Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kata

8
TUGAS BAHASA INDONESIA “DIKSI ATAU PILIHAN KATA”

Transcript of Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kata

Page 1: Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kata

TUGAS BAHASA INDONESIA

“DIKSI ATAU PILIHAN KATA”

Page 2: Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kata

PENDAHULUANBahasa terbentuk dari beberapa tataran ,

yaitu dari tataran terendah sampai tertinggi adalah kata, frase, klausa, kalimat. Ketika anda menulis dan berbicara, kata adalah kunci pokok dalam membentuk tulisan dan ucapan. Maka dari itu kata-kata dalam bahasa Indonesia harus dipahami dengan baik, supaya ide dan pesan seseorang dapat dimengerti dengan baik. Kata-kata yang digunakan dalam komunikasi harus dipahami dalam konteks alinea dan wacana. Tidak dibenarkan menggunakan kata-kata dengan sesuka hati, tetapi harus mengikuti kaidah-kaidah yang benar.

Page 3: Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kata

Pengertian diksi atau pilihan kata dalam bahasa Indonesia

Makna Denotatif dan Konotatif

Makna Umum dan Makna Khusus

Kata Konkrit dan Kata Abstrak

Syarat-syarat pemilihan kataRUMUSAN MASALAH

Page 4: Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kata

Diksi dapat diartikan sebagai pilihan kata, gaya bahasa, ungkapan-ungkapan pengarang untuk mengungkapkan sebuah cerita.

A. Pengertian Diksi

Page 5: Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kata

Diksi atau pemilihan kata harus memenuhi syarat-syarat sebagai berikut:

Ketepatan dalam pemilihan kata dalam menyampaikan gagasan.

Pengarang harus memiliki kemampuan dalam membedakan secara tepat nuansa-nuansa makna, sesuai dengan gagasan yang ingin disampaikan dan kemampuan menemukan bentuk yang sesuai dengan situasi dan nilai rasa pembaca.

Menguasai berbagai macam kosakata dan mempu memanfaatkan kata-kata tersebut menjadi kalimat yang jelas, efektif, dan efisien.

Page 6: Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kata

Kata umum adalah kata yang acuannya lebih luas. Kata khusus adalah kata yang acuannya lebih sempit atau khusus

Makna denotatif adalah makna dalam alam wajar secara eksplisit. Makna wajar ini adalah makna yang sesuai dengan apa adanya. Denotatif adalah suatu pengertian yang terkandung sebuah kata secara objektif. Makna denotatif sering disebut makna konseptual

Makna Denotatif dan Konotatif

Makna Umum dan Makna Khusus

1 2Kata Konkrit dan Kata Abstrak

Kata konkrit adalah kata yang acuannya dapat diserap oleh pancaindra. Sedangkan kata abstrak adalah kata yang acuannya sulit diserap oleh pancaindra. Kegunaan kata astrak untuk mengungkapkan gagasan rumit. 

3

B. Syarat-Syarat Pemilihan Kata

Page 7: Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kata

KESIMPULAN

Dari materi yang sudah diuraikan sebelumnya,

maka diperoleh kesimpulan :

Diksi dapat diartikan sebagai pilihan kata, gaya

bahasa, ungkapan-ungkapan pengarang

untuk mengungkapkan sebuah cerita.

Syarat ketepatan kata terbagi atas :

Makna denotatif dan konotatif

Makna umum dan khusus

Kata konkrit dan kata abstrak

Page 8: Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kata

TERIMA KASIH