemaat, yaitu Jemaat GPM Bethania dan

jemaat Ebenhaeser. Prosesi pemakaran jemaat menuju jemaat Bethania baru, dan Jemaat

Ebenhaezerberjalandibahwaguyuranhujan lebat.Pemekaranyangtgrjadi inidirasakanbelum

menjawab kebutuhan pelayan kepada jemaat. Jemaat GPM Bethania yang baru mast terasa

daerah pelayanannya masih terlalu luas dan jumlah warga jemaatnya masih terlalu banyak.

Sasaranpemekaranyangtelahdilaksanakanbelumtercapaisebagaimanadiharapkan.

DirasakanJemaatGPMBethaniamasihharusdimekarkanlagi.Memangadamerasapesimis

terhadapkeinginanuntukmemekarkanJemaatBethaniayangbarumengalamipemekaranpada

31Oktober1986itu.ApakahlangkahuntukmemekarkanJemaatBethaniakali iniakanmemberi

yangterbaikbagi jemaat ini.Apalagikali inipemekaranyangakandilaksanakaintidaktanggung-

tanggung.Jemaatiniakandimekarkanmenjadi6(enam)jemaatmasing-masing;JemaatBethania

(baru),Eirene,sion,Syaloom,GetsemanidanPniel.

9 10

Page 9: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

Di tengah-tengah rasa pesimisme sebagai umat, persiapan ke arah pemekaran tetap di jalan.

Sektor-sektor pelayan tetap menghendaki dimekarkan menjadi jemaat. Setelah melewati kerja

kerasyangmelelahkantetapidilangkahidengansukacitayangmeluap-luap,denganrestuBadan

Pekerja Sinode GPM,maka dalam ibadahminggu, tanggal 08 januari 1995,maka Jemaat GPM

Bethaniadimekarkanmenjadi:JemaatGPMBETHANIA(baru),jemaatGPMEIRENE,JemaatGPM

SION,JemaatGPMSYALOOM,JemaatGPMGETSEMANIdanJemaatGPMPNIEL.

Setelah pemekaran terjadi, jemaat-jemaat baru merasa dampak positif dari pemekaran

sendiri.Orang-orangyangtadinyadalamJemaatBethaniatidakaktifdalampelayanankinimalah

terlibatsecaraaktif.Selainituterdorongdalampersainganuntukberpacumajubersamadengan

jemaat jemaat lainnya. Kemampuan pribadi-pribadi yang selama ini tak terlihat mulai

bermunculan.Inisalahsatudampakpositifpemekaran.

3. PEMEKARANJEMAATGPMSILO

Jemaat GPM Silo pun tak mau ketinggalan. Bukan karena latah atau ikut-ikutan tetapi

karena tertantang oleh kebutuhan pelayan. qengan daerah pelayanan yangmembentang luas

mencangkup Kampung kolam, Waihaong, Perigi lima, Batu gantong dalam, Pohpn pule,

Urmessing,BakPica,PercetakanNegara,bebanje,maatlalumenjadicukupmenentang.Daerah

yang luasdenganwarga jemaatyangbanyak,menempatkan jemaat inipadssebuahkeharusan

ysitu mencari kita untuk bagaimisna bisa melayani umat sebaik mungkin. Dengan sendirinya

pemekaranmerupakanpilihanyqng terbaik.Mauatau tidakmaw, jemaat iniharusmengambil

langkah-langkahuntukpemekaran.Lewatkerjakerasdanpergumulanyangalot.Akhirnyajemaat

sepakat untuk memekarkan diri. Jemaat direncanakan untuk dimekarkan menjadi 4 (empat)

jemaatyaitu:JemaatSILO,JemaatSejahtera,JemaatMenaraKasih,danJemaatOraEtLabora..

SetelahmekewatipersiapanyangcukupdenganrestubadanpekerjaHarianSinodeGPM,

makadalam ibadah jemaat tanggal 19 Januari1997, jemaat ini dimekarkanmenjadi 4 (empat)

jemaatyaitu:JemaatSilo,JemaatSejahtera,JemaatMenaraKasih,danJemaatOraEtLabora.

Sebagaijemaatlainyangmengalamiipemekaran,jemaatinipunyangtadinyawaktumau

dimekarkan sempat dihantau oleh ketakutan bahwa akan adanya kesulitanpad jemaat jemaat

baru,teryatayangterjadisebaliknya.Jemaatbarumenikmatiberkatpemekaran.

BABIV

LANDASANPEMIKIRANJEMAATGPMBETHANIA

Setelah mengemukakan latar belakang masalah permasalahan yang dapat menjadi

pertimbangan dalam proses pemekaran jemaat maka dapat dikemukakan juga beberapa landasan

pelaksanaanpemekaranjemaatantaralain:

1. LANDASANKONSTITUSIONAL

a. TataGerejaGPM

Dalam tatagerejaGPMBab1pasal2ayat1dan2di jelaskanbahwabertolakdari

pandangan eklesiologi GPM tentang penempakkannya sebagai "Keluarga Allah" maka

jemaat- jemaat GPM tetap merupakan suatu kesatuan dan persakutuan dan bukanlah

jemaat-jemaatyangberdirisendiri,terpisahdarisatudariyanglain,yangihanyamemikirkan

kepentingannyasendiri.

Dalam penjelasan selanjutnya pada butir c di katakan bahwa : sebagai akibat dari

pelaksanaan amanat pelayanan gereja,maka ada ikemungkinan baru pemekaran dimasa

depan karena faktor mobilitas penduduk sebagai pencari kerja dari desa ke kota, faktor

pengaruh transmigrasi, suatu faktor pengaruh pertumbuhan penduduk sehingga hal-hal

inilahyangmendorongtumbuhandanberkembangnyajemaat-jemaatbaru.

Dari ketentuan ini, jelaslah bahwa bagi jemaat GPMBethania yang berada di pusat

kotaAmbondenganmobilitas penduduk yang terus tumbuh, terbuka kemungkinanuntuk

dimekarkanmenjadijemaat-jemaatbaruyangakanterusberkembang.

b. PeraturanpokokGPMtentangJemaat

DalamperaturanpokokGPMtentang jemaatBab IIpasal3yangmengatur tentang

syarat-syaratminimalsuatulingkunganpelayananjemaatsebagaiberikut:

1. Mempunyaianggotasidisekurang-kurangnya50(limapuluh)orangdananggotabaptis

sekurang-kurangnya100(seratus)orang.

2. Mempunyaitempatkebaktian/ibadah

3. Mampumelaksanakanamanatpelayanangerejasecarahutuh.

Daripersyaratanminimal iniberartibahwabagi jemaatGPMBethaniadenganjumlah

2011 KK 10.208 jiwa, 5.328 anggota sidi sesuai dengan, data Jemaat GPM Bethania

tahun 1993 : 7 buah gedung ibada permanem dan 1 buah gedung ibadah darurat,

11 12

Page 10: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

sesudah memenuhi persyaratan untuk di mekarkan menjadi 6 (enam) buah jemaat

baru.

2. LANDASANOPERASIONAL

a. KeputusanpersidanganXVBPLSinodeGPMtahun1993,komisiumum,danTheologibutirb,

telahmenetapkanbahwapemekaran jemaathendaknyadisesuaikandenganperaturan11

pokok GPM yang sementara belaku dan mulai persidangan jemaat-klasis kemudian

diteruskan ke BPH SinodeGPMuntuk di keluarkan surat keputusan bagi pelaksanaannya.

Dengan penetapan ini, maka persidangan XV BPL Sinode GPM telah memberikan

kewenangan kepada BPH Sinode GPM untuk menetapkan pemekaran jemaat setelah

melaluiprosedurpersidanganjemaatmaupunklasis.

b. KeputusanPersidanganKlasisGPMKotaAmbontahun1991di JemaatBethel,No :06/PK-

GPM/KA/XV/91tentangprogramkerjakerumahtanggaandankeputusanpersidanganXVIII

KlasisGPMKotaAmbontahun1994.No.071PK-GPM/KAXVIII/1994,tentangProgramKlasis

GPM Kota Ambon tahun 1994, Bidang kerumah tanggaan, telah menetapkan agar

mempersiapkan kondisi dan proposal pemekaran jemaat diprioritaskan bagi jemaat GPM

Bethania.

c. Keputusan Persidangan VIII Jemaat GPM Bethania tahun 1994. No. 06/Beth/VIII/1994,

tentang program kerja jemaat GPM Bethania tahun 1994. Bidang kerumuhtanggan sudah

menetapkan agar Mejelis Jemaat GPM Bethania mempersiapkan kondisi dan proposal

pemekaranjemaatuntukpenetapannyagesuaiperaturanpokokGPMyangberlaku.

d. Keputusan pleno Mejelis Jemaat GPM Bethania tanggal 22 April 1994 tentang Proposal

PemekaranJemaat.

3. TUJUANPEMEKARANJEMAAT

Berdasarkan latar belakang masalah dan landasan pemekaran jemaat yang di uraikan

diatas,makatujuanpemekaranjemaatadalahsebagaiberikut:

3.1. TujuanUmum

Mengoptimalisasikanpelayananyangperdayagunadanberhasilguna(efektifdanefisien)

bagiwarga jemaat untukmencapai kemandirian theologi, daya dandanamenuju jemaat

yangmisioner.

3.2. TujuanKhusus

Untukmecapaitujanumumdiatas,makatujuankhususpernekaranjemaatadalah:

§ Mempersempitwilayah pelayanan jemaat yang terlalu luas, agar dapatmenjangkau

wargajemaatdalampelayanansecaramerata.

§ Agarsumberdayaumatdapatdidayagunakansecaraoptimal.

§ Membendung dan mengatasi berbagai pengaruh internal dan external yang dapat

menggangukehidupanpersekutuandanmenggucangkanspiritualitasumat.

4. GAMBARANSINGKATJEMAATGPMBETHANIAPEMEKARAN1986

Secara historis ini, jemaat GPM Bqthania mampunyai sejarah yang sangat ipenting.

Tidaklahberkelebihanapabiladikemukakansecarasingkatbeberapacatatanhistorisdarijemaat

GPMBethaniauntukmemperjelassituasinyasekarangdanprospek,,perkembangannyakedepan

antaralain:

a. Periodesebelumtahun1993

Dalamperiodeini,jemaatGPMBethaniamasihdalamstatussebagaisatukesatuandengan

jemaatKotaAmbonyangberbahasaBelandadanbenbahasaMelayu.

b. Periode1932-1973

Dalamperiodeini,jemaatGPMBethaniaberadadalamstatussebagaijemaatWiyk,sama

sepertijemaatGPMBetheldarijemaatGPMSilodarijemaatkhususKotaAmbon.

c. Periode1973-1986

Dalam periode ini jemaat GPM Bethania mendapat status sebagai jemaat yang berdiri

sendiri setelah jemaat khusus Kota Ambon berubah statusnya menjadi klasis GPM Kota

Ambon,padatanggal20mei1973

d. PeriodeTahun1986

Pada periode inilah, terjadi suatu jemaat baru dalam jemaat GPM Bethania, yaitu

pemekaranmnjadi2(dua) jemaat.SesuaiSKBPHSinodeGPMNo.164/IX/Orgtan,ggal28

oktober1986,jemaatGPMBethaniaAmbondimekarkanmenjadi2(dua)jemaatyaitu:

1. JemaatGPMBethania

2. JemaatGPMEbenhaezer

Sejak itulah, kedua jemaat berusahamembenahi dan,mengembangkan kehidupan berjemaat.

Setelahmengemukakan secara singkat sejarah perkembangan di jemaat GPM Bethania, maka

selanjutnyadijelaskansecaragarisbesarkondisinyata jemaatGPMBethaniapaskapemekaran

1986,dalamsuatugambaransebaiberikut:

13 14

Page 11: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

1. AnggotaJemaat

Padawaktu pemekaran jemaatGPMBethania tahun 1986. Jumlah anggota jemaat terdiri

dari : 1,744 KK, 9126 jiwa (anggota jemaat), dalam perkembangannya sampai dengan

pendataanpadaakhir tahun1993 jumlahanggota jemaatGPMBethania, terdiridari2011

KK,10.208jiwa(anggotajemaat)jumlahiniterusbertambahseiramadenganpertumbuhan

penduduk karqna kelahiran, urbanisasi, mutasi pegawai, dan lain-lain. Bagi jemaat GPM

Bethania, masi terbuka kemungkinan pengembangan daerah pemukiman walaupun di

daerah berbukitan, apalagi jumlah pencari kerja dan anak-anak sekolah setiap tahun

bertambah.

2. Pejabat/pelayan

Para pejabat / pelayan khusus yang diangkat sesuai SK BPH Sinode GPM sebagai

pendetadanmejelisyangdipilihwargajemaatdalamjabatansebagaiparapenatuadan

diakendalamjemaatjemaatberjumlah60orang.

