ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl...

24

Transcript of ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl...

Page 1: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci
Page 2: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

ADMINISTRASI DAN

KEPENDUDUKAN

1. ADMINISTRASI PEMERINTAHAN :

12 Kecamatan

106 Desa

2. DEMOGRAFI (TAHUN 2010*):

Jumlah Pddk (jiwa) : 345.741

Pertumbuhan Pddk : 7,39 %

3. POSISI STRATEGIS WILAYAH :

- Berada pada alur Perdagangan

Internasional (Selat Malaka),

berhadapan dengan Negara

Singapore dan Malaysia

- Berada di Alur Lintas Timur

Sumatera yang merupakan wilayah

cepat tumbuh dan berkembang

- Memiliki potensi Sumber Daya Alam

Daerah.

Utara : Berbatasan dengan Kab. Siak dan Meranti

Selatan : Berbatasan dengan Kab. Inhu dan Inhil

Barat : Berbatasan dengan Kota Pekanbaru dan Kampar

Timur : Berbatasan dengan Kab. Karimun

4. GEOGRAFIS :

• Luas Wilayah : 14.213,56 Km2

• Daratan : 13.155,79 Km2

• Lautan/Perairan : 1.057,77 Km2

Page 3: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

MISI MEWUJUDKAN KESADARAN

YANG KUAT DALAM DIRI MASYARAKAT UNTUK MELAKUKAN USAHA KOPERASI YANG HANDAL, TANGGUH DAN KUAT

MENINGKATKAN KEMAMPUAN DAN KEMANTAPAN USAHA KECIL MENENGAH UNTUK MENGHASILKAN KEMAJUAN DAN KESEJATERAAN

VISI “ MENJADI FASILITATOR DAN

MOTIVATOR PEMBANGUNAN EKONOMI RAKYAT DAN UMKM

MENUJU MASYARAKAT MAJU DAN SEJAHTERA TAHUN 2030 “

Page 4: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 25 TAHUN 1992

TENTANG PERKOPERASIAN YANG TELAH DI REVISI

MENJADI UNDANG-UNDANG NO. 17 TAHUN 2012 TENTANG

PERKOPERASIAN YANG MEMUAT PEMBAHARUAN HUKUM

SEHINGGA MAMPU MEWUJUDKAN KOPERASI SEBAGAI

ORGANISASI EKONOMI YANG SEHAT, KUAT, MANDIRI DAN

TANGGUH SERTA TERPERCAYA SEBAGAI ENTITAS BISNIS

YANG MENDASARKAN KEGIATANNYA PADA NILAI DAN

PRINSIP KOPERASI DALAM ARTI MERUPAKAN SALAH SATU

PILAR PENTING DALAM EKONOMI KERAKYATAN.

Page 5: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

FUNGSI

PERUMUSAN KEBIJAKAN TEKNIS DI

BIDANG KOPERASI DAN UMKM

PENYELENGGARAAN URUSAN

PEMERINTAH DAN PELAYANAN

UMUM DI BIDANG KOPERASI DAN

UMKM

PEMBINAAN DAN PELAKSANAAN

TUGAS SESUAI DENGAN LINGKUP

DAN TUGASNYA

PELAKSANAAN TUGAS LAIN YANG

DIBERIKAN OLEH BUPATI SESUAI

DENGAN TUGAS DAN FUNGSINYA

TUGAS “ MEMBANTU KEPALA DAERAH

DALAM MENENTUKAN KEBIJAKAN DI BIDANG KOPERASI DAN UMKM “

Page 6: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

NO URAIAN

1 JUMLAH KOPERASI 224 UNIT 233 UNIT

2 KOPERASI AKTIF 165 UNIT 173 UNIT

3 KOPERASI TDK AKTIF 69 UNIT 60 UNIT

4 JUMLAH ANGGOTA 39,088 Orang 39,725 Orang

5 RAT 54 Kop 59 Kop

6 MANAGER 33 Orang 33 Orang

7 KARYAWAN 326 Orang 325 Orang

8 ASSET 141,795,123,606 Milyar 181,048,751,948 Milyar

9 VOLUME USAHA 115,051,273,887 Milyar 151,648,659,847 Milyar

10 SISA HASIL USAHA 10,653,138,577 Milyar 10,792,718,516 Milyar

11 MODAL SENDIRI 45,328,239,315 Milyar 53,031,959,019 Milyar

12 MODAL LUAR 68,627,065,131 Milyar 59,823,835,426 Milyar

31 DESEMBER 201231 DESEMBER 2011

Page 7: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

NO. JENIS USAHA JUMLAH KET.

