· Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun:...

65
PROGRAM KERJA (PROKER) PROGRAM STUDI DIV KEBIDANAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN 0 Ditetapkan Berdasarkan SK Rektor Nomor : 177/SK- UUI/II/2016 Tanggal : 10 Februari 2016 Berlaku Mulai Tahun 2016

Transcript of  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun:...

Page 1:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

PROGRAM KERJA (PROKER) PROGRAM STUDI DIV KEBIDANAN

FAKULTAS ILMU KESEHATANUNIVERSITAS UBUDIYAH INDONESIA

2016

0

Ditetapkan Berdasarkan SK RektorNomor : 177/SK-UUI/II/2016Tanggal : 10 Februari 2016Berlaku Mulai Tahun 2016

Page 2:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

PROGRAM STUDI DIV KEBIDANAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS UBUDIYAH INDONESIA

Buku ini disusun berdasarkan:

Undang-Undang Dasar 1945,hasil amandemen ke-4, Pasal 31 tentang System Pendidikan Nasional, Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional

Rencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014

Tim Penyusun:Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb

Banda Aceh, 10 Februari 2016

Mengetahui,

Rektor Direktur Perencanaan UUI

(Marniati, M.Kes) (Soraya Lestari, SE., M.Si)

1

Page 3:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

KATA PEGANTAR

Program studi DIV Kebidanan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Ubudiyah Indonesia adalah

program studi baru yang berkomitmen tinggi terhadap perbaikan kualitas pelayanan kesehatan, dengan

menyiapkan bidan yang berkualitas melalui peningkatan jenjang kebidanan. Hal ini sangat penting dan

relevan dengan program pembangunan Indonesia khususnya dalam bidang kesehatan. Sehingga

menuntut perencanaan strategis yand dapat diproyeksikan melalui program kerja yang tersusun

dengan target dan indikator pencapaian yang terukur.

Program Kerja (Proker) Program Studi DIV Kebidanan merupakan penjabaran dari Proker

Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Ubudiyah Indonesia. Proker ini disusun berdasarkan visi dan misi

Universitas yang merupakan ingin mencapai suatu tujuan bersama yaitu menjadi World Class Cyber University dan menuju Tridarma Perguruan Tinggi tahun 2025. Berdasarkan visi tersebut, tujuan dan

sasaran universitas dirancang untuk nantinya menjadi titik fokus pelaksanaan dan pengembangan

Program Kerja program studi DIV Kebidanan.

Diharapkan dengan adanya Proker ini dapat menjadi tolak ukur evaluasi di setiap tahun

pelaksanaan program dengan mempertimbangkan perubahan-perubahan penting yang dinilai

memberikan pengaruh secara signifikan terhadap pelaksanaan dan pengembangan program studi DIV

Kebidanan. Kepada semua pihak yang telah memberi masukan dalam pembuatan Proker ini kami

ucapkan terima kasih.

Banda Aceh, 10 Februari 2016Ketua Program Studi,

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb

2

Page 4:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR................................................................................................................... 2DAFTAR ISI................................................................................................................................ 3

BAB I PENDAHULUAN1.1 Latar Belakang......................................................................................................... 41.2 Dasar Hukum........................................................................................................... 61.3 Visi Program Studi................................................................................................... 61.4 Misi Program Studi................................................................................................... 71.5 Tujuan Program Studi.............................................................................................. 71.6 Tujuan Program Kerja.............................................................................................. 81.7 Arah Kebijakan......................................................................................................... 8

BAB II ANALISIS SWOT2.1 Isu Strategis............................................................................................................. 122.2 Analisis SWOT......................................................................................................... 13

2.2.1 Analisis Kekuatan (strenghness).................................................................. 132.2.2 Analisis Kelemahan (Weakness).................................................................. 142.2.3 Analisis Peluang (Opportunities).................................................................. 142.2.4 Analisis Ancaman (Theaet).......................................................................... 15

BAB III RENCANA STRATEGIS3.1 Program Kerja Tahun 2016.................................................................................... 163.2 Program Kerja Tahun 2017.................................................................................... 17

BAB V PENUTUP....................................................................................................................... 19LAMPIRAN

3

Page 5:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

BAB IPENDAHULUAN

1.1 Latar BelakangUniversitas Ubudiyah Indonesia (UUI) sesuai dengan visi dan misinya berkomitmen untuk

menjadi WORD CLASS CYBER UNIVERSITY dalam penyelengaraan pendidikan, penelitian, dan

pengabdian kepada masyarakat yang diakui baik di tingkat nasional maupun internasional. Selain

itu UUI juga berkomitmen untuk menyelenggarakan pendidikan berbasis sistem informasi dan

komunikasi untuk menghasilkan lulusan yang unggul dan mampu bersaing di tingkat nasional dan

internasional. Untuk mewujudkan hal tersebut maka disusunlah suatu program kerja (proker).

Bidan adalah tenaga kesehatan yang memberikan pelayanan pada tiap tatanan

pelayanan kesehatan, baik ditingkat primer, sekunder maupun tertier. Pelayanan kebidanan

berfokus kepada perempuan, bayi baru lahir, balita, serta keluarga dan masyarakat. Kebijakan

pelayanan kesehatan yang berkenaan dengan profesi bidan seperti yang tertuang di dalam

Permenkes RI No.HK.02.02/Menkes/149/I/2010 tentang Izin Penyelenggaraan Praktik Bidan,

bahwa; bidan dalam menjalankan praktik berwenang untuk memberikan pelayanan yang meliputi:

pelayanan kebidanan, pelayanan kesehatan reproduksi perempuan dan pelayanan kesehatan

masyarakat.

Pembangunan kesehatan diarahkan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan, dan

kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar peningkatan derajat kesehatan masyarakat yang

setinggi-tingginya dapat terwujud. Pembangunan kesehatan diselenggarakan dengan berdasarkan

pada perikemanusiaan, pemberdayaan dan kemandirian, adil dan merata, serta pengutamaan dan

manfaat dengan perhatian khusus pada penduduk rentan, antara lain ibu, bayi, anak, lanjut usia

(lansia), dan keluarga miskin.

Dalam memberikan pelayanan pada tiap tatanan pelayanan, diperlukan kompetensi, yaitu

kompetensi klinis dan kompetensi non klinis. Kompetensi klinis adalah kompetensi bidan dalam

praktik kebidanan. Sedangkan kompetensi non klinis meliputi: filosofi bidan, cara berfikir,

komunikasi, kepemimpinan serta semua tampilan bidan yang berasal dari hati dan intuisi yang

meliputi: kesabaran, keikhlasan, simpati, empati serta memperhatikan hak-hak yang harus diterima

oleh pasien dan mitra kerja tim.

Dalam upaya menurunkan angka kematian ibu dan anak melalui peningkatan kualitas

asuhan kebidanan yang optimal, maka Pemerintah telah mengeluarkan kebijakan, dengan

dikeluarkannya Kepmenkes RI No. 591 Tahun 2007, yaitu tentang kebutuhan tenaga kesehatan

mahir sebagai mitra pendamping dokter spesialis untuk mempercepat penurunan angka kematian

ibu dan bayi, yaitu pada level pendidikan Diploma IV termasuk DIV Kebidanan

Program studi DIV Kebidanan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas UBudiyah Indonesia

(UUI) merupakan ilmu pengetahuan yang berorientasi keahlian praktis guna menunjang 4

Page 6:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

pengembangan profesi bidan. Pada jenjang Diploma IV, mahasiswa akan dibekali dengan

kompetensi kebidanan yang lebih mahir serta dilengkapi kemampuan kependidikan untuk berkarir

sebagai tenaga pengajar di bidang kebidanan (perguruan tinggi) dan juga di bidan

pelayanan(rumah sakit).

Berbeda dengan ilmu kebidanan pada jenjang DIII, alumni DIV Kebidanan UUI dapat

melanjutkan pendidikan pada jenjang yang lebih tinggi , Sarjana Strata Dua (S2) di berbagai

disiplin ilmu.

Hal ini dimungkinkan karena program DIV mendapat kesetaraan dengan jenjang S1 .

Sementara institusi penyelenggara program yang bereputasi Universitas terkemuka akan turut

meningkatkan kepercayaan diri para alumni untuk memenangkan persaingan dalam dunia karir,

maupun memajukan usaha klinik secara mandiri.

Ketersediaan alumni DIV kebidanan masih sangat diperlukan masyarakat di dalam negeri.

Profesi bidan merupakan ujung tombak persalinan untuk mencegah angka kematian ibu dan anak.

Hal ini meningkatkan nilai penting peran bidan untuk meningkatkan indeks pembangunan manusia

(human development index) melalui peningkatan kualitas kesehatan masyarakat.

Mengingat makin kompleksnya masalah persalinan, maka keahlian profesi bidan pada

jenjang DIII perlu terus ditingkatkan. Program DIV Kebidanan UUI juga membuka kesempatan bagi

alumni SLTA untuk menempuh program ini dalam waktu relatif cepat minimal 4 tahun (8 semester).

Bidan dengan kualifikasi DIV Kebidanan yang mampu bekerja dan dibutuhkan di rumah

sakit, Puskesmas rawat inap, maupun di layanan klinis kebidanan lain, secara khusus sebagai

mitra spesialis obstetri ginekologi dan mitra spesialis anak sampai saat ini belum tersedia, hal ini

juga relevan dengan Kepmenkes 369/Menkes/SK/III/2007 tentang Standar Profesi Bidan mengenai

kualifikasi lulusan pendidikan Bidan setingkat Diploma IV merupakan bidan profesional yang

memiliki kompetensi untuk melaksanakan praktiknya baik di institusi pelayanan, praktik perorangan

maupun di instansi pendidikan. Bidan dapat berperan sebagai pemberi layanan, pengelola,

pendidik dan peneliti.

Melalui pendidikan DIV Kebidanan diharapkan bidan mampu memberikan penanganan

awal dan penapisan awal pada kasus-kasus kegawatdaruratan dan patologi kebidanan. Untuk itu

bidan harus mempunyai pengetahuan, keterampilan dan sikap yang profesional dan berkualitas

agar mampu memberikan asuhan kebidanan yang optimal. Untuk mendukung pencapaian hal

tersebut maka diperlukan lulusan tenaga kesehatan khususnya DIV Kebidanan dengan jumlah,

jenis dan kualitas yang optimal dan memadai. Untuk menjawab tantangan tuntutan pelayanan

kebidanan yang profesional, kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi kebidanan serta perlunya

kemampuan partnership bidan dengan mitra kerja spesialis, maka perlu dikembangkan Program

Studi Diploma IV Kebidanan.

