Analgesi anestesi

14
ANALGESI & ANESTESI dr. D.Dian Indahwati, SpOG Bag./SMF Obstetri & Ginekologi FK UKM

description

medical student tutorial

Transcript of Analgesi anestesi

  • ANALGESI & ANESTESIdr. D.Dian Indahwati, SpOG

    Bag./SMF Obstetri & GinekologiFK UKM

  • ANALGESI & ANESTESI :AnalgesiHilang, pengontrolan sakit Lokal, regional, sistemik

    AnestesiaHilang persepsi sensorisKeseluruhanPenurunan kesadaran

  • ANESTESI UMUMDepresi SSP ibu depresi SSP janinAspirasi intubasiAnestesi inhalasiN2ONitronoxVolatile anesthetics + hidrokarbonIsofluraneHalothane

  • ANESTESIDiawasi dokterBahaya terhadap ibu/anak

    DALAM PERSALINANNyeri kala I, IIIntensif, terbatas

  • SYARAT :Tidak membahayakan ibuTidak membahayakan anakTidak mempengaruhi obat anestesi umum menembus plasenta janin

    PSIKOPROFILAKSISVelvoski 1940Lamaze 1970

  • PSIKOPROFILAKSISNonfarmakologisMeminimalkan :Persepsi sakit

    Metode :RelaksasiKonsentrasi pernafasanMasasePartisipasi suamiKelas khusus

  • OBAT & TEKNIK ANESTESI1. Inhalasi :N2OHalotan & Isofluran

    2. Anestesi regional :KlorprokainTetrakainLidokainBupivakain

    Amino esterAmino amid

  • INFILTRASI LOKAL1. Sebelum epis & partus2. Sebelum penjahitan3. Sekitar luka4. Seksio sesarea

    PUDENDAL BLOCKSpina ischiadica (S1)Tepat di bawah S1 ke lig. sacrospinosus jaringan areolar tarik jarum atas S1

  • PARASERVIKAL BLOKDilakukan pada posisi jam 3 dan 9 serviksBebas rasa sakit kontraksi Short acting : diulangBradikardi : 10-30 menit setelah penyuntikan sementarapH darah, APGAR Beberapa bayi meninggal

  • OBAT-OBAT ANALGESIK & SEDASIa. Sedativa :DiazepamMidazolamPrometazin & promazin

    b. Opioid :Butorfanol & NalbufinMeperidine & morfin

  • SEKIAN