BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah...

34
BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU Oleh SUTIYONO PUSAT LITBANG PENINGKATAN PRODUKTIVITAS HUTAN BADAN LITBANG KEHUTANAN KEMENTERIAN KEHUTANAN

Transcript of BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah...

Page 1: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU

OlehSUTIYONO

PUSAT LITBANG PENINGKATAN PRODUKTIVITAS HUTANBADAN LITBANG KEHUTANANKEMENTERIAN KEHUTANAN

Page 2: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

Kondisi Hutan Bambu dan Tegakanbambu di hutan bambu

Kawasan hutan bambuTegakan rumpun yang rusak

Kawasan hutan bambuTegakan rumpun yang rusak

Page 3: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

Kondisi Tegakan Bambudi Bambu Rakyat

1.Rapi, bersih, terpelihara2.Terpencar-pencar3.Dimiliki banyak rumah tangga

Page 4: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

Kondisi Tegakan BambuDi Hutan Tanaman Bambu

1.Mengumpul2.Terpelihara Rapi3.Tidak Banyak Pemiliknya

Page 5: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

II. JENIS-JENIS BAMBU

Bambu : famili Gramineae, Di dunia 1250 jenis bambu 75 margaDi Indonesia > 76 jenis bambu 17 marga :1. Arundinaria (1 jenis),2. Bambusa (19 jenis),3. Cephalostachyum (1 jenis),4. Chimonobambusa (2 jenis),5. Dendrocalamus (6 jenis),6. Dinochloa (1 jenis),7. Gigantochloa (18 jenis),8. Melocana (1 jenis),9. Nastus (3 jenis),10. Neololeba (1 jenis),11. Phyllostachys (3 jenis),12. Pleioblastus (2 jenis),13. Pseudosasa (1 jenis),14. Schizostachyum (14 jenis),15. Semiarundinaria (1 jenis),16. Shibatea (1 jenis), dan17. Thyrsostachys (1 jenis).

II. JENIS-JENIS BAMBU

Bambu : famili Gramineae, Di dunia 1250 jenis bambu 75 margaDi Indonesia > 76 jenis bambu 17 marga :1. Arundinaria (1 jenis),2. Bambusa (19 jenis),3. Cephalostachyum (1 jenis),4. Chimonobambusa (2 jenis),5. Dendrocalamus (6 jenis),6. Dinochloa (1 jenis),7. Gigantochloa (18 jenis),8. Melocana (1 jenis),9. Nastus (3 jenis),10. Neololeba (1 jenis),11. Phyllostachys (3 jenis),12. Pleioblastus (2 jenis),13. Pseudosasa (1 jenis),14. Schizostachyum (14 jenis),15. Semiarundinaria (1 jenis),16. Shibatea (1 jenis), dan17. Thyrsostachys (1 jenis).

Page 6: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

Di Jawa Timur, jenis-jenis bambu yang dianjurkan untukindustri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudahdikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. Jenis-jenis jambu tersebut adalah1. bambu petung (D. asper),2. bambu apus (G. apus),3. bambu benel (G. atter),4. bambu wulung (G. atroviolacae),5. bambu serit (G. robusta),6. bambu surat (G. pseudoarundinacae),7. bambu peting (G. levis),8. bambu ampel kuning (B. vulgaris v. striata),9. bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata) dan10.bambu ori (B. blumeana).

Di Jawa Timur, jenis-jenis bambu yang dianjurkan untukindustri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudahdikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. Jenis-jenis jambu tersebut adalah1. bambu petung (D. asper),2. bambu apus (G. apus),3. bambu benel (G. atter),4. bambu wulung (G. atroviolacae),5. bambu serit (G. robusta),6. bambu surat (G. pseudoarundinacae),7. bambu peting (G. levis),8. bambu ampel kuning (B. vulgaris v. striata),9. bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata) dan10.bambu ori (B. blumeana).

