TUTORIAL ppsspp setting.docx

Post on 25-Dec-2015

5 views 3 download

Transcript of TUTORIAL ppsspp setting.docx

[TUTORIAL] SETTING PPSSPPPosted by Rully 1 comment

Download PPSSPP Build terbaru di : http://buildbot.orphis.net/ppsspp/ 

Berlaku untuk PPSSPP Android dan PC (Windows)

1. Turn ON Frameskipping, setting ke Auto, 1, 2 atau 3. Recommended setting ke (1, 3, atau 5).

2. Setting Rendering Mode > Non Buffered Rendering. (kebanyakan game tidak perlu buffered).

3. Kalau agan terpaksa memakai setting Rendering Mode, pastikan menggunakan Buffered

Rendering, Jangan menggunakan Read Framebuffers to Memory (CPU) atau Read Framebufers to

Memory (GPU).

4. Semua option dibawah Texture Scaling > setting OFF

5. Hardware Transform > Vertex Cache > setting ON

6. Low quality spline/bezier curves > setting ON 

Kualitas gambar pada efek game akan berkurang, tapi sebagai gantinya agan mendapatkan

tambahan performa.

7. Gunakan hanya 1x atau 2x rendering resolution. 

Mengganti "rendering resolution" hanya akan bekerja apabila agan memakai settingan "buffered

rendering".

8. Kalau dirasa perlu ubah "Change CPU Clock" di System Settings, secara default settingannya

adalah 222MHz, agan bisa ubah ke 111MHz atau 60-80 MHz.

Settingan yg terlalu rendah akan mengakibatkan game berkedip serta dapat merusak kualitas pada

efek tampilan game.

9. Matikan aplikasi lainnya ketika agan menjalankan PPSSPP.

10. Update drivers agan (PC only)

11. Setting JIT (Dynarec) mode > setting ON

12. System menu > Fast Memory > setting ON

System ini sangat membantu pada android tapi masih belum stabil, apabila agan mengalami "crash"

matikan (OFF) settingan ini.

13. Disable (OFF) Audio bisa menambah performa juga walaupun mungkin jadi kurang seru.

14. Turn OFF Vsync. (PC Only)

15. System Menu > Enable Debug Logging > setting OFF

16. Prevent FPS from exeecing 60 FPS > setting ON

ini settingan wajib pada game God Of War.

17. Buat yg pakai hh dualcore atau lebih, setting ON Multithreaded (System Setting).

==> walaupun dapat meningkatkan performa, tetapi system ini masih belum stabil, efek sampingnya

antara lain : black screen pada game tertentu, serta dapat menurunkan FPS game. Kalau muncul

efek seperti itu matikan (OFF) settingan ini.

18. Postprocessing Shaders > setting OFF

19. Texture Coord Speedhack > setting ON 

20. Disable Alpha Test > setting ON 

hanya untuk yg memakai GPU PowerVR

21. Software Skinning > setting ON 

22. Lazy Texture Caching > setting ON 

efek samping yg mungkin timbul adalah delay pada text untuk beberapa games.

23. Retain Changed Textures > setting ON 

Note : Tutorial ini berlaku secara general untuk semua game, tapi mungkin akan ada beberapa

game yg perlu menyesuaikan settingan secara khusus