1. pengantar pph

9
KONSEP PAJAK PENGHASILAN

Transcript of 1. pengantar pph

Page 1: 1. pengantar pph

KONSEP PAJAK PENGHASILAN

Page 2: 1. pengantar pph

Pajak Penghasilan

Pajak yang dikenakan terhadap Subjek Pajakatas penghasilan yang diterima atau

diperolehnya dalam tahun pajak.

Ps. 1 UU PPh

Page 3: 1. pengantar pph

KARAKTERISTIK

PPh

Pajak Subjektif

Pajak Langsung

Pajak Pusat/Negara

Page 4: 1. pengantar pph

SEJAKTAX

REFORM1983s.d.

SEKARANG

UU PPhKetentuan

Hukum MateriaI

UU KUPKetentuan

HukumFormal

Page 5: 1. pengantar pph

UU No. 7/1983 Pajak PenghasilanUU No. 7/1991 Perubahan PertamaUU No. 10/1994 Perubahan KeduaUU No. 17/2000 Perubahan KetigaUU No. 36/2008 Perubahan Keempat

UU No. 7 Tahun 1983 tentang Pajak Penghasilansebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan

(stdtd) UU No. 36 Tahun 2008

UU PPh

Page 6: 1. pengantar pph

UU No. 6/1983 Ketentuan Umum dan Tata CaraPerpajakan

UU No. 9/1994 Perubahan PertamaUU No. 16/2000 Perubahan KeduaUU No. 28/2007 Perubahan KetigaUU No. 16/2009 Penetapan Perpu No.5 tahun 2008

ttg Perubahan Keempat atas UU No. 6/1983 sebagai UU

UU No. 6 Tahun 1983 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan sebagaimana telah beberapa kali diubah

terakhir dengan (stdtd) UU No. 16 Tahun 2009

UU KUP

Page 7: 1. pengantar pph

Syarat PengenaanPPh

Subjek Pajak

harusjelas

Objek Pajak

Tarif Pajak

Prosedur Perpajakannya

UU

PPh

UU PPh &

UU KUP

Page 8: 1. pengantar pph

BAB I KETENTUAN UMUM : Pasal 1BAB II SUBYEK PAJAK : Pasal 2 - Pasal 3BAB III OBYEK PAJAK : Pasal 4 - Pasal 15BAB IV CARA MENGHITUNG PAJAK : Pasal 16 - Pasal 19.BAB V PELUNASAN PAJAK DALAM TAHUN BERJALAN :

Pasal 20 - Pasal 27BAB VI PERHITUNGAN PAJAK PADA AKHIR TAHUN :

Pasal 28 - Pasal 31BAB VII KETENTUAN LAIN-LAIN : Pasal 32BAB VIII KETENTUAN PERALIHAN : Pasal 33 - Pasal 34BAB IX KETENTUAN PENUTUP : Pasal 35 - Pasal 36

SISTEMATIKA UU PPh

Page 9: 1. pengantar pph

PENGHASILAN (Ph )

BIAYA, ZAKAT/ SUMBANGAN KEAGAMAAN

Ph NETO

KOMPENSASI KERUGIAN (KK)

Ph NETO SETELAH KK

PTKP

PhKP OP PhKP BADAN/ BUT

TARIF PS.17 (1)

PPh TERUTANG

KREDIT PAJAK

PPh KURANG (LEBIH) DIBAYAR

SUBJEK PAJAK