Page 7: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

Bambu amepl hijo Bambu ampel kuningBambu surat

Bambu ater/legi

Bambu tali/apus Bambu petung

Bambu serit

Page 8: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

III. BUDIDAYA BAMBUIII. BUDIDAYA BAMBU

Page 9: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

A, Kesesuaian jenis bambu dengan kondisi lahanNo. Kondisi lahan Jenis bambu

1 Lahan kering 1. bambu petung (D. asper)

2. bambu serit (G. robusta),

3. bambu surat (G. pseudoarundinacae),

4. bambu peting (G. levis),

5. bambu apus (G. apus),

6. bambu benel (G. atter)

7. bambu ampel kuning (B. vulgaris v. striata),

8. bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata)

9. bambu ori (B. blumeana),

1. bambu petung (D. asper)

2. bambu serit (G. robusta),

3. bambu surat (G. pseudoarundinacae),

4. bambu peting (G. levis),

5. bambu apus (G. apus),

6. bambu benel (G. atter)

7. bambu ampel kuning (B. vulgaris v. striata),

8. bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata)

9. bambu ori (B. blumeana),

2 Lahan basah/sering

kebanjiran/marjinal

1. bambu ampel kuning (B. vulgaris v. striata),

2. bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata)

3. bambu duri (B. blumeana),

Page 10: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

B. Kesesuaian jenis bambu dengan iklim

No. Tipe iklim Jenis bambu

1 A dan B (Basah) Semua jenis bambu

2 C dan D (Kering) 1. bambu ampel kuning (B. vulgaris v.

striata),

2. bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata)

3. bambu duri (B. blumeana),

4. bambu ater (G. atter)

1. bambu ampel kuning (B. vulgaris v.

striata),

2. bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata)

3. bambu duri (B. blumeana),

4. bambu ater (G. atter)

Page 11: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

8m

8m8m

8m8m

8m

8m8m

8m8m

8m

8m

8m

8m

8m

8m

8m

8m

8m

8m

3. Menyiapkan dan Pasang Ajir1. Pembukaan Lahan 2. Jarak Tanam

4. Menyiapkan Pupuk Organik

C. PERSIAPAN TANAMC. PERSIAPAN TANAM

Page 12: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

Tabel 2. Jarak tanam tanaman bambu industri

Tipe ukuran

bambuJenis bambu Jarak tanam

Bambu besar 1. bambu ori,(B. blumeana)

2. bambu petung (D. asper)

3. bambu serit (G. robusta),

4. bambu peting (G. levis),

5. bambu surat (G. pseudoarundinacae),

6. bambu ampel kuning (B. vulgaris v.

striata),

7. bambu ampel hijau (B. vulgaris v.

vitata)

8 x 8 meter1. bambu ori,(B. blumeana)

2. bambu petung (D. asper)

3. bambu serit (G. robusta),

4. bambu peting (G. levis),

5. bambu surat (G. pseudoarundinacae),

6. bambu ampel kuning (B. vulgaris v.

striata),

7. bambu ampel hijau (B. vulgaris v.

vitata)

Bambu sedang 1. bambu apus (G. apus),

2. bambu benel (G. atter)

3. bambu ampel kuning (B. vulgaris v.

striata),

4. bambu ampel hijau (B. vulgaris v.

vitata)

8 x 6 meter

Page 13: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

5. Lubang Tanam

Page 14: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

2. Penyiapan Bibit1. Bahan Bibit

danPerbanyakan

3.MengangkutBibit

D. PERSIAPAN BIBIT4. Ecer ibit

Page 15: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

1. Waktu tanama. Musim hujan bulan-bulan Desember, Januari dan paling

lambat bulan Pebruari.b. Penanaman tidak tepat waktu banyak kematian.

2. Penggalian kembali lubang tanamSetelah dikomposkan selama hampir 2 bulan maka lubangtanam digali kembali.

3. Penanaman bibit dari stek batang dan stek cabang

4. Penanaman bibit dari stek rhizom

E. Penanaman

1. Waktu tanama. Musim hujan bulan-bulan Desember, Januari dan paling

lambat bulan Pebruari.b. Penanaman tidak tepat waktu banyak kematian.

