20140830 PI SDA Pak Legowo

2
PENGELOLAAN INFRASTRUKTUR SDA (PISDA) – SA-6013 20140830 – Kuliah #01 PISDA Pak Legowo - Semester Ganjil 2014, Sabtu 30 Agustus 2014, Jam 9.00 wib at MPSDA ITB. DEFINISI PENGELOLAAN adalah : Pelestarian, Pendayagunaan, pengendalian kerusakan dan pengelolaan database dan pembiayaan. INFRASTRUKTUR adalah : Prasarana dan Sarana sebagai penunjang operasi suatu objek untuk dapat berhasil maksimal. SDA (SUMBER DAYA AIR) adalah : Semua air dan daya yang terkandung di dalam yang dapat dimanfaatkan untuk berbagai kebutuhan seperti: minum, rumah tangga, irigasi, pelayaran, terhadap power, industry, dll. JENIS INFRASTRUKTUR (IFST – SDA) Di bumi (alam) dapat dibagi menjadi: IFST – SDA : 1) ALAMI adalah : IFST – SDA tersedia secara sendirinya / proses alam. (sunnat ALLAH) (S. Legowo, 2014, Saut, Widya, … , et all (mahasiswa MPSDA 2014) Contoh: DAS, Danau, Sungai / Kali / Sendang / Situ, Aquifer, Laut, dll. IFST – SDA : 2) BUATAN adalah : IFST – SDA hasil dari rekayasa buatan orang / manusia.

description

sda

Transcript of 20140830 PI SDA Pak Legowo

Page 1: 20140830 PI SDA Pak Legowo

PENGELOLAAN INFRASTRUKTUR SDA (PISDA) – SA-6013

20140830 – Kuliah #01 PISDA Pak Legowo - Semester Ganjil 2014, Sabtu 30 Agustus 2014, Jam 9.00 wib at MPSDA ITB.

DEFINISI

PENGELOLAAN adalah :Pelestarian, Pendayagunaan, pengendalian kerusakan dan pengelolaan database dan pembiayaan.

INFRASTRUKTUR adalah : Prasarana dan Sarana sebagai penunjang operasi suatu objek untuk dapat berhasil maksimal.

SDA (SUMBER DAYA AIR) adalah : Semua air dan daya yang terkandung di dalam yang dapat dimanfaatkan untuk berbagai kebutuhan seperti: minum, rumah tangga, irigasi, pelayaran, terhadap power, industry, dll.

JENIS INFRASTRUKTUR (IFST – SDA)

Di bumi (alam) dapat dibagi menjadi:

IFST – SDA : 1) ALAMI adalah :IFST – SDA tersedia secara sendirinya / proses alam. (sunnat ALLAH)(S. Legowo, 2014, Saut, Widya, … , et all (mahasiswa MPSDA 2014)Contoh: DAS, Danau, Sungai / Kali / Sendang / Situ, Aquifer, Laut, dll.

IFST – SDA : 2) BUATAN adalah :IFST – SDA hasil dari rekayasa buatan orang / manusia.Contoh: Bendung, Bendungan / Waduk, Embung, Kanal / Tanggul banjir, Tanggul laut, Kolam tampungan banjir (Retention Basin), dll.