28. SIFILIS - aeland

download 28. SIFILIS - aeland

of 89

description

sifilis adalah

Transcript of 28. SIFILIS - aeland

SIFILIS

SIfilisPembimbing : Dr. Hastono Sp.Kk

Oleh : Putu Ngurah Aeland Prilaksana KCDEFINISIInfeksi yang disebabkan oleh Treponema pallidum2Ciri PenyakitSINONIM

5KLASIFIKASI SIFILIS6Stadium dini menular1 TAHUNStadium lanjut tidak menular3-10 tahun2-4 mgg6-8 mggKlasifikasi SIFILIS AKUISATASIFILIS REKURENSPATOGENESIS (Stadium Dini)Patogenesis Stadium LanjutSIFILIS AKUISITACStadium Dini (S1)12Ciri khas ULKUS DURUM13

Chancre of the sulcus corona14

Large chancre of the vulva15

Ulkus durum di lidahChancre of the anus16Dpt sembuh sendiri tanpa pengobatan dlm 3 10 mgg

Sifilis demble : tidak terdapat afek primer (kuman masuk ke jaringan lebih dalam melalui transfusi atau suntikanStadium Dini (S2)Muncul 6 8 mgg setelah stadium IKelainan sistemik, didahului G/ prodromal yang tidak berat : Nyeri otot dan sendi suhu subfebril malaise Anoreksia sefalgia19Roseola

RoseolaPapula

PapulaKondiloma lata

PUSTULBentuk lainKelainan Mukosa28

Mucous patch / Plaque MuqueusesKelainan Pada Rambut

Kelainan Pada kukuKelainan Pada Alat LainSifilis Laten DiniSifilis RekurenSIFILIS AKUISITASTADIUM LANJUT(TIDAK MENULAR)CSifilis Laten Lanjut 36Stadium 3

Sifilis Stadium III, Guma pada Wajah

Sifilis Stadium III, Ulkus pada Wajah38

Sifilis III, Guma Pada bibir Bawah39Sifilis STADIUM III pada Mukosa Guma di Selaput lendir mulut, tenggorok / septum nasiMelunak dan membentuk ulkus, bersifat destruktif dapat merusak tulang rawan hingga terjadi perforasiLidah : guma yg nyeri dengan fisur-fisur tidak teratur serta leukoplakia

Sifilis STADIUM III pada Tulang Sering menyerang tibia, tengkorak, bahu, femur, fibula, dan humerus

Sifilis STADIUM III pada Alat Dalam SIFILIS KARDIOVASKULERSIFILIS STADIUM IIIMDL/S/Peb/2006CNEUROSIFILISSIFILIS STADIUM IIICStadium dini, sebagian besar tanpa gejala gejala setelah bertahun-tahunMDL/S/Peb/2006

1.Neurosifilis Asimptomatik2. Sifilis Meningovaskular 3. Sifilis Parenkim4. GumaSIFILIS KONGENITALCSK TERBAGI:Sifilis Kongenital DiniMenular

SIMTOMATOLOGI- Kelainan kulit : bula bergerombol simetris telapak tangan & telapak kaki- Vesikel pecah (banyak T. Pallidum) erosi + krusta

Hepar : Sekitar 60 % hepatomegali

Kulit : Papul + skuama dg konfigurasi spt S II anular, sirsiner, polisiklik & kondilomata lataSelaput lendir : Mucous patch, shyphilitic snufness (rhinitis)Tulang : osteokondritis, srg menyerang tulang panjang Rontgen55

Sifilis KongenitaSunffle nose, crusting, Nasal discharge56

Sifilis KongenitaOsteokondritisSifilis Kongenita

57Sifilis Kongenital lanjutCluttons joint

STIGMATAKelainan= Gejala sisa & deformitas akibat penyembuhan Std dini & lanjut

60Stigmata DiniStigmata Lanjut

Sifilis KongenitaSnuffle nose

Hutchinsons teeth63PEMERIKSAAN PENUNJANGMDL/S/Peb/2006CPembantu Diagnosis65Pemeriksaan Treponema pallidum66

67Serologic Tests for Syphilis (STS)68STS non Treponema70STS non Treponema VDRL : untuk skreening awal dan evaluasi keberhasilan pengobatanVDRL (+) palsu pada : pasca vaksinasi / imunisasi, Beberapa infeksi virus, bakteri, malaria

Hasil STS non Treponema (-) dalam 3 8 bln sth pengobatan adekuat.

71Tes TreponemaTes FTA-Abs ( Fluorecent Treponemal Antibody Absorption Test)

3. Tes Hemanglutinasi : Treponema Pallidum Haemagglutination Assay (TPHA). Bersifat cukup spesifik & sensitif, reaktif cukup dinites yg dianjurkan teknik dan pembacaan hasil mudah.False positif dapat terjadi pada

75

Diagnosis Banding S I

MDL/S/Peb/2006

Herpes SimpleksskabiesUlkus piogenik Ulkus Mole

SifilisDiagnosis Banding S2PsoriasisPtiriasis rosea

MorbiliEOA

RoseolaPenatalaksanaan

MDL/S/Peb/2006CAqueous Procain Penicillin G Procain Penicillin + 2 % Aluminium Monostearate (PAM) Benzathine Pecillin G Golongan Short actingIntermediate acting Long acting Lama kerja obat24 jam72 jam2 3 mingguCara pengobatanSetiap hari

Setiap 3 hari

Seminggu sekali

85- Sifilis kardiovaskular : penicilin G benzatin 3x2,4juta unit dengan interval 1 minggu

- Neurosifilis : Penicilin G procain 18 24 juta unit/hari selama 10 14 hari

- Sifilis Kongenital : Penicilin G procain 100.000 150.000 satuan/kgBB/hari selama 10 hariAntibiotik lainTetrasiklin : 4x500 mg/hariEritromisin : 4x500 mg/hariDoksisiklin : 2x100 mg/hariLama pengobatan S I: 15 hari, S II: 30 hari

Seftriakson : Sampai dengan 2 gram/hari selam 5 hari im/ivAzitromisin (S I, S II): 500 mg SD 10 hariRx ini biasanya (+) 2 12 jam sth inj penisilin pertamaGejala : febris, nyeri kepala, malaise, keringat banyak, menggigil, kemerahan pd kulit.Pd Tx sifilis dg penisilin rx Jarish-HerxheimerAkibat - hipersensitivitas akibat toksin kuman T. pallidum yg mati.Ps harus diberitahu kemungkinan terjadinya rx ini. Bila febrisnya hebat, Tx : antipiretik.Pasien yg alergi thd penisilin, Tx dng AB lain : Tetrasiklin, Eritromisin.MAKASIH89