2. Penggalian kembali lubang tanamSetelah dikomposkan selama hampir 2 bulan maka lubangtanam digali kembali.

3. Penanaman bibit dari stek batang dan stek cabang

4. Penanaman bibit dari stek rhizom

Page 16: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

F. Pemeliharaan1. Penyulaman

Penyulaman jika ada tanaman yang mati.Bibit sulaman dapat dari bibit stek batang dalampolybag atau stek rhizom yang sudah disemaikanterlebih dahulu2. PenyianganPenyiangan dengan mengkoret rumput sekitartanaman dan bekas koretan digunakan menaburkanpupuk.

1. PenyulamanPenyulaman jika ada tanaman yang mati.Bibit sulaman dapat dari bibit stek batang dalampolybag atau stek rhizom yang sudah disemaikanterlebih dahulu2. PenyianganPenyiangan dengan mengkoret rumput sekitartanaman dan bekas koretan digunakan menaburkanpupuk.

Page 17: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

3. Babat semakJarak tanam lebar : 8x8 m & 6x8 m tidakdimanfaatkan umur 1–2 tahun tumbuh semak/belukar/alang-alang. Oleh karena itu harusdibersihkan. Hasil babat semak dapat ditumpuk ditempat-tempat tertentu dan setelah menjadi komposdapat ditaruh di sekitar tanam sebagai pupuk.

4. Pemangkasan (Prunning)Untuk rumpun bambu yang rapi, teratur, mudahmelakukan pemeliharaan dan penebangan makacabang-cabang perlu dipangkas sampai setinggi 2meter. Kegiatan pemangkasan dilakukan di seluruhbatang yang sudah mulai mengeluarkan cabang.

3. Babat semakJarak tanam lebar : 8x8 m & 6x8 m tidakdimanfaatkan umur 1–2 tahun tumbuh semak/belukar/alang-alang. Oleh karena itu harusdibersihkan. Hasil babat semak dapat ditumpuk ditempat-tempat tertentu dan setelah menjadi komposdapat ditaruh di sekitar tanam sebagai pupuk.

4. Pemangkasan (Prunning)Untuk rumpun bambu yang rapi, teratur, mudahmelakukan pemeliharaan dan penebangan makacabang-cabang perlu dipangkas sampai setinggi 2meter. Kegiatan pemangkasan dilakukan di seluruhbatang yang sudah mulai mengeluarkan cabang.

Page 18: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

5. Pemupukan

Umur rumpun

Jenis dan Dosis Pupuk

Urea (Kg/ha) TSP (Kg/ha)Kompos/pupuk

kandang (Ton/ha)1 tahun2 tahun3 tahun4 tahun5 tahun6 tahun

≥ 7 tahun

4080

120200300320400

4080

120200300320400

2,52,55,0

10,010,010,010,0

1 tahun2 tahun3 tahun4 tahun5 tahun6 tahun

≥ 7 tahun

4080

120200300320400

4080

120200300320400

2,52,55,0

10,010,010,010,0

Page 19: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

6. Penjarangan (Thinning)Penjarangan : menghilangkan batang yang tidakproduktif/rusak/tidak dikehendaki. Tujuannyamengatur kerapatan batang dan memperoleh batangberkualitas.

7. Mengatur struktur dan komposisi batangdalam rumpunTujuannya untuk mengatur kegiatan penebangan dalamrangka mendapatkan batang berkualitas, seumur danlestari. Makin basah iklim makin banyak generasibatang yang harus dibuat dan makin kering makinsedikit generasi batang yang harus dibuat.

8. Pengaturan drainase

6. Penjarangan (Thinning)Penjarangan : menghilangkan batang yang tidakproduktif/rusak/tidak dikehendaki. Tujuannyamengatur kerapatan batang dan memperoleh batangberkualitas.

7. Mengatur struktur dan komposisi batangdalam rumpunTujuannya untuk mengatur kegiatan penebangan dalamrangka mendapatkan batang berkualitas, seumur danlestari. Makin basah iklim makin banyak generasibatang yang harus dibuat dan makin kering makinsedikit generasi batang yang harus dibuat.

