BAB I -...

65

Transcript of BAB I -...

Page 1: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang
Page 2: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang
Page 3: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 1

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Dokumen Rencana Strategis (Renstra) Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 – 2015 sebagai

sebuah Rencana Strategis Satuan Kerja Perangkat Daerah disusun sesuai

dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto serta berpedoman pada Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 – 2015.

Dokumen Renstra ini dihasilkan melalui suatu proses yang

berorientasi pada hasil yang ingin dicapai sampai dengan tahun 2015 secara

sistematis dan berkesinambungan dengan memperhitungkan potensi, peluang

dan kendala yang ada atau yang mungkin timbul. Proses tersebut telah

menghasilkan Renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten

Mojokerto yang memuat visi, misi, tujuan, sasaran, arah kebijakan dan strategi

serta program dan kegiatan pokok yang akan dilaksanakan sampai dengan

tahun 2015.

Dokumen Renstra ini merupakan rencana pembangunan jangka

menengah Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto

yang dalam pelaksanaannya akan dijabarkan dan menjadi acuan penyusunan

Rencana Kerja (Renja) Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda)

Kabupaten Mojokerto yang akan disusun setiap tahun sebagai Rencana

Pembangunan Tahunan Satuan Kerja Perangkat Daerah, yang selanjutnya

ditetapkan sebagai Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Satuan Kerja Perangkat

Daerah.

Berkaitan dengan penerapan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah yang merupakan instrumen pertanggungjawaban, Renstra ini

Page 4: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 2

merupakan langkah awal untuk melaksanakan mandat yang diemban Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto sebagaimana

ketentuan Peraturan Daerah Kabupaten Mojokerto Nomor 60. Tahun 2008.

tentang Struktur Organisasi dan tata Kerja Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah, dan sekaligus langkah awal untuk melakukan pengukuran kinerja

instansi pemerintah sebagaimana ketentuan Instruksi Presiden Nomor 7 Tahun

1999.

B. Landasan Hukum

Landasan hukum penyusunan Renstra Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 – 2015 adalah :

1. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional, khususnya pasal 7 ayat (1) : “ Renstra-SKPD

memuat visi, misi, tujuan, strategi, kebijakan, program dan kegiatan

pembangunan yang disusun sesuai dengan tugas dan fungsi Satuan Kerja

Perangkat Daerah serta berpedoman kepada RPJM Daerah dan bersifat

indikatif” ;

2. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah,

khususnya pasal 151 ayat (1) dan (2) yang mengamanatkan Satuan Kerja

Perangkat Daerah menyusun Rencana Strategis yang selanjutnya disebut

Renstra-SKPD yang dirumuskan dalam bentuk Rencana Kerja SKPD yang

memuat kebijakan, program dan kegiatan pembangunan SKPD ;

3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 38 Tahun 2007 Tentang

Pembagian Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah

Provinsi, Dan Pemerintahan Daerah Kota/Kota (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2007 Nomor 82 Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 4438)

Page 5: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 3

4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2008 tentang

Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan

Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2008 Nomor 21 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 4817)

5. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 Tentang Tahapan, Tatacara

Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana

Pembangunan Daerah ;

6. Instruksi Presiden RI Nomor 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja

Instansi Pemerintah ;

7. Keputusan Kepala Lembaga Administrasi Negara RI Nomor :

239/IX/6/8/2003 tentang Perbaikan Pedoman Penyusunan Pelaporan

Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah ;

8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 Tentang

Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 Tentang Tahapan,

Tatacara Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana

Pembangunan Daerah ;

9. Peraturan Daerah Kabupaten Mojokerto Nomor ….. Tahun 2011 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Mojokerto

Tahun 2011 – 2015

C. Maksud dan Tujuan

Penyusunan Renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 – 2015 dimaksudkan agar Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto mampu menjawab

tuntutan lingkungan strategis lokal, regional, nasional dan global sehingga

disamping tetap berada dalam tatanan Sistem Administrasi Negara Kesatuan

Page 6: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 4

Republik Indonesia, juga mampu eksis dan berkembang dalam rangka

meningkatkan kinerja yang profesional.

Adapun tujuan disusunnya Renstra Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 – 2015 adalah

untuk :

(1) menjabarkan arahan RPJMD Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 - 2015 ke

dalam rencana instansional ;

(2) menjabarkan visi dan misi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 – 2015 ke dalam tujuan, sasaran dan

program kerja operasional serta kegiatan indikatif SKPD;

(3) menyediakan dokumen rencana pembangunan jangka menengah sebagai

acuan penyusunan rencana kerja atau rencana kinerja tahunan ;

(4) menentukan strategi untuk : pengelolaan keberhasilan, penguatan

komitmen yang berorientasi pada masa depan, adaptif terhadap

perubahan lingkungan strategis, peningkatan komunikasi vertikal dan

horisontal, peningkatan produktivitas dan menjamin efektivitas

penggunaan sumber daya organisasi.

D. Sistematika Penulisan

Dokumen Renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 – 2015 disusun dengan tata urut sebagai

berikut :

1. Bab I : Pendahuluan, berisi uraian pendahuluan, yang secara rinci berisi

uraian penjelasan umum latar belakang penyusunan Renstra, maksud

dan tujuan disusunnya Renstra, landasan hukum penyusunan Renstra dan

tata urut penyusunan Renstra.

2. Bab II : Gambaran Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto, memuat tentang (Tugas dan Fungsi) SKPD dalam

Page 7: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 5

penyelenggaraan pemerintahan daerah, mengulas secara ringkas apa saja

sumberdaya yang dimiliki Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto dalam penyelenggaraan tugas dan fungsinya,

mengemukakan capaian-capaian penting yang telah dihasilkan melalui

pelaksanaan renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten

Mojokerto periode sebelumnya, mengemukakan capaian program aktifitas

yang telah dihasilkan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten

Mojokerto melalui RPJMD periode sebelumnya dan mengulas hambatan-

hambatan utama yang masih dihadapi dan dinilai perlu diatasi.

2.1. Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto

Memuat penjelasan umum tentang dasar hukum pembentukan ,

Struktur Organisasi, serta uraian tugas dan fungsi Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto . Uraian

struktur organisasi ditujukan untuk menunjukan organisasi, jumlah

personil, dan tata laksana Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto (proses, Prosedur dan Mekanisme).

2.2. Sumber Daya Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten

Mojokerto Memuat penjelasan tentang macam sumber daya yang

dimiliki Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten

Mojokerto dalam menjelaskan tugas dan fungsinya, mencakup

sumberdaya manusia, asset/modal, dan unit usaha yang masih

operorasional.

2.3. Kinerja Layanan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto

Bagian ini menunjukan tingkat capaian kinerja Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto berdasarkan

sasaran/target Renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto periode sebelumnya, menurut SPM untuk

Page 8: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 6

urusan wajib, dan /atau indikator kinerja layanan kinerja Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto dan

indikator lainnya seperti MDGs atau indicator yang telah diratifikasi

oleh pemerintah.

3. Bab III : Isu-Isu Strategis berdasarkan Tugas Pokok dan Fungsi Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto ;

4. Bab IV : Visi dan Misi, berisi tentang visi Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah Kabupaten Mojokerto yang merupakan kondisi yang hendak dicapai

dalam kurun waktu 2011 - 2015 dan misi yang merupakan amanat yang

harus diemban dan dilaksanakan oleh seluruh komponen Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto.

5. Bab V : Rencana Program , Kegiatan, Indikator Kinerja, Kelompok Sasaran

dan Pendanaan ;

6. Bab VI : Indikator Kinerja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto, yang mengacu pada tujuan dan sasaran RPJMD;

7. Bab VII adalah merupakan Bab Penutup : yang berisi uraian tentang kaidah

pelaksanaan Renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten

Mojokerto Tahun 2011 – 2015, khususnya arahan agar Renstra dijadikan

pedoman penyusunan Rencana Kerja atau Rencana Kinerja Tahunan dan

sebagai dasar untuk evaluasi kinerja .

Page 9: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 7

BAB II

GAMBARAN PELAYANAN

A. Struktur Organisasi

Susunan organisasi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

(Bappeda) Kabupaten Mojokerto berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten

Mojokerto Nomor 60 Tahun 2008 tentang Struktur Organisasi dan Tata

Kerja, adalah terdiri atas :

B. Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi

Dalam kedudukannya sebagai Satuan Kerja Perangkat Daerah

Kabupaten Mojokerto, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten

Mojokerto mempunyai tugas pokok dan fungsi organisasi dengan tata kerja

sebagai berikut :

Kepala Badan, mempunyai tugas memimpin, mengkoordinasikan dan

mengendalikan seluruh kegiatan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah.

Sekretariat, mempunyai tugas mengelenggarakan sebagian tugas Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah meliputi urusan umum, keuangan dan

penyusunan rencana kegiatan.

Dalam melaksanakan tugas sebagaimana tersebut diatas, Sekretariat

mempunyai fungsi :

1. Pelaksanaan Penyiapan Bahan dalam rangka Penyusunan dan Pelaporan

Pertanggung Jawaban Keuangan ;

2. Pelaksanaan Pembinaan Organisasi dan Tatalaksana ;

3. Pelaksanaan Pengelolaan Urusan Kepegawaian, Keuangan dan

Perlengkapan Kantor ;

Page 10: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 8

4. Pelaksanaan Pengelolaan Urusan Rumah Tangga, Surat Menyurat dan

Kearsipan ;

5. Pelaksanaan Evaluasi dan Penyusunan Laporan ;

6. Pelaksanaan tugas-tugas kedinasan lain yang diberikan oleh Kepala

Badan .

a. Sub Bagian Umum, mempunyai tugas,

(1) Melakukan Pengelolaan Surat Menyurat dan Tata Kersipan serta

tugas – tugas keprotokolan ;

(2) Melakukan Urusan Rumah Tangga ;

(3) Melakukan Urusan Kepegawaian :

(4) Melakukan Urusan Perlengkapan ;

(5) Melaksanakan evaluasi dan menyusun laporan ;

(6) Melaksanakan tugas–tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

sekretaris .

b. Sub Bagian Keuangan;

(1) Melaksanakan Administrasi Keuangan ;

(2) Melaksanakan evaluasi dan menyusun laporan ;

(3) Melaksanakan tugas–tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

sekretaris ;

c. Sub Bagian Penyusunan Rencana Kegiatan, mempunyai tugas,

(1) Mempersiapkan penyusunan rencana kegiatan tahunan ;

(2) Mengikuti Pelaksanaaan dan melakukan evaluasi atas

pelaksanaan kegiatan ;

(3) Melaksanakan penyusunan rencana kegiatan ;

(4) Melaksanakan evaluasi dan menyusun laporan ;

Page 11: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 9

(5) Melaksanakan tugas – tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

Sekretaris

Bidang Ekonomi, mempunyai tugas melaksanakan sebagian tugas Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah meliputi urusan pertanian dan non

pertanian serta pertambangan, energi dan pengembnagan dunia usaha.

