004 metode mendapatkan pengetahuan

21
06/14/22 06/14/22 1 METODE METODE MENDAPATKAN MENDAPATKAN PENGETAHUAN PENGETAHUAN Yuana Tri Utomo, SEI., MSI Yuana Tri Utomo, SEI., MSI STEI Hamfara, 11 Maret 2013

Transcript of 004 metode mendapatkan pengetahuan

Page 1: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 11

METODE METODE MENDAPATKAN MENDAPATKAN PENGETAHUANPENGETAHUAN

Yuana Tri Utomo, SEI., MSIYuana Tri Utomo, SEI., MSI

STEI Hamfara, 11 Maret 2013

Page 2: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 22

POKOK PEMBAHASANPOKOK PEMBAHASAN

• PengantarPengantar

• Metode Rasional dan Metode Metode Rasional dan Metode

IlmiahIlmiah

• Kedudukan Metode Rasional dan Kedudukan Metode Rasional dan

Metode IlmiahMetode Ilmiah

Page 3: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 33

Definisi berfikir yang benar bersifat universal sbgmn layaknya seseorang berjalan, makan, duduk dan aktifitas lainnya.

Dalam definisi berfikir yang benar terdapat unsur ilmu atau memori atau informasi awal atau ma’lumah sabiqoh atau pengetahuan.

Pembahasan disini (metode mendapatkan pengetahuan) yaitu ttg bgmn seseorang bisa mendapatkan ilmu / memori / informasi awal / ma’lumah sabiqoh / pengetahuan.

Page 4: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 44

Sejak kecil, rasa ingin tahu manusia dilampiaskan dg, misalnya: berani mencoba-coba sesuatu yg tidak diketahuinya, seperti senang memasukan barang-barang ke dalam mulutnya, berani bertanya “itu apa ?”, “ini bgmn?” dlsb.

Rasa ingin tahu manusia (kuriositas) ini akan terakumulasi dari zaman ke zaman menjadi pengalaman yg mewaris dari generasi kpd generasi berikutnya yg kemudian membentuk pengetahuan.

Page 5: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 55

Pertambahan pengetahuan seperti yang telah dikemukakan diatas didorong oleh dua faktor:(1)Dorongan yang bersifat teoritis non praktis sekedar untuk memenuhi kepuasan intelektual dan memahami hakikat alam semesta yang kemudian mengerucut menjadi ilmu pengetahuan murni (pure science) (2)Dorongan praktis yang memanfaatkan pengetahuan untuk meningkatkan taraf hidup yang lebih tinggi sehingga menjadi ilmu pengetahuan terapan (applied science).

Page 6: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 66

Proses untuk mendapatkan pengetahuan dapat pula diartikan sbg proses untuk mendapatkan informasi awal. Proses ini biasa disebut dg “belajar” dg sgl bentuknya. Seperti: bertanya kpd yg lbh dahulu tahu atau dg prasangka (dugaan) atau bahkan dg coba-coba (trial and error) namun tdk sdikit yg mlalui proses diberitahu oleh yg lbh tahu shg dia percaya, apalagi ditambah dg faktor kewibawaan org yg memberi tahu.

Proses diatas, jika dikembangkan bisa dikategorikan kedalam dua metode, yaitu metode rasional dan metode ilmiah.

Page 7: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 77

Metode Rasional :Metode Rasional :

سلك ي البحث، في معين منهج هي العقلية سلك الطريقة ي البحث، في معين منهج هي العقلية الطريقةعن عنه، يبحث الذي الشيء حقيقة معرفة إلى عن للوصول عنه، يبحث الذي الشيء حقيقة معرفة إلى للوصول

إلى الحواس، بواسطة بالواقع، الحس نقل إلى طريق الحواس، بواسطة بالواقع، الحس نقل طريق. الواقع بواسطتها يفسر سابقة معلومات ووجود .الدماغ، الواقع بواسطتها يفسر سابقة معلومات ووجود الدماغ،

Metode rasional adalah metode Metode rasional adalah metode (manhaj, approach)(manhaj, approach) tertentu dalam pengkajian yang ditempuh untuk tertentu dalam pengkajian yang ditempuh untuk mengetahui realitas sesuatu yang dikaji, dengan jalan mengetahui realitas sesuatu yang dikaji, dengan jalan memindahkan penginderaan terhadap fakta melalui memindahkan penginderaan terhadap fakta melalui panca indera ke dalam otak, disertai dengan adanya panca indera ke dalam otak, disertai dengan adanya sejumlah informasi terdahulu yang akan digunakan untuk sejumlah informasi terdahulu yang akan digunakan untuk

menafsirkan fakta tersebutmenafsirkan fakta tersebut. .

