ABORTUS PROVOCATUS CRIMINALIS

download ABORTUS PROVOCATUS CRIMINALIS

of 8

description

abortus

Transcript of ABORTUS PROVOCATUS CRIMINALIS

  • ABORTUS PROVOCATUS CRIMINALISolehdr. Handri Kurniawan, SpF

  • PengertianKeluarnya janin dari rahim seorang ibu pada setiap saat sebelum masa kehamilan yang lengkap tercapai disebut aborsi

  • Abortus ada 2 macamYang spontanYang provocatusLegalIlegal atau Abortus Provocatus Criminalis

  • Teknik1. Dengan kekerasan umum a. Menunggang kuda b. Lari-lari c. Loncat-loncat

    2. Dengan kekerasan lokal 2.1. Tanpa Alat a. Memijat bagian bawah perut b. Menginjak bagian bawah perut

  • 2.2. Dengan alat non medis a. Ruji Sepeda b. Batang Kayu 2.3. Dengan alat medis a. Sonde b. Kateter c. Tang Kuret 2.4. Dengan zat kimia a. Air hangat b. Air dicampur lysol c. Air sabun

  • 3. Dengan obat-obatan 3.1 Emetica 3.2 Purgativa 3.3 Emenagoga 3.4 Ecbolica

  • KOMPLIKASIDapat mengakibatkan kematian:1. Yang segera a. Vagal Reflex b. Emboli udara

    2. Yang tidak segera a. Emboli cairan b. Perdarahan

    3. Yang lambat a. Sepsis b. Renal Failure

  • Pemeriksaan Post Mortem1. Wanita itu hamil atau tidak dengan memeriksa: a. Payudarac. Ovarium b. Uterus

    2. Adakah tanda-tanda kekerasan untuk melakukan aborsi a. Memarc. Sepsis b. Robekand. Toksikologi

    3. Sebab kematian wanita tersebut