Asi

38
A S I A S I ( ( Air Susu Air Susu Ibu Ibu ) ) AENY

description

penyuluhan ASI

Transcript of Asi

A S IA S I

( ( Air Susu IbuAir Susu Ibu ) ) AENY

PENTINGNYA PEMBERIAN ASI PENTINGNYA PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF EKSKLUSIF

ASI ASI MAKANAN PALING SESUAI MAKANAN PALING SESUAI UNTUK SEMUA BAYI BARU UNTUK SEMUA BAYI BARU LAHIR,TERMASUK BAYI PREMATUR LAHIR,TERMASUK BAYI PREMATUR Kelebihan dengan susu FORMULA Kelebihan dengan susu FORMULA GIZI GIZI Memenuhi kebutuhan nutrisi bayi Memenuhi kebutuhan nutrisi bayi Imunologi Imunologi mengandung antibodi mengandung antibodi

(kekebalan tubuh )(kekebalan tubuh ) Psikologi Psikologi mengeratkan hubungan ibu-bayi mengeratkan hubungan ibu-bayi Hygienis Hygienis dalam tubuh ibu, tinggal di dalam tubuh ibu, tinggal di

kenyot,.......!!!!!kenyot,.......!!!!! EKONOMISEKONOMIS GRATIIIIIIIISSSSSS GRATIIIIIIIISSSSSS

Air susu ibu!Air susu ibu!

×

APA ITU ASI?????

ASI (Air Susu Ibu)ASI (Air Susu Ibu) adalah makanan tunggal adalah makanan tunggal terbaik yang bisa memenuhi seluruh terbaik yang bisa memenuhi seluruh kebutuhan gizi bayi normal untuk tumbuh kebutuhan gizi bayi normal untuk tumbuh kembang di bulan-bulan pertama kembang di bulan-bulan pertama kehidupannya. Itu sebabnya, Badan kehidupannya. Itu sebabnya, Badan Kesehatan Dunia (WHO) dan Dana PBB Kesehatan Dunia (WHO) dan Dana PBB untuk Anak-anak (UNICEF) menetapkan untuk Anak-anak (UNICEF) menetapkan pemberian pemberian ASI eksklusif pada bayi ASI eksklusif pada bayi selama 6 bulanselama 6 bulan..

APA ASI EKSKLUSIF ITU????APA ASI EKSKLUSIF ITU????

ASI eksklusif pada bayi selama 6 bulan ASI eksklusif pada bayi selama 6 bulan ARTINYA ARTINYA si kecil hanya mendapat ASI, si kecil hanya mendapat ASI, tanpa makanan tambahan lain selama tanpa makanan tambahan lain selama masa itumasa itu

MANFAAT ASI BAGI BAYIMANFAAT ASI BAGI BAYI

Komposisi sesuai kebutuhanKomposisi sesuai kebutuhan

- Kolostrum- Kolostrum

- ASI peralihan- ASI peralihan

- ASI matur- ASI matur

- ASI prematur- ASI prematur

KANDUNGAN KANDUNGAN KEPENTINGANKEPENTINGAN Kaya AntibodiKaya Antibodi

Banyak Sel darah putihBanyak Sel darah putih

PencaharPencahar

Faktor- faktor Faktor- faktor pertumbuhanpertumbuhan

Kaya Vitamin AKaya Vitamin A

- Melindungi terhadap Infeksi Melindungi terhadap Infeksi dan Alergidan Alergi

- Melindungi terhadap Infeksi. Melindungi terhadap Infeksi.