METODE METODE RASIONAL RASIONAL & METODE& METODE ILMIAH ILMIAH

Page 8: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 88

Metode Ilmiah :Metode Ilmiah :

يسلك البحث، في معين منهج هي العلمية يسلك الطريقة البحث، في معين منهج هي العلمية الطريقةعنه، يبحث الذي الشيء حقيقة معرفة إلى عنه، للوصول يبحث الذي الشيء حقيقة معرفة إلى للوصول

الشيء على تجارب إجراء طريق الشيء عن على تجارب إجراء طريق عن

Metode ilmiah adalah metode tertentu dalam Metode ilmiah adalah metode tertentu dalam pengkajian yang ditempuh untuk memperoleh pengkajian yang ditempuh untuk memperoleh pengetahuan ttg realitas pengetahuan ttg realitas (al-haqiqah, nature)(al-haqiqah, nature) dari sesuatu melalui jalan percobaan dari sesuatu melalui jalan percobaan (eksperimen) atas sesuatu itu.(eksperimen) atas sesuatu itu.

Page 9: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 99

Langkah-Langkah Metode Ilmiah :Langkah-Langkah Metode Ilmiah :

(1) OBSERVASI AWAL(1) OBSERVASI AWAL

(2) MERUMUSKAN MASALAH(2) MERUMUSKAN MASALAH

(3) MERUMUSKAN HIPOTESIS(3) MERUMUSKAN HIPOTESIS

(4) MELAKUKAN EKSPERIMEN(4) MELAKUKAN EKSPERIMEN

(5) MENYIMPULKAN HASIL (5) MENYIMPULKAN HASIL EKSPERIMENEKSPERIMEN

Page 10: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 1010

OBSERVASI OBSERVASI AWALAWAL

Kata lain dari observasi awal ini adalah penginderaan. Segala sesuatu yang tidak dapat diindera tidak bisa diteliti oleh ilmu alam dengan metode ilmiah.

Agar observasi awal ini tepat, maka perlu dilakukan oleh orang lain sebagai pengulangan untuk mendapatkan keyakinan yang lebih baik. Bisa juga dilakukan oleh peneliti sebelumnya karena tingkat rasa ingin tahu (kuriositas) nya tentu berbeda.

Page 11: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 1111

MERUMUSKAN MERUMUSKAN MASALAHMASALAH

Rumusan masalah biasanya diungkapkan dalam redaksi yang berbentuk kalimat tanya. Kalimat tanya biasanya diawali dengan kata “bagaimana?” dan “apa?” untuk ketepatan pengukuran. Sedangkan kata “mengapa?” tidak bisa mengantarkan pada eksperimen, misalnya: “mengapa ada alam semesta?”

Contoh-contoh rumusan masalah:a.Bagaimana konsep perdagangan luar negeri dalam sistem ekonomi Islam perspektif Hizbut Tahrir?b.Apa perbedaan konsep perdagangan luar negeri sistem ekonomi Islam dan sitem ekonomi Kapitalisme?

Page 12: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 1212

MERUMUSKAN MERUMUSKAN HIPOTESAHIPOTESA

Jawaban-jawaban sementara dari rumusan masalah atau dugaan-dugaan peneliti yang akan dibuktikan kebenarannya melalui penelitian yang akan dilakukan.

Contoh kalimat hipotesis:Mahasiswa yang rajin belajar dan tidak sering bolos kuliah akan mendapat nilai lebih baik daripada mahasiswa yang malas dan sering bolos kuliah.

Page 13: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 1313

MELAKUKAN MELAKUKAN EKSPERIMENEKSPERIMEN

Langkah yang dilakukan oleh peneliti dalam rangka mencocokkan antara data atau fakta yang ditemukan oleh peneliti dengan hipotesisnya.