8. Pengaturan drainase

Page 20: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

No. Jenis Industri Jenis bambu yang disarankanJumlah struktur generasi batang/rumpun

Tipe iklim A Tipe iklim B Tipe iklim C/D1 bambu lamina 1. bambu mayan (G. robusta),

2. bambu andong (G. pseudoarundinacae),3. bambu temen (G. pseudoarundinacae),4. bambu peting (G. levis),5. bambu tali (G. apus),6. bambu ater (G. atter),

5 generasi5 generasi5 generasi5 generasi5 generasi5 generasi

4 generasi4 generasi4 generasi4 generasi4 generasi4 generasi

3 generasi3 generasi3 generasi3 generasi3 generasi3 generasi

2 papan semen serat bambu 1. bambu ampel kuning (B. vulgaris v. striata),2. bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata)3. bambu duri (B. blumeana),4. bambu tali (G. apus),

4 generasi4 generasi4 generasi4 generasi

3 generasi3 generasi3 generasi3 generasi

2 generasi2 generasi2 generasi2 generasi

3 kertas sembahyang,pulp dan kertas

1. bambu ampel kuning (B. vulgaris v. striata),2. bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata)3. bambu duri (B. blumeana),4. bambu tali (G. apus),

4 generasi4 generasi4 generasi4 generasi

3 generasi3 generasi3 generasi3 generasi

2 generasi2 generasi2 generasi2 generasi

1. bambu ampel kuning (B. vulgaris v. striata),2. bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata)3. bambu duri (B. blumeana),4. bambu tali (G. apus),

4 generasi4 generasi4 generasi4 generasi

3 generasi3 generasi3 generasi3 generasi

2 generasi2 generasi2 generasi2 generasi

4 sumpit, tusuk gigi, tusuk sate 1. bambu tali (G. apus),2. bambu mayan (G. robusta),3. bambu andong (G. pseudoarundinacae),4. bambu temen (G. pseudoarundinacae),5. bambu peting (G. levis),

5 generasi5 generasi5 generasi5 generasi5 generasi

4 generasi4 generasi4 generasi4 generasi4 generasi

3 generasi3 generasi3 generasi3 generasi3 generasi

5 partikel board 1. bambu ampel kuning (B. vulgaris v. striata),2. bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata)3. bambu duri (B. blumeana),4. bambu tali (G. apus),

4 generasi4 generasi4 generasi4 generasi

3 generasi3 generasi3 generasi3 generasi

2 generasi2 generasi2 generasi2 generasi

6 arang bambu 1. bambu petung (D. asper),2. bambu tali (G. apus),3. bambu mayan (G. robusta),4. bambu peting (G. levis),

5 generasi5 generasi5 generasi5 generasi

4 generasi4 generasi4 generasi4 generasi

3 generasi3 generasi3 generasi3 generasi

Page 21: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

E. Penebangan1. Teknik penebangan2. Produksi :

Umurrumpun

Jenis bambub.andong b. hitam b. temen b. petung b.peting b.mayan

1 tahun2 tahun3 tahun4 tahun5 tahun6 tahun7 tahun8 tahun9 tahun

≥ 10 tahun

000

32040016001400128012801280

000

42084014702520252025202520

000

420126016802520252025202520

000

64096012801920192019201920

000

1248124815601716171618721872

000

31262410921716187218721872

1 tahun2 tahun3 tahun4 tahun5 tahun6 tahun7 tahun8 tahun9 tahun

≥ 10 tahun

000

32040016001400128012801280

000

42084014702520252025202520

000

420126016802520252025202520

000

64096012801920192019201920

000

1248124815601716171618721872

000

31262410921716187218721872

Page 22: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

Tabel 6. Prediksi tenaga kerja budidaya bambu petung

No. Rincian Tenaga Kerja (HOK)

1 Tahun pertama 78,6

2 Tahun ke-2 22,4

3 Tahun ke-3 23,6

4 Tahun ke-4 23,64 Tahun ke-4 23,6

5 Tahun ke-5 63,6

6 Tahun ke-6 83,6

7 Tahun ke-7 dst 93,6

Keterangan : HOK = Hari orang kerja

Page 23: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

IV. ANALISA USAHA : Bambu petung

1. Tenaga kerja

No. Rincian Tenaga Kerja (HOK)

