BAB-2-kwn- DAPUS

download BAB-2-kwn- DAPUS

of 9

Transcript of BAB-2-kwn- DAPUS

  • 7/26/2019 BAB-2-kwn- DAPUS

    1/9

    BAB 1. PENDAHULUAN

    1.1 Latar BelakangIndonesia merupakan negara yang memiliki jumlah penduduk terbesar

    keempat didunia. Pertumbuhan penduduk setiap tahunnya selalu mengalami

    kenaikan. Dengan banyaknya pertambahan penduduk setiap tahunnya

    membuat permasalahan yang dihadapi bangsa ini menjadi lebih banyak mulai

    dari yang sederhana hingga kompleks. Salah satu permasalahan bangsa ini saat

    ini terkait dengan moral dan pendidikan warga negara..

    Moral dan pengetahuan tentang kewarganegaraan harus ditanamkan sejak

    usia dini agar setiap warga negara mepunyai kesadaran tentang hak dan

    kewajiban seeorang warga negara. Seseorang yang mengerti hak dan

    kewajibannya sebagai seorang warga negara akan membuat bangsa itu bisa

    menjadi bangsa yang kuat. Para penerus bangsa akan dibekali dengan

    kesadaran hak dan kewajiban seorang warga negara yang baik dan benar.

    Namun yang dihadapi saat ini para penerus bangsa ini mengalami penurunan

    moral dan sikap yang dapat menyebabkan bangsa Indonesia ini perlahan-lahan

    menjadi hancur. Untuk memberikan kesadaran terhadap hak dan kewajiban

    serta kesadaran moral sikap yang baik maka peran pendidikan disini sangatlah

    penting terutama pendidikan kewarganegaraan.

    Pendidikan !ewarganegaraan "citi#enship education$ di perguruan

    tinggi sebagai kelompok MP! diharapkan dapat mengemban misi %ungsi dan

    tujuan pendidikan nasional tersebut. Melalui pengasuhan Pendidikan

    !ewarganegaraan di perguruan tinggi yang substansi kajian dan materi

    instruksionalnya menunjang dan rele&an dengan pembangunan masyarakat

    demokratik berkeadaban diharapkan mahasiswa akan tumbuh menjadi

    ilmuwan atau pro%esional berdaya saing secara internasionasional

    warganegara Indonesia yang memiliki rasa kebangsaan dan cinta tanah air.

    Seorang mahasiswa merupakan generasi penerus bangsa dan yang

    menentukan kemana bangsa ini akan berjalan. 'pabila para penerus bangsa

    ini tanpa dibekali oleh sikap perilaku dan moral yang baik maka bangsa ini

  • 7/26/2019 BAB-2-kwn- DAPUS

    2/9

    juga akan hancur. Mahasiswa adalah agent o% change. Mahasiswa sebagai

    generasi dimana atap bangsa akan didirikan harus memiliki moralitas tinggi

    agar menjadi %ilter bagi pengaruh buruk dari globalisasi. (leh sebab itu akan

    dijelaskan mengenai esensi dan urgensi pendidikan kewarganegaraan kepada

    mahasiswa.

    1.2 Tujuan

    1.3 Manfaat

  • 7/26/2019 BAB-2-kwn- DAPUS

    3/9

    BAB 2.PERMASALAHAN DAN PEMBAHASAN

    2.1 Permasalaan

    )erdasarkan latar belakang yang telah dijelaskan terdahulu dapat

    ditetapkan identi%ikasi masalah sebagai berikut*

    +. 'pa esensi dan urgensi Pendidikan !ewarganegaraan bagi rakyat Indonesia,

    . )agaimana peran mahasiswa terhadap penerapan Pendidikan

    !ewarganegaraan di Indonesia,

    2.2 Pem!aasan2.2.1 Esens" #an Urgens" Pen#"#"kan $e%arganegaraan !ag" rak&at

    'n#(nes"a

    '. sensi dan Substansi Materi 'jar Pendidikan !ewarganegaraan

    Dalam Negara demokrasi warga negara harus dididik melalui P!n

    agar memiliki pengetahuan "knowledge$ nilai-nilai "&alues/disposisition$

    dan keterampilan "skills$. !etiga hal ini akan

    bersinergi dan akan

    melahirkan warganegara yang berkompetenberkomitment dan kon%iden

    sebagai warganegara dan tentu saja diharapkan mampu mengambilkeputusan dalam hal memecahkan masalah-masalah yang berkaitan dengan