2.1.Pendeta :2orang

2.2.Penatua :29orang

2.3.Diaken :29orang

Jumlah 60qrang

Disamping2 (dua)orangpendetayangdi angkatolehBPHSinodeGPMsebagai

tenagaoganik,makaadajuga1(satu)orangtenagapendetayangdiperbantukanolehBPH

SinodeGPMuntukmenunjangtugas-tugaspelayanbagiwargajemaat.Darijumlahwarga

pelayan yang ada perbanding dengan jumlah warga jemaat dan keragaman

permasalahan yang ada, sudah pasti warga jemaat yang tidak terjangkau dalam

pelayanan. Sebab kalau 1 orang pelayanan termasuk pendeta harusmelayani 175 KK,

pastimengalamibanyakkesulitan,

3. Parapegawaidankostor

Dalam rangka mendukung serta menunjang kelancaran tugas-tugas rutin organisasi dan

Pelayaan ibadah jemaat,maka jemaatGPMBethaniamemiliki2 (dua)orangpegawai

organik,6(enam)orangpegawainonorganik(honor)dan10(sepuluh)orangkostor.

4. SektordanWnitPelayanan

Demiefisiensidanefektifitaspelayananbagiparawargajemaat,telahdibentuksektordan

unitpelayanansesuailpolaorgan,isasiGPM.JemaatGPMBethaniatahun1986-1994,dibagi

menjadi (delapan) sektor dan 53 (lima puluh tiga) unit. Sektor Getsemani dengan jumlah

unit ;7, jumlah KK 323, jumah jiwa 1.621. kepengurusan sektor dan unit dalam jemaat,

diatwrsesuaiSKBPHSinodeGPMtahun1986tentanguraian tubasperangkatpelayan

sekjorunit.

5. Wadah/OrganisasiGerejawi

Anak-anakdan remajadalamGPMBethaniadilayani,melalui sekolahminggudan tunas

pekabaraninjil.Wadahiniberkembangdenganbaikmelaluikerjakerasparapengasuh

yangdikooryiinirolehkomisitingkatjemaat.Untuksekolahminggu(SM)berlangsungdi8

gedunggereja/ibadahdanadajugamempergunakanrumahkeluargatertentu.

6. Kategesasijemaat

Pembinaan dan pendidikan bagi warga jemaat muda melalui kategesasi jemaat,

berlangsung 1 tahun dengan berpedoman pads kurikulum kategesasi GPM yang

didapatkanmenjadi2 semesterpembinaandanpendidikan tersebut.DI tanganideh team

pengajar yang terdirl dari parapendeta jemaat, 2 tenagahonorer tamatanPAKdenwakil

ketua sekretaris mejelis jemaat antara lain Pdt. A. Z. E. Pattinaja, S.Th, Pdt. Nn. N.

Patdradjawane, Sm.Pak, Pdt. Ny. M. Leuhery, Sm. Th dan Pnt. A.B. Selanno,walal ketua

mejelis JemaatBetharia sertaA.Gasperz, S. Pakdisamping itumajelis sector juga teriibat

dalampembinaandisektormasing-masing.

7. AngkatanMudaGPM

PembinaanpemudadeismjemaatselamainidilaksanakanmelaiuiangkatanmudaGPM,ada

19 ranting Angkatan Muda GPM yang dibagi dalam sektor-sekta pelayanan, dikpordinasi

olehpengurusAMGPMCabangBethania.

8. WadahpelayananperempuanGPM

Pembinaanbagiibu-ibudeismjemaatmelaluijalurwadahpelayananperempuanGPMyang

dibelqfdeismsektor-sektorpelayanan,dikoordinasidehperempuantingkatjemaat.

9. WadahpelayananLaki-Laki

Pembinaan bagi Bapak-bapak dalam jemaat, berlangsung melalui jaiur wadah pelayanan

laki-lakiGPMmelaluiprosespelayananyangpanjangmakawadahpelayananlaki-lakiGPM

sudahdibentukdisemuasektorpelayanan.

10. Wadah-wadahyanglain(PerkumpulanSembahyangRumahTangga)

Disamping wadah-wadah yang telah disebutken secara struktural di atas sesuai pola

15 16

Page 12: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

organisasi GPM, maka ada pula wadah pelayanan non struktural yang melaluinya jugs

pembinaanbagiwargajemaatdalamkegiatanperibadatansepertidisektorGetsemaniada

kumpulanrumahtanggaBertasdanEfrata,persaudaraanitutidakdibubarkandenbertahan

sampaisaatini.

§ Perkumpulan Sembahyang Efrata, adalah merupakan kumpulan sembahyang yang

pertama dibentuk di Bere-Bere, yakni dlseiatar tahun 1963 den diketuai oleh Bpk J.

Matheos (Bpk NanilAlm). Deism Wprah pelayanannya kumpulan sembahyang Efrata

merupakan kumpulan yang didirikan oleh orang-orarg atau warga masyarakat yang

pertamakalimendiamiBere-Bereketikaitu,baikyangadadiwilayahPohonBulu,Bere-

Bere Tengah, juga Bere-Bere Atas. Bahwa kumpulan sembahyang Efrata tetap ekes

hingga saat ini dan sudah mengalami beberapa kali pergantian kepengurusan yakni

setelah sepeninggaian Bpk J. Matheos (alm), bahtera pelayanan kumpulan Efrata

kemudiandipimpinolehBpk.JosPattydenselartjutnyadipimpinolehIbuF.Sahetapy

hingga seat inf. Program-program pelayanan yang sudah dibuat dari dulu hingga

sekarang diantaranya, ibadah perkumpulan, perlombaan dan memeriahkan Paskah

Kristus,pemberiankorban/naturakepadakeluarga/anggotaperkumpulan.

§ PerkumpulanPersaudaraanmerupakanperkumpulansembahyangyangsebagianbesar

berangggotakan masyarakat Bere-Bere yang berasal dari daerah pegunungan dan

bermukindiwilayahBere-BerePohonBuludansekitarnya.Beberapatokohpenggagas

sekaligus pengurus perkumpulan persaudaraanwaktu itu dan yangmasih ada hingga

saat iniantara lainBpk.PitNarua (Alm),BpkAndiSoplanit,BpkMessPiris (Aim),Bpk

Nan Piris (Aim), Ibu Ina Muskitta (Alm), Bpk Nani Parera (Alm). Dam menyatakan

keberadaannya, kumpulan persaudaraan sudah melakukan banyak banyak aksi-aksi

pelayanan yang tidak hanya bertujuan bagi pengembangan kehidupan atau

kasejahteraanarggotaperkumpulan,tetapijugakepadakehidupanberjemaatdijemaat

GPMGetsemani.

§ PersekutuanBere-BereAtas (Bertas),adalah juga salah satupersekutuan ibadahyang

terbentukpadstahun1972dandiketuaiolehBpkI.J.Gaspersz(Alm)yangpadasaatitu

memimpin persekutuan Bertas sampal diadakannya pemilihan dan pelantikan

kepengurusanBertasyangbarupadstanggal6Juni1973yangdipimpinolehBpk.Nick

Pesiwarissa (Alm).Dalammenjalankantugas-tugaspelayanandankesaksiannyasudah

terjadibeberapakalipergantiankepengurusandipersekutuanBertas, antara lainBpk

Had Latuharu, kemudiandiganti olehBpkArnoldAlfons, Bpk EliGasparazdanhingga

saatinidipimpinolehIbuAnSooyangdlbantuolehIbuLoceKarmesak(Selvetaris),Ibu

AtaPesiwarissa(Bendahara),IbuSoyaUnwakolydanIbuMaTelussa(SeksiKekes)serta

IbuUsPins(SeksiFinek).SalahsatuprogramkerjapersekutuanBertasyangbertujuan

untuk pemberdayaen sumber days manusia khususnya ibu-Ibu yakni pengembangan

kamampuanlifeskill(keterampilanjahitmenjahit)yangdimulaidengankursuslesjahit

dengan nama EMBRIO pada tahun 1975 den bertempat di rumah Bpk I. J. Gaspersz,

denganpersonilkegiatanantara:IbuMariAlfonsdanibuNelHitijahubessy(guru),para

penjahit yang dilberikan kursus, Ibu Ely Pattiapon, Ibu Ance Pathapon, Ibu Elan

Tutupary,IbuNordeUrns,IbuWelyPealwarissa,IbuNonAlfons,tbuMikeAlfons,Ibu

Wely Hematang, Ibu Cos Latuheru den Ibu Mary Elias. Perkumpulan Sembahyang

lainnyayangsudahadsjugsketikaituyakniPerkumpulanSembahyang"LEKOPA",yang

adalahmerupakan perkumpulan sembahyang dari wargamasyarakat Bere-Bere yang

berasaldariKepulauanBabar/TepadanturutmembangunkehidupanbersamadiBere-

Bere.

11. Keuangan

Sumber- seumber keuangan jemaat GPM Bethania selama ini diperoleh dari sumber

konvensional, seperti kolekta ibadah, iuran tanggungan jemaat, donasi sumbangan,

pengucapansyukur,danpersembahanperpuluhan.

Bagi sektorGetsemani kolekta ibadahRp610.000,- iuran jemaat fungsionalRp275.000;

iurantanggunganunitwadahRp115.000,

12. SaranaFisik

Jemaat GPM Bethania sudah mengusahakan pembargunan sarana-sarana peribadatan

diantaranyaterbesardi7sektordandisektorGetsemaninamanyaGerejaGetsemani.

5. RANCANGANPEMEKARANJEMAAT

Setelahmengemukakanberbagaihaldiatas,makasudahwaktunyauntukjemaatGPM

Bethaniamengalamipemekaranmenjadi6 (enam) jemaatdensektorGetsemaniberadapada

jemaatyangke-2bersamadenganke-5jemaatlainBethania.Syaloom,Eirene,Sion,Pniel.Perlu

dikemukakandisinidalamrancanganpemekaranjemaatkhususbagijemaatGetsemanidengan

17 18

Page 13: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

7 unit pelayanan serta ke-3 ranting Angkatan Muda yakni ranting Getsemani, Filadelfia

Dekapolisyangadadidalamnya,terjadipergumulanyangmemerlukanpenanganansecarabaik

Halituterjadipadaunit1dan2sertaAMGPMRantingFiladelfia,kendalanyaadalahkarena

dalam pertemuan diantara Majelis Jemaat Bethania dengan pengurus unit 1 den 2 yang

berlokasi di Hotel anggrek dengan hasil keputusan lebih dari setengah anggota unit I

memilih jemaatGetsemani sedangkanunit 2belumdapatmenentukanpilihan tapimelalui

satu musyawarah secara kekeluargaan yang dipimpin Pdt. A.Z.E. Pattinaya selaku Ketua

Majelis Jemaat, Unit 2 lalu mengambil keputusan yang demildan berpengaruh pads AMGPM

Ranting Filadelfia yang pada akhirnya harus menerimanya dengan lapang dada sehingge

untuk tidakmenghilangnyawarisan sejarahmakaditetapkanadsRantingFiladelfiadi Jemaal

GetsemanidenadarantingFiladelfiapuladijemaatBethania.

6. PERSIAPANDANPENGKONDISIANPEMEKARANJEMAAT

Pada tahapan ini tim merasa tidak perlu dijelaskan secara satudemi satu lagi

berdasarkan berbagai landasan dan data yang telah dikemukakan dan dirasakan telat

memenuhi persyaratan untuk menjadi satu jemaat sendiri make semua persiapan dar

pengkondisianberlangsung sampaidenganbulanDesember1994dendiharapkanpengresmian

jemaat-jemaatbarupadapertengahanbulanDesember1994,sebelumNatalolehBPHsinodeGPM.

BABV

SELAYANGPANDANGJEMAATGPMGETSEMANI

PERSIAPANPEMEKARAN(1986-1995)

Mengawali gambaran selayangpandang, sangatlahpeludikemukakanperjalanandari sektor

GetsemaniHotelanggrekJemaatGPMBethaniadarikondisipelayananawalsampaipadaterjadinya

prosespemekaranmenjadijemaatsendiriyaituyemaatGPMGetsemani.

