· Web viewNarasumber Workshop Penggunaan Soal Berbasis Aplikasi : Harly Umboh, S.Pd. (Kepala...

3
WORKSHOP PENGGUNAAN SOAL BERBASIS APLIKASI (GOOGLE FOR EDUCATION) A. Latar Belakang Media informasi dan teknologi merupakan salah satu media pembelajaran untuk mentransfer pengetahuan dari guru kepada peserta didik. TI sebagai model sistem pembelajaran telah menawarkan beragam bentuk pemanfaatan dalam sistem pembelajaran. Di era digital saat ini menuntut guru untuk lebih kreatif dalam menyajikan pembelajaran sehingga bisa memberikan pelajaran yang menantang kepada peserta didik. Perkembangan penggunaan tes secara online saat ini memberikan pembelajaran yang lebih kreatif dan variatif. Ada beberapa aplikasi yang bisa digunakan untuk membuat soal tes online, salah satunya adalah Google Forms. Google Forms adalah salah satu layanan gratis dari Google yang terintergrasi dalam Google drive. Google form bisa dimanfaatkan untuk membuat soal tes atau ujian online. B. Dasar Pelaksanaan 1. UU No.20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional 2. PP No. 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan 3. Permendikbud No. 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah 4. Permendikbud No. 64 tahun 2013 tentang Standar Isi Pendidikan Dasar dan Menengah 5. Permendikbud No. 65 tahun 2013 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah 6. Permendikbud No. 66 tahun 2013 tentang Standar Penilaian Pendidikan Dasar dan Menengah 7. Program Sekolah Rujukan

Transcript of  · Web viewNarasumber Workshop Penggunaan Soal Berbasis Aplikasi : Harly Umboh, S.Pd. (Kepala...

Page 1:  · Web viewNarasumber Workshop Penggunaan Soal Berbasis Aplikasi : Harly Umboh, S.Pd. (Kepala SMK-TI Bulukumba/Trainer Google for Education) Faizal, S.Kom. (Guru TIK SMAN 12 Bulukumba)

WORKSHOP PENGGUNAAN SOAL BERBASIS APLIKASI (GOOGLE FOR EDUCATION)

A. Latar BelakangMedia informasi dan teknologi merupakan salah satu media pembelajaran untuk

mentransfer pengetahuan dari guru kepada peserta didik. TI sebagai model sistem pembelajaran telah menawarkan beragam bentuk pemanfaatan dalam sistem pembelajaran.

Di era digital saat ini menuntut guru untuk lebih kreatif dalam menyajikan pembelajaran sehingga bisa memberikan pelajaran yang menantang kepada peserta didik. Perkembangan penggunaan tes secara online saat ini memberikan pembelajaran yang lebih kreatif dan variatif.

Ada beberapa aplikasi yang bisa digunakan untuk membuat soal tes online, salah satunya adalah Google Forms. Google Forms adalah salah satu layanan gratis dari Google yang terintergrasi dalam Google drive. Google form bisa dimanfaatkan untuk membuat soal tes atau ujian online.

B. Dasar Pelaksanaan1. UU No.20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional 2. PP No. 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan3. Permendikbud No. 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan

Dasar dan Menengah4. Permendikbud No. 64 tahun 2013 tentang Standar Isi Pendidikan Dasar dan

Menengah5. Permendikbud No. 65 tahun 2013 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan

Menengah6. Permendikbud No. 66 tahun 2013 tentang Standar Penilaian Pendidikan Dasar dan

Menengah7. Program Sekolah Rujukan

C. Pelaksanaan Tempat Pelaksanaan : Laboratorium Fisika SMAN 12 Bulukumba Waktu Pelaksanaan : Ahad 27 Nopember 2016

D. NarasumberNarasumber Workshop Penggunaan Soal Berbasis Aplikasi :1. Harly Umboh, S.Pd. (Kepala SMK-TI Bulukumba/Trainer Google for Education)2. Faizal, S.Kom. (Guru TIK SMAN 12 Bulukumba)

E. Materi WorkshopMateri kegiatan adalah penggunaan aplikasi Google for Education dalam pembelajaran.

Page 2:  · Web viewNarasumber Workshop Penggunaan Soal Berbasis Aplikasi : Harly Umboh, S.Pd. (Kepala SMK-TI Bulukumba/Trainer Google for Education) Faizal, S.Kom. (Guru TIK SMAN 12 Bulukumba)

F. Tujuan KegiatanTujuan pelaksanaan Workshop penggunaan soal berbasis aplikasi:1. Melaksanakan salah satu program sekolah rujukan2. Pemanfaatan TIK bagi pendidik dan peserta didik dalam proses pembelajaran3. Peningkatan mutu pendidikan dengan mengembangkan literasi IT

G. Sasaran KegiatanSasaran kegiatan adalah tenaga pendidik SMAN 12 Bulukumba dan tenaga pendidik dari sekolah imbas di Kabupaten Bulukumba berjumlah 60 peserta.

H. Dokumentasi Kegiatan