5

Page 7:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

Penyusunan Program Kerja studi DIV Kebidanan didasarkan pada visi, misi, dan tujuan

yang tertuang pada RENSTRA Universitas Ubudiyah Indonesia 2015-2025 dan didasarkan pada 4

(empat) area strategi yaitu:

1. Pembelajaran dan Pengembangan / Competency Level (Pengembangan SDM, Mutu tenaga

pengajar, dll)

2. Proses Internal / Operational Efficiency (Penguatan Tata Kelola, Akuntabilitas & Pencitraan

Publik, dll)

3. Stakeholder / Customer Service (Peningkatan kepuasan customer, peningkatan mutu

pelayanan, dll)

4. Keuangan / Shareholder Value (Meningkatkan sumber pendapatan baru, meminimalisir biaya,

peningkatan asset. dll)

1.2 Dasar HukumProgram kerja program studi DIV Kebidanan Fakultas Kesehatan Universitas Ubudiyah

Indonesia disusun dengan memperhatikan:

1. Undang-Undang Dasar 1945, hasil amandemen ke-4, pasal 31 tentang Sistem Pendidikan

Nasional

2. Undang- Undang No 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional

3. Peraturan Pemerintah No 32 Tahun 2013 tentang Standar Nasional Pendidikan

4. Peraturan Pemerintah No 66 Tahun 2010 Tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan

Pendidikan

5. Rencana Strategis Pendidikan Nasional (Renstra Diknas) Tahun 2010-2014

6. Rencana Pembangunan Jangka Panjang Kementerian Pendidikan Nasional 2005-2025.

1.3 Visi Program Studi Pada tahun 2025 menjadi program studi D-IV Kebidanan terbaik dalam menghasilkan

Bidan Berkualitas, profesional, berstandar dan berdaya saing di tingkat nasional dan internasional

yang memiliki kompetensi di bidang klinik dan pendidik serta peka terhadap nilai-nilai sosial dan

kemajuan Teknologi.

6

Page 8:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

1.4 Misi Program Studi 1. Menyelenggarakan dan mengembangkan pendidikan kebidanan khususnya Bidan Klinik untuk

menghasilkan lulusan yang berkualitas dan memiliki kompetensi dibidang klinik dan pendidik

Serta berdaya saing Tinggi.

2. Menyelenggarakan dan mengembangkan penelitian dan publikasi Ilmiah di bidang kebidanan

yang memiliki impak tinggi ,unggul berdasarkan nilai-nilai sosial dan budaya di Indonesia serta

sesuai dengan kebutuhan dan perkembangan IPTEK.

3. Menyelenggarakan Pengabdian Pada Masyarakat sebagai wujud tangungjawab sosial Intitusi

dalam menyelesaikan permasalahan Kebidanan dimasyarakat.

4. Mengembangkan kerja sama dengan berbagai intitusi dalam yang mendukung kemajuan

pendidikan dan penelitian baik di tingkat nasional maupun internasional.

5. Meningkatkan tata kelola akademik pada program studi yang transparan akuntabel dan

bertangung jawab.

1.5 Tujuan Program Studi 1. Menghasilkan lulusan tenaga Bidan yang betkualitas, propesional berstadar dan berdaya

saing tinggi, baik tingkat nasional maupun internasional serta tangap terhadap perubahan dan

kemajuan teknologi.

2. Menghasilkan lulusan renaga kebidanan yang menjunjung tinggi nilai nilai agama dan sosial

dalam peningkatan keilmuan bidan berwawasan luas, berkompetitif , memiliki kemampuan

betkomunisadi yang baik serta mampu bersaing secara global.

3. Menghasilkan lulusan yang Mampu melakukan promosi dan pendidikan kesehatan pada

individu, keluarga dan masyarakat serta pemberdayaan perempuan dalam upaya menjamin

kesejahteraan ibu, anak dan keluarganya.

4. Menghadilkan lulusan yang mampu Memberikan pelayanan kebidanan di masyarakat dengan

tetap mempertimbangkan kultur budaya setempat baik dari aspek preventif, kuratif maupun

rehabilitatif.

5. Menghasilkan penelitian publikasi Ilmiah yang bermanfaat dalam dalam mendorong

pemecahan permasalahan dimasyarakat, serta bernilai publikasi baik tingkat nadional maupun

internasional.

6. Menghasilkan kinerja pengabdian pada masyarakat yang mampu mendorong ke ikut sertaan

masyarakat dalam penyelesaian masalah dimasyarakat yang dapat meningkatkan kualitas

Hidup dan Kesejahteraan Masyarakat.

1.6 Tujuan Program Kerja

7

Page 9:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

Program Kerja program studi DIV Kebidanan Fakultas Kesehatan Universitas Ubudiyah

Indonesia ini mempunyai tujuan yang diselaraskan dengan tujuan dari rencana strategis

Universitas Ubudiyah Indonesia, yaitu:

1. Peningkatan kapasitas dalam perencanaan pengembangan UUI menuju cyber University pada

2025

2. Peningkatan kapasitas UUI dalam upaya pengelolaan perguruan tinggi berbasis pada Good

University Government (GUG).

3. Menyusun renstra menengah (5 tahun) dan jangka panjang (10 tahun)

4. Menganalisis Kekuatan (Strenghness), Kelemahan (Weakness), Peluang (Opportunity) dan

Ancaman (Treath) yang dimiliki oleh UUI dalam upaya mewujudkan World Class Cyber University

1.7 Arah Kebijakan Penyusunan renstra ini dimaksud sebagai pedoman untuk penyelenggaraan dan

pengembangan program studi DIV kebidanan untuk kedapan dengan kemungkinan adanya

peninjauan seiap tahun sekali sesuai dengan perubahan-perubahan penting yang diperkirakan

berpengaruh secara signifikan terhadap penyelenggaraan dan pengembangan program studi.

Rencana strategis ini disusun berdasarkan kristalisasi cita-cita dan komitmen bersama

tentang peningkatan jenjang kebidanan sesuai tuntutan profesionalisme bidan yang ingin dicapai

dengan mempertimbangkan potensi yang dimiliki, permasalahan yang dihadapi dan berbagai

kecenderungan perubahan lingkungan baik nasional maupun internasional yang sedang dan akan

berlangsung.

Adapun arah kebijakan yang ditetapkan oleh Program Studi DIV Kebidanan Universitas

Ubudiyah Indonesia adalah sebagai berikut:

1.7.1 Arah Kebijakan untuk Mencapai Tujuan-1: Peningkatan kapasitas Program Studi DIV

Kebidanan dalam perencanaan dan pelaksanaan pengembangan Universitas Ubudiyah

Indonesia menuju cyber University pada 2025

Dalam rangka mewujudkan peningkatan kualitas Universitas Ubudiyah Indonesia,

maka program studi DIV Kebidanan mengambil arah kebijakan sebagai berikut:

1. Meningkatkan pemanfaatan model pembelajaran yang bersifat E-learning. Sesuai dengan

visi universitas yakni menjadi world class cyber university pada tahun 2025, maka program

studi akan menfokuskan pada peningkatan pemanfaatan model pembelajaran yang

bersifat E-learning pada setiap tahunnya yang tidak hanya bersumber dari dalam negeri

namun juga luar negeri. Melalui kolaborasi/kerjasama yang telah dijalin oleh UUI dengan

berbagai Universitas terkemuka di kawasan Asia dan Eropa yang memiliki keunggulan

dalam materi dan sumberdaya, diharapkan dapat menawarkan sistem pembelajaran yang

8

Page 10:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

berkualitas yang nantinya tidak hanya meningkatkan kualitas dari program studi tetapi juga

kreditibilitas dari universitas Ubudiyah Indonesia.

2. Mendorong perguruan tinggi mencapai posisi dan peran terbaiknya (Webometrics dan QS

stars-Ranking) Melalui pemanfaatan secara aktif dari media internet, segala bentuk

kegiatan kemahasiswaan, pendidikan, penelitian maupun pengabdian masyarakat yang

dilaksanakan oleh program studi akan dipromosikan secara aktif sebagai bentuk

pembuktian bahwa program studi memiliki keunggulan yang tidak hanya berskala local dan

nasional, tetapi juga internasional. Hal ini diharapkan dapat mendukung UUI menduduki

peringkat pertama pada Ranking Web of University Webometrics serta termasuk di dalam

daftar universitas ber-ranking QS- stars

1.7.2 Arah Kebijakan untuk Mencapai Tujuan-2: Peningkatan kapasitas Progam Studi DIV

Kebidanan dalam upaya pengelolaan perguruan tinggi berbasis pada Good University

Governance (GUG).

Dalam usaha mewujudkan Universitas Ubudiyah Indonesia menjadi Universitas yang

berbasis Good University Governance (GUG), program studi DIV Kebidanan melaksanakan

tata kelola baik dari segi kebijakan maupun strategi dengan berlandaskan 5 (lima) prinsip

umum dari GUG itu sendiri yakni: Transparency, Accountability, Responsibility, Independency dan Fairness. Strategi kebijakan yang ditetapkan adalah sebagai berikut:

1. Menyediakan informasi yang cukup, akurat, tepat waktu kepada segenap stakeholders-nya

melalui pemanfaatan media berbasis internet (website prodi, universitas,

dll)_Transparency2. Merumuskan dan mengkomunikasikan secara jelas fungsi, hak, kewajiban, wewenang

serta tanggung jawab program studi terhadap pihak yang berkepentingan baik rektorat,

direktorat, mahasiswa maupun masyarakat umum melalui pemanfaatan media berbasis

internet (website prodi, universitas, dll), dan _Accountability 3. Program Studi bertanggung jawab dalam menciptakan kegiatan operasional yang sesuai

dan patuh terhadap peraturan universitas (by laws) serta memenuhi tanggung jawab

sosialnya melalui pelaksanaan kegiatan “pengabdian Masyarakat”_ Responsibility 4. Mengedepankan obyektivitas dalam proses pengambilan keputusan dan tidak saling

mendominasi dan atau melempar tanggung jawab antara satu unit, direktorat, program

studi dengan yang lain sehingga mendukung terwujud sistem pengendalian internal yang

efektif _Independency 5. Memberikan kesempatan kepada pihak terkait untuk memberikan masukan dan

menyampaikan pendapat bagi kepentingan dan perkembangan program studi serta

Menerapkan prinsip keadilan bagi semua peserta didik tanpa adanya pembedaan tertentu_

9

Page 11:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

Fairness

1.7.3 Arah Kebijakan untuk Mencapai Tujuan-3: Peningkatan kualitas Universitas Ubudiyah

Indonesia melalui penyusunan renstra program studi jangka panjang (10 tahun)

Dalam rangka mendorong dan menfasilitasi peningkatan kualitas universitas yang

mengarah pada visi universitas yakni menjadi World Class Cyber University, akreditasi

program studi ber- Grade “A” oleh BAN PT akan menjadi fokus penting pada tahun

kedepannya. Oleh karena itu, peningkatan partisipasi mahasiswa pada berbagai kegiatan

kemahasiswaan baik bersifat akademik, penelitian dan pengabdian masyarakat maupun

prestasi berskala lokal, nasional maupun internasional akan terus digalakkan. Selain itu,

sumber daya dan program akademik program studi DIV Kebidanan dinilai perlu difasilitasi

dengan adanya pelayanan pendidikan dan ICT yang lebih supportive. Diharapkan melalui

pemetaaan kebutuhan mahasiswa dan pihak terkait secara konsisten oleh program studi (salah

satunya melalui perumusan Renstra Prodi Jangka Panjang) akan mendukung peningkatan

akreditasi oleh BAN PT menjadi Grade A yang dibutuhkan dalam peningkatan kualitas

Universitas dalam 10 tahun kedepan.