Asal mulanya anggota jemaat Sektor Getsemani Hotel Anggrek tidak dapat kami tetapkan

denganpasti.Namunyangdapatdikemukakanberdasarkanpenelitianbahwajauhsebelumtahun60-

an sudah ada orang yang berdomisili di Bere-bere Hotel Anggrek dengan status sebagai anggota

masyarakatmenjadi anggota jemaatGPMBethaniamembuat pendataan danmemasukan anggota-

anggotamasyarakatmenjadianggotajemaatGPMBethania.Salahsatunyayangdiangkatmenjadidata

adalahkeberadaanAMGPMRantingVditahun1963danbeberapaperkumpulansembahyangRumah

Tangga seperti Efrata, persaudaraan dan Bertas. lbadah minggu belum dilaksanakan di sektor ini

semuanya masih berpusat di gereja Bethania. Tahun berganti tahun berganti pufa kondisi dan

kebutuhanpelayananbagiumatTuhandiBere-bereHotelAnggreksemaldnsangatdibutuhkan.Halini

lalumenyentuhhatidariperangkatpelayanankhususyakniPnt.I.J.GasperszdanSyamasA.Soplanit

periode 1974-1978 bersama denganmajelis yang lain terusmeningkatlkan tugas pelayanan di erah

tahuntujuhpuluhanMajelisJemaatmelakukanpertemuandengantokoh-tokohanggotajemaatuntuk

mencaripolapelayananbagianggotajemaatBethaniayangadadisektorBere-berehotelanggrekHal

inidisambutpositifdenganmemberiusuldansarankalaudapat ibadahminggubisaberlangsungdi

Bere-bere,usul inidiresponsdenganbalkolehBadanMajelis Jemaatdanmencari ideataumoment

sehinggaibadahmingguinibisaterjadi.BarupadahariMinggutanggal3Agustus1980lewatbaptisan

kudus bagi kedua anak dari KeL. P. Hehanussa terjadi dalam gedung embrio karya remaja yang

dipinjamuntukmelakukanibadahsementara.sehinggaibadahtersebutbolehdikategorisebagaicikal

bakal lahirnya sektor Getsemani Hotel Anggrek Ibadah hari minggu itu dari waktu ke waktu terus

berkembang dengan banyaknya anggota jemaat yang dataing baik itu yang lanjut usia maupun

anggotajemaatyanglainsehinggagedungembriokaryaremajatidakbisalagimenampungkemudian

dialihkankegedungkarangtaruna.

Kondisiiniterusberubahdengansemaldnbertambahnyaarusurbanisasibalkituyangbekerja

yang bersekolah dan menetap sehingga gedung karang taruna pun tidak dapat lagi menampung

19 20

Page 14: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

kehadirananggotajemaatyangterusmembludak.Alasaninimembuatmajelis jemaatdidesakuntuk

merencanakanmembangunsebuahgedunggereja,sektoryangpermanensepertisektor-sektorlain.

1. PersiapandanKegiatanPembangunan

Untuk mempersiapkan pembangunan gedung ibadah sektor yang permanen, maka

pada tahun 1983Majelis Sektormembentuk Panitia Pembangunan yang diketuai Bpk. I. J

Latubessy, kemudian mengupayakan tanah atau lokasi yang sekarang diatasnya Gedung

GerejaGetsemani berdiri. PeletakanbatupertamapembangunanGedung Ibadah Sektorolel

KetuaMajelisJemaatGPMBethaniaPnt.H.S.Leleuryberlangsungpadatanggal30Oktober

1983.Pekerjaanpembangunanberlangsungselama25bulandanrampung100%padsawal

bulanDesember1985.

2. PenthabisanPeresmianGedungGerejaGetsemani

Untukmempersiapkanpenthabisan/peresmianGedunglbadahSektorBere-bereHote

Anggrektersebut,makaolehMajelisJemaatSektordibentukpanitiaperesmianyangdiketua

olehBpk.S.M.Hehanussa.

Penthabisan/peresmianolehKetuaSinodeGPM.Pdt.DR.A.N.Radjawanepadahari

Jumaat20Desember1985.

lbadah perdana Jemaat Sektor di gedung ibadah Getsemani berlangsung pada hari

Minggu,22Desember1985.

3. PemekaranJemaat

Setelahmengemukakanberbagaihaldiatas,makasudahwaktunyauntuk JemaatGPM

Bethaniamengalamipemekaran.Makapada tanggal 8 Januari 1995, JemaatGPMBethani,

dimekarkanmenjadi6Jemaatsebagaiberikut:

1. JematIBethaniadenganlokasi:UnitISektorGetsemani(BelakangHotelAnggrek,Sektor

Siloam (Waititar), sektorMahanaim (SoaEmadanpulugangsa)dansektorEder (Paradeis

dansekitarGerejaMaranatha).

2. JemaatII(Getsemani)meliputiSektorGetsemani(Bere-bere)yaitu:UnitII,III,IV,V,VIdan

VII.

3. JemaatIII(Syalom)

MeliputisektorSyaloom(BatuMeja)

4. JemaatIV(Eirene)

MeliputiSektorEirene(BatuGajahTengah)

5. JemaatV(Sion)

MeliputiSektorSion(BatuGajahBawah)

6. JemaatWI(Pniel)

MeliputiSektorPniel(BatuGajahAtas)

BahwaprosespemekaranjemaatitusendiriberdasarkanTataGerejaGPMtentangJemaatadalah

bertujuanmengoptimalisasikanpelayananyangberdayagunadanberhasilgunabagiwargajemaat

untukmencapaikemandiriantologi,dayadandanamenujujemaatyangMissioner.

Proses persiapan JemaatGPMGetsemani sebagai jemaat baru olehMajelis Jemaat Bethania

telahdipersiapkanmelaluipembagiansektor-sektorsebagaiberiku t:5Sektorpelayanandengan11

(sebelas)Unityakni:

1. Sektor1dengan2unit,wadahpelayanan laki-laki,1wadahpelayananperempuan,1Angkatan

Muda dan 1 kelompok SMTPI. Berlokasi di daerah Bere-bere pohon Bambu RT 002 Kel. Batu

Meja.

2. SektorIIdengan2unit,1WadahPelayananLaki-laki,1WadahpelayananPerempuan,1Angkatan

Muda,1KelompokSMTPI,yangberlokasididaerahBere-bereTengahRT.001Kel.BatuMeja.

3. Sektor III dengan 2 unit, 1 Wadah pelayanan Laki-laki, 1 Wadah pelayanan perempuan, 1

Angkatan Muda, 1 SMTPI, yang berlokasi di daerah Bere-bere Tengah bagaian belalkang dan

HotelAnggreksebagianRT001RW.05dansebagianRW.06Kel.BatuMeja.

4. SektorIVdengan2unit,1WadahpelayananLaki-laki,1Wadahpelayananperempuan,(Anggota

AMGPMakanbergabungdengan sektor2:&3begitu jugadenganSMTPI).berlokasididaerah

Bere-bereatasRT003/RW.05Kel.BatuMeja.

5. SektorVdengan3unit,IWadahpelayananLaki-laki,1Wadahpelayananperempuan,1Angkatan

Muda,1SMTPI,yangberlokasididaerahBatuKerbauRT004RW.05Kel.BatuMeja.

6. Selain ituterdapatpula1AMGPMCabangGetsemani,1pengurussubKomisiAnakdanRemaja

dan1PaduanSulingJemaat.

JumlahKepalaKeluargadalamjemaatGPMGetsemaniketikaituberjumlah286KKdengan

jumlahjiwa1.462jiwa.

JemaatGPMGetsemani sendiri pada saat dimekarkan dipimpin oleh Pdt.Nn. S.Moniharapon,

S.Th selaku ketuaMajelis Jemaat yang pertama yangmulai tugasnya pada tanggal 5 Pebruari

1995 dan mengakhiri tugas pada tanggal 15 September 2002 selama kurang lebih 7 tahun

21 22

Page 15: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

pengabdiannya.SelaintugasmalayanibeliaujugabersamaMajelisJemaatdanJemaatmelakukan

pembangunan fisik diantaranya: - Pembangunan Pastori I yang tanggal peletakan batu alasan

padatanggal9Juni1996danperesmiannyapadatanggal30November1997.

§ PembangunanKantorJemaat.

§ RenovasiGedungGerejaGetsemanitanggal25Junii2001.

Pdt. Nn. S.Moniharapon, S. Th kemudianmenerima tugas baru sebagai KetuaMajelis Jemaat

GPMGalala-HativeKecil.

Selanjutnya Jemaat GPM Getsemani dipimpin oleh ketua Majelis Jemaat yang baru Pdt. Z. J.

Tetelepta, Sm.Thyangmemulai tugasnyapada tanggal6Oktober 2002danmengakhiri tugaspada

tanggal18September2005,untukkemudianmemasukimasapensiun.Selamakurang lebih3tahun

pengabdiannya. Selain tugasmelayani beliau jugabersamadengan Jemaat,Majelis Jemaat, Panitia

pembangunan melakukan pembangunan fisik diantaranya: Pembangunan Pastori 2 yang batu

alasnnyapada tanggal20Pebruari 2005danpekerjaannyamasihberlanjutsampaisaat ini.Selain

KetuaMajelis Jemaat yang ada, JemaatGPMGetsemani jugamemiliki seorang Penghentar Jemaat

yakniPdt.C.Noiya,Sm.ThyangmulaitugasnyadiawalbulanSeptember2002sampaitahun2008

dimutasikan ke Jemaat GPM Naku. Dalam perkembangan berikutnya kembali terjadi pergantian

kepemimpinanKetuaMajelisJemaatGPMGetsemaniyaknipadatanggal18September2005dari

PdtZ.J.Tetelepta,Sm.ThkepadaKetuaMajelisJemaatyangbaruPdt.M.J.Tanamal,Sm.Thsampai

saat ini.Dan selanjutnyaKetuaMajelis Jemaatyang lamaPdt.M.JTanamal, Sm.Thdan ibuPdt.

Ny. Chr. Tanamal,Sm.Th akan memasuki masa pensiun sehingga menyerahkan jabatannya kepada

Pdt.Ji.Sipahelut,S.ThdanibuPdt.Ny.A.Sipahelut/H,S.Thpadatanggal12Oktober2008selakuKetua

MajelisJemaatyangbaru.

BABVI

JEMAATGPMGETSEMANIBERSAKSIDANMELAYANI

Sebagaimanayangtelahdikemukakanpadapendahuluanpenulisanmenyangkutperkembangan

JemaatGPMGetsemani sejak tahun1986 tidakdapatdilakukan secara terperinci, jadi yanghendak

dikemukakan dalam bagian ini ialah penggambaran secara garis besar perkembangan jemaat ini,

sudahtentuadaberbagaipeningkatandibidangpelayanandankesaksianmenjadiperhatiankhusus

danitudilakukansesudahpaskaPemekarantahun1995,yangdijabarkandalambidangkesaksiandan

keesaan,BidangPelpem,Finek,RumahTangga,danPekabaranInjil(Pikom).

1. BIDANGKEKES

Dibidang organisasi Gereja sesuai keputusan Sinode GPM demi terciptanya efektifitas

pelayananbagiseluruhanggota jemaatolehMajelis JemaatGPMGetsemaniPeriode19952000

mulaiditerapkansistemsektordanUnitPelayananyangdimulaidenganmembwbarkansemua

Pengurus Unit, Sektor Pelayanan masa bakti 1992-1995 dengan SK Badan Majelis Jemaat

GetsemanidansekaligusmenggangkatdanmenerapkankepengurusanUnitPelayanansejemaat

Getsemanimasabakti1995-2000denganSKMajelisJemaatNo.08/III/13/Orgl10/1995.

Peristiwa pelantikan ini terjadi pada tanggal 19 Februari 1995, oleh karena itu maka

tanggal tersebut dapat diterapkan hari lahirnya unit-unit pelayanan di dalam Jemaat GPM

GetsemanidariSektorIsampaiSektorV.

SelanjutnyadapatdikemukakandalamSektorIsampaidenganSektorVterdapat11Unit

Pelayananyangdirincisebagaiberikut:

SektorI 2Unit

SektorII 2Unit

SektorIII 3Unit

SektorIV 4Unit

SektorV 3Unit

Masing-masing dengan kepengurusannya dan telahmengalami pergantian sebanyak 3 kali satu

periode sesuai dengan masa bakti majelis jemaat yaitu 5 tahun, oleh sebab itu maka komposisi

pengurusunitpelayanandapatdilihatpadalampiranbukusejarahini.

23 24

Page 16: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

1.1. PembentukanWadah-wadahOrganisasi

1. PelayananAnakdanRemaja

Pemekaran Jemaat GPM Getsemani dari Jemaat GPM Bethania, adalah sebuah gebrakan

demiefektifitasdanefesiensipelayananumattidakterlepasdiantaranyaadalahpelayanan

bagiAnakdanRemaja.

Sejak berlangsungnya pemekaran tertanggal 8 Januari 1995, membawa perubahan bagi

sistempelayanandiseluruhlingkupyangadajugaAnakdanRemajayangdilayaniolehSub

KomisiAnakdanRemaja.

Sekilas disampaikan strukturisasi dan pelayan Anak dan Remaja Jemaat GPM Getsemani

dalamkurunwaktu1995-2008sebagaiberikut:

1. Strukturisasi

Strukturisasi kepemimpinan Anak/Remaja tidaklah berbeda jauh dengan organisasi

Gerejayangadaantaralainenencakupii/meliputi:

Ketua-WakilKetua-Sekretaris-Bendahara-SeksiKekes-SeksiPelpem-SeksiPikom-

Seksi Kerumahtanggan - Seksi Finek. Terhitung sejak dimekarkan telah terjadi 3 kali

pergantianstrukturisasiyaitu:

• Periode1995-2000dibawahpimpinanSdr.BillyLatubessy

• Periode2000-2005dibawahpimpinanNy.HennyHitipeuw

• Periode2005-2010dibawahpimpinanNn.LineSouhoka

2. ProgramPelayanan

PelayananbagiAnak/RemajaGetsemanimelaluiprogramkerjayangdicetuskandidalam

Rapat Kerja dalam kurun waktu dimaksud secara umum berkisar pada peningkatan

mutuimandanspiritualitas,mutupelayananbagiAnakdanRemajamaupunPengasuh

yangsecaraumumberlangsungbaik.Beberapayangmenonjoladalah:

• PelaksanaanIbadahSMPTI,RemajadanlbadahPengasuhsecarakontinyu

• PelatihanPengasuh/PeningkatanMutuPengasuh

• Penataan/PengembanganPaduanSuaraJemaatGetsemaniyangkarenakasihTuhan

bolehmengikutiAjanglombadanpuncaknyameraihJuaraILombaPesparawiAnak/

RemajaTingkatKota.

