URGENSI ILMU

Post on 24-Nov-2015

41 views 15 download

description

urgensi ilmu

Transcript of URGENSI ILMU

  • URGENSI ILMUEndri Saprijal

  • Mengapa ?Wahyu pertama kali adalah perintah membaca ( QS 96:1-5)Allah memuliakan manusia dari mahluk lainnya (QS 2 : 31-33)Memiliki derajat paling tinggi (QS 58:11)Amal tidak dapat diterima tanpa ilmu (QS 17 : 36)5. Merupakan syarat seorang pemimpin (QS 2 : 247)

  • Arah Tujuan Pengembangan IlmuUntuk mendekatkan diri kepada Allah (QS 22:65, 16 :14)Untuk kebaikan (7:56)Tidak memisahkan

  • Ilmu yang wajib dipelajariFardhu Ain : Akidah, ibadah, akhlak, tazkiyatun nafsFardhu Kifayah : Ilmu alam, sosial, bahasa

  • Tanda-tanda Ilmuwan muslimBersungguh (QS 3:7)Berpihak pada kebenaran (QS 5:100)Kritis dalam belajar (QS 39:18)Menyampaikan Ilmu (QS 14 : 52)Sangat takut pada Allah SWT (QS 65 :10)Bangun di waktu malam (QS 39 :9)