Dalam melaksanakan tugas sebagaimana tersebut diatas, bidang ekonomi

mempunyai fungsi :

a. Pelaksanaan Kegiatan perencanaan pembangunan sektor -

sektor pertanian, industri pertambangan dan energi, perdagangan dan

koperasi serta pengembangan dunia usaha ;

b. Pengkoordinasian dan memadukan rencana pembangunan

pertanian, industri, pertambangan dan energi, perdagangan dan koperasi

serta dunia usaha ;

c. Pelaksanaan inventarisasi permasalahan di bidang ekonomi serta

merumuskan langkah-langkah pemecahan

d. Pengkoordinasian penyusunan program tahunan di bidang ekonomi

dalam rangka melaksanakan Rencana Pembangunan Lima Tahun Daerah

atau proyek - proyek yang diusulkan kepada pemerintah pusat untuk

dimasukkan ke dalam program tahunan ;

e. Pengkoordinasian dan memadukan rencana pengembangan kawasan

prioritas, cepat tumbuh dan andalan dibidang ekonomi ;

f. Pengkoordinasian kelembagaan dan manajemen pengembangan wilayah

dan kawasan ;

g. Pelaksanaan monitoring

h. Pelaksanaan evaluasi dan penyusunan laporan

Page 12: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 10

i. Pelaksanaan tudas – tugas kedinasan lain yang diberikan oleh kepala

badan.

1.) Sub Bidang Pertanian dan Non Pertanian, mempunyai tugas

a. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan pertanian tanaman pangan.

b. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program pembangu

nan peternakan.

c. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembanagunan pertanian.

d. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan Perkebunan.

e. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan kehutanan.

f. Melaksanakan evaluasi dan menyusun laporan

g. Melaksanakan tugas – tugas kedinasan lain yang dinerikan oleh

Kepala Bidang Ekonomi.

2.) Sub Bidang Pertambangan Energi dan Pengembangan Dunia Usaha

mempunyai tugas :

a. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan industri ;

b. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan pertambangan dan energi ;

c. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan perdagangan ;

d. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan perkoperasian

Page 13: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 11

e. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan untuk pengembangan dunia usaha ;

f. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan untuk penanaman modal ;

g. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan untuk pembinaan golongan ekonomi lemah ;

h. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan rencana pengembangan kawasan prioritas, cepat

tumbuh dan andalan di bidang ekonomi ;

i. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan kelembagaan dan manajemen pengembangan wilayah

dan kawasan ;

j. Melaksanakan monitoring ;

k. Melaksanakan evaluasi dan menyusun laporan ;

l. Melaksanakan tugas – tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

Kepala Bidang Ekonomi.

BIDANG SOSIAL DAN BUDAYA, mempunyai tugas melaksanakan

sebagian tugas Badan Perencanaan Pembangunan Daerah meliputi

pendidikan, pemerintahan dan kesejahteraan rakyat serta komunikasi dan

kependudukan.

Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Bidang

Sosial Budaya mampunyai fungsi :

a. Pelaksanaan kegiatan perencanaan pembangunan atas sektor – sektor

pendidikan, agama, pemerintahan, kesejahteraan rakyat, penerangan

dan komunikasi, tenaga kerja serta kependudukan;

Page 14: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 12

b. Pelaksanaan koordinasi dan memadukan rencana pembangunan pada

sektor pendidikan, agama, pemerintahan, kesejahteraan rakyat,

penerangan, komunikasi, tenaga kerja, serta kependudukan yang

disusun oleh badan, Dinas, Kantor, Bagian, Kecamatan dan organisasi

lainnya di lingkungan Pemerintah Daerah;

c. Pelaksanaan invetarisasi permasalahan dibidang sosial budaya serta

merumuskan langkah – langkah kebijaksanaan pemecahannya;

d. Pelaksanaan dan mengkoordinasikan penyusunan program tahunan di

bidang sosial budaya termasuk proyek – proyek yang diusulkan kepada

pemerintah propinsi Jawa Timur dan Pemerintah Pusat untuk

dimasukkan ke dalam Program Tahunan Nasional;

e. Pelaksanaan evaluasi dan penyusunan laporan;

f. Pelaksanaan tugas – tugas kedinasan lain yang diberikan oleh Kepala

Badan.

1) Sub Bidang Pendidikan, Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat,

mempunyai tugas :

a. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan pendidikan;

b. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan kebudayaan;

c. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan pemuda dan olah raga;

d. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan agama;

e. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan hukum;

Page 15: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 13

f. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan pemerintahan;

g. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan perumahan dan permukiman perdesaan;

h. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan kesehatan;

i. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan sosial;

j. Melaksanakan evaluasi dan menyusun laporan;

k. Melaksanakan tugas – tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

Kepala Bidang Sosial Budaya;

2) Sub Bidang Komunikasi dan Kependudukan, mempunyai tugas :

a. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan penerangan;

b. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan pers;

c. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan komunikasi sosial;

d. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan ketenagakerjaan;

e. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan transmigrasi;

f. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan kependudukan;

Page 16: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 14

g. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan peranan wanita, anak dan remaja;

h. Mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan program

pembangunan keluarga berencana;

i. Melaksanakan evaluasi dan menyusun laporan

j. Melaksanakan tugas – tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

Kepala Bidang Sosial Budaya;

BIDANG FISIK DAN PRASARANA, mempunyai tugas melaksanakan

sebagian tugas Badan Perencanaan Pembangunan Daerah meliputi

pengairan dan lingkungan hidup serta perhubungan, pariwisata dan tata

guna tanah.

Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Bidang

Fisik dan Prasarana mempunyai fungsi :

a. Pelaksanaan kegiatan perencanaan pembangunan sektor pengairan,

transportasi dan pariwisata, tata ruang dan tata guna tanah serta

sumber alam dan lingkungan hidup;

b. Pelaksanaan kegiatan perencanaan pembangunan pengelolaan kawasan,

pengembangan perkotaan dan kawasan perdesaan serta pengembangan

wilayah;

c. Pelaksanaan koordinasi dan perencanaan pembangunan pengairan,

perhubunghan dan pariwisata, tata guna ruang dan tata guna tanah

serta sumber alam dan lingkungan hidup yang disusun oleh Dinas

Daerah, satuan organisasi lain dalam lingkungan Pemerintah Daerah,

instansi, kecamatan dan badan lain yang berada dalam lingkungan

Pemerintah Daerah;

Page 17: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 15

d. Pelaksanaan inventarisasi permasalahan di bidang fisik dan prasarana

serta merumuskan langkah – langkah pemecahan;

e. Pelaksanaan penyusunan program di bidang fisik dan prasarana ;

f. Pelaksanaan koordinasi penyusunan program tahunan di bidang fisik dan

prasarana;

g. Pelaksanaan evaluasi dan penyusunan laporan;

h. Pelaksanaan tugas – tugas kedinasan lain yang diberikan oleh Kepala

Badan.

1) Sub Bidang Pengairan dan Lingkungan Hidup, mempunyai tugas :

a. Melaksanakan dan mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan

program pembangunan pengairan;

b. Merencanakan pelaksanaan pemberdayaan Himpunan Petani Pemakai

Air (HIPPA);

c. Melaksanakan dan mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan

program pemanfaatan sumber alam;

d. Melaksanakan dan mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan

program pemeliharaan lingkungan hidup;

e. Melaksanakan evaluasi dan menyusun laporan;

f. Melaksanakan tugas – tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

Kepala Bidang Fisik dan Prasarana.

2) Sub Bidang Perhubungan, Pariwisata, Tata Ruang dan Tata Guna Tanah,

mempunyai tugas :

a. Melaksanakan dan mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan

program pembangunan prasarana transportasi dan pariwisata;

b. Melaksanakan dan mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan

program pembangunan perhubungan darat, laut dan udara;

Page 18: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 16

c. Melaksanakan dan mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan

program pembangunan pos dan telekomunikasi;

d. Melaksanakan dan mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan

program pembangunan pariwisata;

e. Melaksanakan dan mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan

program penataan tata ruang pemanfaatan kawasan strategis

Kabupaten;

f. Melaksanakan dan mempersiapkan bahan penyusunan rencana dan

program tata guna tanah;

g. Pelaksanaan evaluasi dan penyusunan laporan;

h. Melaksanakan tugas – tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

Kepala Bidang Fisik dan Prasarana.

BIDANG PENELITIAN, PENGEMBANGAN DAN STATISTIK, mempunyai

tugas melaksanakan sebagian tugas Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah meliputi penelitian dan pengembangan serta statistik dan pelaporan.

Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Bidang

Penelitian, Pengembangan dan Statistik mempunyai fungsi :

a. Pelaksanaan dan penyiapan bahan perumusan kegiatan penelitian;

b. Pelaksanaan dan pengkoordinasian penelitian di bidang ekonomi, sosial

budaya, fisik prasarana serta mengadakan kerja sama penelitian dengan

lembaga – lembaga peneliti lainnya;

c. Pelaksanaan program penelitian;

d. Pelaksanaan pengumpulan dan penyusunan data hasil pelaksanaan

peembangunan daerah;

e. Pelaksanaan analisa dan penilaian bahan dan laporan pelaksanaan

pembangunan Daerah;

Page 19: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 17

f. Pelaksanaan penyusunan informasi pelaksanaan pembangunan Daerah;

g. Pelaksanaan evaluasi, up dating dan laporan serta system perencanaan

pembangunan;

h. Pelaksanaan penyusunan Dokumen Perencanaan Pembangunan

Tahunan, lima tahun dan jangka panjang;

i. Pelaksanaan penyusunan kebijakan dan prioritas pembangunan daerah;

j. Pelaksanaan penyusunan laporan penyelenggaraan pembangunan

daerah;

k. Pelaksanaan evaluasi dan penyusunan laporan;

l. Pelaksanaan tugas – tugas kedinasan lain yang diberikan oleh Kepala

Badan.

1.) Sub Bidang Penelitian dan Pengembangan, mempunyai tugas :

a. Menyusun kegiatan penelitian dan pengembangan ekonomi, social

budaya dan fisik prasarana;

b. Mempersiapkan hasil penelitian untuk bahan perumusan

perencanaan pembangunan dibidang ekonomi;

c. Melaksanakan dan mengkoordinasikan penelitian serta

mengadakan kerja sama penelitian dibidang ekonomi dengan

lembaga lainnya;

d. Mempersiapkan hasil penelitian untuk bahan perumusan

perencanaan pembangunan bidang sosial budaya;

e. Melaksanakan dan mengkoordinasikan penelitian serta

mengadakan kerja sama penelitian dibidang sosial budaya dan

lembaga lainnya;

f. Mempersiapkan hasil penelitian untuk bahan perumusan

perencanaan pembangunan bidang ekonomi;

Page 20: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 18

g. Melaksanakan dan mengkoordinasikan penelitian serta

mengadakan kerja sama penelitian dibidang fisik dan prasarana

dengan lembaga lainnya;

h. Melaksanakan evaluasi dan menyusun laporan;

i. Melaksanakan tugas – tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

Kepala Bidang Penelitian, Pengembangan dan Statistik.

