batuan beku dunite

3
OLEH : ABRIYAN ADE SETIAWAN 111.130.096 PLUG 12 LABORATORIUM BAHAN GALIAN SIE. PETROLOGI TUGAS ASISTENSI PENGERTIAN PETROLOGI DAN HUBUGANNYA DENGAN ROCK CYCLE

description

d

Transcript of batuan beku dunite

Page 1: batuan beku dunite

OLEH :

ABRIYAN ADE SETIAWAN

111.130.096

PLUG 12

LABORATORIUM BAHAN GALIAN SIE. PETROLOGI

PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI

FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”

YOGYAKARTA

2014

TUGAS ASISTENSI

PENGERTIAN PETROLOGI DAN HUBUGANNYA

DENGAN ROCK CYCLE

Page 2: batuan beku dunite

Laboratorium Bahan Galian Sie.Petrologi 2013

BATUAN BEKU DUNIT

Dunit adalah salah satu contoh

dari batuan beku ultra basa. Yang

dimana batuan beku tersebut

mengandung kurang dari 45 % SiO2.

Batuan beku dunit memiliki warna

abu-abu kehijauan atau coklat

kekuningan tersusun atas mineral-

mineral mafik atau gelap yaitu hampir

90 % mineral olivin dan sebagian kecil mineral lain seperti piroksen, kromit dan

pyrope. Dunit merupakan batuan beku plutonik yang terbentuk pada kedalaman

yang sangat besar. Karena merupakan batuan beku plutonik maka dunit memiliki

tekstur yang kasar atau feneritik struktur yang masif.

Seperti yang kita ketahui dunit

merupakan batuan beku ultra basa

intrusif dimana pembentukan nya

terjadi pada zona divergen. Pada zona

divergen ini sendiri terdapat dua

lempeng yang saling menjauh yang

mengakibatkan terjadinya rekahana

atau rongga yang memungkinkan

magma yang berasal dari asthenosphere untuk menerobos naik ke atas. Akibat ada

nya perubahan suhu yang sangat tinggi maka magma yang keluar tadi tentu nya

akan lansung mengalami pembekuan. Oleh sebab itulah batuan beku yang

dihasilkan bersifat ultra basa karena magma yang mengalami pembekuaan

merupakan magma induk yang bersifat ultra basa. Batuan beku yang terbentuk ini

akhirnya akan membentuk menyerupai pegunungan yang memanjang di tengah

semudra atau yang lebih dikenal dengan Mid Ocianic Ridge.

Nama : Abriyan Ade SetiawanNIM :111.130.096Plug :12 Page 1