BAB I Pembimbing I

9
BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Perkembangan teknologi dibidang informasi mendorong setiap instansi atau perusahaan untuk tetap mengikuti perkembangannya, terutama berkenaan dengan perkembangan teknologi informasi yang ada hubungannya dengan kegiatan perusahaan tersebut. Perkembangan teknologi informasi telah memberikan kontribusi yang cukup berarti dalam meningkatkan kegiatan usaha khususnya dalam hal pengolahan data yang memberi dukungan terhadap pengambilan keputusan-keputusan bisnis serta Perkembangan teknologi informasi telah memberikan kontribusi yang cukup berarti dalam meningkatkan kegiatan pelayanan. Berdasarkan pada uraian diatas pemanfaatan teknologi informasi dalam suatu aktivitas bisnis merupakan hal yang cukup penting. Begitu pentingnya hampir setiap perusahaan yang serupa menggunakan sistem pelayanan bisinis secara online. Penjualan adalah suatu kegiatan yang terpadu untuk mengembangkan rencana-rencana strategis yang diarahkan pada usaha pemuasan kebutuhan dan keinginan pembeli, guna mendapatkan penjualan yang menghasilkan laba. Tujuan utama penjualan yaitu mendatangkan keuntungan atau laba 1

Transcript of BAB I Pembimbing I

BAB I

PAGE 2

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang Masalah

Perkembangan teknologi dibidang informasi mendorong setiap instansi atau perusahaan untuk tetap mengikuti perkembangannya, terutama berkenaan dengan perkembangan teknologi informasi yang ada hubungannya dengan kegiatan perusahaan tersebut. Perkembangan teknologi informasi telah memberikan kontribusi yang cukup berarti dalam meningkatkan kegiatan usaha khususnya dalam hal pengolahan data yang memberi dukungan terhadap pengambilan keputusan-keputusan bisnis serta Perkembangan teknologi informasi telah memberikan kontribusi yang cukup berarti dalam meningkatkan kegiatan pelayanan. Berdasarkan pada uraian diatas pemanfaatan teknologi informasi dalam suatu aktivitas bisnis merupakan hal yang cukup penting. Begitu pentingnya hampir setiap perusahaan yang serupa menggunakan sistem pelayanan bisinis secara online.

Penjualan adalah suatu kegiatan yang terpadu untuk mengembangkan rencana-rencana strategis yang diarahkan pada usaha pemuasan kebutuhan dan keinginan pembeli, guna mendapatkan penjualan yang menghasilkan laba. Tujuan utama penjualan yaitu mendatangkan keuntungan atau laba dari produk ataupun barang yang dihasilkan produsennya dengan pengelolaan yang baik. Dalam pelaksanaannya, penjualan sendiri tak akan dapat dilakukan tanpa adanya pelaku yang bekerja didalamnya seperti agen, pedagang dan tenaga pemasaran.

Namun pada penjualan barang masih sering timbul masalah disebabkan masih banyaknya orang awam yang masih belum mengerti dalam menerapkan atau menggunaka teknologi informasi secara tepat. Sehingga dapat meenghambat proses kelancaran dalam penjualan. Tidak terkecuali dalam penjualan barang pada koperasi karyawan Tenera unit Sei Kopas, juga sering mengalami kendala dalam penjualan barang.

Pada penelitian sebelumnya pada jurnal sely karmila yang berjudul implementasi simulasi monte carlo pada pengadaan barang toko spatu telah dibahas bahwa penggunaan metode yang tepat dalam menghitung jumlah barang yang dibeli pihak toko terhadap supplier adalah hal yang sangat penting. Dalam hal ini penggunaan metode Monte Carlo yaitu untuk mensimulasi penjualan yang akan terjadi diharapkan dapat membantu optimasi proses pengadaan barang, sehingga dapat menekan biaya pembelian barang ke supplier dengan memesan jumlah yang optimal. Metode simulasi ini memiliki sifat dasar stokastik yang artinya metode in berdasarkan pada penggunaan angka-angka yang bersifat acak dan kemungkinan untuk mengidentifikasi sebuah masalah. Dalam hal ini penulis juga mengimplementasikan penjualan dengan menggunakan metode monte carlo dan bahasa pemrograman PHP, MySQL. Metode Monte Carlo merupakan salah satu metode yang dapat memecahkan masalah dalam simulasi penjualan barang, karena pada metode ini setiap penjualan yang akan datang dapat dihitung sehingga memudahkan dalam dalam pengaturan stock barang.

Berkaitan dengan tugas akhir ini penelitian difokuskan pada masalah pemanfaatan tujuan teknologi informasi yang dapat memberi dukungan aktif kelancaran usaha penjualan barang yang dilakukan oleh suatu Distro yang diberi judul Pengembangan Sistem Penjualan Online Pada Distro Star Galeri Dengan Menggunakan Metode Monte Carlo.1.2. Perumusan Masalah

Berdasarkan observasi yang dilakukan di suatu Distro terhadap sistem informasi penjualan barang, dikemukakan hal-hal yang menjadi permasalahan antara lain :

1. Bagaimana Merancang sistem informasi penjualan sebagai salah satu usaha cara meningkatkan penghasilan distro Star Galeri?2. Bagaiaman mempermudah bagi masyarakat atau dunia luar untuk melakukan transaksi pembelian barang secara langsung?3. Bagaiman mengetahui merapan Metode Monte Carlo pada penjualan distro?1.3. Batasan Masalah

Masalah yang ada dalam sistem informasi penjualan barang suatu distro ini dibatasi pada ruang lingkup seperti :

1. Data yang diolah hanya data barang dan data Pengguna Sistem Informasi Pengguna transaksi secara online.2. Sistem hanya memberikan informasi barang yang tersedia dan proses pembelian barang tersebut .

