ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP … · ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL...

10
ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP PERSEDIAAN (Studi Kasus Pada Koperasi ‘’SAE’’ Pujon) SKRIPSI Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi Oleh : Fikriya Habib Prasetya 201310170311209 PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2017

Transcript of ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP … · ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL...

Page 1: ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP … · ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP . PERSEDIAAN (Studi Kasus Pada Koperasi ‘’SAE’’ Pujon) SKRIPSI . Untuk

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP

PERSEDIAAN

(Studi Kasus Pada Koperasi ‘’SAE’’ Pujon)

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

Derajat Sarjana Ekonomi

Oleh :

Fikriya Habib Prasetya

201310170311209

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2017

Page 2: ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP … · ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP . PERSEDIAAN (Studi Kasus Pada Koperasi ‘’SAE’’ Pujon) SKRIPSI . Untuk
Page 3: ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP … · ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP . PERSEDIAAN (Studi Kasus Pada Koperasi ‘’SAE’’ Pujon) SKRIPSI . Untuk

i

Page 4: ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP … · ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP . PERSEDIAAN (Studi Kasus Pada Koperasi ‘’SAE’’ Pujon) SKRIPSI . Untuk

iii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Segala puji dan syukur bagi Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat,

Karunia dan Hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang

berjudul “Analisis Sistem Pengendalian Internal terhadap Persediaan pada

Koperasi ‘’SAE‘’ Pujon". Skripsi ini disusun untuk menyelesaikan Studi Jenjang

Strata 1 (S1) Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Muhammadiyah Malang.

Penulis menyadari sepenuhnya, telah banyak mendapatkan dukungan,

bimbingan dan dorongan dari berbagai pihak yang telah menyumbangkan pikiran,

waktu, tenaga, dan sebagainya. Oleh karena itu, pada kesempatan ini dengan

setulus hati penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Drs. Fauzan Mpd, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang.

2. Dr. Idah Zuhroh, M.M. selaku Dekan Fakultas Ekonomi & Bisnis

Universitas Muhammadiyah Malang.

3. Dra. Siti Zubaidah M.M, Ak selaku Ketua Program Studi Akuntansi

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Malang.

4. Ibu dosen Sri Wahjuni L, Dra. MM, Ak. CA. Selaku dosen pembimbing 1

dan Bapak A Waluya Jati, Drs. MM. selaku dosen Pendamping II yang

telah membimbing dan mengarahkan dalam menyelesaikan skripsi dengan

baik dari teknik, isi dan saran-saran hingga selesai.

Page 5: ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP … · ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP . PERSEDIAAN (Studi Kasus Pada Koperasi ‘’SAE’’ Pujon) SKRIPSI . Untuk

iv

5. Bapak dosen Setu Setyawan selaku dosen wali Akuntansi E yang

membimbing selama empat tahun dengan penuh kesabaran dan kasih

sayang.

6. Kepada kedua orang tua saya Ayahanda Taselim dan Ibunda Ngatipah yang

tercinta yang selalu memberikan saya motivasi dan selalu mendukung

berupa doa, material maupun non material yang menyertai saat ini hingga

dan selamanya.

7. Saudara-saudariku Mas Wildan, Mbak Vivi, Ika, Rizal, Basofi, Satrio,

Muzaqi, Ayu, Ima, Kikik, Koko, Agung, Maulana, Coy, Ipan, Jevi, yang

selalu memberikan motivasi kepada saya sehingga dapat menyelesaikan

skripsi ini.

8. Teman spesial Putri yang selalu memberikan semangat kepada saya.

9. Sahabat-Sahabatku yaitu Philip, Wima, Oky, Arddian, Andra, Berkah,

Bambang, Ismail, Vazil, Julian, Lukman, Jalasena, Danni, Fitro, Meileni,

Jaenab, terima kasih yang sudah berbagi kebahagiaan dan pengalaman

terindah selama masa perkuliahan.

Kepada mereka semua, hanya ungkapan terima kasih dan do’a tulus yang dapat

saya persembahkan, semoga segala yang telah mereka berikan kepada saya

tercatat dengan tinta emas dalam lembaran catatan Roqib sebagai sebuah ibadah

yang tiada ternilai. Amin.

Page 6: ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP … · ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP . PERSEDIAAN (Studi Kasus Pada Koperasi ‘’SAE’’ Pujon) SKRIPSI . Untuk

v

Akhirnya, dengan segala keterbatasan dan kekurangannya, saya persembahkan

karya tulis ini kepada siapapun yang membutuhkannya. Kritik konstruktif dan

saran dari semua pihak sangat saya harapkan untuk penyempurnaan karya-karya

saya selanjutnya. Terima Kasih.

