Blok 5 Muskuloskeletal

17
Anatomi dan Mekanisme Kerja Otot Tungkai Bawah Oleh : Hazirah Binti Hashim

description

musokill

Transcript of Blok 5 Muskuloskeletal

Anatomi dan Mekanisme

KerjaOtot Tungkai

BawahOleh : Hazirah Binti Hashim

Istilah tidak diketahui

• Sigap – tangkas, cepat dan kuat.• Kram - otot terus menerus melakukan

aktivitas, sehingga otot menjadi kejang dan tidak mampu lagi berkontraksi.

Rumusan masalah

• Seorang anak laki-laki berusia 15 tahun mengalami kram pada betis kanan sewaktu berenang.

Kram pada betis kanan sewaktu berenang

Anatomi otot tungkai bawah makroskopik

dan mikroskopik

Mekanisme kerja otot

Kontraksi otot somatik

Hipotesis

• Seorang anak laki-laki berusia 15 tahun mengalami kram pada betis kanan sewaktu berenang yang disebabkan otot terus menerus melakukan aktivitas, sehingga otot menjadi kejang dan tidak mampu lagi berkontraksi.

Anterior dan Lateral

Posterior dan Medial

Struktur otot skeletal

Struktur sarkomer

Kontraksi Otot

Ca2+ sebagai Regulator

Siklus biokimiawi kontraksi otot

Interaksi aktin dan miosin

Kram

• Kram : otot terus-menerus melakukan aktivitas dan menjadi kejang sehingga tidak mampu lagi berkontraksi.

• Dapat dihilangkan dengan menambahkan regangan pada otot.

• Dalam tendon – reseptor tendon Golgi – sensitif mengumpul ketegangan apabila otot meregang atau berkontraksi.

Kesimpulan

• Kram yang terjadi pada otot tungkai bawah disebabkan otot terus menerus melakukan aktivitas, sehingga otot menjadi kejang dan tidak mampu lagi berkontraksi.