Atom

31
12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 1 Materi Kimia M. Ekaditya Albar (24) XII IPA 4

Transcript of Atom

Page 1: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 1

Materi Kimia

M. Ekaditya Albar (24)

XII IPA 4

Page 2: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 2

Democritus

John

Dalton

Joseph John

Thomson

Ernest

Rutherford

Robert

Millikan

Niels Hendrik

Bohr

Mekanika

Kuantum

Perkembangan

Teori & Model Atom

Page 3: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 3

DEMOCRITUS

Atom pertama kaliditemukan oleh filsuf Yunanibernama Democritus padaabad ke-3 sebelum Masehi.Menurut Democritus, istilahatom berasal dari bahasa

Yunani, atomos, yang berartibenda terkecil yang sudahtidak bisa dipecah-pecah

lagi.

Page 4: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 4

JOHN DALTON (1766-1844)

Dalton berpendapat

bahwa atom merupakanpartikel terkecil suatumateri yang berbentukbola. Bola-bola atom

tersebut khas untuk setiapunsurnya.

Page 5: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 5

TEORI ATOM DALTON

1) Atom adalah bagian terkecil dari suatu unsur.

2) Atom-atom suatu unsur semuanya serupa.

3) Dua atom atau lebih dari unsur yang berlainan dapat membentuk suatu molekul.

4) Reaksi yang terjadi sesuai Hukum Lavoisier dan Hukum Proust.

Page 6: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 6

J.J. THOMSON (1856-1940)

J.J. Thomson berpendapatbahwa atom merupakanbola yang bermuatanpositif dan elektronmenyebar di seluruhbagian atom.

Page 7: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 7

MODEL ATOM THOMSON

Page 8: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 8

Model atom Thomsondapat diibaratkan :

Kismis (analogi

elektron) yangterdapat dalam roti(analogi atom).

Buah Semangka

(analogi atom) danbijinya (analogielektron).

Page 9: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 9

Thomson menemukan partikel subatom

bermuatan negatif yang disebut

elektron. Penemuan ini menggugurkan

model atom Dalton tentang partikel

terkecil karena di dalam atom ternyata

masih ada partikel-partikel.

Page 10: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 10

E. RUTHERFORD (1871-1937)

Rutherford berpendapat

bahwa atom memiliki intikecil yang bermuatanpositif, di mana hampirsemua massa atomterkonsentrasi dan

elektron-elektronnyaberedar mengelilingi intipada jarak yang agak

jauh.

Page 11: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 11

MODEL ATOM RUTHERFORD

Page 12: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 12

PERCOBAAN RUTHERFORD

Page 13: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 13

Page 14: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 14

KELEMAHAN ATOM RUTHERFORD

1. Teori ini tidak dapat menjelaskan

bagaimana terjadinya kestabilan inti

karena lama-kelamaan, elektron

akan kehilangan energinya untuk

mengelilingi inti.

2. Teori ini tidak dapat menjelaskan

spektrum garis atom hidrogen.

Page 15: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 15

ROBERT MILLIKAN (1885-1953)

Pada tahun 1909, ahlifisika dari Amerika ini

berhasil mengukurmuatan listrik sebuahelektron. Dalampercobaannya ia

menggunakan tetesanminyak sehinggadisebut Percobaan

Tetes Minyak Millikan.

Page 16: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 16

PERCOBAAN MILLIKAN

Page 17: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 17

Mengukur muatan listrik

elektron

Hasil

Percobaan Millikan

e = 1.602192 x 10-19 C

Page 18: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 18

NIELS H. BOHR (1885-1962)

Bohr memiliki pendapat

: Elektron beredar

mengelilingi inti atom

dengan tingkat-tingkat

energi tertentu. Semakin

dekat ke inti atom,

tingkat energi semakin

rendah, begitu pula

sebaliknya.

Page 19: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 19

Perpindahan elektron dapat terjadi dengan cara :

Menyerap Energi (Lintasan dalam ke luar)

Melepas Energi (Lintasan luar ke dalam)

berupa

Pancaran Cahaya

Page 20: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 20

MODEL ATOM BOHR

Page 21: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 21

KELEMAHAN ATOM BOHR

1) Teori Atom Bohr hanya menjelaskanspektrum atom hidrogen sehinggaspektrum atom yang memiliki lebihdari satu elektron tidak dapatdijelaskan.

2) Teori ini tidak dapat menjelaskanmengapa spektrum atom hidrogenmemiliki garis tambahan ketikadipengaruhi medan magnet.

Page 22: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 22

MEKANIKA KUANTUM

Teori Atom Mekanika Kuantum

dijelaskan oleh tiga pakar Fisika, yaitu :

1. Louis Victor Pierre Raymond Duc de Broglie

2. Werner Karl Heisenberg

3. Erwin Schrodinger

Page 23: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 23

MODEL ATOM MEKANIKA KUANTUM

Page 24: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 24

LOUIS DE BROGLIE (1892-1977)

Menurut de Broglie,elektron bukan hanyamerupakan partikel,melainkan dapat jugadipandang sebagai

gelombang.

Page 25: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 25

HEISENBERG (1901-1976)Menurut Heisenberg, kedudukan elektron tidak dapat dipastikan secara eksak. Yang dapat ditentukan hanyalah kebolehjadian / peluang ditemukannya elektron pada suatu posisi. Lintasan elektron bukan sebuah garis, melainkan sebuah ruang.

Ketidakpastian

Heisenberg

Page 26: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 26

SCHRODINGER (1887-1961)

Schrodinger berpendapat bahwa persamaan gelombang gerakan elektron dalam suatu atom bukan lagi berupa fungsi garis, melainkan fungsi ruang tiga dimensi.

Page 27: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 27

HUBUNGAN ANTARA BILANGAN KUANTUM

n Kulit

1 K

2 L

3 M

4 N

5 O

6 P

7 Q

Bil. Kuantum Utama

Bil. Kuantum Azimut

l Subkulit

0 s

1 p

2 d

3 f

Page 28: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 28

Bil. Kuantum Magnetik

l Subkulit m ∑ Orbital

0 s 0 1

1 p -1,0,+1 3

2 d -2,-1,0,+1,+2 5

3 f -3,-2,-1,0,+1,+2,+3 7

Page 29: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 29

Bil. Kuantum Spin

Subkulit ∑ Orbital ∑ elektron maksimum

s 1 2

p 3 6

d 5 10

f 7 14

Page 30: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 30

Page 31: Atom

12 June 2011 SMA NEGERI 34 JAKARTA 31

DAFTAR PUSTAKA

Kanginan, Marthen. 2007. Fisika Kelas XII Semester II. Jakarta : Erlangga.

Mustopo, Habib. 2007. Sejarah Kelas XII IPA. Jakarta : Yudhistira.

Sutresna, Nana. 2004. Kimia Kelas X Semester I. Jakarta : Grafindo Media Pratama.

Sutresna, Nana. 2004. Kimia Kelas XI Semester I. Jakarta : Grafindo Media Pratama.

www.google.com

www.youtube.com

www.wikipedia.com

SPECIAL THANKS TO :Bapak Tri W. selaku Guru Mata Pelajaran TIK

Berbagai Pihak yang telah membantu selesainya tugas ini

Teman – teman sekalian yang telah meluangkan waktunya untuk menyaksikan tayangan ini…

Wassalamualaikum wr. wb.