Wabillahittaufiq Wal Hidayah

Malang, 9 Januari 2018

Fikriya Habib.P

Page 7: ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP … · ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP . PERSEDIAAN (Studi Kasus Pada Koperasi ‘’SAE’’ Pujon) SKRIPSI . Untuk

vi

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN………………………………………………i

ABSTRAK………………………………………………………………. ii

KATA PENGANTAR…………………………………………………... iii

DAFTAR ISI…………………………………………………………….. vi

BAB I. PENDAHULUAN

A. Latar Belakang…………………………………………………… 1

B. Rumusan Masalah………………………………………………... 3

C. Batasan Masalah…………………………………………………. 3

D. Tujuan……………………………………………………………. 3

E. Manfaat…………………………………………………………... 3

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA

A. Review Penelitian Terdahulu…………………………………….. 5

B. Tinjauan Pustaka…………………………………………………. 7

BAB III. METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian…………………………………………………… 18

B. Objek Penelitian………………………………………………….. 18

C. Jenis Data dan Sumber Data………………………………………18

D. Metode Pengumpulan Data………………………………………. 18

E. Metode Analisis Data…………………………………………….. 19

Page 8: ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP … · ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP . PERSEDIAAN (Studi Kasus Pada Koperasi ‘’SAE’’ Pujon) SKRIPSI . Untuk

vii

BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian…………………………………………………. 20

B. Analisis Data……………………………………………………. 26

C. Pembahasan……………………………………………………... 32

BAB V. PENUTUP

A. Kesimpulan……………………………………………………… 38

B. Saran……………………………………………………………… 38

DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………….. 39

LAMPIRAN

Page 9: ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP … · ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP . PERSEDIAAN (Studi Kasus Pada Koperasi ‘’SAE’’ Pujon) SKRIPSI . Untuk

39

DAFTAR PUSTAKA

Hariyanto, T., (2010). “Analisis Sistem Pengendalian Intern Persediaan Pada

Pabrik Rokok PR. Djagung Padi Malang.''

Ikatan Akuntansi Indonesia. 2015. PSAK No. 14 tentang Persediaan. Jakarta:

Ikatan Akuntansi Indonesia.

Luayyi, S. (2013). ‘’Evaluasi Sistem Pengendalian Intern Persediaan Bahan Baku

untuk Memperlancar Proses Produksi (Studi kasus pada PR. Jaya Sentosa

Kediri)’’. (Vol. 1 No. 1)

Mulyadi. (2014). Sistem Akuntansi: ‘’Sistem Pengendalian Intenal’’. Salemba

Empat: Yogyakarta.

Mulyadi & Puradireja. K, (1998) . ‘’Auditing’’, Edisi: 5, Salemba Empat: Jakarta.

Pramudya, J. (2016). ''Analisis Sistem Pengendalian Internal Terhadap Persediaan

Barang Dagangan (Studi Kasus pada CV Jaka Disc Elektronik Pangkalan

Bun)’’, Hlm : 1-5.

Puspitasari, (2011). ‘’Analisis Sistem Pengendalian Internal pada Siklus

persediaan Bahan Baku (Studi Kasus pada PT. Indomarine Divisi Boiler

Singosari)’’.

Romney, M.B., Steinbart, P. J and Cushing, B.E. (2003). ‘’Accounting

Information System’’. United States of America: Addison-Wesley.

Sari, P. S., & Khairani, S. S. (2012). ‘’Analisis Metode Pencatatan dan Penilaian

Persediaan Obat Pada Apotik Assyifa Koperasi Karyawan Utama PT. PLN

(Persero) WS2JB Palembang’’.

Page 10: ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP … · ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP . PERSEDIAAN (Studi Kasus Pada Koperasi ‘’SAE’’ Pujon) SKRIPSI . Untuk

40

Sutabri, (2004). ‘’Analisa Sistem Informasi’’. Edisi: 1 Hal: 32.Yogyakarta.

Tahir, M. (2013). ‘’Kajian Persediaan Barang Dagang Ditinjau dari Pengendalian

Intern pada Utama Service Station STIE KBP Padang’’. Vol.1 No.2.

Tamodia, (2013). ''Evaluasi Penerapan Sistem Pengendalian Intern Untuk

Persediaan Barang Dagangan Pada Pt. Laris Manis Utama Cabang

Manado''. 20 Jurnal EMBA, 1(3), 20–29.

Warren, S.W., et al. (2014). ''Pengantar Akuntansi'', Hal : 343. Jakarta.

Winarno, W.W., (2007). ‘’Sistem Informasi Akuntansi’’, Edisi: 2, Yogyakarta:

UPP STIM YKPN.