repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang...

15

Transcript of repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang...

Page 1: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan
Page 2: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan
Page 3: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan
Page 4: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan
Page 5: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan
Page 6: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan
Page 7: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan

HALAMAN PERSEMBAHAN

“terbentur, terbentur, terbentur, terbentuk”

-Tan Malaka-

Skripsi ini saya persembahkan untuk kedua orang tuaku tercinta

Kakak dan adik – adikku tersayang

Page 8: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan

KATA PENGANTAR

Penulisan skripsi yang berjudul “Tanggunggugat Pemerintah dalam Pelayanan

Kesehatan” merupakan sumbangsih pemikiran penulis di bidang ilmu hukum, khususnya

ilmu hukum administrasi negara. Permasalahan yang diangkat oleh penulis atas dasar

kegundahan penulis sendiri melihat lingkungan sekitar bahwa adanya masyarakat yang

kesulitan untuk mengakses layanan kesehatan. Padahal kesehatan merupakan salah satu hak

asasi manusia dan diakui oleh negara melalui Undang – Undang Dasar NRI 1945. Upaya

pemerintah untuk memberikan perlindungan dan jaminan atas hak kesehatan berupa Jaminan

Kesehatan Nasional (JKN) yang diselenggarakan oleh Badan Penyelenggara Jaminan Sosial

Kesehatan (BPJS Kesehatan), nyatanya masih menyisahkan problem yang mengakibatkan

kerugian bagi masyarakat. Berdasarkan hal tersebut pemerintah dinilai gagal memberikan

pelayanan kesehatan, sehingga praktis hak kesehatan bagi masyarakat ada yang belum

dijamin, dilindungi, serta dipenuhi. Dengan adanya penulisan skripsi ini, penulis berharap

masyarakat dapat memahami dan mempelajari bahwasanya pemerintah dapat digugat baik

secara perdata maupun secara adiminstrasi apabila terdapat kerugian yang diderita

masyarakat atas kegagalan pemerintah dalam memberikan pelayanan kesehatan.

Dalam penyelesaian penulisan skripsi ini, tidak lupa penulis mengucapkan terima kasih

kepada Allah SWT atas limpahan karunia dan hidayahnya atas terselesaikannya penulisan

skripsi ini. Selain itu, pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih yang

sebesar-besarnya kepada:

1. Wakil Rektor II Universitas 17 Agustus Surabaya, Dr. Abdul Halik, MM., selaku

bapak tercinta yang senantiasa mencurahkan amarah cintanya demi kesuksesan masa

depan.

2. Bapak Syofyan Hadi, SH., MH., selaku dosen pembimbing, semoga hasil penulisan

skripsi ini setidaknya memberikan kepuasan meski belum terpuaskan. Bapak Tomy

Michael, SH., MH., selaku dosen wali, yang membimbing dikala pergantian

semester. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Hukum UNTAG Surabaya yang telah

menjadi tempat pertukaran ilmu dan pengetahuan hukum.

3. Nurul Aida selaku ibu tercinta yang selalu memberikan pelukan hangat dan

memberikan dukungan moral penuh kasih sayang. Muizzu Nur Hadi sebagai kakak,

serta Tsamaroh Nuhaini dan Muhammad Akram sebagai adik, yang menjadi baterai

penyemangat dan semoga bersama meraih kesuksesan.

Page 9: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan

4. Kawan-kawan YAKUSA FISIP UA yang selalu menjadi ruang berimajinasi tentang

pentingnya konflik pikiran dan pergulatan gagasan, serta begitu bermaknanya

tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi

hangat dan malam nan syahdu.

5. Teman-teman FH UNTAG Surabaya angkatan 2014 kelas sore (R) yang senantiasa

menjadi teman seperjuangan dan teman bercerita di saat menghabiskan waktu di

kampus tercinta.

6. Jennyfer Limunandar Liem yang selalu memberikan dukungan moral dan motivasi

cinta, serta tak lupa setiap saat memberikan ketentraman hati dalam menyelesaikan

skrispsi ini, semoga akan ada cerita selanjutnya setelah bergelar sarjana.