1 MIKRO 16.681

2 KECIL 4.734

3 MENENGAH 205

JUMLAH TAHUN 2011 21.620

JUMLAH TAHUN 2010 21.300

PERSENTASE ( % ) 1,28%

Page 8: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

PROGRAM KERJA DINAS KOPERASI DAN UMKM DI

TAHUN 2013

• Salah satu terobosan dan inovasi yang dilakukan oleh Dinas Koperasi & UMKM Kab.Pelalawan dengan berbagai langkah penguatan internal Koperasi maupun mensinergikan dengan program Pemerintah Provinsi Riau dan Pemerintah Pusat.

• Penguatan internal Koperasi dengan berbagai langkah strategis diantaranya dengan pembinaan dan pendampingan yang dilakukan secara berkesinambungan kepada 233 koperasi yang ada di kab.Pelalawan.

• Pendampingan dan pembinaan dilakukan dengan tenaga sarjana pendamping yang diangkat sebagai tenaga honorer dari setiap kecamatan yang ada di Kab.Pelalawan. Petugas pedamping ini bertindak sebagai konsultan serta perpanjang tangan dari Dinas Koperasi dan UMKM kabupaten Pelalawan yang didanai dari dana APBD I Tahun 2013 dan untuk operaionalnya disediakan dari APBD II, tenaga tersebut dibawah koordinasi camat setempat .

• Disamping itu Pegawai Dinas Koperasi & UMKM Kab.Pelalawan diharuskan memahami tugas teknis pedampingan koperasi, caranya mereka harus belajar dari pegawai teknis pedamping koperasi. Petugas teknis itu juga mentransfer of knowledgenya ke pegawai Diskop dan UMKM lainnya, setelah setiap pegawai faham teknik pendampingan maka mereka akan diberi tugas mendampingi 7-8 koperasi.

Page 9: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

LANJUTAN ……..

• Langkah berikutnya adalah dengan memprogramkan berbagai kegiatan

pembangunan yang didanai oleh APBN (Kementerin Koperasi dan UKM RI) antara

lain Pembangunan gedung Pusat Layanan Terpadu UMKM Kab.Pelalawan,

Pembangunan Pasar Tradisional dan Penataan Toko Koperasi Ritel Modern UKM

MART dan Penataan Sarana Usaha Pedagang Kaki Lima. Program tersebut

merupakan program dari kementrian Koperasi dan UKM Pusat untuk meningkatkan

kesejahteraan masyarakat dalam bentuk bantuan sosial dana hibah yang langsung

ke rekening koperasi penerima, dari lima proposal yang telah diusulkan, tiga proposal

telah ditidaklanjuti oleh pihak Kementerian dengan verifikasi proposal di lapangan.

• Disamping itu pada tahun 2013 ini kami merencanakan menvalidasi data UMKM

yang berjulmlah 21.620 UMKM dan untuk menumbuh kembangkan UMKM yang ada

kami berencana melakukan pelatihan enterprenuer ship menumbuhkan jiwa usaha

pada UMKM yang ada serta membentuk wirausaha baru minimal 20 UMKM baru

tumbuh di setiap kecamatan. ( kerjasama CSR Perusahan dan PKBL melalui

perusahaan BUMN )

Page 10: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

NO PROGRAM/KEGIATAN Jumlah Dana LOKASIRENCANA AKAN

DILAKSANAKANKET.

I Program Pelayanan

Administrasi perkantoran 740,626,351

- Penyediaan Jasa Komunikasi 75,600,000 Pkl Kerinci Februari

sumber daya air dan listrik

- Penyediaan Jasa Surat 7,500,000 Pkl Kerinci Februari

Menyurat

- Penyediaan Jasa Pemeliharaan 5,600,000 Pkl Kerinci Februari

dan perizinan kendaraan dinas/

operasional

- Penyediaan Jasa Kebersihan 183,622,500 Pkl Kerinci Februari

- Penyediaan Alat Tulis Kantor 61,507,041 Pkl Kerinci Februari

- Penyediaan barang cetakan 60,426,810 Pkl Kerinci Februari

Page 11: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

NO PROGRAM/KEGIATAN Jumlah Dana LOKASIRENCANA AKAN

DILAKSANAKANKET.

- Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari

Perlengkapan kantor

- Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci Februari

dan instalasi Lstrik

- Penyediaan bahan bacaan dan 20,000,000 Pkl Kerinci Februari

peraturan peundang-undangan

- Penyediaan makanan dan 20,000,000 Pkl Kerinci Februari

Minuman

- Rapat-rapat koodinasi dan 225,000,000

konsultasi ke luar daerah Pkl Kerinci Februari

- Penunjang Panitia pengadaan 18,550,000 Pkl Kerinci Februari

barang dan jasa

II Program Peningkatan Sarana

dan Prasarana Aparatur 703,880,000

- Pembangunan Gedung Kantor 525,500,000 Pkl Kerinci Februari Perencanaan &

Pematangan Lahan PLUT

- Pemeliharaan rutin/berkala 30,000,000 Pkl Kerinci Februari

gedung kantor

- Pemeliharaan rutin/berkala 15,000,000 Pkl Kerinci Februari

rumah jabatan

- Pemeliharaan rutin/berkala 119,380,000 Pkl Kerinci Februari

kendaraan dinas/operasional

- Pemeliharaan rutin/berkala 14,000,000 Pkl Kerinci Februari

Perlengkapan kantor

Page 12: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

NO PROGRAM/KEGIATAN Jumlah Dana LOKASIRENCANA AKAN

DILAKSANAKANKET.

III Program Peningkatan disiplin 27,600,000

Aparatur

- Pengadaan pakaian dinas beserta 15,600,000 Pkl Kerinci Februari

perlengkapannya

- Pengadaan Pakaian KORPRI 12,000,000 Pkl Kerinci Februari

IV Program Peningkatan Kapasitas 30,000,000

Sumber daya Aparatur

- Bimbingan Teknis Implementasi 30,000,000 Februari

Peraturan perundang-undangan

V Program Pengembangan 374,010,000

Kewirausahaan dan Keunggulan

Kompetitif Usaha Kecil Menengah

- Sosialisasi Skim Kredit 119,665,000 Pkl Kerinci April

- Pelatihan Kewirausahaan KUMKM 103,455,000 Pkl Kerinci April & Mei

- Pelatihan Seni Kerajinan bagi 150,890,000 Pkl Kerinci Juli & Agustus

Pelaku UMKM

VI Program Sistem Pendukung Usaha 233,220,000

Bagi Usaha Kecil Menengah

- Penyelenggaraan Promosi Produk 233,220,000 Smesco di jakarta Mei & Agustus

Usaha Mikro Kecil Menengah Riau Expo di Pekanbaru September

Pelalawan Expo Oktober

Harkop Tk.I Agustus

Page 13: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

NO PROGRAM/KEGIATAN Jumlah Dana LOKASIRENCANA AKAN

DILAKSANAKANKET.

VII Program Peningkatan Kualitas 685,490,000

Kelembagaan Koperasi

- Penilaiaan Koperasi berprestasi, 97,325,000 12 Kec. Maret, Juli

Penilaian Kesehatan Koperasi September

di Kabupaten Pelalawan

- Peringatan Hari Koperasi 121,325,000 Langgam Juli

- Rapat Koordinasi Jaringan UKM 115,105,000 Pkl.Kerinci Maret

dan Fasilitas UKM

- Perencanaan, Pengendalian dan 63,120,000 Pkl.Kerinci Februari

Pelaporan

- Penyusunan Laporan Tahunan 17,470,000 Pkl.Kerinci Februari

dan Statistik Koperasi

- Penyediaan Tenaga Pendamping 80,880,000 Pkl Kerinci Februari

Koperasi

- Inventarisasi Database UMKM 190,265,000 Pkl Kerinci Maret

Kabupaten Pelalawan

VIII Program Peningkatan Sarana 30,000,000

dan Prasarana Pedesaan

- Pembangunan Pasar Pedesaan 30,000,000 Pkl Kerinci Februari Perencanaan

Jumlah 2,824,826,351

Page 14: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

NO PROGRAM/KEGIATAN Jumlah Dana LOKASIRENCANA AKAN

DILAKSANAKANKET.

