ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

25
ASKEP GANGGUAN PEMENUHAN ASKEP GANGGUAN PEMENUHAN KEBUTUHAN GERAK AKTIVITAS KEBUTUHAN GERAK AKTIVITAS Untuk Klas Khusus

Transcript of ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

Page 1: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

ASKEP GANGGUAN PEMENUHANASKEP GANGGUAN PEMENUHAN KEBUTUHAN GERAK AKTIVITAS KEBUTUHAN GERAK AKTIVITAS

Untuk Klas Khusus

Page 2: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

KEBUTUHAN GERAK AKTIVITASKEBUTUHAN GERAK AKTIVITAS

• KEBUTUHAN BIOLOGIS

• TUJUAN ;

- PEMENUHAN ADL.

- KESENANGAN

Page 3: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

DEFINISI GERAK:DEFINISI GERAK:

• BERALIH TEMPAT

• PERPINDAHAN TEMPAT/KEDUDUKAN

• DORONGAN JIWA YANG DIWUJUDKAN DALAM LAKU/GERAKAN

Page 4: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

Aktifitas

Salah satu tanda kesehatan adalah adanya kemampuan seseorang melakukan aktivitas, seperti berdiri, berjalan, dan bekerja.

Page 5: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

DEFINISI AKTIVITASDEFINISI AKTIVITAS

• KEGIATAN KERJA YANG DILAKSANAKAN DISETIAP BAGIAN KEHIDUPAN

• Aktivitas adalah suatu energy atau keadaan bergerak di mana manusia memerlukan hal tersebut agar dapat memenuhi kebutuhan dasarnya.

Page 6: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

GERAK AKTIVITASGERAK AKTIVITAS

• DORONGAN JIWA • DIWUJUDKAN DALAM

LAKU/GERAKAN• UNTUK MELAKUKAN

KEGIATAN KERJA• UNTUK MEMENUHI

KEBUTUHAN SEHARI-HARI

Page 7: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

GERAK AKTIVITASGERAK AKTIVITAS

• GERAK /PERGERAKAN;

TERKAIT DENGAN FUNGSI SISTEM MUSKULOSKLETAL

• AKTIVITAS; BAGAIMANA DAPAT MEMENUHI ADL

Page 8: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

Aktivitas fisik/mekanik tubuhAktivitas fisik/mekanik tubuh

• Penggunaan organ secara efisien dan aktif sesuai dengan fungsinya.

• Melakukan aktivitas dan istirahat pada posisi yang benar akan mengakibatkan kesehatan.

• Setiap aktivitas yang dilakukan perawat

harus memperhatian body mechanic /mekanik tubuh yang benar saat mengangkat/memindahkan pasien.

Page 9: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

GANGGUAN GERAK AKTIVITASGANGGUAN GERAK AKTIVITAS

• SUATU KONDISI PADA INDIVIDU

• KETERBATASAN UNTUK PERGERAKAN FISIK /

• KETIDAKCUKUPAN ENERGI FISIOLOGI /PSIKOLOGI UNTUK MEMENUHI ADL.

Page 10: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

FAKTOR YANG BERHUBUNGANFAKTOR YANG BERHUBUNGAN

• KERUSAKAN MUSKULOSKLETAL

• KERUSAKAN NEUROMUSKULER

• NYERI / KETIDAKNYAMANAN

• SUPLAI OKSIGEN KURANG

• KELEMAHAN UMUM• TIRAH BARING/

IMMOBILITAS• DEPRESI

Page 11: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

GEJALA / TANDAGEJALA / TANDA

• ADANYA KELELAHAN/ KELEMAHAN

• RESPONS T/N/R ABNORMAL THD AKTIVITAS

• KETIDAKMAMPUAN BERGERAK

• KETERBATASAN RENTANG GERAK

• MENOLAK U/ BERGERAK• KERUSAKAN KOORDINASI

Page 12: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

APLIKASI PROSES KEPERAWATANAPLIKASI PROSES KEPERAWATAN

• PENGKAJIAN

• DIAGNOSA KEPERAWATAN

• PERENCANAAN

• PELAKSANAAN

• EVALUASI

Page 13: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

PENGKAJIANPENGKAJIAN, UNTUK MENGUMPULKAN DATA , UNTUK MENGUMPULKAN DATA PERAWATANPERAWATAN

• IDENTITAS• ALASAN DIRAWAT

1. ALASAN MRS.

2. KELUHAN UTAMA

3. RIWAYAT KEP. SEKARANG

4. RIWAYAT KEP. SEBELUMNYA

5. RIWAYAT KEP. KELUARGA• PEMENUHAN KEBUTUHAN DASAR

(BIOPSIKO-SOSIAL-SPRITUAL)• DATA PEMS. FISIK• DATA PEMS. PENUNJANG

Page 14: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

DIAGNOSA KEPERAWATANDIAGNOSA KEPERAWATAN

• ANALISA DATA (PENGELOMPOKAN, INTERPRETASI DATA)

• RUMUSAN MASALAH KEPERAWATAN

• ANALISA MASALAH KEPERAWATAN

• PERUMUSAN DIAGNOSA KEPERAWATAN

Page 15: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

CONTOH ANALISA DATACONTOH ANALISA DATA

• ‘BADAN LEMAH, CEPAT LELAH”• “SESAK NAFAS”• TAMPAK PASIEN TIRAH BARING• TAMPAK PASIEN PUCAT____________________________________• “NYERI SAAT BERGERAK”• GANGGUAN DALAM PERGERAKAN• KETERBATASAN DALAM PERGERAKAN• MENURUNNYA KEKUATAN OTOT____________________________________• “KEBUTUHAN SAYA DIBANTU

KELUARGA”• TAMPAK ADL DIBANTU

• INTOLERANSI AKTIVITAS

• KERUSAKAN MOBILITAS FISIK

• DEFISIT PERAWATAN DIRI

Page 16: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

RUMUSAN MASALAHRUMUSAN MASALAH

• INTOLERANSI AKTIVITAS, kondisi dimana individu mengalami ketidakcukupan energi fisik/psikologi untuk memenuhi ADL.