1 Tahun pertama 78,7

2 Tahun ke-2 22,42 Tahun ke-2 22,4

3 Tahun ke-3 23,6

4 Tahun ke-4 23,6

5 Tahun ke-5 63,6

6 Tahun ke-6 83,6

7 Tahun ke-7 dst 93,6

Page 24: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

2. Biaya produksi budidaya bambu petung

No Perincian KuantitiHarga/satuan

(Rp)

Biaya Total

(Rp)

Tahun pertama

1 Bibit 156 batang 12,000 1,872,000

2 Pupuk urea 40 kg 2,000 80,000

3 Pupuk TSP 40 kg 2,000 80,000

4 Persiapan lahan 34.8 HOK 35,000 1,218,000

5 Tanam 20.07 HOK 35,000 702,450

6 Pemeliharaan 23.8 HOK 35,000 833,000

Jumlah Tahun pertama 4,785,450

Tahun kedua

Jumlah Tahun pertama 4,785,450

Tahun kedua

1 Pupuk urea 80 kg 2,000 160,000

2 Pupuk TSP 80 kg 2,000 160,000

3 Pemeliharaan 22.4 HOK 35,000 784,000

Jumlah tahun kedua 1,104,000

Tahun ketiga

1 Pupuk urea 120 kg 2,000 240,000

2 Pupuk TSP 120 kg 2,000 240,000

3 Pemeliharaan 23.6 HOK 35,000 826,000

Jumlah tahun ketiga 1,306,000

Page 25: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

Tahun keempat

1 Pupuk urea 200 kg 2,000 400,000

2 Pupuk TSP 200 kg 2,000 400,000

3 Pemeliharaan 23.6 HOK 35,000 826,000

4 (Penebangan) 0 HOK 0

Jumlah tahun keempat 1,626,000

Tahun kelima

1 Pupuk urea 300 kg 2,000 600,000

2 Pupuk TSP 300 kg 2,000 600,000

3 Pemeliharaan 23.6 HOK 35,000 826,000

4 Penebangan 40 HOK 35,000 1,400,0004 Penebangan 40 HOK 35,000 1,400,000

Jumlah tahun kelima 3,426,000

Tahun keenam

1 Pupuk urea 320 kg 2,000 640,000

2 Pupuk TSP 320 kg 2,000 640,000

3 Pemeliharaan 23.6 HOK 35,000 826,000

4 Penebangan 50 HOK 35,000 1,750,000

Jumlah tahun keenam 3,856,000

Page 26: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

Tahun ketujuh

1 Pupuk urea 400 kg 2,000 800,000

2 Pupuk TSP 400 kg 2,000 800,000

3 Pemeliharaan 23.6 HOK 35,000 826,000

4 Penebangan 60 HOK 35,000 2,100,000

Jumlah tahun ketujuh 4,526,000

………………………………….………………….……………………………………………

Tahun ketigapuluh

1 Pupuk urea 400 kg 2,000 800,000

Tahun ketigapuluh

1 Pupuk urea 400 kg 2,000 800,000

2 Pupuk TSP 400 kg 2,000 800,000

3 Pemeliharaan 23.6 HOK 35,000 826,000

4 Penebangan 60 HOK 35,000 2,100,000

Jumlah tahun ketigapuluh 4,526,000

Page 27: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

C> Analisa pendapatan dan keuntungan usahatani bambu petung (Dendrocalamus asper)

Tahun

ke

ProduksiHarga jual

Rp/batang

Penerimaan

(Rp)

Biaya

Produksi

(Rp)

Keuntungan

(Rp)

Pinjaman

Baru

Bunga

13.5%

Pinjaman

baru

dan bungabtg/rpnbtg/h

a

1 - - --

4,785,450.0 (4,785,450.0) 4,785,450.0 646,035.8 5,431,485.8

2 - - --

1,104,000.0 (1,104,000.0) 6,535,485.8 882,290.6 7,417,776.3

3 - - --

1,306,000.0 (1,306,000.0) 8,723,776.3 1,177,709.8 9,901,486.1

4 7 1,092 3,000.0 3,276,000 1,626,000.0 1,650,000.0 11,527,486.1 1,556,210.6 13,083,696.8

5 8 1,248 6,000.0 7,488,000 3,426,000.0 4,062,000.0 12,447,696.8 1,680,439.1 14,128,135.8

