Bab VI Penutup RSUD 445

3
BAB VI PENUTUP A. KESIMPULAN 1. Pembagian struktur, tugas pengawasan dan pengendalian kegiatan pelayanan kesehatan/ keperawatan pada beberapa unit pelaksana fungsional sudah cukup baik. 2. Jenis pelayanan di Instalasi Rawat Jalan RSUD dr. Soehadi Prijonegoro meliputi poliklinik gigi dan mulut, poliklinik medis (umum), dan pelayanan spesialisasi. 3. Instalasi Rawat Inap RSUD dr. Soehadi Prijonegoro melaksanakan pelayanan rawat inap berdasarkan visi dan misi RSUD dan menyelenggarakan pelayanan asuhan medis dan keperawatan paripurna bagi pasien rawat inap. 4. Sistem penerimaan pasien di IGD sudah memiliki alur yang cukup jelas. 5. Penyediaan jumlah dan jenis obat emergensi di IGD sudah mencukupi kebutuhan pasien. 6. RSUD dr. Soehadi Prijonegoro sedang menuju Rumah Sakit Tipe B Pendidikan dengan terus melakukan pembenahan, termasuk pembangunan gedung baru. 204

description

ikm

Transcript of Bab VI Penutup RSUD 445

Page 1: Bab VI Penutup RSUD 445

BAB VI

PENUTUP

A. KESIMPULAN

1. Pembagian struktur, tugas pengawasan dan pengendalian kegiatan

pelayanan kesehatan/ keperawatan pada beberapa unit pelaksana

fungsional sudah cukup baik.

2. Jenis pelayanan di Instalasi Rawat Jalan RSUD dr. Soehadi Prijonegoro

meliputi poliklinik gigi dan mulut, poliklinik medis (umum), dan

pelayanan spesialisasi.

3. Instalasi Rawat Inap RSUD dr. Soehadi Prijonegoro melaksanakan

pelayanan rawat inap berdasarkan visi dan misi RSUD dan

menyelenggarakan pelayanan asuhan medis dan keperawatan paripurna

bagi pasien rawat inap.

4. Sistem penerimaan pasien di IGD sudah memiliki alur yang cukup jelas.

5. Penyediaan jumlah dan jenis obat emergensi di IGD sudah mencukupi

kebutuhan pasien.

6. RSUD dr. Soehadi Prijonegoro sedang menuju Rumah Sakit Tipe B

Pendidikan dengan terus melakukan pembenahan, termasuk pembangunan

gedung baru.

7. Menurut grafik Barber Johnson efisiensi pengelolaan rumah sakit umum

daerah Sragen dari tahun 2008-2011 masih kurang efisien.

B. SARAN

1. Mengadakan pelatihan dan orientasi tenaga paramedis tentang

kegawatdaruratan dan perawatan intensif.

2. Memaksimalkan penggunaan OK-IGD sehingga tidak menghambat

regulasi jadwal IBS.

3. Memperluas ruang rekam medis dan menambah jumlah rak untuk

penyimpanan berkas rekam medis.

204

Page 2: Bab VI Penutup RSUD 445

205

4. Pengupayaan SIMRS untuk tujuan rekam medis, tidak hanya untuk fungsi

pembiayaan.

5. Koordinasi antara dokter dan instalasi gizi dalam pemenuhan dan distribusi

serta konseling gizi kepada pasien dan keluarga pasien.

6. Ruang diklat, ruang pertemuan/rapat yang digunakan hendaknya diperluas

sehingga pelaksanaan kegiatan terkait peningkatan mutu dapat dijalankan.

7. Perlu didirikan ruang perpustakaan dengan tenaga mandiri sehingga

memudahkan pencarian sumber pustaka bagi yang membutuhkan dalam

rangka pendidikan dan penelitian.

8. Memperbaiki fasilitas tempat parkir sehingga area parkir lebih nyaman dan

teratur.

9. Menyediakan hand sanitazer di lingkungan rumah sakit untuk

meminimalkan resiko infeksi nosokomial.