Bab 1 peranan strategis msdm

1
Bab 1 Peranan Strategis MSDM 1.Proses Manajemen memiliki 5 fungsi dasar yaitu Perencanaan : Menentukan sasaran dan standar-standar ,membuat aturan dan menyusun rencana-rencana dan melakukan peramalan Pengorganisasian memberikan tugas spesifik kepada setiap bawahan, membuat divisi-divsi mendegelasikan wewenang kepada bawahan; membuat jalur wewenang dan komunikasi; mengoordinasikan pekerjaan bawahan. Penyusunan staf ; menentukan tipe orang yang harus dipekerjakan merekrut calon karyawan; memilih karyawan; menetapkan standar prestasi;

Transcript of Bab 1 peranan strategis msdm

Page 1: Bab 1 peranan strategis msdm

Bab 1 Peranan Strategis MSDM

1.Proses Manajemen memiliki 5 fungsi dasar yaitu Perencanaan : Menentukan sasaran dan standar-standar ,membuat aturan

dan menyusun rencana-rencana dan melakukan peramalan Pengorganisasian memberikan tugas spesifik kepada setiap bawahan,

membuat divisi-divsi mendegelasikan wewenang kepada bawahan; membuat jalur wewenang dan komunikasi; mengoordinasikan pekerjaan bawahan.

Penyusunan staf ; menentukan tipe orang yang harus dipekerjakan merekrut calon karyawan; memilih karyawan; menetapkan standar prestasi;