Akhir kata tak ada gading yang tak retak, Penulis menyadari masih terdapat banyak

keterbatasan dalam penulisan skripsi ini, mulai dari sistematika penulisan hingga substansi

yang dibawakan, oleh karena itu saran dan kritik demi penyempurnaan skripsi ini sangat

diharapkan oleh Penulis. Harapannya skripsi Penulis dapat terus dikembangkan oleh penulis-

penulis lain sehingga dapat membawa kemajuan bagi ilmu hukum kedepannya. Semoga

Allah SWT. senantiasa melimpahkan Rahmat-Nya kepada kita semua dan skripsi ini dapat

bermanfaat bagi FH UNTAG Surabaya, UNTAG Surabaya dan Indonesia.

Surabaya, 15 Juli 2018

Sultoni Firki

Page 10: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan

ABSTRAK

Nama : Sultoni Fikri

Program Studi : Ilmu Hukum

Judul Skripsi : Tanggunggugat Pemerintah dalam Pelayanan Kesehatan

Kesehatan merupakan salah satu bentuk dari hak asasi manusia. Penegasan Pasal 28H UUD

NRI 1945 mengakui bahwa kesehatan adalah sebagai hak yang dijamin dan dilindungi oleh

negara. Konsekuensi yuridis atas ketentuan tersebut maka pemerintah memiliki kewajiban

untuk menghormati, melindungi dan memenuhi hak kesehatan kepada masyarakat. Dari

permasalahan maka apakah pemerintah dapat diguggat apabila gagal dalam memberikan

pelayanan kesehatan dan bagaimana prosedur untuk menggugat. Dalam penulisan ini

menggunakan metode penelitian hukum normatif. Metode pendekatan yang digunakan dalam

penulisan ini adalah Pendekatan perundang–undangan dan Pendekatan konseptual.

Berdasarkan hasil analisis dikemukanan yaitu, pertama, UU Kesehatan, UU SJSN dan UU

BPJS merupakan instrumen pemerintah untuk memberikan jaminan dan pemenuhan hak atas

kesehatan. Tetapi dalam pelaksanaanya terdapat tindakan diskriminatif dan belum meratanya

program pemerintah. Dengan kata lain pemerintah gagal dalam memberikan pelayanan

kesehatan. Atas dasar tersebut pemerintah dapat digugat secara perdata dan secara

administrasi. Kedua, dalam penyelengaaraan pelayanan kesehatan lahir gugatan berkaitan

dengan Onrechtmatige Overheidsdaaad (OOD) atau Besckikingapabila terjadi kerugian yang

diderita oleh masyarakat berkaitan dengan hak kesehatanya. Terhadap OOD dapat diajukan

ke Pengadilan umum, apabila berkaitan dengan Besckiking dapat diajukan ke Peradilan Tata

Usaha Negara. Selain itu masyarakat juga dapat melakukan pengaduan kepada Ombudsman.

Kata Kunci : Tangunggugat Pemerintah, Hak Kesehatan, Pelayanan Kesehatan

Page 11: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan

ABSTRACT

Name : Sultoni Fikri

Study : Law Science

Title : Government liability in Health Services

Health is one form of human rights. The affirmation of Article 28H of the 1945 Constitution

of the Republic of Indonesia recognizes that health is a right guaranteed and protected by the

state. The juridical consequences of such provision then the government has an obligation to

respect, protect and fulfill the right of health to the public. From the problem of whether the

government can diguggat if fail in providing health services and how the procedure to sue. In

this paper using normative legal research methods. The method of approach used in this

paper is the Legal Approach and Conceptual Approach. Based on the results of the analysis,

namely, first, Health Law, SJSN Law and BPJS Law is a government instrument to provide

guarantee and fulfillment of the right to health. But in practice there are discriminatory

actions and uneven government programs. In other words the government failed in providing

health services. On the basis of such government can be sued in civil and administrative.

