ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN...

14
ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR INDUSTRI (STUDI PADA PERUSAHAAN PUBLIK YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2014 -2016) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen Pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun oleh : NUR ANGGRAENI SUSENO B 100 140 469 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2018

Transcript of ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN...

Page 1: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR

INDUSTRI (STUDI PADA PERUSAHAAN PUBLIK YANG TERDAFTAR

DI BEI PERIODE 2014 -2016)

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat

Guna memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen

Pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun oleh :

NUR ANGGRAENI SUSENO

B 100 140 469

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2018

Page 2: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

ii

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA Jl. A. Yani Tromol Pos 1 Pabelan, Kartasura Telp. (0271) 717417, Fax. 715448 Surakarta 57102

Website: http://www.ums.ac.id Email: [email protected]

SURAT PERSETUJUAN SKRIPSI

Yang bertandatangan di bawah ini pembimbing skripsi tugas akhir.

Nama : Imronudin, S.E, M.Si., Ph.D.

Telah membaca dan mencermati skripsi dengan judul :

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR

INDUSTRI (STUDI PADA PERUSAHAAN PUBLIK YANG TERDAFTAR

DI BEI PERIODE 2014 -2016)

Oleh :

NUR ANGGRAENI SUSENO

B 100 140 469

Penandatanganan ini berpendapat bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat

untuk diterima.

Surakarta, 10 November 2018

Pembimbing

Imronudin, S.E, M.Si., Ph.D.

Page 3: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

iii

PENGESAHAN

Yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca skripsi dengan judul :

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR

INDUSTRI (STUDI PADA PERUSAHAAN PUBLIK YANG TERDAFTAR

DI BEI PERIODE 2014 -2016)

Yang ditulis oleh :

Nama : NUR ANGGRAENI SUSENO

NIM : B 100 140 469

Penandatangan berpendapat bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat untuk

diterima.

Surakarta, 10 November 2018

Pembimbing

(Imronudin, S.E, M.Si., Ph.D.)

Mengetahui

Dekan Fakultas Ekonomi

(Dr. Syamsudin, S.E., M.M.)

Page 4: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

iv

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

FAKULTAS EKONOMI & BISNIS Jl. A Yani Tromol Pos 1, Pabelan Kartasura 57102 Ph.: (0271) 717417 Eks.211 Surakarta

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : NUR ANGGRAENI SUSENO

NIRM : 14.6.106.02016.500469

Jurusan : MANAJEMEN

Judul Skripsi : ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA

KEUANGAN ANTAR SEKTOR INDUSTRI

(STUDI PADA PERUSAHAAN PUBLIK

YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2014 -

2016)

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan ini

merupakan hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasan-

ringkasan yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya. Apabila dikemudian

hari terbukti dan atau dapat dibuktikan bahwa skripsi ini hasil jiplakan, maka saya

bersedia menerima sanksi apapun dari Fakultas Ekonomi dan atau gelar dan ijazah

yang diberikan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta batal saya terima.

Surakarta,10 November 2018

Yang Membuat Pernyataan,

Nur Anggraeni Suseno

Page 5: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

v

MOTTO

“Ingatlah Allah saat hidup tak berjalan sesuai keinginanmu. Allah pasti

punya jalan yang lebih baik untukmu” –anonim-

“Allah selalu menjawab doamu dengan 3 cara. Pertama, langsung

mengabulkannya. Kedua, menundanya. Ketiga, menggantinya dengan

yang lebih baik untukmu.”

“Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai kesanggupannya.”

QS. Al Baqarah:286

Page 6: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

vi

PERSEMBAHAN

Bismillah, Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah Subhanahu wa Ta’ala,

karya ini penulis persembahkan special untuk:

Allah Subhanahu wa Ta’ala yang telah memberikan rahmat kemudahan

dan kelancaran sehingga penulis bias menyelesaikan tugas akhir skripsi

sesuai yang penulis inginkan.

Mommy ku, Waliyem. Sosok yang selalu dengan sabar membimbing

penulis, selalu mendoakan semua yang terbaik dan selalu memberikan

motivasi sehingga penulis bisa meraih gelar sarjana strata satu sesuai yang

beliau inginkan.

Babe ku, Alm. H. Wasino. Atas didikannya selama hidup beliau sehingga

penulis bisa jadi pribadi yang kuat menghadapi hidup ini.

Adik-adikku tercinta, Ferina dan Aprilia yang selalu memberikan

semangat.

Semua pihak yang selalu mendukung dan memberi semangat, Grup

Dolan ku, Javier, dan Almamater Fakultas Ekonomi dan Bisnis angkatan

2014.

Team Pajak Huru Hara Mega Buana Konsultan, Solo yang selalu

memberi semangat dan memberikan energy untuk bisa menyelesaikan

skripsiku.