• Peningkatan kreatifitas Anak / Remaja dan Pengasuh noelalui berbagai kegiatan

perlombaan.

• Kegiatan pelayanan lain yang sifatnya umum seputar penatalayanan Anak / Remaja

danPengasuh.

Dalamrangkamemupukrasapersatuandankebersamaansertapengembanganminatdan

bakat diantara sesama jemaat yang dimekarkan dari Jemaat GPM Bethania pada tahun

1995,makadilaksanakan"KEGIATANBETHANIAGROUP",dalambentukkegiatanPekanSeni

danKreatifitasAnak-RemajaSM-TPIdanPengasuhse-JemaatGPMBethaniaGroup,dengan

materilombasenidanbudayasertasarasehan(MatedPengembanganKapasitasDiri)untuk

para pengasuh. Kegiatan Bethania Group ini dilakukan secara bergilir balk untuk acara

pembukaan, penutupanmaupun perlombaan dan di tiap jemaat masing-masing : Jemaat

Bethania(Induk),JemaatPniel, JemaatEirene,JemaatSion,JemaatGetsemanidanJemaat

Syaloom, mulal dari tahun 1995 sampai tahun 1998. Demikianlah sekilas tentang Anak /

RemajaGetsemanidanpelayanannya.Kegiatan-kegiatan lainyangdilakukandalamrangka

pembinaanmentaldanspiritualitasanakdanremajayakni:PelanRemajaAnakdanremaja

Jemaat GPM Getsemani yang sudah berlangsung selama 3 kali, mamsing-masing Pekan

Remaja I dan II di gedung SKB Kairatu dan Pekan Remaja III di Gedung Kopertis Ahuru

Ambon.

2. ANGKATANMUDAGPMCABANGGETSEMANI

Sebelum terjadi pemekaran Jemaat GPMGetsemani dari Jemaat GPM Bethania di sektor

Bere-bere Hotel Anggrek telah ada Angkatan Muda Ranting V Cabang Bethania yang

didirikanpadatanggal2Desember1963denganKetua:Bpk.H.SalamenadanSekretaris :

Nn. M. L. Dias, dengan jumlah anggota 65 orang, kemudian tanggal 26 Desember 1963

RantingVmerayakanNatalKristusyangpertama.Secararesmipengurusannyadilantikpada

tanggal14April1964olehKetuaCabangBethania:Bpk.OtjeMailoa(Alm).

Daerah kerja AMGPM Ranting V padawaktu itu tidak hanya terpusat di Bere-bere tetapi

jugadaerahBatuMeja.PerkembanganAngkatanMudaRantingVterusberjalandanmeluas

sampai ke daerah Bukit Sion,Mangga Dua dan sekitarnya. Dinamika AMGPM Ranting V

terus berjalan sesuai dengan perkembangan jaman dan tuntunan organisasi mengalami

pergantianpengurus.

Sejak dimekarkan dari AMGPM Cabang Bethania pada tanggal 18 Pebruari 1995, hingga

usianya saat ini yang ke- 12 tahun 2006, AMGPM Cabang Getsemani telah beberapa kali

melakukanproses Konferensi Cabang (Konfiercab I& II) sebagaiwujud ketaatan terhadap

25 26

Page 17: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

konstitusi AD/ART AMGPM itu sendiri dalam rangka kontinuitas dan optimalisasi dalam

pelayanandibidangpemuda.

Setelah proses pemekaran dari jemaat GPM Bethania, maka khusus untuk pelayanan

AMGPM Cabang Getsemani kemudian melakukan penataan dan pemetaan daerah

pelayananAMGPMitusendiriyangdiatursebagaiberikut:

§ AMGPM Ranting Eirene (meliputi wilayah pelayanan Sektor I sekarang Sektor

Bethlehem), dengan pimpinan Ranting Eirene ketika itu Yeni Loppies (Ketua Ranting)

danVithaPiris(SekretarisRanting).

§ AMGPMRantingFiladelfia(meliputiwilayahpelayanansektorIIIUnit1sekarangSektor

Sion). KhususAMGPMRanting Filadelfiamempunyai keunikan tersendiri yakni ketika

pemekarkandariJemaatBethaniaterjaditernyataadakesepakatanmaupunkeinginan

bersama yang didasari oleh sejaralm, maka warga AMGPM yang berada disekitar

lorong Gereja Bethania sampai wilayah belakang Kantor Dikpora Promal bersepakat

untuktetapmenggunakannama"FILADELFIA"secarabersama-samawalaupunsecara

daerah pelayanan berbeda yakni (Ranting Filadelfia Cabang Bethania dan Ranting

Filadelfia Cabang Getsemani). Dan pimpinan Ranting ketika itu masing-masing Sdr.

JanesHehamony(KetuaRanting)danSdr.JimmyLatupeirissa(SekretarisRanting).

§ AMGPM Ranting Anugerah (meliputi wilayah pelayanan Sektor II sekararn,l Sektor

Tiberias, Sektor III Unit 2/ Sion dan Sektor IV sekarang Sektor Nain). Sebagai Ketua

RantingSdr.NokeAlfons.

§ AMGPM Ranting Dekqpolis meliputi wilayah pelayanan Sektor V sekarang Sektor

Zaitun), dengan pimpinan Rantingwaktu itu Sdr. Eddy Latuheru (Ketua Ranting) dan

Sdri.MonadeFretes(SekretarisRanting).

AdapunperiodisasikepengurusanAMGPMCabangGetsemaniadalahsebagaiberikut:

• Periode1995-2000KetuaCabang : A.Gaspersz,S.Pak,MS

SekretarisCabang : J.Hlehanussa,S.Sos

• Periode2000-2005KetuaCabang : J.Soplanit,ST,MT

SekretarisCabang : B.Latubessy,S.Pi

Dalam proses pelaksanaan tugas pada tahun 2001 dilaksanakan Konfercab

IstimewasehubungantugasstudilanjutSdr.J.Soplanit).

• Periode2002-2005KetuaCabang : B.Latubessy,S.Pi

SekretarisCabang : Nn.L.Souhoka,S.PAK

• Periode2005-2010KetuaCabang : B.Latubessy,S.Pi

SekretarisCabang : D.Diasz,S.Hut

Program-program yang telah dilakukan diantaranya program pembinaan iman,mental dan

spiritualPemudasertaprogrampartisipasipemudadalamGerejamaupunmasyarakat.

Program berskala besar yang pernah dilakukan dan merupakan asset AMGPM Cabang

Getsemani yaitu Pelaksanaan Lomba Cipta Lagu Rohani Anak dan Remaja. Perebutan Piala

BergilirKetuaSinodeGPMdanLombaNyanyiTunggallagurohanianakdanremajaperebutan

pialabergilirWalikotaAmbon,masingmasingpadstahun1996(CupI)dantahun2004(Cup

II).

3. PelayananPerempuan

Berdasarkan SK Majelis Jemaat GPM No. 10/III/13lOrg/10/1995 membubarkan kepengurusan

WadahPelayananPerempuanmasabakti1992-1995danmembentukkepengurusanbarumasa

bakti1995-2000padasemuasektorpelayananyangpelantikanpengurusterjadipadatanggal25

Juni1995.Dengandemikiantanggaltersebutdapatditetapkanmenjaditanggal lahirnyaWadah

PelayananPerempuanJemaatGPMGetsemani.

KomposisiWadahPelayananPerempuanmasabakti1995-2000ditiapsektorsebagaiberikut:

- PerempuanRutSektorI

DibawahPimpinanNy.CI.MailoadanNn.S.J.HehanussasebagaiSekretaris.

- PerempuanLidyaSektor11

DibawahPimpinanNy.F.LestlolodanNy.S.SoplanitsebagaiSekretaris.

- PerempuanTabitaSektorIII,IV

DibawahPimpinanNn.M.L.DiaszdanNy.L.UnwakolysebagaiSekretaris.

- PerempuanZaitunSektorV

Dibawah Pimpinan Ny. B. de Queljoe dan Ny. A. Tuhehay sebagai Sekretaris. Selanjutnya

kepengurusantahun2000-2005dantahun2005-2010(lihatlampiran).

4. PelayananLaki-Laki

BerdasarkanSKMajelis JemaatGPMNo.11/111/13/Org/10/1995membubarkankepengurusan

WadahPelayananPerempuanmasabakti1992-1995danmembentukkepengurusanbarumasa

27 28

Page 18: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

bakti1995-2000padasemuasektorpelayananyangpelantikanpengurusterjadipadatanggal25

Juni 1995 di dalam Gedung Gereja Getsemani oleh Ketua Majelis Jemaat Pdt. Nn. S.

Moniharapon, S.Th. Dengan demikian tanggal pelantikan tersebut dapat ditetapkan menjadi

tanggal lahirnyaWadahPelayananLaki-laki JemaatGPMGetsemanidi semuasektorpelayanan

masabakti1995-2000disetiapsektorsebagaiberikut:

- Laki-lakiEfraimSektorI

DibawahPimpinanBpk.J.D.LawalattadanBpk.H.AlfonssebagaiSekretaris.

- Laki-lakiPetraSektorII

DibawahPimpinanBpk.L.SahetapydanBpk.A.ImasulysebagaiSekretaris.

- Laki-lakiNehemiaSektorIII,IV

DibawahPimpinanBpk.J.HitijahubessydanBpk.J.N.E.PattysebagaiSekretaris.

- Laki-lakiZaitunSektorV

DibawahPimpinanBpk.A.HuwaadanSdr.B.LatubessysebagaiSekretaris.

Setelahkomposisipengurusdi tingkatsektor resmi terbentukmakaolehBadanMajelis Jemaat

GPMGetsemanimenerbitkanSuratKeputusanuntukmembubarkanbadanpengurusSubKomisi

Pelwata dan Komisi Pelayanan laki-lakimasa bakti 1992-1995 danmembentuk pengurus baru

masa bakti 1995-20000. Kedua badan pengurus Sub Komisi tersebut dilantik di dalam gedung

gerejaGetsemani pada tanggal 15 Juli 1995olehPdt.Nn. S.Moniharapon, S.Th sebagai Ketua

Majelis JemaatGPMGetsemanidantanggal tersebutdapatditetapkansebagai langgal lahirnya

SubKomisi PelayananPerempuandanSubKomisi Pelayanan Laki-laki JemaatGPMGetsemani.

KomposisiPengurusSubKomisiPelayananPerempmandlbawahpimpinanNy.DienHehanussa

danNy.TienPattysebagaiSekretaris(UnsurMajelis).UntukSubKomisiPelayananLaki-lakiperlu

dijelaskan bahwa di Sektor Getsemani yang sebelum masuk ke pemekaran jemaat telah

mempunyai satuWadah Pelayanan Lakilaki yang bemamaPelayanan Laki-laki Calvary dibawah

pimpinanBpk.J.MalaihollodanBpk.J.LoppiessebagaiSe!kretaris.LewatSKMajelisJemaatGPM

Getsemani yang telah disebutkan diatas, maka dibentuk pengurus baru Pelayanan Laki-laki

dibawah pimpinan Bpk. A. Huwaa dan Bpk. A. Lekahena sebagal Sekretaris (Unsur Majelis).

Selanjutnya kepengurusan 2000-2005 dan 2005-2010 (lihat lampiran). Informasi lainnya yang

didapatkan oleh TimPenulis, yakni sebagai cikal bakal terbentuknyaWadah Laki-laki di tahun-

tahun awal pemekaran Jemaat GPM Getsei ani, yaitu bahwa khususnya di wilayah Bere-

bere/Hotel Anggrek sudah ada terbentuknya persekutuan Pria Anggrek dengan kepengurusan

waktusebagaiketuaBpk.JhonWutlanitdanBpk.JanLatupeirissasebagaiSekretaris.

