BAHAN CETAK

59
BAHAN CETAK, BAHAN CETAK, PERSYARATAN & PERSYARATAN & KLASIFIKASI KLASIFIKASI drg. Rendra Chriestedy P., drg. Rendra Chriestedy P., M.DSc. M.DSc.

description

kuliah IBTKG

Transcript of BAHAN CETAK

  • BAHAN CETAK, PERSYARATAN & KLASIFIKASIdrg. Rendra Chriestedy P., M.DSc.

  • TIU :Pada akhir perkuliahan diharapkan mahasiswa mampu memahami bahan cetak, persyaratan dan klasifikasinya.

    TIK :Mahasiswa mampu menjelaskan bahan cetak, persyaratan dan klasifikasinya.

  • Sendok cetak Special tray

  • Persyaratan Bahan cetak :-Ketepatan-Sifat-sifat rheology-Perubahan dimensi wkt dilepas-Elastis-Compatible-Tidak toksik-Wkt setting sesuai-Stabil pd penyimpanan

  • KlasifikasiA.Bahan cetak elastis 1. Hidrokoloid a. Reversible : agar b. Irreversible : alginat 2. Elastomer a. Polysulphida : Rubber base, Merkaptan, Thiokol b. Silikon : Xantopren, Optosil, Reprosil, President c. Polyether : Impegrum Polysulfide

  • B. Bahan cetak non elastis.Plaster of Paris.Compound.Zinc okside eugenol dan pasta sejenisnya.Bahan cetak dari wax

  • BAHAN CETAK HIDROKOLOID SIFAT-SIFAT UMUMLarutan campuran yg homogen.

    Suspensi campuran yg heterogen

    Koloida antara kedua.(heterogen (sistem dua phase) tapi ukuran partikel lebih kecil (1-200 nm)

    Hidrokoloid bila media tersebarnya koloid adalah air

    Koloida berada dlm sol dan gel.

  • Sol gel dengan dua cara : a. Me suhu : proses ini bersifat reversibel, misalnya : agar b. Reaksi kimia, bersifat irreversibel, misal ; alginat. Keras / kuat gel tergantung : a. Konsentrasi serat, lebih banyak serat lebih kuat. b. Konsentrasi bahan pengisi,

  • AGARKomposisi; Agar,Borax, Natrium sulfat dan Air

    Manipulasikontainer yg disegel mencegah penguapan air. Bahan dibuat mjd cairan memanaskan tabungnya dlm air mendidih slm 10 menit.Tabung dikocok sampai isinya tercampur rata, lalu dibiarkan sampai dingin (45C), baru dipindahkan dari tabung ke dlm sendok cetak.

  • 3.Dibiarkan dalam posisinya di dlm mulut sampai mjd gel. Pembentukan gel agak lambat, ini dpt dipercepat dg salah satu cara berikut : i). menyemprot s c dgn air dingin, atau ii). mempergunakan s c yg memiliki saluran-saluran air dingin. Butuh suhu yg lebih tinggi utk memindahkan keadaan gel ke sol daripada sol ke gel.

  • Sifat-sifat :Sifat rheology: cukup encer cetak detil halus.Bagian yg kontak dgn sc mengeras lbh dulu Bahan yg telah set dpt dikeluarkan mel. undercut.Model diisi langsung setelah pencetakan utk mencegah syneresis atau imbibisi.Sifat kompatibel tergantung senyawa kimia pd bahan cetak.

  • Sifat-sifat lain :Tidak toksis dan tidak mengiritasiWaktu setting agak lambat kecuali diberi pendinginan yg efisienTahan cukup lama dipakai. Bahan dapat dipergunakan berulang-ulang dan dapat disterilisasi. Hilangnya air dpt tjd dgn diikuti peningkatan kekentalan sol. Bila perlu + air.

  • Komposisi dan settingTerbentuk sol bubuk dengan air Terjadi reaksi pembentukan gel elastis kalsium alginate seperti berikut :NanAlg + n/2 CaSO4 n/2 Na2SO4 + Can/2 Alg . [ 1 ]

  • ManipulasiKontainer dikocok dahulu.Bubuk dan air sesuai pabrikAir dg suhu kamar; bila ingin waktu setting yang lebih cepat atau lebih lambat dg air hangat atau air dingin.Retensi pd sc dg sc berlubang dan bhn adhesive seperti sticky wax yg dicairkan atau methyl cellulosa.Pencampuran merata, (satu menit).

  • Manipulasif. Bhn cetak alginate dikeluarkan dengan tiba-tiba/cepat dr jaringan, setelah kira-kira dua menit sejak bahan mulai kelihatan elastis.g. Setelah dikeluarkan dari dalam mulut, cetakan hendaknya :disiram dg air dingin utk menghilangkan salivaditutup dg kain kasa lembab utk mencegah syneresis, dandiisi segera mungkin, sebaiknya tdk lebih dari 15 menit setelah pengambilan cetakan.