- Membersihkan dari MeconiumMembersihkan dari Meconium- Membantu mencegah Membantu mencegah

kuning/icteruskuning/icterus

- Membantu usus berkembang Membantu usus berkembang lebih matang, memcegah lebih matang, memcegah alergi dan ketidak cocokan alergi dan ketidak cocokan (intoleransi)(intoleransi)

- Mengurangi keparahan infeksi Mengurangi keparahan infeksi Mencegah penyakit mata Mencegah penyakit mata

KOLOSTRUM

Perbedaan komposisi Perbedaan komposisi kolostrum,kolostrum,

ASI Prematur, ASI MaturASI Prematur, ASI MaturKomposisiKomposisi KolosKolos

trumtrumASI ASI PrematurPrematur8-11 hari8-11 hari

ASI ASI MaturMatur8-11 hr8-11 hr

ASI ASI PrematurPrematur26-29 hr26-29 hr

ASI MaturASI Matur26-29 hr26-29 hr

EnergiEnergi 5858 7171 5959 7070 6262

ProteinProtein 2.32.3 1.861.86 1.701.70 1.411.41 1.291.29

LemakLemak 2.92.9 4.144.14 3.063.06 4.094.09 3.053.05

LaktosaLaktosa 5.35.3 5.555.55 5.985.98 5.975.97 6.516.51

MANFAAT ASI BAGI IBUMANFAAT ASI BAGI IBU

Sebagai metoda KB sementaraSebagai metoda KB sementara

Syarat:Syarat:- Bayi berusia belum 6 bulan - Bayi berusia belum 6 bulan dandan- Ibu belum haid kembali - Ibu belum haid kembali dandan- Bayi diberi ASI eksklusif- Bayi diberi ASI eksklusif

““bbagaimana caraagaimana cara menyusui bayi menyusui bayi dengan benar ? “dengan benar ? “

Melekat dengan benarMelekat dengan benar

•Dagu menempel pada payudara ibu

•Bibir bawah terbuka ke luar

•Mulut terbuka lebar•Bagian atas aerola mamae lebih banyak berada dalam mulut bayi

Posisi yang benarPosisi yang benar

Perut bayi menghadap badan

ibuTelinga-bahu-tangan

dalam garis lurus

Bayi didekatkan pada ibu

Ibu menyangga seluruh badan bayi

•ASI eksklusif sampai 6 bulan•ASI sampai 2 tahun

•MP ASITEPAT WAKTU & BENTUK

•ASI eksklusif sampai 6 bulan•ASI sampai 2 tahun

•MP ASITEPAT WAKTU & BENTUK

PASI terkotrolPASI terkotrol

??????

Susu SapiSusu Sapiuntuk …??untuk …??

ASI untuk ASI untuk anak manusia…anak manusia…

“ Bagaimana menyimpan dan menyajikan ASI perah ? “

ASI perah adalah ASI yang diperas dari payudara, ASI perah adalah ASI yang diperas dari payudara, disimpan dan diberikan pada bayi saat ibu tidak ada.disimpan dan diberikan pada bayi saat ibu tidak ada.

ASI yang diberikan dari payudara atau pun tidak tetap ASI yang diberikan dari payudara atau pun tidak tetap memiliki kualitas yang samamemiliki kualitas yang sama

ASI yang disimpan dalam suhu ruangan bisa tahan 4-6 ASI yang disimpan dalam suhu ruangan bisa tahan 4-6 jamjam

Untuk ASI yang disimpan dalam lemari es mampu Untuk ASI yang disimpan dalam lemari es mampu bertahan sekitar 2-3 hari dan dalam freezer, ASI bisa bertahan sekitar 2-3 hari dan dalam freezer, ASI bisa tahan hingga 2-3 bulan.tahan hingga 2-3 bulan.

Jika menemukan tanda-tanda seperti ; bau yang berbeda Jika menemukan tanda-tanda seperti ; bau yang berbeda (asam), tampak bergumpal dan warnanya lebih pekat, itu (asam), tampak bergumpal dan warnanya lebih pekat, itu menandakan ASI sudah rusak. Segara buang dan ganti menandakan ASI sudah rusak. Segara buang dan ganti dengan ASI yang masih bagus. Kalau tak sengaja diberikan dengan ASI yang masih bagus. Kalau tak sengaja diberikan efek yang muncul bayi bisa mencret.efek yang muncul bayi bisa mencret.