2) Sub Bidang Statistik dan Pelaporan, mempunyai tugas :

a. Melaksanakan, mengumpulkan, menyusun dan menghimpun data

mengenai pelaksanaan program pembangunan;

b. Menyusun data pokok perencanaan pembangunan;

c. Menyusun data dan pemetaan potensi daerah;

d. Melaksanaka evaluasi, up dating dan menyusun laporan serta

system perencanaan pembangunan;

e. Melaksanakan analisa dan penilaian bahan laporan pelaksanaan

pembangunan;

f. Menyusun hasil proses perencanaan pembangunan partisipatif;

g. Menyusun dokumen perencanaan pembangunan tahunan, lima

tahunan dan jangka panjang;

h. Menyusun kebijakan dan prioritas Pembangunan Daerah;

i. Melaksanakan evaluasi dan menyusun laporan pelaksanaan

perencanaan pembangunan;

j. Menyusun informasi pelaksanaan pembangunan daerah;

k. Menyusun statistik data perencanaan pembangunan;

l. Menyusun laporan penyelenggaraan pembangunan daerah;

m. Melaksanakan peragaan hasil pelaksanaan pembangunan daerah;

Page 21: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 19

n. Melaksanakan evaluasi dan menyusun laporan;

o. Melaksanakan tugas – tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

Kepala Bidang Penelitian, Pengembangan dan Statistik.

C. Sumber Daya Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto

a. Sumber Daya Manusia Aparatur

Karyawan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten

Mojokerto berjumlah 54 (lima puluh puluh empat) orang yang terdiri

dari :

1. Pangkat / Golongan

1) Golongan IV : 6 Orang

2) Golongan III : 31 Orang

3) Golongan II : 8 Orang

4) Golongan I : -

5) Honorer : 5 Orang

2. Latar Belakang Pendidikan

1) SD : -

2) SLTP : -

3) SLTA : 17 Orang

4) Diploma (D3) : 1 Orang

5) S1 : 28 Orang

6) S2 : 8 Orang

7) S3 : -

Page 22: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 20

b. Sarana dan Prasarana Kerja

Sarana dan Prasarana kerja yang dimiliki Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto antara lain :

1. Gedung

2. Peralatan

3. Sarana Kantor

4. Sarana Transportasi

TABEL : 1

SARANA DAN PRASARANA BAPPEDA KABUPATEN MOJOKERTO

No. Jenis Barang Jumlah Keterangan

1 2 3 4

1. Bangunan Gedung 12 ruangan 1 Ruang Kepala

1 Ruang Sekretaris

4 Ruang Kabid

4 Ruang Kerja

2 Ruang Rapat

2 Kendaraaan Dinas

Roda 2 5 buah

Roda 4 2 buah

3. Komputer 20 buah

4. Laptop 5 buah

Page 23: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 21

5. Mesin Ketik 1 buah

6. AC 10 buah

7. TV Berwarna 2 buah

8. LCD 2 buah

9. Camera 1 buah

10. Handycam 1 buah

11. Warelles 2 buah

12. Brankas 5 buah

13. Filling Cabinet 12 buah

14. Alamari 10 buah

15. Meja Kursi Tamu 3 set

16. Meja Kerja 60 buah

17. Kursi Kerja 60 buah

18. Meja Rapat 23 set

19. Kursi Rapat 2 set

20. Jam Dinding 7 buah

22. White Board 4 buah

23. Kipas Angin 1 buah

24. Pesawat Telepon 6 buah

25. Fax 1 buah

26. Printer 20 buah

27 Layar LCD 2 buah

Page 24: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 22

D. Kinerja Pelayanan SKPD

Mengikuti dan memperhatikan adanya perubahan sistem pemerintahan

daerah sebagai wujud diterapkannya Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004

tentang Pemerintahan Daerah. Peranan perencanaan pada masa yang akan

datang diharapkan lebih menonjolkan peran sebagai perumus, fasilitator,

mediator dan innovator di dalam pelaksanaan pembangunan dituntut untuk

mampu mengelola perubahan yang semakin kompleks dan cepat.

Secara umum pelayanan yang dilakukan oleh Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Mojokerto adalah seperti

terlihat pada tabel berikut:

Tingkat Capaian Kinerja SKPDTahun 2006 s/d Tahun 2010

No. Uraian Kinerja Target Realisasi Prosentase

1 2 3 4 5

1 Menyusun Rencana

Jangka Panjang Daerah

(RJPD) TA.2005 - 2025

1 Dokumen 1 100

2. Menyusun Rencana

Pembangunan Jangka

Daerah (RPMJMD) TA.

2006 -2010;

1 Dokumen 1 100

3. Menyusun Rencana

Kerja Pemerintah

Daerah (RKPD)

5 Dokmen 5 100

4. Menyusun Rencana

Strategis (Renstra) un

Kabupaten Mojokerto

1 Dolkumen 1 100

Page 25: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 23

5. Menyusun Rencana

Kerja (Renja)

5 Dokumen 5 100

6. Menyusun KUA PPAS

dan PPA

5 Dokumen 5 100

7 Menyusun Mojokerto

dalam Angka

5 Dokumen 5 100

8 Menyusun Produk

Domestik Regional

Bruto (PDRB)

5 Dokumen 5 100

9 Menyusun Indeks

Pembangunan Manusia

(IPM)

5 Dokumen 5 100

10 Memonitor dan

Mengevaluasi

Pelaksanaan

Pembangunan

4 Kegiatan 4 Kegiatan 100

11 Menyusun Rencana

Tata Ruang Wilayah

Kabupaten Mojokerto

1 Dokumen 1 Dokumen 100

12 Menyusun Rencana

Detail Tata Ruang

(RDTRK) Kecamatan

18

Kecamatan

18

Kecamatan

100

Page 26: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 24

BAB III

ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS POKOK DAN FUNGSI

3.1. Identifikasi Permasalahan Tugas Pokok dan Fungsi Pelayanan

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupatren Mojokerto

dalam perkembangannya, telah menghadapi berbagai masalah. Dengan

mengetahui permasalahan yang sering muncul diharapkan semua program dan

kegiatan mampu mengatasi permasalahan yang ada.

Salah satu cara untuk mengatasi permasalahan yang ada adalah

dengan Analisis Lingkungan Strategis Organisasi.

Analisis lingkungan strategis adalah deskripsi mengenai apa yang

terjadi dalam lingkungan organisasi yang dapat memberikan pengaruh terhadap

rencana strategis. Secara terstruktur, lingkungan strategis Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto terdiri atas lingkungan internal dan

lingkungan eksternal, yang masing-masing dapat diuraikan sebagai berikut :

a. Lingkungan Internal

Lingkungan internal terdiri atas dua faktor strategis yang secara

keseluruhan dapat dikelola oleh manajemen Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah Kabupaten Mojokerto, dan terdiri atas faktor kekuatan organisasi dan

kelemahan organisasi.

1) Faktor Kekuatan Organisasi :

Tersedianya sarana dan prasarana

Tersedianya anggaran

Adanya otonomi daerah

Sudah terpenuhinya jabatan struktural sesuai struktur organisasi

yang ada

Page 27: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 25

Legitimasi Pemerintah Daerah terhadap Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah .

2) Faktor Kelemahan Organisasi :

Kemampuan sebagian personil dalam melaksanakan tugas masih

kurang maksimal

Etos Kerja sebagaian personil masih kurang

Belum Terpenuhinya SDM sesuai dengan latar belakang pendidikan

yang dibutuhkan

b. Lingkungan Eksternal

Lingkungan eksternal terdiri atas dua faktor strategis yang karena

berada pada lingkungan eksternal organisasi maka tidak dapat dikelola secara

langsung oleh manajemen Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto, namun dapat mempengaruhi upaya peningkatan kinerja

organisasi. Dua faktor strategis dari lingkungan eksternal organisasi adalah

faktor peluang organisasi dan ancaman atau tantangan organisasi.

1) Faktor Peluang Organisasi :

Partisipasi masyarakat terhadap Perencanaan Pembangunan masih

cukup tinggi

Terbukanya Kesempatan untuk mengikuti pendidikan dan

Latihan / Study Struktural

Pesatnya Perkembangan IPTEK dan Informasi Komunikasi

Perubahan Paradigma Pembangunan

Meningkatnya Investasi Swasta

2) Faktor Tantangan Organisasi :

Meningkatnya tuntutan masyarakat terhadap kualitas pelayanan

Page 28: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 26

Adanya mutasi pegawai yang tanpa dikoordinasikan terlebih dahulu

Meningkatnya tugas-tugas lain diluar tugas pokok

Tuntutan Profesionalisme yang tidak didukung oleh dana

3.2. Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil

Kepala Daerah Terpilih

Visi adalah rumusan umum mengenai keadaan yang diinginkan

pada akhir periode perencanaan, yang didalamnya berisi sesuatu

gambaran menantang tenyang keadaan masa depan, cita dan citra yang

ingin diwujudkan, dibangun melalui proses refleksi dan proyeksi yang

digali dari nilai-nilai luhur

yang dianut oleh seluruh komponen stakeholders.

Pernyataan Visi Kepala Daerah terpilih untuk 5 (lima) tahun

kedepan yang menjadi Visi Pembangunan Pemerintah Kabupaten

Mojokerto :

”Terwujudnya Kabupaten Mojokerto nyang Mandiri Demokratis,

Adil, Makmur dan Bermartabat”

Penjabaran Visi tersebut adalah sebagai berikut:

1. Terwujudnya Kabupaten Mojokerto yang mandiri dimaksudnya

adalah :

Kemandirian adalah hakekat dari kemerdekaan yaitu hak

setiap individual/masyarakat untuk menentukan nasibnya

sendiri dengan menentukan apayang terbaik bagi daerahnya.

Kemandirian merupakan konsep yang dinamis karena

menyentuh bahwa kehidupan dan kondisi saling

ketergantungan senantiasa berubah baik konstelasi,

perimbangan maupun nilai-nilai yang

mendasari/mempengaruhi.

Page 29: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 27

Kemandirian suatu daerah tercermin antara lain pada

ketersediaan sumber daya manusia berkualitas yang mampu

memenuhi tuntutan kebutuhan dan kemajuan pembangunan

kemandirian aparatur penegak hukum dalam menjalankan

tugasnya, kemampuan pembiayaan yang bersumber dari

daerah yang makin kokoh sehingga kergantunan sumber

dari daerah menjadi kecil dan kempuan memenuhi sendiri

kebutuhan pokok : Apabila karena sumber daya tidak lagi

memungkinkan, kelemahan itu diimbangi dengan keunggulan

sehingga tidak membuat ketergantungan dan kerawanan

serta mempunyai daya tahan tinggi terhadap perkembangan

dari gejolak ekonomi.