    kehidupan wargangara. (leh sebab itu materi ajar yang harus ada dan

    tercakup dalam P!n dalam Negara demokrasi adalah sebagai berikut*

    As)ek )engetauan As)ek N"la" #an S"ka) As)ek

    $eteram)"lan

    Struktur

    pemerintahan

    !esadaran

    kebangsaan/nasionalisme

    Mendengarkan

    pendapat oranglain

    Undang-undang Menghormati simbol

    kenegaraan

    Menyalurkan

    pendapat

    0ak dan

    !ewajiban

    !ejujuran Mengkritisi

    kebijakan publik

    Perpajakan Patuh pada hukum )erkomunikasi

    !ekuasaan

    pemerintah

    Disiplin )ertanggung

    jawab

    Sistem politik 1oleransi Mematuhi

  • 7/26/2019 BAB-2-kwn- DAPUS

    4/9

    peraturan

    0ak asasi

    manusia

    Menghormati harkat dan

    martabat manusia

    Membiasakan antri

    multukulturalisme menghargai pendapat

    orang lain

    Membaca

    In%ormasi

    anti kekerasan 'nti kekerasan Memimpin sidang

    atau rapat

    ). Urgensi Pendidikan Secara Umum

    Dalam kamus bahasa Indonesia besar urgensi adalah keharusan yang

    mendesak hal sangat penting meningkatkan disiplin dalam menggunakan

    bahasa Indonesia yang benar dan jelas. Maksud pengertian dari kamus

    bahasa Indonesia di atas adalah sebuah proses untuk meningkatkan sebuah

    kedisiplinan yang harus dilakukan oleh setiap warga Negara untuk

    mencapai suatu tujuan Negara dalam menggunakan bahasa Indonesia yang

    benar dan tepat agar tercermin warga Negara yang bisa mencerminkan suatu

    warga Negara dimana ia berada . Disisi lain kita sudah mengetahui

    bahwasannya kita sebagai warga Negara Indonesia harus memakai bahasa

    Indonesia yang benar dan tepat dimana dengan bahasa Negara kita

    menunjukkan bahwa kita adalah warga Negara Indonesia.

    Dalam membahas tentang bagaimana pentingnya pendidikan bagi

    manusia maka urgensi pendidikan ditinjau dari beberapa aspek

    sebagaimana yang terdapat dalam buku Dasar-Dasar Pendidikan yang

    dikarang oleh Madyo kosusilo dan 2.). !asihadi yaitu ditinjau dari aspek

    paedagogis manusia dipandang sebagai makhluk 3homo education4

    "makhluk yang harus dididik$. !arena itu menurut aspek ini pendidikan

    ber%ungsi untuk 3memanusiakan manusia4 . 'rtinya pendidikan merupakan

    salah satu hal yang membedakan antara manusia dengan hewan manusia

    dapat dididik sedangkan pada hewan tidak dapat dididik melainkan hanya

    dapat di latih

  • 7/26/2019 BAB-2-kwn- DAPUS

    5/9

    Mengapa perlu ada pendidikan kewarganegaraan dalam sistem

    pendidikan nasional, Mengapa proses pendidikan kewarganegaraan itu

    perlu diwujukan dalam kurikulum dan pembelajaran pada semua jalur dan

    jenjang pendidikan. )agaimana pendidikan kewarganegran dirancang

    dikembangkan dilaksanakan dan die&aluasi dalam kontek untuk tujuan

    pendidikan nasional,. !etiga pertanyaan tersebut merupakan landasan dan

    kerangka pikir untuk memahami pro%il pentingnya Pendidikan

    !ewarganegaraan untuk rakyat di Indonesia.Secara konstitusional upaya

    sistemik dan berkelanjutan untuk mencerdaskan kehidupan bangsa

    merupakan imperati% yang tersurat dalam alinea keempat Pembukaan dan

    Pasal 5+ Undang-Undang dasar Negara 2epublik Indonesia. Selanjutnya

    secara instrumental dijabarkan dalam Pasal 5 56 Undang Undang Nomor

    7 1ahun 775.

    Untuk Indonesia saat ini bangsa dan negara setidaknya dihadapkan

    pada tiga permasalahan utama antara lain* pertama tantangan dan

    mainstreamglobalisasi8 kedua permasalahan-permasalahan internal sepertikorupsi destabilisasi separatisme disintegrasi dan terorisme8 dan ketiga

    penjagaan agar 9roh: dan semangat re%ormasi tetap berjalan pada relnya "on

    the right track$. Permasalahan pertama dan kedua lebih didominasi oleh

    eksekuti% dan legislati%

    sementara permasalahan ketiga hendaknya dijawab oleh setiap elemen

    masyarakat. ;adi di dalam realita warga negara Indonesia masih tergolong

    setengah-setengah dalam penerapan Pendidikan !ewarganegaran sesuai tiga

    permasalan diatas.Pemberdayaan elemen masyarakat khususnya elemen

    civitas academica dapat dilakukan dengan pengajaran civic educationatau

    Pendidikan !ewarganegaraan. Pengajaran tersebut diharapkan dapat

    membangkitkan dan meningkatkan kesadaran siswa dan mahasiswa serta

    seluruh rakyat Indonesia permasalahan-permasalahan yang dihadapi bangsa

    dan negara.

  • 7/26/2019 BAB-2-kwn- DAPUS

    6/9

    Implementasi dari kesadaran tersebut dapat dilihat dari kontribusi dan

    partisipasi akti% mereka dalam usaha meningkatkan kualitas kehidupan

    sosial politik dan budaya bangsa dan negara secara keseluruhan.