Terima kasih semua.

Page 7: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

vii

ABSTRAKSI

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan publik

yang terdaftar di BEI periode 2014-2016 dengan rasio ROA, ROE, GPM, NPM.

Untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan publik yang terdaftar di BEI

periode 2014-2016 dengan menggunakan metode Economic Value Added (EVA).

Untuk menganalisis sector industry manakah yang lebih baik kinerja keuangan

perusahaannya selama periode 2014 -2016. Populasi dalam penelitian ini adalah

semua perusahaan yang termasuk dalam sector industry di Bursa Efek Indonesia

tahun 2014-2016. Sedangkan sampel pada penelitian ini adalah semua perusahaan

yang menyediakan data laporan keuangan secara lengkap selama periode 2014-

2016. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa analisis rasio Return

On Assets menunjukkan bahwa Sektor Industri Barang Konsumsi mempunyai

kinerja keuangan paling baik. Rasio Return On Equity menunjukkan bahwa

Sektor Industri Barang Konsumsi mempunyai kinerja keuangan paling baik. Rasio

Gross Profit Margin, Sektor Keuangan mempunyai kinerja keuangan paling baik.

Rasio Net Profit Margin, Sektor Properti, Real Estate, dan Konstruksi Bangunan

mempunyai kinerja keuangan paling baik. Sedangkan analisis metode nilai

tambah Economic Value Added menunjukkan bahwa Sektor Perdagangan, Jasa

dan Investasi mempunyai kinerja keuangan paling baik. Gross Profit Margin

dibawah 10% maka biaya produksi dalam sektor tersebut tinggi. Rasio Net Profit

Margin jauh dibawah nilai Gross Profit Margin maka beban operasional kurang

optimal atau terlalu besar. Rasio Return On Assets jauh lebih rendah dari pada

Return On Equity maka hutang yang ditanggung perusahaan-perusahaan dalam

sektor tersebut lebih besar sehingga mengurangi laba perusahaan lewat beban

bunga.

Kata Kunci : Return On Assets, Return On Equity, Gross Profit Margin, Net Profit

Margin

Page 8: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

viii

ABSTRACT

This study aims to analyze the financial performance of public companies listed

on the Stock Exchange for the period 2014-2016 with the ratio of ROA, ROE,

GPM, NPM. To analyze the financial performance of public companies listed on

the Stock Exchange for the 2014-2016 period using the method of Economic

Value Added (EVA). To analyze which sector industries are better financial

performance of the company during the 2014-2016 period. The population in this

study are all companies included in the industry sector in the Indonesia Stock

Exchange in 2014-2016. While the sample in this study are all companies that

provide complete financial statement data during the 2014-2016 period. Based on

the results of this study indicate that the analysis of the Return On Assets ratio

shows that the Consumer Goods Industry Sector has the best financial

performance. The Return on Equity ratio shows that the Consumer Goods

Industry Sector has the best financial performance. The Gross Profit Margin ratio,

the Financial Sector has the best financial performance. The Net Profit Margin,

Property, Real Estate and Building Construction Ratios have the best financial

performance. While the analysis of the value added method of Economic Value

Added shows that the Trade, Service and Investment Sector has the best financial

performance. Gross profit margin is below 10%, the production costs in that

sector are high. The Net Profit Margin ratio is far below the Gross Profit Margin

value, the operating expenses are less than optimal or too large. The Return On

Assets ratio is much lower than the Return On Equity, the debt borne by

companies in the sector is greater, thereby reducing the company's profits through

interest expense.

Keywords: Return On Assets, Return On Equity, Gross Profit Margin, Net Profit

Margin

Page 9: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

ix

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikumWr. Wb

Puji dan syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang

telah melimpahkan rahmat hidayah-Nya serta memberikan kekuatan, ketabahan,

kemudahan dan kedamaian berfikir dalam menyelesaikan penyusunan skripsi

yang berjudul “ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR

SEKTOR INDUSTRI (STUDI PADA PERUSAHAAN PUBLIK YANG

TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2014 -2016)”.

Penyusunan skripsi ini bertujuan melengkapi dan memenuhi syarat dalam

mencapai gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Manajemen pada Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis menyadari

sepenuhnya tanpa adanya bimbingan, dorongan dan bantuan dari berbagai pihak,

penulis tidak akan mampu melaksanakan skripsi ini dengan baik. Oleh sebab itu

disini penulis menyampaikan rasa terimakasih sedalam-dalamnya kepada :

1. Bapak Dr. Sofyan Anif, M.Si., selaku Rektor Universitas Muhammadiyah

Surakarta.