2. Terwujudnya Kabupaten Mojokerto yang demokratis maksudnya

adalah :

Dalam proses Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten

Mojokerto tahun 2011-2015 semua anggota masyarakarat

Kabupaten Mojokerto dapat meningkatkan partisispasi masyarakat

dalam berbagai kegiatan pembangunan dan memaksimalkan

potensi masyarakat serta meningkatkan ankuntabilitas dan

transparansi dalam penyelenggaraan pemerintahan daerah dengan

wujud sebagai berikut :

Terwujudnya masyarakat yang demokratis berbudi daya

bermartabat, menjunjung tinggi kebiasaan yang bertanggung

jawab terhadap HAM

Terwujudnya perencanaan dan pelaksanaan pembangunan

yang partisipatif

Terwujudnya kehidupan berpolitik yang demokratis

Page 30: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 28

Terwujudnya penegakan hukum yang memenuhi rasa

keadilan

Terwujudnya pelayanan publik yang menjangkau seluruh

masyarakat

3. Terwujudnya Kabupaten Mojokerto yang adil maksudnya adalah:

Dalam proses Pembangunan Jangka Menengah Kabupaten

Mojokerto Tahun 2011 – 2015, masyarakat Kabupaten Mojokerto

mempunyai kesempatan dan mendapat perlakuan yang sama dalam

segala bidang pembangunan sesuai tingkat kemampuannya dan

perlakuan politik perundang-undangan yang berlaku dalam bidang

pembangunan ekonomi, sosial dan budaya, politik, hukum dan

keamanan dengan wujud sebagai berikut:

Terwujudnya pembangunan yang adil dan merata yang

dilakukan oleh masyarakat secara aktif yang hasilnya dapat

dinikmati seluruh masyarakat itu sendiri.

4. Terwujudnya Kabupaten Mojokerto yang makmur maksudnya

adalah :

Dalam proses Pembangunan Jangka Menengah Kabupaten

Mojokerto Tahun 2011 – 2015, semua masyarakat Kabupaten

Mojokerto mampu memenuhi kebutuhan ekonominya secara layak

sehingga terwujud kebutuhan masyakakat berupa sandang,

pangan, papan, kesehatan, pendidikan dalam lingkungan masyakat

yang aman, nyaman dan tentram secara lahir bathin.

5. Terwujudnya Kabupaten Mojokerto yang bermartabat maksudnya

adalah memantapkan peran agama dan nilai-nilai spiritual sebagai

landasan moral dan etika dalam pembangunan, membina aklak

mulia, budi pekerti, etos kerja dan menghargai kemajemukan

agama sosial dan budaya.

Page 31: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 29

MISI

Misi adalah rumusan umum mengenai uapaya –upaya yang akan

dilaksanakan untuk mewujudkan misi. Dari visi butir a tersebut maka

dijabarkan menjadi misi Pemerintah Daerah Kabupaten Mojokerto periode

2011-2015 sebagai berikut :

1. Mewujudkan SDM yang berkualitas peningkatan akses dan kualitas

pendidikan dan pelayanan kesehatan.

2. Mewujudkan ketertiban, supremasi hukum dan HAM

3. Mewujudkan pemerintah daerah yang efektif, demokratis, bersih,

profesional dan adil dalam melayani masyarakat

4. Mewujudkan ekonomi daerah yang mandiri, berdaya saing,

berkeadilan, dan berbasis pada ekonomi kerakyatan.

5. Mewujudkan ketahanan sosial berbudaya dalam kerangka integrasi

nasional pada tatanan masyakakat yang bermartabat , beraklak

mulia, beretika dan berbudaya luhur berdeasarkan pancasila.

6. Mewujudkan partisipasi masyarakat melalui pemberian akses dan

kesempatan dalam pembangunan,

7. Mewujudkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah yang lebih

mengutamakan kesejahteraan masyarakat.

Dari 7 misi Pemerintah Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 – 2015 yang

sesuai dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah (Bappeda) Kabupaten Mojokerto adalah misi yang ke 7 (tujuh) dapat

diuraikan pada tabel berikut :

MISI TUJUAN SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN

Page 32: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 30

MewujudkanAnggaranPendapatan danBelanja Daerahyang lebihmengutamakankesejahteraanmasyarakat

PeningkatanPendapatandanKemampuanbelanja NonPegawai padaAPBD

1 . Peningka-tan Penda-

patanDaerah

2. Perencana-an Pemba-ngunanyangberbasisKinerja

3. KonsistensiPerencana-an Pemba-ngunan

PerencanaanPembangunanyang berba-sis kinerja

1. PerencanaanPembangunanyang berbasiskinerja

2. PengelolaanSumber DayaAlam dan Pe-LestarianLingkunganHidup

1. sis

kinerjja

Sesuai tabel tersebut diatas maka sisuai tupoksi urusan yang ditangani Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto adalah sebagai

berikut :

1. Urusan Penataan Ruang

Program Perencanaan Tata Ruang

2. Urusan Perencanaan Pembangunan

Program Pengembangan Data / Informasi

Program Perencanaan Pengembangan Wilayah Strategis

Program Perencanaan Pengembangan Kota

Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Perencanaan

Pembangunan Daerah

Program Perencanaan Pembangunan Daerah

Program Pelayanan Administrasi Administrasi Perkantoran

Page 33: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 31

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Program Perencanaan Pembangunan Ekonomi

Program Perencanaan Pembangunan Sosial Budaya

Program Perencanaan Perencanaan Tata Ruang

Program Petrencanaan Prasarana Wilayah dan Sumber Dala Alam

Program Perencanaan Pembangunan Daerah Rawan Bencana

3. Urusan Pemberdayaan Masyarakat dan Desa

Program Pengembangan Lembaga Ekonomi Pedesaan

4. Urusan Statistik

Program Pengembangan Data /Informasi Statistik Daerah

3.3. Penentuan Isu-Isu Strategis

Beberapa kondisi yang diinginkan dalam rangka pencapaian

tujuan dan misi organisasi secara efektif dan efisien yang dianggap

sangat berpengaruh terhadap keberhasilan kinerja pelaqksanaan tugas

dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten

Mojokerto yang dikatagorikan sebagai isu strategis pelaksanaan tugas

pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten

Mojokerto adalah sebagai berikut :

1) Optimalisasi partisipasipasi masyarakat dalam perumusan kebijakan

perencanaan pembangunan daerah ;

2) Keterkaitan serta konsistensi antara perencanaan, penganggaran,

pelaksanaan dan pengendalian ;

3) Koordinasi, integrasi, sinkronisasi dan sinergi antar pelaku pembangunan

dalam perencanaan pembangunan daerah ;

4) Penggunaan Sumber Daya Manusia secara efisien, efektif dan

berkelanjutan

Page 34: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 32

5) Peningkatan Kapasitas dan Kualitas Sumber Daya Manusia Perencana.

Page 35: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 33

BAB IV

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

A. Visi

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem

Perencanaan Pembangunan Nasional, pasal 1 ayat 12, Visi adalah rumusan

umum mengenai keadaan yang diinginkan pada akhir periode perencanaan.

Penetapan visi sebagai bagian dari proses perencanaan pembangunan

merupakan suatu langkah penting dalam penyelenggaraan pemerintahan,

pembangunan dan pembinaan kemasyarakatan di daerah.

Pada hakikatnya membentuk visi organisasi adalah menggali

gambaran bersama tentang masa depan yang hendak diwujudkan oleh

organisasi yang bersangkutan. Visi adalah merupakan cara pandang jauh ke

depan yang didalamnya mencerminkan apa yang ingin dicapai dan kemana

suatu organisasi diarahkan, dengan demikian visi harus digali bersama, disusun

bersama sekaligus diupayakan perwujudannya secara bersama, sehingga visi

menjadi milik bersama yang diyakini oleh seluruh elemen organisasi dan pihak-

pihak yang terkait dengan upaya mewujudkan visi tersebut. Visi yang tepat bagi

masa depan suatu organisasi diharapkan akan mampu menjadi akselerator

bagi upaya peningkatan kinerja organisasi.

Dengan memperhatikan arti dan makna visi serta melalui pendekatan

membangun visi bersama, maka ditetapkan Visi Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 - 2015 yakni :

“Terwujudnya perencanaan pembangunan yang baik dan

terpadu serta didukung kelembagaan perencanaan dan pengendalian

yang profesional dalam penyediaan data yang akurat”

Untuk dapat menangkap arti dan makna dari visi tersebut maka perlu

diberikan penjelasan visi sebagai berikut :

Page 36: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 34

B. Misi

Setiap Satuan Kerja Perangkat Daerah sebagai satu organisasi

instansi pemerintah harus memastikan agar visi yang telah ditetapkan bersama

dapat diupayakan perwujudannya. Untuk kepentingan itu harus disusun suatu

tahapan yang secara umum akan terbagi kedalam dua tahapan yakni apa yang

hendak dicapai dan bagaimana upaya untuk mencapainya. Salah satu unsur

dalam tahapan tersebut adalah penetapan misi organisasi yang dalam hal ini

adalah misi SKPD.

Dalam rangka mewujudkan visi-nya maka ditetapkan misi Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 – 2015

sebagai berikut :

1) Meningkatkan Koordinasi dan Sinkronisasi Antar SKPD Guna

Meningkatkan Kualitas Pembangunan

2) Melaksanakan Pengkajian dan Pengembangan bagi Pembangunan di

segala Bidang.

3) Menyusunan Perencanaan Pembangunan Daerah secara Partisipatif.

4) Mengoptimalkan Penyusunan Dokumen Tata Ruang Daerah

5) Menetapkan system pengelolaan data-data pembangunan efektif untuk

menghasilkan data yang akurat dan aktual

C. Tujuan

Tujuan organisasi merupakan penjabaran atau implementasi dari

pernyataan misi organisasi yang mengandung makna :

1) Merupakan hasil akhir yang akan dicapai atau dihasilkan dalam jangka

waktu 5 (lima) tahun ;

Page 37: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 35

2) Menggambarkan arah strategis organisasi dan perbaikan-perbaikan yang

ingin diciptakan sesuai tugas pokok dan fungsi organisasi ;

3) Meletakkan kerangka prioritas untuk memfokuskan arah sasaran dan

strategi organisasi berupa kebijakan, program operasional dan kegiatan

pokok organisasi selama 5 (lima) tahun .