5. PaduanSuaralVocalGroup

Untuk menunjang sebuah liturgi ibadah di Gereja Getsemani pada saat ibadah minggu dapat

dikemukakan bahwa paduan suara itu diambil kesepakatan lewat sektor-sektor pelayanan dan

Angkatan Muda GPM dikemukakan disini sebelum muncul paduan suara dari sektor-sektor

pelayanan telah ada jauh sebelum pemekaran jemaat ada 3 paduan suara kumpulan rumah

tanggayaituBertas,PersaudaraandanEfratadanyangbertahan sampai saat inihanya2yaitu

Persaudaraan dan Bertas, sedangkan Paduan Sektor yang pada mulanya dengan nama sektor

kemudianmembentukorganisasipaduansuaraantaralain:

1. PS.GenesisSektorI(satu).

2. PS.MaitosyoSektorIV.

3. PS.GloriaSektorV.

4. PS.Sektor2tetapsepertisemula.

5. PS.Sektor3tetapsepertisemula.

Disampingituadapaduansuarawadahpelayananperempuandisetiapsektordanjugapaduan

suara wadah pelayanan laki-laki yang dijadwalkan oleh majelis jemaat untuk mengisi liturgi

ibadahpadasetiaphadminggudanhari-hariibadahlainnya.

1.2. PENEGUHAN/PENTAHBISANANGGOTASIDIGEREJAYANGBARU

Peneguhan anggota sidi gereja yang baru berjumlah 41 orang yang telah mengikuti proses

pembelajaran di katekisasi selama 1 tahun, dan terjadi pada tanggal 9 April tahun 1995 yang

merupakanPeneguhanIsetelahmenjadi jemaatyangmandiridanjugaprosespeneguhanyang

pertamapuladalamgerejaGetsemaniolehPdt.Nn.S.Moniharapon,S.Th.

2. BIDANGPELPEM

PembangunanSaranadanPrasarana

Untuk memenuhi segala kebutuhan pelayanan dalam Jemaat GPM Getsemani, yang

semakin meningkat teristimewa rumah pastori bagi pendeta yang bertugas di dalam jemaat,

sertaefisiensikerjapadaKantorGereja,makadianggapperlumelakukanpembangunansarana

tersebut,makaMajelis JemaatGPMGetsemani laludengandidasarkankepadahasil keputusan

SidangIJemaatGPMGetsemanitahun1995,kesepakatanMajelisJemaatGPMGetsemanidalam

29 30

Page 19: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

RapatPlenotanggal2Junidan7Juli1995tentangPembentukanPanitiaSaranaFisiksertahasil

pendekatan Pendeta dengan calon-calon panitiamelalui kegiatan perkunjungan Pastoral bulan

JunidanJuli1995.

Berdasarkan fakta-fakta yang disebutkan tadi oleh Majelis Jemaat GPM Getsemani lalu

membentukPanitiadengannama:"PanitiaPembangunanSaranaFisikJemaatGPMGetsemani"

dengankomposisiPersonaliadenganKetuaBpk.J.D.LawalattadanSekretarisBpk.J.J.deFretes

sertadilengkapidenganbeberapaseksi.PanitiainisendiridilantikolehPdt.Nn.S.Moniharapon,

S.ThsebagaiKetuaMajelisJemaatGPMGetsemanidenganSKNo.12/IIII13/PAN/10/1995tanggal

6 Agustus 1995 didalam Ibadah Minggu yang disaksikan oleh seluruh anggota Jemaat GPM

Getsemani dalamGereja Getsemani. Atasmandat yang diberikan oleh Panitiamulaimenjajaki

denganmengupayakan sebidang tanah untuk Pembangunan Pastori I. Berkat kerja sama yang

baik diantara Panitia dan Majelis Jemaat dan ditopang dengan doa dari seluruh Jemaat GPM

Getsemani,makaupayasebidangtanahterjawablewatpendekatandenganKeluargaO.Soplanit,

sehinggadapatmenghibahkansebidang tanah lewatproseskepada JemaatGetsemani. Setelah

prosespersiapanlahanselesai,olehPanitiakemudianlalumelakukanpeletakanbatualasanpada

tanggal 9 Juni 1996 dan dilanjutkan dengan kegiatan pembangunan yang berjalan secara

bersama-sama oleh seluruh anggota Jemaat GPM Getsemani dan pada saat yang bersamaan

dilakukan pekerjaan Pembangunan Kantor Jemaat Getsemani yang berlokasi di GedungGereja

Getsemani.Pekerjaankeduasaranafisikinidikerjakandalamjangkawaktu2than1bulan.

Atas kerja keras serta ditopang oleh pelaksanaan dan rasa persekutuan Jemaat, maka

akhimya Tuhanmenjawab semuapergumulan itu,maka pada hariMinggu 30Nopember 1997

KantorJemaatdanPastori I JemaatGPMGetsemanidiresmikanoleh1KetuaKlasisKotaAmbon

Pdt.M.M.Siahaya,S.ThlewatsuayuibadahbersamadiGerejaGetsemani.

Fakta yang berikutnya terlibat sebagai tuan rumah Penyelenggaraaan Sidang Klasis Kota

Ambon ke-XXVI dengan SK BPK No. 7/II-131/Org/05/2001 dibawah kepemimpinan Bpk. M.

Souhoka dan Sdr. B. 'Latubessy sebagai Sekretaris. Penyelenggaraan Sidang Klasis sendiri

dilaksanakantahun2002bulanFebruari.MengarahkepadapelaksanaanSidangtersebutJemaat

GetsemaniadadalamberbagaipersiapandiantaranyaRenovasiGedungGerejaGetsemaniyang

terjadipadatanggal25Juni2001denganmerubahbentukruangandalamyangnampaksekarang

inisertaperpindahanMenaraLoncengdarihalamanGejerakeatasterasGedungGereja.Alasan

lain karena ruangan Gereja sudah tidak menampung anggota jemaat dalam setiap Ibadah

Minggu, sertagaung loncengyang tidakdapatdidengarolehanggota jemaat yang jauhkarena

letaknyayangterlalurendah.

3. BIDANGPIKOM

Pelayanan di Pekabaran Injil dan Komunikasi tidaklah berbeda jauh dengan Bidangbidang

pelayanan lain yang terus berkembang dari tahun 1995 sampai dengan tahun 2006 yang diisi

dengan berbagai kegiatan balk yang dilakukan secara berjemaat maupurn setara interen

organisasi,diantaranyapecahPekabaran InjilyangdilaksanakansetiaptanggtH13Oktoberdiisi

dengan kegiatan pengumpulan sembako dan pakaian, yang diikoordinir oleh Sub Komisis

PelayananLaki-laki.KoinoniaIbadahgabunganantarUnitSektordalamJemaatGPMGetsemani,

jugaterlaksanaIbadahKoinoniaantarPelayananPerempuanmaupunPelayananLaki-laki.Malm

puji-pujianyangmelibatkanseluruhJemaatyangberlangsungdiGerejaGetsemani.Umatterlibat

secara aktif dalam IbadahOikumene yang berlangsung d1i Gereja Sidang Jemaat Allah di Batu

Meja.

4. BIDANGFINEK

Bidang Finansial dan Ekonomi merupakan bidang yang berperan untuk merencanakan

berbagaiupayadanagunamenunjangpembiayaanprogrampelayanandalamJemaatGetsemani.

Banyak upaya telah dilaksanakan sejak jemaat ini dimekar sampai saat ini yang kesemuanya

ditetapkanlewatKeputusanSidangJemaat,diantaranyapenjualanpayungyangberlogoJemaat

Getsemani, kegiatan ini pada masa Majelis Periode 1995-2000, kemudian Penjualan Kalender

Jetnaat Getsemani yang ditangani oleh Majelis Jemaat GPM Getsemani periode 2000-2005,

Penjualan Dendeng oleh Majelis Jemaat periode 2005-2010 yang hasilnya guna pelayanan di

dalamJemaatGPMGetsemanidadtahunketahun.

5. DATAPELAYANAN

Selanjutnyasebagaidatapelayananditahun2008inidapatdikemukakansebagaIberikut:

- Tahun 1995 jumlah angka kelahiran belum terdaftar disebabkan keluarga-keluarga JemaaT

tidakmelaporkananakyangbarulahirkeKantorGereja.-Meninggaltahun1995sebanyak8

orang.

- Baptisansebanyak64orang.

- PeneguhanSiditahun1995sebanyak41orang.

- Pernikahantahun1999sebanyak22pasang.

Kemudian era tahun 1996 sampai 2006 tidak dapat dikemukakan secara terperinci dan

31 32

Page 20: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

hanya dikemukakan secara garis besar perkembangan Jemaat ini sesudah pemekaran

diantaranyaPergantianMajelisJemaatsebanyak3periode:

- Periode1995-2000.

- Periode2000-2005.

- Periode2005-2010.

Datalahir2003-2006 : 106bayi.

Baptisan1995-2006 : 466anak.

Peneguhan5idi1995-2006 : 511anak.

Pernikahan1995-2006 : 218pasang.

Meninggal1995-2006 : 147anggotajemaat.

Selainitupelayananbagiorangsakit,yangmerayakanHUTPernikahanmaupunHUTbertambah

usiadapatdirinci.

KegiatanJemaatGPMGetsemanitidakterbataskarenahanyapelayanan,tetapijugaikutdalam

kesaksianyaituperlombaan-perlombaandiantaranya:

- LombakebersihanGedungGerejapadatanggal20Mei1996danberhasilmemperolehJuaraI

denganmemboyongTropyPialaBergilirKetuaKlasisKotaAmbonyangtropinyasampaisaat

initersimpandilemariGerejaGetsemani.

- LombaPaduanSuaraAnak/RemajayangjugaturutmengharumkanJemaatGetsemanidengan

mempersembahkanJuaraITingkatKotaAmbontahun2004.

- LombaPaduanSuaraLaki-lakitingkatKlasis.

- Lomba Suling Bambu Dewasa dan Anak serta lomba-lomba yang lainnya dapat dibuktikan

dengansejumlahtropiataupialayangterpampangpadalemariinventarisGerejaGetsemani.

6. BIDANGRUMAHTANGGA

Dalam mengoptimalkan pelayanan dalam Jemaat GPM Getsemani dan sesuai dengan

peraturanGereja,makaperludiiaturlewatsuatuPersidanganJemaatolehyangdemikianmaka

MajelisJemaatmengangkatdanmelaintikPanitiaPersidanganIJemaatGPMGetsemanidibawah

pimpinan Penatua Jacob Loppies dan Bpk. J. C. Hehanussa sebagai Sekretaris dengan SK No.

02/III/13/Pan/10/1995 serta dilengkapi dengan beberapa seksi. Panitia sendiri dilantik pada

tanggal26Pebruari1995olehKetuaMajelis JemaatGPMGetsemaniPdt.Nn.S.Moniharapon,

bertempatdiGerejaGetsemani.PersidanganJemaatIsendiriakanberlangsungpadatanggal12-

13Maret1995selamaduaharidibawahsorotantema:ROHKUDUSMEMBERIKUASAMENJADI

SAKSI, dan sub tema : Menggerakan Pembangunan Keluarga Sejahtera sebagai Basis

PembangunanNasionalyangBerkelanjutan,denganpesertasebanyak75orangyangberasaldari

PerwakilanSektor, SubKomisiPelayananAnakRemaja,PelayananPerempuan,PelayananLaki-

laki,AngkatanMudaCabangGetsemani,Majelis Jemaat sertaundangan lainnya.Persidangan I

Jemaat GPM Getsemani menetapkan keputusan sebanyak 6, rekomendasi 1, serta Anggaran

Pendapatan danBelanja Jemaat (APBJ) tahun 1995 sebesar Rp. 32.360.000,- untukmembiayai

program pelayanan di dalam Jemaat dapat dijelaskan bahwa statistik jumlah anggota dapat

dirincisebagaiberikut:

JumlahKepalaKeluarga :287KKterdiridari:

- SektorI 54KK

- SektorII 54KK

- SektorIII 49KK

- SektorIV 50KK

- SektorV 80KK

- JumlahJiwa1235orang,terdiridari:

- Laki-laki : 588orang.

- Perempuan : 647orang.

StatisitikPekerjaan,dapatdirincisebagaiberikut:

- Petani : 49orang.

- PNS/ABRI/Polri : 145orang.

- Wiraswasta : 73orang.

- PegawaiSwasta : 59orang.

- Pensiun : 45orang.

Jumlah : 371orang.

DataPendidikan,dapatdirincisebagaiberikut:

- IjazahSMA :80orang.

- IjazahDiploma :2orang.

- IjazahSarjana :41orang.

- IjazahPascaSarjana :-

- IjazahSMP :72orang.

- IjazahSD :124orang.

33 34

Page 21: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

Data jemaat ini merupakan asset Jemaat GPM Getsemani dalam mendukung berbagai

pembangunanselamatahun1995.