2. Bapak Dr. Syamsyudin, M.M. selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Bapak Imronudin, S.E., M.S.i. Ph.D. selaku Ketua Program Studi Manajemen

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta dan

selaku Dosen Pembimbing Skripsi yang dengan sabar dan tulus memberikan

Page 10: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

x

banyak masukan, arahan, waktu, tenaga, pikiran dalam memberikan

bimbingan dan arahan kepada penulis dalam menyusun skripsi ini.

4. Bapak dan Ibu Dosen Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan

Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan bekal

ilmu pengetahuan kepada penulis selama ini.

5. Seluruh staf karyawan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan kelancaran proses

administrasi maupun informasi selama kuliah dan penulisan skripsi ini.

Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu,terima kasih atas

dukungan serta bantuannya yang tulus dan doa yang diberikan penulis selama ini

demi kelancaran dalam pembuatan skripsi ini. Akhirnya pada ALLAH SWT

semua amal baik tersebut penulis kembalikan, semoga ALLAH SWT membalas

semua kebaikan mereka yang telah diberikan kepada penulis baik moril maupun

materiil dengan balasan yang berlipat ganda.

Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih jauh dari

kesempurnaan, oleh sebab itu kritik dan saran pembaca yang bersifat membangun

sangat kami apresiasi. Semoga skripsi ini dapat diterima dan bermanfaat bagi

pihak-pihak yang membutuhkan.

Wassalamu’alaikumWr. Wb.

Page 11: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

xi

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ..................................................................................... i

HALAMAN SURAT PERSETUJUAN SKRIPSI ........................................ ii

HALAMAN PENGESAHAN ....................................................................... iii

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ....................................................... iv

HALAMAN MOTTO ................................................................................... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ................................................................... vi

ABSTRAKSI ................................................................................................ vii

ABSTRACT .................................................................................................. viii

KATA PENGANTAR .................................................................................. ix

DAFTAR ISI ................................................................................................. xi

DAFTAR TABEL ......................................................................................... xiv

BAB I PENDAHULUAN ...................................................................... 1

A. Latar Belakang ...................................................................... 1

B. Perumusan Masalah .............................................................. 3

C. Tujuan Penelitian .................................................................. 3

D. Manfaat Penelitian ................................................................ 4

E. Sistematika Penulisan Skripsi ............................................... 5

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA ............................................................. 7

A. Pengertian Kinerja ................................................................. 7

B. Pengertian Penilaian Kinerja ................................................. 8

Page 12: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

xii

C. Tujuan dan Manfaat Penilaian Kinerja ................................. 9

D. Kinerja Perusahaan................................................................ 10

E. Pengertian Kinerja Keuangan ............................................... 11

F. Pengukuran Kinerja Keuangan ............................................. 12

G. Analisis Kinerja Keuangan ................................................... 13

H. Laporan Keuangan Sebagai Alat Penilaian Kinerja Keuangan 14

I. Analisis Rasio Keuangan ...................................................... 15

J. Jenis-jenis Rasio Keuangan................................................... 16

K. Economic Value Added (EVA) ............................................. 17

L. Penelitian Terdahulu ............................................................. 19

BAB III METODE PENELITIAN ............................................................ 21

A. Jenis Penelitian ...................................................................... 21

B. Data dan Sumber Data ........................................................... 21

C. Populasi dan Sampel ............................................................. 22

D. Definisi Operasional Variabel ............................................... 22

E. Metode Analisis Data ............................................................ 25

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN .................................................... 27

A. Sejarah Singkat ....................................................................... 27

B. Analisis Data ........................................................................... 28

C. Pembahasan............................................................................. 37

BAB V. PENUTUP ................................................................................... 41

A. Kesimpulan .......................................................................... 41

B. Keterbatasan Penelitian ......................................................... 42

Page 13: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

xiii

C. Saran ...................................................................................... 42

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Page 14: ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTAR SEKTOR ...eprints.ums.ac.id/69108/2/HALAMAN DEPAN.pdfanalisis perbandingan kinerja keuangan antar sektor industri (studi pada perusahaan

xiv

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Klasifikasi perusahaan berdasarkan sector ...................................... 27

Tabel 4.2 Rata-rata Rasio Return On Assets (ROA) Periode 2014-2016 ........ 28

Tabel 4.3 Rata-rata Rasio Return On Equity (ROE) Periode 2014-2016 ........ 30

Tabel 4.4 Rata-rata Rasio Gross Profit Margin (GPM) Periode 2014-2016 .... 32

Tabel 4.5 Rata-rata Rasio Net Profit Margin (NPM) Periode 2014-2016 ....... 34

Tabel 4.5 Rata - Rata Rasio Economic Value Added ...................................... 35

Tabel 4.6 Rekapitulasi Kinerja Keuangan ....................................................... 37

Tabel 4.7 Penentuan Rangking ........................................................................ 38