1.7.4 Arah Kebijakan untuk Mencapai Tujuan-4: Menganalisis Kekuatan (Strenghness), Kelemahan

(Weakness), Peluang (Opportunity) dan Ancaman (Treath) yang dimiliki oleh Program Studi

DIV Kebidanan dalam upaya mewujudkan World Class Cyber UniversityDalam rangka tujuan tersebut, maka Program studi Manajemen Informatika mengambil

arah kebijakan sebagai berikut:

1. Meningkatkan kualitas dari Program studi secara parsial yang secara langsung

mendukung peningkatan mutu dari Universitas Ubudiyah Indonesia secara umum.

Salah satunya dilaksanakan melalui penerapan Kurikulum program studi DIV Kebidanan

Universitas Ubudiyah Indonesia yang dahulunya berbasis isi (content based curriculum)

menjadi berbasis KKNI. Kurikulum DIV Kebidanan berbasis KKNI yang dikembangkan dan

diarahkan untuk memahami dan menguasai pengetahuan dasar Kebidanan bagi calon

sarjana. Diharapkan nantinya lulusan memiliki basis yang kuat dalam bidang keilmuan

secara umum dan kemampuan spesifik dalam satu kekhususan bidang keahlian. Hal ini

sejalan dengan visi Universitas Ubudiyah Indonesia dan visi Fakultas Kesehatan dimana

kurikulum tidak hanya diarahkan kepada keunggulan keilmuan tetapi juga menjadi

kurikulum yang memperhatikan kebutuhan infrastruktur dan dunia usaha pada umumnya.

Selain itu melalui peningkatan jumlah dosen di dalam lingkungan program studi bergelar

S2, dan meningkatkan penggunaan secara aktif media internet yang nantinya dapat

mendukung Universitas Ubudiyah Indonesia menjadi peringkat pertama dalam

10

Page 12:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

Webometrics dan terdaftar dalam Qs Stars – Rating.

2. Membangun mutu dan kapasitas Universitas Ubudiyah Indonesia melalui pembinaan dan

peningkatan kualitas dari lulusan program studi.

Dilaksanakan melalui peningkatan peran aktif mahasiswa dalam kegiatan kemahasiswaan

yang bersifat akademik maupun soial, meningkatkan tingkat Partisipasi mahasiswa dalam

bidang penelitian dan pengabdian masyarakat, mengikutsertakan mahasiswa secara aktif

dalam program kerja nyata Luar negeri yang di sediakan oleh universitas agar nantinya

mahasiswa tidak hanya handal secara hard skill tetapi juga soft skill.

11

Page 13:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

BAB IIANALISIS SWOT

2.1 Isu StategisDalam penyelenggaraan program studi DIV Kebidanan, tantangan akibat semakin

menguatnya arus globalisasi, pendidikan bidan yang semakin meluas, perubahan arah kebijakan

pendidikan yang berorientasi kepada kebutuhan pasar dan pesatnya perkembangan ilmu

pengetahuan dan teknologi informasi (TIK), menuntut terus diadakannya penyesuaian baik oleh

penyelenggaraan pendidikan tinggi maupun program studi DIV Kebidanan. Berdasarkan tantangan

tersebut, beberapa isu strategis seperti; globalisasi, tingginya permintaan pasar terhadap SDM

yang ahli dalam memberikan asuhan kebidanan ibu dan anak, dan tuntutan peningkatan kualitas

dari lulusan, semakin menuntut seluruh civitas dari universitas Ubudiyah Indonesia untuk

senantiasa meningkatkan daya saing dalam upaya mempertahankan keberadaannya di dalam

industri. Program Studi DIV Kebidanan diharapkan mampu menghasilkan sumber daya manusia

atau lulusan yang sesuai dengan kebutuhan dan kualifikasi dunia kerja dan stakeholder melalui

peningkatan kinerja dan pengelolaan program studi yang merupakan bagian penting dari

universitas baik dalam beberapa aspek berikut:

1. Kurikulum program studi

2. Sumber daya manusia ( Pengajar)

3. Mahasiswa

4. Proses pembelajaran

5. Prasarana dan sarana

6. Penelitian dan publikasi

7. Pengabdian kepada masyarakat

8. Tatakelola (governance)

9. Sistem informasi

10. Kerjasama luar negeri

11. Dll.

12

Page 14:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

2.2 Analisis SWOTSetelah menentukan visi, misi dan tujuan dari universitas, serta menetapkan visi dan misi

program studi DIV Kebidanan yang bertunduk di bawah naungan Fakultas Kesehatan UUI, maka

setiap program studi mampu melakukan analisis terhadap kekuatan, kelemahan, peluang

maupun ancaman yang mungkin dihadapi oleh masing-masing bagian. Analisis ini disebut juga

dengan Analisis SWOT (Strength, Weakness, Opportunity, Threat). Analisis situasi yang dilakukan

secara internal oleh Program Studi D-IV Kebidanan bertujuan untuk mendeskripsikan gambaran

keberadaan/ kualitas institusi program studi saat ini. Dalam konteks perencanaan strategis, hal

tersebut sekaligus merupakan analisis kesenjangan antara keadaan saat ini dengan gambaran

masa depan yang diinginkan. Analisis ini dibuat per poin sesuai dengan item dibawah ini:

2.2.1 Analisis Kekuatan (Strength)1. Kurikulum yang sudah berbasis KKNI dan mengikuti SNPT menjadi keutamaan dan

kekuatan untuk mendapatkan suatu kurikulum yang efektif.

2. Visi dan misi program studi menjamin adanya keberlanjutan institusi dan mendapatkan

dukungan dari pihak Yayasan dan Universitas Ubudiyah Indonesia serta berupaya keras

menjamin adanya peningkatan kompetensi lulusan sesuai perkembangan zaman.

3. Sistem rekrutmen dan seleksi mahasiswa telah berjalan dengan baik.

4. Kurikulum yang berorientasi pada dunia kerja yang berorientasi pada peningkatan aspek

kompetensi lulusan sesuai kebutuhan dunia kerja.

5. Tersedianya sarana teknologi informasi yang mempermudah proses pembelajaran.

6. Fasilitas perkuliahan, laboratorium dan perpustakaan yang memadai.

7. Kegiatan seminar kesehatan, workshop dan pelatihan yang dilakukan rutin setiap

semester dengan program “7 sertifikat wajib” bagi DIV kebidanan regular dan “2 sertifikat

wajib” bagi DIV Kebidanan non regular.

8. Peningkatan kualitas pengajar dengan membekali pengetahuan dan keterampilan

melalui seminar, workshop dan pelatihan.

9. Penelitian dan pengabdian masyarakat yang dilakukan tenaga pengajar dengan

melibatkan peran serta mahasiswa.

10. Menjalin kerjasama dan kemitraan dengan instansi dalam dan luar negeri.

13

Page 15:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

2.2.2 Analisis Weakness (Kelemahan)1. Organisasi dan tata kelola yang belum terkoordinasi, efektif, dan efisien merupakan

kelemahan utama.

2. Masih terdapat kesenjangan pemahaman visi dan misi dari dosen dan karyawan dalam

tataran implementasi.

3. Sistem evaluasi yang dilakukan Lembaga Penjaminan Mutu belum berjalan dengan baik

dan masih terbatas pada mutu akademik. Hal tersebut juga dimungkinkan akibat sistem

manajemen yang berkaitan dengan tata kelola belum optimal.

4. Rendahnya minat mahasiswa dalam belajar mandiri, kegiatan sosial dan penelitian.

5. Kurangnya rasio dosen tetap program studi DIV Kebidanan

6. Belum terpenuhinya target Akreditasi program studi ”A”

7. Hasil penelitian dosen tetap belum sepenuhnya baik

8. Penguasaan bahasa asing bagi mahasiswa dan para dosen terutama bahasa Inggris

masih sangat rendah

9. Keterbatasan SDM dibandingkan dengan jumlah pekerjaan yang tinggi

10. Belum tersedianya tenaga pengajar lulusan Doktor

11. Publikasi ilmiah dosen tetap baik nasional maupun internasional masih kurang

12. Jumlah mahasiswa yang masih sedikit

13. Jumlah dosen yang spesifik dengan prodi D-IV Kebidanan belum sesuai dengan

kebutuhan

2.2.3 Analisis Opportunity (Kesempatan)1. Minimnya institusi penyelenggara pendidikan DIV Kebidanan yang membuat kita

semakin percaya diri untuk membentuk suatu lulusan kebidanan UUI yang berkompeten

dan berjiwa entrepreneur.

2. Adanya permintaan yang tinggi dari pihak pengguna lulusan khususnya wilayah

Sumatera Utara dan Aceh terhadap lulusan D-IV Kebidanan, yang memberikan peluang

bagi lulusan Program Studi D-III Kebidanan untuk terus berupaya mengembangkan

tingkat studi ke jenjang DIV Kebidanan non regular

3. Lulusan SMA yang terus mengalami peningkatan yang sangat potensial menjadi calon

mahasiswa kebidanan yang dapat langsung menjalani jenjang diploma IV.