Dalam melakukan eksperimen, kecermatan peneliti dalam menggunakan metodologi dan pendekatan akan mempengaruhi hasil penelitiannya.

Page 14: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 1414

MENYIMPULKAN HASIL MENYIMPULKAN HASIL EKSPERIMENEKSPERIMENBiasa disebut juga dg teori, yaitu jika hipotesa telah didukung oleh bukti atau data yang meyakinkan dari sebuah proses eksperimen atau pengujian yg dilakukan di laboratorium oleh para peneliti yang terpercaya kemudian bisa menunjukkan validitasnya walaupun dengan keterbatasan tertentu maka hasil dari eksperimen tadi bisa disimpulkan kemudian dibuatkan laporan penelitian dalam bentuk karya tulis ilmiah.

Page 15: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 1515

CONTOH-CONTOH PENELITIAN CONTOH-CONTOH PENELITIAN MENGGUNAKAN METODE ILMIAHMENGGUNAKAN METODE ILMIAH

2. Analisis Segmentasi Majalah al-Wa’ie di Yogyakarta

1. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Berlangganan Majalah al-Wa’ie di Yogyakarya

3. Perbandingan Konsep Perdagangan Luar Negeri Antara Sistem Ekonomi Islam Perspektif Hizbut Tahrir dan Sistem Ekonomi Kapitalisme

Page 16: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 1616

Ilmu-ilmu alam & ilmu-ilmu sosial- humaniora Ilmu-ilmu alam & ilmu-ilmu sosial- humaniora merupakan hasil/produk dari metode berpikir.merupakan hasil/produk dari metode berpikir.

Metode berpikir utk menghasilkan ilmu2 alam Metode berpikir utk menghasilkan ilmu2 alam adalah adalah METODE ILMIAHMETODE ILMIAH..

Metode berpikir utk menghasilkan ilmu2 Metode berpikir utk menghasilkan ilmu2 sosial-humaniora adalah sosial-humaniora adalah METODE METODE RASIONAL.RASIONAL.

KEDUDUKAN KEDUDUKAN METODE METODE RASIONAL RASIONAL & METODE& METODE ILMIAH ILMIAH

Page 17: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 1717

PPEERBEDAAN KARAKTERISTIK RBEDAAN KARAKTERISTIK MEMETODE TODE RASIONAL RASIONAL & METODE& METODE ILMIAH ILMIAH

VARIABEL YANG DIBANDINGKAN:1.Obyek Kajian 2.Cara Melakukan 3.Tingkat Kepercayaan 4.Posisi Pemikiran

Page 18: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 1818

PPEERBEDAAN KARAKTERISTIK RBEDAAN KARAKTERISTIK MEMETODE TODE RASIONAL RASIONAL & METODE& METODE ILMIAH ILMIAH

VARIABEL YG DIBANDINGKAN

METODE ILMIAH

METODE RASIONAL

Obyek KajianHanya mengkaji materi

Mengkaji materi dan ide

Cara MelakukanDilaksanakan dg eksperimen

Dilaksanakan dg cara berfikir sbgm definisi berfikir

Page 19: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 1919

VARIABEL YG DIBANDINGKAN

METODE ILMIAH

METODE RASIONAL

Tingkat Kepercayaan Hasil

Menghasilkan tingkat kepercayaan yg bersifat dzanni

Dari segi ada/tidak adanya hasilnya qoth’iy.Dari segi sifat hasilnya dzanny

Posisi PemikiranCabang dari metode rasional

Induk dari segala cara berfikir, termasuk metode ilmiah

Page 20: 004 metode mendapatkan pengetahuan

04/15/2304/15/23 2020

BUKTI MEBUKTI METODE TODE ILMIAH CABANG DARI ILMIAH CABANG DARI METODE RASIONALMETODE RASIONAL

1. Metode Ilmiah tidak dapat dilaksanakan tanpa informasi terdahulu (ma’lumat sabiqah). Informasi terdahulu ini diperoleh melalui Metode Rasional.

2. Metode Rasional mempunyai daya jangkau berpikir yg lebih luas daripada Metode Ilmiah.

Page 21: 004 metode mendapatkan pengetahuan

Wallahu a’lam