Berdasarkan arti dan makna penetapan tujuan organisasi tersebut

maka dalam kedudukannya sebagai Satuan Kerja Perangkat Daerah, Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto dalam mewujudkan

misinya menetapkan tujuan sebagai berikut :

1) Untuk mewujudkan misi “Meningkatkan Sistem Koordinasi dalam

rangka Proses perencanaan pembangunan daerah secara

berkelanjutan”

maka ditetapkan tujuan :

- Meningkatkan Pelaksanakan program pembangunan secara

sinergi, sistemik dan terpadu

2) Untuk mewujudkan misi “Melaksanakan Pengkajian dan Pengembangan

bagi pembangunan di segala bidang.”

maka ditetapkan tujuan :

- Meningkatkan kualitas bahan perencanaan pembangunan

perumusan kebijakan

3) Untuk mewujudkan misi “Menyusun Perencanaan Pembangunan secara

Partisipatif. “

maka ditetapkan tujuan :

- Mewujudkan perencanaan pembangunan secara berkelanjutan

berdasarkan prioritas pembangunan

4) Untuk mewujudkan misi “Mengoptimalkan penyusunan dokumen Tata

Ruang Daerah.”

maka ditetapkan tujuan :

- Tersusunnya dan terlegalisasinya dokumen Rencana Detail Tata

Ruang Daerah

Page 38: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 36

5) Untuk mewujudkan misi “Menetapkan sistem pengelolaan data-data

pembangunan yang efektif untuk menghasilkan data yang akurat dan

aktual.”

maka ditetapkan tujuan :

- Melaksanakan program/kegiatan pembangunan sesuai dengan

dokumen perencanaan

C. Sasaran

Sasaran adalah merupakan penjabaran dari tujuan organisasi dan

menggambarkan hal-hal yang ingin dicapai melalui tindakan-tindakan yang

akan dilakukan secara operasional. Oleh karenanya rumusan sasaran yang

ditetapkan diharapkan dapat memberikan fokus pada penyusunan program

operasional dan kegiatan pokok organisasi yang bersifat spesifik, terinci, dapat

diukur dan dapat dicapai.

Sasaran organisasi yang ditetapkan pada dasarnya merupakan bagian

dari proses perencanaan strategis dengan fokus utama berupa tindakan

pengalokasian sumber daya organisasi ke dalam strategi organisasi. Oleh

karenanya penetapan sasaran harus memenuhi kriteria specific, measurable,

agresive but attainable, result oriented dan time bond. Guna memenuhi kriteria

tersebut maka penetapan sasaran harus disertai dengan penetapan indikator

sasaran, yakni keterangan, gejala atau penanda yang dapat digunakan untuk

mengetahui tingkat keberhasilan upaya pencapaian sasaran atau dengan kata

lain disebut sebagai tolok ukur keberhasilan pencapaian sasaran.

Berdasarkan makna penetapan sasaran tersebut maka sampai dengan

akhir tahun 2015, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten

Mojokerto menetapkan sasaran dengan rincian sebagai berikut :

1) Untuk mewujudkan tujuan ”Meningkatkan pelaksanan program

pembangunan secara sinergi, sistematis dan terpadu“

Page 39: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 37

maka ditetapkan sasaran :

Terwujudnya program-program pembangunan lintas sektor daerah

secara sinergi, sistematik dan terpadu

2) Untuk mewujudkan tujuan ” Meningkatkan kualitas bahan perencanaan

pembangunan perumusan kebijakan ”

maka ditetapkan sasaran :

Terwujudnya perencanaan pembangunan dan kebijakan, tepat,

akuntabel, transparan, adaptif dan respinsif.

3) Untuk mewujudkan tujuan ” Mewujudkan perencanaaan pembangunan

secara berkelanjutan berdasarkan prioritas pembangunan jangka pendek,

jangka menengah dan jangka panjang”

maka ditetapkan sasaran :

Terwujudnya dokumen perencanaan pembangunan daerah

berdasarkan perencanaan pembangunan berjangka

4). Untuk mewujudkan tujuan ”Meningkatnya penyusunan dokumen rencana

detail tata ryang Kabupaten Mojokerto”

maka ditetapkan sasaran

Tersusun dan terlegalisasinya dokumen rencara detail tata ruang

daerah kabupaten mojokerto

5) Untuk Mewujudkan tujuan “ Terwujudnya pelaksanaan pembangunan

yang sesuai dengan dokumen perencanaan “

maka ditetapkan sasaran :

Terwujudnya program pembangunan yang terarah dan terpadu pada

system dan mekanisme pembangunan partisipatif.

Page 40: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 38

D. STRATEGI

Strategi pencapaian tujuan dan sasaran adalah merupakan strategi

organisasi, yakni Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang berisi rencana

menyeluruh dan terpadu mengenai upaya-upaya yang akan dilaksanakan

secara operasional dengan memperhatikan ketersediaan sumber daya

organisasi. Sebagai satu cara untuk mewujudkan tujuan dan sasaran, maka

strategi yang ditetapkan oleh Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto terdiri atas :

A. Kebijakan

Kebijakan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten

Mojokerto dalam mewujudkan tujuan dan sasaran yang akan dicapai sampai

dengan akhir tahun 2015 dirumuskan sebagai berikut :

1) Dalam rangka mewujudkan misi ”Meningkatkan Koordinasi dalam rangka

proses perencanaan pembangunan daerah secara berkelanjutan”

maka ditetapkan kebijakan :

Mengoptimalkan dan mengintensifkan pelaksanaan sinkronisasi

antar SKPD dan kerjasama dalam pelaksanaan pembangunan.

2) Dalam rangka mewujudkan Misi “ Pelaksanakan Pengkajian dan

Pengembangan bagi Pembangunan di segala Bidang “

maka ditetapkan kebijakan :

Melakukan pengkajian dan pengembangan terhadap perencanaan

pembangunan atau program pembangunan

3) Dalam rangka mewujudkan Misi Menyusun Perencanaan Pembangunan

secara Partisipatif. “

maka ditetapkan kebijakan :

Menyusun perencanaan pembangunan secara komprehansif .

tahapan dan jangka pembangunan sesuai dengan prioritas

Page 41: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 39

4) Dalam rangka mewujudkan Misi Mengoptimalkan Penyusunan Dokumen

Tata Ruang Daerah “

maka ditetapkan kebijakan :

Meningkatkan kualitas perencanaan dan penataan ruang daerah

dalam rangka pengembangan investasi pemerintah dan swasta

5) Dalam rangka mewujudkan Misi Menetapkan sistem pengelolaan data-

data pembangunan efektif untuk menghasilkan data yang akurat dan

aktual “

maka ditetapkan kebijakan :

Memberikan pedoman, acuan dan monitoring untuk melaksanakan

program / kegiatan pembangunan

Page 42: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 40

BAB V

RENCANA PROGRAM, KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA, KELOMPOKSASARAN DAN PENDANAAN INDIKATIF

Dalam rangka mewujudkan sasaran organisasi dengan indikator

sasaran sebagai tolok ukur keberhasilannya, maka Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto menetapkan program,

kegiatan, indikator kinerja, kelompok sasaran dan pendanaan indikatif.

Secara garis besar dapat diuraikan sebagai tabel berikut :

No. PROGRAM KEGIATAN INDIKATORKINERJA

KELOMPOKSASARAN

PENDANAAN

1 2 3 4 5 6

1. ProgramPerencannanPembangunanEkonomi

1.Penyusunan danPemetaanPerencaaanIndikator EkonomiMakro

2.PerencanaanUmum MasterplanPenamananPengembanganPenanaman Modal

3. Perencaaan danPemetaan danPerencanaan danPemetaan potensiEnergi BaruTerbarukan

5. Pemetaan dan

TercapainyaPenyusunan danPemetaanPerencanaanIndikatorEkonomi Makro

Tersusunnyabuku Pemetaandan PerencanaanUmumMasterplanPenamananPengembanganPenanamanModal

Tersusunnyabuku Pemetaandan Perencanaandan Pemetaanpotensi EnergiBaru Terbarukan

Tersusunya Buku

Industri,Perdagangandan Pariwisata

Industri,Perdagangan

Masyarakatdan Industri

220.000.000

150.000.000

Page 43: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 41

IdentifikasiPengembanganTernak sapi

6. Pemetaan danIdentifikasiIndustri KecilMenengah

7. Pemetan danPengembanganKomoditasProduk Unggulan(KPJU)

8. Perencanaan danPemetaan ABTpada KawasanIndustriDawarblandong

9. Perencanaan danPemetaan ABTpada KawasanIndustri Kemlagi

10. Perencanaan danPemetaan ABTpada KawasanIndustri Jetis

11. Perencanaan danPemetaan ABTpada KawasanIndustriMojoanyar

data PemetaanIdentifikasiPengembanganTernak sapi

Tersusunya Bukudata Pemetaandan IdentifikasiIndustri KecilMenengah

Tersusunya Bukudata PemetaanPemetan danPengembanganKomoditasProduk Unggulan(KPJU)

Tersusunya BukudataPerencanaan danPemetaanPemetaan ABTpada KawasanIndustriDawarblandong

Tersusunya BukudataPerencanaan danPemetaanPemetaan ABTpada KawasanIndustri Kemlagi

Tersusunya BukudataPerencanaan danPemetaanPemetaan ABTpada KawasanIndustri Jetis

Tersusunya bukuperencanaan danpemetaan ABTpada KawasanIndustri

Page 44: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 42

Mojoanyar

2. ProgramPerencanaanPembangunanSosial Budaya

1. Operasional TimKoordinasiPenanggula-nganKemiskinan (TKPK)KabupatenMojokerto

2. BOP-PNPMMandiri Perkotaan

3. BOP PenerbitanSurat PernyataanMiskin

4.PenguatanKelembagaanKabupaten Sehat

5. BOP Pusat terpaduPerlindunganPerempuan dananak

6. BOP ProgramPengembanganInfrastrukturPedesaan

7. Penunjang TNIManunggal MasukDesa(TMMD)

TeratasinyaMasalah KemPeningkatanTaraf HidupMasyarakatMiskin

TerpenuhinyakeberlanjtanP2KP

TerpenuhinyaPelayananKesehatan bagimasyarakatmiskin

Terwujudnyakondisi yangsehat dankondusif bagimasyarakat untukmeningkatkankesehatan

TerpenuhinyaPelayananKesehatan bagiPerempuan dananak

Terlaksananyaprograminfrastrukturpedesaan

Tersedianyasarana danprasarana yangmemadai

ProgramPenelitian danPengkajian

KajianPengembanganPuskesmas

Terlaksananyapeningkatankesehatan bagimasyarakat

150.000.000

Page 45: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 43

KajianPengembanganPotensi PariwisataKabupatenMojokerto

TerlaksanyapengembanganKepariwisataan diKabupatenMojokerto

150.000.000

3 ProgramPerencanaanPembangunan

Laporan KeteranganPertanggungJawaban (LKPJ)

HasilPembangunanTA. 2010

DokumenPertanggungJawaban Bupati

200.000.000

Monitoring Evaluasi,dan pengendalianpelaksanaanpembangunanpelaporan)