4. Jenjang diploma IV merupakan salah satu syarat sertifikasi bidan yang sudah menjadi

pegawai negri.

5. Memberikan peluang bagi Program Studi DIV Kebidanan untuk mengembangkan

program akreditasi pendidikan profesi dan sistem ujian kompetensi nasional.

14

Page 16:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

6. Rencana strategis Dikti yang menempatkan kreativitas, kewirausahaan dan

kepemimpinan bagi mahasiswa dan staf pengajar sebagai pilar penting pengembangan

PS, menajamkan mata kuliah kompetensi lulusan serta memberikan kesempatan

kerjasama dengan instansi dan asosiasi profesi.

7. Tersedianya tawaran dana hibah penelitian, beasiswa dari Dikti serta lembaga-lembaga

dari luar negeri.

8. Kerjasama Universitas Ubudiyah Indonesia yang terjalin baik nasional maupun

internasional membuka peluang bagi mahasiswa untuk melakukan studi banding, kuliah

kerja nyata dan pertukaran mahasiswa sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas

lulusan yang berkompeten dibidang kesehatan khususnya kebidanan.

9. Kerjasama antara stakeholder yang memberi kesempatan pada mahasiswa kebidanan

untuk melakukan praktik klinik kebidanan selama proses perkuliahan guna meningkatkan

kompetensi sesuai yang dipelajari dalam proses belajar mengajar.

2.2.4 Analisis Treat (Ancaman)1. Terdapat Perguruan tinggi negri yang membuka program studi DIV kebidanan.

2. Banyaknya pendidikan bidan yang berjalan di Indonesia yang tidak sebanding dengan

jumlah lahan pekerjaan bagi lulusan kebidanan baik di pelayanan kesehatan pemerintah

maupun di komunitas.

3. Persaingan antara perguruan tinggi dalam memperebutkan tenaga dosen yang

berkualitas.

4. Jumlah program studi kesehatan lainnya seperti kesehatan masyarakat, keperawatan

dan farmasi baik jenjang D-III DAN S-1 menambah daftar persaingan dalam upaya

memperoleh calon mahasiswa baru, baik diwilayah Aceh dan Sumatera khususnya.

5. Globalisasi dan Perdagangan bebas antar Negara Asean (Asean Economic Community)

yang menuntut terus ditingkatkannya kompetensi dari lulusan program studi.

15

Page 17:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

BAB IIIPROGRAM KERJA

Program kerja (proker) Prodi DIV Kebidanan disusun dengan menyelaraskan pada visi

dan misi dari Program Studi. Proker ini merupakan turunan dari Rencana Strategis (Renstra)

2015-2025 dari Prodi DIV Kebidanan. Sebagaimana yang telah dijabarkan dalam Renstra Prodi,

Program kerja dari Prodi DIV Kebidanan juga mengacu pada 4 (empat) area strategi yaitu

a. Competency Level

b. Operational Efficiency

c. Customer Service

d. Shareholder Value.

Program Kerja ini merupakan penjabaran rencana aktivitas yang akan di laksanakan oleh

program studi selama kurun waktu 2 (dua) tahun yakni tahun 2016 dan tahun 2017. Dengan

berlandaskan pada empat area strategi tersebut, berikut merupakan rincian program kerja dua

tahun program studi DIV Kebidanan Fakultas Kesehatan Universitas Ubudiyah Indonesia:

3.1 Program Kerja Tahun 2016 Program kerja Prodi DIV Kebidanan Fakultas Kesehatan Universitas Ubudiyah Indonesia

pada tahun 2016 adalah sebagai berikut:

1. Promosi terpadu (SMA/sederajat, perguruan tinggi yang membuka prodi DIII Kebidanan dan

pelayanan kesehatan di seluruh Aceh) melalui kunjungan langsung, media cetak dan

elektronik, website dan media social

2. Membuat Rencana Perkuliahan Mahasiswa (RPM)

3. Melaksanakan bimbingan akademik

4. Membuat kalender akademik

5. Menghubungi dan mempersiapkan calon dosen pengampu mata kuliah

6. Mengadakan workshop penelitian bagi para pengajar

7. Melaksanakan pertemuan pada setiap awal semester (mahasiswa)

8. Pendaftaran dan pelaksanaan Sidang mahasiswa Lama

9. Melaksanakan konversi matakuliah

10. Melaksanakan sosialisasi, promosi dan pemberitaan rutin pada web dan social media program

studi.

11. Mempersiapkan dan melaksanakan Wellness

12. Pelaksanaan Seminar Kesehatan dan pelatihan preceptor mentor bagi mahasiswa dan bidan

13. MOU dengan Universitas International dalam pembuatan video animasi yang dikaitkan dengan

Kebenaran Al-Qur’an, dengan tema “Proses Terciptanya Manusia”

16

Page 18:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

14. Melakukan penyuluhan kesehatan diSMA yang ada di Banda Aceh dengan melibatkan peran

aktif mahasiswa D-IV Kebidanan

15. Mengikutsertakan mahasiswa D-IV Kebidanan dalam ikatan mahasiswa bidan Indonesia (IMBI)

16. Membuat pertemuan alumni dan stakeholder D-IV Kebidanan

17. Melaksanakan Pelatihan/ workshop Bahasa inggris

18. Peningkatan citra dan layanan ka prodi melalui pelayanan terbaik kepada mahasiswa

19. Melakukan penelitian semester

20. Melakukan pengapdian masyarakat

21. Mengikuti pelatihan-pelatihan dan seminar ilmiah

22. Melakukan audit internal terkait kualitas pelayanan

23. Mengundang guest lecture24. Perpanjangan Akreditasi LAM PT-KES

25. Menjalin kerjasama dengan lahan praktik mahasiswa, stakeholder dan instansi baik nasional

maupun internasional

26. Menurunkan mahasiswa ke lahan praktik di pelayanan kesehatan baik swasta maupun negri

27. Melaksanakan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di luar negri dengan instansi yang memiliki

MOU

28. Pertukaran SDM/ tenaga pengajar baik nasional maupun internasional guna meningkatkan

kualitas SDM dan proses pembelajaran.

29. Ikut serta dalam setiap kegiatan Hibah DIKTI

30. Evaluasi Proses Pembelajaran di setiap semester

31. Mengadakan fasilitas perkuliahan, laboratorium, buku dll

32. Mengikutsertakan mahasiswa dalam kegiatan innovation, creatifity and exebition baik nasional maupun

international

33. Membuat tabungan oleh, dari dan untuk mahasiswa guna study tour ke luar negri di semerter akhir

(VIII) dengan tema “jelajah perkembangan pelayanan kesehatan dan budaya di Malaysia”

34. Publikasi ilmiah yang terindeks scopus

35. Mengusulkan dosen untuk studi lanjut ke jenjang S3

36. Mengusulkan NIDN dosen tetap yang sudah menyelesaikan studi S2 Kesehatan

3.2 Program Kerja Tahun 2017 Program kerja Prodi DIV Kebidanan Fakultas Kesehatan Universitas Ubudiyah Indonesia

pada tahun 2017 adalah sebagai berikut:

1. Promosi terpadu (SMA/sederajat, perguruan tinggi yang membuka prodi DIII Kebidanan dan

17

Page 19:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

pelayanan kesehatan di seluruh Aceh) melalui kunjungan langsung, media cetak dan elektronik,

website dan media social

2. Membuat Rencana Perkuliahan Mahasiswa (RPM)

3. Melaksanakan bimbingan akademik

4. Membuat kalender akademik

5. Menghubungi dan mempersiapkan calon dosen pengampu mata kuliah

6. Mengadakan workshop penelitian bagi para pengajar

7. Melaksanakan pertemuan pada setiap awal semester (mahasiswa)

8. Pendaftaran dan pelaksanaan Sidang mahasiswa Lama

9. Melaksanakan konversi matakuliah

10. Melaksanakan sosialisasi, promosi dan pemberitaan rutin pada web dan social media program

studi.

11. Mempersiapkan dan melaksanakan Wellness

12. Pelaksanaan Seminar Kesehatan dan pelatihan preceptor mentor bagi mahasiswa dan bidan

13. MOU dengan Universitas International dalam pembuatan video animasi yang dikaitkan dengan

Kebenaran Al-Qur’an, dengan tema “Proses Terciptanya Manusia”

14. Melakukan penyuluhan kesehatan diSMA yang ada di Banda Aceh dengan melibatkan peran aktif

mahasiswa D-IV Kebidanan

15. Mengikutsertakan mahasiswa D-IV Kebidanan dalam ikatan mahasiswa bidan Indonesia (IMBI)

16. Membuat pertemuan alumni dan stakeholder D-IV Kebidanan

17. Melaksanakan Pelatihan/ workshop Bahasa inggris

18. Peningkatan citra dan layanan ka prodi melalui pelayanan terbaik kepada mahasiswa

19. Melakukan penelitian semester

20. Melakukan pengapdian masyarakat

21. Mengikuti pelatihan-pelatihan dan seminar ilmiah

22. Melakukan audit internal terkait kualitas pelayanan

23. Mengundang guest lecture24. Perpanjangan Akreditasi LAM PT-KES

25. Menjalin kerjasama dengan lahan praktik mahasiswa, stakeholder dan instansi baik nasional

maupun internasional

26. Menurunkan mahasiswa ke lahan praktik di pelayanan kesehatan baik swasta maupun negri

27. Melaksanakan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di luar negri dengan instansi yang memiliki MOU

28. Pertukaran SDM/ tenaga pengajar baik nasional maupun internasional guna meningkatkan kualitas

SDM dan proses pembelajaran.

29. Ikut serta dalam setiap kegiatan Hibah DIKTI

30. Evaluasi Proses Pembelajaran di setiap semester

18

Page 20:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

31. Mengadakan fasilitas perkuliahan, laboratorium, buku dll

32. Mengikutsertakan mahasiswa dalam kegiatan innovation, creatifity and exebition baik nasional maupun

international

33. Membuat tabungan oleh, dari dan untuk mahasiswa guna study tour ke luar negri di semerter akhir (VIII)

dengan tema “jelajah perkembangan pelayanan kesehatan dan budaya di Malaysia”

34. Publikasi ilmiah yang terindeks scopus

35. Mengusulkan dosen untuk studi lanjut ke jenjang S3

36. Mengusulkan NIDN dosen tetap yang sudah menyelesaikan studi S2 Kesehatan

19

Page 21:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

BAB IVPENUTUP

Tantangan Universitas U’Budiyah ke depan semakin besar sejalan dengan trend beralihnya

status beberapa universitas perguruan tinggi di Aceh menjadi universitas maupun perguruan tinggi

negeri, namun UUI tetap optimis karena kualitas, mutu dan profesionalitas yang menjadi standart

eksistensi sebuah lembaga pendidikan kedepan, melalui program kerja ini diharapkan semua

tantangan akan menjadi peluang bagi UUI untuk terus berkreasi dalam mencetak generasi cemerlang

pemimpin masa depan dalam berbagai bidang yang mampu mengangkat martabat Indonesia dimata

dunia.