Jangan panaskan ASI di atas api yang bisa membuat enzim Jangan panaskan ASI di atas api yang bisa membuat enzim penyerapan mati kepanasan. Cukup letakkan ASI ke dalam penyerapan mati kepanasan. Cukup letakkan ASI ke dalam mangkuk berisi air hangat (± 82 derajat celcius) supaya suhu mangkuk berisi air hangat (± 82 derajat celcius) supaya suhu ASI mendekati suhu tubuh ibuASI mendekati suhu tubuh ibu

Disarankan untuk memberikan ASI perah dengan Disarankan untuk memberikan ASI perah dengan menggunakan sendok, bukan botol susu. Hal ini untuk menggunakan sendok, bukan botol susu. Hal ini untuk menghindari bayi bingung puting. Bingung puting adalah menghindari bayi bingung puting. Bingung puting adalah keadaan di mana bayi merasa bingung karena sebelumnya ia keadaan di mana bayi merasa bingung karena sebelumnya ia menyusu lewat payudara dan tiba-tiba harus menyusu menyusu lewat payudara dan tiba-tiba harus menyusu dengan botol susu. Selain itu, karena ASI yang keluar dalam dengan botol susu. Selain itu, karena ASI yang keluar dalam botol lebih mudah dibanding payudara, si kecil bisa malas botol lebih mudah dibanding payudara, si kecil bisa malas mengisap saat menyusu kembali di payudara ibumengisap saat menyusu kembali di payudara ibu

“ “ Bagaimana jika terjadi infeksi Bagaimana jika terjadi infeksi di payudara selama menyusui ? di payudara selama menyusui ?

““

Mastitis adalah infeksi yang disebabkan adanya Mastitis adalah infeksi yang disebabkan adanya sumbatan pada duktus (saluran susu) hingga puting sumbatan pada duktus (saluran susu) hingga puting susu pun mengalami sumbatan.susu pun mengalami sumbatan.

Untuk menghambat terjadinya mastitis ini dianjurkan Untuk menghambat terjadinya mastitis ini dianjurkan untuk menggunakan bra atau pakaian dalam yang untuk menggunakan bra atau pakaian dalam yang memiliki penyangga yang baik pada bagian memiliki penyangga yang baik pada bagian payudaranya.payudaranya.

Pengurutan payudara sebelum laktasi merupakan salah Pengurutan payudara sebelum laktasi merupakan salah satu tindakan yang sangat efektif untuk menghindari satu tindakan yang sangat efektif untuk menghindari terjadinya sumbatan pada duktus. terjadinya sumbatan pada duktus.

Usahakan untuk selalu menyusui dengan posisi dan Usahakan untuk selalu menyusui dengan posisi dan sikap yang benar.sikap yang benar.

Kesalahan sikap saat menyusui dapat menyebabkan Kesalahan sikap saat menyusui dapat menyebabkan

terjadinya sumbatan duktus.terjadinya sumbatan duktus.

Menggunakan penyangga bantal saat menyusui cukup Menggunakan penyangga bantal saat menyusui cukup membantu menciptakan posisi menyusui yang lebih membantu menciptakan posisi menyusui yang lebih baik.baik.

Beberapa indikasi yang menunjukkan terjadinya mastitis: Beberapa indikasi yang menunjukkan terjadinya mastitis:

- - Tiba-tiba muncul rasa gatal pada puting dan Tiba-tiba muncul rasa gatal pada puting dan berkembang menjadi adanya rasa nyeri saat bayi menyusui berkembang menjadi adanya rasa nyeri saat bayi menyusui

- - Timbulnya rasa demam dan kemerahan disekitar Timbulnya rasa demam dan kemerahan disekitar area hisapan dapat pula disebabkan mastitis. Sisi yang area hisapan dapat pula disebabkan mastitis. Sisi yang mengalami sumbatan duktus akan menunjukkan warna mengalami sumbatan duktus akan menunjukkan warna kemerahan dibandingkan daerah lainnya kemerahan dibandingkan daerah lainnya

- - Ibu merasakan gejala menyerupai flu seperti demam, Ibu merasakan gejala menyerupai flu seperti demam, rasa dingin sementara tubuh terasa pegal dan sakit.rasa dingin sementara tubuh terasa pegal dan sakit.