MonitoringPembangunanTA. 2010

EvaluasiPembangunanTA. 2010

130.000.000

Perencanaan Umumdan PengendalianProgram

PerencanaanPembangunanLebih terpadu

Aparatur danInstansi terkait

825.000.000

Monitoring EvaluasiPengendalianPelaporanPelaksanaan DAK

Tercapainyapelaksanaankegiatan DAK

MonitoringEvaluasiPengendalianPelaksanaanDAK

100.000.000

BOP PengembanganWisata WadukTanjungan berbasisPemberdayaanmasyarakat

TerwujudnyaKewirausahaanMasyarakat

Peningkatanpendapatanmasyarakat

50.000.000

BOP Tim KoordinasiDana TugasPembantuan

PerencanaanLebih terpadudalam sistem

PelaksanaanKegiatan TugasPembantuandanDekonsentrasi

40.000.000

Penyusunan RKPD TerwujudnyabahanpenyusunanRAPBD

PeaksanaanPembangunan

275.000.000

Page 46: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 44

Sosialisasi RPJMDHasil Pembangunan

Tahun 2010 -2015

PerencanaanPembangunan

150.000.000

Penyusunan danasistensi Renstra danRenja SKPD

HasilPembangunanTahun Anggaran2010-2015

SKPD seKabupatenMojokerto

135.000.000

14 ProgramPerencanaanRuang

RencanaPembangunan danPengembanganPerumahan danPemukiman di Daerah

Tersedianya BukuPedomanRencanaPembangunandanPengembanganPerumahan diDaerah

Penataankawasanperumahan danpemukiman dikecamatanGedeg, Jetis,Kemlagi, danDawarlandong

200.000.000

Masterplan BTS TersedianyaDokumenMasterplan BTSTowerTelekomunikasisebagai acuan

Penataan BTSTowerTelekomunikasi

100.000.000

Operasional BKPRD TerciptanyaPentaan diKabupatenMojokerto

PenguatanFungsiKelembagaanPenataanRuang diKabupatenMojokerto

100.000.000

ProgramPerencanaanPengemba-nganWilayah CepatTumbuh

ProgramPeningkatanKapasitasKelembagaanperencanaanPembangunanDaerah

Page 47: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 45

5. ProgramPengembanganData /Informasi

Penyusunan BukuPDRB KabupatenMojokerto MenurutLapangan usahanya

Tersedianya datapertumbuhanekonomi danpendapatanregional

Masyaraka tKabupatenMojokerto

110.000.000

Data Potensi DaerahKabupaten Mojokerto

Tersedianya datapotensipembangunandan profil daerah

MasyarakatKabupatenMojokerto

111.000.000

Penyusunan IndeksPembangunanManusia (IPM)

Tercapainyaangka indekspembangunanmanusia

MasyarakatKabupatenMojokerto

150.000.000

6 PelayananAdministrasiPerkantoran

Penyediaan jasakomunikasisumberdaya air danlistrik

PenyediaanSarana danPrasaranaAdministrasikantor

Prasarana SKPD 35.600.000

Penyediaan jasaadministrasikeuangan

MeningkatnyaPelayananAdministrasiKantor

SKPD 6.000.000

Penyediaan Alat Tuliskantor

MeningkatnyaPelayananadministrasiKantor

Tata UsahaSKPD

13.070.050

Penyediaan barangcetakan danpenggandaan

MeningkatnyaPelayananAdminisrtrasikantor

SKPD Bappeda 16.600.000

Penyediaan peralatandan perlengkapankantor

MeningkatnyaPelayananadministrasikantor

SKPD Bappeda 119.600.000

Penyediaan Makanandan Minuman

Meningkatnyapelayananadministrasikantor

Peserta rapat 10.000.000

Page 48: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 46

Rapat-rapatkoordinasi dankonsultasi ke luardaerah

MeningkatnyaAdministrasiKantor

Aparatur 63.250.000

Penyediaan JasaAdministrasi/ Tehnis(THL)

MeningkatnyaPelayananadministrasikantor

Tenaga HarianLepas

8.400.00

ProgramPeningkatanAdministrasiPerkantoran

PemeliharaanRutin/berkalakendaraan dinasoperasional

Terpeliharanyasarana danprasarana kantor

KendaraanDinas

27.250.000

Pemeliharaanrutin/berkala gedungkantor

Terpeliharanyasarana danprasarana kantor

PeralatanKantor

7.000.000

Pemeliharaanrutin/berkala mebeler

Terpeliharanyasarana danprasarana kantor

Mebeler Kantor 6.000.000

Page 49: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 47

BAB VI

INDIKATOR KINERJA

Penetapan indikator kinerja atau ukuran kinerja akan digunakan

untuk mengukur kinerja atau keberhasilan organisasi. Pengukuran kinerja

organisasi akan dapat dilakukan dengan mudah, cepat, tepat dan akurat jika

terlebih dahulu ditetapkan indikator kinerja yang telah disepakati bersama.

Penetapan indikator kinerja merupakan syarat penting untuk menetapkan

encana kinerja sebagai penjabaran dari Rencana Pembangunan Jangka

Menengah atau Rencana Strategis Organisasi. Hal ini mengingat rencana

kinerja akan merupakan gambaran sosok tampilan organisasi di masa yang

akan datang. Indikator kinerja akan dapat dijadikan sebagai media perantara

untuk memberi gambaran tentang prestasi organisasi yang diharapkan di masa

mendatang.

Kinerja organisasi pada dasarnya dapat digambarkan melalui tingkat

capaian sasaran organisasi dan tingkat efisiensi dan efektivitas pencapaian

sasaran dimaksud. Dengan demikian, indikator kinerja yang diharapkan dapat

menggambarkan tingkat pencapaian kinerja organisasi, haruslah ditetapkan

sesuai dengan keadaan kerja organisasi secara riil.

Berdasarkan uraian makna penetapan kinerja organisasi tersebut

maka guna dapat mengukur tingkat capaian kinerja pelaksanaan pembangunan

SKPD, diperlukan penetapan indikator kinerja dalam bentuk penetapan

indikator kinerja program pembangunan SKPD. Indikator kinerja program

pembangunan daerah ditetapkan dengan memenuhi kriteria sebagai berikut :

(1) terkait dengan upaya pencapaian sasaran pembangunan daerah, (2)

menggambarkan hasil pencapaian program pembangunan yang diharapkan, (3)

memfokuskan pada hal-hal utama, penting dan merupakan prioritas program

pembangunan daerah, dan (4) terkait dengan pertanggungjawaban

pelaksanaan pembangunan daerah.

Page 50: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 48

Secara rinci, penetapan indikator kinerja program pembangunan

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 –

2015 sesuai dengan bidang urusan pemerintahan, dapat diuraikan sebagai

berikut :

NO Program Indikator Kinerja Utama

1 Program Pengembangan data

Informasi

Tingkat Ketersediaan data dan

Informasi untuk Perencanaan dan

Pengendalian Pembangunan Kota,

baik dan segi jumlah, Jenis maupun

Akurasinya.

2 Program Kerja Sama Pembangunan Tingkat kemantapan kerjasama

dengan pedoman Pemerintah

Daerah swasta dan Daerah

3 Program Pengembangan Wilayah

Perbatasan

Tingkat konflik pembangunan

wilayah perbatasan dan antar

Daerah

4 Program Perencanaan Pengemba-

ngan Wilayah Strategis

Ketersediaan pranata perencanaan

pengembangan wilayah strategis

5 Program Perencanaan Wilayah dan

Kota

Ketersediaan pranata perencanaan

pengembangan fasilitas pelayanan

wilayah dan kota

6 Program Peningkatan Kapasitas

Kelembagaan Perencanaan Pemba-

Kapasitas kelembagaan dan personil

Perencanaan pembangunan Daerah

Page 51: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 49

ngunan Daerah

7 Program Perencanaan Pembangu-

nan Daerah

Tingkat partisipasi komponen

masyarakat dalam proses

perencanaan pembangunan daerah

8 Program Perencanaan Pembangu-

nan Ekonomi

Tingkat ketersediaan pronata

perencanaan program

pembangunan ekonomi

9 Program Perencanaan Pembangu-

nan Sosial dan Budaya

Tingkat ketersediaan pronata

perencanaan program

pembangunan sosial dan budaya

10 Program Perencanaan Prasarana

Wilayah dan Sumber Daya Alam

Tingkat ketersediaan pranata

perencanaan program

pembangunan prasarana wilayah

dan sumber daya alam

11 Program Perencanaan Pemba-

ngunan Daerah Rawan bencana

Tingkat ketersediaan pranata

perencanaan program daerah rawan

bencana

12 Program Perencanaan Tata Ruang Tingkat ketersediaan pranata Tata

Ruang Kota dan kawasan-kawasan

khusus

13 Program Pengendalian Peman-

faatan Ruang

Tingkat kesesuaian pemanfaatan

ruang kota dan tingkat konflik

pemanfaatan pembentukan lahan

Page 52: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 50

14 Program pemanfaatan Ruang Tingkat pemanfaatan ruang

kawasan strategis

15 Program Pengkajian dan Penelitian

Bidang Informasi dan Komunikasi

Tingkat ketersediaan data dan

informasi penyelenggaraan

pemerintahan dan pelaksanaan

pembangunan daerah yang dapat

diakses oleh publik

16 Program Pengembangan dan /

Informasi Statistik Daerah

Tingkat ketersediaan data statistik

pembengunan daerah

Page 53: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 51

BAB VII

P E N U T U P

Sebagai uraian akhir pada Bab Penutup Renstra Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 – 2015

ini, disampaikan kaidah pelaksanaan Renstra dengan rincian penjelasan sebagai

berikut :

1. Sesuai ketentuan Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem

Perencanaan Pembangunan Nasional, maka dengan ditetapkannya Renstra

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto ini

selanjutnya akan dijadikan pedoman dalam penyusunan Rencana Kerja atau

Rencana Kinerja Tahunan Badan.Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto sampai dengan tahun 2015;

2. Dengan ditetapkanya Restra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 – 2015 ini maka semua pihak dan

pemangku kepentingan (stakeholders) yang berkaitan dengan

pembangunan bidang perencanaan, terikat untuk menjadikannya sebagai

acuan dan arahan operasionalisasi peran masing-masing dalam pelaksanaan

program dan rencana kegiatan tahunan ;

3. Renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Mojokerto

Tahun 2011 – 2015 ini akan dijadikan dasar pengukuran dan evaluasi

kinerja secara kumulatif dari tahun 2011 - 2015 dan sekaligus sebagai dasar

laporan pelaksanaan tugas pokok dan fungsi organisasi sampai dengan

tahun 2015 ;

4. Diharapkan dengan tersusunnya Renstra Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah Kabupaten Mojokerto Tahun 2011 – 2015 ini dapat dibangun

komitmen bersama dari seluruh jajaran organisasi untuk taat azas dalam

perencanaan kinerja tahunan dan dapat dihindari adanya rencana kerja atau

rencana kinerja tahunan yang keluar dari kesepakatan dalam Renstra ini.

