Adab bertetangga 3

10

Transcript of Adab bertetangga 3

Page 1: Adab bertetangga 3
Page 2: Adab bertetangga 3

1. Mengucapkan salam ketika bertemu.

Rasulullah saw. Bersabda yaitu, “Kalian tidak akan masuk surga sebelum kalian beriman, dan kalian tidak akan beriman sebelum kalian saling mencintai. maka Sebarkanlah salam di antara kalian”. (H.R. Bukhari-Muslim)

Page 3: Adab bertetangga 3

2. Menjenguk Teman Ketika Sakit

Rasulullah saw bersabda, “Jenguk-lah orang yang sakit; beri makanlah orang yang lapar dan lepaskanlah orang yang dipenjara”. (HR Bukhari )

Page 4: Adab bertetangga 3

3. Mendoakan Ketika Bersin

Abu Hurairah r.a. bahwa Rasulullah saw. bersabda, “Apabila salah seorang di antara kamu bersin, hendaklah ia mengucapkan, Alhamdulillah (segala puji bagi Allah), dan saudaranya atau temannya hendaknya mengucapkan untuknya, Yarhamukallah (semoga Allah mengasihimu)’ Apabila teman atau saudaranya tersebut mengatakan, Yarhamukallah (semoga Allah mengasihimu), kepadanya, maka hendaklah ia mengucapkan, Yahdikumullah wa yushlihu balakum. (HR. Bukhari)

Page 5: Adab bertetangga 3

4. Menziarahi karena Allah

Rasulullah saw. bersabda, “Barang siapa menjenguk orang sakit atau berziarah kepada seorang saudara di jalan Allah, maka akan menempati suatu tempat di surga”. (Ibnu Majah dan At-Tirmidzi )

Page 6: Adab bertetangga 3

5. Menolong ketika kesempitan

Sabda Nabi Muhammad Saw. .... Barang siapa menolong kebutuhan saudaranya maka Allah akan menolong kebutuhan-nya ..... (HR. Bukhari)

Page 7: Adab bertetangga 3

6. Memenuhi undangannya apabila ia mengundang

Dari Abu Hurairah ra , bahwa Rasulullah saw. bersabda; Hak se-seorang Muslim terhadap Muslim lainnya ada lima; .........., memenuhi undangan ........ (HR. Bukhari dan Muslim

Page 8: Adab bertetangga 3

7. Memberikan ucapan selamat

Ad-Dailami meriwayat-kan dari Ibnu Abbas ra, “Barang siapa bertemu saudaranya ketika bubar dari shalat Jum’at, maka hendaklah ia mengucapkan “Semoga (Allah) menerima (amal dan doa) kami dan kamu

Page 9: Adab bertetangga 3

8. Saling memberi hadiah

At-Thabrani meriwayat-kan dalam Al-Ausath dari Nabi saw, bahwa beliau bersabda, “Saling memberi hadiahlah kalian, niscaya kalian akan saling mencintai”

Page 10: Adab bertetangga 3

8. Saling memberi hadiah

At-Thabrani meriwayat-kan dalam Al-Ausath dari Nabi saw, bahwa beliau bersabda, “Saling memberi hadiahlah kalian, niscaya kalian akan saling mencintai”