Selanjutnya Persidangan Jemaat sebagai suatu institusi tertinggi dalam jemaat sampai

dengan tahun 2000 telah berlangsung sebanyak 14 kali, yang kesemuanya bertujuan untuk

menetapkan APBJ dan Program Kerja jemaat setiap tahun. Persidangan Jemaat tersebut

ditangani oleh Panitia Pelaksana secara bergantian oleh tiap-tiap Sektor Pelayanan, yang

ditetapkan dengan SKMajelis Jemaat yang kesemuanya berlangsung dengan amandan sukses

terkecualiPersidangan Jemaatyangke-6yangharusdilaksanakanpads tahun2000 tidakdapat

berlangsung,sebabpadstahunitukondisidaerahPropinsiMalukutermasukKotaAmbondilanda

denganmusibahyangsangatdahsyatyaitukonflikkemanusiaanyangdisebabkanisuSARAyang

mengakibatkan banyak orang kehilangan jiwa maupun harta bends termasuk rumah-rumah

ibadah. Adapula jemaat-jemaat GPM dan Klasis-klasis harus meninggalkan jemaat untuk

menyelamatkandiri.KitspatutbersyukurbahwaJemaatGetsemanitidakmengalamikerusuhan

itu secara langsung, dampaknya sangat dirasakan oleh semua anggota jemaat yang turut

berpengaruh terhadap pelayanan di dalam jemaat berdasarkan kondisi yang terjadi itulah

sehingga Persidangan ke-6 tidak dapat dilaksanakan. Kemudian oleh Ketua Majelis Jemaat

bersama dengan semuaMajelis dan Perangkat Pelayan membuat Rapat Kerja Tingkat Jemaat

menggantiPersidanganJemaat.

7. TENAGAOPERASIONALGEREJAGETSEMANI

Untukmemperlancar kegiatan berbagai tugas pelayanan di gereja Getsemani, maka oleh

KlasisGPMKotaAmbondiangkattenagaoperasionalpadsGerejaGetsemaniantaralain2tenaga

diangkatdenganSKKlasisGPMKotaAmbonNo.230/I/PGtanggal16Juli2003:

1. Ny.JulianaTahya/Haumahu.

2. Nn.MarionydeFretes.

Selainituada3TenagaKostor(Tuagama)yangdiangkatlewatSKMajelisJemaat:

1. Bpk.JacobAlfons.

2. Bpk.JohanisPesiwarissa.

3. IbuCoPesiwarissa

Bahwadalamperkembanganselanjutnya,karenakondisikesehatandanusiayangsemakinlanjut,

maka Bpk. J. Alfons kemudian tidak lagi melayani sebagai Kostor (Tuagama), tetapi jasa dan

pengabdiannya patut diberi penghargaan oleh selluruh warga jemaat Getsemani. Fakta-fakta

pelayananlainnyayangdapatTimPenulisanSejarahJemaatGetsemaniungkapkansebagaidata

informasimelengkapipenulisaniniantaralain:

• DatastatistikJemaatGPMGetsemaniper01Januaris/d31Desember2011sebagai

berikut:

JumlahKK :435KK

JumlahJiwa :1549Orang

Laki-Laki :748Orang

Perempuan :801orang

YangLahir :20Orang

Yangmeninggal :29Orang

PelayananBaptisan :29Anak(AnggotaJemaatdanLuarJemaat)

PelayananPemberkatanNikah:24Pasang(AnggotaJemaatdanLuarJemaat)

• SuatuperistiwaalamyangterjadidansangatmemilukansertamembuatjemaatGPMGetsemani

berdukayaknipadatanggal31Juni2011, terjadiperistiwatanah longsoryangmenimparumah

Kel.B.Makatita(SektorIIIUnit2)sehinggamenimbulkankorbanmeninggaldlunia4orang.Dari

peristiwayangterjadimestidiambilhikmahnyabahwaadalahpentingmenjagalingkunganalam

sekitarkitasertatidakmerusakalaminidengantidakmembuangsampahsecarasembarangan.

• JemaatGPMGetsemanimemilikipotensiminatdanbakatdibidangmenyanyiyangcukupbesar,

hal inidibuktikanlewatkeikutsertaanPaduanSuaraRemaja-PemudadanPaduanSuaraDewasa

Campuran didalam lomba nyanyi paduan suara Pesparawi Kota Ambon tahun 2011 dengan

memperolehprestasiJuaraTeladanIIKategoriRemaja-Pemuda. s'

Dalamrangkamengupayakandanmelaksanakanprosespembangunansaranafisikdalamjemaat

GetsemaniyangadalahmerupakanhasilkeputusanSidangJemaatGPMGetsemanike-16Tahun

2010, maka dibentuk Panitia Pembangunan dan Pemeliharaan Sarana Fisik Jemaat GPM

GetsemaniyangditetapkandenganSuratKeputusanMajelisJemaatGPMGetsemaniNo.05/KKA-

JGT/ORG/04/2010pada tanggal11April2010untukmasabahkti tugaskepanitiaan2010-2015,

denganketuapanitianyaBpk.J.J.LesilolodanBpk.A.deFretes(SekretarisPanitia)dandibantu

olehbeberapaseksipanitia.Beberapatugaspembangunansaranafisikyangsementaraditangani

35 36

Page 22: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

oleh panitia diantaranya : Pembangunan Menara Lonceng Gereja, Renovasi Gedung Gereja

(PenambahanRuanganpadabagiandepangedunggereja)sertamelakukantugasdantanggung

jawabpemeliharaanterhadapsemuaasetbangunanfisikmilikgerejaGetsemani.

Dalammelakukantugasdantanggungjawab,PanitiaselalumelakukankoordinasdenganMajelis

JemaatGPMGetsemani.

• Sebagai upayamenatalayani serta menciptakan optimalisasi pelaynana yang berdayaguna dan

berhasil guna, sekaligus menindaklanjuti kondisi pembangunan dan pelayanan dalam Jemaat

Getsemani pascameninggalnya Pdt. J. Sipahelut, S.Th (Alm),maka olehMajelis PekerjaHarian

SinodeGPMdilakukanprosesmutasidanpergantianKetuaMajelisJemaatGPMGetsemaniyang

baru yakni, Pdt. Ny. L. Pattipawae/S. S.Th yang secara resmi, acara serah terimanya dilakukan

dalamIbadahMinggutanggal11Desember2011.

Sebelummenerima tanggung jawab yang baru sebagai KetuaMajelis Jemaat GPMGetsemani,

Pdt.Ny.L.Pattipawae/S,S.ThmenjabatsebagaiKetuaMajelisJemaatGPMPancaranKasihKlasis

GPMPulauAmbon.

• Seiring dengan perjalanan waktu terkait perjalanan tugas menanam dan menyiram di kebun

anggur milik Allah, maka berdasarkan surat Keputusan MPH Sinode GPM Nomor 261/IV/PA

Tanggal16September2014Pdt.Ny. L.Pattipawae/S,S.Thmenyerahkan tugas tanggung jawab

sebagai Ketua Majelis Jemaat GPM Getsemani kepada Pdt. Ny. C. Hetharia/B. M.Th untuk

selanjutnya menjabat sebagai Ketua Majelis Jemaat GPM Getsemani sampai sekarang. Acara

serah terimanya berlangsung pada tanggal 07 Juni 2015. Di Gedung Gereja Getsemani yang

dihadiriolehMPHSinodeGPM,MPKGPMKotaAmbonbesertaseluruhJemaatGetsemani.

BABVII

TANTANGANDANPELUANGKEDEPAN

Sejarah Jemaat GPM Getsemani kalau diukur sejak pemekarannya pada Tahun 1995, tentu

umurnyamasih pendek,memasuki usia 15 tahun nantinya di tahun 2009. Kalau diukur dalam usia

seorangmanusiamasihsangatmudaatauremaja,namunremajainisudahadasebelumpemekaran.

OlehkarenaitudidalammembangunJemaatGetsemanisejakdimekarkantidakterlepasdariberbagai

tantangansepertiletakgeografisdarijemaatpadaperbukitanyangsangatmemerlukankemauandan

tekadyangkerasbagiparaPelayandalammenjalankantugasPelayanan.

KurangnyakeinginanJemaatuntukhadirdalampersekutuan-persekutuanibadahpadawadah-

wadah pelayanan. Pengaruh modernisasi yang turut melanda dunia turut juga berpengaruh bagi

jemaat seperti penyakit-penyakit sosial, narkoba, AIDS, miras, judi, tindakan kekerasan, pergaulan

bebas, perselingkuhan, dan lain sebagainya. Hadirnya gereja-gereja karismatik yang juga

mempengaruhi anggota-anggota jemaat ini sudah tidak dapat lagi memperluas daerah pelayanan

disebabkan sudah tidakada lagi lahanyangkosonguntukmenambahpenghunibaru.Dan sejumlah

tantangan yang telah disampaikan itu sangat memerlukan satu pergumulan dan kerja keras serta

kesadaran yang tinggi untuk secara bersama-samamenanganinyadalammenuju JemaatGetsemani

yangbersatu,mengabdi,melayanidanbersaksimenujumasadepan.

Tentang tantangan dan peluang ke depan kami mengemukakannya secara eksplisit. Namun

begitu,beberapacatatansecaragarisbesarperludikemukakanuntukmenjawabtantangan-tantangan

danpeluangkedepan,yaitu:

1. Anggotajemaatharusdipersiapkanuntukmenjadisubjekdanbukanobjekpelayanan.

2. Pelayanandi dalamGereja tidakdapat dilakukandengan sistimdominokrasi danotorirter baik

secaralangsungmaupuntidaklangsung.

3. Dalam aktivitas pelayanan, semua unsur Tri Panggilan Gereja yakni Koinonia (persekutuan),

Marturia (kesaksian), dan Diakonia (pelayanan kepada kelompok lemah). harus mendapat

perhatianterpadudanmenyeluruh.

37 38

Page 23: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

BABVIII

PENUTUP

Sebagai catatan penutup, perllu dikemukakan bahwa penulisan sejarah sebagaimana yang

disajikaninibarulahmerupakanlangkahawaldalamrangkapenyusunansebuahsejarahJemaatGPM

Getsemaniyang lebih lengkapdandapatdipertanggungjawabkanuntukdapatmenghasilkansebuah

penulisansejarahyangdemikian.Jelaslahbukanmerupakansuatupekerjaanyangmudah.Untukitu

diperlukankomitmenyangkuatdarikitasemua,selainketekunandaRammengumpulkandata-data

tertulisdanlisanbaiksecaraeksplisitmaupunimplisitmembicarakanjemaatini.

Dalampenulisaninijelasmasihterdapatsejumlahkekuranganyangmenyangkutdata-datadan

informasiyangdiketengahkan.

Disadarisepenuhnyabahwaapayangdisajikandalampenulisaninibelummerangkumsecara

maksimal gambaran utuh dari Jemaat GPMGetsemani yang sebenarnya sejak awal perkembangan

sebelum dan sesudah pemekaran. Hal demikian disebabkan oleh keterbatasan waktu baik untuk

penyusunanmaupunpengolahantulisan-tulisanhasilsumbangandariberbagaianggotajemaatyang

sangat bermanfaat terutama dari para pelaku sejarah di dalam Jemaat yangmungkinmasih dapat

menceriterakanapayangdiketahuitentangJemaatini.Semuatulisanyangdisumbangkanmerupakan

dokumen sejarah yang sangat tinggi nilainya bagi penulisan sejarah Jemaat GPM Getsernani yang

lebihsempurna.Diyakinibahwabukusejarahyangkecil tentangsejarahJemaatGPMGetsemani ini

mempunyaimaknatersendirisebagaipengetahuansejarahbagijemaat.

Akhimya,sebagaipenutupPenulisSejarahJemaatGPMGetsemanimengutipapayangdikatakanoleh

Pemazmurtentangmaknasebuahsejarah"Ajarlahkamiuntukmenghitunghari-harikamisedemikian

sehinggakamiberolehhatiyangbijaksana"(Mazmur90:12).SekiandanTerimaKasih.

TimPenulisSejarahJemaatGPMGetsemani:

1. J.Loppies,S.Th.

2. B.Latubessy,S.Pi

3. Nn.OntjedeFretes.

4. Ny.M.Latuheru/Pattiapon,MS.

5. E.Parera.

6. D.Diasz,S.Hut.

Editar:Prof.Dr.J.A.Pattikayhatu.

LAMPIRAN–LAMPIRAN

39 40

Page 24: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

PROSESPEMBANGUNANGEDUNGGEREJAGETSEMANI

GerejaProtestanMalukusebagaiinstitusipembinaanumatsenantiasamelakukanprosespembinaan

danpemberdayaanumatGPMagardapatbertumbuhmenjadi jemaat yangVisionerdanMisioner.