Program Kerja program studi DIV Kebidanan Fakultas Kesehatan Universitas Ubudiyah

Indonesia merupakan dasar bagi penyusunan Program Kerja dan Rencana Anggaran Tahunan di

tingkat program studi Universitas Ubudiyah Indonesia.

Penyusunan program kerja ini didasarkan tiga alasan. Pertama, rencana strategis (Renstra)

Universitas U’Budiyah Indonesia telah ditetapkan berlaku 2015-2025. Kedua, agar kinerja seluruh

civitas academika program studi dapat dievaluasi setiap tahun sehingga target pencapaian kerja

dapat diukur melalui bentuk akuntabilitasnya. Ketiga, dengan rancangan ini dapat diwujudkan

kesinambungan program kerja di masa mendatang.

Perubahan pada Program Kerja dapat dilaksanakan apabila kondisi lingkungan program

studi baik dari segi internal maupun eksternal menu ntut adanya perubahan serta dianggap tidak

sesuai lagi dengan tujuan universitas yang mengakibatkan implementasi dari program kerja

tersebut menjadi terkendala. Perubahan yang dilakukan oleh ketua program studi dapat diajukan

kepada rektorat Universitas untuk nantinya ditinjau kembali dan disetujui.

20

Page 22:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

Lampiran TABEL PROGRAM KERJA PRODI DIV KEBIDANAN UUI

1. Program Kerja Prodi DIV Kebidanan Tahun 2016

No Program Kerja Sasaran Indikator Hasil Bulan EstimasiAnggaran1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 Promosi terpadu melalui kunjungan langsung, media cetak dan elektronik, website dan media social

SMA/sederajat, perguruan tinggi yang membuka prodi DIII Kebidanan dan pelayanan kesehatan di seluruh Aceh

Tercapainya 90% target SMA yang terdapat dalam list Meningkatnya hasil survey tentang awareness UUI

Anggaran UUI

2 Membuat Rencana Perkuliahan Mahasiswa (RPM)

Prodi Dosen mengisi dan mengikuti RPM yang telah disusun

-

3 Melaksanakan bimbingan akademik Mahasiswa lama Mahasiswa telah mengisi KRS sesuai dengan progress yang diinginkan

-

4 Membuat kalender akademik Prodi Berjalannya PBM sesuai dengan jadwal kalender

-

5 Menghubungi dan mempersiapkan calon dosen pengampu mata kuliah

Prodi Dosen sesuai dengan kualifikasi keilmuan -

6 Mengadakan workshop kurikulum bagi tenaga pengajar (RPS dan RPP)

Prodi Para Dosen mengetahui tata cara pengisian SAP dan silabus/ gbpp yang diinginkan)

8.000.000,-

7 Melaksanakan pertemuan pada setiap awal semester (mahasiswa)

Prodi Dosen dan mahasiswa telah mengetahui informasi-informasi penting terkait dengan proses belajar mengajar

-

8 Pendaftaran dan pelaksanaan Sidang mahasiswa Lama

Prodi dan bagian Tugas Akhir

Mahasiswa mendaftar dan mengikuti sidang 25.000.000,-

9 Melaksanakan konversi mata kuliah Prodi Seluruh nilai telah dikonversi -10 Melaksanakan sosialisasi, promosi dan

pemberitaan rutin pada web dan social media program studi.

Prodi, civitas akademika dan mahasiswa

Berita ter update -

11 Mempersiapkan dan melaksanakan Wellness Mahasiswa baru Wellness berjalan lancar Anggaran UUI12 Pelaksanaan Seminar Kesehatan dan pelatihan

preceptor mentor bagi mahasiswa dan bidanProdi, Mahasisiwa dan bidan (umum)

Seminar dan pelatihan sukses, seluruh mahasiswa mengikuti seminar dan pelatihan serta melibatkan bidan yang ada di Aceh (umum)

40.000.000,-

21

Page 23:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

13 MOU dengan Universitas International dalam pembuatan video animasi yang dikaitkan dengan Kebenaran Al-Qur’an, dengan tema “Proses Terciptanya Manusia”

Prodi Terciptanya video animasi di bidang kebidanan

16.000.000,-

14 Melibatkan dosen sebagai pemateri dalam bidang kesehatan di SMA yang ada di Banda Aceh dan melibatkan peran aktif mahasiswa D-IV Kebidanan

Prodi dan mahasisiwa Dosen tetap D-IV Kebidanan menjadi pemateri di bidang kesehatan dengan melibatkan peran aktif mahasiswa D-IV Kebidanan

2.000.000,-

15 Mengikutsertakan mahasiswa D-IV Kebidanan dalam ikatan mahasiswa bidan Indonesia (IKAMABI)

Prodi dan mahasisiwa Mahasiswa menjadi anggota IKAMABI 7.000.000,-

16 Membuat pertemuan alumni dan stakeholder D-IV Kebidanan

Prodi, alumni dan stakeholder

pertemuan alumni dan stakeholder D-IV Kebidanan berjalan lancar

5.000.000,-

17 Melaksanakan Pelatihan/ workshop Bahasa inggris

Prodi dan Mahasisiwa Pelatihan/ workshop berjalan lancar 6.000.000,-

18 Perpanjangan Akreditasi LAM PT-KES Prodi Akreditasi “A” -19 Peningkatan citra dan layanan ka prodi melalui

pelayanan terbaik kepada mahasiswa Prodi Poling mahasiswa 100% positif -

20 Melakukan penelitian semester Dosen dan Mahasiswa Penelitian selesai tepat waktu dengan melibatkan peran aktif mahasisiwa

1.000.000,-

21 Melakukan pengapdian masyarakat Dosen dan Mahasiswa Pengabdian masyarakat selesai tepat waktu dengan melibatkan peran aktif mahasisiwa

1.000.000,-

22 Mengikuti pelatihan-pelatihan dan seminar ilmiah Dosen Peningkatan keahlian dan wawasan keilmuan 3.000.000,-23 Melakukan audit internal terkait kualitas

pelayanan Prodi Ada rekomendasi perbaikan pelayanan -

24 Mengundang guest lecture Prodi dan Mahasiswa Menghadirkan praktisi berpengalaman 8.000.000,-25 Menjalin kerjasama dengan lahan praktik

mahasiswa, stakeholder dan instansi baik nasional maupun internasional

Universitas dan Prodi Mahasiswa memiliki lahan praktik klinik kebidanan

5.000.000

26 Menurunkan mahasiswa ke lahan praktik di pelayanan kesehatan baik swasta maupun negri

Prodi dan Mahasisiwa Mahasiswa berkompeten dalam memberikan pelayanan kebidanan

30.000.000

22

Page 24:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

27 Melaksanakan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di luar negri dengan instansi yang memiliki MOU

Prodi dan Mahasisiwa 25.000.000,-

28 Pertukaran SDM/ tenaga pengajar baik nasional maupun internasional.

Universitas, Prodi dan Dosen

Meningkatnya mutu dan kualitas SDM dan proses pembelajaran.

50.000.000,-

29 Ikut serta dalam setiap kegiatan Hibah DIKTI Prodi, Dosen dan Mahasiswa

Selesai tepat waktu Anggaran DIKTI

30 Evaluasi Proses Pembelajaran di setiap semester

Prodi dan dosen Materi, perkuliahan, metode sesuai dengan RPM

80.000.000,-

31 Mengadakan fasilitas perkuliahan, laboratorium, buku dll

Universitas dan Prodi Kompetensi mahasiswa semakin meningkat 100.000.000

32 Mengikutsertakan mahasiswa dalam kegiatan innovation, creatifity and exebition baik nasional maupun international

Prodi dan mahasiswa Mahasiswa mengikuti even innovation, creatifity and exebition baik nasional maupun international salah satunya I+ACEH dan I-INVEX

10.000.000,-

33 Membuat tabungan oleh, dari dan untuk mahasiswa guna study tour ke luar negri di semerter akhir (VIII) dengan tema “jelajah perkembangan pelayanan kesehatan dan budaya di Malaysia”

Mahasiswa Mahasiswa memiliki tabungan sendiri untuk persiapan study tour 2 tahun yang akan datang

-

34 Publikasi ilmiah yang terindeks scopus Prodi dan dosen Minimal 5 publikasi terindeks scopus 15.000.000,-35 Mengusulkan dosen untuk studi lanjut ke jenjang

S3Universitas, Prodi dan Dosen

Minimal 1 Dosen

36 Mengusulkan NIDN dosen tetap yang sudah menyelesaikan studi S2 Kesehatan

Universitas, Prodi dan Dosen

5 orang

TOTAL KEBUTUHAN ANGGARAN 422.000.000,-

Mengetahui, Banda Aceh, 10 Februari 2016Rektor Universitas Ubudiyah Indonesia Ketua Prodi DIV Kebidanan Fakultas Kesehatan UUI

Marniati, M.Kes Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb

23

Page 25:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

2. Program Kerja Prodi DIV Kebidanan Tahun 2017

No Program Kerja Sasaran Indikator Hasil Bulan EstimasiAnggaran1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 Promosi terpadu melalui kunjungan langsung, media cetak dan elektronik, website dan media social

SMA/sederajat, perguruan tinggi yang membuka prodi DIII Kebidanan dan pelayanan kesehatan di seluruh Aceh

Tercapainya 90% target SMA yang terdapat dalam list Meningkatnya hasil survey tentang awareness UUI

Anggaran UUI

2 Membuat Rencana Perkuliahan Mahasiswa (RPM)

Prodi Dosen mengisi dan mengikuti RPM yang telah disusun

-

3 Melaksanakan bimbingan akademik Mahasiswa lama Mahasiswa telah mengisi KRS sesuai dengan progress yang diinginkan

-

4 Membuat kalender akademik Prodi Berjalannya PBM sesuai dengan jadwal kalender

-

5 Menghubungi dan mempersiapkan calon dosen pengampu mata kuliah

Prodi Dosen sesuai dengan kualifikasi keilmuan -

6 Mengadakan workshop kurikulum bagi tenaga pengajar (RPS dan RPP)

Prodi Para Dosen mengetahui tata cara pengisian SAP dan silabus/ gbpp yang diinginkan)

8.000.000,-

7 Melaksanakan pertemuan pada setiap awal semester (mahasiswa)

Prodi Dosen dan mahasiswa telah mengetahui informasi-informasi penting terkait dengan proses belajar mengajar

-

8 Pendaftaran dan pelaksanaan Sidang mahasiswa Lama

Prodi dan bagian Tugas Akhir

Mahasiswa mendaftar dan mengikuti sidang 25.000.000,-

9 Melaksanakan konversi mata kuliah Prodi Seluruh nilai telah dikonversi -10 Melaksanakan sosialisasi, promosi dan

pemberitaan rutin pada web dan social media program studi.