Secondly, in the provision of health services, there is a lawsuit related to Onrechtmatige

Overheidsdaaad (OOD) or Besckiking if there is a loss suffered by the public with respect to

their health rights. Against OOD may be submitted to the General Courts, in the case of

Besckiking may be submitted to the State Administrative Court. In addition, the public can

also make complaints to the Ombudsman.

Key Word: Governmental Libility, Right to Health, Health Services

Page 12: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan

DAFTAR ISI

Halaman

Halaman Pengesahan ................................................................................... ii

Halaman Pernyataan Bebas Plagiat ............................................................. iv

Halaman Persembahan .................................................................................. v

Kata Pengantar ............................................................................................. vi

Abstrak ....................................................................................................... viii

Daftar Isi ....................................................................................................... x

Daftar Tabel ............................................................................................... xii

Daftar Gambar .......................................................................................... xiii

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang ............................................................. 1

1.2. Rumusan Masalah ......................................................... 6

1.3. Tujuan Penulisan ........................................................... 6

1.4. Manfaat Penelitian ........................................................ 6

1.5. Metode Penelitian ......................................................... 7

1.5.1. Jenis dan Penelitian ............................................. 7

1.5.2. Metode Pendekatan ............................................. 7

1.5.3. Sumber dan Jenis Bahan Hukum ........................ 8

1.5.4. teknik Pengumpulan Bahan Hukum .................... 9

1.5.5. Teknik Analisis Bahan Hukum ......................... 10

1.6. Pertanggungjawaban Sistematika ................................ 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Konsep Hak Asasi Manusia ............ ............................ 12

2.1.1. Konsep Dasar Hak Asasi Manusia ............ ........ 12

2.1.2. Hak Asasi Manusia di Indonesia ............ ........... 16

2.2. Konsep Tanggunggugat Pemerintah ............ ............... 22

2.2.1. Konsep dan Pengertian Tanggunggugat ............. 22

2.2.2. Konsep Perbuatan Melanggar Hukum Pemerintah

....................................................................................... 24

BAB III PEMBAHASAN

3.1. Tanggunggugat Pemerintah Apabila Gagal dalam Memberikan Pelayanan

Kesehatan ............ ................................................................ 28

3.1.1. Kesehatan Sebagai Hak Asasi Manusia ........... . 28

3.1.2. Tanggung Jawab Pemerintah dalam Pelayanan Kesehatan

............ .......................................................................... 42

3.1.3. Tanggunggugat Pemerintah dalam Pelayanan Kesehatan

............ .......................................................................... 75

3.2. Prosedur Menggugat Pemerintah dalam Pelayanan Kesehatan

..................................................................................... 107

3.2.1. Prosedur Menggugat Pemerintah Melalui Peradilan Umum

..................................................................................... 110

Page 13: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan

3.2.2. Prosedur Menggugat Pemerintah Melalui Peradilan Tata Usaha

Negara ............................................................ 115

2.2.1. Prosedur Mengadukan Pemerintah Melalui Ombudsman

..................................................................................... 118

BAB IV PENUTUP

4.1. Kesimpulan ................................................................ 123

4.2. Saran .......................................................................... 124

Daftar Bacaan ............................................................................................ 126

Page 14: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan

DAFTAR TABEL

Halaman

Landasan Hukum Jaminan Sosial Kesehatan ................................................. 53

Kepersertaan dan Iuran BPJS Kesehatan ........................................................ 71

Masalah Pelayanan Kesehatan ........................................................................ 84

Perbedaan PU dan PTUN dalam Perkara Perbuatan Melanggar Hukum ....... 118

Page 15: repository.untag-sby.ac.idrepository.untag-sby.ac.id/847/1/ABSTRAK.pdf · 2018. 10. 8. · tentang perjuangan jiwa dan raga, dengan setiap waktu ditemani secangkir kopi hangat dan

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Tanggung Jawab Pemerintah dalam Pelayanan Kesehatan ............................ 75

Jumlah Peserta JKN ........................................................................................ 85

Alur Pemikiran Tanggunggugat Pemerintah dalam Pelayanan Kesehatan ..... 92