1 Program Pengangkatan Petugas 208,800,000 12 Kec. Januari

Penyuluh Lapangan (PPKL)

2 Pelatihan Untuk Petugas Penyuluh - Pekanbaru Februari

Lapangan (PPKL)

Page 15: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

NO PROGRAM/KEGIATAN Jumlah Dana LOKASIRENCANA AKAN

DILAKSANAKANKET.

1 Pembangunan Gedung Pusat 3,000,000,000 Pkl Kerinci Maret Prc, Pmt

Usaha Layanan Terpadu (PLUT) Lahan

2 Pembangunan Pasar Tradisional 910,000,000 Ukui Maret

3 UKM Mart 130,000,000 Ukui & Pkl Kuras Maret

4 Penataan Pedagang Kaki Lima 225,000,000 Kiyap Jaya Tahap usulan Lokasi

Lahan PKL

Page 16: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

LOKASI : KOMPLEK PERKANTORAN BHAKTI PRAJA

LUAS LAHAN : 17.000 M2

Page 17: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

NAMA KOPERASI : SUMBER

MAKMUR

DESA BUKIT GAJAH, KEC. UKUI

BADAN HUKUM : 105/BH/PAD/DISKOP/IV-5/IX/2006

ANGGOTA : 781 ORANG

PROGRAM : PASAR

Page 18: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

LOKASI : PASAR DESA, 10.000 METER 2, MILIK KUD

PKL PEDAGANG : 100 ORANG

REKOMENDASI DARI BUPATI PELALAWAN

Page 19: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

NAMA KOPERASI : KUD. SIALANG MAKMUR

DESA SIALANG INDAH

KEC. PANGKALAN KURAS

BADAN HUKUM : 118/BH/PAD/DISKOP/IV.5/IV/2008 TANGGAL 22 APRIL 2008

PROGRAM : UKM MART

Page 20: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

NAMA KOPERASI : KUD.SUMBER BAHAGIA

DESA SILIKUAN HULU

KEC. UKUI

BADAN HUKUM : 108/BH/PAD/DISKOP/IV.5/IX/2006 TANGGAL 09 SEPTEMBER 2006

PROGRAM : UKM MART

Page 21: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

NAMA KOPERASI : KOPWAN KIYAP INDAH

DESA RANTAU BARU

KEC. BANDAR SEKIJANG

BADAN HUKUM : 51/BH/DISKOP/2.1/X/2003 TANGGAL 06 JANUARI 2003

PROGRAM : PEDAGANG KAKI LIMA

Page 22: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

• Masih lemahnya SDM dalam pengelolaan

Koperasi dan UMKM baik SDM aparatur

sebagai pembina Koperasi dan UMKM

maupun pengurus dan pengelola Koperasi

• Masih Kurangnya modal Koperasi dan

UMKM dalam menjalankan fungsi

Koperasi dan mengembangkan UMKM

• Rendahnya kualitas produk yang

dihasilkan oleh UMKM serta terbatasnya

akses/jaringan dalam memasarkan produk

UMKM

Page 23: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

• PENINGKATAN KUALITAS KELEMBAGAAN

KOPERASI DAN UMKM

1. Dukungan Tenaga Pendamping Koperasi

2. Peningkatan partisipasi anggota Koperasi

• PENINGKATAN DAYA SAING KOPERASI DAN UMKM

1. Peningkatan kapasitas dan kualitas SDM KUMKM

2. Dukungan akses/jaringan dalam memasarkan

produk UMKM

3. Dukungan Akses permodalan KUMKM

Page 24: ADMINISTRASI DAN - pelalawankab.go.id kerja.pdf · - Penyediaan Peralatan dan 43,000,000 Pkl Kerinci Februari Perlengkapan kantor - Penyediaan Komponen listrik 19,820,000 Pkl Kerinci

Terima Kasih

Dinas Koperasi dan UMKM

KABUPATEN PELALAWAN

KOMPLEK PERKANTORAN BHAKTI PRAJA

Telp./Fax 0761 – 494816

PANGKALAN KERINCI.