Page 54: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2011-2015 52

Page 55: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

INDIKATOR CAPAIAN PADA CAPAIAN PADANO TUJUAN SASARAN SASARAN INDIKATOR KINERJA AWAL PERIODE AWAL PERIODE

( KEGIATAN) PERENCANAAN PERENCANAAN

1 2 3 4 6 7 8

I Terlaksanannya Program Terwujudnya program-pro- Meningkatnya pelaksana-Pembangunan secara gram lintas sektor daerah naan program pembangu-sinergis, sistematis dan secara sinergi, sistematik nan secara sinergis, siste 1. Penyusunan dan Analisis Indi- Tersusunnya Dokumen Analisis 0 100 %terpadu dan terpadu matis dan terpadu kator Ekonomi Makro Indikator Ekonomi Makro

2. Penyusunan dan Perencanaan Tersusunnya data sebaran dan 0 100 %Umum Masterplan Pengemba- potensi Pengembangan Pena-ngan Penanaman Modal naman Modal

3. Penyusunan Perencanaan dan Tersusunnya debit air dan seba- 0 100 %pemetaan Potensi Energi Baru ran sungai yang berpotensi un-terbarukan (Mikrohidro) tuk menghasilkan energi mikro

hidro

4. Pemetaan dan Indentifikasi Tersusunnya buku jumlah seba- 0 100 %Pengembangan ternak sapi ran ternak sapi di 18 Kecamatan

di Kabupaten Mojokerto

5. Pemetaan dan Identifikasi Tersusunnnya Buku data peme- 0 100 %Industri Kecil dan Menengah taan dan identifikasi Indutri

Kecil Menengah

6. Pemetaan dan potensi pengem- Tersusunnya buku data jumlah 0 100 %bangan komoditas produk jenis dan jenis pemetaan sebaranunggulan (KPJU) dan potensi pengembangan

komoditas produk jenis unggu-lan (KPJU)

7. Perencanaan dan Pemetaan Tersusunnya Buku Perencanaan 0 100 %Air Bawah Tanah (ABT) pada dan Pemetaan Air Bawah TanahRencana kawasan industri (ABT) pada Rencana KawasanDawarblandong Industri Dawarblandong

Tabel 5.1. Program dan Kegiatan SKPD

Misi 1 : Meningkatkan Koordinasi dan Sinkronisasi antar SKPD guna meningkatkan kualitas pembangunan

PROGRAM DANKEGIATAN

5

Program Perencanaan PembangunanEkonomi

Page 56: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

1 2 3 4 6 7 8

8. Pemetaan dan Identifikasi Tersusunnnya buku data jumlah 0 100 %Usaha Mikro Kecil Menengah dan jenis koperasi

9. Perencanaan dan Pemetaan Tersusunnya Buku Perencanaan 0 100 %Air Bawah Tanah (ABT) pada dan Pemetaan Air Bawah TanahRencana kawasan industri (ABT) pada Rencana KawasanKemlagi Industri Kemlagi

10. Perencanaan dan Pemetaan Tersusunnya Buku Perencanaan 0 100 %Air Bawah Tanah (ABT) pada dan Pemetaan Air Bawah TanahRencana kawasan industri (ABT) pada Rencana KawasanJetis Industri Jetis

12 Perencanaan dan Pemetaan Tersusunnya Buku Perencanaan 0 100 %Air Bawah Tanah (ABT) pada dan Pemetaan Air Bawah TanahRencana kawasan industri (ABT) pada Rencana KawasanMojoanyar Industri Mojoanyar

1. Operasional Tim Koordinasi Tercapainya pelaksanaan pe- 0 100 %Penanggulangan Kemiskinan nanggulangan kemiskinan

2. BOP PNPM Mandiri Perkotaan Tercapainya keberlanjutan P2KP 0 100 %Program Penangulangan Kemis-

3. BOP Surat Pernyataan Miskin Terpenuhinya pelayanan ke- 0 100 %sehatan bagi masyarakatmiskin

4. Penguatan Kelembagaan Kabu- Terwujudnya kondisi yang sehat 0 100 %paten Sehat dan kondusif bagi masyarakat

untuk meningkatkan kesehatan

5. BOP Pusat Terpadu Perlindu- Terpenuhinya Pelayanan bagi 0 100 %ngan Perempuan dan Anak Perempuan dan Anak

6. BOP Program Pengembangan Terlaksananya Program Infra- 0 100 %Infrastruktur Pedesaan struktur pedesaan

5

Program Perencanaan PembangunanSosial Budaya

Page 57: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

1 2 4 6 7 8

7. Penunjang TNI Manunggal Tersedianya sarana dan prasa- 0 100 %Masuk Desa (TMMD) rana yang memadai

1. Perencanaan Umum dan Pengen- Tercapainya perencanaan pem- 0 100 %dalian Program bangunan

2. Monitoring Evaluasi Pengenda- Terlaksanannya Evaluasi Pelak- 0 100 %lian dan pelaporan pelaksanaan sanaan Pembangunanrencana pembangunan daerah(Penyusunan dsn Evaluasi Ren-cana Pembangunan daerah)

3. Monitoring Evaluasi Pengenda- Terkendalinya Pelaksanaan 0 100 %lian Pelaporan Pelaksanaan DAK Kegiatan DAK

4. BOP Pengembangan Wisata Terwujudnya kewirausahaan 0 100 %Waduk Tanjungan Berbasis masyarakatPemberdayaan Masyarakat

5. BOP Tim Koordinasi Dana Terlaksananya kelancaran Pelak- 0 100 %Tugas Pembantuan sanaan Tugas Pembantuan dan

Dekonsentrasi

6. Penyusunan dan Asistensi Tersusunnya dokumen rencana 0 100 %Renstra dan Renja SKPD pembangunan 5 tahun

5

Program Perencanaan PembangunanDaerah

Page 58: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

INDIKATOR CAPAIAN PADA CAPAIAN PADANO TUJUAN SASARAN SASARAN INDIKATOR KINERJA AWAL PERIODE AWAL PERIODE

( KEGIATAN) PERENCANAAN PERENCANAAN

Melaksanakan Pengkajian Terwujudnya Perencanaan Meningkatnya hasildan Pengembangan bagi Pembangunan dan Kebija- penelitian 1. Kajian Pengembangan Puskes- Terlaksananya Peningkatan 0 5 dokumenPembangunan di segala kan secara tepat, akunta- mas Kesehatan bagi masyarakatbidang bel, transparan, adiktif dan

responsif2. Kajian Potensi Pariwisata Terlaksananya Pengembangan 0 5 dokumen

Kabupaten Mojokerto Kepariwisataan di KabupatenMojokerto

Misi 2 : Melaksanakan Pengkajian dan Pengembangan bagi Pembangunan di segala bidang

PROGRAM DANKEGIATAN

Program Pengkajian dan Penelitian

Page 59: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

INDIKATOR CAPAIAN PADA CAPAIAN PADANO TUJUAN SASARAN SASARAN INDIKATOR KINERJA AWAL PERIODE AKHIR PERIODE

( KEGIATAN) PERENCANAAN PERENCANAAN

Mewujudkan Perencanaan Terwujudnya dokumen pe- Meningkatnya tingkatPembangunan secara ber- rencanaan pembangunan kesesuaian hasil peren-kelanjutan berdasarkan daerah secara berjangka canaan pembangunan 1. Penyusunan Rancangan Rencana Tersedianya Buku Rencana Kerja 0 5 dokumenprioritas pembangunan dengan dokumen peren- Kerja Pemerintah Daerah Kabu- Pemerintah Daerah Kabupatenjangka pendek, jangka canaan pembangunan paten Mojokerto Mojokertomenengah dan jangkapanjang

2. Penyusunan Final Rencana Pem- Tersusunnnya Dokumen Peren- 0 5 dokumenbanguan Jangka Menengah canaan Pembangunan DaerahDaerah (RPJMD) Tahun 2011 - 5 Tahun2015

Misi 3 : Menyusun Perencanaan Pembangunan Secara Partisipatif

PROGRAM DANKEGIATAN

Program Perencanaan PembangunanDaerah

Page 60: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

INDIKATOR CAPAIAN PADA CAPAIAN PADANO TUJUAN SASARAN SASARAN INDIKATOR KINERJA AWAL PERIODE AWAL PERIODE

( KEGIATAN) PERENCANAAN PERENCANAAN

Meningkatkan Penyusunan Tersusun dan Terlegalisa- Meningkatnya kesuaianDokumen Rencana Detail sinya dokumen rencana tata ruang 1. Perencanaan Pembangunan Tersusunnya Buku Pedoman 0 5 dokumentata ruang Kabupaten detail tataruang daerah dan Pengembangan Perumahan Perencanaan PembangunanMojokerto Kabupaten Mojokerto Menurunnya pelanggaran dan Pemukiman di Daerah dan Pengembangan Perumahan

tata ruang dan Pemukiman di Daerah

2. Masterplan BTS Tersedianya Dokumen Perenca- 0 5 dokumennaan Masterplan BTS Telekomu-nikasi sebagai acuan

3. Operasional Badan Kelembaga- Terciptanya Penataan Ruang 0 5 dokumenan Penataan Ruang Daerah di Kabupaten Mojokerto

4. Perencanaan Peta Citra Satelit Tersedianya Dokumen Peta Citra 0 5 dokumenDasar Kabupaten Mojokerto Satelit Kabupaten Mojokerto

5. Penyusunan Perda tentang Tersusunnya Perda tentang 0 5 dokumenRencana Tata Ruang Wilayah Rencana Tata Ruang Wilayah

1 Monitoring dan Evaluasi Rencana Terselesaikannya monitoring 0 5 dokumenTata Ruang dan evaluasi Rencana Tata

Ruang

1. Pembinaan Perkuatan Kelemba- Pemberdayaan petani secara 0 5 dokumengaan HIPPA terpadu baik dari sektor irigasi

maupun usaha tani

Misi 4 : Mengoptimalkan Penyusunan Dokumen Tata Ruang Daerah

PROGRAM DANKEGIATAN

Program Perencanaan Tata Ruang

Program Pengendalian Pemanfaat-Ruang

Program Pengembangan dan Penge-lolaan Jaringan Irigasi, Rawa danJaringan Pengairan lainnya

Page 61: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

INDIKATOR CAPAIAN PADA CAPAIAN PADANO TUJUAN SASARAN SASARAN INDIKATOR KINERJA AWAL PERIODE AKHIR PERIODE

( KEGIATAN) PERENCANAAN PERENCANAAN

Melaksanakan program Terwujudnya Program Meningkatnya tingkatKegiatan pembangunan pembangunan yang terarah keakuratan data perensesuai dokumen perenca- dan terpadu pada sistem canaan pembangunan 1. Penyusunan Buku PDRB Tersedianya data pertumbunan 0 5 dokumennaan dan mekanisme pembangu- Kabupaten Mojokerto ekonomi dan pendataan regional

nan partisipatif Menurut Lapangan Usaha danPenggunaan

2. Penyusunan Indeks Pemba- Tercapainya Angka Indeks 0 5 dokumenngunan Manusia pembangunan manusia

3. Penyusunan Data Potensi Daerah Tersusunnya buku Kabupaten 0 5 dokumenMojokerto Dalam Angka

Misi 5 : Menetapkan sistem pengelolaan data - data pembangunan secara efektif untuk menghasilkan data yang akurat dan aktual

