Asfiksia Pada Bayi Baru Lahir Linda

download Asfiksia Pada Bayi Baru Lahir Linda

of 8

description

asfiksia

Transcript of Asfiksia Pada Bayi Baru Lahir Linda

ASFIKSIA PADA BAYI BARU LAHIR

ASFIKSIA PADA BAYI BARU LAHIROleh: dr Erlinda HendraningrumDef: keadaan dimana bayi baru lahir tidak dapat bernafas secara spontan dan teratur Penyebab Asfiksia :Faktor Ibu:Preeklamsia dan eklamsiaPendarahan abnormal (plasenta previa atau solusio plasenta)Partus lama atau partus macetDemam selama persalinan infeksi berat (malaria, sifilis, TBC, HIV)Kehamilan lewat waktu (sesudah 42 minggu kehamilan)2. Faktor Tali Pusat*lilitan tali pusat*Tali pusat pendek*Simpul tali pusat*Prolapsus tali pusat

3. faktor Bayi:* Bayi prematur ( < 37mgg kehamilan)*Persalinan dengan tindakan (sungsang, bayi kembar, distosia bahu, ekstraksi vakum, ekstraksi forsep)* Kelainan bawaan* Air ketuban bercanpur mekonium

Gejala dan Tanda- tanda AsafiksiaTidak bernafas atau bernafas megap-megapWarna kulit kebiruanKejangPenurunan kesadaranPenilaian Asfiksia pada Bayi Baru LahirTiga tanda penting penilaian untuk melakukan resusitasi :PernafasanDenyut jantungWarna kulit

Persiapan Alat Resusitasi2 helai kain/ handukBahan ganjal bahu bayi. Bahan ganjal dapat berupa kain, kaos,selendang, handuk kecil, digulung setinggi 5 cm dan mudah disesuaikan untuk mengatur posisi kepala bayi.Alat penghisap lendir de lee atau bola karetTabung dan sungkup atau balon dan sungkup neonatalKotak alat resusitasiJam atau pencatat waktuLangkah- langkah ventilasi tekanan positifJika pernafasan sulit (megap-megap) lakukan ventilasi tekanan positif.Ventilasi tekanan positif dengan memberikan O2 100% melalui ambubag atau masker, masker harus menutupi hidung dan mulut tetapi tidak menutupi mata. Kecepatan VTP 40-60x/mnt.Setelah 30 detik lakukan penilaian denyut jantung selama 6 detik, hasil kalikan 10. Jika hasil: 1. >100x/ mnt hentikan bantuan nafas, observasi nafas spontan.2. 60-100x/ mnt ada peningkatan denyut jantung teruskan VTP3. 60-100x/ mnt dan tidak ada peningkatan denyut jantung, lakukan VTP disertai kompresi jantung.4. 60 selama 3 menit

Cara ResusitasiLetakkan bayi di lingkungan yang hangat kemudian keringkan tubuh bayi dan selimuti tubuh bayi untuk mengurangi evaporasiSisihkan kain yang basah kemudian tidurkan bayi telentang pada alas yang datar.Hisap lendir dengan penghisap lendir de lee dari mulut, apabila mulut sudah bersih kemudian lanjutkan ke hidung.Lakukan rangsangan taktil dengan cara menyentil telapak kaki bayi dan mengusap- usap punggung bayi.Nilai pernafasan. Jika nafas spontan, lakukan penilaian denyut jantung selama 6 detik, hasil kalikan 10. Denyut jantung >100x/mnt, nilai warna kulit, jika merah/ sianosis perifer lakukan observasi, apabila biru beri oksigen. Denyut jantung