6 9 1,404 10,000.0 14,040,000 3,856,000.0 10,184,000.0 7,800,135.8 1,053,018.3 8,853,154.2

7 12 1,872 30,000.0 56,160,000 4,526,000.0 51,634,000.0

8 12 1,872 30,000.0 56,160,000 4,526,000.0 51,634,000.0

30 12 1,872 30,000.0 56,160,000 4,526,000.0 51,634,000.0

Page 28: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

V. PEMANFAATAN BAMBU

A. Bambu lamina atau play bambooB. Pulp dan KertasC. Papan semen serat bambuD. Sumpit, tusuk sate, tusuk gigi, kerajinan, tangkai

dupaF. Partikel boardG. Arang bambuH. Rebung (?)

V. PEMANFAATAN BAMBU

A. Bambu lamina atau play bambooB. Pulp dan KertasC. Papan semen serat bambuD. Sumpit, tusuk sate, tusuk gigi, kerajinan, tangkai

dupaF. Partikel boardG. Arang bambuH. Rebung (?)

Page 29: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

A. Bambu lamina atau playbamboo B. Pulp dan Kertas, kertas sembahyang

No. Jenis bambuDimensi serat

L D l w…………………… mm …………………

1.2.3.4.5.6.

bambu duribambu oribambu ampelbambu kuningbambu krisikbambu petung

1,951,732,331,661,363,78

0,0180,0220,0170,0210,0180,019

0,0050,0060,0040,0050,0080,007

0,0070,0080,0070,0080,0080,006

D. Sumpit, tusuk sate, tusuk gigi, kerajinan, tangkaiC. Papan semen serat bambu D. Sumpit, tusuk sate, tusuk gigi, kerajinan, tangkaiC. Papan semen serat bambu

E. Partikel board

Page 30: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

G. Arang Bambu

Page 31: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

H. RebungH. Rebung

Page 32: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

PERKEBUNAN REBUNG BAMBU

Page 33: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman

PENUTUP

1. Budidaya bambu merupakan keharusan dalam usaha industriberbasis bambu,

2. Jenis-jenis industri potensial yang berbasis bahan baku bambudiantaranya bambu lamina, partikel board, pulp dan kertas, kertassembahyang, arang bambu, papan semen serat bambu, sumpit,tusuk gigi dan tusuk sate yang seluruhnya membutuhkan batang-batang bambu dalam besar, terus menerus dan berkualitas(seumur)

3. Jenis-jenis bambu yang berpotensi untuk dibudayakan dalammenunjang usaha pemanfaatan bambu adalah bambu petung (D.asper), bambu apus (G. apus), bambu benel (G. atter), bambuwulung (G. atroviolacae), bambu serit (G. robusta), bambu surat (G.pseudoarundinacae), bambu peting (G. levis), bambu ampel kuning(B. vulgaris v. striata), bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata) danbambu ori (B. blumeana).

PENUTUP

1. Budidaya bambu merupakan keharusan dalam usaha industriberbasis bambu,

2. Jenis-jenis industri potensial yang berbasis bahan baku bambudiantaranya bambu lamina, partikel board, pulp dan kertas, kertassembahyang, arang bambu, papan semen serat bambu, sumpit,tusuk gigi dan tusuk sate yang seluruhnya membutuhkan batang-batang bambu dalam besar, terus menerus dan berkualitas(seumur)

3. Jenis-jenis bambu yang berpotensi untuk dibudayakan dalammenunjang usaha pemanfaatan bambu adalah bambu petung (D.asper), bambu apus (G. apus), bambu benel (G. atter), bambuwulung (G. atroviolacae), bambu serit (G. robusta), bambu surat (G.pseudoarundinacae), bambu peting (G. levis), bambu ampel kuning(B. vulgaris v. striata), bambu ampel hijau (B. vulgaris v. vitata) danbambu ori (B. blumeana).

Page 34: BUDIDAYA DAN PEMANFAATAN BAMBU · 2016. 5. 10. · industri adalah jenis-jenis bambu yang sudah ada, sudah dikenal dan cocok dengan ekologi lingkungannya. ... Jarak tanam tanaman