Prodi, civitas akademika dan mahasiswa

Berita ter update -

11 Mempersiapkan dan melaksanakan Wellness Mahasiswa baru Wellness berjalan lancar Anggaran UUI12 Pelaksanaan Seminar Kesehatan dan pelatihan

preceptor mentor bagi mahasiswa dan bidanProdi, Mahasisiwa dan bidan (umum)

Seminar dan pelatihan sukses, seluruh mahasiswa mengikuti seminar dan pelatihan serta melibatkan bidan yang ada di Aceh (umum)

40.000.000,-

13 MOU dengan Universitas International dalam pembuatan video animasi yang dikaitkan dengan Kebenaran Al-Qur’an, dengan tema “Proses Terciptanya Manusia”

Prodi Terciptanya video animasi di bidang kebidanan

16.000.000,-

24

Page 26:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

14 Melibatkan dosen sebagai pemateri dalam bidang kesehatan di SMA yang ada di Banda Aceh dan melibatkan peran aktif mahasiswa D-IV Kebidanan

Prodi dan mahasisiwa Dosen tetap D-IV Kebidanan menjadi pemateri di bidang kesehatan dengan melibatkan peran aktif mahasiswa D-IV Kebidanan

2.000.000,-

15 Mengikutsertakan mahasiswa D-IV Kebidanan dalam ikatan mahasiswa bidan Indonesia (IKAMABI)

Prodi dan mahasisiwa Mahasiswa menjadi anggota IKAMABI 7.000.000,-

16 Membuat pertemuan alumni dan stakeholder D-IV Kebidanan

Prodi, alumni dan stakeholder

pertemuan alumni dan stakeholder D-IV Kebidanan berjalan lancar

5.000.000,-

17 Melaksanakan Pelatihan/ workshop Bahasa inggris

Prodi dan Mahasisiwa Pelatihan/ workshop berjalan lancar 6.000.000,-

18 Perpanjangan Akreditasi LAM PT-KES Prodi Akreditasi “A” -19 Peningkatan citra dan layanan ka prodi melalui

pelayanan terbaik kepada mahasiswa Prodi Poling mahasiswa 100% positif -

20 Melakukan penelitian semester Dosen dan Mahasiswa Penelitian selesai tepat waktu dengan melibatkan peran aktif mahasisiwa

1.000.000,-

21 Melakukan pengapdian masyarakat Dosen dan Mahasiswa Pengabdian masyarakat selesai tepat waktu dengan melibatkan peran aktif mahasisiwa

1.000.000,-

22 Mengikuti pelatihan-pelatihan dan seminar ilmiah Dosen Peningkatan keahlian dan wawasan keilmuan 3.000.000,-23 Melakukan audit internal terkait kualitas

pelayanan Prodi Ada rekomendasi perbaikan pelayanan -

24 Mengundang guest lecture Prodi dan Mahasiswa Menghadirkan praktisi berpengalaman 8.000.000,-25 Menjalin kerjasama dengan lahan praktik

mahasiswa, stakeholder dan instansi baik nasional maupun internasional

Universitas dan Prodi Mahasiswa memiliki lahan praktik klinik kebidanan

5.000.000

26 Menurunkan mahasiswa ke lahan praktik di pelayanan kesehatan baik swasta maupun negri

Prodi dan Mahasisiwa Mahasiswa berkompeten dalam memberikan pelayanan kebidanan

30.000.000

27 Melaksanakan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di luar negri dengan instansi yang memiliki MOU

Prodi dan Mahasisiwa 25.000.000,-

28 Pertukaran SDM/ tenaga pengajar baik nasional maupun internasional.

Universitas, Prodi dan Dosen

Meningkatnya mutu dan kualitas SDM dan proses pembelajaran.

50.000.000,-

29 Ikut serta dalam setiap kegiatan Hibah DIKTI Prodi, Dosen dan Selesai tepat waktu Anggaran

25

Page 27:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

Mahasiswa DIKTI30 Evaluasi Proses Pembelajaran di setiap

semesterProdi dan dosen Materi, perkuliahan, metode sesuai dengan

RPM80.000.000,-

31 Mengadakan fasilitas perkuliahan, laboratorium, buku dll

Universitas dan Prodi Kompetensi mahasiswa semakin meningkat 100.000.000

32 Mengikutsertakan mahasiswa dalam kegiatan innovation, creatifity and exebition baik nasional maupun international

Prodi dan mahasiswa Mahasiswa mengikuti even innovation, creatifity and exebition baik nasional maupun international salah satunya I+ACEH dan I-INVEX

10.000.000,-

33 Membuat tabungan oleh, dari dan untuk mahasiswa guna study tour ke luar negri di semerter akhir (VIII) dengan tema “jelajah perkembangan pelayanan kesehatan dan budaya di Malaysia”

Mahasiswa Mahasiswa memiliki tabungan sendiri untuk persiapan study tour 2 tahun yang akan datang

-

34 Publikasi ilmiah yang terindeks scopus Prodi dan dosen Minimal 5 publikasi terindeks scopus 15.000.000,-35 Mengusulkan dosen untuk studi lanjut ke jenjang

S3Universitas, Prodi dan Dosen

Minimal 1 Dosen

36 Mengusulkan NIDN dosen tetap yang sudah menyelesaikan studi S2 Kesehatan

Universitas, Prodi dan Dosen

5 orang

TOTAL KEBUTUHAN ANGGARAN 422.000.000,-

Mengetahui, Banda Aceh, 10 Februari 2016Rektor Universitas Ubudiyah Indonesia Ketua Prodi DIV Kebidanan Fakultas Kesehatan UUI

Marniati, M.Kes Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb

26

Page 28:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

TABEL RINCIAN PROGRAM KERJA 2016

No

Program Kerja Penanggung Jawab Rincian Program Kerja Langkah Kerja Target

1 Promosi terpadu melalui kunjungan langsung, media cetak dan elektronik, website dan media social

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Promosi lewat media Radio, Televisi, Iklan Koran, Poster, brosur, Media Sosial memperkenalkan prodi D-IV Kebidanan baik reguler maupun non reguler pada calon Mahasiswa.

Promosi ke SMA/sederajat, perguruan tinggi yang membuka prodi DIII Kebidanan dan pelayanan kesehatan di seluruh Aceh

Waktu Pelaksanaan: Februari s.d September 2016

Pelaksana: Tim promosi yang telah di SK kan

Membentuk Panitia Promosi Penyiapan materi publikasi Desain Publikasi dalam bentuk brosur,

spanduk, baliho, slide web dan iklan koran

Finising dan Cetak Publikasi Memasukkan surat rekomendasi ke dinas

pendidikan Aceh Membuat surat sosialisasi promosi jalur

umum dan beasiswa Ubudiyah dan surat undangan mahasiswa berprestasi

Menyiapkan formulir pendaftaran umum, beasiswa dan undangan

Penentuan sekolah yang akan di kunjungi Penggandaan dan persiapan alat dan

bahan yang dibutuhkan dalam promosi Mengunjungi SMA/sederajat, perguruan

tinggi yang membuka prodi DIII Kebidanan dan pelayanan kesehatan di seluruh Aceh dengan melampirkan surat izin

Membuat laporan kegiatan

Lulusan SMA/sederajat, prodi DIII Kebidanan di seluruh Aceh

27

Page 29:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

2 Mengadakan workshop kurikulum bagi tenaga pengajar (RPS dan RPP)

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Workshop kurikulum bagi tenaga pengajar membahas tentang kurikulum D-IV Kebidanan seperti mata kuliah, kompetensi yang harus dicapai dan cara pembuatan rencana pembelajaran semester (RPS) dan rencana proses pembelajaran (RPP) Waktu Pelaksanaan: Maret 2016 Pelaksana: Panitia yang telah di SK kan Pemateri: Mutiawati, M.Pd

Membuat proposal kegiatan Membentuk panitia workshop kurikulum

bagi tenaga pengajar Menentukan pemateri Menghubungi tenaga pengajar D-IV

Kebidanan Menyiapkan tempat dan perlengkapan

(alat dan bahan) kegiatan Membuat laporan kegiatan

Dosen Pengajar D-IV Kebidanan

3 Melaksanakan sosialisasi, promosi dan pemberitaan rutin pada web dan social media program studi.

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Promosi dan pemberitaan setiap kegiatan yang dilakukan oleh prodi D-IV Kebidanan lewat media seperti web prodi, facebook prodi, UB News dan media sosial lainnya. Waktu Pelaksanaan: Setiap ada

kegiatan prodi Pelaksana: ketua prodi dan tim

multimedia UUI

Membuat slide web di setiap kegiatan Memasukkan dalam web prodi dan media

sosial prodi Membuat pengumuman setiap kegiatan Membuat berita hasil kegiatan

Umum, mahasiswa, staf dan dosen dikalangan UUI

4 Pelaksanaan Seminar Kesehatan dan pelatihan preceptor mentor bagi mahasiswa dan bidan

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Waktu Pelaksanaan: April 2016 selama 4 hari

Pelaksana: Panitia yang telah di SK kan Pemateri: Poltekkes Kemenkes

Yogyakarta, yaitu Heni Puji Wahyuningsih, M.Keb dan Yuni Kusmiati, MPH

Tema Seminar Kesehatan: “Health Technology Assesment (HTA) Dalam Kebidanan”