Cara mengurangi efek mastitis:Cara mengurangi efek mastitis:

- - Untuk memperpendek durasi mastitis, segeralah tidur Untuk memperpendek durasi mastitis, segeralah tidur bila menduga adanya mastitis dan istirahatlah dengan benar bila menduga adanya mastitis dan istirahatlah dengan benar

- - Kompres daerah yang mengalami sumbatan duktus Kompres daerah yang mengalami sumbatan duktus dengan air hangat - Bantuan pancuran airdengan air hangat - Bantuan pancuran air hangat(showerhangat(shower hangat) hangat) untuk mandi, akan sangat membantu mempercepat untuk mandi, akan sangat membantu mempercepat menghilangkan sumbatan menghilangkan sumbatan

- - Tetap berikan ASI kepada bayi, terutama gunakan Tetap berikan ASI kepada bayi, terutama gunakan payudara yang sakit sesering dan selama mungkin payudara yang sakit sesering dan selama mungkin sehingga sehingga sumbatan tersebut lama-kelamaan akan sumbatan tersebut lama-kelamaan akan menghilang menghilang

- - Lakukan pemijatan ringan saat menyusui juga sangat Lakukan pemijatan ringan saat menyusui juga sangat membantu.membantu.

KesimpulanKesimpulan

Kandungan oligosakarida membuat feses bayi yang diberikan

ASI bertekstur lebih lembut, sehingga dapat menghindarkan

buah hati tersayang dari keluhan konstipasi (susah buang air

besar).

Bayi menghabiskan persediaan ASI dalam areola dalam 5 menit saja

Colostrum adalah susu yang dihasilkan pada saat pertama kali

menyusui dan dilengkapi dengan berbagai keunggulan, antara

lain rendah lemak dan tinggi karbohidrat, protein, serta

antibodi yang dapat membantu menjaga kondisi tubuh bayi.

Walaupun jumlahnya terbatas, tetapi sebagai makanan

pertama bagi bayi yang baru lahir colostrum sarat akan nutrisi

yang diperlukan dan mudah dicerna.

Selain bermanfaat untuk menjaga kesehatan dan meningkatkan sistem imunitas tubuh, colostrum juga memiliki efek laksatif yang dapat melindungi saluran cerna bayi dan menjaga kelancaran pengeluaran cairan empedu sehingga mencegah timbulnya penyakit kuning.

Susu Formula dengan tambahan berbagai macam kandungan didalamnya TIDAKLAH LEBIH BAIK dari ASI.

ASI merupakan nutrisi terlengkap dan tersehat buat bayi.

Ibu-ibu yang sedang menyusui anaknya, biasanya memiliki semacam refleks, yaitu ASI akan keluar begitu mereka mendengar bayinya menangis. Sebaliknya, perasaan cemas, gelisah,jengkel dan marah akan menyebabkan ASI berkurang bahkan sama sekali berhenti mengalir. Kalau saja ibu memahami mengapa bayi bersikap seperti di atas, ibu bisa mencari jalan untuk menenangkan dirinya sehingga ASI keluar lebih banyak dan bayi merasa puas.

Perawatan Payudara Perawatan yang perlu dilakukan berupa pemijatan payudara untuk memperbaiki sirkulasi darah, merawat puting payudara agar bersih dan tidak mudah lecet, serta memperlancar produksi ASI.

Air susu merembes Selain mengurangi keindahan penampilan, hal ini juga kurang bagus untuk kesehatan ibu dan bayi. Payudara yang lembab bisa menjadi media efektif bagi berkembangnya bakteri dan jamur sehingga menimbulkan iritasi dan infeksi.