BahwauntukmendukungseluruhupayakearahitumakaGPMmestimemililasaranadanprasarana

penunjangsepertihalnyagedungGerejasebagaitempatmelakukanperibadahansertaproses-proses

pembinaan lainnya. JemaatGPMGetsemani secaradaerahpelayananGPMmerupakanbagiandari

wilayahpelayananKlasisKotaAmbon,dansecarawilayahpemerintahanmerupakanwilayahRW.05

Keluarahan BatuMeja. Perberadaanmasyarakat diwilayah Bere-Bere dan belakangHotel Anggrek

merupakan penduduk ataupun warga mayoritas berasal dad negeri-negeri yang ada di daerah

pegunungan(Soya,Hatalai,Naku,KilangoanEma),jugasebagiandanLease,Buru,MalukuTenggara

(Babar/Tepa) yang ketika itu mendiami Bere-Bere/belakang Hotel Anggrek untuk membangun

kehidupanbersamasebagaiumatciptaanAllah.Keinginanmemililhsebuahgedungibadah(Gedung

Gereja)yangrepresentatifLahirdarikesadaranbersamaumat(masyarakat)yangketikaitumendiami

wilayahBere-BeredanbelakangHotelAnggrek,hal ini jugadilatariolehrealitapelayananumatdan

kompleksitas pelayanan yang semakin menunjukkan dinamika untuk adanya sebuah tempat

peribadahan (gedung gereja). Bahwa kegiatan-kegiatan peribadahan umat ketika itu dilaksanakan

dalam bentuk ibadah kebaktian ataupun kumpulan-kumpulan sembahyang rumah tangga seperti

Perkumpulan Efrata, Persaudaraan, Bertas, dan Lekopa, sedangkan sebagai sektor pelayananmaka

kegiatanibadahminggujemaatdilaksanakandigedungGerejaBethaniasebagaijemaatindukBerikut

sekilassejarahawalprosespekerjaanpembangunangedungGerejaGetsemani(Bere-Bere/belakang

Hotel Anggrek) yang diawali dengan rapat-rapat pembentukan panitia pelaksana pembangunan

gedunggerejayangkemudiandilanjutkandenganrapat-rapatteknisawaluntukmemulaipekerjaan

pembangunan.

Disadari sungguhbahwayangmenjadipersoalanutamadanpergumulanumatdi sektorGetsemani

(BereBere/belakangHotelAnggrek)saatitujugayakniketersediaansebidangtanah/lahanyangcukup

akomodatifsebagaitempatdidirikannyagedunggereja.Kemudianupaya-upayakearahitudilakukan

oleh beberapa orang tatua jemaat (sebagai inisiator) antara lain : Bpk. J. Gaspersz (Alm), Bpk J.

Muskitta (Alm), Bpk. M. Souhoka, Bpk I. Latubessy, Bpk G. Hehanussa, dll. Kelompok penggagas

(inisiator) ini awalnya melakukan pendekatan dengan keluarga Tutupary untuk membeli sebidang

tanah (embrio) yang pemilik sebenamya yakni Kel. J. Pattinasarany. Dalam percakapan pembelian

tanahketikaitupemiliktanah(Kel.J.Pattinasarany)maumenjualtanahnya(embrio)seharga12juta

rupiah,dandalamkondisijemaatyangmasihbarusungguhpunmerupakansuatukebutuhanutama,

namunbelummemililauangsejumlahdimaksud.Dengandemikiantidakadakesepakatanuntukjadi

membeli tanah (embrio) tersebut. Didasari semangat untuk memililh Gedung Gereja yang

represntatif, maka kelompok penggagas melakukan rapat lanjutan bertempat di rumah Bpk. Hein

Pints(Alm)yangsalahsatukeputusannyamenunjukBpkI.Latubessysebagaiketuapemenangtanah,

serta melakukan pendekatan dengan Bpk. Kekes Soplanit (Alm) untuk membeli tanah miliknya

sebagaitempatdibangunnyagedungGerejaGetsemanidimaksud(GerejaGetsemanisekarang).Dan

dari hasil pendekatan yang dilakukan oleh kelompok penggagasmaka Bpk. Kekes Soplanit (Alm)

bersediamenjuaitanahnyasebagaitempatdibangunnyaGedungGerejaGetsemani.

Berangkatdankondisiketidaktersediaannyadanasertadilatarisemangatbersama,makadibentuklah

PanitiaPelaksanaPembangunanGedungGerejaGetsemanidenganbeberapanamabesertakomposisi

kepanitiaanantaralain:BpkI.Latubessy(KetuaPanitia),BpkE.Gaspersz(SekretarisPanitia),Bpk

J.Muskitta(Alm/SeksiTeknik),sertasejumlahnamayangbertugassebagaipanitiapelaksana.

Sebelum tiba pada kegiatanpenggalanpondasimaupunpeletakkanbatu pertamapembangunan,

panitia pelaksana melakukan beberapa kali rapat dalam rangka mempersiapkan pembangunan

pondasi Gereja Getsemani pasca pembelian tanah dari Bpk. Kekes Soplanit (Alm), diantaranya

rapat tanggal 16 dan 19 Oktober 1983 dengan agenda persiapan penggalian pondasi. Kemudian

rapat tanggal 17 Oktober 1983 yang dilakukan oleh ibu-ibu (Seksi Konsumsi) dengan agenda

menyiapkanmenuacarapeletakanbatupertamadanpenggalianpondasisertajeniskueyangakan

dipakaiuntukaksidanaPanitiaketikaituyakniLelangKue.Danjeniskueyangdilelangantaralain:

KueBesar,Waji,GogosdanNagasari.KhususkuebesaryangakandilelangadalahsumbangandariIbu

Lis Tutupary (Alm) sebanyak 2 buah kue. Bentuk aksi dana lain yang dilakukan oleh panitia yaitu :

PenjualankasbidansagumentahdaridesaWaipiayangadalahmerupakankerjasamapanitiadengan

Bpk. Eli Warella (Alm), serta usaha dana kupon berhadiah yang proses penarfkan undiannya pada

tanggal1Desember1983.Bahwaseluruhaksipenggalangandanayangdilakukanhasilnyaditujukan

untukmembantumembiayaiprosespembangunanyang,adaketikaitu.Berikutinibeberapatahapan

prosespembangunangedungGerejaGetsemanisertainformasilainnya:

§ Tanggal20Oktober1983,dilaksanakanpekedaanawalpenggalianpondasigedunggereja.

§ Tanggal 30 Oktober 1983, dilaksanakan peletakan batu pertama pondasi gereja dan dilanjutkan

dengankegiatanpembangunanpondasigedungGerejaGetsemani.

41 42

Page 25: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

§ Pada tanggal 11 November 1983, diaksanakan kerja bakti oleh seluruh warga jemat dan

masyarakatBere-BeredilokasipembangunanGedungGerejaGetsemani.

§ Pekerjaan tahap I pembangunan pondasi Gedung Gereja selesai pada hadMnggu 4 Desember

1983.

§ Pada tanggal 3 Januari 1984 dilaksanakan rapat Panitia dengan Agenda rancangan jadwal kerja

lanjutanpembangunan.

§ BahanbangunankayuadalahmerupakanbantuanatausumbangandadBpk.HeckyTjowasi(Coa

KimEk)yaknikayubesi10RonuntukpekerjaanKapGereja,selainyangdiusahakanolehBapak

OyodeFretes(Alm).

§ LoncenggerejamerupakanbantuanatausumbangaKel.NN.

§ BatuprasastipersemiandanMmbargerejadikerjakanolehBapakDanHuwae.

GedungGerejaGetsemanisejakdiresmikanpadatanggal20Desember1985,selanjutnyamengalami

beberapakaliprosesrenovasiyangkesemuanyabertujuanuntukmenjawabkebutuhanrohaniumat

yangkianharikianmeningkatterumatadalamkebutuhanberibadah.

Proses renovasi gedung gereja Getsemani pertama kali dilakukan pada 25 Juni 2001 hal ini selain

memenuhikebutuhanumatdalamhalberibadahtetapi jugadalamrangka jemaatGPMGetsemani

menjadi Panitia Pelaksana sekaligus tuan dan nyonya rumah pelaksanaan Sidang Klasis GPM Kota

AmbonkeXXVIyangberlangsungtanggal22Februari2002.Prosesrenovasi itusendiriterjadipada

masakepemimpinanPdt.Nn.S.Moniharapon,S.Th.

Masih dalam tujuan yang sama seiring dengan pertambahan jumlah penduduk yang adalah juga

warga jemaatGetsemani terlebihdalamhalpemenuhansaranaperibadahanmakaprosesrenovasi

keduakalipundilakuikanyangkegiatannyadiawalidenganpeletakanbatupertamaolehBapakWakil

GubernurMaluku (Ir. S.Assagaff), KetuaDPRDMaluku (R. Louhenapessy), PimpinanSKPDProvinsi

MalukubesertatamuundanganlainnyadanwargajemaatGetsemani.Halinidilakukanpadatanggal

…………………. Pada masa kepemimpinan Pdt. J. Sipahelut dalam menggumuli seluruh tugas

kepanitiaan untuk melakukan tugas pembangunan renovasi dimaksud tidak sedikit kendala,

tantangan yang dihadapi oleh panitia sehingga membuat proses pembangunan mengalami

hambatan untuk dapat menyelesaikan proses pembangunan sesuai waktu yang direncanakan.

Selamakurunwaktu±5tahun.Prosespembangunanyangdilaksanakantakkunjungselesai,sampai

pada akhirnya dibawah kepemimpinan Pdt. Ny. L. Pattipawae, S.Th yang senantiasa memberikan

spirit danmotivasi kepada panitia pelaksana dan segenap potensiwarga jemaatGetsemani untuk

berkomitmen secepat mungkin menyelesaikan pembangunan ini, lewat keputusan persidangan

jemaat getsemani tahun 2014 diputuskan untuk penyelesaian pembangunan gedung gereja

Getsemani denganmelibatkanPihak ketiga yakni CV. SatuNusa yangdipimpinBapak. R. Sopacua.

Dan dalam kenyataannya Pembangunan Gedung Gereja Getsemani (Renovasi Tahap II) dapat

diselesaikandalamkurunwaktu1tahun2bulandenganmenelanbiaya1.050.000.000,-(SatuMilyar

Lima Puluh Juta Rupiah). Dan acara peresmian Gedung Gereja Getsemani (Renovasi Tahap II)

dilaksanakanpadahariMinggu21Desember2014olehWakilKetuaMPHSinodeGPMPdt.J.Noya,

M.Th yang juga disaksikan olehWalikotaAmbonBpk. R. Louhenapessy, SH, KetuaMPKGPMKota

AmbonPdt.Nn.S.MoniharaponsertaparaundanganlainnyadanseluruhwargajemaatGetsemani.

Mengawali proses peresmian dan ibadah dilakukan pengantaran alat-alat sakramen dari Gedung

Gereja sementara ke Gedung Gereja Getsemani yang baru. Sungguh merupakan sebuah prestasi

43 44

Page 26: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

Iman umat yang boleh diwujudkan dalam mendukung penyelesaian pembangunan Gereja

Getsemani.Bahwaseluruhbiayapembangunandiperolehmelaluipersembahankhususjemaat(tiap

kepala keluarga baik yang berpenghasilan tetap, tidak tetap dan pensiunan), serta usaha dana

panitia pelaksana, bantuan simpatisan, donator, kegiatan sehari berkorban, PT. Bank Mandiri,

PemerintahProvinsiMaluku,PemerintahKotaAmbondanbantuandaripihaklain.

Selama proses pembongkaran dan pembangunan dan pembangunan Gedung Gereja Getsemani,

makaseluruhkegiatan ibadahdanpelayananbiayadipindahkankeGedungGerejasementarayang

letaknyatidakjauhdarilokasigerejabaru.

Proses pemindahan lokasi Gereja Getsemani dilaksanakan pada tanggal 13 Oktober 2016 Dengan

memindahkansaranaprasarana,alat-alatsakramen,jugaloncengGerejaGetsemani.

BangunangedunggerejaGetsemanisementaraberdiridiatastanahmilikKeluargaJefryEngko.

§ PembangunanKantorJemaatGPMGetsemani

Sebagai upaya untukmeningkatkan proses pembinaan dan pelayanan umat serta kelancaran

tugas-tugasadministrasiorganisasiataulembaga.MakamelaluiHasilKeputusanSidangJemaat

Ke-22JemaatGetsemani tahun2016diputuskandalamprogramseksikerumahtanggaanyakni

renovasibangunanKantorJemaatGetsemaniyangdiawalidenganaktapembongkaranGedung

KantorJemaatGetsemanipadatanggal29Mei2016olehKetuaMPKGPMKotaAmbon,maka

pada hari ini Minggu, 4 Desember 2016 Gedung Kantor Jemaat Getsemani yang baru

diresmikan penggunaannya oleh Wakil Ketua MPH Sinode GPM Pdt. W. B. Pariama, S.Th

disaksikan oleh Bapak Penjabat Walikota Ambon Dr. F. Papilaya, MS, Sekretaris Klasis Kota

Ambon Pdt. D. Lohy, S.Th,MPK Kota Ambon serta para undangan dari Jemaat se-Klasis Kota

AmbondanWargaJemaatGetsemani.

KEKHASANJEMAATGPMGETSEMANI

Jemaat GPM Getsemani sebagai salah satu jemaat di klasis Kota Ambon secara khusus dan

secara umum di wilayah pelayanan Gereja Protestan Maluku (GPM). Sebagai bagian dari jemaat

jemaat GPM tersebut, maka jemaat Getsemani tentu memiliki banyak kesamaan dengan jemaat

jemaat lainnya, apakah itu terkait dengan struktur organisasi, perangkat pelayan, sistem dan

mekanisme pelayanan, tats cara peribadahan, dan lain sebagainya. Sejalan dengan titik-titik

persamaan sebagai suatu organisasi gerejawi tersebut, jemaat Getsemani jugs memiliki kekhasan

yangtampakpadsciri-ciripadsjemaatiniyangmembedakannyadarijemaat-jemaatyanglaindiGPM.