    Pengajaran !ewarganegaraan di Indonesia dan di negara-negara 'sia pada

    umumnya

    lebih ditekankan pada aspek moral "karakter indi&idu$ kepentingan

    komunal identitas nasional dan perspekti% internasional. 0al ini cukup

    berbeda dengan Pendidikan !ewarganegaraan di 'merika dan 'ustralia

    yang lebih menekankan pada pentingnya hakddandtanggungdjawab.indi&idu

    serta sistem dan proses demokrasi 0'M dan ekonomi pasar. Pengajaran

    Pendidikan !ewarganegaraan di semua jenjang pendidikan di Indonesia

    adalah implementasi dari UU No. 1ahun +

  • 7/26/2019 BAB-2-kwn- DAPUS

    7/9

    datang yang senantiasa selalu berubah dan selalu terkait dengan konteks

    dinamika budaya bangsa negara dan hubungan internasional serta

    memiliki wawasan kesadaran bernegara untuk bela Negara dan memiliki

    pola pikir pola sikap dan perilaku sebagai pola tindak yang cinta tanah air

    berdasarkan pancasila.

    2.2.2 )eran maas"s%a tera#a) )enera)an Pen#"#"kan $e%arganegaraan #"

    'n#(nes"a

    Menurut !amus )esar )ahasa Indonesia "!))I$ mahasiswa adalah

    mereka yang sedang belajar di perguruan tinggi "Poerwadarminta 77?$.

    Mahasiswa dinilai memiliki tingkat intelektualitas yang tinggi kecerdasan

    dalam berpikir dan kerencanaan dalam bertindak. )erpikir kritis dan

    bertindak dengan cepat dan tepat merupakan si%at yang cenderung melekat

    pada diri setiap mahasiswa yang merupakan prinsip yang saling melengkapi

    "Siswoyo 776$.

    Pendidikan !ewarganegaraan merupakan salah satu upaya untuk

    membangkitkan kembali semangat kebangsaan generasi muda khususnya

    para mahasiswa dalam menghadapi pengaruh globalisasi dan mengukuhkan

    kesadaran bela negara. Mahasiswa sebagai warganegara harus memahami

    mengenai hak dan kewajiban dan bela ngara.

    !eadaan bangsa yang dalam gejolak krisis seperti saat ini mahasiswa

    patut untuk ditumbuhkan semangat kebangsaan dan cinta tanah airnya.

    )agaimanapun para mahasiswa adalah generasi pengganti bangsa ini di masa

    mendatang. Dengan pemahaman yang baik dan aplikasi dalam kehidupan

    sehari-hari yang sesuai aturan maka diharapkan akan terbentuk suatu jajaran

    generasi pengganti yang diharapkan dapat mengganti kebiasaan buruk para

    pejabat bangsa ini. Selain itu dengan generasi yang mengerti dan %aham akan

    berwarga negara Indonesia harapan untuk kemajuan bangsa ini akan

    terlaksana.

    Maka pentingnya pendidikan kewarganegaraan bagi mahasiswa pada

    umumnya agar mahasiswa bisa menjadi warga negara yang memiliki

    pandangan terhadap nilai-nilai 0'M mahasiswa juga mampu berpartisipasi

  • 7/26/2019 BAB-2-kwn- DAPUS

    8/9

    dalam memecahkan semua persoalan dengan solusi tanpa menimbulkan

    kon%lik dan ber%ikir kritis terhadap semua persoalan. ;adi pentingnya

    pendidikan kewarganegaraan yang didapatkan sejak dijenjang sekolah hingga

    perguruan tinggi adalah untuk menimbulkan kesadaran warga negara terhadap

    tujuan nasional bangsa Indonesia agar berjiwa patriotisme dan cinta tanah air.

    @ujud bela negara di jaman sekarang berbeda dengan masa lalu

    karena di masa lalu saat negara ini dijajah mungkin kita akan ikut membela

    dengan jalan berperang melawan penjajah. Di era sekarang wujud bela negara

    misal dalam bidang ekonomi bisa dilakukan dengan mengkonsumsi produk

    dalam negeri sehingga tidak akan mematikan pasar dalam negeri. Aontoh lain

    yaitu hak dan kewajiban warga negara yaitu hak mendapatkan pendidikan

    pekerjaan dan pengidupan yang layak hak memeluk agama dan juga

    kewajiban bela negara taat pada hukum dan pemerintahan karena belum

    memahaminya warganegara tentang hukum yang berlaku sehingga masih

    banyak terjadi penyimpangan dalam masyarakat dan lain-lain.

  • 7/26/2019 BAB-2-kwn- DAPUS

    9/9

    BAB 3. PENUTUP

    3.1 $es"m)ulan

    3.2 Saran

    DA*TAR PUSTA$A

    Departemen Pendidikan Nasional 775. Un#ang+Un#ang N(m(r 2, Taun

    2,,3- Tentang S"stem Pen#"#"kan Nas"(nal. ;akarta* Depdiknas.

    Poerwadarminta @.;.S. 77. $amus Umum Baasa. 'n#(nes"a ;akarta* )alai

    Pustaka.

    Siswoyo Dwi dkk. 776. 'lmu Pen#"#"kan. Bogyakarta* UNB Press.