• KERUSAKAN MOBILITAS FISIK, keadaan dimana individu mengalami keterbatasan kemampuan untuk menggerakan fisik secara mandiri.

• DEFISIT PERAWATAN DIRI, kondisi dimana pasien tidak dapat melakukan sebagian/seluruh aktivitas sehari-hari

Page 17: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

ANALISA MASALAHANALISA MASALAH

• TUJUAN, untuk mengetahui penyebab (untuk masalah aktual) dan faktor risiko (untuk masalah risiko)

• ACUAN:

1. Pathofisiologi penyakit

2. Tindakan yang berhubugan

3. Situasonal (individual, lingkungan)

4. maturasional

Page 18: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

PERUMUSAN DIAGNOSA KEPERAWATANPERUMUSAN DIAGNOSA KEPERAWATAN

• INTOLERANSI AKTIVITAS B/D KELEMAHAN UMUM

• KERUSAKAN MOBILITAS FISIK B/D DISKONTINUITAS TULANG PAHA

• DEFISIT PERAWATAN DIRI B/D KETERBATASAN PERGERAKAN

• RISIKO CEDERA (JATUH) B/D TERPASANG GIFT, UMUR LANSIA, LANTAI LICIN

Page 19: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

PERENCANAANPERENCANAAN

• PRIORITAS DIAGNOSA KEP.

ACUAN:

1. Hirarkhi kebutuhan A.Maslow

2. Sifat masalah

3. Berat ringannya masalah

4. Cepatnya masalah teratasi

• RENCANA KEPERAWATAN

Komponen: hari/tgl, DP, Tujuan, intervensi,rasional

Page 20: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

RENCANA KEPERAWATANRENCANA KEPERAWATAN1. DP: INTOLERANSI AKTIVITAS B/D

KELEMAHAN UMUM

Tujuan, kelemahan berkurang, mampu dalam perawatan diri, mempertahankan aktivitas yang optimal

Intervensi:

-kaji keterbatasan aktivitas,kelemahan saat aktivitas

-catat tanda vital.

-bantu pasien dalam melakukan aktivitas

-lakukan istirahat yang adekuat setelah aktivitas

-berikan diet yang adekuat

-HE, tentang alat bantu pergerakan

-kolaborasi dalam pemberian fisioterapi

Page 21: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

RENCANA KEPERAWATANRENCANA KEPERAWATAN• DP: KERUSAKAN MOBILITAS FISIK B/D

DISKONTINUITAS TULANG PAHATujuan: pasien dapat melakukan mobilitas fisik yang optimal

Intervensi:-kaji tingkat mobilitas fisik pasien-Catat tanda vital-Pertahankan posisi body alignment, posisi yang nyaman-lakukan latihan pasif/ aktif-Tingkatkan aktivitas sesuai kemampuan-Pertahankan nutrisi yang adekuat-anjurkan keluarga membantu pasien dalam bergerak-delegatif dalam pemberian obat.

Page 22: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

RENCANA KEPERAWATANRENCANA KEPERAWATAN• DP: DEFISIT PERAWATAN DIRI B/D

KETERBATASAN PERGERAKANTujuan: pasien dapat melakukan perawatan diri secara optimal

Intervensi:-Kaji kemampuan pasien melakukan ADL-Jadwalkan untuk kegiatan ADL-Berikan penjelasan sebelum melakukan tindakan-bantu pasien dalam pemenuhan ADL-Anjurkan keluarga membantu pasien dalam pemenuhan ADLBerikan HE, perawatan diri seperti mandi, keamanan selama aktivitas.

Page 23: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

EVALUASIEVALUASI

• EVALUASI PROSES

Evaluasi yang dilakukan setiap selesai melakukan satu tindakan perawatan.

• EVALUASI HASIL

Evaluasi terhadap keberhasilan perawatan yang dilakukan berdasarkan rumusan tujuan dalam renpra (kriteria waktu, kriteria evaluasi)

Page 24: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

KOMPETENSI PEMENUHAN KEBUTUHAN KOMPETENSI PEMENUHAN KEBUTUHAN GERAK AKTIVITASGERAK AKTIVITAS

• MEMINDAHKAN PASIEN DARI/KE TEMPAT TIDUR.

• MEMBERI POSISI TIDUR YANG NYAMAN

• MEMBANTU MOBILISASI DENGAN ALAT

• MELATIH ROM.• MENGAJARKAN BODY MEKANIK

DAN BODY ALIGNMENT• MEMBERI HE. TENTANG GERAK

AKTIVITAS

Page 25: ASKEP-GERAK-AKTIVITAS

TERIMA KASI………..HTERIMA KASI………..H