Kekhasan jemaatGetsemani ini, karena ituperluditegaskandalamRenstra ini agardapatdijadikan

sebagai kekuatandalammengembangkan jemaat ini kedepan.Kekhasan tersebut 'disebabkanoleh

latarbelakangsosial-budaya terbentuknya jemaat ini: JemaatGetsemaniberadapadswilayahbere-

bere sebagai wilayah pinggiran kota Ambon, yang baru mulai berkembang sebagai akibat proses

pergeseranpemukimandariwilayah "tengah kota"menuju "pinggiran kota".Dad sisi sosio-historis,

jemaat Getsemani yang terletak di daerah bere-bere,merupakan daerah transit penduduk Ambon

dari "daerah gunung" (Hatalai, Naku, Kilang, Ema), ketika mereka beraktivitas di kota Ambon.

Beberapaaktivitasutamasepertiekonomi(berjualan)maupunpendidikan(anak-anaksekolah),yang

dilakukanolehwarga"daerahgunung"memaksamerekaharusmembangunpemukimantransit(dan

kemudianmenetap)didaerahbere-bere(banding:SejarahJemaatGetsemani).Namun,konsekuensi

dad perkembangan kota Ambon, pemukiman ini juga kemudian dihuni oleh mereka dari daerah

lainnya, baik dari pulau Ambon maupun luar pulau Ambon (Seram, Lease, Buru, Tepa, dan

sebagainya). Wilayah bere-bere yang dihuni oleh penduduk multietnis di Maluku ini awalnya

merupakansektorpelayanandarijemaatBethaniasebagaijemaatinduk,yangkemudiandimekarkan

menjadi jemaat mandiri. Menurut sumber yang kami dapatkan bahwa 3 keluarga yang mendiami

wilayah bere-bere tengah pertama kali yakni Bapak. Odang (Pendeta) & Oma Meng

Latuheru/Salamena, Bapak. Ike (Maikel/Guru Jemaat) & Ibu. Lis Tutupary serta Kel. Bapak. Kace

Haulussy.SedangkanpadaBere-berepohonbuludidiamiolehKel.Piris,Kel.Narua,Kel.Pattihawean

danlain-lain.

Realitas sosial-budaya- jemaat Getsemani yang multietnis ini, menjadi ciri khas jemaat ini.

Dalammasapuluhantahunlamanya,eksistensiwargajemaatGetsemanidariberbagaikampungdan

wilayahdiAmbonmaupunMaluku ini, telahhidupbersama,berasimilasi danbersosialisasi sebagai

45 46

Page 27: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

suatu komunitas masyarakat dan jemaat dengan berbagai dinamika yang terjadi, dan telah

menjadikan jemaat ini khas dan berbeda dad jemaat lainnya, yang secara teologis dapat disebut

sebagai Jemaat Diaspora. Jemaat diaspora (dari bhs Yunani, artinya: jemaat yang tersebar atau

terpencar),adalahjemaatyangterpencardadjemaatinduknya.Cirijemaatdiasporainikuatterdapat

didalamAlkitab,baikPLmaupunPB.PengikutYahudi(PL)maupunpengikutKristus(PB)yanghidup

dan menetap di luar wilayah Israel disebut sebagai jemaat diaspora. Jemaat Getsemani dikatakan

sebagai jemaat diaspora karena warga jemaatnya merupakan mereka yang terpencar dari jemaat

induknyadanmenetapdidaerahbere-bere ini.Diaspora (penyebaran)yangdimaksuddi sinibukan

hanya secarageografis, tetapi juga secarapsikisdankultural.Dari ketigaaspek ini (geografis,psikis

maupunkultural),warga jemaat cladberbagai jemaat (kampung, etnis) induk ini akan terpisahdari

induknyadanmencobamelakukansosialisasidanasimilasidenganwargadad jemaat induk lainnya,

sekalipun demikian, tidak dapat memutuskan sama sekali ikatan psikis dan kultural mereka dari

jemaatinduknya.

Jika benar jemaat Getsemani ini berciri sebagai jemaat diaspora,maka ke depan jemaat ini

harus dengan sungguh-sungguh melaksanakan perannya sebagai jemaat diaspora sebagaimana

ditegaskanolehRomoMangunwijaya,sebagaiberikut:Pertama,pentinguntukmelakukanperpaduan

antaragerejasebagaiorganisasidansebagaiorganisme.Gerejabukanhanyasebagaisuatuorganisasi

yang berisi aturan, hukum, tata-laksana, maupun birokrasi, tetapi juga sebagai suatu organisme

sepertikesatuantubuhyangmasing-masingmelakukanfungsinyadanhidupsecaraalami.Perbedaan

sosio-budaya tidak harus diseragamkan, tetapi menjadi kekayaan untuk dipelihara dan berfungsi

secaraalamibagikebaikanbersama. InimestiadadalameksistensiberjemaatGetsemanikedepan.

Kedua, sebagai jemaat diaspora, jemaat Getsemani mesti mencirikan jemaat yang terbuka, tidak

eksklusif, saling menerima dalam perbedaan sehingga tercipta kedamaian. Namun di dalam

keterbukaan tersebut, harus diimbangi dengan keyakinan adanya suatu identitasmutlak yang tidak

berubah,satuprinsipyangtetapdipegangteguhyaitusebagaisuatukeluargaAllah.Prinsipkeluarga

Allah dapatmengikat danmengayomi semua perbedaan sosio-budaya di dalam jemaatGetsemani.

Ketiga: keluarga menjadi basis utama jemaat diaspora ini. Gereja tidak sekedar organisasi tetapi

organisme (ibarat tubuh) dimana semua bagian tubuh dalam keberadaan dan fungsinya yang

berbeda-beda, saling membutuhkan satu dengan yang lain, baik sebagai keluarga Allah (jemaat)

maupunkeluargaper keluarga.Prosespembinaandanpelayanan jemaatdiaspora inimestidimulai

dad dalam keluarga, sehingga diharapkan bahwa jika keluarga mengalami pertumbuhan iman dan

memiliki kekuatan spiritual, hal itu akan berkontribusi pada pertumbuhan jemaat/gereja.Keempat:

sebagaisuatujemaatdiaspora,makahalkomunikasidankoordinasimenjadisangatpenting.Jemaat

Getsemani sebagai jemaatdiasporadengankompleksitaspermasalahan jemaatnyayangheterogen,

penting untuk terjadinya proses-proses komunikasi dan kordinasi untuk mencegah terjadinya

miskomunikasi danmiskordinasi yang dapatmenimbulkan berbagai permasalahan jemaat. Realitas

masyarakat multietnis di jemaat Getsemani, dapat menjadi kekayaan dan kekuatan untuk

membangunjemaatini,denganmemaksimalkankomunikasidankordinasidiantarawargajemaatini.

komunikasi dan kordinasi ini dapat mencegah terjadinya eksklusifitas kampung/etnis, mencegah

saling curiga, dan dapatmenggerakan kekuatan jemaat yang beragam tersebut dalammembangun

jemaatkedepan.

47 48

Page 28: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

DAFTARNAMAPARATUKANG

PEMBANGNANGEDUNGGEREJAGETSEMANI

TUKANGKAYU1. Bpk.Y.Latuheru(Co/Alm)2. Bpk.A.Latuheru(Bang/Alm)3. Bpk.EnosdeLima4. Bpk.SimonAlfons5. Bpk.YanAlfons6. Bpk.S.Imasuly7. Bpk.A.Unawekla8. Bpk.P.Unawekla9. Bpk.A.Haumahu10. Bpk.TelsSouhoka11. Bpk.FileksdeFretes(Alm)12. Bpk.H.Unwakoly13. Bpk.FedordeFretes(Alm)14. Bpk.TetePiris15. Bpk.NickPesiwarissa(Alm)16. Bpk.B.Haumahu17. Bpk.E.Pesiwarissa

TUKANGBATU1. Bpk.PedeTupan2. Bpk.JopAlfons3. Bpk.M.Lekahena4. Bpk.JanTomasoa5. Bpk.NikoPiris6. Bpk.C.Balansa(Alm)7. Bpk.M.Unawekla8. Bpk.I.Ayal9. Bpk.A.Unwaru10. Bpk.TosHeuveiman(Alm)11. Bpk.BobGaspersz12. Bpk.JopiLoppies13. Bpk.P.Souhuwat14. Bpk.A.SouhuwatSumberData:Bpk.I.Latubessy

BIODATAKETUAMAJELISJEMAATDANPENDETAJEMAATGPMGETSEMANI

KETUAMAJELISJEMAAT

1. Pdt.Nn.S.Moniharapon,S.ThTempatTgl.Lahir : Ambon,06April1959MulaiBertugas : 08Januari1995Mutasi : JemaatGPMGalala-HativeKecil

2. Pdt.Z.J.Tetelepta,Sm.ThTempatTgl.Lahir : Porto,01November1946Pensiun : ---Istri : Ny.BethTeteleptaAnak : 4Orang(3laki-laki,1perempuan)

3. Pdt.M.J.Tanamal,Sm.ThTempatTgl.Lahir : Saparua,12April1949MulaiBertugas : 25September2005Pensiun : ---Istri : Pdt.Ny.Ch.Tanamal/M

4. Pdt.J.Sipahelut,S.ThTempatTgl.Lahir : Allang,15Desember1960MulaiBertugas : 12Oktober2008MeninggalDunia : 2Juni2011Istri : Pdt.Ny.A.Sipahelut/HAnak : MarloSipahelut,DeviSipahelut,RimaSipahelut

5. Pdt.Ny.L.Pattipawae/S.S.ThTempatTgl.Lahir : Saparua,07Juni1967MulaiBertugas : 11Desember2011Suami : Dr.Ir.Daniel.A.W.Pattipawae,M.SiAnak : LeryApreldiPattipawae,VaraYansePattipawae, MonikaPattipawae.

6. Pdt.Ny.C.HethariaTempatTgl.Lahir : Passo,17Maret1970Suami : Pdt.S.HethariaAnak : Jean.V.T.Hetharia,Debora.V.I.Hetharia

7. Pdt.C.Noya,Sm.ThTempatTgl.Lahir : Mawae,15Januari1955MulaiBertugas : 04Agustus2002Mutasi : JemaatGPMNaku(KetuaMajelisJemaatNaku)Istri : Ny.M.NoyaAnak : ChristophNoya&TheovillianNoya

8. Pdt.Ny.A.Sipahelut/H,S.ThTempatTgl.Lahir : Oma,10Juli1963MulaiBertugas : 12Oktober2008

9. Pdt.Nn.E.KiriwenoTempatTgl.Lahir : Amahai,15Februari1963MulaiBertugas : 15April2012

49 50

Page 29: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

MAJELISJEMAATGPMBETHANIA

SEKTORBERE-BERE/BLK.HOTELANGGREK

MAJELISJEMAATGPMGETSEMANIPERIODE1995-2000

51 52

Page 30: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

MAJELISJEMAATGPMGETSEMANIPERIODE2000-2005

MAJELISJEMAATGPMGETSEMANIPERIODE2010-2015

53 54

Page 31: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

TIMPENULISSEJARAHJEMAATGPMGETSEMANI

Ketua : J.Loppies,S.Th

Sekretaris : B.Latubessy,S.Pi

Anggota : Nn.OntjedeFretes

Ny.M.Latuheru/Pattiapon,MS

E.Parera

D.Diasz,S.Hut

Editor : Prof.Dr.J.A.Pattikayhatu

PeresmianGedungGerejaGetsemaniTanggal20Desember1985

55 56

Page 32: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

GedungIbadahEmbriodanGedungGerejaGetsemaniSaatAkanDiresmikan

BatuPrasastiPeresmianGedungGerejaGPMGetsemani

GedungGerejaGetsemaniTahun1985

57 58

Page 33: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

KegiatanPersidanganIIJemaatGPMGetsemaniTahun1996

ProsesPemilihanMajelisJemaatGPMGetsemaniPeriode

59 60

Page 34: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

KegiatanSafariMajelisJemaatGPMGetsemaninPeriode1995-2000padaJemaat-jemaatDiPulauNusalautKlasisPulau-PulauLease

GedungGerejaGetsemaniSampaiTahun2008SebelumdilakukanRenovasi

61 62

Page 35: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

GambarGedungGerejaGetsemaniSementara

FotoGerejaGetsemaniRenovasiII

63 64

Page 36: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

FotoGerejaGetsemaniRenovasiII

IbadahPeresmianKantorJemaatGetsemani

PenandatangananBatuPrasastiolehMPHSinodeGPM

65 66

Page 37: BUKU SEJARAH JEMAAT GETSEMANIgpmgetsemani.org/wp-content/uploads/2018/02/BUKU-SEJARAH... · 2018-02-10 · Buku Sejarah Jemaat ini merupakan sebuah dokumen penting yang dapat menjelaskan

KantorJemaatGetsemaniYangBaru

PenandatangananBeritaAcaraPeresmianKantorGerejaGetsemani

67