3. Sistem Informasi yang dibangun tidak menggunakan Topologi jaringan.4. Pembayaran transaksi dilakukan secara offline, dimana pembeli melakukan transfer uang secara manual pada rekening yang ditetapkan.1.4 Tujuan Dan Manfaat Penelitian1.4.1 Tujuan Tujuan dalam pembuatan karya ilmiah ini terdapat beberapa maksud dan tujuan yang hendak ingin dicapai dalam pembuatan karya ilmiah. Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu :1. Untuk Merancang sistem informasi penjualan sebagai salah satu usaha cara meningkatkan penghasilan distro Star Galeri.2. Untuk mempermudah bagi masyarakat atau dunia luar untuk melakukan transaksi pembelian barang secara langsung.

3. Untuk mempermudah bagi masyarakat atau dunia luar untuk melakukan transaksi pembelian barang secara langsung1.4.2 ManfaatAdapun manfaat tersebut adalah sebagai berikut:

1. Agar mempermudah dan memperlancar pemasaran barang baru yang akan dipasarkan pada tokoh DISTRO.2. Untuk menyampaikan informasi yang lebih luas kepada konsumen yang akan membeli dan bertransaksi barang secara langsung (online) di tokoh DISTRO .3. Agar Mempermudah konsumen untuk memilih barang yang disukai pada tokoh DISTRO.1.5 Metode PenelitianDalam menyelesaikan karya ilmiah ini, penulis melakukan penelitian dengan beberapa metode pengumpulan data adalah sebagai berikut:1. Studi literatur

Yaitu teknik pengumpulan data informasi dan mempelajari materi serta sumber-sumber data yang berhubungan dengan metode Monte Carlo, jenis barang perdagangan berjangka, maupun materi lain yang dengan masalah penelitian ini.2. Analisis data Yaitu merupakan sutau teknik pengumpulan data yang fakta untuk mendukung simulasi dan membandingkan hasil penelitian dangan buku penuntun.

3. PerancanganYaitu tahap ini dilakukan perancangan form simulasi penjualan barang rancangan basis data, UML.4. Coding programYaitu simulasi yang dirancang dan diimplementasikan kedalam bentuk kode program PHP dan MySQL.5. PengujianYaitu dilakukan pengujian sistem apakah berjalan dengan benar dan sesuai dengan perancangan simulasi.6. Penyusunan laporanYaitu dilakukan penulis dokumentasi hasil analisis dari aplikasi perancangan simulasi dangan Monte Carlo untuk memprediksi kemungkinan barang yang terjual dan jangka barang1.6 Sistematika PenulisanPada dasarnya, penyusunan sistematika penulisan bertujuan untuk memudahkan para pembaca dalam mengikuti apa yang dipaparkan dalam laporan tugas akhir ini. Sistematika penulisan tugas akhir ini disusun sebagai berikut :BAB I:PENDAHULUANDalam bab ini, berisikan gambaran umum penelitian yang dilakukan meliputi latar belakang masalah, identifikasi masalah, tujuan penelitian, batasan masalah, waktu dan tempat penelitian, metodologi penelitian, dan sistematika penulisan yang merupakan panduan dalam penyusunan landasan teori.BAB II :TINJAUAN UMUM PERUSAHAAN

Pada bab II menjelaskan sejarah singkat DESTRO strukstur organisasi, visi dan misi, logo dan makna logo dan wewenang.BAB III :LANDASAN TEORIBab ini menjelaskan tentang teori-teori yang berkaitan dengan isi laporan karya ilmia dan aplikasi web yang dibuat, diantaranya World Wide Web, HTML, Pemrograman dilingkungan web, konsep aplikasi web yang interaktif, bahasa web scripting PHP dan database server MySQL .

BAB IV:ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEMDalam bab ini menganalisa objek penelitian seperti struktur organisasi, membahas tentang batasan sistem, analisis prosedur yang menjelaskan uraian prosedur, Analisis Dokumen, Bagian Alir Dokumen, yang menjelaskan dokumen masukan dan dokumen keluaran. Kelemahan sistem yang berjalan, usulan sistem dan analisis kebutuhan sistem.BAB V:ALGORITMA DAN IMPLEMENTASIPada bab ini V berisikan tentang algoritma dan inplementasi dalam penyelesaian masalahBAB VI:KESIMPULAN DAN SARAN

Berisikan tentang kesimpulan dari seluruh pembahasan yang telah dikerjakan dari bab I sampai dengan bab v serta saransaran yang mengacu pada rancangan yang telah di usulkan, untuk dikembangkan.

1

PAGE