Meminta proposal kegiatan dari pemateri Membentuk panitia Membuat RAB kegiatan Menghubungi pemateri Membuat brosur kegiatan, slide web dan

spanduk Mensosialisasikan kegiatan Menyiapkan tempat dan perlengkapan

(alat dan bahan) kegiatan Membuat laporan kegiatan

Mahasiswa D-IV Kebidanan Nonreg dan Bidan

5 MOU dengan Universitas International dalam pembuatan video animasi yang dikaitkan dengan Kebenaran Al-Qur’an, dengan tema “Proses Terciptanya Manusia”

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Menjalin kerjasama dengan Dongseo University dalam pembuatan video animasi yang dikaitkan dengan Kebenaran Al-Qur’an, dengan tema “Proses Terciptanya Manusia” Waktu Pelaksanaan: Juli 2016

Pelaksana: Panitia yang telah di SK kan Pemateri: Dongseo University

Meminta proposal kegiatan dari pemateri Membentuk panitia Membuat RAB kegiatan Menghubungi pemateri Membuat slide web dan spanduk Menyiapkan tempat dan perlengkapan

(alat dan bahan) kegiatan Membuat laporan kegiatan

Dosen pengajar

28

Page 30:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

6 Melibatkan dosen sebagai pemateri dalam bidang kesehatan di SMA yang ada di Banda Aceh dengan melibatkan peran aktif mahasiswa D-IV Kebidanan

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Setiap dosen menjadi pemateri dalam bidang kesehatan Waktu Pelaksanaan: April 2016 selama

4 hari Pelaksana: Panitia yang telah di SK kan Pemateri dan tema:

1. Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Kespro Remaja

2. Nuzulul Rahmi, SST., M.Kes Premenstrual Sindrom

3. Raudhatun Nuzul, SST., M.Kes Gizi Pada Remaja

4. Faradilla Safitri, SST., M.Kes Tanda Bahaya Dalam Kehamilan

5. Asmaul Husna, SST., M.Kes Gizi Ibu Hamil

Menentukan sekolah SMA/sederajat Memilih beberapa mahaiswa D-IV

Kebidanan Menghubungi pihak sekolah Membuat MOU Menyiapkan materi Menyiapkan tempat dan perlengkapan

(alat dan bahan) kegiatan Membuat laporan kegiatan

Sekolah SMA/sederajat

7 Mengikutsertakan mahasiswa D-IV Kebidanan dalam ikatan mahasiswa bidan Indonesia (IKAMABI)

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Waktu Pelaksanaan: April 2016 Pelaksana: mahasiswa D-IV Kebidanan Pemateri: Ketua IKAMABI

Membentuk panitia dari mahasiswa Membuat proposal kegiatan Membuat RAB kegiatan Menghubungi ketua IKAMABI Menghubungi instansi kebidanan di Aceh Membuat slide web dan spanduk Menyiapkan tempat dan perlengkapan

(alat dan bahan) kegiatan Membuat laporan kegiatan

Mahasiswa D-IV kebidanan

29

Page 31:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

8 Membuat pertemuan alumni dan stakeholder D-IV Kebidanan

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

1. Kegiatan 1 Waktu Pelaksanaan: Mei 2016 Pelaksana: Alumni D-IV Kebidanan Kegiatan: Bakti Sosial ke Panti

Asuhan2. Kegiatan 2

Waktu Pelaksanaan: Desember 2016

Pelaksana: Alumni D-IV Kebidanan Kegiatan: Bakti Sosial ke Panti

Jompo

Membentuk panitia dari alumni D-IV Kebidanan

Membuat proposal kegiatan Menghubungi pihak panti asuhan dan

panti jompo Membuat slide web dan spanduk Menyiapkan tempat dan perlengkapan

(alat dan bahan) kegiatan Membuat laporan kegiatan

Alumni D-IV kebidanan

9 Melaksanakan Pelatihan/ workshop Bahasa inggris untuk mahasiswa

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Waktu Pelaksanaan: November 2016 Pelaksana: Prodi D-IV Kebidanan Pemateri: Harri Santoso, M.Psi dan Juli

Dwina Puspitasari, M.Bus

Membuat proposal kegiatan Membuat RAB Kegiatan Menghubungi pemateri Membuat slide web Menyiapkan tempat dan perlengkapan

(alat dan bahan) kegiatan Membuat laporan kegiatan

Mahasiswa D-IV kebidanan

10 Perpanjangan Akreditasi LAM PT-KES Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Waktu Pengiriman Borang: Maret 2016 Pelaksana: Universitas dan Prodi D-IV

Kebidanan UUI

Mengisi borang III-A, IIIB dan evaluasi Mengecek kesesuaian isi borang Menyiapkan berkas untuk lampiran Merapikan semua dokumentasi sesuai isi

dalam borang

Akreditasi LAMPT-Kes “A”

11 Menjalin kerjasama dengan lahan praktik mahasiswa, stakeholder dan instansi baik nasional maupun internasional

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Intansi yang dituju: 1. Semua BPS, Puskesmas dan RS

yang ada di Banda Aceh dan Aceh Besar

2. Poltekkes Kemenkes Jakarta3. Dongseo Universiti

Waktu Pelaksanaan: 1. Semua BPS, Puskesmas dan RS

yang ada di Banda Aceh dan Aceh Besar Maret s.d April 2016

2. Poltekkes Kemenkes Jakarta Mei 2016

3. Dongseo Universiti Juli 2016

Menghubungi pihak instansi yang dituju Membuat RAB Kegiatan MOU Membuat MOU Mengundang atau mengunjungi pihak

instansi yang dituju

1. Semua BPS, Puskesmas dan RS yang ada di Banda Aceh dan Aceh Besar

2. Poltekkes Kemenkes Jakarta3. Dongseo Universiti

30

Page 32:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

12 Mengikutsertakan mahasiswa dalam kegiatan innovation, creatifity and exebition baik nasional maupun international

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Jenis Kegiatan yg diikuti: I+ACEH I-INVEX

Membuat proposal penelitian Melakukan penelitian Membuat artikel dari hasil penelitian Mendaftar dalam kegiatan tersebut

Mahasiswa D-IV Kebidanan

13 Membuat tabungan oleh, dari dan untuk mahasiswa guna study tour ke luar negri di semerter akhir (VIII) dengan tema “jelajah perkembangan pelayanan kesehatan dan budaya di Malaysia”

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Waktu pelaksanaan: setiap awal semester Sosialisasi kepada mahasiswa Memilih bendahara dari mahasiswa Membuat rekening mahasiswa

Mahasiswa D-IV Kebidanan

14 Publikasi ilmiah yang terindeks scopus Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Waktu pelaksanaan: Juli 2016 Pelaksanaan: Dosen tetap D-IV

Kebidanan Conference yang dituju: Drugstec

Membuat artikel ilmiah dari hasil penelitian dalam bahasa inggris

Mendaftar dalam conference Drugstec

15 publikasi

15 Mengusulkan dosen untuk studi lanjut ke jenjang S3

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Waktu pelaksanaan: Mei 2016 Pelaksana: Universitas dan Prodi D-IV

Kebidanan UUI Conference yang dituju: Drugstec Universitas yang dituju: Nama Dosen:

1. Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb2. Nuzulul Rahmi, SST., M.Kes3. Raudhatun Nuzul, SST., M.Kes4. Faradilla Safitri, SST., M.Kes 5. Asmaul Husna, SST., M.Kes

Mencari informasi beasiswa BPPDN dan LPDP

Mencari informasi pendaftaran di Universitas yang dituju

Mencari LOA Mendaftar ke Beasiswa BPPDN atau

LPDP Mendaftar ke universitas sebagai

mahasiswa baru Mengikuti tes Membuat surat izin belajar Menjalani studi selama min 3 tahun dan

maks 5 tahun

5 dosen tetap

16 Mengusulkan NIDN dosen tetap yang sudah menyelesaikan studi S2 Kesehatan

Ketua Prodi D-IV Kebidanan

Waktu pelaksanaan: Juni 2016 Nama Dosen sesuai prodi:

1. Nuzulul Rahmi, SST., M.Kes2. Raudhatun Nuzul, SST., M.Kes3. Faradilla Safitri, SST., M.Kes 4. Asmaul Husna, SST., M.Kes

Melengkapi berkas dan persyaratan Mengusulkan ke Direktorat Pangkalan

Data (DPD)

3 dosen tetap

31

Page 33:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

32

Page 34:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

TABEL TARGET PROGRAM KERJA 2016

TABEL 1. TARGET PENELITIAN DOSEN D-IV KEBIDANAN UUIRasio Dosen Penelitian 2015 Target Penelitian

2016Keterlibatan

Mahasiswa (min 25%)5 orang 9 10 3

TABEL 2. TEMA PENELITIAN DOSEN D-IV KEBIDANAN UUINama Dosen Penelitian

2015Penelitian

2016 Target Topik 2016

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb 1 2 Perkembangan Anak (Software Application)

Nuzulul Rahmi, SST., M.Kes 2 2

Raudhatun Nuzul, SST., M.Kes 2 2 Gizi pada Janin (Software Application)

Faradilla Safitri, SST., M.Kes 2 2 Status Gizi Kehamilan (Software Application)

Asmaul Husna, SST., M.Kes 2 2JUMLAH 9 10

TABEL 3. PUBLIKASI PENELITIAN SCOOPUS DOSEN D-IV KEBIDANAN UUI

No. Nama DosenPublikasi Scopus

2015

Internasional Index

Scopus 2016Target Sitasi Min

1/201. Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb 0 1 1/202. Nuzulul Rahmi, SST., M.Kes 0 1 1/203. Raudhatun Nuzul, SST., M.Kes 0 1 1/204. Faradilla Safitri, SST., M.Kes 0 1 1/205. Asmaul Husna, SST., M.Kes 0 1 1/20

JUMLAH 0 5

TABEL 4. PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT No. Nama Dosen Judul/Topik Lokasi Jumlah

1. Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Kespro Remaja Darul Ulum 42. Nuzulul Rahmi, SST., M.Kes Premenstrual Sindrom SMA 3 43. Raudhatun Nuzul, SST., M.Kes Gizi Pada Remaja SMA 9 4

4. Faradilla Safitri, SST., M.Kes Tanda Bahaya Dalam Kehamilan

Puskesmas Kuta Baro 4

5. Asmaul Husna, SST., M.Kes Gizi Ibu Hamil Puskesma Pekan Bada 4

JUMLAH 20

TABEL 5. MATERI E-LEARNING PEMBELAJARAN D-IV KEBIDANAN UUINo. Nama Dosen Mata Kuliah Jumlah1. Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Askeb Kehamilan, dan Ketrampilan Dasar