PROGRAM DANKEGIATAN

Program Pengembangan DataInformasi/Statistik

Page 62: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

NO INDIKATOR KINERJA

target Rp target Rp target Rp target Rp target Rp1 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

I

1. Penyusunan dan Analisis Indi- Tersusunnya Dokumen Analisis 100 % 220.000.000 100 % 290.000.000 100 % 290.000.000 100 % 290.000.000 100 % 300.000.000kator Ekonomi Makro Indikator Ekonomi Makro

2. Penyusunan dan Perencanaan Tersusunnya data sebaran dan 100 % 150.000.000 - - - - - - - -Umum Masterplan Pengemba- potensi Pengembangan Pena-ngan Penanaman Modal naman Modal

3. Penyusunan Perencanaan dan Tersusunnya debit air dan seba- 100 % 200.000.000 - - - - - - - -pemetaan Potensi Energi Baru ran sungai yang berpotensi un-terbarukan (Mikrohidro) tuk menghasilkan energi mikro

hidro

4. Pemetaan dan Indentifikasi Tersusunnya buku jumlah seba- 100 % - 200.000.000 - - - - - -Pengembangan ternak sapi ran ternak sapi di 18 Kecamatan

di Kabupaten Mojokerto

5. Pemetaan dan Identifikasi Tersusunnnya Buku data peme- - - 100 % 180.000.000 - - - - -Industri Kecil dan Menengah taan dan identifikasi Indutri

Kecil Menengah

6. Pemetaan dan potensi pengem- Tersusunnya buku data jumlah - - - - 100 % 200.000.000 - - - -bangan komoditas produk jenis dan jenis pemetaan sebaranunggulan (KPJU) dan potensi pengembangan

komoditas produk jenis unggu-lan (KPJU)

7. Perencanaan dan Pemetaan Tersusunnya Buku Perencanaan - - - - 100 % 175.000.000 - - - -Air Bawah Tanah (ABT) pada dan Pemetaan Air Bawah TanahRencana kawasan industri (ABT) pada Rencana KawasanDawarblandong Industri Dawarblandong

8. Pemetaan dan Identifikasi Tersusunnnya buku data jumlah 100 % 200.000.000 - - - - - - - -Usaha Mikro Kecil Menengah dan jenis koperasi

2015KEGIATAN

2

Program Perencanaan PembangunanEkonomi

Tabel 5.2. Program dan Kegiatan SKPD

TARGET KINERJA PROGRAM DAN KERANGKA PENDANAAN

PROGRAM DAN 2011 2012 2013 2014

Page 63: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

1 3 4 5 6 7 8 9 10

9. Perencanaan dan Pemetaan Tersusunnya Buku Perencanaan - - - - - - - - 100 % 200.000.000Air Bawah Tanah (ABT) pada dan Pemetaan Air Bawah TanahRencana kawasan industri (ABT) pada Rencana KawasanKemlagi Industri Kemlagi

10. Perencanaan dan Pemetaan Tersusunnya Buku Perencanaan - - - - - - 100 % 200.000.000 - -Air Bawah Tanah (ABT) pada dan Pemetaan Air Bawah TanahRencana kawasan industri (ABT) pada Rencana KawasanJetis Industri Jetis

12 Perencanaan dan Pemetaan Tersusunnya Buku Perencanaan - - - - - - - - 100 % 200.000.000Air Bawah Tanah (ABT) pada dan Pemetaan Air Bawah TanahRencana kawasan industri (ABT) pada Rencana KawasanMojoanyar Industri Mojoanyar

4

1. Operasional Tim Koordinasi Tercapainya pelaksanaan pe- 100% 30.000.000 100% 30.000.000 100% 30.000.000 100% 30.000.000 100% 30.000.000Penanggulangan Kemiskinan nanggulangan kemiskinan

2. BOP PNPM Mandiri Perkotaan Tercapainya keberlanjutan P2KP 100% 200.000.000 100% 200.000.000 100% 200.000.000 100% 200.000.000 100% 200.000.000Program Penangulangan Kemis-

3. BOP Surat Pernyataan Miskin Terpenuhinya pelayanan ke- 100% 250.000.000 100% 250.000.000 100% 250.000.000 100% 250.000.000 100% 250.000.000sehatan bagi masyarakatmiskin

4. Penguatan Kelembagaan Kabu- Terwujudnya kondisi yang sehat 100% 100.000.000 100% 100.000.000 100% 100.000.000 100% 100.000.000 100% 100.000.000paten Sehat dan kondusif bagi masyarakat

untuk meningkatkan kesehatan

5. BOP Pusat Terpadu Perlindu- Terpenuhinya Pelayanan bagi 100% 200.000.000 100% 200.000.000 100% 200.000.000 100% 200.000.000 100% 200.000.000ngan Perempuan dan Anak Perempuan dan Anak

6. BOP Program Pengembangan Terlaksananya Program Infra- 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000Infrastruktur Pedesaan struktur pedesaan

Sosial BudayaProgram Perencanaan Pembangunan

2

Page 64: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

1 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

7. Penunjang TNI Manunggal Tersedianya sarana dan prasa- 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000Masuk Desa (TMMD) rana yang memadai

1. Kajian Pengembangan Puskes- Terlaksananya Peningkatan 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000mas Kesehatan bagi masyarakat

2. Kajian Potensi Pariwisata Terlaksananya Pengembangan 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000Kabupaten Mojokerto Kepariwisataan di Kabupaten

Mojokerto

1. Penyusunan Rancangan Rencana Tersedianya Buku Rencana Kerja 100% 275.000.000 100% 275.000.000 100% 275.000.000 100% 275.000.000 100% 275.000.000Kerja Pemerintah Daerah Kabu- Pemerintah Daerah Kabupatenpaten Mojokerto Mojokerto

2. Penyusunan Final Rencana Pem- Tersusunnnya Dokumen Peren- 100% 150.000.000 - - - - - - - -banguan Jangka Menengah canaan Pembangunan DaerahDaerah (RPJMD) Tahun 2011 - 5 Tahun2015

1. Perencanaan Pembangunan Tersusunnya Buku Pedoman 100 % 200.000.000 - - - - - - - -dan Pengembangan Perumahan Perencanaan Pembangunandan Pemukiman di Daerah dan Pengembangan Perumahan

dan Pemukiman di Daerah

2. Masterplan BTS Tersedianya Dokumen Perenca- 100 % 100.000.000 - - - - - - - -naan Masterplan BTS Telekomu-nikasi sebagai acuan

3. Operasional Badan Kelembaga- Terciptanya Penataan Ruang 100 % 100.000.000 - - - - - - - -an Penataan Ruang Daerah di Kabupaten Mojokerto

4. Perencanaan Peta Citra Satelit Tersedianya Dokumen Peta Citra 100 % 200.000.000 - - - - - - - -Dasar Kabupaten Mojokerto Satelit Kabupaten Mojokerto

5. Penyusunan Perda tentang Tersusunnnya Perda tentang 100 % - - - - - - - - -Rencana Tata Ruang Wilayah Rencana Tata Ruang Wilayah

Program Pengkajian dan Penelitian

Program Perencanaan PembangunanDaerah

2

Program Perencanaan Tata Ruang

Page 65: BAB I - perpustakaan.bappenas.go.idperpustakaan.bappenas.go.id/lontar/file?file=digital/163916...dengan tugas pokok dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ... Mojokerto yang

1 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

1 Monitoring dan Evaluasi Rencana Terselesaikannya monitoring 100% 100% 100% 100% 100%Tata Ruang dan evaluasi Rencana Tata

Ruang

1. Pembinaan Perkuatan Kelemba- Pemberdayaan petani secara 100% 100.000.000 100% 100.000.000 100% 100.000.000 100% 100.000.000 100% 100.000.000gaan HIPPA terpadu baik dari sektor irigasi

maupun usaha tani

1. Perencanaan Umum dan Pengen- Tercapainya perencanaan pem- 100% 825.000.000 100% 825.000.000 100% 825.000.000 100% 825.000.000 100% 825.000.000dalian Program bangunan

2. Monitoring Evaluasi Pengenda- Terlaksanannya Evaluasi Pelak- 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000 100% 150.000.000lian dan pelaporan pelaksanaan sanaan Pembangunanrencana pembangunan daerah(Penyusunan dan Evaluasi Ren-cana Pembangunan daerah)

3. Monitoring Evaluasi Pengenda- Terkendalinya Pelaksanaan 100% 100.000.000 100% 100.000.000 100% 100.000.000 100% 100.000.000 100% 100.000.000lian Pelaporan Pelaksanaan DAK Kegiatan DAK

4. BOP Pengembangan Wisata Terwujudnya kewirausahaan 100% 50.000.000 100% 50.000.000 100% 50.000.000 100% 50.000.000 100% 50.000.000Waduk Tanjungan Berbasis masyarakatPemberdayaan Masyarakat

5. BOP Tim Koordinasi Dana Terlaksananya kelancaran Pelak- 100% 40.000.000 100% 40.000.000 100% 40.000.000 100% 40.000.000 100% 40.000.000Tugas Pembantuan sanaan Tugas Pembantuan dan

Dekonsentrasi

6. Penyusunan dan Asistensi Tersusunnya dokumen rencana 100% 135.000.000 100% - - - - - - -Renstra dan Renja SKPD pembangunan 5 tahun

1. Penyusunan Buku PDRB Tersedianya data pertumbunan 100% 250.000.000 100% 250.000.000 100% 250.000.000 100% 250.000.000 100% 250.000.000Kabupaten Mojokerto ekonomi dan pendataan regionalMenurut Lapangan Usaha danPenggunaan

2. Penyusunan Indeks Pemba- Tercapainya Angka Indeks 100% 125.000.000 100% 125.000.000 100% 125.000.000 100% 125.000.000 100% 125.000.000ngunan Manusia pembangunan manusia

3. Penyusunan Data Potensi Daerah Tersusunnya buku Kabupaten 100% 110.000.000 100% 110.000.000 100% 110.000.000 100% 110.000.000 100% 110.000.000Mojokerto Dalam Angka

Program Pengembangan DataInformasi/Statistik

Program Pengendalian Pemanfaat-Ruang

Program Pengembangan dan Penge-lolaan Jaringan Irigasi, Rawa danJaringan Pengairan lainnya

Program Perencanaan PembangunanDaerah

2