  • Sifat-sifatKetepatan.Sifat rheology : Alginate cukup encer detail halus ii. Slm proses pengerasan cetakan jangan dibuka. Reaksi berlangsung lebih cepat pd suhu yg lebih tinggi, shg bhn yg berkontak dg jar. mengeras lbh dulu (berlawanan dg agar). iii. Cukup elastis mel. undercut; iv. Dimensi cetakan alginate tdk stabil pd penyimpanan, krn syneresis.v. Dpt kompatibel dg model plaster dan stone;

  • )Sifat Lainnya.Bahan tdk toksis dan tdk iritasi, rasa dan bau dpt ditoleransi. .Waktu setting tergantung pd komposisi (mis kandungan trisodium fosfat) dan pd suhu pencampuran..Tdk stabil disimpan pd ruangan yg lembab atau kondisi yg lebih hangat dr suhu kamar.

  • Pemakaian :- Mencetak inlay, mahkota dan jembatan, - Cetakan prosthetik dan orthodonsia.

  • Polysulfida Nama lain : rubber-base, mercapta, thiokol Komposisi : dua pasta 1.Pasta dasar : polisulfida, bahan pengisi 11-54% (titanium dioksida) putih. 2.Pasta pereaksi / akselerator/katalisator : PbO2, Sulphur, minyak coklat.

  • Komposisi1. Pasta dasar : polimer silikon dg ujung gugus hidroksi dan bhn pengisi.2. Pasta pereaksi/ cairan bhn pembuat cross link

  • . Bahan cetak silikon

  • Komposisi1. Pasta dasar : poliether tdk jenuh dg gugus ujung amine, bhn plastisizer & bahan pengisi2. Pasta pereaksi : aromatik sulfonat dg plastisizer & bhn pengisi organik.POLIETER

  • Manipulasi : Mencampur secara merataRetensi bahan pd s c dg adhesive : spt larutan rubberTebal bahan cetak merata (2-3 mm)Dilepas dr jaringan scr tiba-tiba

  • . Sifat-sifat :Keenceran bhn tergantung komposisinya Polisulfida Light bodied disuntikkan dg spuit dan medium, Heavy bodied dg s c detil halus Silikon tipe dempul & bhn viscositas rendahSedikit kontraksi wkt setting wkt polimerisasi, pendinginan dr mulut ke suhu kamar - Besarnya koefisien ekspansi termis berurutan - Polyether > silikon > polisulfidaCukup elastis ditarik mel undercut, polyether lebih keras dibanding elastomer lain.Pd penyimpanan tjd kontraksiKompatible dg bhn model Tdk toksik, tdk iritasiWkt setting tergantung komposisi bahanPd penyimpanan bhn yg belum dicampur tdk stabil.

  • 1. PLASTER OF PARIS- Struktur kimia - Konstitusi utama calcined calcium sulphate hemihydrate - Dicampur air calcium sulphate dihydrate - Tjd ekspansi slm setting, dpt di (-) dg di + natrium sulphat - Setting lebih cepat + natrium sulphat - Setting lebih lambat + borax - Alizarin red 0,04% bhn cetak warna pink, - Gum tragacanth me sifat kohesif gips - Starch

  • Manipulasi :- Gips + air (100 g ; 50-60 ml)

    Sifat-sifat : i. Mencatat detil-detil halus ii. Perub dimensi wkt setting kecil iii.Undercut cetakan gips pecah iv.Perub dimensi slm penyimpanan kecil v.Sebelum diisi model gips, diberi separasi (pelapis alginat, varnish, waterglass/lar. sabun. vi.Nontoksis, kadang tdk enak vii,Waktu setting dpt dikontrol. viii.cetakan gips stabil dlm penyimpanan

  • Bubuk Plaster of Paris

  • Manipulasi Plaster of Paris, menuangkan bubuk Plaster of Paris ke dalam air, kemudian diaduk rata.

  • .

    Hasil cetakan gips

  • Konstitusi : -damar alam (colophony dan shellac/wax) - bhn pengisi (soap-stone atau talc) - pelicin (asam stearic/stearin) - Thermoplastic : lunak wkt dipanaskan dan mengeras wkt didinginkan tanpa reaksi kimia.

  • Klasifikasi : a.Tipe I, lower fusing materials i. utk cetakan prosthetic spt preliminary impression pd px tdk bergigi, tersedia lembaran tebal 4-5 mm ii.utk peripheral seal iii.utk inlay dan mahkota dg cincin kuprum, marginal s c khusus b.Tipe II, higher fusing materials Utk s. c.

  • Manipulasi : a. Utk cetakan prosthetic bhn dipanaskan dlm waterbath suhu 55-60C b. Utk cetakan dg cincin kuprum (inlay dan mahkota) batangan dipanaskan dg api.

  • 3.ZINC OKSID EUGENOL DAN PASTA SEJENISNYA

    Manipulasi : Kedua pasta tersedia dlm warna berbeda. Pasta dg perbandingan yg benar (sama panjang) dicampur pada slab/mixing pad dg spatel flexibel sampai diperoleh warna homogen.

  • Bahan cetak Zinc Oxide Eugenol

  • 4.BAHAN CETAK DARI LILINLilin (wax, malam) dikombinasi dg resin yg punya titik didh rendahDpt mengalir pd suhu mulutTanpa reaksi kimiaBhn gips model lgsg diisikan stlh pencetakan mencegah perub. bentuk.

  • 5.BAHAN LAINNYA

    Bahan peripheral seal - Utk mdpt outline pendukung basis GT - Formula monomer dan polimer - Kebaikan; penggunaan sangat mudah dan cepatb. Gutta percha - Lunak suhu 60-65C - Dpt mengalir pd suhu mulut bila diberi tekanan - Utk mencetak px cleft palatum

  • ***