Kebidanan 4

2. Nuzulul Rahmi, SST., M.Kes Mutu Layanan Kebidanan dan Kebijakan, dan Ketrampilan dasar Kebidanan 4

3. Raudhatun Nuzul, SST., M.Kes Etikolegal Dalam Praktik Kebidanan, dan Promosi Kesehatan 4

4. Faradilla Safitri, SST., M.Kes Komunikasi Dalam Kebidanan, dan Asuhan Kebidanan Komunitas 4

5. Asmaul Husna, SST., M.KesAsuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Material Neonatal, dan Asuhan kebudanan lanjutan

4

JUMLAH 20

TABEL 6. PERAN DOSEN SEBAGAI PEMATERI SEMINAR/PELATIHANNo. Nama Dosen Topik Pemateri Jumlah1. Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Kespro Remaja 62. Nuzulul Rahmi, SST., M.Kes Premenstrual Sindrom 6

33

Page 35:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

3. Raudhatun Nuzul, SST., M.Kes Gizi Pada Remaja 64. Faradilla Safitri, SST., M.Kes Tanda Bahaya Dalam Kehamilan 65. Asmaul Husna, SST., M.Kes Gizi Ibu Hamil 6

JUMLAH 30

TABEL 7. SEMINAR/PELATIHAN PRODI D-IV KEBIDANANNo. Seminar/Pelatihan Pemateri Waktu Jumlah1. Seminar Kesehatan Kemenkes Jogya April 2016 42. Perceptor Mentor Kemenkes Jogya April 20163. Workshop Pembuatan RPM Warek I UUI April 20164. Pelatihan Bahasa Inggris Dosen UUI Juni 2016

TABEL 8. PRODUK INOVASI/MEDALI UNIVERSITAS UBUDIYAH INDONESIARasio Mahasiswa Kompetisi Jumlah Produk

75 I + AcehI-ENVEX 10

TABEL 9. TRACER STUDY Jumlah Mahasiswa Lulusan Jumlah Perusahaan/Instansi

100 30

TABEL 10. PROGRAM KERJA ALUMNINo. Program Kerja1. Bakti Sosial ke Panti Asuhan2. Bakti Sosial ke Panti Jompo

TABEL 11. TARGET HAKI 2016Ketua Prodi Jumlah

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb 2

TABEL 12. KETERLIBATAN PENELITI ASING (JOINT RESEARCH)

Ketua Prodi JumlahUlfa Farrah Lisa, SST., M.Keb 2

TABEL 13. PENILAIAN KELENGKAPAN FASILITAS LAB

Nama Lab Kelengkapan2015 2016

LABORATORIUM KEBIDANAN

LABORAN PANTOM MODUL SOP

TABEL 14. JUMLAH BUKU AJAR PERPUSTAKAANKETERSEDIAAN BUKU PERPUSTAKAAN Penambahan

Hard Copy E-Book4780 0 144

TABEL 15. PERTUKARAN MAHASISWA INTERNASIONALKetua Prodi Jumlah Mahasiswa Sasaran University

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb

TABEL 16. DOSEN PEMBIMBING AKADEMIK DAN KARIR ALUMNIPJ Nama Dosen Jumlah Mahasiswa

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb 15Nuzulul Rahmi, SST., M.Kes 15Raudhatun Nuzul, SST., M.Kes 15Faradilla Safitri, SST., M.Kes 15Asmaul Husna, SST., M.Kes 15

34

Page 36:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

TOTAL 75

TABEL 17. PENERBITAN BUKU AJARJumlah Buku Nama Dosen Jumlah

ISBN Non ISBN11111

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.KebNuzulul Rahmi, SST., M.KesRaudhatun Nuzul, SST., M.KesFaradilla Safitri, SST., M.Kes Asmaul Husna, SST., M.Kes

11111

1TOTAL 5

TABEL 18. JUMLAH DOSEN INTERNASIONALDosen Internasional Asal Universitas dan Negara

- -

TABEL 19. KONFERENSI ALUMNIPJ Konferensi Target Peserta Waktu

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.KebJUMLAH

TABEL 20. MAGANG LULUSAN PRODI (3 bulan)Ketua Prodi Jumlah Lulusan Perusahaan/ Instansi Entrepreneur

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.KebTOTAL

TABEL 21. BEBAN MENGAJAR DOSEN SEMESTER GENAP

Dosen Pengampu Mata Kuliah SKS Total SKS

Raudhatun Nuzul ZA, SST., M.Kes

Etikolegal Dalam Praktik Kebidanan 36Promosi Kesehatan 2

Obstetri 1

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb

Askeb Lanjutan II 4

12Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal 2

Asuhan Kebidanan Komunitas 2Keterampilan Dasar Kebidanan II 2Askeb Lanjutan I 2

Nuzulul Rahmi, SST., M.Kes

Asuhan Kebidanan Kehamilan 2

6Mutu Layanan Kebidanan dan Kebijakan Kesehatan 2

Keterampilan dasar Kebidanan 2

Faradilla Safitri, SST., M.Kes

Komunikasi Dalam Kebidanan 35

Asuhan Kebidanan Komunitas 2

Asmaul Husna, SST., M.Kes

Askeb Lanjutan II 24Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan

Maternal Neonatal 2

TABEL 22. REVIEWER PENELITIANNama Dosen Reviewer Asal Universitas dan Negara

Heni Puji Wahyuningsih., M.Keb Poltekkes Kemenkes Yogyakarta

TABEL 22. PENINGKATAN AKREDITASI PRODIAkreditasi Saat ini Target Akreditasi Yang Akan Dicapai

C A

TABEL 23. PRESTASI MAHASISWA DI TINGKAT NASIONAL & INTERNASIONAL

35

Page 37:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

Nama Kompetisi Jumlah JuaraI+ACEHI-INVEX

5

TABEL 24. PEROLEHAN BEASISWA KEPADA MAHASISWASumber Beasiswa Jumlah

Beasiswa ZakatBeasiswa BPP-PPABeasiswa BBM

20

TABEL 25. PEROLEHAN HIBAH DOSEN PEMULA 2016Rasio Dosen Jumlah

5 orang 5

TABEL 26. PEROLEHAN HIBAH DIKTI BIDANG UKM 2016Jumlah Mahasiswa Jumlah Proposal

75 10

TABEL 27. PEROLEHAN HIBAH DIKTI BIDANG DESA BINAAN 2016Penanggung Jawab Jumlah Mahasiswa Jumlah Proposal

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb 75 10

TABEL 28. PROGRAM JELAJAH BUDAYA 2016Penanggung Jawab Jumlah Mahasiswa Jumlah Proposal

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb 75 15

TABEL 29. TARGET PENERIMAAN MAHASISWA BARU 2016Penanggung Jawab Terget Mahasiswa Baru

Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb 80

TABEL 30. PROGRAM PROMOSI KE SEKOLAH (SD, SMP, SMA/SMK)

No Program Promosi Jumlah Sekolah Nama TimSD SMP SMA/SMK1 Penyuluhan Kespro Remaja 3 3 Ulfa Farrah Lisa, SST.,

M.Keb

2 Penyuluhan Premenstrual Sindrom 3 3 Nuzulul Rahmi, SST., M.Kes

3 Penyuluhan Gizi Pada Remaja 3 3 Raudhatun Nuzul, SST., M.Kes

TABEL 31. PROGRAM PROMOSI KE DESA

No Program Promosi Jumlah Desa Nama Tim

1 Penyuluhan Tanda Bahaya Dalam Kehamilan 6 Faradilla Safitri, SST., M.Kes

2 Penyuluhan Gizi Ibu Hamil 6 Asmaul Husna, SST., M.Kes

36

Page 38:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

37

Page 39:  · Web viewRencana Strategis Pendidikan Nasional (renstra Diknas) Tahun 2010-2014 Tim Penyusun: Ulfa Farrah Lisa, SST., M.Keb Banda Aceh, 10 Februari 2016 Mengetahui, Rektor Direktur

4. Rincian Pendapatan Prodi DIV Kebidanan Tahun 2016

No. Uraian Kegiatan Uraian Biaya Pendapatan 1 SPP Mahasiswa SPP Mahasiswa TA 2014/2015 (Reguler) 3.500.000 x 19 org x 2 semester Rp133.000.000,00 SPP Mahasiswa TA 2015/2016 (Reguler) 4.000.000 x 16 org x 2 semester Rp128.000.000,00 SPP Mahasiswa TA 2015/2016 (Non Reguler) 4.000.000 x 40 org x 2 semester Rp320.000.000,00 SPP Mahasiswa TA 2015/2016 (Reguler) 4.000.000 x 25 org x 1 semester Rp100.000.000,00 SPP Mahasiswa TA 2015/2016 (Non Reguler) 4.000.000 x 50 org x 1 semester Rp200.000.000,00 Total Pendapatan Kegiatan Rp881.000.000,00 2 Biaya Pembangunan Dan Fasilitas Mahasiswa Reguler 12.700.000 x 25 org Rp3.175.000.000,00 Mahasiswa Non Reguler 12.700.000 x 50 org Rp6.350.000.000,00 Total Pendapatan Kegiatan Rp9.525.000.000,00

3 Biaya PKK (Praktik klinik Kebidanan) PKK Mahasiswa Reguler TA 2014/2015 1.500.000 x 19 org x 2 semester Rp57.000.000,00 PKK Mahasiswa Reguler TA 2015/2016 1.500.000 x 16 org x 2 semester Rp48.000.000,00 PKK Mahasiswa Non Reguler TA 2015/2016 1.950.000 x 50 org x 2 semester Rp195.000.000,00 PKK Mahasiswa Reguler TA 2015/2016 1.500.000 x 25 org x 1 semester Rp37.500.000,00 PKK Mahasiswa Non Reguler TA 2015/2016 1.950.000 x 50 org x 1 semester Rp97.500.000,00 Total Pendapatan Kegiatan Rp435.000.000,00

4 Biaya Tugas Akhir Seminar Proposal 1.500.000 x 40 org Rp60.000.000,00 Sidang Skripsi 1.600.000 x 40 org Rp64.000.000,00 Total Pendapatan Kegiatan Rp124.000.000,00

5 Seminar Kesehatan dan Pelatihan Preceptor Mentor 1.710.000 x 40 org Rp68.400.000,00 Total Pendapatan Kegiatan Rp68.400.000,00

TOTAL PENDAPATAN TAHUN 2015 Rp11.033.400.000,00

38